Transcript
Page 1: 1. Anamnese ----- vally.pptx

ANAMNESE & DIAGNOSA

FISIKDr. vally

DEPARTEMEN ILMU PENYAKIT DALAMFakultas Kedokteran Universitas Sumatera Utara

RS H Adam Malik Medan

Page 2: 1. Anamnese ----- vally.pptx

Anamnese : hasil wawancara yang diperoleh dokter dari penderita

- auto anamnese : secara langsung dari penderita

- allo anamnese : dari keluarga dekat penderita

Anamnese yang baik : 60 - 80 % dari keberhasilan diagnostik

Dikutip dari : Nst HH. Diagnosa Fisik

Page 3: 1. Anamnese ----- vally.pptx

1. Anamnese Pribadi

2. Anamnese Keluhan Utama

3. Anamnese Penyakit Sekarang

4. Anamnese Penyakit Terdahulu

5. Anamnese Organ / Sistem

6. Anamnese Riwayat Pribadi

7. Anamnese Famili

8. Anamnese Sosial Ekonomi

9. Anamnese Gizi

Pembagian Anamnese

Page 4: 1. Anamnese ----- vally.pptx

Nama

Umur

Kelamin

Alamat

Agama

Bangsa / Suku

Kawin / Tidak kawin

Pekerjaan

1.Anamnese pribadi

Page 5: 1. Anamnese ----- vally.pptx

1. Anamnese Pribadi

2. Anamnese Keluhan Utama

3. Anamnese Penyakit Sekarang

4. Anamnese Penyakit Terdahulu

5. Anamnese Organ / Sistem

6. Anamnese Riwayat Pribadi

7. Anamnese Famili

8. Anamnese Sosial Ekonomi

9. Anamnese Gizi

Page 6: 1. Anamnese ----- vally.pptx

Keluhan yang membuat penderita berusaha untuk mencaridokter untuk mendapatkan pengobatan

Dari keluhan utama penderita, dokter telah dapat berfikir utk menentukan kira-kira organ mana yang terlibat pada penyakitnya

Paru-paru : Batuk, Sesak nafas, Batuk darah, Demam, Nyeri dada

Kardiovaskular : Debar-debar, Sesak nafas, Kaki bengkak, Lekas capek, Nyeri dada, Bibir biru

Sal. pencernaan : Mual, Muntah, Muntah darah, Mencret, BAB berdarah, Nyeri ulu hati

Page 7: 1. Anamnese ----- vally.pptx

Hati & Sal empedu : Sakit perut kanan atas, BAK spt teh, Mata kuning, BAB spt dempul

Ginjal & Sal kencing : Muka sembab, Nyeri pinggang, BAK berdarah, Gangguan BAK

Sendi-sendi / Tulang : Nyeri persendian serta bengkak dan merah

Darah : Gusi mudah berdarah, Perdarahan lama baru ber- henti, Perdarahan dibawah kulit, Muka pucat, Pem- besaran kelenjar-kelenjar

Endokrin : Gangguan seksual, Kuat makan badan kurus, Terlalu kuat minum, Sering BAK, Terganggu pertumbuhan badan

Page 8: 1. Anamnese ----- vally.pptx

1. Anamnese Pribadi

2. Anamnese Keluhan Utama

3. Anamnese Penyakit Sekarang

4. Anamnese Penyakit Terdahulu

5. Anamnese Organ / Sistem

6. Anamnese Riwayat Pribadi

7. Anamnese Famili

8. Anamnese Sosial Ekonomi

9. Anamnese Gizi

Page 9: 1. Anamnese ----- vally.pptx

Dokter harus menelaah keluhan penderita

Berapa lama

Beratnya keluhan

Semakin lama semakin bertambah

Faktor-faktor yang memperberat atau memperingankeluhan

Penjalaran

Page 10: 1. Anamnese ----- vally.pptx

1. Anamnese Pribadi

2. Anamnese Keluhan Utama

3. Anamnese Penyakit Sekarang

4. Anamnese Penyakit Terdahulu

5. Anamnese Organ / Sistem

6. Anamnese Riwayat Pribadi

7. Anamnese Famili

8. Anamnese Sosial Ekonomi

9. Anamnese Gizi

Page 11: 1. Anamnese ----- vally.pptx

1. Anamnese Pribadi

2. Anamnese Keluhan Utama

3. Anamnese Penyakit Sekarang

4. Anamnese Penyakit Terdahulu

5. Anamnese Organ / Sistem

6. Anamnese Riwayat Pribadi

7. Anamnese Famili

8. Anamnese Sosial Ekonomi

9. Anamnese Gizi

Page 12: 1. Anamnese ----- vally.pptx

Dokter menanyakan penderita tentang penyakityang pernah diderita

Dokter menanyakan penderita tentang penyakityang pernah diderita

Page 13: 1. Anamnese ----- vally.pptx

Dokter perlu menanyakan apakah keluhan pasien bersangkutan dengan organ yang akan ditanyakan

