creative brief cc:bdg

17
CREATIVE BRIEF Kampanye Sampah Bandung

Upload: aditya-hakim

Post on 07-Dec-2014

183 views

Category:

Presentations & Public Speaking


0 download

DESCRIPTION

 

TRANSCRIPT

Page 1: Creative Brief CC:BDG

CREATIVE BRIEFKampanye Sampah Bandung

Page 2: Creative Brief CC:BDG

COMMUNICATION BACKGROUND

Page 3: Creative Brief CC:BDG

KEY FACTS / REASON OF CAMPAIGN

Why are we communicating? What is the problem so that communication can help? !• Semua orang tahu bahwa membuang sampah haruslah

pada tempatnya, namun pada kenyataannya orang masih membuang sampah sembarangan.

• Slogan “Buanglah Sampah Pada Tempatnya” sudah ber-umur puluhan tahun namun sangat sangat tidak efektif.

• Masyarakat berpikir pendek dan instan, tidak berpikir jauh ke depan tentang akibat buang sampah sembarangan.

Page 4: Creative Brief CC:BDG

COMMUNICATION OBJECTIVES

What to do to achieve specific impact? !• Mengubah perilaku masyarakat Bandung dari membuang

sampah sembarangan menjadi buang sampah pada tempatnya.

Page 5: Creative Brief CC:BDG

CREATIVE STRATEGY

Page 6: Creative Brief CC:BDG

TARGET AUDIENCE

Who are we communicating to, and what do we know about them? !• Progressive Social: Pelajar/Mahasiswa/Karyawan usia 15-29

tahun. Kelas menengah ke atas. Mengejar prestasi akademis maupun karir. Memil ik i kehidupan sosia l yang menyenangkan bersama teman maupun keluarga.

Page 7: Creative Brief CC:BDG

CONSUMER INSIGHT

The consumer truth where product/campaign will become the solution or related to their condition/problem/beliefs. !• Mereka sangat akrab dengan internet, terkoneksi hampir

24/7 dengan media sosial terutama lewat gadget. • Mereka dalam proses pencarian jati diri, haus akan

perhatian dan apresiasi dari lingkungan sekitar. • Mereka memiliki kepedulian terhadap isu-isu nasional

maupun global yang tertuang dalam gerakan-gerakan di dunia maya maupun di lapangan.

• Mereka memiliki kebanggaan terhadap kotanya.

Page 8: Creative Brief CC:BDG

PROPOSITION / BIG IDEA

What is the key offer that will persuade the specific target to do something regarding the campaign? !• Membuang sampah pada tempatnya adalah sikap yang

keren, heroik, membanggakan dan layak diapresiasi.

Page 9: Creative Brief CC:BDG

REASON TO BELIEVE

!!• Membuang sampah pada tempatnya adalah sikap yang

keren, heroik, membanggakan dan layak diapresiasi. !

Membuang sampah pada tempatnya adalah perbuatan paling sederhana yang dapat menentukan masa depan kota. Kita dapat mencegah kerugian masyarakat akibat banjir, membuat kota semakin indah, semakin menarik bagi turis-turis internasional, dsb.

Page 10: Creative Brief CC:BDG

TONE AND MANNER

• Epic • Humor • Lebay • Kolosal • Menggugah • Mengharukan

Menggunakan bahasa-bahasa yang gaul, lebay, dan kekinian (biasanya mengandung kata jomblo, galau, mantan, selfie dsb.

Page 11: Creative Brief CC:BDG

MOOD BOARD

Page 12: Creative Brief CC:BDG

MOOD BOARD

Page 13: Creative Brief CC:BDG

MOOD BOARD

Page 14: Creative Brief CC:BDG

CREATIVE OUTPUT• Billboard (ATL): Memperkenalkan campaign, menarik perhatian publik dan langsung mengarahkan

untuk aksi. (PRIORITY)

• Digital Campaign: Mem-blow up campaign di dunia maya (web & media sosial), mendorong partisipasi publik untuk ikut menyumbang konten berupa meme/ video 5 detik/ foto selfie, serta menyebarkan konten-konten cetak & multimedia.

• Ambience: Membuat media-media yang menyatu dengan lingkungan serta memiliki benefit langsung untuk mengarahkan warga membuang sampah, jika memungkinkan terintegrasi dengan media sosial.

• Multimedia (ATL): Membuat konten-konten video/animasi yang epic, kolosal, humor, menggugah dan mengharukan, untuk menginformasikan sekaligus mengajak warga untuk membuang sampah di tempatnya.

• Below The Line: Media-media yang langsung berinteraksi dengan masyarakat seperti direct mail, poster/flyer maupun kegiatan activation seperti event atau flashmob.

Page 15: Creative Brief CC:BDG

BILLBOARDBuang Sampah di Tempatnya

Dicintai Wanita, Dicintai Warga

Buang Sampah di Tempatnya Disayang Mama, Disayang Mertua

Visual: Anak muda yang membuang sampah pada tempatnya, lalu di sekelilingnya tampak wanita-wanita cantik yang berteriak kagum, wartawan-wartawan yang meliput serta warga yang gembira. Lelaki tersebut disanjung bak selebritis

Target: Mahasiswa & First Jobber

Visual: Eksekutif muda yang membuang s ampah pada t empa tnya , l a l u d i sekelilingnya tampak ibunya dan ibu mertua dan sang istri yang memuji-muji, wartawan-wartawan yang meliput serta warga yang gembira. Lelaki tersebut disanjung bak selebritis

Target: Eksekutif Muda

Page 16: Creative Brief CC:BDG

BILLBOARDBuang Sampah di Tempatnya Disayang Ibu, Disayang Guru

Visual: Anak SD yang membuang sampah pada tempatnya, lalu di sekelilingnya tampak ibunya dan gurunya yang tampak bangga, wartawan-wartawan yang meliput serta warga yang gembira. Anak tersebut disanjung bak selebritis

Target: Siswa-siswi SD-SMP

Buang Sampah di Tempatnya Dikagumi Pria, Dikagumi Sosialita

Visual: Wanita yang membuang sampah pada tempatnya, lalu di sekelilingnya tampak pria-pria serta sosialita yang berdecak kagum, wartawan-wartawan yang meliput serta warga yang gembira. Wanita tersebut disanjung bak selebritis

Target: Mahasiswi & Wanita Karir

Page 17: Creative Brief CC:BDG

SEKIAN DULU

Nanti disambung pas meeting yah…