12. [remake] ranah ilmu dalam islam bagian ii

10
RANAH ILMU DALAM PEMBELAJARAN ISLAM Bagian II

Upload: muhammad-lukman

Post on 06-Aug-2015

11 views

Category:

Spiritual


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: 12. [remake] ranah ilmu dalam islam bagian ii

RANAH ILMUDALAM PEMBELAJARAN ISLAM

Bagian II

Page 2: 12. [remake] ranah ilmu dalam islam bagian ii

Mafhum [ Paham]

Ide, yg mencakup konsep, hukum, dan pemahaman terhadap realitas , yang digunakan untuk memberikan penilaian/ penyikapan terhadap realitas.

Mafhum [Paham] bisa didasarkan pada:1. Khayalan2. Figur/tokoh, seperti: leluhur, pemimpin, ulama, dsb.3. Ilmu

Page 3: 12. [remake] ranah ilmu dalam islam bagian ii

ول� س� الر� �ل�ى إ و� الل�ه� ل� �ن�ز� أ ا م� �ل�ى إ ا ت�ع�ال�و� م� ل�ه� ق�يل� �ذ�ا إ و�

ال� �ب�اؤ�ه�م� آ ك�ان� ل�و� و�أ� �ب�اء�ن�ا آ ع�ل�ي�ه� د�ن�ا و�ج� ا م� ب�ن�ا س� ح� ال�وا ق�

ت�د�ون� ي�ه� و�ال� ي�ئ/ا ش� ي�ع�ل�م�ون�

Apabila dikatakan kepada mereka: "Marilah mengikuti apa yang diturunkanAllah dan mengikuti Rasul". Mereka menjawab: "Cukuplah untuk kami apa

yang kami dapati bapak-bapak kami mengerjakannya". Dan apakah mereka akan mengikuti juga nenek moyang mereka walaupun nenek moyang mereka itu

tidak mengetahui apa-apa dan tidak (pula) mendapat petunjuk?(QS. Al Maidah [5]:104)

Berdasarkan Leluhur

Mafhum [ Paham]

Page 4: 12. [remake] ranah ilmu dalam islam bagian ii

الل�ه� و� ب�اء�ن�ا� آ ا ع�ل�ي�ه� د�ن�ا و�ج� ال�وا ق� ة/ اح�ش� ف� ع�ل�وا ف� �ذ�ا إ و�

ول�ون� �ت�ق� أ اء� ح�ش� ب�ال�ف� ر� م�ي�أ� ال� الل�ه� إ�ن� ل� ق� ا ب�ه� ن�ا ر� م�

أ�

ت�ع�ل�م�ون� ال� ا م� الل�ه� ع�ل�ى

Berdasarkan Leluhur

Mafhum [ Paham]

Dan apabila mereka melakukan perbuatan keji, mereka berkata: "Kamimendapati nenek moyang kami mengerjakan yang demikian itu, dan

Allah menyuruh kami mengerjakannya. Katakanlah: "Sesungguhnya Allahtidak menyuruh (mengerjakan) perbuatan yang keji." Mengapa kamu

mengada-adakan terhadap Allah apa yang tidak kamu ketahui?(QS. Al A’raaf [7]:28)

Page 5: 12. [remake] ranah ilmu dalam islam bagian ii

ا ) ( م� ه� و�م� و�ق� ب�يه�� أل� ال� ق� �ذ� إ يم� اه� �ب�ر� إ

� ن�ب�أ م� ع�ل�ي�ه� ات�ل� و�

ين� ) ( ) ( ع�اك�ف� ا ل�ه� ن�ظ�ل> ف� ا ن�ام/ ص�أ� ن�ع�ب�د� ال�وا ق� ت�ع�ب�د�ون�

و� ) ( � أ ع�ون�ك�م� ي�ن�ف� و�

أ� ت�د�ع�ون� �ذ� إ ع�ون�ك�م� م� ي�س� ه�ل� ال� ق�

ع�ل�ون� ) ( ي�ف� ك�ذ�ل�ك� �ب�اء�ن�ا آ د�ن�ا و�ج� ب�ل� ال�وا ق� ون� ر> Dan bacakanlah kepada mereka kisah Ibrahim. Ketika ia berkata kepada bapaknya( ) ي�ض� dan kaumnya: "Apakah yang kamu sembah?" Mereka menjawab: "Kami menyembah

berhala-berhala dan kami senantiasa tekun menyembahnya“. Berkata Ibrahim:"Apakah berhala-berhala itu mendengar (doa) mu sewaktu kamu berdoa (kepadanya)?

atau (dapatkah) mereka memberi manfaat kepadamu atau memberi mudarat?” Mereka menjawab: "(Bukan karena itu) sebenarnya Kami mendapati nenek moyang

kami berbuat demikian".(QS. Asy Syu’ara [26]: 69-74)

