4 cara yang harus kamu coba untuk memperbaiki flashdisk minta format

Upload: muhammad-yusuf-rafif

Post on 28-Feb-2018

220 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 7/25/2019 4 Cara Yang Harus Kamu Coba Untuk Memperbaiki Flashdisk Minta Format

    1/4

    4 Cara yang Harus Kamu Coba untukMemperbaiki Flashdisk Minta Format

    Selamat pagi Sobat! Memang permasalahan mengenai media penyimpanan

    seperti fashdiskselalu saja ada. Karena saat ini hampir semua orangmenggunakan fashdisk untuk menyimpan data miliknya. Terkadang data-datapenting kita juga kita simpan difashdisk. Padahal, seharusnya kita janganmengandalkan fashdisk untuk menyimpan data penting secara permanen.Karena fashdisk bukan memory card, atau harddisk, atau , atau ".#lashdisk adalah $#lash$ dan $isk$, media penyimpanan yang diperuntukkanuntuk keperluan sementaradan bersi%at $fash$. epat digunakan, cabut-colok,mudah berpindah-pindah komputer, dan berpindah-pindah tangan. Karenakemudahannya itu pula maka fashdisk terkadang cepat rusak dan tiba-tibaminta di%ormat.

    Mungkin kamu adalah salah seorang yang mengalami fashdisk minta ormat,sampai-sampai kamu datang ke tulisan ini. &aiklah sobat, silakan menyimak danmempraktekkan langkah-langkah yang ada di tulisan ini ya, agar fashdisk kamukembali normal!

    Flashdisk Minta Format

    Sebelum kita melakukan langkah-langkah untuk memperbaiki fashdisk kamu yangminta %ormat terus-menerus, hendaknya kita memahami penyebab mengapafashdisk kamu minta diormat secara tiba-tiba. 'alaupun sebelumnya kamu

    tidak pernah melakukan apapun, kenapa tiba-tiba fashdisk kamu minta %ormat(&erikut ini adalah beberapa penyebabnya.

    Penyebab Flashdisk Minta Format Terus-menerus

    Kerusakan Hardare dan Tidak !isa "iperbaiki)rtinya #lashdisk kita memang sudah rusak hard*arenya, dan tidak dapat diperbaikisecara manual. isebut jugaphysical damage. +ni termasuk ke dalam kerusakanparah. ara paling mudah dan e%ekti% adalah dengan membeli fashdisk yang baru.

    &iasanya fashdisk yang sudah rusak diketahui dengan tanda fashdisk sudah tidakterdeteksi *alau dengan teknik recoeryapapun, ataupun siknya yang sudahrusak.

    Object1

    Object2

    http://mmishbah.blogspot.co.id/search/label/Flashdisk?&max-results=5https://en.wikipedia.org/wiki/USB_flash_drivehttps://en.wikipedia.org/wiki/Compact_dischttps://en.wikipedia.org/wiki/DVDhttp://solusikompi.blogspot.co.id/2014/11/pengertian-dan-fungsi-flash-disk.htmlhttp://solusikompi.blogspot.co.id/2014/11/pengertian-dan-fungsi-flash-disk.htmlhttp://mmishbah.blogspot.co.id/2014/03/memperbaiki-flashdisk-minta-format.htmlhttps://en.wikipedia.org/wiki/Hardwarehttp://www.lazada.co.id/beli-flashdisk/http://mmishbah.blogspot.co.id/search/label/Data%20Recoveryhttp://3.bp.blogspot.com/-olWx82CM0CM/VgD_Qlw0txI/AAAAAAAAAPE/zcXIQXuLVyM/s1600/flashdisk%2Biron%2Bman.jpghttp://3.bp.blogspot.com/-olWx82CM0CM/VgD_Qlw0txI/AAAAAAAAAPE/zcXIQXuLVyM/s1600/flashdisk%2Biron%2Bman.jpghttps://en.wikipedia.org/wiki/USB_flash_drivehttps://en.wikipedia.org/wiki/Compact_dischttps://en.wikipedia.org/wiki/DVDhttp://solusikompi.blogspot.co.id/2014/11/pengertian-dan-fungsi-flash-disk.htmlhttp://solusikompi.blogspot.co.id/2014/11/pengertian-dan-fungsi-flash-disk.htmlhttp://mmishbah.blogspot.co.id/2014/03/memperbaiki-flashdisk-minta-format.htmlhttps://en.wikipedia.org/wiki/Hardwarehttp://www.lazada.co.id/beli-flashdisk/http://mmishbah.blogspot.co.id/search/label/Data%20Recoveryhttp://mmishbah.blogspot.co.id/search/label/Flashdisk?&max-results=5
  • 7/25/2019 4 Cara Yang Harus Kamu Coba Untuk Memperbaiki Flashdisk Minta Format

    2/4

    Kerusakan #ingan#lashdisk yang mengalami kerusakan ringan biasanya masih bisa diperbaiki, sepertirusak sik yang kecil atau salah satu komponennya ada yang terlepas namun masihbisa disambung. )tau bisa juga patah dan masih bisa ditempelkan kembali. )taufashdisk yang media penyimpanannya sudah sedikit cacat dan memiliki bad

    sectornamun dapat diperbaiki dengan cara di%ormat, atau di recoery.

