bab-4 laporan pendahuluan

Upload: marsis-baan

Post on 14-Apr-2018

219 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 7/30/2019 BAB-4 Laporan Pendahuluan

    1/1

    LAPORAN PENDAHULUANPERENCANAAN JALAN LUMPAT DAHUQ SEMPAN JL POROS DAMAI KUBAR

    CV. MITRA UTAMA

    BAB IVPENUTUP

    Laporan pendahuluan adalah laporan awal dari sekian

    panjang rangkaian pelaporan dalam satu paket pekerjaan

    perencanaan. Berkenaan dengan hal tersebut, tim konsultan

    perencana CV. MITRA UTAMA untuk selanjutnya akan melakukan

    koordinasi intens dengan pemberi kerja dalam hal ketentuan

    umum dan ketentuan teknis suatu perencanaan jalan.

    Ketentuan-ketentuan tersebut, diantaranya adalah

    geometri jalan, alinyemen (H/V), topografi, geologi sekitar jalur

    perencanaan dan lain-lain. Aspek yang perlu dipertimbangkan,

    misalnya :

    Aspek keselamatan, kelancaran, efisiensi, ekonomi, ramah

    lingkungan dan tingkat kenyamanan selama pelaksanaan

    maupun setelah dimanfaatkan;

    Aspek peruntukan jalan yang dihubungkan dengan dimensi

    kendaraan yang akan melewatinya;

    Aspek manfaat drainase jalan

    Dan lain-lain

    Akhir kata, semoga kepercayaan yang disandangkan oleh

    pemberi kerja kepada tim konsultan perencana CV. MITRA

    UTAMA dapat lebih ditingkatkan di waktu mendatang berkenaan

    dengan terpuaskannya keinginan pemberi kerja berkenaan

    dengan produk-produk yang kami hasilkan. Amin Yaa Rabbal

    Alamin.

    CV. MITRA UTAMA

    1