Transcript
Page 1: PRESIDEN JOKO WIDODO: Jayakan Kembali Rempah-rempah! SURAT KABAR HARIAN Untuk Keutuhan Indonesia (Luar kota Padang + ongkos kirim) ... tingkat kunjungan ke Pantai Air Manis, Kota Padang,

SURAT KABAR HARIAN

Untuk Keutuhan Indonesia

(Luar kota Padang + ongkos kirim)EDISI 1053/Th.IV/2018JUMAT 29 JUNI 2018TERBIT 16 HALAMAN

Customer Care:Customer Care:Customer Care:Customer Care:Customer Care:Redaksi: 0751 8952449Iklan: -FAX: 0751 8952449

ECERAN Rp4.500/eks

KLIK !!! http://metroandalas.co.id/

@metroandalas metroandalas [email protected]

Presiden Jokowi didampingi Ketua Umum HKTI dan Menteri Pertanian memukul gong tanda pembukaan Asian Agriculture & Food Forum (ASAFF), di Istana Negara,Jakarta, Kamis (28/6) sore. (Foto: OJI/Humas)

PRESIDEN JOKO WIDODO:

Jayakan Kembali Rempah-rempah!

Sambungan ke Halaman 7

NYOBLOS SUDAH SELESAI

PKS Bahagia, GolkarAmbil Hikmah

PRANCIS VS ARGENTINA DI BABAK 16 BESAR

Pembuktian Ayam Jantan dan Tim Tango

Sambungan ke Halaman 7

Sambungan ke Halaman 7

CERITA DARI PENGADILAN SUDAN

Diperkosa Suami kok Dihukum Gantung?

Sambungan ke Halaman 7

NASIB PILKADA MAKASSAR

‘Kotak Kosong takBisa Jadi Walikota’

MAKASSAR (Metrans)Pilkada di Makassar, Sula-

wesi Selatan, akan diulang jikamemang hasil resmi pemungutansuara menunjukkan calon tung-gal di ajang pesta demokrasi

kalah suara dari kotak atau kolomkosong.

Hasil hitung cepat atau dipemilihan wali kota Makassarsejauh ini menunjukkan pasa-ngan Munafri Arifuddin-Andi

Rahmatika Dewi kalah dari kotakkosong.

Pasangan ini meraih sekitar46% suara sementara kotakkosong didukung oleh sekitar53% suara, menurut beberapahasil hitung cepat hingga Rabu(27/06) malam waktu setempat.

Komisioner Komisi Pemi-lihan Umum (KPU), PramonoUbaid Tanthowi, mengatakanjika pasangan calon tunggalkalah di pilkada, maka pilkadaharus diulang.

“Pemilihan di daerah tersebutakan diikutkan pada pilkadaserentak berikutnya,” kataPramono.

Putaran berikutnya Pilkadaserentak adalah pada 2020.

Karena calon tunggal kalah,maka akan ditunjuk pejabat yang

Presiden menilai saat ini Kementerian Pertanianhanya mengurus padi melulu, padahal adabanyak komoditas yang bisa dikembangkan.Kopi dan rempah-rempah menurut Presidenperlu dikembangkan.

harganya juga baik. TapiKepala Negara mengingatkan,juga jangan rame-rame se-muanya menanam kopi,karena harganya akan jatuhbersama-sama.

Selain kopi, PresidenJokowi juga memerintahkankepada Menteri Pertanianuntuk menanam rempah-rempah. Ia mengingatkan,

JAKARTA (Metrans)Presiden Joko Widodo

(Jokowi) meminta kepadaMenteri Pertanian Amran

nilai tambah yang baik yangjuga harus dikembangkan.

“Misalnya kopi, siapkanbibit yang baik untuk dita-nam kopi, baik di wilayah-wilayah yang sudah adamaupun yang belum. Karenapeningkatan pertumbuhanpermintaan kopi di Indonesiaitu naiknya juga sangat tinggi,sekitar 20%. Dunia juga mirip-

mirip angkanya seperti itu,”kata Presiden Jokowi saatmembuka Asian Agriculture& Food Forum (ASAFF), diIstana Negara, Jakarta, Kamis(28/6) sore.

Menurut Kepala Negara,ini kesempatan untuk kitakarena permintaan naiknyasangat tinggi sekali. Kalaupermintaan naik artinya pasti

Sulaiman agar jangan terusberkonsentrasi pada urusanpadi. Ia mengingatkan, adakomoditas lain yang memiliki

Pilkada Makassar, Munafri melawan kotak kosong, dan kalah.

dulu kita dijajah karenaterkenal rempah-rempah kita.VOC dulu ke sini karena itu.Tapi sekarang itu sudah lamakita lupakan.

“Tahun yang lalu sayasudah perintahkan kepadaMenteri Pertanian untuk inidikembalikan lagi, Indonesiasebagai negara rempah-rempah. Entah di Maluku,

Maluku Utara maupun didaerah-daerah yang lain,”tutur Presiden Jokowi.

Ia menekankan, agarjangan lupakan itu, jangankehilangan konsentrasi,karena ini adalah komoditasyang memiliki nilai tambahyang baik yang harus

Sambungan ke Halaman 7

JAKARTA (Metrans)Hasil pemungutan suara

Pilkada Serentak 2018 masihbelum diumumkan secararesmi, banyak yang melihatpenghitungan cepat sebagaisalah satu patokan kinerjapartai-partai pendukung calontertentu.

Diikuti sekitar 150 jutapemilih yang masuk DPT di171 daerah Indonesia , tentudari segi jumlahnya bisadilihat secara sepintas men-jadi gambaran dari pemilihanumum secara nasional.

Namun Direktur EksekutifLembaga Survei Indonesia,Dodi Ambardi, menegaskanhasil resmi sekalipun -yangrencananya akan diumumkan9 Juli nanti- sebenarnya tidaktepat dijadikan cerminan daridukungan atas partai.

“Karena pilihan pada

person (orang) dan merekajuga belum tentu berasal daripartai yang bersangkutan.Ada partai yang memberikanendorsement (dukungan)namun sebetulnya kandi-datnya bukan kader daripartai tersebut,” kata Dodi.

Dodi merujuk pada Rid-wan Kamil, yang berdasarkanpenghitungan cepat bebe-rapa lembaga, unggul di JawaBarat namun bukan me-rupakan kader Partai Nasdem.

Didukung oleh NasdemPPP, PKB, Nasdem, danHanura, masih sulit untukmemastikan apakah keme-nangan Emil disebabkan olehkerja mesin empat partaitersebut atau lebih banyakdidorong oleh elektabilitasnyasebagai individu.

Setengah tak per-caya saat sayaterkantuk-kantuklalu terbangunlantaran tempiksorak di TV: Jer-man Kalah? TimPanzer? Kam-pungnya MesutOzil? Dimana Hit-ler pernah ber-kuasa? Negeriyang punya U-47pada PD II yang

Sambungan keHalaman 7

Sang Naga Itupun Tambang

�����

EKO YANCHE EDRIE

OMBUDSMAN SUMBAR:

Penerimaan SiswaBaru Tak SesuaiPermendikbudPADANG (Metrans)

Ombudsman Perwakilan Sumatera Barat(Sumbar) menilai sistem Penerimaan PesertaDidik Baru (PPDB) SMA/SMK 2018 diprovinsi itu tidak sesuai dengan PeraturanMenteri Pendidikan dan Kebudayaan(Permendikbud) Nomor 14 tahun 2018.

“Permendikbud mengamanatkan PPDBmenggunakan sistem zonasi, yaitu siswayang tinggal dekat sekolah diprioritaskanuntuk diterima. Sumbar tidak menggunakansistem itu,” kata Pelaksana Tugas KepalaOmbudsman Perwakilan Sumbar, Adel Wahididi Padang, Kamis.

Ia menyebutkan itu terkait penerimaansiswa SMA/SMK tahun ajaran 2018/2019di Sumbar. Aturan yang merupakan pem-baruan dari Permendikbud Nomor 17 Tahun2017 itu menurutnya sangat jelas dan tidakperlu ditafsirkan lagi.

Hanya perlu dijabarkan secara teknismelalui aturan di daerah seperti melalui

Sambungan ke Halaman 7

KARTUM (Metrans)Pengadilan banding di Sudan

memutuskan untuk mengubahhukuman gantung bagi perempuanyang membunuh suaminya yangdisebut telah memperkosanya, katapengacaranya

Hukuman terhadap Noura Hus-sein, 19, yang awalnya hukumangantung diubah menjadi hukumanlima tahun penjara, kata penga-caranya, Abdelaha Mohamad.

Ibunya, Zainab Ahmed, menga-takan dia merasa senang karena jiwaanaknya diselamatkan.

International menyebut kabar ini“sangat ditunggu-tunggu”, tapimengatakan bahwa lima tahun dipenjara adalah “hukuman yang tidaksesuai”.

Mereka meminta agar negara itumereformasi hukum atas pernikahandan perkosaan dalam pernikahan“sehingga korban tidak dihukum”.

Ibu Noura Hussein mengatakanbahwa anak perempuannya “mem-benci dirinya sendiri” setelahsuaminya memerkosanya.

Berbagai selebritas internasionalmendukung kampanye online#JusticeforNoura untuk menuntutpembebasan Noura.

Bulan lalu, Mahkamah SyariahSudan menjatuhkan hukuman matiuntuk Noura setelah dia dikenaituduhan pembunuhan berencanauntuk suaminya, AbdulrahmanMohamed Hammad.

Hussein mengatakan bahwasuaminya mengerahkan para se-pupunya yang diduga memega-nginya saat si suami memerkosanya.

Dan saat dia disebut akan

melakukan hal yang sama keesokanharinya, Noura melawan denganpisau dan menusuknya sampaimati.

Hussein dipaksa menikah padausia 16, dan suaminya, yang jugasepupunya, usianya 16 tahun lebihtua darinya.

Menurut laporan lembaga anakPBB, Unicef, dari 2017, sepertigadari perempuan Sudan dipaksamenikah sebelum mereka berusia18.

Lewat sebuah pernyataan,lembaga hak asasi manusia Amnesty

SAINT PETERSBURG (Metrans)Timnas Argentina berhasil

lolos dari lubang jarum untukmelaju ke babak 16 besar PialaDunia 2018. Selanjutnya,Lionel Messi dan kawan-kawan akan menghadapiPrancis, pemuncak kla-semen Grup C di ba-bak 16 besar yang

akan ditabuh 30 Juni men-datang. Bagi bintang Ar-gentina, Lionel Messi,lawan melawan Prancis

seperti partai final.“Tentu saja kami menyak-

sikan setiap pertandingan.Kita mengikuti itu

semua,” kata Mes-si, dikutip dari Four

Four Two.“Prancis merupakan tim yang

sangat bagus dengan banyak in-dividu yang sangat bagus. Perta-hanan mereka, lini tengah dandepan mereka sangat bagus,” ujarbintang Argentina berusia 30tahun tersebut.

Messi juga menyebut Prancismemiliki banyak pemain lincah dan

cepat. Ayam Jantan, sebutanPrancis, memiliki Antoine Griez-mann, Kylie Mbappe, OusmaneDembele, dan Paul Pogba dengankualitas di atas rata-rata.

“Mereka juga punya sederetpemain kencang yang bisa meng-hadirkan perbedaan. Di dalamnya

Noura Hussein yang diancam hukum gantung.

Page 2: PRESIDEN JOKO WIDODO: Jayakan Kembali Rempah-rempah! SURAT KABAR HARIAN Untuk Keutuhan Indonesia (Luar kota Padang + ongkos kirim) ... tingkat kunjungan ke Pantai Air Manis, Kota Padang,

PRIORITASJUMAT 29 JUNI 20182

TERKAIT MASA JABATAN PRESIDEN DAN WAKIL

JK Tidak Persoalkan Keputusan MKWakil Presiden Re-publik Indonesia JusufKalla tak memper-soalkan keputusanMahkaman Konstitusi(MK) yang menyatakantak menerima ujimateri UU 7/2017tentang pemilu, terkaitmasa jabatan presidendan wakil presiden.

JABATAN- Wakil Presiden Republik Indonesia Jusuf Kalla tak mempersoalkan keputusan Mahkaman Konstitusi (MK) yangmenyatakan tak menerima uji materi UU 7/2017 tentang pemilu, terkait masa jabatan presiden dan wakil presiden.

JAKARTA (Metrans)Menurut Jusuf Kalla,

dia bukan pihak yangmenggugat sehinggakeputusan MK tersebuttak perlu dipersoalkan.

Hal itu dikatakanJusuf Kalla usai menjadipembicara dalam acaraJakarta Foreign Corres-pondents Club (JFCC)Members di AyanaMidplaza Hotel, Jakarta,

Kamis (28/6). “Tidak ada soal, sejak

dulu anda tanya, sayaselalu bilang inginistirahat. Bukan sayayang menggugat (keMK), yang ditolak bukanposisi wapresnya tapiprosesnya, legal stan-ding-nya,” ujar dia.

Uji materi inisebelumnya diajukan olehperseorangan MuhammadHafidz dan FederasiSerikat Pekerja Singa-perbangsa dan Perkum-pulan Rakyat Proletar.

