buku bapeda 6 -...

8
KABUPATEN MOJOKERTO KONDISI UMUM A. Luas dan batas wilayah Pemerintah Kabupaten Mojokerto berkedudukan di Jalan Jend. A. Yani Nomor 16 Mojokerto. Luas Wilayah Kabupaten Mojokerto secara keseluruhan adalah 969.360 Km2 atau sekitar 2,09% dari luas Propinsi Jawa Timur. Secara administratif wilayah Kabupaten Mojokerto terdiri dari 18 kecamatan, 229 desa dan 5 kelurahan. Batas wilayah administrasi sebagai berikut : Sebelah utara: Kabupaten Lamongan dan Kabupat- en Gresik Sebelah timur: Kabupaten Sidoarjo dan Kabupat- en Pasuruan Sebelah selatan: Kabupaten Malang dan Kota Batu Sebelah barat: Kabupaten Jombang Sedangkan ditengah-tengah adalah wilayah Kota Mojokerto. Potensi dan Produk Unggulan Jawa Timur Potensi dan Produk Unggulan Jawa Timur 01 01

Upload: dangkhuong

Post on 16-May-2018

251 views

Category:

Documents


6 download

TRANSCRIPT

Potensi dan Produk Unggulan Jawa Timur

KABUPATEN MOJOKERTO

KONDISI UMUMA. Luas dan batas wilayah

Pemerintah Kabupaten Mojokerto berkedudukan di Jalan Jend. A. Yani Nomor 16 Mojokerto. Luas Wilayah Kabupaten Mojokerto secara keseluruhan adalah 969.360 Km2 atau sekitar 2,09% dari luas Propinsi Jawa Timur. Secara administratif wilayah Kabupaten Mojokerto terdiri dari 18 kecamatan, 229 desa dan 5 kelurahan.

Batas wilayah administrasi sebagai berikut :❐ Sebelah utara: Kabupaten Lamongan dan Kabupat-

en Gresik❐ Sebelah timur: Kabupaten Sidoarjo dan Kabupat-

en Pasuruan❐ Sebelah selatan: Kabupaten Malang dan Kota

Batu❐ Sebelah barat: Kabupaten Jombang❐ Sedangkan ditengah-tengah adalah wilayah Kota

Mojokerto.

Potensi dan Produk Unggulan Jawa TimurPotensi dan Produk Unggulan Jawa Timur 0101

Potensi dan Produk Unggulan Jawa Timur PPPPPPPPPPPPPPPPPoPPPPoPoPPPoPoooPPPoPoPoPooPoooPPoPooPooooPoPoPoPoPPooooPPPPPoPoPoPPPoPoPPoPoPoPPPooPooPPPoooootttttttttttttttttetteeeettetetettteetttetetetetetteteeetteeeeetetetetteeettttt nnnnnnnnnnnnsnsnssssnssssnsnsnnnnnnnssnsnsnsnnnsnsssnsnnsnnsnsnsnsnsnsnsnssnsnsnsnsnnsnsnssnnnnnnsiiiiiiiiiii i iiiiiiiiiii i ii i ddaddadddaddddddadaddddddadddadadadddadadadadddddaadaaadadadadddadadadadadadadad nnnnnnnnnnnnnnnn nn n n nnnnn nnnnn nnn nnn PrPPPPPPPPPPPPPPrPPPPrPrPrPrPrPPPPPrPrPrPrrPPPrrPPrPrPrPPrPrPPrPrP oodddddddddddddddddddddododododddooododododododdodoododoooododododdoooodododdddododdoddodododododdddddddd kkkkkkkkkkkkkkkkkkkkkukkkkkukukukukukukkkkkkkkukukukukukuukukukukukkkkkukkukkuukukukukuukkukkukkkukukuuuukuuuuu UUUUUUUUUUUUUUUUUUUUUUUU UUUUUU UUUUUUUUUUUUU UU UUUngngnggngnngngngngngnngngngggnnngggggnngnggggnggggngngngngnggnggngngngngngngnnnggggggggggggggugugugugugugugugugugugugugugugguguugguguguguggugugguguggguggggguuguggggggggggggggg llaaallallllllllllalllallalalllalallalalalalalaalalaaaalaaaalalalaalalalaaaaaaaalaaaalaaaaannnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnn n nnnn n JaJJJJJaJJaJaJaJaJaJJJaJaaJJJaaaJaJaJaJaJaaaaJaJaJaaaJaaaaaJaaJaaJJJJJJaaaJJJJaJawwwwwwwwwwwaawaaaaaaaaaaaawwaaawwwwwaaaaaaaawwaaaawwwwaaaaaawwwwaaawwaaaawaaaawwaaawwwwaawwaaaawwaaaaaawawwwaaawwaaaaaaaaaaawwaaa TT T TTTTTTTTTTTTTTTTTTTTTTTTTTTTTTTTTTTTTTTTTTTTTTT TTTTT T TTTTTTTTTTTTTTTTTTTT TTTTTTTTTTTTTTTT TTTTT TTTTTTTTTTTTTT T TTTTTTTTTTTTTTTTTTiiiiimmmmmmmmmmmiiimmmmmmmmimiimmmmmimimimmmmmmmmiiimmmmmmiimmmmimiimmmmmmmmmimimimimmmmmmmmmmmmiimmmmmmmmmmmmiimmmimmmmmmmmmmimmmmmmmmmmmmmmmmmmmmmmmmmmmmmmmimmmimimmmmmimmmimmmmmimmmmuuurururruruuuuuurruuuruuuuuuuuuuuuuuuuuuuruuuuururuuruuuuuuuuur

