1 latar balakang masalah

Upload: kurniawan-al-cantara

Post on 05-Jul-2018

214 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 8/16/2019 1 Latar Balakang Masalah

    1/8

    .1 Latar Balakang Masalah

    Pajak merupakan iuran wajib yang harus dibayar oleh wajib pajak bagi seluruh

    warga Indonesia baik yang ada di dalam maupun diluar negeri, apabila dirinya telah

    menjadi wajib pajak. Pajak adalah iuran yang sifatnya memaksa, harus dibayar tidak

    boleh tidak baik yang berada di dalam negeri maupun yang berada di luar negeri

    bagi seluruh warga negara Indonesia dan warga negara asing yang tinggal diIndonesia lebih dari 18 hari.

    !rganisasi memerlukan manajemen pajak, agar pembayaran pajak sesuai dengan

    ketentuan perpajakan. "amun mereka pun tetap mempertahankan keinginannya

    untuk meraih laba dan likuiditas yang diharapkan sehingga tetap memaksimalkan

    kemakmuran para pemiliknya. Perkembangan implementasi teknologi informasi ke

    dalam sistem informasi organisasi telah sedemikian per#asif sehingga hampir

    semua kegiatan organisasi, termasuk $atatan perpajakan, terekam ke dalam system

    informasi yang dikelolanya. %alam praktek bisnis, umumnya pengusaha

    mengidenti&kasikan pembayaran pajak sebagai suatu beban. 'ehingga akan

    berusaha untuk meminimalkan beban tersebut guna mengoptimalkan laba. (ika

    perusahaan tidak mengintegrasikan pemenuhan kewajiban perpajakan ini ke dalam

    sistem informasi manajemen yang berbasis pada teknologi informasi yang

    digunakan dalam organisasi perusahaan, maka departemen fungsi pajak suatu

    perusahaan $enderung akan menggunakan $ara pemrosesan kewajiban perpajakan

    se$ara manual. )al ini dapat menyebabkan * 1+ fungsi pajak akan menghabiskan

    waktu yang terlalu banyak hanya untuk pelaporan pajak -+ kegagalan untuk

    mengakses informasi perpajakan, dan + meningkatnya biaya pajak. 'alah satu

    pengintegrasian dari sistem informasi manajemen dalam sebuah sistem informasi

    perusahaan yaitu penggunaan sistem on/line dalam kegiatan perpajakan. 'alah

    satu aplikasi penggunaan sistem pajak on/line adalah dengan menggunakan

    ele$troni$ &lling 0e/&ling+. /&ling adalah penyampain 'urat Pemberitahuan Pajak0'P2+ dalam bentuk elektronik 0e/'P2+ oleh 3ajib Pajak ke %irektorat (enderal Pajak

    melalui media elektronik dengan memanfaatkan jalur komunikasi internet se$ara

    online real time. /&ling diharapkan akan mampu menjawab dan menyikapi masalah

    mengenai meningkatnya kebutuhan komunitas wajib pajak yang tersebar diseluruh

    Indonesia akan tingkat pelayanan yang harus semakin baik, membengkaknya biaya

    pemrosesan laporan pajak, dan keinginan untuk mengurangi beban proses

    administrasi laporan pajak menggunakan kertas.

    4tas dasar pemikiran tersebut di atas, maka kami tertarik untuk menyajikan sebuah

    makalah yang berjudul 54PLI64'I P4(46 !"LI" %"74" M"77"464" 'I'2M

    L92:!"I9 ;ILI"7 0/;ILI"7+5.

    1.- :umusan Masalah

    Berdasarkan latar belakang masalah yang telah diulas di atas, didapatkan empat

    hal yang menjadi pokok permasalahan dalam makalah ini. 6eempat pokok

    permasalahan tersebut adalah*

    1. 4pa yang dimaksud dengan e/&ling<

    -. Perangkat keras dan perangkat lunak apa yang digunakan dalam e/&ling

  • 8/16/2019 1 Latar Balakang Masalah

    2/8

    . Bagaimana prosedur penggunaan e/&ling sebagai aplikasi pajak online<

    =. 4pa manfaat e/&ling bagi wajib pajak dan pemerintah<

    >. 4pa yang menjadi kelemahan dalam e/&ling<

    ?. Bagaimana jaminan keamanan penggunaan e/&ling<

    1. 2ujuan dan Manfaat Makalah'ejalan dengan rumusan masalah di atas, makalah ini disusun dengan tujuan untuk

    mengetahui dan mendeskripsikan*

    1. %e&nisi e/&ling

    -. Perangkat keras dan perangkat lunak dalam penggunaan e/&ling

    . Prosedur penggunaan e/&ling sebagai aplikasi pajak online

    =. Manfaat e/&ling bagi wajib pajak dan pemerintah

    >. 6elemahan dalam e/&ling

    ?. (aminan keamanan penggunaan e/&ling.

