cara menghidupkan komputer dengan baik dan benar

4
Cara menghidupkan komputer dengan baik dan benar... itulah yang sering ditanyakan pada anak smp ! apalagi masih kelas satu,,, Oke langsung saja buat kamu yang masih duduk di bangku sekolah and belum bisa menghidpkan komputer, jangan khawatir, kebanyakan orang menyepelekan hal ini, padahal kesalahan dalam menghidupkan ataupun mematikan komputer bisa berakibat fatal, hal itu mungkin tidak terasa bila masih sekali atau dua kali namun bila sudah berkali - kali tentu akan membuat komputer kita cepat hang atau lama loadingnya, next ..... Untuk menghidupkan komputer langkahnya adalah; 1. Pastikan semua colokan komputer terpasang dengan benar. 2. Cek apakah arus listrik ada atau tidak 3. Colokkan kabel Listrik dari Stabiliser ke Arus Listrik ( jika ada) 4. Colokkan kabel listrik dari monitor dan CPU ke jek (Colok) listrik 5. Tekan Tombol Power pada Monitor kemudian pada CPU. 6. Tunggu beberapa saat hingga komputer selesai proses booting. 7. Komputer siap dijalankan jika sudah keluar tampilan desktop. Untuk mematikannya langkahnya adalah; 1. Matikan (close) semua program yang aktif pada komputer, Klik tombol Start 2. Klik tombol Turn off computer 3. lalu muncul tampilan dan pilih turn off computer ( untuk windows XP ) 4. dan tunggu hingga komputer sudah non aktif , lalu cabut colok listriknya. Cara Membuat Folder Cara membuat folder penting untuk diketahui jika ingin File-file yang tersimpan dengan rapi akan memudahkan kita untuk menemukannya kembali ketika kita membutuhkan file-file tersebut. Berkenaan dengan hal tersebut, kita sebaiknya tidak menyimpan seluruh file dalam satu folder, tetapi menyimpannya dalam folder

Upload: septiani-sofian

Post on 26-Nov-2015

40 views

Category:

Documents


2 download

DESCRIPTION

Menghidupkan komputer

TRANSCRIPT

Page 1: Cara Menghidupkan Komputer Dengan Baik Dan Benar

Cara menghidupkan komputer dengan baik dan benar... itulah yang sering ditanyakan pada anak smp ! apalagi masih kelas satu,,, Oke langsung saja buat kamu yang masih duduk di bangku sekolah and belum bisa menghidpkan komputer, jangan khawatir, kebanyakan orang menyepelekan hal ini, padahal kesalahan dalam menghidupkan ataupun mematikan komputer bisa berakibat fatal, hal itu mungkin tidak terasa bila masih sekali atau dua kali namun bila sudah berkali - kali tentu akan membuat komputer kita cepat hang atau lama loadingnya, next .....Untuk menghidupkan komputer langkahnya adalah;

1. Pastikan semua colokan komputer terpasang dengan benar.2. Cek apakah arus listrik ada atau tidak3. Colokkan kabel Listrik dari Stabiliser ke Arus Listrik ( jika ada) 4. Colokkan kabel listrik dari monitor dan CPU ke jek (Colok) listrik5. Tekan Tombol Power pada Monitor kemudian pada CPU.6. Tunggu beberapa saat hingga komputer selesai proses booting.7. Komputer siap dijalankan jika sudah keluar tampilan desktop.

Untuk mematikannya langkahnya adalah;

1. Matikan (close) semua program yang aktif pada komputer, Klik tombol Start 2. Klik tombol Turn off computer3. lalu muncul tampilan dan pilih turn off  computer ( untuk windows XP )4. dan tunggu hingga komputer sudah non aktif , lalu cabut colok listriknya.