B. Letak dan kondisi geografi sLetak Wilayah Kabupaten Mojokerto terletak an-

tara 111°20’13” s/d 111°40’47” Bujur Timur dan an-tara 7°18’35” s/d 7°47’30” Lintang Selatan.

Secara geografi s Kabupaten Mojokerto tidak ber-batasan dengan pantai, hanya berbatasan dengan wilayah kabupaten lainnya.

C. Topografi

Topografi wilayah Kabupaten Mojokerto cender-ung cekung ditengah-tengah dan tinggi di bagian se-latan dan utara. Bagian selatan merupakan bagian pegunungan yang subur, meliputi kecamatan Pa-cet, Trawas, Gondang, dan Jatirejo. Bagian tengah merupakan bagian dataran, sedangkan bagian utara merupakan daerah perbukitan kapur yang cender-ung kurang subur.

Tinggi dan Luas Daerah Menurut Kecamatan

No Kecamatan Tinggi Rata-Rata dari Permukaan Laut (m) Luas Daerah*) (Km2)

1 Jatirejo 140 107,62

2 Gondang 240 98,62

3 Pacet 470 107,98

4 Trawas 600 58,00

5 Ngoro 120 70,50

6 Pungging 100 45,00

7 Kutorejo 170 43,50

8 Mojosari 100 28,85

9 Bangsal 60 25,84

10 Mojoanyar 54 23,37

11 Dlanggu 120 35,82

12 Puri 70 34,65

13 Trowulan 60 45,93

14 Sooko 64 19,30

15 Gedek 36 26,18

16 Kemlagi 52 42,35

17 Jetis 60 53,05

18 Dawarblandong 75 102,80

Kab. Mojokerto 64 969,36

K eterangan :*) Luas daerah termasuk hutan Negara

Potensi dan Produk Unggulan Jawa Timur Potensi dan Produk Unggulan Jawa Timur 0202

Kantor bupati Mojokerto

t

Potensi dan Produk Unggulan Jawa Timur

Sekitar 30% dari wilayah Mojokerto kemiringan tanahnya lebih dari 15 de-rajat, sedangkan sisanya merupakan wilayah dataran dengan kemiringan kurang dari 15 derajat.

Kemiringan Lahan Kabupaten Mojokerto

NO. KEMIRINGANLUAS

Ha %

1.2.3.4.