Dalam pertimbangan-nya, hakim menyatakanpemohon tidak memilikilegal standing ataukedudukan hukum untukmengajukan permohonan.Menurut hakim, keten-tuan itu tak berdampaklangsung kepada pe-mohon.

Tak semua partaipolitik bisa mengajukanuji materi tersebut.

DUA MINGGU PASCA LEBARAN

Pengunjung Air Manis Masih RamaiPADANG (Metrans)

Hampir dua minggu sete-lah Lebaran 1439 Hijriah,tingkat kunjungan ke PantaiAir Manis, Kota Padang,ternyata masih tinggi.

Kepala Dinas Pariwisatadan Kebudayaan setempatMedi Iswandi menyatakanpengunjung masih mencapai2.000 orang per hari.

“Jumlah tersebut 10 kalilipat lebih banyak dibandinghari biasa terutama pada saathari kerja sekitar 200 wisa-tawan,” katanya di Padang,Kamis (28/6).

Kemudian selama liburlebaran pada 16 hingga 24Juni 2018, pihaknya mencatatsekitar 350.000 wisatawanmengunjungi objek wisatadi daerah itu.

Selama libur Lebaranhampir seluruh objek wisatadi Kota Padang dipadatiwisatawan, seperti kawasanKota Tua, Pantai Padang, AirManis dan pulau-pulau kecil

lainnya, kata dia.“Wisatawan dari luar

provinsi didominasi dariJambi Pekanbaru, dan Jakar-ta,” ujarnya.

Kemudian ia menyebut-kan pendapatan asli daerah(PAD) khusus di Pantai AirManis dari 16 hingga 24 Junisebanyak Rp330 juta, namunperputaran uang di lokasicukup besar.

Medi mencontohkan un-tuk sewa motor all terrainvehicle (ATV) atau kendaransegala medan di Pantai AirManis cukup tinggi, yaknitotal ATV yang ada di sana500 unit dengan sewa perjam Rp100.000.

“Selama libur itu ATVpaling diminati bahkan hing-ga malam masih ada yangmenyewa,” ujar dia.

Menurutnya dampakyang paling penting darimeningkatnya kunjunganwisata ke Kota Padang yakniberbanding lurus dengan

PASCA KEMENANGAN KHOFIHAH DI PILGUB JATIM

Dari SBY Sampai Airlangga Hartarto Kirim Karangan Bunga

BERDERET- Karangan bunga berderet hingga radius seratus meter di rumah calon gubernur Jawa Timur nomor urutsatu Khofifah Indar Parawansa di Jemurwonosari, Wonocolo, Kota Surabaya, Jawa Timur.

menurut hakim, partaipolitik yang bisa menga-jukan gugatan ke MKadalah yang tak ikutmembahas UU Pemilu diDPR.

Uji materi tersebutdilatari aspirasi sejumlahkelompok masyarakatyang menginginkan JusufKalla kembali majumendampingi PresidenJoko Widodo dalampemilu 2019 namunketentuan tersebutdianggap menghambatpecalonan JK.

Diketahui, Jusuf Kallapernah menjadi wapres diera Presiden SoesiloBambang Yudhoyonopada periode 2004-2009sebelum mendampingiPresiden Joko Widodo.

Pemohon menilaiaturan itu semestinyadirinci lebih jauh apakahmasa jabatan dua kali itudilakukan berturut-turutatau tidak. (riz/nok)

MESKI BANYAK KALAH DI PILKADA

Elektoral PDIP Masih TinggiJAKARTA (Metrans)

Direktur Eksekutif CitraKomunikasi Lingkaran SurveiIndonesia (LSI), Toto IzulFatah menilai elektoral PDIPsetelah hari pemungutan

suara Pilkada Serentak 2018ini masih tinggi. PDIP masihlebih unggul dari partai lainmeski banyak mengalamikegagalan di beberapa dae-rah yang menggelar Pilkada

2018.“Secara nasional, PDIP

masih unggul. Elektoralpartainya masih sama. PDIPdi atas, kedua Gerindrakemudian Golkar. Jadi kurang

lebih masih seperti kalau darisisi partai,” tutur dia sepertidilansir Republika.co.id,Kamis (28/6).

Toto melanjutkan, meskipada Pilkada kali ini PDIPbanyak mengalami kegagalandi sejumlah daerah, bukanberarti merontokkan elektoralpartai tersebut. Sebab, iamenerangkan, hasil yangdiperoleh dari Pilkada tidakberbanding lurus denganelektoral partai. “Ini per-soalan lain,” katanya.

Menurut Toto, Pilkada2018 ini menunjukkan bahwafaktor figur calon yangdiusung itu masih menjadipertimbangan bagi parapemilih untuk menjatuhkanpilihannya. “Secara kualitatif,kita bisa simpulkan, oranglebih memilih seorang calonkarena kekuatan figur ketim-bang faktor partai pengu-

CALON PDIP BANYAK KALAH DI PILKADA

Ganjar PranowoTidak Ambil Pusing

JAKARTA (Metrans)Hari pemungutan suara

Pemilihan Kepala Daerahtahun 2018 selesai digelarRabu 27 Juni, kemarin. Se-jumlah lembaga melakukanhitung cepat atau quickcount sudah merilis hasilperolehan suara, terutamapemilihan gubernur dan wakilgubernur.

Real count belum di-umumkan KPU, namun nya-ris semua lembaga surveimerilis bahwa duet jagoanyang diusung PDIP, partaipemenang Pemilu 2014, hanyasedikit yang berhasil merebutkursi gubernur di Pilkada2018.

Menanggapi hal itu,calon Gubernur Jawa TengahGanjar Pranowo tidak mauambil pusing. Baginya, yangpenting pasangannya cukupsukses mempertahankankonsituen PDIP dan koalisi

di Jateng.“Memang iya? Calon-

nya PDIP siapa? Jatengmenang, Bali menang, Sul-sel menang. Ya enggakpapalah, nanti kami mainlagi biar menang,” kataGanjar dimintai komentarnyaoleh awak media di kantorKPK, Jl Kuningan Persada,Jakarta Selatan, Kamis, (28/6).

Ganjar sendiri ke KPKuntuk menjalani pemeriksaansaksi perkara e-KTP. Sebelum-nya petahana Jateng itumangkir pemeriksaan karenatengah menyiapkan penca-lonannya.

Diketahui, sejumlah calongubernur yang diusung PDIPdan koalisinya banyak me-ngalami kekalahan di 17Pilgub tahun 2018. PDIPhanya meraih kemenangandi Jateng, Bali, Sulsel, danMaluku. (*/nok)

UNGGUL- Lingkaran Survei Indonesia (LSI), menilai elektoral PDIP masih tinggi dan lebih unggul daripartai lain meski banyak mengalami kegagalan di beberapa daerah yang menggelar Pilkada 2018.

pergerakan ekonomi mas-yarakat.

Tidak hanya sewa ATVsaja, namun bidang kuliner,hotel dan jasa-jasa lain jugapasti meningkat, lanjutnya

oleh sebab itu ia berharapmasyarakat turut membantupemerintah dalam memberikankenyamanan pada wisatawan.

Jika wisatawan nyaman,tambahnya maka mereka

akan berpotensi kembali lagike sini dan secara tidaklangsung juga akan turutmempromosikan pariwisatakota bengkuang ini. (lin/nok)

KUNJUNGAN- Hampir dua minggu setelah Lebaran 1439 Hijriah, tingkat kunjungan ke Pantai AirManis, Kota Padang, ternyata masih tinggi.

PILKADA SERENTAK 2018

Polda SumbarNyatakan Kondusif

PADANG (Metrans)Polda Sumatera Barat

mengklaim pelaksanaan Pe-milihan Kepala Daerah (Pil-kada) serentak di empat kotayakni Kota Padang, KotaPariaman, Kota Sawahluntodan Kota Padang Panjangpada Rabu (27/6) berjalankondusif.

Hal itu dikatakan KabidHumas Polda Sumatera BaratKombes Pol Syamsi di Pa-dang, Kamis (28/6).

Menurut Syamsi, hinggasaat ini belum ada laporantentang kejadian-kejadiandalam pelaksanaan Pilkadakemarin.

“Alhamdulillah pelak-sanaan Pilkada dapat berjalanaman dan lancar. Kami ber-harap situasi ini terus ber-

lanjut sampai pelantikankepala daerah nantinya,”ujarnya.

Ia mengatakan penga-manan yang dilakukan olehmasing-masing Polres diempat daerah tersebut ber-jalan dengan baik sehing-ga tidak ada kegaduhanyang timbul dalam pelak-sanaan pesta demokrasitersebut.

Kemudian dirinya me-ngimbau kepada masyarakatdan pendukung pasangancalon agar menahan diri danterus menjaga kerukunan dilingkungan mereka.

“Inikan belum ada pene-tapan pemenang, kami imbaupendukung selalu menjagakeharmonisan dan mem-pererat rasa persaudaraan,”kata dia.

Sebelum pelaksanaanpilkada, pihaknya telahmelakukan pemetaan ter-hadap wilayah di Sumbar danada beberapa daerah didugasebagai lokasi rawan baikkategori satu maupun kate-gori dua. Namun sewaktupelaksanaan pemilihan ber-jalan dapat berjalan denganaman dan lancar.

Dalam proses pemilihankepala daerah dapat dapatberjalan dengan kondusiftanpa ada kegaduhan-kega-duhan yang mengganggukeamanan pelaksaan Pilkada.

“Terima kasih kepadamasyarakat atas kerja samayang baik dalam pelak-sanaan Pilkada. Mari kitajadikan Pilkada di Sumbarsebagai “Pilkada Badun-sak,” kata dia.

Sebelumnya Wakil Gu-bernur Sumatera Barat NasrulAbit menyatakan pelak-sanaan Pemilu Kepala Daerah(Pilkada) pada empat kotadi provinsi itu berjalan amandan lancar.

“Tidak ada kendala yangberarti. Semua aman terken-dali,” katanya. (ats/nok)

sung,” ungkapnya.Berdasarkan hasil hitung

cepat beberapa lembagasurvei di 13 provinsi, PDIPhanya berhasil memenangkanempat paslon yang diusungpada Pilgub 2018. Empat ituProvinsi Maluku, SulawesiSelatan, Bali dan Jawa Tengah.

Sementara Gerindra, ha-nya tiga meraih kemenangandi tiga provinsi, yakni Suma-tera Utara, Maluku danKalimantan Timur. PAN danPartai Nasdem menjadi partaipolitik yang meraih keme-nangan paling banyak.

Sepuluh calon yang di-usungnya memenangkanpertarungan, disusul Golkardan Hanura (9 paslon, PKS-PKS-PPP (7 paslon), PKB (6paslon), Partai Demokrat (5paslon), PDIP (4 paslon), dan(3 paslon) dari Partai Gerin-dra. (mar/nok)

SURABAYA (Metrans)Karangan bunga berderet

hingga radius seratus meter dirumah calon gubernur Jawa Timurnomor urut satu Khofifah IndarParawansa di Jemurwonosari,Wonocolo, Kota Surabaya, JawaTimur. Karangan bunga itu adalahucapan selamat untuk Khofifahdan pasangannya, Emil Dardak,atas kemenangan versi quickcount dalam Pemilihan GubernurJatim.

Seperti yang terlihat padaKamis, (28/6) di rumah Khofifah,karangan bunga berjajar dari mulutjalan masuk rumah yang berjaraksekira seratus meter.

Selain institusi dan partaipolitik, ada nama sejumlah tokohnasional dan Jatim yang terterasebagai pengirim. Di antaranyaada nama Ketua Umum Demokrat,Susilo Bambang Yudhoyono, danKetua Umum Golkar, AirlanggaHartarto.

Ada pula yang datang mengu-

capkan selamat secara langsung.Suasana rumah Khofifah sejakKamis pagi hingga siang tampak

ramai, kendati tidak seramai Rabumalam.

Khofifah memulai aktivitasnya

di rumahnya. Mantan menteriSosial itu menghidangkan menusoto untuk mereka. Khofifahmenemui mereka dengan pakaianyang berwarna serba biru.

Khofifah mengatakan bahwaucapan selamat yang ia terima lebihdari sekadar ucapan atas kemena-ngan sebuah ikhtiar. “Bagi kami,ucapan selamat itu juga bukanhanya selamat atas kemenangan,tapi selamat dalam menjalankanamanah,” ujar ketua umum Mus-limat Nahdlatul Ulama itu.

Khofifah-Emil Dardak ungguldalam penghitungan suara versicepat atau quick count daripesaingnya, Saifullah Yusuf-PutiGuntur. Ini adalah kemenanganberarti bagi Khofifah setelah padadua pilkada sebelumnya kalahdari Soekarwo-Saifullah Yusuf.