    Terkena $irus#lashdisk yang terkena irusjuga bisa saja minta %ormat. +ni bisa jadi script dari irusitu sendiri, ataupun irus tersebut telah merusak komponen fashdisk kita, sehinggamembuat fashdisk kita minta diormat terus-menerus%

    Setelah memahami penyebab-penyebab di atas, lantas bagaimanalangkah-langkah memperbaiki fashdisk yang

    minta ormat terus-menerus tersebut&&erikutsolusinya.

    4 Cara yang Harus Kamu 'akukan untukMemperbaiki Flashdisk Minta Formatntuk memperbaikinya, #lashdisk harus di-repair atau di-%ormat dengan cara yangbenar untuk kemudian dapat digunakan kembali. &erikut / cara yang dapat kamulakukan0

    (% Melakukan 'o 'e)el Format+ni adalah cara pertama yang dapat kamu lakukan. Tahapannya adalah0- pada 'in 1 atau 'in 2, jalankan compmgmt%mscpada $run$- lalu cari drie fashdisk kita 3biasanya #0 atau 40 atau 506- lakukan %ormat dengan tipe le #)T78- tunggu hingga selesai- coba masukkan kembali fashdisk kamu ke komputer,- jika fashdisk tidak minta di%ormat, berarti sobat sudah berhasil.9ika cara ini belum berhasil, silakan sobat gunakan cara kedua.

    *% Melakukan Format melalui CM"&erikut langkah-langkahnya0- ketik cmd pada $run$- lalu ketik $ormat$ :drie fashdisk kita;- misalkan $ormat H+$- tunggu hingga selesai- coba sobat masukkan kembali fashdisk ke komputer.- jika fashdisk tidak minta di%ormat, berarti sobat sudah berhasil.

  • 7/25/2019 4 Cara Yang Harus Kamu Coba Untuk Memperbaiki Flashdisk Minta Format

    3/4

    Format Flashdisk Menggunakan CH"/0K

    - ketik cmd pada $run$- lalu ketik $CH"0K$ :drie fashdisk kita; 1#- misalkan CH"0K H+1#- tunggu hingga selesai- coba sobat masukkan kembali fashdisk ke komputer.

    - jika fashdisk tidak minta di%ormat, berarti sobat sudah berhasil.- untuk %ormat dan repair fashdisk, gunakan $1#$- untuk mem%ormat saja, gunakan $1F$

    Semoga saja fashdisk kamu sudah sembuh di tahap ini ya. epair #lashdisk. =angkah-langkahmemperbaiki fashdisk minta %ormat menggunakan aplikasi repair fashdisk ini

    adalah sebagai berikut0

    - Silakan do*nload dulu so%t*are ini pada link ini.

    "35'36"

    - setelah itu ekstrak le hasil do*nload- colokkan fashdisk yang rusak minta %ormat tadi- buka aplikasi 3run as administrator6. 9ika tidak ada fahsdisk yang rusak, makaaplikasi tidak akan terbuka. )plikasi repair fashdisk ini hanya akan terbuka saat adafashdisk rusak yang sudah tercolok.- setelah terbuka, pilih partisiyang hendak di%ormat- continue

    - ubah tipe fashdisk menjadi #)T78- kemudian ormat.- setelah selesai, lepas lalu colokkan kembali fashdisk pada komputer- lakukan %ormat biasa dengan klik kanan -7 ormat- jika berhasil, coba lepas dan colokkan kembali, semoga beres

    engan menggunakan cara-cara di atas, banyak kasus yang berhasil. Semogafashdisk kamu juga berhasil ya! &eberapa ka*an saya juga berhasil melakukannyadengan menggunakan cara memperbaiki fashdisk tersebut.

  • 7/25/2019 4 Cara Yang Harus Kamu Coba Untuk Memperbaiki Flashdisk Minta Format

    4/4

    >)' menjadi #)T 78.

    /ngat; 9ika ternyata fashdisk kamu bertipe 8le #6 dan bukannya

    5TF0 ataupun F6T,*: maka fashdisk kamu tidak akan bisa

    diormatdengan seluruh cara di atas%

    ntuk mengetahui cara memperbaiki #lashdisk >)' menjadi #)T 78, silakan buka

    tulisan saya berikut.

    Mengubah Tipe #ile #lashdisk dari >)' menjadi#)T78

    emikian sobat semua. Tulisan tentang cara memperbaiki fashdisk mintaormatini saya tulis berdasarkan pengalaman pribadi dan semoga saja dapatberman%aat bagi kamu semua. Saya harap tulisan ini dapat terus diperbaiki melaluimasukan dari kamu semua. Salam.

    http://mmishbah.blogspot.co.id/2014/03/memperbaiki-flashdisk-raw-menjadi-fat32.htmlhttps://en.wikipedia.org/wiki/Raw_devicehttp://mmishbah.blogspot.co.id/2014/03/memperbaiki-flashdisk-raw-menjadi-fat32.htmlhttp://mmishbah.blogspot.co.id/2014/03/memperbaiki-flashdisk-raw-menjadi-fat32.htmlhttp://mmishbah.blogspot.co.id/2014/03/memperbaiki-flashdisk-raw-menjadi-fat32.htmlhttps://en.wikipedia.org/wiki/Raw_devicehttp://mmishbah.blogspot.co.id/2014/03/memperbaiki-flashdisk-raw-menjadi-fat32.htmlhttp://mmishbah.blogspot.co.id/2014/03/memperbaiki-flashdisk-raw-menjadi-fat32.html