0 0 – 2 02 0 – 15 015 0 – 40 0Di atas 40 0

45.88645.88622.07222.0728.4748.47420.50420.504

47,3422,778,7421,15

Total 96.936 100,00

Pada umumnya ketinggian di wilayah Mojokerto rata-rata berada kurang dari 500 meter diatas permukaan laut, dan hanya Kecamatan Pacet dan Trawas yang merupakan daerah terluas yang memiliki daerah dengan ketinggian lebih dari 700 meter diatas permukaan laut.

Luas Lahan berdasar ketinggian

NO. KETINGGIAN TEMPAT (meter)

LUAS

Ha %

1.2.3.

0 – 500 500 – 1000 1000 – 4000

849.9882.7236.66

87,698,533,78

T O T A L 969.36 100,00

Sumber Data : BPN Kabupaten Mojokerto

D. Geologi1. STRUKTUR DAN KARAKTERISTIK

Tanah di wilayah Kabupaten Mojokerto ditinjau dari struktur geologi, unsur batuan pembentuk serta luasnya sebagai berikut :

Struktur dan karakteristik tanah

No. Batuan Pembentuk Luas (Ha) Persentase (%)

1.2.3.4.5.6.7.

Hasil Gunung berapi tak teruraikanHasil Gunung berapi kwarter mudaHasil Gunung berapi kwarter tuaAluvium, facies gunung berapiAluviumPleistosen, facies sedimenPleistosen, facies gunung berapi

1.744,853.034,104.148,8681.930,303.896,831.395,88785,18

1,803,134,2884,524,021,440,81

Total 96.936 100,00

Sumber data : BPN Kabupaten Mojokerto

Secara geologis Kabupaten Mojokerto terbagi atas empat macam batuan, yaitu aluvium, pliosen fassies sedimen, pliosen fasies batu gamping dan miosen fasies sedimen. Jenis batuan aluvium dan miosen fasies sedimen banyak dimanfaatkan ma-syarakat untuk tegalan dan sawah serta sebagian kecil batuan pliosen fasies sedimen untuk tegalan.

0303

Hamparan pesawahan kawasn Pacet t

Potensi dan Produk Unggulan Jawa Timur

Struktur geologi yang dijumpai di wilayah Kabu-paten Mojokerto adalah sebagai berikut ini ;■ Struktur primer (berupa perlapisan batuan, lipatan

antiklin – sinklin, dijumpai pada sisi utara) ■ Struktur sekunder (berupa sesar normal, sesar ge-

ser, dengan arah baratdaya-timurlaut dan barat-laut-tenggara, berkembang di bagian tengah dan selatan).

■ Struktur sekunder lainnya berupa kekar-kekar pada batuan berkembang dalam skala yang lebih kecil dan dikontrol oleh aktifi tas struktur regional-nya.

2.TEKSTUR TANAHTekstur tanah di Wilayah Kabupaten Mojokerto di-

golongkan menjadi 2 (dua) macam, yaitu :Tekstur Halus, tekstur tanah yang banyak ter-

dapat di wilayah Kabupaten Mojokerto yaitu seluas 26.405,4 Ha atau 27,24% dari luas wilayah tersebar merata kecuali Kecamatan Dlanggu, Gondang, Pa-cet, Kutorejo, Mojosari dan Trawas.

Tekstur Sedang, seluas 70.530,6 Ha atau 72,76% dari luas wilayah Kabupaten Mojokerto tersebar mer-ata kecuali Kecamatan Gedeg dan Kemlagi.

E. Hidrologi Pola tata air sangat ditentukan oleh besarnya

curah hujan, jumlah mata air atau sumber air dan pola aliran sungai dan bendungan. Jumlah mata air men-capai 161 buah, yang berfungsi sebanyak 153 mata air. Debit air tersebut rata-rata maksimum 19,42 lt/detik dan debit rata-rata minimum 7,60 lt/detik. Mata air tersebut sebagian besar sebarannya terdapat di

wilayah Kabupaten Mojokerto bagian Selatan.