Page 14: 1. Anamnese ----- vally.pptx

1. Anamnese Pribadi

2. Anamnese Keluhan Utama

3. Anamnese Penyakit Sekarang

4. Anamnese Penyakit Terdahulu

5. Anamnese Organ / Sistem

6. Anamnese Riwayat Pribadi

7. Anamnese Famili

8. Anamnese Sosial Ekonomi

9. Anamnese Gizi

Page 15: 1. Anamnese ----- vally.pptx

Dokter menanyakan kebiasaan hidup pasien,seperti : merokok, meminum minuman keras,alergi terhadap perubahan cuaca, dll

Page 16: 1. Anamnese ----- vally.pptx

1. Anamnese Pribadi

2. Anamnese Keluhan Utama

3. Anamnese Penyakit Sekarang

4. Anamnese Penyakit Terdahulu

5. Anamnese Organ / Sistem

6. Anamnese Riwayat Pribadi

7. Anamnese Famili

8. Anamnese Sosial Ekonomi

9. Anamnese Gizi

Page 17: 1. Anamnese ----- vally.pptx

Dokter menanyakan penyakit-penyakit yangpernah diderita keluarga dekat penderita : seperti DM, Hipertensi, Gangguan Ginjal, Penyakit Paru, dsb.

Page 18: 1. Anamnese ----- vally.pptx

1. Anamnese Pribadi

2. Anamnese Keluhan Utama

3. Anamnese Penyakit Sekarang

4. Anamnese Penyakit Terdahulu

5. Anamnese Organ / Sistem

6. Anamnese Riwayat Pribadi

7. Anamnese Famili

8. Anamnese Sosial Ekonomi

9. Anamnese Gizi

Page 19: 1. Anamnese ----- vally.pptx

Dokter menanyakan mengenai kehidupan keluargapenderita terutama lingkungan tempat tinggal

Page 20: 1. Anamnese ----- vally.pptx

1. Anamnese Pribadi

2. Anamnese Keluhan Utama

3. Anamnese Penyakit Sekarang

4. Anamnese Penyakit Terdahulu

5. Anamnese Organ / Sistem

6. Anamnese Riwayat Pribadi

7. Anamnese Famili

8. Anamnese Sosial Ekonomi

9. Anamnese Gizi

Page 21: 1. Anamnese ----- vally.pptx

Dokter menanyakan bahan makanan dan porsinyaserta frekuensi makan penderita sehari-hari

Page 22: 1. Anamnese ----- vally.pptx

Diagnosa Fisik Pendahuluan Persiapan dan urutan pemeriksaan Metode Pemeriksaan

Pendahuluan

Setelah anamnese, maka dimulai pemriksaan klinis umum mengenai tanda patologis pada tubuh dengan jalan melakukan inspeksi, palpasi, perkusi & auskultasi dengan mempergunakan panca indera & beberapa alat spt : stethoscope, tensi meter, spatel lidah, lampu senter, palu reflex, pita meteran, termometer dan lain-lain.

Page 23: 1. Anamnese ----- vally.pptx

Persiapan & urutan pemeriksaan

Setelah anamnese, penderita masuk keruangan periksa dengan perawat yg mendampingi. Secara rutin perawat mengukur suhu badan, menyiapkan tensi meter & peralatan lainnya.

Pada pemeriksaan status presens dilakukan tahapan :

1.Menetapkan tingkat kesadaran penderita

2.Menetapkan keadaan umum

3.Menetapkan keadaan penyakit

4.Menetapkan keadaan gizi

5.Menetapkan bentuk badan & habitus

6.Menetapkan tanda vital : tekanan darah, pols nadi, suhu,

pernafasan serta secara inspeksi dinilai : anemia, ikterus,

sianosis, edema

Page 24: 1. Anamnese ----- vally.pptx

Setelah pemeriksaan status presens, dimulailah pemeriksaan fisik :

1.Pemeriksaan Kepala & Leher

1.1 Pemeriksaan tengkorak 1.5. Pemeriksaan mulut &

1.2 Pemeriksaan muka tenggorok

1.3 Pemeriksaan mata 1.6 Pemeriksaan leher

1.4 Pemeriksaan telinga

2.Pemeriksaan Thorax

2.1 Pemeriksaan sistem pernafasan

2.2 Pemeriksaan sistem kardiovaskular

3.Pemeriksaan abdomen

4.Pemeriksaan anggota gerak

5.Pemeriksaan kelamin & daerah sekitarnya

6.Pemeriksaan tulang belakang

Page 25: 1. Anamnese ----- vally.pptx

Metode Pemeriksaan yang dilakukan dengan :

1. Inspeksi : dengan menggunakan indera penglihatan untuk

melihat perubahan yang terjadi pada penderita

2. Palpasi : menentukan sesuatu perubahan bagian tubuh

dengan memegang/merasakan dengan tangan.

3. Perkusi : suatu metode dengan cara pengetokan dengan jari

pada bagian tubuh dan menentukan suara yang di

hasilkan serta tekanan yang dijumpai.

4. Auskultasi : bertujuan untuk menetapkan perubahan suara

yang timbul dari organ yang diperiksa secara

sistematis berdasarkan organ-organ yang di

periksa seperti paru, jantung, pembuluh darah

dan abdomen.

Page 26: 1. Anamnese ----- vally.pptx
Page 27: 1. Anamnese ----- vally.pptx

Top Related