daily report senin 18 maret 2013

7

Click here to load reader

Upload: setip-kandio

Post on 20-Jun-2015

100 views

Category:

Economy & Finance


2 download

DESCRIPTION

daily report, berita forex, forex news, berita saham, berita ekonomi, harga emas, analisa keuangan, analisa pasar, balionlinetrading

TRANSCRIPT

Page 1: Daily report   senin 18 maret 2013

Bali Online Trading

DAILY REPORT – Senin, 18 Maret 2013 www.balionlinetrading.com

3/18/2013

Page 2: Daily report   senin 18 maret 2013

@Copyright 2013. Bali Online Trading. All Right Reserved.

Jl. Teuku Umar No.188, Denpasar -80113 Telp : (0361) 223 000

Fax : (0361) 248 950 Daily Report

MARKET REVIEW

Persetujuan Bailout Siprus Melegakan Euro. Euro menyentuh level tertinggi satu

minggu terhadap Dollar AS pasca data menunjukkan terbatasnya laju inflasi AS, yang akan

memberikan ruang bagi Federal Reserve untuk mempertahankan QE3. Euro juga menuai dukungan dari hasil pertemuan pemimpin Eropa, membuka jalan bagi para menteri

keuangan untuk mempersiapkan sebuah paket bailout bagi Siprus. Sementara anggota

parlemen Italia untuk pertama kalinya setelah pemilu dijadwalkan melangsungkan pertemuan guna memulai proses pemilihan pemimpin.

Komentar King Pacu Apresiasi Sterling. Sterling melesat ke posisi tertinggi dalam

10-hari versus Greenback setelah Gubernur Bank of England, Mervyn King, mengejutkan

para investor dengan mengatakan bahwa pelemahan mata uang Inggris telah terlampau jauh. Kendati demikian, beberapa trader memperkirakan jika apresiasi Sterling kemungkinan

masih akan terbatasi oleh kekhawatiran berkepanjangan tentang prospek ekonomi dan ekspektasi bahwa BoE akan cenderung melancarkan lebih banyak pembelian aset guna

mendongkrak perekonomian.

Aussie Optimis Menyambut Minutes RBA. Dollar Australia berhasil membukukan

kenaikan mingguan terkuat dalam 6-bulan menjelang rilis minutes pertemuan Reserve Bank of Australia pada 19 Maret mendatang, yang mungkin akan memberikan petunjuk tentang

alasan para pembuat kebijakan mempertahankan suku bunga tidak berubah untuk ke-3 kalinya berturut-turut. Sementara lonjakan pekerjaan terbesar dalam 13-tahun, yang terlihat

pada data hari Kamis lalu, telah memaksa para trader untuk memangkas ekspektasi

penurunan suku bunga RBA.

Data Pabrik AS Menguatkan Momentum Perekonomian. Output sektor

manufaktur di AS kembali pulih di bulan Februari mensinyalkan menguatnya momentum

perekonomian kendati hambatan dari pengetatan pemerintah. Sementara laporan lain pada

hari Jumat menunjukkan kenaikan pada harga bensin memicu inflasi pada tingkat konsumen pekan lalu dan mengikis sentimen konsumen pada awal Maret, dampaknya terhadap

perekonomian kemungkinan terbatas dan sementara. Tingkat produksi pabrik naik 0.8% bulan lalu setelah turun 0.4% di bulan Januari, menurut Federal Reserve.

Asia Nantikan Pertemuan Uni Eropa. Bursa saham Asia bergerak mixed seiring

investor menantikan kebijakan terbaru dari Uni Eropa untuk mengatasi masalah utang.

Nikkei rally akibat harapan pimpinan baru BoJ akan melonggarkan kebijakan moneter secara agresif. Kospi turun seiring maraknya aksi jual oleh investor asing. Hang Seng melemah

akibat laporan Cina akan tetap menjalankan kebijakan yang lebih ketat di sektor properti.

Dow Hentikan Rally Beruntun. Bursa saham AS ditutup di area negatif pada hari

Juamat, dengan Dow mengakhiri kenaikan 10 sesi berturut-turut dan S&P 500 ditutup dekat rekor tinggi penutupan, menyusul laporan sentimen konsumen yang mengecewakan dan

seiring investor mulai mempertanyakan apakah rally mulai kehilangan tenaga. "Jangan lupa,

Dow telah naik 11% kuartal ini dan tidak mengejutkan melihat ada koreksi disini," ucap Kenny Polcari, direktur O'Neil Securities. "Menurutku pasar tidak akan terjun bebas, namun

nampaknya pasar juga tidak akan naik hingga akhir kuartal."