F. KlimatologiKabupaten Mojokerto mempunyai sungai seban-

yak 41 buah yang sudah mempunyai nama, dis-amping masih banyak juga saluran tersier maupun kuarter yang tidak mempunyai nama. Sungai besar yang melewati wilayah Kabupaten Mojokerto adalah Sungai Brantas dengan debit air ± 10.031 liter/detik dan Sungai Marmoyo dengan debit ± 262 liter/detik. Sungai-sungai besar yang ada di Wilayah Kabupaten Mojokerto dapat dilihat sebagai berikut :

Sungai Besar di Kab. MojokertoNO. NAMA SUNGAI HULU MUARA

1.

2.

3.

Sungai Brantas

Kali Porong

Kali Surabaya

Kabupaten Jombang

Kabupaten Mojokerto

Kabupaten Mojokerto

Kecamatan Sooko, Jetis, Ngoro.

Kecamatan Mojoan-yar, Bangsal, Mojo-

sari, Pungging, Ngoro.

Kecamatan Jetis.

Sumber Data : Dinas PU Pengairan Kabupaten Mojokerto

Potensi dan Produk Unggulan Jawa Timur Potensi dan Produk Unggulan Jawa Timur 0404

Cagar budaya Kolam Segaran

t

Potensi dan Produk Unggulan Jawa Timur

Sungai dan Luas Daerah Pengairan di Kab.Mojokerto

No. Nama Sungai Panjang Sungai (Km)

Luas Daerah Pengairan (Ha)

1.2.3.4.5.6.7.8.9.10.11.12.13.14.15.16.17.18.19.20.21.22.23.24.25.26.27.28.29.30.31.32.33.34.35.36.37.38.39.40.41.

S. BRANTASS. SADARS. JANJINGS. SUMBER PASINANS. GEMBOLOS. CUMPLENGS. JUBEL S. SUMBER WONODADIS. SUMBER KEMBARS. SUMBER GLOGOKS. SUMBER NGRAYUNGS. TEKUKS. BANGSALS. BANYAKS. JUDEGS. SUBONTOROS. KINTELANS. CEMPORATS. CURAH KLENGKENGS. KAMBINGS. SUMBER WARUS. BRANGKALS. RINGKANAL NGOTOKS. PIKATANS. KROMONGS. LANDEANS. KALANGS. KLURAKS. JURANGCETOTS. PETUNGS. GALUHS. MANTINGANS. SURABAYAS. MARMOYOS. SIDORINGINS. GEDEGS. WONOAYUS. KEDUNG SUMURS. KWANGENS. KEDUNGSOROS. LAMONG

47,2523,0018,0010,0025,0013,003,008,0011,009,006,0016,0012,0010,5010,256,5012,0010,008,50-11,0015,007,0026,008,0016,005,009,0012,008,0018,0010,004,5016,009,504,0010,508,005,0015,0011,00

-287,416.212,501.525,00607,503.575,002.362,501.362,508.605,001.850,00837,501.562,507.737,001.337,501.825,00505,001.125,001.125,00833,00-3.675,0019.299,001,404.862,502.430,00912,50333,001.652,502.975,002.3302.457,501.325,005.027,501.215,0075,00750,00812,20750,00750,00675,00-

J U M L A H 93,66 114.589,15

Sumber data : Dinas PU Pengairan Kabupaten Mojokerto

0505

pengaturan Irigasi t t

t

Potensi dan Produk Unggulan Jawa Timur Potensi dan Produk Unggulan Jawa Timur

G. Penggunaan LahanLuas lahan untuk usaha pertanian seluruhnya 97.790 Ha, ter-

diri dari lahan sawah seluas 37.101 Ha dan lahan bukan sawah 60.689 Ha. Dari luas lahan sawah tersebut ter-dapat 21.314 Ha (57,45%) berpengairan tek-nis. Sisanya adalah lahan sawah berpengairan setengah teknis, sederhana, desa/ non PU dan tadah hujan. Lahan sawah yang dapat ditanami Padi sebanyak dua kali luasnya tidak bertambah. Sebaliknya untuk luas lahan sawah yang hanya dapat ditanami Padi satu kali (26,09 %).

