bab iv implementasi dan pembahasan sistem

31
102 BAB IV IMPLEMENTASI DAN PEMBAHASAN SISTEM Pada bab ini akan dilakukan proses implementasi dan pembahasan dari sistem informasi layanan asuransi berbasis web service dan android pada AJB Bumiputera 1912 cabang Sekip Palembang. Setelah dilaksanakannya proses analisa dan perancangan sistem yang telah dibahas pada bab sebelumnya, maka proses akhir dari pembangunan sistem ini ialah mengimplementasikan hasil analisa dan perancangan dalam bentuk bahasa pemrograman. Setelah sistem informasi ini dirasa telah dapat berinteraksi dengan baik dan memenuhi fungsi dan manfaatnya, maka kemudian dilakukan proses pengujian sistem guna mengukur tingkat kelayakan dan keberhasilan sistem informasi yang telah dibangun baik bagi pengguna maupun instansi perusahaan. 4.1 Konstruksi (Construction) Tahapan ini merupakan eksekusi dari perancangan dan permodelan yang telah dibuat sebelumnya, lalu kemudian di set menjadi sebuah program menggunakan bahasa pemrograman PHP untuk membuat tampilan maupun interaksi pengguna pada web dan bahasa pemrogramanJava untuk membangun aplikasi androidyang nantinya digunakan sebagai client bagi sistem layanan asuransi. Untuk membantu proses konstruksi sistem layanan asuransi ini maka dibutuhkan perangkat lunak yang dapat mempermudah proses pembangunan sistem. Pada tabel berikut akan ditunjukan daftar tools perangkat lunak yang akan digunakan.

Upload: others

Post on 28-Nov-2021

12 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: BAB IV IMPLEMENTASI DAN PEMBAHASAN SISTEM

102

BAB IV

IMPLEMENTASI DAN PEMBAHASAN SISTEM

Pada bab ini akan dilakukan proses implementasi dan pembahasan dari

sistem informasi layanan asuransi berbasis web service dan android pada AJB

Bumiputera 1912 cabang Sekip Palembang. Setelah dilaksanakannya proses

analisa dan perancangan sistem yang telah dibahas pada bab sebelumnya, maka

proses akhir dari pembangunan sistem ini ialah mengimplementasikan hasil

analisa dan perancangan dalam bentuk bahasa pemrograman. Setelah sistem

informasi ini dirasa telah dapat berinteraksi dengan baik dan memenuhi fungsi dan

manfaatnya, maka kemudian dilakukan proses pengujian sistem guna mengukur

tingkat kelayakan dan keberhasilan sistem informasi yang telah dibangun baik

bagi pengguna maupun instansi perusahaan.

4.1 Konstruksi (Construction)

Tahapan ini merupakan eksekusi dari perancangan dan permodelan yang

telah dibuat sebelumnya, lalu kemudian di set menjadi sebuah program

menggunakan bahasa pemrograman PHP untuk membuat tampilan maupun

interaksi pengguna pada web dan bahasa pemrogramanJava untuk membangun

aplikasi androidyang nantinya digunakan sebagai client bagi sistem layanan

asuransi. Untuk membantu proses konstruksi sistem layanan asuransi ini maka

dibutuhkan perangkat lunak yang dapat mempermudah proses pembangunan

sistem. Pada tabel berikut akan ditunjukan daftar tools perangkat lunak yang akan

digunakan.

Page 2: BAB IV IMPLEMENTASI DAN PEMBAHASAN SISTEM

103

Tabel 4.1 Daftar perangkat lunak yang digunakan

No Tools Kegunaan

1 Windows 10 Pro Sistem Operasi yang digunakan untuk menjalankan

komputer.

2 PHP 5.5.15 Bahasa pemrogramman untuk mengembangkan

aplikasi.

3 Codeigniter Framework PHP yang digunakan guna mempermudah

dalam pengembangan aplikasi.

4 XAMPP Paket aplikasi yang berisi Apache dan PhpMyadmin

5 Apache Web Server yang digunakan untuk menjalankan php.

6 phpMyAdmin Perangkat untuk mengakses database.

7 Adobe

Dreamweaver

Text Editor untuk mengembangkan aplikasi.

8 Mozilla Firefox Web Browser

4.1.1 Basisdata (Database)

Database dari sistem layanan asuransi ini menggunakan MySQL, total

tabel dari database mencapai 14 tabel dengan pendefinisian nama ‘bumiputera’

sebagai inisialisasi dari nama database, dimana setiap data yang menjadi record

dari setiap proses pengelolaan akan ditampung ke dalam database yang dibuat.

