domestikasi tanaman sorgum

15
Candra Ayu Febriana 125040201111028 Domestikasi Tanaman Sorgum (Sorghum bicolor (L.)Moench)

Upload: candraayuu

Post on 17-Nov-2015

125 views

Category:

Documents


34 download

DESCRIPTION

wda

TRANSCRIPT

Domestikasi Tanaman Sorgum (Sorghum bicolor (L.)Moench)

Candra Ayu Febriana125040201111028Domestikasi Tanaman Sorgum(Sorghum bicolor (L.)Moench)

Domestikasi Pengadopsian tumbuhan dan hewan dari kehidupan liar ke dalam lingkungan kehidupan sehari-hari manusia

?

Sorghum bicolor (L.)MoenchTanaman semusim yang toleran kekeringan dan tidak banyak memerlukan air selama pertumbuhannya. Tanaman sorgum sekeluarga dengan tanaman serealia Kingdom: PlantaeClass : MonocotyledoneaeOrdo: PoalesFamily : PoaceaeSub family : PanicoideaeGenus : SorghumSpecies : S. bicolor

Asal Usul dan Sejarah Tanaman SorgumSorgum (Sorghum bicolor (L.)Moench) merupakan tanaman asli Ethiopia, Afrika TimurDari Ethiopia sorgum menyebar ke Afrika Timur, Afrika Barat, dan Sudan

Di Indonesia sebenarnya sorgum sudah lama dikenal dan ditanam oleh petani seperti di Jawa, NTB dan NTT sorgum ditanam sebagai tanaman sela atau tumpang sari dengan tanaman lainnya

RAS SORGUMBicolorGuineaCaudatumKafirDurra

Penyebaran Tanaman Sorgum

Proses evolusi kelima ras sorgum kemudian menghasilkan 10 kombinasi ras intermediet atau variasi rasguinea-bicolor, caudatum-bicolor, kafir-bicolor, durra-bicolor, guinea-caudatum, guinea-kafir, Guinea durra, kafir-caudatum, durra-caudatum,kafir-durra

Tanaman sorgum setidaknya memiliki kerabat 30 spesies

Sorghum timorenseSorgum helepenseShorgum propinquum

Shorgum bicolor

Ragam sorgum yang ada saat ini berasal dari hibridisasi alami berbagai tipe liar, utamanya dari Sorghum bicolor subsp. arundinaceum .Sorgum budidaya berasal dari Sorghum verticilliflorum,

Domestikasi Shorgum di IndonesiaSorgum dibawa oleh orang Belanda pada tahun 1925.Pada tahun 1950-1970an sorgum banyak dibudidayakan di Demak, Wonogiri, Gunung Kidul, Selayar, Sumbawa, dan TimorSorgum bicolor banyak dibudidayakan di IndonesiaBeberapa varietas sorgum biji (grain sorghum) diintroduksi dari International Crop Research Institute for the Semi-Arid Tropics (ICRISAT) dan dari beberapa negara seperti India, Thailand, dan China.varietas sorgum unggul nasional seperti UPCA, Keris, Mandau, Higari, Badik, Gadam, Sangkur, Numbu dan Kawali.