II. POTENSI PENGEMBANGAN WILAYAHA. KAWASAN INDUSTRI Pengembangan Kawasan industri Kecamatan Ngoro■ Desa Ngoro dan Lolawang Kecamatan Ngoro seluas 200 Ha.Pengembangan Kawasan Industri Kecamatan Mojoanyar■ Kawasan meliputi Desa Kepuhanyar Sadar tengah,dan Leng-

kong seluas +500 haPengembangan Kawasan Industri Utara Sungai■ Meliputi kawasan Kecamatan Jetis, Kemlagi dan Dawarbland-

ong seluas +10.000 ha.

B. KAWASAN PARIWISATA● Pengembangan wisata budaya Peninggalan sejarah kerajaan

Majapahit di Kecamatan Trowulan.● Pengembnagan wisata alam di Kecamatan Pacet dan Keca-

matan Trawas.

III. WILAYAH RAWAN BENCANA

1. Bencana LongsorSebaran kawasan rawan tanah long-

sor terdapat dibeberapa lokasi, yaitu di wilayah Kecamatan Ngoro, Pacet, Tra-was, Gondang, dan Jatirejo.

2. Bencana BanjirBencana banjir yang terjadi di Kabu-

paten Mojokerto terdapat di beberapa kecamatan sebagai berikut ;● Kecamatan Bangsal (Kali Tekuk)● Kecamatan Sooko (Kali Brangkal)● Kecamatan Dawarblandong (Kali

Lamong)● Kecamatan Trowulan (Dam A.Yani) ;● Kecamatan Mojosari (Kali Glogok)● Kecamatan Mojoanyar (Kali Sadar)● Kecamatan Pungging (Kali Sadar dan

Kali Janjing)● Kecamatan Kemlagi dan Jetis (Kali

Marmoyo)● Kecamatan Trowulan dan Sooko (Kali

Ring Kanal Ngotok)● Kecamatan Pungging (Kali Janjing)● Kawasan rawan kekeringan dan keba-

karan● Kawasan rawan kekeringan dan ke-

bakaran ini terdapat di Kecamatan Dawarblandong, Kecamatan Kemlagi dan Kecamatan Jetis

Potensi dan Produk Unggulan Jawa Timur 06

Kawasan cagar budaya Trowulan t

Potensi dan Produk Unggulan Jawa Timur

D. DEMOGRAFIJumlah penduduk Kabupaten Mojokerto Tahun

2011 sebesar 1.112.821 jiwa. Dari data yang ada, pertumbuhan penduduk rata-rata dalam 3 tahun ter-akhir mencapai 4,02 %. Jumlah penduduk dalam 3 tahun terakhir adalah sebagai berikut :