Tampilan 14 tabel databaseyang berisi tabel dokpeng, tabel dokumen, tabel

forum, tabel forum_komentar, tabel guru, tabel kategori, tabel pelajaran, tabel

pengumuman, tabel tranning dan tabel user dapat dlihat pada Gambar 4.1. berikut

ini :

Page 3: BAB IV IMPLEMENTASI DAN PEMBAHASAN SISTEM

104

Gambar 4.1 Layout database bumiputera

1. Tabel agen

Tabel agen berisi field-field yang dapat dilihat pada gambar 4.2 dibawah

ini :

Gambar 4.2 Layout tabel agen

Page 4: BAB IV IMPLEMENTASI DAN PEMBAHASAN SISTEM

105

2. Tabel berita

Tabel berita berisi field-field yang dapat dilihat pada gambar 4.3 dibawah

ini :

Gambar 4.3 Layout tabel berita

3. Tabel bonus

Tabel bonus berisi field-field yang dapat dilihat pada gambar 4.4 dibawah

ini :

Gambar 4.4 Layout tabel bonus

4. Tabel Joblist

Tabel joblist berisi field-field yang dapat dilihat pada gambar 4.5 dibawah

ini :

Gambar 4.5 Layout tabel joblist

Page 5: BAB IV IMPLEMENTASI DAN PEMBAHASAN SISTEM

106

5. Tabel karyawan

Tabel karyawan berisi field-field yang dapat dilihat pada gambar 4.6

dibawah ini :

Gambar 4.6 Layout tabel karyawan

6. Table klaim

Tabel klaim berisi field-field yang dapat dilihat pada gambar 4.7 dibawah

ini :

Gambar 4.7 Layout tabel klaim

Page 6: BAB IV IMPLEMENTASI DAN PEMBAHASAN SISTEM

107

7. Tabel pemberitahuan

Tabel pemberitahuanberisi field-field yang dapat dilihat pada gambar 4.8

dibawah ini :

Gambar 4.8 Layout tabel pemberitahuan

8. Tabel pendaftaran

Tabel pendaftaranberisi field-field yang dilihat pada gambar 4.9 dibawah

ini :

Gambar 4.9 Layout tabel pendaftaran

9. Tabel poliser

Tabel poliserberisi field yang dapat dilihat pada gambar 4.10 dibawah ini :

Page 7: BAB IV IMPLEMENTASI DAN PEMBAHASAN SISTEM

108

Gambar 4.10 Layout tabel poliser

10. Table premi

Tabel premiberisi field yang dapat dilihat pada gambar 4.11 dibawah ini :

Gambar 4.11 Layout tabel premi

11. Tabel produk

Tabel produkberisi field yang dapat dilihat pada gambar 4.12 dibawah ini :

Page 8: BAB IV IMPLEMENTASI DAN PEMBAHASAN SISTEM

109

Gambar 4.12 Layout tabel produk

12. Tabel profilAJB

Tabel profilAJBberisi field yang dapat dilihat pada gambar 4.13 dibawah

ini :

Gambar 4.13 Layout tabel profilAJB

13. Tabel santunan

Tabel santunanberisi field yang dapat dilihat pada gambar 4.14 dibawah

ini :

Page 9: BAB IV IMPLEMENTASI DAN PEMBAHASAN SISTEM

110

Gambar 4.14 Layout tabel santunan

14. Tabel user

Tabel userberisi field-field yang dapat dilihat pada gambar 4.15 dibawah

ini :

Gambar 4.15 Layout tabel user

Setiap tabel memiliki relasi sesuai dengan diagram relasi entitas. Tampilan

relasi antar tabel pada database bumiputera seperti yang ditampilkan pada

Gambar 4.16 dibawah ini :

Page 10: BAB IV IMPLEMENTASI DAN PEMBAHASAN SISTEM

111

Gambar 4.16 Tampilan Relasi antar tabel pada database

Tabel yang terdapat pada database akan menampung setiap record dari proses

pengelolaan pada sistem informasi layanan asuransi. Tabel yang memiliki relasi

berfungsi untuk menampilkan data yang berkaitan antara satu dengan yang lain

secara keseluruhan.

4.1.2 Antarmuka web pengguna (User-Interface)

Proses interaksi sistem infermasi sangat dipengaruhi oleh faktor tampilan

sistem, berdasarkan jumlah use case dijelaskan pada bab sebelumnya maka

tampilan yang menjadi bagian penting dari sistem informasi layanan asuransi ini

terdiri dari 15 interface:

1. Halaman login

Merupakan halaman yang berfungsi sebagai tampilan login user untuk

masuk ke dalam sistem.

Page 11: BAB IV IMPLEMENTASI DAN PEMBAHASAN SISTEM

112

Gambar 4.17 Interface login

2. Halaman awal user (dashborard)

Merupakan halaman yang menjadi halaman pembuka bagi user yang telah

melakukan login.