Kemenangan Khofifah itumenjadi sejarah bagi Jatim.Karena untuk pertama kalinya,wilayah itu akan dipimpin olehperempuan (*/nok)

dengan mengundang sejumlahpengemudi ojek online bersamapara pendukungnya sarapan pagi

Page 3: PRESIDEN JOKO WIDODO: Jayakan Kembali Rempah-rempah! SURAT KABAR HARIAN Untuk Keutuhan Indonesia (Luar kota Padang + ongkos kirim) ... tingkat kunjungan ke Pantai Air Manis, Kota Padang,

Polisi Periksa Standar Keamanan Chinangkiek

SOLOK (Metrans)Penjelasan yang menyertai

video singkat tersebut adalahsebagai berikut : “Detik-detikpengunjung yang mengalamikecelakaan sepeda gantung diObjek Wisata Bukit Cinangkiak,Kecamatan X Koto Singkarak,Kabupaten Solok, Minggu (24/6). Tali sepeda gantung ituberjarak sekitar 15 meter daripermukaan tanah. Tidak adayang menolong pengunjungtersebut, petugas terlihat hanyamenarik tali yang terikat kesepeda. Ia hanya berusahamundur kembali ke lokasi awal”.

Menyikapi beredarnya videotersebut, pada hari Senin (25/6),Kapolsek Singkarak Iptu Agus-tiawarman dan Kanit Intel Pol-sek Sibgkarak Ipda Deli, langsungmelakukan pengecekan di objekwisata tersebut bersama KadisPariwisata Kabupaten Solok Yandra,Wali Nagari Singkarak Arman danpemilik objek wisata itu EpiyardiAsda.

Keesokan harinya, Selasa(26/6), Kapolres Solok KotaAKBP Dony Setiawan mendat-angi objek wisata Chinangkiek.Setelah dilakukan pengecekan

3JUMAT 29 JUNI 2018

HUKRIM

VIRAL - Wahana Sky Walk Cycle di Kawasan Wisata Chinangkiek Dream Park yang video “insiden”-nyasempat viral di medsos.

Pilkada Palembang Diwarnai Insiden KeributanPALEMBANG (Metrans)

Pelaksanaan pemilihankepala daerah (Pilkada)serentak, Rabu (27/6), sempatdiwarnai insiden keributanyang teradi di TPS 24 JalanHBR Motik SukaramiPalembang.

Untuk mengetahui apayang memicu keributan ituKapolresta PalembangKombes Pol Wahyu Bintonodan Dandim 0418/ PalembangLetkol Inf Honi Havana

langsung mengecek TPS 24saat mendapat laporan adakeributan itu.

Baik Kapolres maupunDandim 0418/ Palembangmemperoleh keterangan dariPanitia Pemungutan Suara diTPS 24 memang adakekurangan surat suara,sehingga pihaknyaberinisiatif memasok suratsuara dari TPS terdekat,namun tidak disetujui salahsatu saksi paslon, sehingga

Pada hari Senin 25 Juni 2018 lalu beredar video singkat dibeberapa media sosial yang menayangkan seorang laki-laki sedang menaiki sepeda gantung di wahana sky walkcycle di objek wisata Chinangkiek Singkarak, terlepas darirelnya dan kembali berjalan mundur ke titik start denganselamat bersama sepeda gantungnya.

standar keamanan dan ke-terangan para saksi-saksi ,Kapolres didampingi pemilikEpiyardi Asda menggelar kon-ferensi pers dengan wartawanSolok.

Dari kedua pengecekantersebut diperoleh informasibahwa betul video tersebutadalah video aktivitas permainansepeda gantung di objek wisataChinangkiek, namun dari ke-jadian tersebut tidak menim-bulkan kerugian sama sekali.

Terlihat dalam video bahwalaki-laki dan sepeda gantungnyatidak jatuh, karena terselamatkandengan pengaman berupa talipengikat baik ke tubuh laki-lakitersebut maupun ke sepedagantung.

Terlihat juga bahwa ada talipengaman yang ditarik olehoperator permainan yang me-nunjukkan bahwa bukannyatidak ada orang yang menolongmelainkan ada operator yangikut membantu.

Dalam keterangan persnya,pemilik objek wisata CinangkiakEpyardi Asda, sudah mem-perhatikan prosedur keamanan.Ini terbukti memang tidak ada

rel dan jatuh.Selanutnya juga ada sling

safety dari baja untuk mengikatsepeda pada ja lur l intasanbagian atas untuk mengan-tisipasi agar sepeda tidak jatuh,serta tali taktis diikatkan ke-bagian belakang sepeda untukmenarik sepeda ke titik awal.

Maulana menjelaskan bahwakebanyakan pengunjung tidaksampai pada titik akhir, hanyaberjalan sebentar dari titik awaluntuk berfoto, lalu kembali ketitik awal.

Berdasarkan hasil klarifikasidan pengecekan langsung dilokasi objek wisata Chinangkiek,Kapolres menyimpulkan bahwaprosedur keamanan permainansepeda gantung sudah ada danbahkan berlapis, berupa enamitem standar pengamanan.

Menurut Dony, s tandarkeamanan tersebut berfungsiuntuk mengantisipasi hal-halyang tidak diinginkan, sehinggasekalipun terjadi kesalahanteknis, tidak akan menimbulkankerugian bagi para pengunjung.

“Standar keamanan ini pulayang menyelamatkan laki-lakidalam video tersebut sehinggatidak jatuh dan bisa kembali ketitik start,” ujar Dony.

Mengenai roda sepeda keluardari rel, sehingga pengunjung tidakbisa kembali ke titik start denganmenaiki sepeda seperti yang adadalam video tersebut, Maulana(manajer operasional) menjelaskanbahwa hal tersebut menjadi koreksiuntuk diperbaiki. (rzl)

memunculkan keributan kecil.Setelah mengetahui

permasalahanya, KapolrestaPalembang Kombes PolWahyu Bintono menegaskanbaha hal itu adalahdomainnya penyelenggarapilkada, yakni PPS danKPPS.

“Bila dipandang dari sisikamtibmas tidaklah signifikankarena sudah diselesaikan,”kata Kombes Pol WahyuBintono.

korban yang jatuh. Bahkan sejak beroperasi dari

awal , Epyardi menjelaskanbahwa untuk mengantisipasiadanya insiden, pengelola sudahmengasuransikannya di JasaRaharja Putra Cabang Solok.

Kapolres Solok Kota naikke titik start dengan ketinggian10-12 meter. Di titik start ini,secara teknis, prosedur kea-manan permainan sepeda gan-

tung dijelaskan oleh manageroperasional Maulana, di tu-njukkan dan lalu dipraktikkanoleh salah satu operator

Dikatakan, pengunjung diw-ajibkan menggunakan helm,pengunjung diwajibkan men-ggunakan body harness yangkemudian diikatkan dengan tali- karmantel untuk mengantisipasiagar pengunjung tidak jatuhbila ada kesalahan teknis dan

bisa menahan beban lebih dari1 ton.

Selain itu ada 2 pengik-at pulley double berfungsi untukmengikat sepeda di rel bajabagian bawah agar sepeda tidakkeluar dari rel dan jatuh.

Kemudian juga ada 1 peng-ikat pulley double untuk me-ngikat bagian roda belakangdengan rel baja bagian bawahagar sepeda tidak keluar dari

Dikatakan, Kapolresta danDandim datang mengecekTPS 24 itu hanya untukmengklarifikasi, sambilberpatroli ke beberapawilayah guna melihatpelaksanaan pilkada di KotaPalembang.

Kombes Pol WahyuBintono menjelaskan,permasalahan teknis di TPStersebut sudah diselesaikanoleh pihak yang lebihberwenang yakni PPS dan

KPPS, sedangkankesatuannya hanyamengawasi kerawanankeamanan sekecil apapundalam pilkada serta tidakmenentukan keputusan teknisapapun terkait permasalahan.

Selain TPS 24, Kapolresdan Dandim juga mengecekTPS 007 di KecamatanSematang Borang serta TPSLapas Wanita PalembangJalan Merdeka untuk melihatproses pencoblosan

Dia menyebut, secaraumum situasi kamtibmaspemantauan di lapangan,pilkada di Kota Palembangberlangsung kondusif danlancar.

Dalam pengamanan pilkadadi Kota Palembang, kataKombes Pol Wahyu Bintono,pihak kepolisian menerjunkan1.200 personel di 2.804 TPS,pengamanan akan terusdilakukan sampai prosesrekapitulasi di KPU. (azm)

360 personel PolrestaPekanbaru Amankan

Perhitungan SuaraPEKANBARU (Metrans)

Sebanyak 360 personel Kepolisian Resor Kota (Polresta)Pekanbaru dikerahkan guna membantu pengamanan penghitungansuara, pasca pelaksanaan pemilihan kepala daerah (pilkada)serentak, Rabu (27/6), dimana saat ini berlangsung di tingkatPanitia Pemilihan Kecamatan (PPK).

Waka Polresta Pekanbaru AKBP Edy Sumardi di Pekanbaru,Kamis (28/6) mengatakan, pihaknya juga mengerahkan sebanyak150 personel lainnya untuk melakukan patroli pengamanan keseluruh penjuru kota dan objek vital.

Dia meminta seluruh jajarannya untuk menjalankan tugasdengan maksimal, serta terus meningkatkan sinergitas denganTNI serta Linmas sehingga setiap tahapan pemilihan Gubernurdan Wakil Gubernur Riau berlangsung dengan aman dan kondusif.

Secara umum, kata AKBP Edy Sumardi pelaksanaan pemilihanGubernur dan Wakil Gubernur Provinsi Riau di Kota Pekanbaruberlangsung aman dan kondusif.

“Ini semua berkat kerjasama seluruh pihak. Antara masyarakatdan aparat sehingga dapat mewujudkan Pilkada Riau yang amandan damai,” tuturnya.

Sementara itu di tempat terpisah Kabid Humas Polda RiauAKBP Sunarto menjelaskan, pemilihan gubernur dan wakilgubernur serta bupati dan wakil bupati di Indragiri Hilir, pada27 Juni 2018 kemarin, berlangsung kondusif.

“Polda Riau dalam penyelenggaraan pemilihan kepala daerah(Pilkada) serentak hari ini mengerahkan sebanyak 5.251 personel,”katanya.

Dia mengatakan, pengamanan juga diperkuat oleh personelTNI yang mencapai 707 personel serta 24.112 Linmas untukmengamankan 12.048 tempat pemungutan suara (TPS).

AKBP Sunarto berharap seluruh rangkaian tahapan Pilkadadi Provinsi Riau berlangsung dengan aman hingga berakhirnyaseluruh proses dan penetapan pemenang.

Sperti diketahui, Provinsi Riau adalah salah satu daerahyang menyelenggarakan Pilkada serentak pada 2018. Ada duapesta demokrasi di daerah itu, yakni Pemilihan Gubernur Riaudan Pemilihan Bupati Indragiri Hilir.

Tercatat ada empat pasangan calon yang saling bersaingpada Pemilihan Gubernur Riau 2018. Paslon Syamsuar-Edy Nasutionmendapat nomor urut 1. Mereka diusung oleh PAN, PKS danNasDem. Paslon nomor urut 2 adalah Lukman Edy-Hardiantodiusung oleh Gerindra dan PKB.

Selanjutnya Paslon nomor urut 3 adalah Firdaus-Rusli Effendiyang diusung oleh Partai Demokrat dan PPP. Gubernur Riaupetahana, Arsyadjuliandi Rachman-Suyatno menjadi Paslon nomorurut 4. Mereka diusung oleh Partai Golkar, PDIP dan Hanura.(ngi)

58 Napi Ikut Nyoblos di Lapas

GUNAKAN HAK PILIH – Salah seorang Narapidana di LembagaPemasyarakatan (Lapas) Kelas II B Pariaman menggunakan hak pilihnyadalam pemilihan kepala daerah (Pilkada) serentak 2018 di KotaPariaman, Rabu (27/6).

PARIAMAN (Metrans)Sebanyak 58 Narapidana di

Lembaga Pemasyarakatan(Lapas) Kelas II B Pariaman,Sumatera Barat menyalurkanhak pilih pada pemilihankepala daerah (Pilkada)serentak 2018 di KotaPariaman, Rabu (27/6).

“Daftar Pemilih Tetap(DPT) berdasarkan data KPUada 62 narapidana yangmemiliki hak pilih di LapasKlas II B Pariaman, namunempat diantaranya bebas,sehingga tidak melakukanpemilihan di sini,” kataKalapas Pariaman PudjionoGunawan, di Pariaman,kemarin.

Dia mengatakan, khususpemilihan di TempatPemungutan Suara (TPS) 4tersebut hanya narapidanayang memberikan hakpilihnya.

“Hanya narapidana yangmemilih di TPS 4, sedangkanpersonel Lapas mencoblos diTPS lain,” ujarnya.

Kata dia, antusiasnarapidana dalam memilihcukup tinggi. Hal itu terlihatdengan niat mereka datang keTPS.

Sementara itu, KetuaKomisi Pemilihan Umum (KPU)Kota Pariaman, Boedi Satriamenyampaikan, total terdapat155 TPS dan 71 PanitiaPemungutan Suara (PPS) yangtersebar di empat kecamatan.

“Untuk DPT dari empatkecamatan dan 71 desa dankelurahan tercatat sebanyak59.245 pemilih,” ujarnya.