    4dapun manfaat yang dapat diperoleh dari makalah ini adalah sebagai berikut*

    1. Memberikan pengetahuan tambahan mengenai aplikasi sistem pajak online

    kepada peserta diskusi yang dalam hal ini adalah mahasiswa ;6IP konomi

    4kuntansi ni#ersitas Pasundan.

    -. Mendorong wajib pajak maupun $alon wajib pajak untuk sadar akan pentingnya

    dunia perpajakan dalam melan$arkan proses usaha 0bagi pengusaha+ maupun wajib

    pajak non pengusaha yang memiliki potensi dalam meningkatkan perekonomian

    nasional.

    . Memoti#asi warga negara Indonesia untuk lebih paham dan taat dalam

    menjalankan kewajibannya membayar pajak untuk kelangsungan pembangunan

    dan belanja negara yang semua itu diperuntukkan bagi kesejahteraan warga negara

    Indonesia itu sendiri.=. Meningkatkan pengetahuan mengenai perkembangan teknologi informasi dalam

    era globalisasi yang semakin sengit. %imana teknologi informasi tersebut

    diterapkan pada sistem pembayaran maupun pelayanan perpajakan dengan tujuan

    untuk meningkatkan keefektifan kee&sienan proses pembayaran dan pelayanan

    pajak, sehingga penerimaan negara di sektor pajak akan semakin meningkat.

    B4B III

    PMB4)4'4"

    -.1 %e&nisi /;iling

    %alam pelayanan dan pembayaran pajak dengan menggunakan sistem online atau

    dalam jaringan, terdapat sebuah proses penting yang tidak dapat dilupakan. Proses

    penting tersebut ialah proses e/;iling. ntuk menjawab dan menyikapi

    meningkatnya kebutuhan komunitas wajib pajak yang tersebar diseluruh Indonesia

    akan tingkat pelayanan yang harus semakin baik, membengkaknya biaya

    pemrosesan laporan pajak, dan keinginan untuk mengurangi beban proses

  • 8/16/2019 1 Latar Balakang Masalah

    3/8

    administrasi laporan pajak menggunakan kertas, %irektorat (enderal Pajak telah

    mengeluarkan sebuah 'urat 6eputusan "o. 88 mengenai pelaporan 'P2 se$ara

    elektronik 0e/&ling+ pada bulan Mei -=. 2ujuan utama layanan pelaporan pajak ini

    adalah untuk menyediakan fasilitas pelaporan 'P2 se$ara elektronik 0melalui media

    komunikasi internet+ kepada wajib pajak, sehingga wajib pajak orang pribadi dapat

    melakukannya dari rumah atau tempatnya bekerja, sedangkan wajib pajak badandapat melakukannya dari lokasi kantor atau usahanya. (alan keluar ini akan dapat

    membantu memangkas biaya dan waktu yang dibutuhkan oleh 3ajib Pajak untuk

    mempersiapkan, memproses dan melaporkan 'P2 ke 6antor Pajak se$ara benar dan

    tepat waktu. %an juga dukungan kepada 6antor Pajak dalam hal per$epatan

    penerimaan laporan 'P2 dan perampingan kegiatan administrasi, pendataan 0juga

    akurasi data+, distribusi dan pengarsipan laporan 'P2.

    /&ling adalah penyampaian 'urat Pemberitahuan 0'P2+ dalam bentuk elektronika

    0e/'P2+ oleh wajib pajak ke %irektorat (enderal Pajak melalui media elektronik

    dengan memanfaatkan jalur komunikasi internet, se$ara online real time.

    4dapun pengertian dari online adalah keadaan saat seseorang terhubung ke dalam

    suatu jaringan ataupun sistem yang lebih besar yaitu internet. %alam dunia

    telekomunikasi, istilah online memiliki arti lebih spesi&k. 'uatu alat yang

    diasosiasikan dalam sebuah sistem yang lebih besar dikatakan online bila berada

    dalam kontrol langsung dari sistem tersebut, dalam arti ia tersedia saat akan

    digunakan oleh sistem 0on demand+ tanpa membutuhkan inter#ensi manusia

    namun tidak bisa beroperasi se$ara mandiri di luar sistem tersebut. /'P2 ialah

    'urat Pemberitahuan Masa atau 'urat Pemberitahuan 2ahunan 0'P2+ yang

    berbentuk formulir elektronik 09%+ yang merupakan pengganti lembar manual 'P2.