Gambar 4.18 Interface dashboard

3. Halaman profil perusahaan

Halaman yang berisi profil Bumiputera yang meliputi sejarah, visi-misi,

kode etik maupun penghargaan.

Page 12: BAB IV IMPLEMENTASI DAN PEMBAHASAN SISTEM

113

Gambar 4.19 Interface profil AJB

4. Halaman produk asuransi

Halaman yang berisi gambaran secara umum produk-produk asuransi yang

dimiliki oleh AJB Bumiputera.

Gambar 4.20 Interface produk asuransi

5. Halaman kelola user

Halaman yang memiliki fungsi untuk menambah¸mengubah, mencari dan

menghapus data user.

Page 13: BAB IV IMPLEMENTASI DAN PEMBAHASAN SISTEM

114

Gambar 4.21 Interface kelola user

6. Halaman kelola santunan

Halaman yang memiliki fungsi untuk menambah¸mengubah, mencari dan

menghapus data santunan.

Gambar 4.22 Interface kelola santunan

7. Halaman kelola profilAJB

Halaman yang memiliki fungsi untuk menambah¸mengubah, mencari dan

menghapus data profil Perusahaan.

Page 14: BAB IV IMPLEMENTASI DAN PEMBAHASAN SISTEM

115

Gambar 4.23 Interface kelola profilAJB

8. Halaman kelola produk

Halaman yang memiliki fungsi untuk menambah¸mengubah, mencari dan

menghapus data produk.

Gambar 4.24 Interface kelola produk

9. Halaman kelola pendaftaran

Halaman yang memiliki fungsi untuk menambah¸mengubah, mencari dan

menghapus data pendaftaran.

Page 15: BAB IV IMPLEMENTASI DAN PEMBAHASAN SISTEM

116

Gambar 4.25 Interface kelola pendaftaran.

10. Halaman kelola berita

Halaman yang memiliki fungsi untuk menambah¸mengubah, mencari dan

menghapus data berita.

Gambar 4.26 Interface kelola berita.

4.1.3 Antarmuka Android pengguna (User-Interface)

Berikut ini merupakan tampilan antarmuka yang digunakan pada program

Android digunakan oleh client (nasabah) perusahaan AJB Bumiputera 1912.

Page 16: BAB IV IMPLEMENTASI DAN PEMBAHASAN SISTEM

117

1. Tampilan awal sistem

Halaman yang memuat pilihan registrasi bagi yang belum memiliki

akun pada aplikasi dan login bagi yang telah memiliki akun.

Gambar 4.27 Interface halaman awal android.

2. Tampilan halaman login

Halaman yang berisi form login bagi pengguna yang telah memiliki

akun atau hak akses pemegang polis maupun agen.

Gambar 4.28 Interface halaman login android.

3. Tampilan halaman registrasi client

Merupakan halaman form registrasi pengguna untuk mendapatkan

akun pada aplikasi amdroid.

Page 17: BAB IV IMPLEMENTASI DAN PEMBAHASAN SISTEM

118

Gambar 4.29 Interface halaman registrasi android.

4. Tampilan halaman penerbitan polis

Merupakan halaman registrasi untuk penerbitan polis baru yang

dilakukan oleh agen asuransi.

Gambar 4.30 Interface halaman penerbitan polis android.

5. Tampilan menu aplikasi

Merupakan tampilan menu yang tersedia pada aplikasi android yang

berfungsi sebagai control panel system.

Page 18: BAB IV IMPLEMENTASI DAN PEMBAHASAN SISTEM

119

Gambar 4.31 Interface halaman menu android.

6. Tampilan notifikasi

Merupakan tampilan pemberitahuan mengenai angsuran premi

asuransi, registrasi, jatuh tempo, klaim dan promo asuransi.

Gambar 4.32 Interface halaman notifikasi android.

7. Tampilan angsuran premi

Merupakan tampilan detail biaya asuransi yang meliputi tanggungan,

santunan, angsuran bulanan, dan bonus.

Page 19: BAB IV IMPLEMENTASI DAN PEMBAHASAN SISTEM

120

Gambar 4.33 Interface halaman angsuran premi android.

8. Tampilan berita umum

Merupakan halaman yang berisi berita terbaru dari AJB Bumiputera

maupun promo dan pemberitahuan publik.

Gambar 4.34 Interface halaman berita umum android.

4.2 Pengujian (Testing)

Pada Bagian ini akan memuat penjelasan mengenai pengujian terhadap

perangkat lunak yang telah diimplementasikan. Hal-hal yang akan dibahas antara

lain adalah tujuan pengujian, pengujian sistem dan analisis hasil pengujian.

