applied biosystems 7500 standard

Upload: andry-wiguna

Post on 09-Mar-2016

243 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

ABI

TRANSCRIPT

KEUNGGULAN APPLIED BIOSYSTEMS 7500 REAL-TIME PCR

APPLIED BIOSYSTEMS 7500 REAL-TIME PCR SYSTEMSpesifikasiKeterangan

Sistem deteksiCCD camera

Sistem camera ini mendeteksi data secara continue/terus menerus tanpa ada jeda selama proses berlangsung, sehingga menghilangkan kemungkinan ada data yang terlewatkan. Sehingga data yang diperoleh lebih akurat dan reliable.

FilterSistem filter tersebut memungkinkan kita untuk mendeteksi pewarna fluoresen dengan rentang warna yang semakin luas. Sehingga memberi keleluasaan bagi user untuk memilih pewarna probe pada experimennya. Semua filter tersebut sudah terpasang dalam alat, sehingga user tidak perlu membeli filter lagi jika akan menggunakan pewarna baru.

Multicomponenting AlgoritmSistem ini memungkinkan user untuk mengganti pewarna yang digunakan tanpa harus melakukan re-kalibrasi dan menggunakan well-factor. Sehingga memudahkan user untuk melakukan multiplexing.

Pewarna fluoresens yang dikalibrasi pada saat install

SYBR Green I, Fam, VIC, JOE, NED, TAMRA, ROX, Texas Red, Cy3, Cy5

Penambahan pewarna fluoresensUser dapat menambahkan pewarna fluoresens selain yang telah dikalibrasi pada saat install, hanya dengan melakukan kalibrasi dengan pewarna standar-nya tanpa harus membeli filter baru

Passive referenceAB 7500 Real time PCR menggunakan passive reference untuk meminimalkan variasi dari sampel dan run per run. Sehingga data yang diperoleh akan memiliki standar deviasi yang rendah dan reliable.

Kisaran panjang gelombangKisaran panjang gelombang yang dideteksi merupakan hasil deteksi dari semua filter tanpa ada pembatas panjang gelombang antara filter satu dengan yang lain. Tidak seperti pada narrow-band filter systems, yang setiap filter mempunyai batas kisaran panjang gelombang yang dideteksi

Data collectionData dari semua filter dideteksi untuk semua sampel tanpa terpengaruh oleh plate setup. Hal ini memungkin user dapat mengganti atau merubah plate setup setelah proses selesai dan melakukan analisa ulang dari data. Sehingga jika terjadi kesalahan pada saat mengisi plate set up, user tidak harus running ulang sample yang menghabiskan reagen

Universal Method dan Primer express softwareAB 7500 Real time PCR menyediakan Primer express software untuk design primer dan probes. Dengan primer dan probes tersebut user dapat menggunakan universal method yang tersedia pada alat sebagai program PCR. Primer express software juga menyediakan data tentang temperatur melting dan resep konsentrasi reagen untuk setiap primer yang didesain. Dengan sistem ini user tidak memerlukan sistem gradient untuk melakukan optimalisasi metode dan menghemat reagen.

Relative Quantification SoftwareAB 7500 Real time PCR dilengkapi dengan Relative Quantification software yang berfungsi untuk pengolahan data relative quantification dari 10 plate (10 x 96 well) secara bersamaan. Dengan software ini user bisa melakukan analisa expresi gen dengan lebih cepat.

Validasi kinerja alatApplied Biosystems melakukan validasi kinerja alat pada saat install dengan menggunakan RnaseP plate, yang merupakan standar yang digunakan untuk mengetahui kinerja alat. Sehingga user tahu apakah alat yang diinstall mempunyai kinerja sesuai dengan spesifikasi nya.

Reagen dan bahan habis pakai.AB 7500 Real-time PCR bisa menggunakan reagen dan bahan habis pakai dari merk lain (Open systems). Tetapi Applied Biosystems juga menyediakan reagen lengkap untuk berbagai aplikasi dan bahan habis pakai yang akan mendapat support penuh dari kami.

AB Instrument yang sudah diinstall di Indonesia.

55 unit (model AB 7500 dan 7500 fast)

Antara lain di :

Charoen Pokphand

BKHI

Balai Penelitian Ternak Ciawi Balai Veteriner seluruh Indonesia

Dsb

Ketersediaan tenaga teknisi dan aplikasi di IndonesiaDistributor di Indonesia mempunyai dukungan untuk pelayanan purna jual berupa :

Tenaga teknisi yang terlatih dan bersertifikat Tenaga Field Application Scientist (FAS) yang memiliki background Biologi molekular