Dia mengimbau kepadaseluruh masyarakat di daerahitu agar menggunakan hakpilihnya dan jangan sampaimenjadi golongan putih(golput). (sgr)

Seorang Pria Ditemukan Dalam Mobil

DIPERIKSA – Mayat Syafrizal yang ditemukan tidak bernyawa di Jorong Talang Barat, Nagari Talang Babungo,Kabupaten Solok, Rabu (27/6), sedang diperiksa polisi. (ist)

AROSUKA (Metrans)Saat beberapa daerah di

Sumbar disibukan dengan pe-laksanaan pemilihan kepaladaerah (Pilkada) serentak, Rabu(27/6), masyarakat Jorong TalangBarat, Nagari Talang Babungo,Kabupaten Solok dikejutkandengan penemuan sesosok mayatpria di dalam sebuah mobil Carrypick up BD 9633 H, sekitar jam07.00 WIB

Korban diketahui bernamaSyafrizal (45) asal kelurahanPasar, Muara Aman, KecamatanLebong Utara, Kabupaten Le-bong, Provinsi Bengkulu, yangmenetap di Nagari Kinari, Ka-bupaten Solok.

Dari data yang dihimpunpihak kepolisian, awalnya sekitarjam 03.30 WIB, Syafrizal yangtidur di dalam mobil diketahuitengah menelpon. Dia didugakemalaman, lalu menumpangparkir untuk menginap dekatrumah warga.

Kapolres Arosuka AKBPFerry Irawan melalui Kapolseksetempat Iptu Yasril di Arosuka,kemarin mengatakan, ada yangmelihat korban dinihari tersebut,tengah menelpon sembari dudukdi dalam mobil.

Warga itu, kata Iptu Yasril,

kemudian langsung masuk rumahdan tidur, karena merasa tidakada hal yang aneh dan men-curigakan.

Dikatakan, pada paginyasekitar jam 07.00 WIB wargamencoba membangunkan korban

dengan cara menggedor pintumobil, namun tidak ada sahutandan pintu mobil terkunci.

Iptu Yasril mengatakan, kare-na warga merasa ada yang taklazim, mereka mencoba mengintipdari balik kaca, namun alangkah

kagetnya warga saat melihatwajah korban tak seperti bia-sanya.

Informasi itu langsung ter-sebar dan masyarakat beramai-ramai melihat lokasi. Masyarakatkemudian berinisiatif memecahkan

kaca mobil untuk memastikankondisi korban yang ternyatakorban diketahui meninggal.

Mayat Syafrizal kemudiandibawa ke Puskesmas Talang Ba-bungo untuk dilakukan pemerik-saan awal.

Iptu Yasril menyebutkan, darihasil pemeriksaan itu, tidak ditemukanadanya tanda-tanda kekerasan.

“Korban kemudian, diserah-kan kepada pihak keluarga untukdimakamkan di Nagari Kinari,”kata Iptu Yasril. (tra/ad)

Page 4: PRESIDEN JOKO WIDODO: Jayakan Kembali Rempah-rempah! SURAT KABAR HARIAN Untuk Keutuhan Indonesia (Luar kota Padang + ongkos kirim) ... tingkat kunjungan ke Pantai Air Manis, Kota Padang,

PUMPUNANJUMAT 29 JUNI 2018

4

Pilkada SelesaiAyo Bekerja!

Sumbar siap jadi tempat iveninternasional, kata Gubernur

Yes Sir Mahyeldi menang telak di Padang Selamat ‘Tad Jumlah kursi DPR tak jamin Calon

Kepala Daerah menang Pilkada Tuh buktinya

SPEKTRUM

WARTAWAN Metro Andalas dalam menjalankan tugas jurnalistiknyadidasarkan pada etika jurnalistik dan UU No 40/1999 dan dilengkapi

dengan tanda pengenal yang sah.

Redaktur PelaksanaJohn Edward Rhony

Terbit Sejak 28 November 2013Penerbit: PT. Metro Andalas Multimedia

Keputusan Menkum HAM RI. No. 0011296. AH. 01.01 Tahun 2016.

Pemimpin RedaksiEko Yanche Edrie

Pemimpin PerusahaanFaisal Budiman

Pemimpin Umum/Penanggung JawabHerman Nasir, M.I.Kom.

Asisten Redaktur PelaksanaNovrizal Sadewa

l DEWAN REDAKSI: Herman Nasir, Eko Yanche Edrie, John Edward Rhony, Novrizal Sadewa l REDAKTUR SENIOR: Alwi Karmena, REDAKTUR: Sisca Oktri Santi(Yeyen), Febriansyah Fahlevi l Reporter: Padang; Wahyu Amuk, Bayu I Nugroho, Perdana Putra, Pariaman; Syafrial Suger, Padangpanjang; Ricco Mahmudi, Paul HendriPayakumbuh/Limapuluh Kota; Syafril Nita, Lili Yuniati, Bukittinggi; Iwin SB, Agam; Heppy Kusnandar, Irwandi Pasaman Barat; Sutan Pamenan, Roni MangkutoPasaman; Zulkifli Rahman, Tanah Datar; Heri Syafrianto Pesisir Selatan: Wandi Jusri, Mil Hendrawandi, Jumadil Solok Selatan; Kamisrial, Kabupaten Solok; RiswanJaya, Yance Gafar Kota Solok; Adrizal Inyiak, Rijal Islami Sawahlunto/Sijunjung; --- Dharmasraya; A. Habibi Mentawai; Rahadio, Jabodetabek (perwakilan) SyafruddinAl, Kadar Santoso l DIVISI KEUANGAN Ira Dwiyanti l DIVISI SIRKULASI Suci Rahmadani, Yulisabetris, Findo DKK, Adek (Sawahlunto) l TIM LAYOUT Koord: WahyuSaputra, Yandri Olga Putra, Budi Febrian l DESIGN IKLAN Budi Febrian l DIVISI IT Raihan Al-Karim l DIVISI MARKETING IKLAN Yulia Hendra lHarga Langganan: KotaPadang @Rp80.000/bulan, luar Kota Padang ditambah ongkos kirim, harga eceran @Rp4.000/eksamplar lTarif Iklan: black white @Rp400.000/terbit, display 3 kolom x 150mm @Rp350.000/terbit, display 3 kolom x 100 mm @Rp 225.000/terbit, display 2 x 100 mm @Rp150.000/terbit, 1 kolom x 150 mm @Rp120.000/terbit, 1 kolom x 100 [email protected]/terbit, 1 kolom x 50 mm @Rp40.000/terbit, iklan baris @Rp30.000/terbit, full colour @Rp25.000/mm kolom, spot colour @Rp15.000/mm kolom. lBank: BankNagari a/n. PT. Metro Andalas Multimedia, No Rek 2105.0103.00120.5 l ALAMAT: Jl Jhoni Anwar Blok Q No 5 Padang, Telp. 081 70758301, Email: <[email protected]>.versi online: www.metroandalas.co.id

Dicetak pada: PT. Padang Graindo Mediatama, Alamat: Jl. Adinegoro No. 17 A Lubukbuaya, Padang. Isi di luar tanggungjawab percetakan.

Redaksi menerima sumbangan tulisan dari pembaca, lampirkan identitas pribadi (SIM/KTP) panjang tulisan maksimal 800 kata dikirimkan ke email [ [email protected] ] tulisanyang dimuat diberi imbalan sesuai standar Metro Andalas. Harap tulisan yang sudah dikirim ke redaksi, tidak dikirim atau pernah dikirim ke media lain. Terimakasih.

L Oleh Fadli Ramadhanil

Menghindari Calon Tunggalterbaru terkait dengan pemilihandengan satu pasangan calon adalahPutusan Mahkamah Konstitusi No.100/PUU-XIII/2015, yang memutuskanpemilihan kepala daerah dengan satupasangan calon adalah sesuatu yangkonstitusional. Tetapi, tentu tidak bisalogika putusan MK terkait denganpemilihan kepala daerah disejajarkandengan pemilihan presiden.

Jika melihat ketentuan di dalamUU No. 7 Tahun 2017, sesungguhnyapembentuk undang-undang sudahmengantisipasi kemungkinan mun-culnya pasangan calon presidentunggal. Salah satu penyebab kemung-kinan munculnya pasangan calonpresiden tunggal adalah, satu pasangancalon “memborong” semua dukunnganpartai politik yang ada di parlemen.Kemungkinan ini sudah dilarang olehPasal 229 ayat (2) huruf a UU No.7 Tahun 2017. Ketentuan ini menye-butkan, KPU wajib menolak pendaf-taran pasangan calon presiden, jikapasangan calon presiden tersebutmembawa dukungan dari seluruh partaipolitik yang memiliki kursi/suaraparlamen.

Selain itu, di dalam Pasal 229 ayat(2) huruf b UU No. 7 Tahun 2017 jugasudah mewajibkan kepada KPU untukmenolak pendaftaran pasangan calonpresiden, jika dukungan partai yangdibawa oleh pasangan calon presidentersebut membuat partai politik laintidak bisa mengusung pasangan calonpresiden karena kekurangan dukungankursi/suara.

Bahkan, antisipasi terhadap mun-culnya pasangan calon presidentunggal, Pasal 235 ayat (5) UU No.7 Tahun 2017 memberikan ancamansanksi kepada partai politik yang

dengan sengaja tidak mengikutkan diridalam dukungan pencalonan presiden.Sanksinya pun tidak main-main: partaipolitik tersebut dilarang ikut di pemiluberikutnya.

Namun, untuk menjawab danmerinci larangan bagi pasangan calonpresiden untuk memborong semuadukungan partai, perlu pengaturanteknis di Peraturan KPU terkait denganpencalonan presiden. Begitu jugaketentuan yang menyebutkan bahwapencalonan presiden yang membuatpartai lain tidak dapat mengajukan calonkarena kekurangan kursi/suara, perludibuatkan formula yang lebih teknis,sehingga tidak menimbulkan ketidak-pastian hukum.

Salah satu yang penting segeradirumuskan di dalam Peraturan KPUterkait pencalonan presiden adalahangka maksimal dari jumlah kursi/suaradari partai politik pendukung satupasangan calon presiden. Angka inipenting, sebagai kepastian hukum darirumusan norma yang melarang partaipolitik membuat gabungan partai politikyang menyebabkan partai politik laintak bisa mencalonkan pasangan calonpresiden. Kondisi ini bisa saja terjadi,jika jumlah kursi partai politik yangtersisa tak mencapai 20% kursi atau20% suara sah nasional.

Oleh sebab itu, angka yang palingsejalan dengan pengaturan di dalamPasal 229 ayat (2) huruf b UU No.7 Tahun 2017 itu adalah 50% dari totalkursi DPR atau 50% dari total suarasah pemilu yang dijadikan basispencalonan presiden. Jadi, gabunganpartai politik diberikan syarat maksimaljumlah kursi yang didaftarkan tidakboleh lebih dari 50% dari total kursiDPR yang ada, untuk mengusung satu

pasangan calon presiden. Begitu jugauntuk syarat gabungan partai politikyang memakai nominal suara hasilpemilu sebelumnya. Gabungan partaipolitik yang mengusung pasangancalon presiden, total suaranya tidakboleh lebih dari 50% dari total suarasah pemilu sebelumnya.

Alasan angka 50% sesungguhnyasangat sederhana. Dengan maksimalangka 50% dukungan, rasionalitasnyapaling tidak akan muncul dua pasa-ngan calon presiden. Sehingga potensimunculnya pasangan calon presidentunggal karena tidak adanya batasanmaksimal angka dukungan kursi/suarabisa dihindari. Sekali lagi, rumusanini mesti menjadi kunci dalam PeraturanKPU terkait pencalonan presiden.

Kaderisasi PartaiDari banyaknya jumlah partai politik

yang ada di Indonesia, tentu sangatdisayangkan, jumlah kader yang layakdiajukan sebagai calon presiden sangatterbatas. Padahal, salah satu tugaspartai adalah “memproduksi” kader,untuk menjadi pemimpin nasional danpemimpin daerah.

Diskursus partai politik yang terasasangat sempit, dimana hanya berkutatpada isu popularitas dan elektabilitasjuga mengkonfirmasi ada masalahdalam fungsi agregasi partai politikdalam menangkap persoalan bangsadan mencarikan solusi kongkrit darimasalah tersebut. Buktinya, tidaksatupun nama-nama yang munculsebagai calon presiden tak berbicaradetail terkait dengan solusinya darisekian banyak persoalan bangsa. Olehsebab itu, salah satu cara untukmengikis kemungkinan pemilihanpresiden dengan satu pasangan calonjuga berarti mulai bertindak untukmelakukan perbaikan serius terhadapkaderisasi partai politik.(Penulis:Peneliti Hukum di Perludem)

Sudah dinyatakan oleh Pemerintah Provinsimelalui Wakil Gubernur Nasrul Abit bahwa PemiluKepala Daerah (Pilkada) pada empat kota (Padang,Padang Panjang, pariaman dan Sawahlunto) berjalanaman dan lancar. Tidak ada kendala yang berarti.Semua aman terkendali.