Page 20: BAB IV IMPLEMENTASI DAN PEMBAHASAN SISTEM

121

4.2.1 Tujuan pengujian

Tujuan dilakukannya pengujian adalah untuk mengetahui apakah istem yang

dibangun sudah sesuai dengan tujuan awal.

4.2.2 Pengujian sistem

Peneliti melakukan pengujian BlackBox berdasarkan 5 aktor seperti

Admin, Kepala Unit, Agen, Pemegang Polis, Pengguna Umum.

4.2.2.1 Pengujian sistem BlackBox

Dilakukan pengujian berdasarkan 5 aktor seperti Admin, Kepala Unit,

Agen, Pemegang Polis, Umum.

1. Pengujian system dilakukan oleh Admin (Karyawan Administrasi)

Tabel 4.2 Hasil pengujian sistem yang dilakukan oleh Admin

No

Tahap

menjalankan

program

Tahap proses

program

Berhasil Tidak

Berhasil Keteranga

n V

1

V

2

V

3

V

1

V

2

V

3

1

Menjalankan

menu Login saat

pengguna

pertama kali

menjalankan

sistem

Pada saat pengguna

menjalankan aplikasi

pertama kali akan

muncul login dengan

inputan username dan

password serta tombol

Masuk.

✓ ✓ ✓ Berhasil

2

Menampilkan

menu home saat

pengguna sudah

melakukan

login.

Pada saat pengguna

berhasil login akan

muncul menu home

sesuai dengan otoritas

pengguna yang login.

✓ ✓ ✓ Berhasil

No

Tahap

menjalankan

program

Tahap proses

program

Berhasil Tidak

Berhasil Keteranga

n V

1

V

2

V

3

V

1

V

2

V

3

3 Menjalankan

menu user

Pada saat pengguna

menekan menu user

dapat menampilkan data

user

✓ ✓ ✓ Berhasil

4 Menambah

data user

Pada saat pengguna

menekan tombol Tambah,

maka akan menampilkan

✓ ✓ ✓ Berhasil

Page 21: BAB IV IMPLEMENTASI DAN PEMBAHASAN SISTEM

122

halaman input data user

dam menyimpan data user

baru.

5

Mengubah data

user

Pada saat pengguna

menekan tombol Edit,

maka akan menampilkan

halaman ubah data user

dam menyimpan data

user.

✓ ✓ ✓ Berhasil

6

Menghapus

data user

Pada saat pengguna

menekan tombol Delete,

maka akan menampilkan

dialog data akan dihapus

dan data user akan

dihapus

✓ ✓ ✓ Berhasil

7 Menjalankan

menu

karyawan

Pada saat pengguna

menekan menu karyawan

dapat menampilkan data

karyawan

✓ ✓ ✓ Berhasil

8

Menambah

data karyawan

Pada saat pengguna

menekan tombol Tambah,

maka akan menampilkan

halaman input data

karyawan dam

menyimpan data

karyawan baru.

✓ ✓ ✓ Berhasil

9

Mengubah data

karyawan

Pada saat pengguna

menekan tombol Edit,

maka akan menampilkan

halaman ubah data

karyawan dam

menyimpan data

karyawan.

✓ ✓ ✓ Berhasil

No

Tahap

menjalankan

program

Tahap proses

program

Berhasil Tidak

Berhasil Keteranga

n V

1

V

2

V

3

V

1

V

2

V

3

10

Menghapus

data karyawan

Pada saat pengguna

menekan tombol Delete,

maka akan menampilkan

dialog data akan dihapus

dan data karyawan akan

dihapus

✓ ✓ ✓ Berhasil

11 Menjalankan

menu

pemegang

Pada saat pengguna

menekan menu

pemegang polis dapat

✓ ✓ ✓ Berhasil

Page 22: BAB IV IMPLEMENTASI DAN PEMBAHASAN SISTEM

123

polis menampilkan data

pemegang polis

12

Menambah

data pemegang

polis

Pada saat pengguna

menekan tombol Tambah,

maka akan menampilkan

halaman input data

pemegang polis dan

menyimpan data

pemegang polis baru.

✓ ✓ ✓ Berhasil

13

Mengubah data

pemegang

polis

Pada saat pengguna

menekan tombol Edit,

maka akan menampilkan

halaman ubah data

pemegang polis dan

menyimpan data

pemegang polis.

✓ ✓ ✓ Berhasil

14

Menghapus

data pemegang

polis

Pada saat pengguna

menekan tombol Delete,

maka akan menampilkan

dialog data akan dihapus

dan data pemegang polis

akan dihapus

✓ ✓ ✓ Berhasil

15 Menjalankan

menu agen

Pada saat pengguna

menekan menu agen

dapat menampilkan data

agen

✓ ✓ ✓ Berhasil

16

Menambah

data agen

Pada saat pengguna

menekan tombol Tambah,

maka akan menampilkan

halaman input data agen

dan menyimpan data agen

baru.

