anti radang

7
DAFTAR NAMA-NAMA OBAT ANTI RADANG NO NAMA GENERIK NAMA PATEN INDIKASI KONTRA INDIKASI EFEK SAMPING DOSIS 1 Natrium diklofena k 25mg ABDIFLAM Sakit pasca traumatik inflamatori,inflam asi dan bentuk degeneratif rematik, rematik non artikular - - Dewasa 100-150 mg/hari Anak2 75-100mg/hari 2 Natrium Hialurona t 25mg/2ml injeksi ADANT dispo Osteoartritis lutut Penderit a dengan riwayat hipersen sitiifit as - Umumnya injeksi artikular dilakukan sekali seminggu 2m/injeksi selama 5 minggu berturut- turut,disuntikka n pada intra artikular lutut 3 paracetam ol 350mg AKNIL Mengurangi nyeri sakit gigi atau ekstraksi,nyeri kepala,nyeri otot,nyeri haid dan nyeri lain karena gejala flu. - - Dewasa 3-4 x sehari1-2 tablet sesudah makan 4 Fenilbuta zon 200mg/kap let AKROFEN Artritis reumatoid,rematik fever,tendonitis bursitis,synovitis ,ankylosis,spondil itis,gout akut,thromboplebit is superfacial Edema,de komposis i jantung, tukak lambung, diskrasi a darah,an ak <14thn,p enyakit ginjal,h ati,hipe rsensiti f - - 5 Nimesulid 100mg/tab let ARNID Osteoartritis , rematoid artritis , penyakit rematik ekstra-artikular , rasa nyeri dan - - 2x sehari 1 tablet

Upload: isma-uspekharchie

Post on 02-Aug-2015

149 views

Category:

Documents


7 download

TRANSCRIPT

Page 1: Anti Radang

DAFTAR NAMA-NAMA OBAT ANTI RADANG

NO NAMA GENERIK

NAMA PATEN

INDIKASI KONTRA INDIKASI

EFEK SAMPING

DOSIS

1 Natrium diklofenak 25mg

ABDIFLAM Sakit pasca traumatik inflamatori,inflamasi dan bentuk degeneratif rematik, rematik non artikular

- - Dewasa 100-150 mg/hariAnak2 75-100mg/hari

2 Natrium Hialuronat 25mg/2ml injeksi

ADANT dispo Osteoartritis lutut Penderita dengan riwayat hipersensitiifitas

- Umumnya injeksi artikular dilakukan sekali seminggu 2m/injeksi selama 5 minggu berturut-turut,disuntikkan pada intra artikular lutut

3 paracetamol 350mg

AKNIL Mengurangi nyeri sakit gigi atau ekstraksi,nyeri kepala,nyeri otot,nyeri haid dan nyeri lain karena gejala flu.

- - Dewasa 3-4 x sehari1-2 tablet sesudah makan

4 Fenilbutazon 200mg/kaplet

AKROFEN Artritis reumatoid,rematik fever,tendonitis bursitis,synovitis,ankylosis,spondilitis,gout akut,thromboplebitis superfacial

Edema,dekomposisi jantung,tukak lambung,diskrasia darah,anak <14thn,penyakit ginjal,hati,hipersensitif

- -

5 Nimesulid 100mg/tablet

ARNID Osteoartritis , rematoid artritis , penyakit rematik ekstra-artikular , rasa nyeri dan peradangan setelah intervensi bedah dan akibat trauma akut , dismenorea dan nyeri inflamasi lainnya.