    /'P2 ini tersedia untuk berbagai jenis laporan dan dapat diperoleh di 6antor

    Pelayanan Pajak 06PP+ dimana wajib pajak terdaftar atau dibeli melalui layanan

    pajak.

    -.- Perangkat 6eras dan Perangkat Lunak %alam Penggunaan /;iling

    Perangkat keras yang dibutuhkan 0hardware+ yang diperlukan untuk melakukan e/

    ;iling hanyalah sebuah komputer 0P9+ yang terhubung ke internet. 3ajib pajak

    dapat memanfaatkan komputer yang telah ada karena tidak diperlukan komputer

    khusus untuk melakukan e/;iling. "amun ada pula spesi&kasi minimal dari hardware

    dan software yang disarankan untuk dipergunakan dalam proses ini. 'pesi&kasi

    minimal tersebut antara lain ialah*

    )ardware :e@uirements *

    1+ Pentium III > MhA-+ 1-8 Mb of :am1 Mb )arddisk 'pa$e

    + 74 dengan minimal resolusi layar 1-= C D?8

    =+ Mouse

    >+ 6eyboard

    'oftware :e@uirements*

    1+ Mi$rosoft 3indows - ser#i$e pa$kEMi$rosoft FP Profesional

  • 8/16/2019 1 Latar Balakang Masalah

    4/8

    -+ Internet Browser 0direkomendasikan menggunakan Mi$rosoft Internet Cplorer

    >.> keatas.

    + "et ;ramework #ersi 1.1.=-

    =+ %igital 9erti&$ate

    >+ 3eb 'er#i$e nhan$ement 03'+ -.

    Besarnya bandwith yang digunakan minimum ?= Mb dan bilamana data yangdikirimkan melalui e/;illing besar, direkomendasikan bandwith yang digunakan

    harus lebih besar ?= Mb. %igital 9erti&$ate dapat diinstal keberbagai komputer

    hanya saja dalam satu nomor "P3P, dengan konsekwensi komputer yang telah

    menginstal digital $erti&$ate akan tidak bisa melakukan e/;illing melainkan

    komputer terhakir yang mendapatkan digital $erti&$ate yang bisa melakukan e/

    ;illing. Bilamana P9 3ajib Pajak yang didalamnya telah terdapat e/;illing mengalami

    kerusakan maka, diharuskan melapor ke 6PP dan akan di proses ulang. Bilamana

    3jib Pajak ingin mengganti P9 maka tidak perlu bingung, karena 9% e/;illing dapat

    digunakan beberapa kali tanpa ada batasan waktu dan masalah digital $erti&$ate

    dapat di eCport ke P9 baru yang telah dimiliki oleh 3ajib Pajak. e/'P2 tidak terdapat

    pada situs Layanan Pajak, dikarenakan e/'P2 merupakan milik dari %irjen Pajak,

    sehingga 3ajib Pajak disarankan mendownload dari situs %irjen Pajak.

    -. Prosedur Penggunaan /;iling 'ebagai 4plikasi Pajak !nline

    4dapun langkah/langkah 0prosedur+ yang harus dilakukan oleh wajib pajak untuk

    melakukan e/;iling*

    Langkah Pertama * Mengajukan Permohonan

    1+ Mengajukan permohonan se$ara tertulis kepada 6epala 6antor Pelayanan Pajak

    06PP+ tempat 3ajib Pajak terdaftar sesuai dengan $ontoh surat permohonan,

    dengan melampirkan *

    a. ;otokopi kartu "omor Pokok 3ajib Pajak atau 'urat 6eterangan 2erdaftarb. %alam dalam hal Pengusaha 6ena Pajak disertai dengan fotokopi 'urat

    Pengukuhan Pengusaha 6ena Pajak

    -+ Permohonan sebagaimana dimaksud diatas dapat disetujui apabila,

    a. 4lamat yang ter$antum pada permohonan sama dengan alamat dalam database

    0master &le+ 3ajib Pajak di %irektorat (enderal Pajak.

    b. Bagi 3ajib Pajak yang telah mempunyai kewajiban menyampaikan 'urat

    Pemberitahuan, telah menyampaikan,

    ϖ 'urat Pemberitahuan 2ahunan Pajak Penghasilan !rang Pribadi atau Badan untuk

     2ahun Pajak terakhir.