✓ ✓ ✓ Berhasil

No

Tahap

menjalankan

program

Tahap proses

program

Berhasil Tidak

Berhasil Keteranga

n V

1

V

2

V

3

V

1

V

2

V

3

17

Mengubah data

agen

Pada saat pengguna

menekan tombol Edit,

maka akan

menampilkan halaman

ubah data agen dan

menyimpan data agen.

✓ ✓ ✓ Berhasil

18

Menghapus data

agen

Pada saat pengguna

menekan tombol Delete,

maka akan

menampilkan dialog

data akan dihapus dan

data agen akan dihapus

✓ ✓ ✓ Berhasil

19 Menjalankan

menu berita

Pada saat pengguna

menekan menu berita ✓ ✓ ✓ Berhasil

Page 23: BAB IV IMPLEMENTASI DAN PEMBAHASAN SISTEM

124

dapat menampilkan data

berita

20

Menambah data

berita

Pada saat pengguna

menekan tombol

Tambah, maka akan

menampilkan halaman

input data berita dan

menyimpan data berita

baru.

✓ ✓ ✓ Berhasil

21

Mengubah data

berita

Pada saat pengguna

menekan tombol Edit,

maka akan

menampilkan halaman

ubah data berita dan

menyimpan data berita.

✓ ✓ ✓ Berhasil

22

Menghapus data

berita

Pada saat pengguna

menekan tombol Delete,

maka akan

menampilkan dialog

data akan dihapus dan

data berita akan dihapus

✓ ✓ ✓ Berhasil

23

Menjalankan

menu

pemberitahuan

Pada saat pengguna

menekan menu

pemberitahuan dapat

menampilkan data

pemberitahuan

✓ ✓ ✓ Berhasil

No

Tahap

menjalankan

program

Tahap proses

program

Berhasil Tidak

Berhasil Keteranga

n V

1

V

2

V

3

V

1

V

2

V

3

24

Menambah data

pemberitahuan

Pada saat pengguna

menekan tombol Tambah,

maka akan menampilkan

halaman input data

pemberitahuan dan

menyimpan data

pemberitahuan baru.

✓ ✓ ✓ Berhasil

25

Mengubah data

pemberitahuan

Pada saat pengguna

menekan tombol Edit,

maka akan menampilkan

halaman ubah data

pemberitahuan dan

menyimpan data

pemberitahuan.

✓ ✓ ✓ Berhasil

26

Menghapus data

pemberitahuan

Pada saat pengguna

menekan tombol Delete,

maka akan menampilkan

dialog data akan dihapus

dan data pemberitahuan

akan dihapus

✓ ✓ ✓ Berhasil

Page 24: BAB IV IMPLEMENTASI DAN PEMBAHASAN SISTEM

125

27 Menjalankan

menu produk Pada saat pengguna

menekan menu produk

dapat menampilkan data

produk

✓ ✓ ✓ Berhasil

28

Menambah data

produk

Pada saat pengguna

menekan tombol Tambah,

maka akan menampilkan

halaman input data produk

dan menyimpan data

produk baru.

✓ ✓ ✓ Berhasil

29

Mengubah data

produk

Pada saat pengguna

menekan tombol Edit,

maka akan menampilkan

halaman ubah data produk

dan menyimpan data

produk.

✓ ✓ ✓ Berhasil

30

Menghapus data

produk

Pada saat pengguna

menekan tombol Delete,

maka akan menampilkan

dialog data akan dihapus

dan data produk akan

dihapus

✓ ✓ ✓ Berhasil

No

Tahap

menjalankan

program

Tahap proses

program

Berhasil Tidak

Berhasil Keteranga

n V

1

V

2

V

3

V

1

V

2

V

3

31 Menjalankan

menu profil Pada saat pengguna

menekan menu profil

dapat menampilkan data

profil

✓ ✓ ✓ Berhasil

32

Menambah data

profil

Pada saat pengguna

menekan tombol Tambah,

maka akan menampilkan

halaman input data profil

dan menyimpan data profil

baru.

✓ ✓ ✓ Berhasil

33

Mengubah data

profil

Pada saat pengguna

menekan tombol Edit,

maka akan menampilkan

halaman ubah data profil

dan menyimpan data

profil.