Berdasarkan Leluhur

Mafhum [ Paham]

Page 6: 12. [remake] ranah ilmu dalam islam bagian ii

ا م� ن�ت�ب�ع� ب�ل� ال�وا ق� الل�ه� ل� �ن�ز� أ ا م� ات�ب�ع�وا م� ل�ه� ق�يل� �ذ�ا إ و�

إ�ل�ى ي�د�ع�وه�م� ي�ط�ان� الش� ك�ان� ل�و� و�أ� �ب�اء�ن�ا آ ع�ل�ي�ه� د�ن�ا و�ج�

ع�ير� الس� ع�ذ�اب�

Dan apabila dikatakan kepada mereka: "Ikutilah apa yang diturunkan Allah".Mereka menjawab: "(Tidak), tapi kami hanya mengikuti apa yang kami dapati

bapak-bapak kami mengerjakannya". Dan apakah mereka (akan mengikuti bapak-bapak mereka) walaupun syaitan itu menyeru mereka ke dalam siksa

api yang menyala-nyala (neraka)?(QS. Lukman [31]:21)

Berdasarkan Leluhur

Mafhum [ Paham]

Page 7: 12. [remake] ranah ilmu dalam islam bagian ii

د�ون�ه� م�ن� ت�ت�ب�ع�وا و�ال� بGك�م� ر� م�ن� �ل�ي�ك�م� إ ن�ز�ل�� أ ا م� ات�ب�ع�وا

ون� ت�ذ�ك�ر� ا م� ل�يال/ ق� ل�ي�اء� و�أ�

Ikutilah apa yang diturunkan kepadamu dari Tuhanmu dan janganlahkamu mengikuti pemimpin-pemimpin selain-Nya. Amat sedikitlah kamu

mengambil pelajaran (daripadanya).(QS. Al A’raaf [7]:3)

Berdasarkan Figur Pemimpin

Mafhum [ Paham]

Page 8: 12. [remake] ranah ilmu dalam islam bagian ii

ل>ون�ا أ�ض� ف� اء�ن�ا ك�ب�ر� و� اد�ت�ن�ا س� أ�ط�ع�ن�ا �ن�ا إ ب�ن�ا ر� ال�وا و�ق�

ب�يال� ) م�( 67الس� ال�ع�ن�ه� و� ال�ع�ذ�اب� م�ن� ي�ن� ع�ف� ض� م� ت�ه�� آ ب�ن�ا ر�

ا ) ك�ب�ير/ (68ل�ع�ن/اDan mereka berkata: "Ya Tuhan kami, sesungguhnya kami telah menaati

Pemimpin-pemimpin dan pembesar-pembesar kami, lalu mereka menyesatkan kami dari jalan (yang benar). Ya Tuhan kami, timpakanlah kepada mereka adzab

dua kali lipat dan kutuklah mereka dengan kutukan yang besar". (QS. Al Ahzab [33]: 67-68)

Berdasarkan Figur Pemimpin

Mafhum [ Paham]

Page 9: 12. [remake] ranah ilmu dalam islam bagian ii

الل�ه� د�ون� م�ن� ب�اب/ا ر�� أ م� ب�ان�ه� ه� و�ر� ه�م� ب�ار� ح�

أ� ذ�وا ات�خ�

د/ا و�اح� ا �ل�ه/ إ ل�ي�ع�ب�د�وا إ�ال� وا م�ر�أ� ا و�م� ي�م� ر� م� اب�ن� يح� ال�م�س� و�

ر�ك�ون� ي�ش� ا ع�م� ان�ه� ب�ح� س� ه�و� إ�ال� �ل�ه� إ ال�

Mereka menjadikan orang-orang alimnya, dan rahib-rahib mereka sebagai Tuhan selain Allah, dan (juga mereka mempertuhankan) Al Masih putra Maryam; padahal mereka hanya disuruh menyembah Tuhan Yang Maha Esa; tidak ada Tuhan (yang berhak disembah) selain Dia. Maha Suci Allah dari apa yang mereka persekutukan.

(QS. At Taubah [9]: 31)

Berdasarkan Figur Ulama

Mafhum [ Paham]

Page 10: 12. [remake] ranah ilmu dalam islam bagian ii

ر� ال�ب�ص� و� م�ع� الس� إ�ن� Oل�م ع� ب�ه� ل�ك� ل�ي�س� ا م� ف� ت�ق� و�ال�

ئ�وال/ م�س� ع�ن�ه� ك�ان� أ�ول�ئ�ك� ك�ل> اد� ؤ� ال�ف� و�

Dan janganlah kamu mengikuti apa yang kamu tidak mempunyai pengetahuantentangnya. Sesungguhnya pendengaran, penglihatan dan hati, semuanya itu

akan diminta pertanggungan jawabnya.(QS. Al Isra [17]: 36)

Berdasarkan Ilmu

Mafhum [ Paham]