belajar instrumentasi - error pengukuran

11
Oleh : Andika G (6091804) Albert D (6091002)

Upload: albert-darmaliputra

Post on 30-Jun-2015

621 views

Category:

Documents


8 download

TRANSCRIPT

Oleh : Andika G (6091804)

Albert D (6091002)

Definisi

• Kata “Error” berasal dari bahasa Latin yangberarti “Wandering” atau “Straying” dalambahasa Inggris.

• Error adalah sebuah nilai variasi dalam sebuahpengukuran di mana nilai variasi tersebutmerupakan selisih yang diperoleh dari nilaiterukur dan nilai sebenarnya.

3/14/2011 TEKNIK ELEKTRO UBAYA

Jenis – jenis Error

• Secara umum error pada pengukuran dapatdibagi menjadi 2 jenis, yaitu :– Systematic error

Error yang secara sistematik menyebabkankesalahan yang sama pada setiap pengukuranyang dilakukan.

– Random error

Error yang disebabkan faktor acak yangmempengaruhi setiap pengukuran.

3/14/2011 TEKNIK ELEKTRO UBAYA

Systematic Error• Systematic error adalah error yang mempengaruhi seluruh

hasil pengukuran seperti kesalahan alat yang digunakan.Penyimpangan yang terjadi rata-rata sama untuk setiappengukuran yang dilakukan.

• Contoh : menggunakan timbangan tidak terkalibrasi untukmengukur berat benda.

3/14/2011 TEKNIK ELEKTRO UBAYA

Systematic error(2)

• Jenis-jenis systematic error :– Kesalahan instrumen

– Kesalahan prosedur

• Systematic error sulit dideteksi sehingga untukmenghindari systematic error yang bisadilakukan adalah mengulangi pengukuranyang sama dengan alat ukur lain ataumelakukan perhitungan untuk dibandingkandengan hasil pengukuran.

3/14/2011 TEKNIK ELEKTRO UBAYA

Random Error• Random error adalah error yang dihasilkan oleh setiap faktor

yang secara acak mempengaruhi hasil sebuah pengukuranseperti kesalahan penglihatan. Penyimpangan yang terjadiberbeda untuk setiap pengukuran yang dilakukan.

• Contoh : kesalahan penglihatan dalam mengukur panjangbenda menggunakan penggaris.

3/14/2011 TEKNIK ELEKTRO UBAYA

Random error(2)

• Jenis-jenis random error :

– Penggenapan angka hasil pengukuran

– Perubahan kondisi lingkungan ketika percobaan

• Random error dapat dihindari denganmenghitung rata-rata nilai hasil pengukuranatau memperbanyak pengukuran.

3/14/2011 TEKNIK ELEKTRO UBAYA

Pengaruh error pada pengukuran

Error dapat diperhitungkan seperti sebuahrumus :

• X = T + eX : nilai hasil pengukuranT : nilai aslie : error

• e = er + es

er : Random errores : Systematic error

3/14/2011 TEKNIK ELEKTRO UBAYA

Nilai ErrorBesarnya error pada pengukuran dapat

dihitung dengan beberapa rumus yaitu :

• Absolute Error

Eabsolute = │ Xterukur - Xsebenarnya│

• Relative Error

• Percent of Error

3/14/2011 TEKNIK ELEKTRO UBAYA

Daftar Pustaka

• “Absolute Error, Relative Error and Percent of Error” http://www.regentsprep.org/Regents/math/ALGEBRA/AM3/LError.htm

• “Random Error and Systematic Error” http://www.socialresearchmethods.net/kb/measerr.php

• “Random Error and Systematic Error” http://cnx.org/content/m15029/latest/

3/14/2011 TEKNIK ELEKTRO UBAYA

The End

Thanks for your attention !

3/14/2011 TEKNIK ELEKTRO UBAYA