✓ ✓ ✓ Berhasil

34

Menghapus data

profil

P menekan tombol Delete,

maka akan menampilkan

dialog data akan dihapus

dan data profil akan

dihapus

✓ ✓ ✓ Berhasil

35 Menjalankan

menu pendaftaran Pada saat pengguna

menekan menu

pendaftaran dapat

✓ ✓ ✓ Berhasil

Page 25: BAB IV IMPLEMENTASI DAN PEMBAHASAN SISTEM

126

menampilkan data

pendaftaran

36 Menjalankan

menu premi Pada saat pengguna

menekan menu premi

dapat menampilkan data

premi

✓ ✓ ✓ Berhasil

37 Menjalankan

menu klaim Pada saat pengguna

menekan menu klaim

dapat menampilkan data

klaim

✓ ✓ ✓ Berhasil

38 Menjalankan

menu klaim Pada saat pengguna

menekan menu klaim

dapat menampilkan data

klaim

✓ ✓ ✓ Berhasil

39

Menjalankan

menu joblist Pada saat pengguna

menekan menu joblist

dapat menampilkan data

joblist

✓ ✓ ✓ Berhasil

No

Tahap

menjalankan

program

Tahap proses

program

Berhasil Tidak

Berhasil Keteranga

n V

1

V

2

V

3

V

1

V

2

V

3

40 Menjalankan

menu bonus Pada saat pengguna

menekan menu bonus

dapat menampilkan data

bonus

✓ ✓ ✓ Berhasil

41 Menjalankan

menu logout

Pada saat pengguna

menekan tombol logout

maka pengguna keluar dari

halaman admin

✓ ✓ ✓ Berhasil

2. Pengujian sistem dilakukan oleh Kepala Unit

Tabel 4.3 Hasil pengujian system yang dilakukan oleh Kepala Unit

No

Tahap

menjalankan

program

Tahap proses

program

Berhasil Tidak

Berhasil Keterangan

V1 V2 V3 V1 V2 V3

1

Menjalankan

menu Login saat

pengguna

pertama kali

menjalankan

sistem

Pada saat pengguna

menjalankan aplikasi

pertama kali akan muncul

login dengan inputan

username dan password

serta tombol Masuk.

✓ ✓ ✓ Berhasil

2

Menjalankan

menu karyawan Pada saat pengguna

menekan menu karyawan

dapat menampilkan data

✓ ✓ ✓ Berhasil

Page 26: BAB IV IMPLEMENTASI DAN PEMBAHASAN SISTEM

127

karyawan

3

Menjalankan

menu pemegang

polis

Pada saat pengguna

menekan menu

pemegang polis dapat

menampilkan data

pemegang polis

✓ ✓ ✓ Berhasil

4

Menjalankan

menu agen Pada saat pengguna

menekan menu agen

dapat menampilkan data

agen

✓ ✓ ✓ Berhasil

5

Menjalankan

menu

pemberitahuan

Pada saat pengguna

menekan menu

pemberitahuan dapat

menampilkan data

pemberitahuan

✓ ✓ ✓ Berhasil

No

Tahap

menjalankan

program

Tahap proses

program

Berhasil Tidak

Berhasil Keterangan

V1 V2 V3 V1 V2 V3

6

Menambah data

pemberitahuan

Pada saat pengguna

menekan tombol Tambah,

maka akan menampilkan

halaman input

pemberitahuan dan

menyimpan data

pemberitahuan baru.