Pilkada di Sumbar melibatkan empat kota dengan12 pasang calon kepala daerah. Mereka masing-masing Pilkada Padang, Emzalmi-Desri Ayunda yangdiusung tujuh partai dan pasangan nomor urut duaMahyeldi-Hendri Septa diusung dua partai.

Pilkada Pariaman tiga pasang kandidat yaituGenius Umar- Mardison Mahyuddin, Mahyuddin-MRidwan serta Dewi Fitri-Pabrisal. Pilkada PadangPanjang dengan empat pasang calon yaitu HendriArnis-Eko Furqani, Mawardi-Taufik Idris, Rafdi Meri-Ahmad Fadly dan Fadly Amran-Asrul.

Sedangkan di kota Arang Sawahlunto memilih tigapasang calon yaitu Ali Yusuf-Ismet Deri Asta-ZohirinSayuti dan Fauzi Hasan-Dasrial Ery. Kalaupun adamasalah, hanyalah pemindahan beberapa TPS diSawahlunto karena hujan lebat mengguyur kota itusejak Selasa malam. Pemindahan itu dikawal pihakkeamanan, KPU dan Panitia Pengawas Pemilusetempat dan berlangsung dengan baik.

Selain itu pelaksanaan pada empat kota masing-masing Padang, Pariaman, Padangpanjang danSawahlunto relatif aman dan lancar. Maka, tinggal lagikita menunggu agar semua peserta Pemilu baikkontestan maupun para pendukungnya bisamenerima semua hasil Pilkada ini dengan ikhlas dansportif terutama yang berlum beruntung memenangkanPilkada kali ini.

Pasangan yang menang dan kalah harusmemberikan teladan pada masyarakat agar tidak terjadiperpecahan. Jika memang ada celah persoalanhukum lakukanlah dengan baik sesuai prosedur aturanhukum, sehingga tidak menimbulkan sikap onar yangmerusak dan meresahkan masyarakat. Mari kitaciptakan rasa aman, damai dan nyaman baik dalammasa pilkada maupun masa pasca pemungutan suara.Yang terpilih merupakan amanah rakyat yang mestidipertanggungjawabkan dengan kerja dan ketekunandiri memajukan pembangunan daerah yang dipimpinnantinya.

Seperti harapan kita semua dan komitmen yangdisampaikan pada saat launching oleh para konstestanbahwa mereka akan mengikuti Pilkada ini dengan sikap:siap kalah siap menang. Dapat dibaca juga bahwaatmosfir persaingan politik pada perhelatan Pilkada inimemang dapat dikatakan panas, penyebabnya adalahpersaingan dalam memenangkan pasangan calontidak hanya terkait dengan adu gagasan atau program.

Di akar rumput, isu-isu non-konseptual berkem-bang dan mengalir dengan sangat deras, seperti halnyaisu soal agama, etnis dan penghentian program bagimasyarakat yang memilih calon tertentu.

Dukungan partai atas pasangan calon umumnyabisa didasarkan atas kesamaan program kerja dan/atau ideologis. Ketika sebuah partai memberikandukungan maka partai akan menggerakan seluruhunsur organisasinya untuk memenangkan calon yangmereka usung, tidak jarang pula segala daya danupaya dilakukan Parpol untuk menggolkan kandidat-nya sebagai juara.

Kemenangan bagi calon kepala daerah, tim suksesdan kelompok relawan merupakan hal yang perludiraih dengan kerja keras dan usaha yang optimal.Akan tetapi indikator itu tidak boleh dilepaskan dariadanya strategi politik yang bijak, dimana kemenanganharus diraih dengan cara yang baik jika untuk sebuahtujuan yang baik.

Hal yang kemudian perlu dicamkan adalahkemenangan yang diraih dalam persaingan politikadalah untuk kebaikan semua masyarakat. Denganmelakukan cara-cara yang baik dalam memperolehkemenangan maka dapat membuat pengorbananpolitik akan menjadi sangat berharga, sebab menangatau kalah banyak pihak akan tetap memberikanapresiasi positif atas upaya bersama dalam menjalan-kan prinsip fair play. Sebaliknya jika kemenangandiraih dengan cara tak baik, maknanya jadi luntur.Nah, sekarang Pilkada sudah selesai, ayo bekerja!

ima partai politik yangmemiliki kursi di DPRsudah menyatakan du-kungan kepada bakalcalon presiden peta-hana Joko Widodo.Dukungan lima partaipolitik ini diikuti denganwacana memasangkan

Joko Widodo dengan Prabowo Su-binato, kompetitornya pada PemiluPresiden 2014. Jika ini terjadi, tentusaja tidak ada lagi lawan tanding yangmampu mendekati elektabilitas JokoWidodo. Karena, selama ini, satu-satunya sosok yang mampu mendekatitingkat keterpilihan Jokowi adalahPrabowo Subianto.

Kondisi ini memantik kekhawatiranserius. Jika wacana Joko Widodoberpasangan dengan Prabowo Subiantobenar direalisasikan, mungkinkahpemilihan Presiden 2019 diikuti olehpasangan calon tunggal? Apalagi dalamacara Rapat Pimpinan Nasional (Rapim-nas) Partai Demokrat pada Sabtu (10/3), sebagai salah satu simpul yangdapat diharapkan mampu membentukporos baru pencalonan presiden, partaiyang dipimpin Presiden ke-6 RI SusiloBambang Yudhoyono (SBY) itu mem-buka kemungkinan kuat akan menjadibagian dari pendukung Presiden Jokowi.Jika memang Pemilu Presiden 2019mengarah kepada kondisi dimana hanyaada satu pasangan calon saja, ini tentumenjadi sinyal bahaya besar bagidemokrasi Indonesia. Separah itukahkondisi partai politik Kita, hingga takmampu menghadirkan pilihan bagi 260juta rakyat Indonesia dalam sebuahpemilu Presiden?

Rekayasa Sistem ElektoralJika melihat pengaturan di dalam

konstitusi UUD NRI 1945, sama sekalitidak diatur terkait dengan pemilihanpresiden jika hanya diikuti oleh satupasangan calon saja. Basis hukum

Muhammadiyah dan Islam BerkemajuanOleh Haedar NashirIslam Indonesia merupakan fenomena

keagamaan yang menarik. Islam dinegeri kepulauan Nusantara ini hadir

secara damai, berkarakter moderat, danberkembang menjadi muslim terbesardi dunia. Penyebaran Islam secara damaimembawa pengaruh pada corak Islamisasiyang bersifat sosial-kultural (Kartodirjo,1993). Islam Indonesia berkembangmenjadi agama masyarakat secara luas,sekaligus menjadi kekuatan integrasinasional dalam pembentukan kebudayaanIndonesia (Kontjaraningrat, wawancaraKompas).

Dalam proses Islamisasi yang“indigeneous” itu Islam Indonesiamembentuk muslim yang lembut, damai,toleran, dan harmoni. Menurut Esposito(1997), wajah Islam Indonesia lebihlembut, dibentuk oleh angin tropis danpengalaman multikultural yang panjang.Inilah wajah Islam yang sekarang populerdisebut Islam moderat atau Islamtengahan (wasithiyah). Sebagian kalanganmengklaimnya sebagai Islam Nusantara.Namun wajah Islam Indonesia tidaklahtunggal dan terus mengalami dinamika.

Pasca Islam Nusantara yang berwajahkultural, Islam Indonesia mengalamitransformasi yang dinamis. Pada awalabad ke-20 seiring dengan bangkitnyakesadaran nasional secara lebih terorga-nisasi dan mulai tumbuhnya benihmodernisasi, hadir proses baru dalamIslamisasi yaitu Islam berwajah pem-baruan atau tajdid. Islam yang memberisentuhan kemajuan atau kemoderenanitu diperankan oleh organisi-organisasipembaruan khususnya Muhammadiyah.

Dalam kehidupan kaum perempuanperan Aisyiyah selaku organisasiperempuan Muhammadiyah dalammemelopori bangkitnya perempuan Islamdan ikut membidani lahirnya KongresWanita Pertama tahun 1928 merupakantonggak penting dalam memberi warnaIslam yang berkemajuan.

Peran pembaruan atau Islam yangmenyebarkan nilai-nilai kemajuan tersebutsangat penting dan menentukanperkembangan Islam mutakhir. PeranIslam modern sangat penting selaindalam menumbuhkan nasionalisme dankedararan politik baru menentangpenjajah dengan cara modern juga dalammemajukan umat dan bangsa pascaIndonesia merdeka (Deliar Noer, 1996).Tanpa gerakan pembaruan tidak mungkin

lahir generasi muslim terpelajar yangkemudian tampil sebagai kelas menengahbaru dan menjadi pilar lahirnya pranata-pranata sosial Islam yang maju.

Generasi muslim yang lahir dalamkultur Islam pembaruan ini bahkan dibelakang hari memproduksi elit muslimdi berbagai lembaga pemerintahan, yangmembentuk genre baru Islam Indonesiayang memperkuat pilar pergerakan Islamdi basis kemasyarakatan dan civil society.Tanpa kehadiran Islam berkemajuan atauIslam reformis-modernis tidak mungkinlahir wajah Islam Indonesia yangkosmopolit, urban, dan sanggup hidupdi tengah modernitas tahap lanjut danglobalisasi yang membuana seperti kitasaksikan hari ini.

Kini sering dipublikasikan secaraluas bahwa Islam Indonesia yang moderatmerupakan wajah Islam masa depan.Diproyeksikan bahwa Islam moderatsedang menerangi jalan menuju sebuahmasa depan Islam yang besar”, sebagaisebuah fenomena “The New Face ofIslam (TIME: 23/9/1996). Tentu asumsiini perlu didukung dan merupakansebuah optimisme yang menggembirakan.Namun Islam di mana pun, termasukdi Indonesia tidak berhenti di satu titik.Artinya Islam Indonesia tidaklah statis,apalagi tunggal. Islam Indonesia akanterus mengalami dinamika antara ajarandan realitas kehidupan yang meling-karinya, serta membentuk keragamancorak atau varian sesuai dengan prosespergumulannya yang kompleks. Dalamkonteks ini Islamisasi bukan sekadarberarti penerimaan ajaran secaradoktrinal tetapi sekaligus pengorbananuntuk akomodasi terhadap perubahandan tuntutan zaman dalam prosesakulturasi yang normal tanpa kehila-ngan esensi dan prinsip ajaran (Ab-dullah, 1974).

Islam Indonesia akan menghadapidinamika kehidupan baru di abad ke-21 sesuai dengan hukum perubahan.Berbagai kecenderungan, masalah, dantantangan kehidupan modern yang lebihkompleks tengah dan akan terus hadiruntuk diberikan jawaban crdas oleh umatIslam. Umat Islam selain tampil sebagaigolongan yang membawa pesan damai,toleran, dan propluralitas, juga harus

menjadi kekuatan yang prodemokrasi,penegakkan hak asasi manusia, dan civilsociety. Di samping itu umat IslamIndonesia juga harus menjadi golonganyang unggul di bidang politik, ekonomi,pendidikan, penguasaan ilmu penge-tahuan dan teknologi, dan berdaya saingtinggi. Dalam konteks kehidupankontemporer yang kompleks itu makasungguh penting dan relevan kehadiranIslam Indonesia yang berkemajuan. UmatIslam Indonesia yang mayoritas harustampil sebagai umat berkemajuan, bukansebagai golongan yang besar sebatasjumlah. Apalah artinya besar secarakuantitas tetapi kalah dalam kualitas.Apakah artinya Islam moderat jikatertinggal dan tangan di bawah. UmatIslam Indonesia yang besar dan moderatharus menjadi golongan besar yangunggul dan tangan di atas. Itulahrelevansi kehadiran Islam dan umat Islamberkemajuan di Indonesia.

Islam BerkemajuanDalam pandangan Muhammadiyah,

bahwa Islam merupakan agama yangmengandung nilai-nilai kemajuan untukmembangun peradaban yang utamadan menjadi rahmat bagi semesta, inilahyang disebut “Islam Berkemajuan”(Din al-Hadlarah). Nabi Muhammadbersama kaum muslimin selama 23tahun telah menjadikan Yasrib yangpedesaan menjadi al-Madinah alMunawwarah, kota peradaban yangcerah dan mencerahkan. Setelah ituselama sekitar lima sampai enam abadIslam menjadi peradaban yang majudi pentas dunia.

Islam mengajarkan manusia untuk“Iqra” (QS Al Alaq: 1-5), menjadi pelakuperubahan dan berwawasan ke depan(QS Ar-Ra’du: 11; Al-Hasyr: 18). Islamyang mengajarkan tangan di atas (yadal-‘ula) dan bukan di bawah (yad al-sufla). Islam membentuk manusia Muslimsebagai atau pelaku sejarah (syuhada‘ala al-nas ), selain hadir sebagai umatmoderat (ummatan wasatha) dalamkehidupan (QS Al-Baqarah: 143) . UmatIslam diharuskena menjadi golonganterbaik yang unggul atau khayra ummah(QS Ali Imran: 110), sehingga dapatmenjadi rahmatan lil-‘alamin atau rahmat

bagi semesta alam (QS Al-Anbiya: 107).Kemajuan dalam pandangan Islam

adalah kebaikan yang serba utama, yangmelahirkan keunggulan hidup lahiriahdan ruhaniah. Kemajuan dalam panda-ngan Islam bersifat multiaspek baik dalamkehidupan keagamaan maupun dalamseluruh dimensi kehidupan, yangmelahirkan peradaban utama sebagaibentuk peradaban alternatif yang unggulsecara lahiriah dan ruhaniah. Adapunda’wah Islam sebagai upaya mewujudkanIslam dalam kehidupan diproyeksikansebagai jalan perubahan (transformasi)ke arah terciptanya kemajuan, kebai-kan, keadilan, kemakmuran, dan kemas-lahatan hidup umat manusia tanpamembeda-bedakan ras, suku, golongan,agama, dan sekat-sekat sosial lainnya.