    ϖ 'urat Pemberitahuan 2ahunan Pajak Penghasilan Pasal -1 untuk 2ahun Pajakterakhir

    ϖ 'urat Pemberitahuan Masa Pajak Pertambahan "ilai untuk ? 0enam+ Masa Pajak

    terakhir

    + 6epala 6antor Pelayanan Pajak harus memberikan keputusan atas permohonan

    yang diajukan oleh 3ajib Pajak untuk memperoleh le$troni$ ;iling Identi&$ation

    "umber 0e/;I"+ paling lama - 0dua+ hari kerja sejak permohonan diterima se$ara

  • 8/16/2019 1 Latar Balakang Masalah

    5/8

    lengkap.

    Langkah 6edua * :egistrasi

    1+ 3ajib Pajak yang sudah mendapatkan le$troni$ ;iling Identi&$ation "umber

    0e;I"+ dari 6antor Pelayanan Pajak mendaftarkan diri melalui website

    https*EEe&ling.layananpajak.$omEregistrasiwpE-+ 'etelah 3ajib Pajak mendaftarkan diri, Layanan Pajak akan memberikan*

    a. ser I% dan Password

    b. 4plikasi e/'P2 beserta petunjuk penggunaan dan informasi lainnya, sesuai

    dengan jenis/jenis pajak yang diperlukan

    $. 'erti&kat digital 0digital $erti&$ate+ yang diperoleh dari %irektorat (enderal Pajak

    berdasarkan le$troni$ ;iling Identi&$ation "umber 0e/;I"+ yang didaftarkan oleh

    3ajib Pajak.

    + 'erti&kat %igital 0%igital 9erti&$ate+ tersebut akan ter/install se$ara otomatis ke

    dalam komputer yang digunakan oleh 3ajib Pajak untuk melakukan registrasi, yang

    antara lain berfungsi untuk,

    a. 6eamanan dengan melakukan penga$akan data e/'P2 0en$ryption+.

    b. !tenti&kasi pengirim data e/'P2.

    $. Menjamin integritas data e/'P2.

    d. Men$egah penyangkalan 0non/repudiation+

    Langkah 6etiga * /;iling

    1+ 3ajib Pajak dapat mempersiapkan dan melakukan pengisian 'P2 se$ara oG/line

    melalui aplikasi e/'P2 yang telah diberikan.

    -+ 'etelah data terisi lengkap, penyampaian laporan 0e/;iling+ dilakukan se$ara on/

    line melalui https*EEe&ling.layananpajak.$omEregistrasiwpE

    Proses e/&ling se$ara lengkap adalah sebagai berikut*1+ %irektorat (enderal Pajak akan memberikan Bukti Penerimaan se$ara elektronik

    yang dibubuhkan pada bagian bawah Induk 'urat Pemberitahuan 0e/'P2+ yang telah

    diterima oleh %irektorat (enderal Pajak se$ara benar dan lengkap.

    -+ Bukti penerimaan se$ara elektronik berisi informasi yang meliputi "omor Pokok

    3ajib Pajak, 2anggal dan (am, "omor 2ransaksi Penyampaian 'urat Pemberitahuan

    0"2P'+, dan "omor 2ransaksi Pengiriman 4'P 0"2P4+.

    + 'urat Pemberitahuan yang disampaikan se$ara elektronik pada akhir batas waktu

    penyampaian 'urat Pemberitahuan yang jatuh pada hari libur, dianggap

    disampaikan tepat waktu.

    =+ 3ajib Pajak men$etak, menandatangani, dan menyampaikan induk 'uratPemberitahuan beserta 'urat 'etoran Pajak 0apbila ada+ dan dokumen lainnya yang

    wajib dilampirkan ke kantor Pelayanan Pajak tempat 3ajib Pajak terdaftar se$ara

    langsung atau melalui pos se$ara ter$atat, paling lambat

    a. 1= 0empat belas+ hari sejak batas terakhir palaporan 'urat Pemberitahuan

    disampaikan sebelum batas akhir penyampaian.

    b. 1= 0empat belas+ hari sejak tanggal penyampaian 'urat Pemberitahuan se$ara

    elektronik dalam hal 'urat Pemberitahuan disampaikan setelah lewat batas akhir

  • 8/16/2019 1 Latar Balakang Masalah

    6/8

    penyampaian.