Jumlah Penduduk Tahun 2009 - 2011Tahun 2009 Tahun 2010 Tahun 2011 Tahun 2012

Jumlah Penduduk 1.070.579 1.088.632 1.112.821 1.143.747

Laki538.115

547.322 559.793 575.435

Perempuan 532.464 541.310 553.028 568.312

Jumlah Penduduk Kabupaten Mojokerto Menurut Jenis Kelamin Tahun 2011

NO KECAMATANJENIS KELAMIN JUMLAH

PENDUDUKLAKI-LAKI PEREMPUAN

1 JATIREJO 21.741 21.266 43.007

2 GONDANG 21.852 21.642 43.494

3 PACET 29.092 29.042 58.134

4 TRAWAS 15.172 15.214 30.386

5 NGORO 39.576 39.641 79.217

6 PUNGGING 38.062 37.676 75.738

7 KUTOREJO 31.971 31.251 63.222

8 MOJOSARI 39.768 38.753 78.521

9 DLANGGU 28.000 27.800 55.800

10 BANGSAL 25.963 25.360 51.323

11 PURI 37.676 37.156 74.832

12 TROWULAN 38.043 37.249 75.292

13 SOOKO 38.148 37.336 75.484

14 GEDEG 30.938 30.499 61.437

15 KEMLAGI 29.992 29.970 59.962

16 JETIS 42.555 41.934 84.489

17 D A W A R B -LANDONG 25.972 26.614 52.586

18 MOJOANYAR 25.272 24.625 49.897

JUMLAH 559.793 553.028 1.112.821

Sumber : BPS Kab. Mojokerto

Jumlah penduduk menurut mata pencaharian Tahun 2011

No Mata PencaharianJumlah Satuan

2011

1 Pertanian, kehutanan, perkebunan, peternakan dan perikanan 128.811 Orang

2 Pertambangan dan penggalian 5.186 Orang

3 Industri pengolahan 144.664 Orang

4 Listrik, gas dan air Orang

5 Bangunan 29.124 Orang

0707

6 Perdagangan besar, eceran, rumah makan dan hotel 107.457 Orang

7 Angkutan, pergudangan dan komu-nikasi 27.820 Orang

8Keuangan, asuransi, usaha sewa

bangunan, tanah dan jasa perusa-haan

5.121 Orang

9 Jasa kemasyarakatan 64.164 Orang

Jumlah 512.347 Orang

Sumber data : BPS Kabupaten Mojokerto

V. POTENSI UNGGULANPotensi daerah yang berkembang di Kabupaten

Mojokerto sebagai berikut:

a. Sektor Industri ; ❐ Industri Besar : Ngoro Industri Persada (NIP), In-

dustri Estate Mojokerto (di Kecamatan Mojoan-yar) dan Industri Estate Jetis (di Kecamatan Jetis)

❐ Industri Kecil / industri rumah tangga : Alas Kaki (Kecamatan Sooko, Trowulan dan Puri), Patung Batu (Kecamatan Trowulan), Cor Kuningan (Ke-camatan Trowulan), Gerabah (Kecamatan Puri), Kripik kedelai, ubijalar, ubikayu (kec. Gondang, Pacet)

b.Sektor Pariwisata ; (Seni Budaya, Wisata Religi, wisata Budaya/

peninggalan Mojopahit di Trowulan serta wisata alam dan buatan di Kecamatan Pacet dan Trawas)1. Seni Budaya : Grebeg Suro Mojopahit, Grebeg

dan Haul Syeh Jumadil Kubro, Kesenian Banten-gan, Tari Klasik, Mocopat, Karawitan.

2. Wisata Alam : Pemandian Ubalan Pacet, Padusan Air Panas, Air Terjun Coban Canggu, Air Terjun Dlundung, Taman Hutan Rakyat R. Soeryo, Watu Blorok.

Potensi dan Produk Unggulan Jawa Timur

3. Wisata Religi/ Agama : Troloyo, Makam Syeh Ju-madil Kubro, Makam Vihara, Makam Tirim, Makam Mendhek, Makam Krapyak.

4. Wisata Budaya / Peninggalan Majapahit : Petir-taan Jolotundo, Candi Bangkal, Candi Bajangratu, Candi Brahu, Candi Genting, Candi Wringinla-wang, Candi Gentong, Candi Minakjinggo, Candi Jedong, Candi Kedaton, Candi Sumur Gantung, Candi Grinting, Candi Tikus, Candi Kasimanten-gah, Candi Siti Hinggil, Kolam Segaran.

c.Sektor Tanaman Pangan, Perkebunan dan Hortikultura

1. Komoditi buah-buahan (Mangga, alpukat, pisang, durian, sirsat, dll)

2. Komoditi perkebunan (tebu, tembakau, mete, kayu putih dll)Padi, jagung, ubi jalar, ubi kayu, kedelai, kacang tanah, Lombok Kecil (Cabe Rawit)

d. Sektor Perdagangan,Terdapat pusat perdagangan sepatu yang disebut Pusat Perkulakan Sepatu Trowulan (PPST)

e. Sektor Kehutanan (hutan Produksi di Jatirejo, Kemlagi, Pacet, Tra-was, dan Trowulan)

f. Sektor Perhubungan (sarana transportasi)

g. Sektor Pertambangan (galian C Kecamatan Ngoro, Jatirejo, Gondang dan Kutorejo)

08

Relief suasana Kerajaan Majapahit di mosium Trowulan t

Cagar Budaya Patirtan

t

Wisata Air Panas Cangar

t