✓ ✓ ✓ Berhasil

7

Menjalankan

menu produk Pada saat pengguna

menekan menu produk

dapat menampilkan data

produk

✓ ✓ ✓ Berhasil

8

Menjalankan

menu pendaftaran Pengguna menekan menu

pendaftaran dapat

menampilkan data

pendaftaran

✓ ✓ ✓ Berhasil

9

Menjalankan

menu validasi

pendaftaran

Pada saat pengguna

menekan menu validasi

pendaftaran dapat

mengirim data

pendaftaran yang telah

disetujui

✓ ✓ ✓ Berhasil

10

Menjalankan

menu premi Pada saat pengguna

menekan menu premi

dapat menampilkan data

premi

✓ ✓ ✓ Berhasil

11 Menjalankan Pada saat pengguna ✓ ✓ ✓ Berhasil

Page 27: BAB IV IMPLEMENTASI DAN PEMBAHASAN SISTEM

128

menu klaim menekan menu klaim

dapat menampilkan data

klaim

12

Menjalankan

menu validasi

klaim

Pada saat pengguna

menekan menu validasi

klaim dapat mengirim

data klaim yang telah

disetujui

✓ ✓ ✓ Berhasil

13

Menjalankan

menu santunan Pada saat pengguna

menekan menu santunan

dapat menampilkan data

santunan

✓ ✓ ✓ Berhasil

14

Menjalankan

menu joblist Pada saat pengguna

menekan menu joblist

dapat menampilkan data

joblist

✓ ✓ ✓ Berhasil

No

Tahap

menjalankan

program

Tahap proses

program

Berhasil Tidak

Berhasil Keterangan

V1 V2 V3 V1 V2 V3

15

Menjalankan

menu bonus Pada saat pengguna

menekan menu bonus

dapat menampilkan data

bonus

✓ ✓ ✓ Berhasil

16

Menjalankan

menu logout

Pada saat pengguna

menekan tombol logout

maka pengguna keluar

dari halaman kanit

✓ ✓ ✓ Berhasil

3. Pengujian system dilakukan oleh Agen asuransi

Tabel 4.4 Hasil pengujian system yang dilakukan oleh Agen asuransi

No

Tahap

menjalankan

program

Tahap proses

program

Berhasil Tidak

Berhasil Keterangan V1 V2 V3 V1 V2 V3

1

Menjalankan

menu Login saat

pengguna

pertama kali

menjalankan

sistem

Pada saat pengguna

menjalankan aplikasi

pertama kali akan muncul

login dengan inputan

username dan password

serta tombol Masuk.

✓ ✓ ✓ Berhasil

2

Menjalankan

menu profil agen Pada saat pengguna

menekan menu profil

agen dapat menampilkan

data profil agen

✓ ✓ ✓ Berhasil

Page 28: BAB IV IMPLEMENTASI DAN PEMBAHASAN SISTEM

129

3

Mengubah data

profil agen

Pada saat pengguna

menekan tombol Edit,

maka akan menampilkan

halaman ubah data profil

agen dan menyimpan data

profil agen.

✓ ✓ ✓ Berhasil

4

Menjalankan

menu premi Pada saat pengguna

menekan menu premi

dapat menampilkan data

premi

✓ ✓ ✓ Berhasil

No

Tahap

menjalankan

program

Tahap proses

program

Berhasil Tidak

Berhasil Keterangan

V1 V2 V3 V1 V2 V3

5

Menjalankan

menu klaim Pada saat pengguna

menekan menu klaim

dapat menampilkan data

klaim

✓ ✓ ✓ Berhasil

6

Menjalankan

menu bonus Pada saat pengguna

menekan menu bonus

dapat menampilkan data

bonus

✓ ✓ ✓ Berhasil

7

Menjalankan

menu santunan Pada saat pengguna

menekan menu santunan

dapat menampilkan data

santunan

✓ ✓ ✓ Berhasil

8

Menjalankan

menu produk Pada saat pengguna

menekan menu produk

dapat menampilkan data

produk

✓ ✓ ✓ Berhasil

9

Menjalankan

menu

pemberitahuan

Pada saat pengguna

menekan menu

pemberitahuan dapat

menampilkan data

pemberitahuan

✓ ✓ ✓ Berhasil

10

Menjalankan

menu logout

Pada saat pengguna

menekan tombol logout

maka pengguna keluar

dari halaman kanit

✓ ✓ ✓ Berhasil

4. Pengujian system dilakukan oleh Pemegang Polis

Tabel 4.5 Hasil pengujian system yang dilakukan oleh Pemegang Polis

No

Tahap

menjalankan

program

Tahap proses

program

Berhasil Tidak

Berhasil Keterangan V1 V2 V3 V1 V2 V3

1 Menjalankan

menu Login saat

pengguna

Pada saat pengguna

menjalankan aplikasi

pertama kali akan muncul

✓ ✓ ✓ Berhasil

Page 29: BAB IV IMPLEMENTASI DAN PEMBAHASAN SISTEM

130

pertama kali

menjalankan

sistem

login dengan inputan

username dan password

serta tombol Masuk.

No

Tahap

menjalankan

program

Tahap proses

program

Berhasil Tidak

Berhasil Keterangan

V1 V2 V3 V1 V2 V3

2

Menjalankan

menu profil

pemegang

polis

Pada saat pengguna

menekan menu profil

pemegang polis dapat

menampilkan data profil

pemegang polis

✓ ✓ ✓ Berhasil

3

Mengubah data

profil

pemegang

polis

Pada saat pengguna

menekan tombol Edit,

maka akan menampilkan

halaman ubah data profil

pemegang polis dan

menyimpan data profil

pemegang polis.