    >+ 4pabila kewajiban menyampaikan induk 'urat Pemberitahuan beserta 'urat

    'etoran Pajak 0apabila ada+ dan dokumen lainnya yang wajib dilampirkan,

    disampaikan melalui pos se$ara ter$atat, maka tanggal penerimaan induk 'urat

    Pemberitahuan beserta lampirannya adalah tanggal yang ter$antum pada bukti

    pengiriman surat.?+ %alam hal 3ajib Pajak tidak menyampaikan induk 'urat Pemberitahuan beserta

    lampiran yang dipersyaratkan dalam janka waktu sebagaimana dimaksud di atas

    maka 3ajib Pajak dianggap tidak menyampaikan 'urat Pemberitahuan.

    D+ Layanan Pajak memberikan jaminan kepada 3ajib Pajak bahwa 'urat

    Pemberitahuan beserta lampirannya yang disampaikna se$ara elektronik dijamin

    kerahasiaannya, diterima di %irektorat (enderal Pajak se$ara lengkap dan real time

    serta diakui oleh 3ajib Pajak dan %irektorat (enderal Pajak.

    -.= Manfaat /;iling Bagi 3ajib Pajak dan Pemerintah

    4dapun manfaat dari e/&ling bagi 3ajib Pajak yaitu*

    1+ Pelaporan atau penyampaian 'P2 dapat dilakukan setiap saat tanpa mengenal

    hari libur 0-= jam dalam sehari, D hari seminggu+.

    -+ 6esalahan input data dapat dengan mudah dire#isi pada saat pengisian data

    pada formulir e/'P2, tanpa harus menghapus atau mengganti kertas lembar 'P2.

    + Mengurangi biaya $etak lembar isian 'P2.

    =+ Penyederhanaan proses, dimana pelaporan 'P2 tidak perlu dilakukan dengan

    mendatangi dan mengikuti antrian di 6antor Pelayanan Pajak.

    >+ 6on&rmasi dari %irektorat (enderal Pajak atas penerimaan laporan pajak 0'P2+

    dapat diperoleh saat itu juga 0real time+, setelah data/data yang dikirim telah benar

    dan lengkap.

    ?+ 'entralisasi Penyampaian 'P2 PP" bagi 3ajib Pajak Badan yang memilikibeberapa kantor $abang dapat dilakukan sehingga dapat mempermudah konsilidasi

    pelaporan pajak antar $abang.

    'edangkan manfaat e/&ling bagi pemerintah adalah dapat dengan mudah

    memprediksi penerimaan pajak yang dapat menjadi pemasukan bagi kas negara

    se$ara $epat.

    -.> 6elemahan /;iling

    Pada dasarnya e/&ling hanyalah sebatas proses penyampaian 'P2, menggantikan

    proses manual yang selama ini dilakukan ke proses digital dengan media elektronik.

    Proses penyusunan data, penghitungan, dan persiapan laporan 'P2 tetap dilakukanseperti yang selama ini telah dijalankan oleh masing/masing 3ajib Pajak. )ardware

    maupun software e/&ling tidak terkoneksi dengan perangkat ba$k/oH$e 0sistem

    akuntansi+ yang dimiliki oleh 3ajib Pajak.

    -.? (aminan 6eamanan /;iling

    %ata e/'P2 yang terkirim melalui jaringan internet dari 3ajib Pajak mengalami

    proses a$ak 0en$ryption+ sehingga sistem komputer %irektorat (enderal Pajak yang

  • 8/16/2019 1 Latar Balakang Masalah

    7/8

    hanya dapat menerjemahkan data a$ak tersebut. eri&kasi juga dilakukan untuk

    memastikan bahwa data yang diterima oleh %irektorat (enderal Pajak tidak

    mengalami perubahan dari data asli yang dikirim oleh 3ajib Pajak. 'ebagai media

    penyampaian e/'P2, Layanan Pajak tidak menyimpan data e/'P2 yang dikirim oleh

    3ajib Pajak sehingga kerahasiaan data terjamin.

    B4B III

    P"2P

    Berdasarkan uraian bab sebelumnya, kami mengemukakan kesimpulan sebagai

    berikut*

    1. /&ling adalah penyampaian 'urat Pemberitahuan 0'P2+ dalam bentuk

    elektronika 0e/'P2+ oleh wajib pajak ke %irektorat (enderal Pajak melalui media

    elektronik dengan memanfaatkan jalur komunikasi internet, se$ara online real time.

