checklist diagnostic jurnal

2
CHECKLIST DIAGNOSTIC (A) Are the results of the study valid? YES 1. Was there a clear question for the study to address? - Population - outcome Yes - pasien yang dirawat di rumah sakit india tengah dengan nyeri akut perut kanan bawah dan diduga appendicitis. - untuk membandingkan skor alvarado, Christian, dan Izbicki. 2. Was there a comparison with an appropriate reference standard? YES Hasil operasi diabndingkan dengan hasil temuan klinis histopatologi (B) Is it worth continuing? 3. Did all patients get the diagnostic test and reference standard? YES Semua pasien yang terdiagnosa appendicitis dan dilakukan operasi dilakukan pemeriksaan histopatologi dari umbai cacing untuk menegakkan diagnosis. 4. Is the disease status of the tested population clearly described? YES Populasi yang termasuk dalam penelitian ini yang memiliki gejala akut abdomen, mual, muntah, anoreksia, demam, sembelit, diare atau gejala BAK dan juga bersadarkan hasil pemeriksaan gambar darah lengkap, total dan diferensial jumlah sel darah putih, c- reaktif protein, rontgen abdomen dan ultrasonografi 5. Were the methods for performing the test Described in sufficient detail? YES Metode yang dilakukan yaitu dengan menghitung Skor klinis Alvarado, Christian dan Izbicki berdasarkan tanda-tanda pasien, gejala dan nilai- nilai laboratorium dan diobservasi dengan metode deskriptif.

Upload: duwialfaiz

Post on 12-Jul-2016

216 views

Category:

Documents


2 download

DESCRIPTION

jurnal

TRANSCRIPT

Page 1: Checklist Diagnostic Jurnal

CHECKLIST DIAGNOSTIC

(A) Are the results of the study valid?

YES

1. Was there a clear question for the study to address?

- Population- outcome

Yes - pasien yang dirawat di rumah sakit india

tengah dengan nyeri akut perut kanan bawah dan diduga appendicitis.

- untuk membandingkan skor alvarado, Christian, dan Izbicki.

2. Was there a comparison with an appropriate reference standard?

YESHasil operasi diabndingkan dengan hasil temuan klinis histopatologi

(B) Is it worth continuing?3. Did all patients get the

diagnostic test and reference standard?

YESSemua pasien yang terdiagnosa appendicitis dan dilakukan operasi dilakukan pemeriksaan histopatologi dari umbai cacing untuk menegakkan diagnosis.

4. Is the disease status of the tested population clearly described?

YESPopulasi yang termasuk dalam penelitian ini yang memiliki gejala akut abdomen, mual, muntah, anoreksia, demam, sembelit, diare atau gejala BAK dan juga bersadarkan hasil pemeriksaan gambar darah lengkap, total dan diferensial jumlah sel darah putih, c-reaktif protein, rontgen abdomen dan ultrasonografi

5. Were the methods for performing the test Described in sufficient detail?

YESMetode yang dilakukan yaitu dengan menghitung Skor klinis Alvarado, Christian dan Izbicki berdasarkan tanda-tanda pasien, gejala dan nilai-nilai laboratorium dan diobservasi dengan metode deskriptif.

(C) If so, what are the results?6. What are the results?

7. How sure are we about the results? consequences and cost of alternatives performed?

(D) Will the results help me and my patients/population?

Page 2: Checklist Diagnostic Jurnal

8. Can the results be applied to your patients/the population of interest?

YESKarena indonesia memiliki angka kejadian appendicitis yang cukup tinggi dan usia tersering angka kejadiannya hampir sama dengan yang ada pada penelitian.

9. Can the test be applied to your patient or population of interest?

YESKarena sistem skoring merupakan test yang cepat, ekonomis dan akurat tanpa membutuhkan alat khusus.

10. Were all outcomes important to the individual or population considered?

YESKarena sistem penilaian skoring ini merupakan cara untuk mendiagnosis dan pengambil keputusan penatalaksanaan selanjutnya pada kondisi darurat.

11. What would be the impact of using this test on your patients/population?

Dampak dari menggunakan tes ini bila gejala klinis pada pasien appendicitis tidak khas sehingga sulit untuk membedakan appendicitis atau bukan.