Islam yang berkemajuan menye-maikan benih-benih kebenaran, kebaikan,kedamaian, keadilan, kemaslahatan,kemakmuran, dan keutamaan hidup secaradinamis bagi seluruh umat manusia.Islam yang menjunjungtinggi kemuliaanmanusia baik laki-laki maupun perem-puan tanpa diksriminasi. Islam yangmengelorakan misi antiperang, antite-rorisme, antikekerasan, antipenindasan,antiketerbelakangan, dan anti terhadapsegala bentuk pengrusakan di mukabumi seperti korupsi, penyalahgunaankekuasaan, kejahatan kemanusiaan,eksploitasi alam, serta berbagai kemun-karan yang menghancurkan kehidupan.Islam yang secara positif melahirkankeutamaan yang memayungi kemaje-mukan suku bangsa, ras, golongan,dan kebudayaan umat manusia dimuka bumi.

Muhammadiyah berkomitmen untukterus mengembangkan pandangan danmisi Islam yang berkemajuan seba-gaimana spirit awal kelahirannya tahun1912. Pandangan Islam yang berkemajuanyang diperkenalkan oleh pendiriMuhammadiyah telah melahirkan ideologikemajuan, yang dikenal luas sebagaiideologi reformisme dan modernismeIslam, yang muaranya melahirkanpencerahan bagi kehidupan. Pencerahan(tanwir) sebagai wujud dari Islam yangberkemajuan adalah jalan Islam yangmembebaskan, memberdayakan, danmemajukan kehidupan dari segala bentukketerbelakangan, ketertindasan, keju-mudan, dan ketidakadilan hidup umatmanusia. Bersambung

Page 5: PRESIDEN JOKO WIDODO: Jayakan Kembali Rempah-rempah! SURAT KABAR HARIAN Untuk Keutuhan Indonesia (Luar kota Padang + ongkos kirim) ... tingkat kunjungan ke Pantai Air Manis, Kota Padang,

5JUMAT 29 JUNI 2018

PENDIDIKANWALIKOTA SIAP MENDUKUNG

155 Mahasiswa Unand KKN di Kota SolokSebanyak 155 Orangmahasiswa KKN TematikUniversitas AndalasPadang siapmengabdikan dirimereka selama 40 harikedepan.

MENGABDI- Wali Kota Solok Zul Elfian menerima KKN mahasiswa Universitas Andalas yang akan mengabdi di 2 Kecamatandi kota Solok.

SOLOK (Mentrans)Keseluruhan mahasiswa

tersebut akan di bagi di 6Kelurahan di Kota Solok.

Kuliah Kerja Nyata ataubiasa disebut dengan istilahKKN, merupakan programperkuliahan yang wajibditempuh oleh mahasiswayang dilaksanakan langsungberinteraksi dengan mas-yarakat.

Kedatangan mahasiswatematik Unand tersebutdisambut langsung olehWalikota Solok Zul Elfian diAula Bappeda Kota Solokdengan didampingi olehbeberapa kepala OPD danpejabat kecamatan dan kelu-rahan, Kamis (28/6).

Rombongan mahasiswa

UNAND akan melakukanKuliah Kerja Nyata (KKN)di 2 Kecamatan di KotaSolok, dengan masing masingtiga kelurahan. Rombonganmahasiswa sebanyak 155orang, yang terdiri dari 56pria dan 99 orang wanita,mereka tersebut berasal dariseluruh fakultas yang adadi Universitas Andalas,sehingga memiliki keahlianmasing- masing untuk mem-bantu masyarakat Kota Solok.

Bakti mahasiswa ini nan-tinya, akan membantu dalambentuk program pember-dayaan. Selain itu kehadiranmahasiswa tersebut jugaakan banyak bergerak ketengah masyarakat yang meliputi berbagai programdiantaranya ikut memberikansumbangsih tenaga maupunpemikiran untuk mewujudkanprogram pemerintah.

“Kita harap para maha-siswa dapat bersinergi de-ngan masyarakat dan ASNseperti pihak Kecamatanserta Kelurahan untuk men-dorong pembanguan di KotaSolok. Sebaliknya saya juga

Pramuka UNP Adakan TKPP VIIPADANG (Metrans)

Untuk ketujuh kalinyaRacana Dang Tuanku danBundo kanduang atau yanglebih akrab dikenal denganPramuka UNP akan menga-dakan Temu KreativitasPramuka Penegak VII ( TKPPVII ) untuk Pramuka Penegak se- Sumatera, DKI Jakartadan Banten. Kegiatan iniakan dilaksanakan dari tang-gal 27 Agustus s.d. 1 Sep-tember 2018 di Bumi Perke-mahan Padang Besi.

Pada TKPP VII ini ada3 macam kegiatan yaitu : GitaLomba, Giat Umum dan GiatWawasan. Dimana ada seba-nyak 8 bidang yang akandi lombakan yakni : LombaPerkusi , Lomba TangkasJelajah Alam, Lomba Kete-rampilan Tali dan Tongkat,Lomba Cepat Tepat, LombaPBB, Lomba Karya TulisIlmiah, Lomba Komik Stripdan Lomba Video Pendek.Selain itu juga kan ada adarentetan kegiatan Giat Umumyang akan di dapat olehpeserta selama kegiatan ininantiknya seperti : Upacara

First Responden (MFR),Vertical Rescue dan GiatBindamping.

Sementara itu, KetuaSangga Kerja, Kak AzizolMaulana mengatakan bahwakegitan TKPP VII ini meru-pakan kegiatan yang dilaksanakan dua tahun sekalioleh Pramuka UNP, dipe-runtukkan kepada PramukaPenegak (SMA/SMK/MA/Sederajat) Se Sumatera,DKIJakarta,Banten).”TKPP ini kitalaksanakan dua tahun sekali,setelah kemarin kita lak-sanakan pada Tahun 2016,tahun ini kita laksanakankembali TKPP VII” ung-kapnya.

Azizol menambahkan,untuk Juklak & Juknis akankita sebar ke sekolah sekolahdan juga bisa di unduhlansung di website pramuka-unp.org. Untuk proses pen-daftran sendiri dapat dila-kukan via sms 082170393401(kak azizol) atau 08126833-4469 (kak tuti) dengan formatketik tkpp7 (spasi) namagudep (spasi) daerah asal(nok)

PRAMUKA- Untuk ketujuh kalinya Racana Dang Tuanku dan Bundokanduang atau yang lebih akrab dikenal dengan Pramuka UNPakan mengadakan Temu Kreativitas Pramuka Penegak VII (TKPPVII).

Adat Racana, Upacara Pem-bukaan, Upacara Penutupan,Upacara Api Unggun, ShalatBerjamaah, Apel Pagi, ApelSore, Senam Pagi, Nobar(Nonton Bareng) dan Out-bond.

Yang tak kalah menariknya,peserta juga akan merasakegiatan yang belum pernahdirasakan pada kegiatan

kegiatan lainnya, kegiatantersebut merupakan kegiatangiat wawasan yang meru-pakan nilai tambah bagipeserta, seperti : SosialisasiPolmekbin T/D, DemonstrasiRobotik, Creative Of Snaker(Pengenalan Satwa Ular),Pelatihan Desain dan Web,Film, Photografi, Goes ToCampus , Wisata, Medical

RS Unand SediakanLayanan Radioterapi

PADANG (Metrans)Rumah Sakit Universitas

Andalas siap memberikanpelayanan radioterapi denganalat-alat yang canggih bagimasyarakat, tidak hanyauntuk masyarakat setempattetapi juga bagi masyarakatdi luar Sumatera Barat.

Direktur Utama RS Uni-versitas Andalas Dr. dr. YevriZulfikar, Sp.B, Sp.U me-ngatakan target dari ber-operasionalnya InstalasiRadioterapi Rumah SakitUnand adalah pasien-pasiendari rumah sakit se-Sumatera,terutama Sumatera Barat,Riau, dan Jambi.

“Radioterapi merupakanmetode pengobatan penyakitkanker dengan menggunakansinar pengion, metode initelah diterapkan secara luasdiseluruh dunia karena ting-ginya keefektifan radiasipengion untuk merusak DNAsel kanker,” ungkapnya saatperesmian layanan kese-hatan pusat radioterapi padaSenin (25/6) di Rumah SakitUniversitas Andalas Padang.

Dilanjutkannya Pelaya-nan Radioterapi ini sudahdi fasilitasi dengan alat-alatyang canggih bahkan ter-baik di Sumatera yaitu CTSimulator, C-Arm, Brak-hiterapi, dan Linac. Masing-masing alat ini digunakanuntuk beberapa penyakitkanker, yang mencakup enampenanganan yakni untukkanker payudara, kankernasofaring atau leher, kankermulut rahim atau serviks,penanganan meta tulang,penanganan kanker paru-paru dan brain mata.

“Untuk sekarang inifasilitas pelayanan radio-terapi masih berupa layananumum namun pada beberapa

bulan mendatang akan diin-tegrasikan dengan BadanPenyelenggara Jaminan SosialKesehatan,” tambahnya.

Menurutnya dengantersedianya fasilitas radio-terapi yang baik di RumahSakit Universitas Andalasdiharapkan penatalaksanaankasus kanker khususnya diwilayah Sumatera Barat akanlebih komperhensif danmemberi kemudahan aksesbagi masyarakat dari daerahuntuk mendapatkan pela-yanan kanker yang optimal.

Hal ini pun disambutsangat baik oleh tim radio-terapi Rumah Sakit se-Sumatera karena pasien yangharusnya dikirim ke luarpulau Jawa dapat ditanganidi Rumah Sakit UniversitasAndalas.

Keberadaan radioterapidi Rumah Sakit UniversitasAndalas juga mendapatkandukungan langsung daridirektur utama Rumah Sakit

M. Djamil, RSCM, dan Ru-mah Sakit Dharmais.

Sementara itu, ketuaKomite PenanggulanganKanker Nasional Prof. Dr.dr. Soehartati A. Gondho-wiardjo, Sp. Rad (K) Onkmengatakan dengan adanyalayanan ini diyakini dapatmembantu masyarakat Su-matera Barat.

“Sebab teknologi diRumah Sakit UniversitasAndalas ini sudah canggihsatu tingkat dibandingkanteknologi radioterapi yangsudah ada di Sumatera Barat,alat ini tidak banyak yangmemiliki baru ada di Medandan di Rumah Sakit Swasta,”ujarnya.

Dengan telah dires-mikannya instalasi pelayananradioterapi diharapkan nanti-nya Rumah Sakit UniversitasAndalas dapat memberimanfaat bagi para pasiendengan kasus keganasan(nok)

PELAYANAN- Rumah Sakit Universitas Andalas siap memberikanpelayanan radioterapi dengan alat-alat yang canggih bagimasyarakat, tidak hanya untuk masyarakat setempat tetapi jugabagi masyarakat di luar Sumatera Barat.

KEPALA DAERAH TERPILIh

Diminta Perhatikan PendidikanJAKARTA (Metrans)

Menteri Pendidikan danKebudayaan Muhadjir Ef-fendy menggunakan hak pilihpada Pilkada serentak tahun2018 di Kota Malang, JawaTimur, Rabu pagi (27/6).

Dia berharap, agar parakepala daerah yang terpilihmemberikan perhatian padapembangunan sumber dayamanusia, khususnya sektorpendidikan dan kebudayaan.

Menurut dia, pendidikanmerupakan investasi stra-tegis untuk jangka panjang.Terlebih, saat ini pemerintahtengah gencar membangun

infrastruktur fisik sebagaisalah satu prasayarat men-jadikan Indonesia negaramaju. Namun, hal tersebutperlu didukung denganpembangunan infrastrukturlunak, yakni pendidikan.

“Kendala di daerah ituadalah belum adanya kese-diaan daerah untuk me-ngalokasikan dana pendidikansesuai dengan amanah Un-dang-Undang Dasar, yangminimum 20 persen,” ungkapMuhadjir seperti Repub-lika.co.id, Rabu (27/6).

Dia menjelaskan, saat inimasih banyak daerah yang

hanya menggantungkanpembiayaan pendidikan daritransfer pusat melalui DanaAlokasi Umum (DAU) danDana Alokasi Khusus (D-AK). Meskipun, kata dia,banyak juga pemerintahdaerah, baik kabupaten/kota,maupun provinsi yang me-ningkatkan porsi anggaranfungsi pendidikan di dalamAnggaran Pendapatan danBelanja Daerah (APBD).

