Download - Langkah Start

Transcript
Page 1: Langkah Start

Langkah 0

Panggil korban yang masih bisa berjalan untuk mendekat kearah petugas yang berada dilokasi aman

(collecting area). Korban yang bisa berjalan mendekat diberikan label HIJAU

Langkah 1 (Airway + Breathing)

Cek pernapasan, Apabila tidak bernapas buka jalan napasnya, jika tetap tidak bernapas

berikan label HITAM.

Pernapasan > 30 kali / menit atau <>

Pernapasan 10-30 kali permenit kelangkah berikutnya

Langkah 2 (Circulation)

Cek Capilary test (Tekan Kuku tangan penderita) kemudian lepas, apabila kembali merah

lebih dari 2 detik (> 2 detik) berikan label MERAH.

Apabila <>

Apabila pencahayaan kurang untuk capilary test, lakukan cek nadi radialis, apabila tidak

teraba atau lemah berikan label MERAH.

Apabila nadi radialis teraba kelangkah berikut.

Langkah 3 (Mental Status)

Berikan perintah sederhana kepada penderita, Apabila mengikuti berikan label KUNING.

Apabila tidak dapat mengikuti perintah berikan label MERAH.

Setelah melakukan langkah-langkah triage dan memberikan label/tanda pada penderita, segera untuk

menuju kependerita lain yang belum dilakukan triage. Triage harus selalu dievaluasi untuk

menghindari kemungkinan terjadi kesalahan waktu triage. Atau bisa juga perubahan terjadi ketika

kondisi penderita membaik atau memburuk.

Sumber http://proemergency-ems.blogspot.com/2008/12/start-simple-triage-and-rapid-

treatment.html

Top Related