- - 2x sehari 1 tablet

6 Tenoksikam 20mg/tablet

ARTIKOM Reumatoid artritis ,osteoartritis , ankilosing spondilitis , inflamasi ekstra artikular , gout aktif

- - Sekali sehari 1 tablet

7 Ibuprofen 200mg

AXALAN Menghilangkan rasa nyeri - - Dewasa 3 x sehari 1-2 tablet

8 Natrium diklofenak 25mg

BERIFEN Inflamasi akut dan kronis, reumatoid arthritis, osteoarthritis, ankilosing spondilitis, dismenore sekunder, ekstraksi dan nyeri gigi

- - 2-3 X Sehari 100-200mg

9 Ibuprofen 100mg/5ml

BUFECT Meringankan nyeri ringan sampai sedang penyakit

Tidak dianjurkan

- Harus diminum setelah makan. Dosis 3-4 x

Page 2: Anti Radang

DAFTAR NAMA-NAMA OBAT ANTI RADANG

suspensi200mg/ml suspensi forte

gigi atau pencabutan gigi, nyeri kepala, nyeri reumatik, nyeri karena terkilir, menurunkan demam.

untuk anak < 1 tahun

sehari. Dewasa 2 sdt suspensi atau 1 sdt suspensi forte.anak-anak 20mg/kg bb dalam dosis terbagi.

10 Karisoprodol 200mg

CARNOPHEN Nyeri otot, lumbago, reumatoid artritis, spondilitis

- - 3-4 x sehari 1 tablet

11 Kalium diklofenak 25mg

CATAFLAM Pengobatan jangka pendek atau nyeri inflamasi

Tidak boleh untuk anak-anak

Kadang-kadang nyeri epigastrum, sakit kepala, pusing atau vertigo, ruam kulit

Dewasa , awal: 100-150mg sehari.

12 Diklofenak bebas asam 50mg/tablet dispersibel

CATAFLAM D Pengobatan jangka pendek untuk inflamasi dan nyeri oesteoartritis, gout, reumatik non artrikuler

- - Dosis awal 2-3 tablet sehari, pada kasus sedang dan anak diatas 14 tahun 2 tablet sehari

13 Kalium diklofenak 25 mg

CATANAC Terapi jangka pendek untuk kondisi akut seperti nyeri inflamasi, sebagai ajuvan pada nyeri inflamasi yang berat dan infeksi THT

Hipersensitifitas, peptic ulcer

Gangguan saluran cerna, sakit kepala, vertigo, peptic ulcer, pruritus, dan depresi

Dewasa 100-150mg dibagi atas 2-3 x sehari . kasus sedang untuk anak >14 thn 75-100mg dibagi atas 2-3 x sehari

14 Selekosib 100mg

CELEBEX Pengobatan osteoartritis dan artritis reumatoid

Dapat menyebabkan intoksikasi sal.cerna ,wanita hamil,

Intoksikasi sal.cerna, intiksikasi kardiovaskuler, intoksikasi saraf perifer

Osteoartritis: 1x sehari 200mg atau 2x sehari 100mg. Artritis reumatoid: 2x sehari 100-200mg.

15 Metampiron 300mg

ERLIDON Antirematik, atipiretik, analgetik, untuk sakit kepala, migraine, sakit gigi, dan nyeri saat menstruasi

- - 3-4 x sehari 1-2 tablet

16 Diklofenak potassium 25 mg/tablet

FLAMSY Pengobatan jangka pendek untuk kondisi akut seperti;mnyeri post traumatis, inflamasi dan nyeri pasca operasi, adjuvan pada nyeri inflamasi berat akibat infeksi THT

- - Dewasa, awal: 100-150mg per hari.

17 Natrium diklofenak 50 mg/ tablet

RHEUMABET Reumatik yang disebabkan peradangan maupun degeneratif seperti : artritis

Tukak peptik, perdarahan

Gangguan sal.pencernaan, pusing,

Dewasa 3x sehari 1 tablet 50mg, tablet ditelan jangan dikunyah

Page 3: Anti Radang

DAFTAR NAMA-NAMA OBAT ANTI RADANG

kronik/artritis reumatoid, ankilosing spondilitis, osteoartritis dan spondiartritis, reumatik non-artrikular

sal.cerna, hipersensitifitas,,pasien asma, urtikaria, dan obat lain yang menghambat PG

sukar tidur, kulit merah dan gatal.