Cara Membuat Folder

Cara membuat folder penting untuk diketahui jika ingin File-file yang tersimpan dengan rapi akan memudahkan kita untuk menemukannya kembali ketika kita membutuhkan file-file tersebut. Berkenaan dengan hal tersebut, kita sebaiknya tidak menyimpan seluruh file dalam satu folder, tetapi menyimpannya dalam folder berbeda sesuai dengan kategori yang bisa kita tentukan sendiri. Sebagai contoh misalnya, file-file musik tidak dicampur dengan file- file gambar atau dokumen penting lainnya. Untuk membuat folder baru, lakukanlah langkah-langkah berikut:

» Pertama-tama, tentukan drive yang akan digunakan untuk menyimpan file.

» Setelah itu, bukalah salah satu folder utama yang terdapat dalam drive tersebut.

» Secara otomatis muncul folder baru dengan nama New Folder, langsung saja ketikkan nama yang spesifik untuk folder baru tersebut, misalnya ARSIP PENTING.

» Jika sudah, tekanlah tombol Enter dan folder baru tersebut sudah siap digunakan untuk menyimpan file-file yang diinginkan.

Page 2: Cara Menghidupkan Komputer Dengan Baik Dan Benar

2. HibernateHibernate hampir mirip dengan Shutdown yaitu mematikan komputer secara keseluruhan perbedaanya pada hibernate sebelum komputer dimatikan isi dari memori atau RAM disalin ke hardisk terlebih dahulu sehingga ketika komputer dihidupkan kembali tidak membutuhkan waktu terlalu lama karena isi RAM sudah ada di hardisk dan akan diambil alih kembali. Konfigurasi komputer akan tersimpan jadi saat anda membuka aplikasi sebelum di hibernate maka pada saat komputer dihidupkan aplikasi tersebut juga terbuka (masih ada). Cocok digunakan apabila anda mau meninggalkan komputer untuk waktu yang cukup lama kemudian berniat untuk memakainya kembali nanti.

3. RestartPenjelasanya cukup simpel, yaitu jika anda memilih tombol ini maka komputer akan di matikan (secara Shutdown) kemudian dihidupkan kembali.

4. Stand ByPada kondisi ini komputer tidak dimatikan secara keseluruhan, memang semua komponen komputer dimatikan atau diputus aliran listriknya kecuali memori (RAM) modus stand by bisa di bilang hemat energy karena hanya RAM yang membutuhkan listrik. Untuk menghidupkan kembali dapat dilakukan secara instan karena jauh lebih cepat daripada Shutdown dan Hibernate karena isi RAM masih dipertahankan, saat menghidupkan komputer konfigurasinya atau aplikasi yang anfa jalankan masih ada. Cocok digunakan apabila anda mau meninggalkan komputer dalam waktu singkat karena Stand By sama seperti Pause pada saat anda bermain Game.

LOG OFF

Definisi atau pengertian istilah kata Log Off apa yang dimaksud dengan Log Off- Ketemu lagi dengan Definisi terbaru Panduan sukses blogger. kali ini kita membahas Definisi Log Off. dimana sebelumnya Panduan sukses blogger membahas Definisi Compiz. berikut ini Definisi Log Off tersebut.

Log Off Juga bisa disebut dengan istilah log Out, Logoff, signoff, sign off, signout, dan sign out. merupakan proses untuk keluar dari sesi setelah pengguna melakukan log in pada sistem atau komputer. setelah pengguna melakukan proses log off, hak-hak pengguna untuk menggunakan sumber daya sistem atau komputer yang didapatkan ketika login akan hangus atau hilang. lawan log off adalah log in.

Page 3: Cara Menghidupkan Komputer Dengan Baik Dan Benar

bootingBooting adalah proses menghidupkan komputer.Booting ada 2 jenis, yaitu coldbooting dan warmbooting.

- Coldbooting adalah menghidupkan komputer ketika komputer dalam keadaan mati, dengan menekan tombol power.- Warmbooting adalah menghidupkan komputer ketika komputer dalam keadaan hidup, yaitu dengan merestart, menekan tombol Ctrl+Alt+Del, atau dengan menekan tombol reset pada CPU.