✓ ✓ ✓ Berhasil

4

Menjalankan

menu premi Pada saat pengguna

menekan menu premi

dapat menampilkan data

premi

✓ ✓ ✓ Berhasil

5

Menjalankan

menu klaim Pada saat pengguna

menekan menu klaim

dapat menampilkan data

klaim

✓ ✓ ✓ Berhasil

6

Menjalankan

menu pengajuan

klaim

Pada saat pengguna

menekan menu pengajuan

klaim dapat menampilkan

form pengajuan klaim

asuransi

✓ ✓ ✓ Berhasil

7

Menjalankan

menu santunan Pada saat pengguna

menekan menu santunan

dapat menampilkan data

santunan

✓ ✓ ✓ Berhasil

8

Menambah

santunan Pada saat pengguna

menekan menu tambah

maka akan menampilkan

form masukan penerima

santunan yang kemudian

akan disimpan.

✓ ✓ ✓ Berhasil

No

Tahap

menjalankan

program

Tahap proses

program

Berhasil Tidak

Berhasil Keterangan

V1 V2 V3 V1 V2 V3

9

Mengubah

santunan Pada saat pengguna

menekan menu edit maka

akan menampilkan form

ubah data penerima

santunan yang kemudian

akan disimpan.

✓ ✓ ✓ Berhasil

Page 30: BAB IV IMPLEMENTASI DAN PEMBAHASAN SISTEM

131

10

Menjalankan

menu produk Pada saat pengguna

menekan menu produk

dapat menampilkan data

produk

✓ ✓ ✓ Berhasil

11

Menjalankan

menu

pemberitahuan

Pada saat pengguna

menekan menu

pemberitahuan dapat

menampilkan data

pemberitahuan

✓ ✓ ✓ Berhasil

12

Menjalankan

menu logout

Pada saat pengguna

menekan tombol logout

maka pengguna keluar

dari halaman kanit

✓ ✓ ✓ Berhasil

5. Pengujian system dilakukan oleh pengguna umum

Tabel 4.6 Hasil pengujian system yang dilakukan oleh pengguna umum

No

Tahap

menjalankan

program

Tahap proses

program

Berhasil Tidak

Berhasil Keterangan V1 V2 V3 V1 V2 V3

1

Menjalankan

menu berita Pada saat pengguna

menekan menu berita

dapat menampilkan data

berita

✓ ✓ ✓ Berhasil

2

Menjalankan

menu profil

Bumiputera

Pada saat pengguna

menekan menu profil

Bumiputera dapat

menampilkan data profil

Bumiputera

✓ ✓ ✓ Berhasil

3

Menjalankan

menu produk Pada saat pengguna

menekan menu produk

dapat menampilkan data

produk

✓ ✓ ✓ Berhasil

No

Tahap

menjalankan

program

Tahap proses

program

Berhasil Tidak

Berhasil Keterangan

V1 V2 V3 V1 V2 V3

4

Menjalankan

menu pendaftaran

agen

Pada saat pengguna

menekan menu

pendaftaran agen maka

akan menampilkan form

pendaftaran agen untuk

diisi dan dikirim ke AJB

bumiputera dan

menunggu konfirmasi

lewat email.

✓ ✓ ✓ Berhasil

5

Menjalankan

menu penerbitan

polis

Pada saat pengguna

menekan menu

penerbitan polis maka

akan menampilkan form

penerbitan polis utuk

diajukan ke AJB

bumiputera dan

✓ ✓ ✓ Berhasil

Page 31: BAB IV IMPLEMENTASI DAN PEMBAHASAN SISTEM

132

menunggu konfirmasi

lewat email.

6

Menjalankan

menu informasi Pada saat pengguna

menekan menu informasi

dapat menampilkan data

informasi yang meliputi

kamus prosedur dan

promo

✓ ✓ ✓ Berhasil

7

Menjalankan

menu kontak Pada saat pengguna

menekan menu kontak

dapat menampilkan data

kontak perusahaan

✓ ✓ ✓ Berhasil

8

Menjalankan

menu pertanyaan Pada saat pengguna

menekan menu

pertanyaan maka akan

menampilkan form

pertanyaan utuk diajukan

ke AJB bumiputera dan

menunggu konfirmasi

jawaban lewat pada

kolom pertanyaan.

✓ ✓ ✓ Berhasil

4.3 Penyerahan (Deployment)

Tahapan ini dibutuhkan untuk mendapatkan feedback dari pengguna,

sebagai hasil evaluasi dari tahapan sebelumnya dan implementasi dari sistem yang

dikembangkan. Sistem yang telah melalui tahapan pengujian selanjutnya akan

diserahkan agar dapat diimplementasikan dan dapat dimanfaatkan oleh pengguna.

Tahapan penyerahan dilakukan secara langsung terhadap unit terkait sebagai

lokasi penelitian. Pada tahapan penyerahan peneliti melakukan penyerahan

perangkat lunak ke objek penelitian yaitu AJB Bumiputera 1912 kantor cabang

Sekip Palembang, yang beralamat di jalan Jendral Sudirman nomor 1071

Palembang Sumatera Selatan.