42protapmemberikanobatperoral.rtf

Download 42PROTAPMEMBERIKANOBATPERORAL.rtf

If you can't read please download the document

Upload: neni-cathy

Post on 26-Dec-2015

3 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Status Dokumen Induk Salinan No.Distribusi

Puskesmas tumpangSOP / PROTAPPEMBERIAN OBAT PER ORAL

No Dokumen

PT- TUMPANG UGD-42No Revisi

00Halaman

1/1PROTAP

UGDTanggal Terbit

21 April 2008Disetujui oleh,Kepala UPTD Puskesmas Tumpang

dr. Sri Ratna Murti PNIP. 140228521PengertianMemberikan pengobatan melalui mulut, guna mendapatkan hasil yang optimalTujuan Sebagai acuan pemberian obat secara per oralKebijakan Tersedianya obat-obatan yang diperlukan pasienProsedur PERSIAPAN ALAT :1. Obat sesuai kebutuhan (puyer, tablet, kapsul,)2. Sendok Dari pasien 3. Gelas dengan air minum dari pasien 4. Lap bersih/tisu dari pasien

PENATALAKSANAAN :1.Memberitahu pasien 2.Menyiapkan obat 3.Perawat cuci tangan 4.Memeriksa kembali obat yang telah disiapkan dan dicocokkan dengan nama pasien dan ruangannya5.Memberikan langsung obat kepada pasien dan ditunggu sampai obat tersebut betul-betul ditelan habis oleh pasien6.Observasi respon pasien 7.Alat-alat dibersihkan dan dibereskan8.Perawat cuci tangan

Unit terkaitRAWAT INAPRAWAT JALAN, PUSTU/POLINDES, KABER