“Sekarang sudah se-makin banyak yang meng-alokasikan sekitar 10 persenAPBD murninya (di luartransfer pusat ke daerah)untuk pendidikan,” jelas dia.

Mengacu pada UndangUndang Sistem PendidikanNasional, yang bertanggung

jawab dalam dunia pen-didikan, tidak hanya pe-merintah pusat, tetapi jugapemerintah daerah danmasyarakat. Muhadjir men-contohkan pentingnya komit-men anggaran fungsi pen-didikan yang dapat digu-nakan untuk pemenuhaninfrastruktur pendidikan yangberkualitas, serta peningkatandan kualitas guru.

“Para guru honorer dae-rah yang pembayaran ho-nornya diambil dari BantuanOperasional Sekolah, mes-tinya juga diberikan peng-hasilan dari APBD. Minimalpenghasilannya harus sesuaidengan upah minimum didaerah tersebut,” ungkapMuhadjir.*

Mahasiswa UGM Rintis Bisnis Sabun KefirSLEMAN (Metrans)

Sekelompok mahasiswaUniversitas Gadjah Mada(UGM) merintis bisnis sabunkefir untuk kecantikan berna-ma Safir. Safir, diciptakan limamahasiswa UGM denganmemanfaatkan probiotikuntuk merawat kulit keringdan sensitif.

Kelima mahasiswa adalahPrily Nafarya Hanggraeni(Ilmu Keperawatan), AdityaNugraha (Pendidikan Dok-ter), Ririn Febri Suryani(Farmasi), Ardiansyah Syai-furrahman (Teknik Penge-

tagenik, antioksidan, memilikisifat antialergi, dan antiinflamasi.

“Penggunaan ekstraksusu kefir mampu meng-hambat pertumbuhan Propio-nibacterium acne yang meru-pakan bakteri penyebabjerawat,” ujar Prily.

Sifat antioksidan kefirmampu pula mencegah keru-sakan kulit akibat paparansinar UV dan paparan polusiudara. Dari semua manfaatitu, pengembangan usahasabun kefir ini dilakukankelima mahasiswa.

Maraknya peredaran pro-duk perawat kulit denganbahan kimia berbahaya dantidak berizin edar, dalammaupun luar negeri, jadi latarbelakang pengembanganSafir. Belum lagi, banyakmasyarakat yang kurangseletif memilih kosmetik.

“Safir ini terbuat daribahan organik tidak meng-gunakan bahan kimia sepertiSodium Lauryl Sulfate yangbersifat iritatif bagi kulitsehingga aman digunakan

bahkan untuk ibu hamil danmenyusui sekalipun,” kataPrily.

Safir dibuat mengguna-kan tiga macam kefir se-kaligus yaitu krim kefirkolostrum, krim kefir etawadan kefir whey. Kemudian,bahan ditambah denganminyak biji anggur yangmengandung antioksidantinggi

Saat ini, kelima maha-siswa tengah mengembang-kan sabun kefir dalam duavarian yaitu honey dangreentea. Aroma honeydapat memberikan efek mene-nangkan dan melembabkankulit, sedangkan aromagreentea dapat memberikanefek segar sepanjang hari.

Produk dikemas dalambotol pump 100 mililiter yangpraktis dan mudah dibawa.Satu botol dibanderol se-harga Rp 50 ribu dan selamapromosi diberikan potongandiskon 30 persen. Safir bisadidapatkan di Tokopedia,Shopee dan Instagram @sa-bunkefir_safir. (rol/nok)

lolaan dan PemeliharaanInfrastruktur Sipil) dan DaraRahmadani (Akuntansi).

“Sabun dibuat dari kefiryaitu olahan ekstrak susudengan penambahan starter- yang mengandung pro-biotik,” kata Prily, Selasa (26/6) di Kampus UGM.

Probiotik itu tidak lainLactobacillus acidophilus,Streptococcus thermophilus,Bifidobacterium bifidum,Bakteri Asam Laktat (BAL)dan ragi. Selain mengandungprobiotik, kefir memilikikandungan vitamin dan

sejumlah mineral.Selain itu, sabun ini

mengadung AHA yang ber-manfaat bagi kesehatan kulitseperti mengurangi efekpenuaan, menyamarkan garishalus dan kerut, mengurangipembesaran pori-pori, me-ngurangi pigmentasi, meng-haluskan kulit dan lainnya.

Prily menyampaikan,dengan banyaknya kan-dungan yang terdapat dalamkefir memberi manfaat bagikesehatan. Tentu, sebagaiantimikrobia dan aktivitascicatrizing, efek antimu-

BISNIS- Sekelompokmahasiswa UniversitasGadjah Mada (UGM)merintis bisnis sabunkefir untuk kecantikanbernama Safir. Safir,diciptakan lima maha-siswa UGM denganmemanfaatkan probiotikuntuk merawat kulitkering dan sensitif.

menghimbau agar para Ca-mat dan Lurah dilingkunganuntuk mendukung programpara mahasiswa,” sambutWalikota.

Zul Elfian menghimbauSeluruh OPD untuk dapatmemberikan pembekalankepada seluruh mahasiswaKKN tematik Unand untukmembantu kesuksesan pro-gram yang akan di jalaninantinya.

Sementara itu, Ketua BPKKN Ujang Khairul,MS jugaberharap Walikota Solok danOPD terkait dapat menerimadan membimbing mahasiswaKKN Unand, dalam men-dukung program praktekyang merupakan salah satupembelajaran langsung yangnantinya akan menambahilmu mereka masing-masing.

“Kami berharap BapakWalikota dapat membimbingadik-adik dari unand se-hingga rencana Kerja merekaberjalan dengan lancar dansesuai harapan dan dapatberhasil menyelesaikanpencapaian program mereka,”sebut Ujang Khairul. (ad)

Page 6: PRESIDEN JOKO WIDODO: Jayakan Kembali Rempah-rempah! SURAT KABAR HARIAN Untuk Keutuhan Indonesia (Luar kota Padang + ongkos kirim) ... tingkat kunjungan ke Pantai Air Manis, Kota Padang,

6 RANAH

Bupati Tinjau Persiapan MTQ ke-40 Tanah Datar

Bekas FondasiBangunan Balai

Kota PayakumbuhDiberdayakanBekas fondasi rencana bangunan

balai Kota Payakumbuh bahagianbelakang kantor permanen yang dihuniwalikota Riza Falepi,ST, MT, wawakoErwin Yunaz, SE,MM, bersama staf dibekas lapangan Poliko Payakumbu, yangdibangun mantan Walikota Payakumbuhperiode 1993 – 1998, Drs.H. FahmiRasyad, SH, belakangan bakal diber-dayakan pemerintah kota periodesekarang.

Wakil Walikota Payakumbuh H. ErwinYunaz didampingi Muslim, ST, Msi,Kepala Dinas PUPR, Drs.H. Hermayunisakrab disapa Inyiak Kepala PelayananSatu Pintu, Yasril Kabid Cipta KaryaDinas PUPR kota setempat, kemarnmenjawab membenarkan rencana pem-berdayaan gedung itu.

Tahap awal kata Erwin, bakaldiberdayakan untuk lapangan parkirkenderaan karyawan-karyawati serta tamu-tamu yang berurusan ke kantor balaikota.

Rencananya tonggak balaikota itujuga bakal diperluas arah SMP Fedelisdan arah Koramil kota.

“Tahun anggaran mendatang akandiajukan dana untuk melanjutkanbangunan yang sudah memiliki tiang-tiang yang terbengkalai. Namun karenakondisi tiang-ting itu sudah lamadibangun untuk bangunan berlantai tiga,melihat kondisi bangunan beton tersebutakan dibangun kantor berlantai dua saja,”kata Muslim.

Selain itu dengan dimamfaatkanlapangan sekitar balaikota baru di exPoliko itu, daya tampung untuk shalatIdul Adha mendatang, akan semakinbertambah daya tapung, begitu jugauntuk lapangan lapangan upacara akansemakin bertambah pula daya tapung-nya, tutur Muslim. (syn)

PERNIK KESADARAN TERHADAP SAMPAH

Masyarakat Pariaman MulaiBerubah, Wisatawan Belum

MEMILIH SAMPAH - Masyarakat Pariamat saat goro memilih sampah di Pantai Gandoriah.

Walikota Pariaman duaperiode (2008-2013) dan(2013-2018) MukhlisRahman bersamakeluarganya memberikanhak pilihnya padapemilihan kepala daerah(Pilkada) serentak 2018,yang dilaksanakan Rabu(27/6).Sementara Wakil WalikotaPariaman petahanaGenius Umar, jugamenyalurkan haksuaranya pada hari itu.

BATUSANGKAR (Metrans)Panitia penyelenggara

Mushabaqah Tilawatil Quran(MTQ) Nasional tingkatKabupaten Tanah Datar ke-40 di Kecamatan Lintau Buo,siap menggelar kegiatantersebut dari hari Senen 2sampai 6 Juli 2018mendatang, yangdirencanakan akan dibukaGubernur Sumatera Barat,Irwan Prayitno.

Hal tersebut terbuktidengan ditinjau langsungkesiapan penyelenggarankegiatan tersebut olehBupati Tanah DatarIrdinansyah Tarmizididampingi AsistenPemerintahan Setda Drs.Mukhlis bersama KakanKemenag Tanah DatarSyamsul Arifin, Kabag KesraAfrizon, Kamis (28/6), diLapangan BolakakiLandbown nagari TigoJangko, kecamatan Lintau

Buo.“Saat ini kondisi

persiapan sudah hampirrampung, sarana danprasana juga sudahdisiapkan dan H-1 Minggu 1Juli semua harus sudahselesai dan kita akanevaluasi/gladi persiapan,”ungkap Irdinansyah saatmeninjau lokasi tempatpembukaan nantinya.

Irdinansyah jugaharapkan kepada masyarakatTanah Datar untukmendukung kegiatan inimenuju masyarakat TanahDatar Qur’ani dan mampumelahirkan Qori dan Qoriahhandal yang bisamengharumkan nama daerahitu di ajang lebih tinggi.

Sementara itu KabagKesra Afrizon jugamenambahkan, pelaksanaanMTQ ke 40 Lintau Buo,pelaksanaan perlombaannantinya akan menggunakan

JUMAT 29 JUNI 2018

e-MTQ dengan mengambiltema “Mari Kita TingkatkanSyi’ar Islam, Dalam MenujuKabupatenTanah Datar YangMadani”, katanya.

Zulkifli, Camat Lintau Buosebagai Ketua Pelaksanamengatakan panitia pelaksanajuga melibatkan seluruh unsurmasyarakat termasuk perantau,sehingga MTQ dapat berjalanlancar dan sukses.

“Sehubungan persiapankami sudah lakukan bersama-sama semaksimal mungkin.Persiapan yang dilakukansudah mencapai 80 persen,”kata dia.

Dia mengatakan, sebagaituan rumah, Lintau Buosudah mempersiapkan 11masjid, 3 surau dan 4sekolah sebagai lokasiperlombaan untuk 11 cabangdan 39 golongan lomba.Sedangkan pemondokanpeserta disiapkan 28 rumahpenduduk. (eri)

PARIAMAN (Metrans)Kesadaran masyarakat Kota

Pariaman terhadap sampah mulaimembaik semenjak daerah ituditunjuk sebagai tuan rumah,peringatan Hari Peduli SampahNasional (HPSN) tahun 2018tingkat Sumatera Barat bulanMaret 2018. Namun di sisi lain,tingkat kepedulian wisatawanmasih terbilang rendah.

Di sisi lain, Pemerintah KotaPariaman sangat serius me-nggarap isu lingkungan sebagaisalah satu program mereka.

Hal ini terbukti dengandisematkannya penghargaanSatyalencana Wira Karya kepadaWalikota Pariaman MukhlisRahman, bersama dengan Gu-

bernur Sumbar Irwan Prayitnodi tahun 2017 lalu, yang me-rupakan satu-satunya walikotadan gubernur dari Sumatera yangmendapat penghargaan tertinggidari Presiden tersebut.

Wa likota Pariaman MuchlisRahman, kemarin mengatakan,pemerintah kota itu terus me-nsosialisasikan kesadaran sampahbagi pedagang dan pengunjungtempat-tempat wisata yang adadi kota itu.

“Kita memiliki 300 petugaskebersihan untuk membuang

sampah-sampah di Kota Pariamanyang jumlahnya mencapai ratuanton per bulannya.

Dikatan, Pemerintah KotaPariaman mencatat volumesampah dari empat kecamatandi daerah itu mencapai 60 tonper hari. Angka tersebut me-rupakan perhitungan pada haribiasa, sedangkan setelah liburlebaran kemarin, volumenyameningkat drastis hingga 100persen.

Sementara itu Kepala DinasLingkungan Hidup Kota Pari-

aman, Adrial, Kamis (28/6)mengatakan, dari empat ke-camatan di Kota Pariaman,volume sampah yang palingdominan berasal dari KecamatanPariaman Tengah.