Data Inflasi AS Segarkan Emas. Emas ditutup naik pada hari Jumat, mencetak

kenaikan mingguan kedua, seiring penguatan euro, pelemahan bursa saham AS dan Eropa dan laporan tingkat harga konsumen AS menguatkan alasan Federal Reserve untuk

meneruskan pelonggaran moneternya. Data inflasi tingkat konsumen AS mencetak kenaikan terbesar dalam lebih dari 4 tahun di bulan Februari, seiring kenaikan harga bensin. Selain

harga makanan dan energi, kenaikan hanya 0.2%, lebih lambat dari bulan Januari sebesar 0.3%. Dollar terkoreksi dari level tinggi 7 bulan meski inflasi menunjukkan kenaikan karena

data CPI AS tersebut menguatkan ekspektasi bahwa Federal Reserve akan melanjutkan

program pembelian obligasi miliknya untuk waktu lama.

Page 3: Daily report   senin 18 maret 2013

@Copyright 2013. Bali Online Trading. All Right Reserved.

Jl. Teuku Umar No.188, Denpasar -80113 Telp : (0361) 223 000

Fax : (0361) 248 950 Daily Report

Minyak Perkasa Ditengah Pelemahan Dollar. Harga minyak naik untuk keenam

kalinya pekan ini seiring pelemahan dollar dan suplai yang berkurang pada sebuah hub

minyak besar. Minyak naik ke level tinggi 3 pekan seiring dollar melemah ke level terendah sepekan terhadap euro pasca laporan menunjukkan inflasi di AS masih terkendali. Suplai

minyak pada Cushing, Oklahoma, turun pekan lalu ke level terendah sejak Desember,

menurut Energy Information Administration. Minyak memangkas gainnya seiring bursa saham AS terkoreksi akibat indeks sentimen konsumen turun di luar dugaan. “Minyak

berperforma baik dan spread antara Brent-WTI menyempit,” ucap Bill Baruch, strategis pasar senior pada Iitrader.com di Chicago. “Ini adalah akibat pelemahan dollar. Data sentimen

konsumen dan bursa saham menekan pada minyak.”

Boeing Optimis 787 Kembali Mengudara Dalam Waktu Dekat. Boeing Co

mengatakan pesawat jet 787 Dreamliner miliknya dapat kembali mengudara dalam beberapa pekan dengan suplai power yang dapat menghilangkan resiko kebakaran, optimis bahwa

badan penerbangan AS akan menyetujui baterai yang telah didesain ulang dalam waktu dekat. Boeing, yang mendapat persetujuan Federal Aviation Administration (FAA) untuk

menguji sertifikasi baterai barunya, pada hari Jumat mengatakan akan menggunakan kotak

baja sebagai pembungkus luar baterai, dan dikemas dengan isolasi yang lebih, material yang anti panas dan guncangan, lubang pembuangan untuk menghilangkan kelembaban, dan

ventilasi untuk mencegah panas berlebih terhadap atmosfir di luar pesawat. "Jika kita melihat proses normal dan kita bekerja sama dengan FAA, serta kita melihat pengujian yang

akan datang, cukup masih akan untuk memperkirakan kita akan kembali mengudara dalam

beberapa pekan, bukan bulan," ucap kepala insinyur 787, Mike Sinnett di Tokyo.

Technical Outlook

EUR/USD. Bias bearish dalam jangka pendek namun memerlukan penembusan ke bawah

area 1.2990 untuk memicu momentum bearish lanjutan setidaknya menuju area 1.2945 atau

lebih bawah algilagi. Untuk pergerakan naik, resisten terdekat ada di sekitar 1.3115, break

konsisten ke bawah area tersebut dapat mengubah bias harian menjadi bullish menguji area 1.3150.

GBP/USD. Secara keseluruhan kami masih lebih memilih ksneario bearish namun bias

jangka pendek bullish menguji area 1.5240 sebelum menuju resisten kunci pada area 1.5280.

Untuk pergerakan turun, support terdekat ada di sekitar area 1.5100, break dan level penutupan di bawha area tersebut dapat memicu momentum bearish lanjutan setidaknya

menuju area 1.5060 sebelum menuju support kunci pada area 1.5000.