18 Fenilbutason 200mg/tablet

ERPHAZON Ankilosing spondilitis, rematoid artritis

Hepersensitif, diskrasia darah, bronkospatik, tukak lambung, gangguan hepar, dan renal, anak <14thn dan penyakit jantung

- Dewasa ankilosing spondilitis 300mg/hari dalam 3-4 dosisterbagi. Dosis pemeliharaan maksimal 300mg/hari.

19 Piroksikam 5mg/5g gel

FELDENE GEL Menghilangkan rasa sakit, inflamasi dan gangguan muskuloskelet akut seperti; tendinitis, tenosinovitis,periartritis, sparains dan strains

hipersensitivitis

Lokal iritasi ringan, sampai sedang , eritema, rash, pitiroid deskuamasi, pruritus,

1g dioleskan pada tempat yang sakit 3-4 x sehari

20 Natrium diklofenak 10mg/g emulgel

FLAMAR emulgel

Inflamasi; reumatik jaringan lunak, penyakit reumatik yang terlokalisir

Hipersensitivitas, pasien yang terserang asma, urtikaria atau rinitis akut yang di presipitasi oleh asam asetil salisilat atau obat antiinflamasi nonsteroid

Iritasi lokal, eritema, pruritus, atau dermatitis, fotosensitivitas pada kulit, desquamasi,dan artrofi.

3-4 x sehari tidak dianjurkan pada anak-anak

21 Natrium diklofenak 50mg/tablet

GRATHEOS Lihat dosis Penderita ulkus peptikum, penderita asma, urtikaria, rinitis akut

- Dewasa, osteoartritis: 100-150mg/hari; reumatoi artritis : 150-200mg/hari; ankilosing spondilitis 100-125 mg/hari

Page 4: Anti Radang

DAFTAR NAMA-NAMA OBAT ANTI RADANG

yang dikeluarkan oleh asam asetilsalisilat atau obat penghambat aktivitas sintesa PG, hipersensitivitas.

22 Etodolak 200mg300mg/kapsul

LONENE Mengatasi nyeri,osteoartritis, artritis reumatoid

- - Nyeri kronik 2x sehari 200-600mg, nyeri akut 200mg setiap 6-12 jam, maksimum 1200mg/hari.

23 Piroksikam 20mg/kapsul

MIRADENE Lihat dosis Hipersensitivitas, tukak lambung

Edema, pusing, sakit kepala, penurunan hemoglobin, dan hematokrit, pruritis dan ruam kulit

Reumatoid artritis, osteoartritis: sehari 1 kapsul, lama pemakaian 3 hari. Gout akut, dosis awal: tunggal 4 kapsul selama 4-6 hari. Muskuloskeletal akut: 40mg/hari selama 2 hari pertama, kemudian diturunkan menjadi 20mg sekali sehari selama jangka waktu 7-24 hari.

24 Natrium diklofenak 25mg; 50mg/tablet

NILAREN Rematik degeneratif dalam keadaan inflamasi, rhematoid artritis, osteoartritis, spondilitis, ankilosa, spondiloartritis.

- - Dewasa : 25-30mg 3 x sehari, pemeliharaan atau pengobatan jangka panjang 75-100 mg.

25 Tenoksikam 20mg/tablet

PILOPIL Sakit pasca traumatik inflamatori, sakit pasca operasi

- - Sekali sehari 20mg

26 Kalium diklofenak 25mg/tablet

POTAZEN Sakit pasca traumatik inflamatori, sakit pasca operasi.

- - Dewasa, awal: 2-3 x sehari 100-150mg dalam 2-3 dosis bagi. Anak >14thn 75-100 mg sehari dalam 2-3 dosis bagi.

27

Page 5: Anti Radang

DAFTAR NAMA-NAMA OBAT ANTI RADANG