    -. /&ling diharapkan akan mampu menjawab dan menyikapi masalah mengenai

    meningkatnya kebutuhan komunitas wajib pajak yang tersebar diseluruh Indonesia

    akan tingkat pelayanan yang harus semakin baik, membengkaknya biaya

    pemrosesan laporan pajak, dan keinginan untuk mengurangi beban proses

    administrasi laporan pajak menggunakan kertas.

    . /'P2 ialah 'urat Pemberitahuan Masa atau 'urat Pemberitahuan 2ahunan 0'P2+

    yang berbentuk formulir elektronik 09%+ yang merupakan pengganti lembar manual

    'P2.

    =. /'P2 ini tersedia untuk berbagai jenis laporan dan dapat diperoleh di 6antor

    Pelayanan Pajak 06PP+ dimana wajib pajak terdaftar atau dibeli melalui layanan

    pajak.

    >. Perangkat keras yang digunakan dalam e/&ling adalah* Pentium III > MhA, 1-8Mb of :am1 Mb )arddisk 'pa$e, 74 dengan minimal resolusi layar 1-= C D?8,

    Mouse, dan 6eyboard.

    ?. Perangkat lunak yang digunakan dalam e/&ling adalah sebagai berikut* Mi$rosoft

    3indows - ser#i$e pa$kEMi$rosoft FP Profesional, Internet Browser

    0direkomendasikan menggunakan Mi$rosoft Internet Cplorer >.> keatas, "et

    ;ramework #ersi 1.1.=-, %igital 9erti&$ate, 3eb 'er#i$e nhan$ement 03'+ -..

    D. Prosedur penggunaan e/&ling terdapat tiga langkah yaitu* mengajukan

    permohonan registrasi, dan e/&ling.

    8. Manfaat e/&ling bagi 3ajib Pajak yaitu* 1+ Pelaporan atau penyampaian 'P2 dapat

    dilakukan setiap saat tanpa mengenal hari libur 0-= jam dalam sehari, D hariseminggu+ -+ 6esalahan input data dapat dengan mudah dire#isi pada saat

    pengisian data pada formulir e/'P2, tanpa harus menghapus atau mengganti kertas

    lembar 'P2 + Mengurangi biaya $etak lembar isian 'P2 =+ Penyederhanaan

    proses, dimana pelaporan 'P2 tidak perlu dilakukan dengan mendatangi dan

    mengikuti antrian di 6antor Pelayanan Pajak >+ 6on&rmasi dari %irektorat (enderal

    Pajak atas penerimaan laporan pajak 0'P2+ dapat diperoleh saat itu juga 0real time+,

    setelah data/data yang dikirim telah benar dan lengkap ?+ 'entralisasi

  • 8/16/2019 1 Latar Balakang Masalah

    8/8

    Penyampaian 'P2 PP" bagi 3ajib Pajak Badan yang memiliki beberapa kantor

    $abang dapat dilakukan sehingga dapat mempermudah konsilidasi pelaporan pajak

    antar $abang.

    . 'edangkan manfaat e/&ling bagi pemerintah adalah dapat dengan mudah

    memprediksi penerimaan pajak yang dapat menjadi pemasukan bagi kas negara

    se$ara $epat.1. 6elemahan e/&ling pada dasarnya e/&ling hanyalah sebatas proses

    penyampaian 'P2, menggantikan proses manual yang selama ini dilakukan ke

    proses digital dengan media elektronik. Proses penyusunan data, penghitungan,

    dan persiapan laporan 'P2 tetap dilakukan seperti yang selama ini telah dijalankan

    oleh masing/masing 3ajib Pajak. )ardware maupun software e/&ling tidak

    terkoneksi dengan perangkat ba$k/oH$e 0sistem akuntansi+ yang dimiliki oleh 3ajib

    Pajak.

    11. (aminan keamanan e/&ling fokus terhadap data e/'P2 yang terkirim melalui

     jaringan internet dari 3ajib Pajak mengalami proses a$ak 0en$ryption+ sehingga

    sistem komputer %irektorat (enderal Pajak yang hanya dapat menerjemahkan data

    a$ak tersebut. eri&kasi juga dilakukan untuk memastikan bahwa data yang

    diterima oleh %irektorat (enderal Pajak tidak mengalami perubahan dari data asli

    yang dikirim oleh 3ajib Pajak. 'ebagai media penyampaian e/'P2, Layanan Pajak

    tidak menyimpan data e/'P2 yang dikirim oleh 3ajib Pajak sehingga kerahasiaan

    data terjamin.