USD/JPY. USDJPY bergerak sideways pekan lalu, menandakan potensi konsolidasi sebelum

melanjutkan skenario bullish. Bias netral dalam jangka pendek seiring sinyal berlawanan dari

slow stochastics dan MACD, dengan break di atas 96.30 akan memicu momentum bullish

lanjutan menuju area 96.80 – 97.00. Untuk pergerakan turun, break dan level penutupan harian di bawah area 94.50 dapat memicu koreksi bearish lanjutan kembali menguji area

93.90.

XAU/USD. Emas kembali gagal untuk menembus ke atas area 1600 dan terkoreksi turun

menuju support pada area 1590. Break ke bawah area ini dapat memicu koreksi bearish lanjutan menuju area 1585 sebelum menguji area 1575. Namun kami masih lebih memilih

bias netral saat ini, break keluar dari range area 1580 – 1600 akan memberikan kita petunjuk arah yang lebih jelas.

Hang Seng Futures. Bias bearish setelah menemui resisten pada MA100 pada grafik 1

jam di sekitar area 22700, dibutuhkan break ke bawah area 22225 untuk melanjutkan

Page 4: Daily report   senin 18 maret 2013

@Copyright 2013. Bali Online Trading. All Right Reserved.

Jl. Teuku Umar No.188, Denpasar -80113 Telp : (0361) 223 000

Fax : (0361) 248 950 Daily Report

outlook bearish menuju area 22085. Resisten terdekat ada pada area 22520 diikuti oleh area

22700. Hanya break ke atas area 22700 yang berpotensi mengakhiri outlook bearish.

Nikkei Futures. Bias masih bullish selama harga bertahan di atas MA100 pada grafik 1

jam di sekitar area 1.2285, hanya break ke bawaw area ini yang dapat mengancam outlook

bullish saat ini untuk bergerakan turun menguji 12160 dalam jangka pendek. Sementara

break ke atas area 12495 akan melanjutkan outlook bullish menuju 12575 dalam waktu dekat.

Kospi Futures. Bias netral dalam jangka pendek dengan kisaran antara area 262.30 –

264.20. Kita perlu break salah satu dari area tersebut untuk dapatkan petujuk yang jelas.

Resisten terdekat berada dikisaran area 264.20. break keatas area tersebut seharusnya memicu bullish lebih lanjut menuju ke area 265.45. Untuk sisi bawahnya, support terdekat

berada dikisaran area 262.30, sebelum menuju ke area 261.45.

Pivot Levels Support PIVOT Resistance Trend

EUR/USD 1.2840 1.2950 1.3013 1.3060 1.3123 1.3170 1.3280 Bullish

GBP/USD 1.4899 1.5009 1.5061 1.5119 1.5119 1.5171 1.5229 Bearish

USD/JPY 93.11 94.32 94.80 95.53 96.01 96.74 97.95 Bullish

USD/CHF 0.9215 0.9314 0.9314 0.9413 0.9449 0.9512 0.9611 Bearish AUD/USD 1.0287 1.0340 1.0375 1.0393 1.0428 1.0446 1.0499 Bullish

Hangseng 21589 22019 22178 22449 22608 22879 23309 Bearish

Nikkei 12100 12255 12325 12410 12480 12565 12720 Bearish

KOSPI 254.95 259.50 261.45 264.05 266.00 268.60 273.15 Bearish

DOW 14271 14354 14393 14437 14476 14520 14603 Bullish

Gold 1573.27 1583.22 1587.54 1593.17 1597.49 1603.12 1613.07 Sideways

OIL 91.75 92.59 93.02 93.43 93.86 94.27 95.11 Bullish

Upcoming Data and Events

Friday, March 15th

WIB Loc Economic Data Period Impact Actual Forecast Val Last

-- KR Export Growth Rev (Tentative) Feb Low -8.6 N/F % -8.6

KR Import Growth Rev (Tentative) Feb Low -10.6 N/F % -10.7

KR Trade Balance Revised Feb Low 2.02 N/F Bln 2.06

15.15 CH Swiss PPI m/m Feb Med 0.1 N/F % -0.1

CH Swiss PPI y/y Feb Med 0.1 N/F % 0.8

17.00 EZ Inflation m/m Feb Med 0.4 0.4 % -1.0

EZ Inflation y/y Feb Med 1.8 1.8 % 1.8

EZ Inflation Core m/m Feb Med 0.3 0.4 % -1.5

EZ Inflation Core y/y Feb Med 1.4 1.4 % 1.5

17.00 EZ Labor Cost Feb Low 1.3 N/F % 1.8

EZ Wages in Euro Zone Feb Low 1.4 N/F % 2.0

19.30 US CPI m/m Feb Med 0.7 0.5 % 0.0

US CPI y/y Feb Med 2.0 1.9 % 1.6

US CPI Core m/m Feb High 0.2 0.2 % 0.3

US CPI Core y/y Feb High 2.0 2.0 % 1.9

19.30 US Real Earnings Feb Low -0.2 0.1 % -0.2

19.30 US Empire States Index Mar Med 9.24 10.00 Ind 10.04

20.00 US Net Capital Inflows Jan Med 25.7 55.3 Bln 64.2

19.30 US Real Earnings Feb Low -0.2 0.1 % -0.2

US Foreign Buy, T-bonds Jan Low 32.3 N/F Bln 29.9

20.15 US Industrial Output Feb Med 0.7 0.4 % 0.0

US Capacity Utilization Feb Med 79.6 79.3 % 79.2

US Manufacturing Output Feb Low 0.8 0.4 % -0.3

Page 5: Daily report   senin 18 maret 2013

@Copyright 2013. Bali Online Trading. All Right Reserved.

Jl. Teuku Umar No.188, Denpasar -80113 Telp : (0361) 223 000

Fax : (0361) 248 950 Daily Report

20.55 US U-Mich. Sentiment Index Mar High 71.8 78.0 Ind 77.6

US U-Mich. Current Conditions Mar Low 87.5 87.5 Ind 89.0

US U-Mich. Expectations Mar Low 61.7 68.0 Ind 70.2

Monday, March 18th WIB Loc Economic Data Period Impact Actual Forecast Val Last

07.0

1

GB Rightmove HPI m/m Mar Low N/F % 2.8

17.00 EZ Trade Balance Jan Low 2.0 Bln 11.7

21.00 US NAHB housing market index Mar Low 47 ind 46

AGENDA ON MARCH 18th 2013

Sydney - RBA Assistant Governor Guy Debelle speaks in Sydney (05.45 WIB) Sydney - Reserve Bank of Australia, Deputy Governor Philip Lowe speaks to the Australian Industry

Group 13th Annual Economic Forum (06.50 WIB)

EARNINGS & FACTORS TO WATCH FOR INDICES ON THURSDAY

H.K. : Earning results from Anxin-China Holdings Ltd, Beijing Capital International Airport Co Ltd,

China Overseas Land & Investment Ltd, China Properties Group Ltd, China Resources Power Holdings Co Ltd, China Shanshui Cement Group Ltd, Mingfa Group (International) Co Ltd,

The Hong Kong and China Gas Ltd, Truly International Holdings Ltd, West China Cement Ltd

DIARY GOVERNMENT DEBT AUCTIONS

Japan : One-year discount bill auction (08.20 WIB)

France : BTF Treasury Bills Netherlands : DTC, 3 months, 28 Jun 2013; DTC, 6 months, 30 Sept 2013 ================================================================== THE HIGHEST AND LOWEST LEVEL 2013

A WEEK FEBRUARY 2013

Currency HIGH LOW RANGE HIGH LOW HIGH LOW

EUR 1.3107 1.2910 197 1.3134 1.2910 1.3711 1.2910

JPY 96.71 95.06 165 96.71 92.41 96.71 86.51

GBP 1.5176 1.4829 347 1.5199 1.4829 1.638 1.4829

CHF 0.9567 0.9377 190 0.9567 0.9348 0.9567 0.9019

AUD 1.0412 1.0200 212 1.0412 1.0113 1.0598 1.0113

IDR 9710 9685 25 9710 9668 9770 9600

GOLD 1599.14 1575.84 23.3 1599.14 1561.85 1696.7 1555.36

CURRENCY MARKET RANGE TRADING ON March 15th, 2013

Currency Open High Low Close Range Change Previous

EUR 1.3011 1.3107 1.2997 1.3076 110 0.55% 1.3004

JPY 95.94 96.27 95.06 95.27 121 -0.87% 96.11

GBP 1.5088 1.5176 1.5066 1.5114 110 0.22% 1.5081

CHF 0.9467 0.9476 0.9377 0.9386 99 -0.91% 0.9472

AUD 1.0378 1.0412 1.0359 1.0409 53 0.24% 1.0384

CAD 1.0221 1.0232 1.0181 1.0194 51 -0.27% 1.0222

SGD 1.2492 1.2496 1.2472 1.2473 24 -0.16% 1.2493

IDR 9700 9705 9695 9700 10 -0.05% 9705

GOLD 1589.47 1598.81 1588.86 1591.85 9.95 0.13% 1589.85

SILVER 28.81 29.01 28.74 28.76 0.27 -0.14% 28.80

OIL 93.15 93.84 93.00 93.45 0.84 0.29% 93.18

Page 6: Daily report   senin 18 maret 2013

@Copyright 2013. Bali Online Trading. All Right Reserved.

Jl. Teuku Umar No.188, Denpasar -80113 Telp : (0361) 223 000

Fax : (0361) 248 950 Daily Report

CURRENCY CROSSES RANGE TRADING Currency Open High Low Close Range Change Previous

EUR / JPY 124.83 125.78 124.20 124.59 158 -0.31% 124.98

EUR / CHF 1.2322 1.2335 1.2254 1.2271 81 -0.37% 1.2317

EUR / GBP 0.8621 0.8659 0.8599 0.8650 60 0.31% 0.8623

CHF / JPY 101.28 102.28 101.25 101.49 103 0.03% 101.46

AUD / JPY 99.56 99.84 98.94 99.17 90 -0.63% 99.80

GBP / CHF 1.4284 1.4316 1.4168 1.4178 148 -0.73% 1.4282

GBP / JPY 144.77 145.87 143.75 143.98 212 -0.66% 144.94

GLOBAL MARKET INDICES RANGE TRADING Currency Open High Low Close Range Change Previous

ISSIamH3 12360 12495 12355 12470 140 1.22% 12320

ISSIpmM3 12470 12475 12340 12395 135 -0.60% 12470

.N225 12437.68 12560.95 12434.47 12560.95 126.48 1.45% 12381.19

NIYM3 12370 12490 12340 12395 150 0.16% 12375

KSM3 266.40 266.65 262.10 263.40 4.55 -0.81% 265.55

HSIH3 22636 22720 22290 22337 430 -0.79% 22516

.HSI 22705.92 22799.67 22494.04 22533.11 305.63 -0.38% 22619.18

.JKSE 4803.58 4854.529 4803.58 4819.324 50.949 0.69% 4786.367

DJH3 14443 14480 14397 14433 83 -0.13% 14452

.DJI 14539.14 14539.14 14470.5 14514.11 68.64 -0.17% 14539.14

NQH3 2799.25 2805.25 2784.75 2790.50 20.50 -0.34% 2800.00

.IXIC 3260.46 3260.62 3242.65 3249.07 17.97 -0.30% 3258.93

ESH3 1554.50 1558.75 1549.00 1553.50 9.75 -0.16% 1556.00

USD 83.531 82.613 82.051 82.130 0.562 -0.54% 82.573

US Market Movers

Most Actives

Stocks Price % Change

Bank of America 12.57 +3.80%

Nokia 3.43 -1.15%

Microsoft 28.035 -0.36%

SIRIUS XM Radio 3.11 -1.27%

Pfizer 28.02 -0.32%

Top Gainers

Stocks Price % Change

Ambow Education Holding 1.55 +553.47%

Retail Opportunity Investments 1.58 +35.04%

Progenics Pharmaceuticals 4.36 +28.99%

First West Virginia Bancorp 21.53 +27.02%

China HGS Real Estate 6.39 +22.65%

Top Losers

Stocks Price % Change

Senomyx 2.20 -21.15%

Supernus Pharmaceuticals 5.54 -19.71%

Team 37.45 -19.43%

Great Lakes Dredge & Dock 7.355 -18.00%

Hanwha SolarOne 0.88 -17.76%

Page 7: Daily report   senin 18 maret 2013

@Copyright 2013. Bali Online Trading. All Right Reserved.

Jl. Teuku Umar No.188, Denpasar -80113 Telp : (0361) 223 000

Fax : (0361) 248 950 Daily Report

DISCLAIMER: All material in this publication is for information purposes only and not as suggestion to make a decision for trading. Bali Online Trading have tried to deliver the best report, but we do not

guarantee the accuracy and completeness of the report. Bali Online Trading cannot be held responsible, directly or indirectly, for any losses occurred as a result from using the information in this

publication.

Composed by: Research and Analysis Team Email: mailto:[email protected]

www.balionlinetrading.com