Ini karena Kecamatan Pa-riaman Tengah sebagai pusatibu kota daerah, sekaligus jumlahpenduduk terbanyak dari ke-camatan lain,” kata dia.

Dia mengatakan, khususvolume sampah setelah liburlebaran Idul Fitri 1439 Hijriahlalu, diperkirakan mencapai 120

ton per hari dari beberapa objekwisata yang ramai dikunjungiwisatawan.

“Volume sampah saat harilibur terutama setelah lebaranmemang mengalami peningkatanyang signifikan, sampah tersebutterbagi atas dua jenis organikdan anorganik,” kata Adrial.

Dia mengatakan, seluruhsampah yang ada di kota itudikumpulkan dan diangkut oleh219 petugas kebersihan keTempat Pemrosesan Akhir (TPA)dan Tempat PenampunganSementara (TPS) yang beradadi Desa Tungkal Selatan Ke-camatan Pariaman Utara.

“Khusus volume sampahyang ada di Pulau Angso Duo,pemerintah telah meminta kepadapara pedagang agar kembalimengangkut ke daratan. Parapedagang ini telah beberapa kalidiingatkan agar seluruh sampahdibawa, namun masih ada oknumyang mengabaikannya,” terangAdrial.

Adrial secara umum menilaitingkat kesadaran masyarakatdan para wisatawan yang ber-kunjung ke daerah itu masih b-elum maksimal terkait kepeduliansampah.

“Pemerintah Kota Pariamantelah menyediakan sejumlah tongsampah di seluruh titik objekwisata namun disayangkanmasih banyak masyarakat danwisatawan yang membuangsampah sembarangan,” kata dia.(mhz/sgr)

MENINJAU LOKASI - Bupati Tanah Datar Irdinansyah Tarmizi didampingi Asisten Pemerintahan Setda Drs.Mukhlis dan Camat Lintau Buo Zulkifli tinjau lokasi pembukaan MTQ ke 40 Tanah Datar, di LapanganBolakaki Landbown, nagari Tigo Jangko, kecamatan Lintau Buo.

Dualisme KepengurusanBuruh PT BSS Diharap

BerakhirLUBUKBASUNG (Metrans)

Pengurus buruh bongkar muat tandan buah segar (TBS) PTBuah Sawit Semesta (BSS) Kabupaten Agam diharap secepatnyamenyelesaikan dualisme organisasi untuk mengantisipasi persoalanyang dihadapi lembaga itu.

Harapan itu disampaikan Humas PT BSS, Ridho Riandika Asaat mediasi dualisme kepengurusan itu di Lubukbasung, Rabu(27/6).

“Pengurus Ikatan Pekerjaan Taratak Jaya Sakato (IPTJS) danFederasi Serikat Pekerja Transport Indonesia (FSPTI) duduk satumeja agar dualisme organisasi bisa diselesaikan,” kata dia.

Dalam menyelesaikan dualisme organisasi itu, kata Ridho Riandika,harus dengan kepala dingin, mengingat bahwa kedua organisasiitu dan buruh bongkar muat tandan buah segar PT BSS merupakananak nagari Manggopoh, Kecamatan Lubukbasung.

“Dengan cara itu, semua persoalan buruh bongkar muat tandanbuah segar di PT BSS itu bisa diatasi dengan baik. Kami tidakmenginginkan masalah ini larut karena berdampak terhadap organisasitersebut,” kata dia.

Sementara itu, saat mediasi dualisme kepengurusan buruh bongkarmuat tandan buah segar PT BSS itu, Ketua FSPTI PT BSS, Mulyadimengatakan, pihaknya akan melakukan menyelesaikan persoalanini dalam waktu dekat, sehingga tidak ada persoalan antara keduaorganisasi itu.

Dia mengatakan, sebelum membentuk FSPTI, pihaknya ditunjuksebagai kordinator lapangan IPTJS.

“Namun posisi sebagai kordinator lapangan tidak jelas danpengurus IPTJS tidak pernah menyelesaikan keluhan anggota, makaterbentuklah FSPTI. Organisasi ini kami bentuk untuk memperjuangkanhak dari anggota,” kata Mulyadi.

Sementara itu Ketua IPTJS, Syafriadi mengatakan baha Mulyadiditujuk sebagai ketua kordinator lapangan dengan membawahi 226orang anggota, setelah ada keputusan dari pemerintah nagari dantokoh adat atau ninik mamak.

Wali Nagari Manggopoh, Ridwad berharap tidak ada persoalanyang terjadi setelah pertemuan nanti, karena berdampak terhadapinvestasi dari perusahaan itu.

“Kita tidak menginginkan terjadi permasalahan yang berdampakterhadap kenyamanan investor,” harapnya. (ysl/dar)

Sutan Mudo Nan Putiah Dilepas “Merantau”

FOTO BERSAMA - Letkol Arh. Hermawansyah Sutan Mudo Nan Putiah foto bersama dengan Ketua LKAAMdan perangkatnya beserta bundo kanduang Kota Pariaman.

PARIAMAN (Metrans)Ketua Lembaga Kerapatan Adat

Alam Minangkabau (LKAAM)Kota Pariaman, Mukhlis Rahmanbeserta perangkatnya melepassanak kamanakannya, Letkol Arh.Hermawansyah Sutan Mudo NanPutiah merantau.

Letkol Arh. HermawansyahSutan Mudo Nan Putiah me-rupakan Komandan Kodim 0308/Pariaman yang akan pidah tugaske Medan.

“Kepergian merantau SutanMudo Nan Putiah untuk menimbailmu dan mencari pengalaman diperantauan sesuai dengan petuahorang Minang karatau madangdi hulu, babuah babungo balun,marantau bujang dahulu, dikampuang baguno balun,” ung-kap pria yang juga WalikotaPariaman tersebut, di Ruang RapatWalikota Pariaman, kemarin.

Mukhlis Rahman sangat me-ngapresiasi kegiatan Dandim Pa-riaman itu dalam mendukung danmewujudkan visi misi Kota Pariaman.

“Dandim sangat berperanmewujudkan aspek keamanan diKota Pariaman, sehingga men-dukung kenyamanan bagi pe-ngunjung wisata ke Kota Salatersebut. Selama ini kami merasakankerjasama dengan Sutan MudoAngku Nan Putiah lebih banyakdilakukan secara kekeluargaan,sehingga beliau banyak me-mberikan ide dan gagasan untukmewujudkan Pariaman ke arahyang lebih maju,” jelasnya.

Dia mengatakan, programManunggal Subuh Indah PenuhBerkah (Masihpuber) adalah

gagasan dari Dandim Pariaman.Program ini sejalan dengan pro-gram magrib mengaji di KotaPariaman untuk meramaikan masjiddan mushalla. Dandim Pariamanjuga menjadi penggagas pe-laksanaan iven tinju pantai pertamadi Kota Pariaman.

“Untuk itu atas nama Pem-erintah Kota Pariaman saya juga

mengucapkan terima kasih kepadaDandim 0308/Pariaman, atas ker-jasama yang baik yang telah terjalinselama ini. Kami mendoakan semogadi tempat yang baru akan lebihsukses lagi,” tutupnya.

Sementara itu Letkol Arh.Hermawansyah mengakui bahwasetelah diberi gelar kehormatan olehmasyarakat adat Kota Pariaman,

dia memiliki dua kampung halaman,Baturaja dan Kota Pariaman.

“Terimakasih kepada mas-yarakat Kota Pariaman yang sudahmemberi saya gelar Sutan MudoNan Putiah dan istri saya BundoNan Anggun. Gelar ini menjadikebanggan saya dan keluargabeserta masyarakat Baturaja,” katadia. (sgr)

Page 7: PRESIDEN JOKO WIDODO: Jayakan Kembali Rempah-rempah! SURAT KABAR HARIAN Untuk Keutuhan Indonesia (Luar kota Padang + ongkos kirim) ... tingkat kunjungan ke Pantai Air Manis, Kota Padang,

INTI 7JUMAT 29 JUNI 2018

Sang Naga itu.......................................... Sambungan Halaman 1

menghancurkan kapal kebanggaanInggris HMS Royal Oak di pela-buhannya sendiri di Scapa Flow?

Jerman yang pernah punyanama Gerd Muller, Karl HeinzRumanigge, Lothar Matheus, FranzBeckenbauer, Miroslav Klose, kiperpaling terkenal Sepp Maier itukalah?

Oke, okelah kalah. Toh banyakjuga tim juara bertahan yang kalahdi laga perdana pada piala duniasebelumnya. Tahun 2014 juarabertahan Spanyol malu besardihadiahi Belanda lima gol. Juara1998 Perancis menyerah di Seoulpada Piala Dunia 2002, merekaditekuk Senegal 0-1. Lalu tahun1990, si pendek Diego Maradonayang masih mengomandani timArgentina sebagai juara bertahan1986 pada laga perdana dilumatKamerun 0-1.

Jayakan Kembali.................................... Sambungan Halaman 1

dikembangkan bersama-sama.Dalam kesempatan itu, Kepala

Negara mengajak kepada HimpunanKerukunan Tani Indonesia (HKTI)untuk terus bekerja sama denganpemerintah dalam menghadirkankesejahteraan secara nyata bagi parapetani Indonesia.

“Teruslah memberi informasi,memberi masukan dan bekerja samadengan pemerintah dalam melak-sanakan berbagai program yangujungnya adalah peningkatankesejahteraan petani,” pungkasKepala Negara.

Jangan sendiri-sendiriPresiden juga meminta para petani

agar tidak berjalan sendiri-sendiri.Tetapi membuat kelompok. Ia menilaiKelompok Tani atau Poktan atauGabungan Kelompok Tani (Gapok)belum cukup. Untuk menjadikekuatan besar perlu dibuat kelom-pok yang lebih besar lagi.

“Kelompok besar petani, kelom-pok besar Poktan, kelompok besarGapoktan. Yang sering saya sam-paikan yang namanya mengkor-porasikan petani. Harus ada korporasiGapoktan, harus ada korporasi Poktan,harus ada korporasi petani dalamjumlah yang besar,” kata mantanWalikota Solo ini.

Dengan membentuk kelompokkorporasi, menurut Presiden, adaskala ekonomisnya. Kalau swastabesar bisa, Kepala Negara meyakinipetani-petani kita juga bisa. Kalauperusahaan-perusahaan besar bisa,

PKS Bahagia, Golkar............................. Sambungan Halaman 1

Oleh karena itu pula, kekalahancalon yang didukung PDI-P di JawaBarat, Jawa Timur, dan di SumatraUtara tidak bisa langsung dihu-bungkan semata-mata dengankinerja partai.

“Gerindra dan PKS itu koman-donya di Jawa Barat jalan sehinggapasangan dukungan mereka, Sud-rajat-Ahmad Syaikhu, bisa melonjakke urutan kedua. Sementara PDI-P mengajukan calon yang merupakankader dari dalam, TB Hasanuddin,yang memang di Jawa Barat kurangpopuler. Tapi itu tidak berarti PDI-P jadi kalah mutlak di sana.”

Pasangan Sudrajat-AhmadSyaikhu dengan sebutan Asyikawalnya bukanlah merupakanpasangan calon unggulan di JawaBarat berdasarkan beberapa jajaksebelum pemungutan suara,namun penghitungan cepat me-nunjukkan mereka melesat diperingkat dua.

Kompas misalnya menghitungRidwan Kamil-Uu Ruzhanul Ulummeraih 32,54% disusul Sudrajat-Ahmad Syaikhu dengan selisihsekitar tiga persen, yang menurutjuru bicara PKS, Mardani AliSera, ’too close to call’ merujukselisih suara yang tipis.

Calon dukungan PKS meraihkemenangan di delapan dari 17pilkada provinsi sementara satu diJawa Barat masih menunggu hasilyang lebih pasti.

“Karena itu secara umum PKSberbahagia karena strateginya dipilkada serentak ini berjalan denganbaik,” jelas Mardani sambil menam-

bahkan srategi yang dimaksudnyaadalah “menggerakkan mesin kader,penggunaan media sosial, danmembangun jejaring dengan ulama,teman-teman 212, maupun kelasmenengah serta profesional.”

Dalam istilah Mardani, perolehanpasangan Asyik di Jawa Baratmerupakan salah satu kejutan -walaubukan merupakan kejutan besar-yang antara lain disebbakan ikutturunnya Prabowo dan mantangubernur Ahmad Heryawan untukberkampanye pada 10 hari terakhirmenjelang pemungutan suara.

Mardani tidak menepis pulafaktor dari debat calon terbuka, ketikapasangan Asyik menyampaikanpesan lisan dan juga membawaslogan gantipresiden2019 di akhirdebat.

“Dengan luas Jawa Barat yangmemiliki 27 kabupaten kota, rentangpendidikan dari yang tidak sekolahsampai yang sangat berpendidikan,kemudian perbedaan demogfrafis,maka satu isu solid akan menya-tukan. Dan kami memang fokusmenyampaikan ‘2018 Asyik menang,2019 ganti presiden.’”

Sementara Partai Golkar akanmengambil hikmah karena penca-paian dinilai tidak terlalu baikberhubung menetapkan sasarankemenangan 60% namun barutercapai 52% sejauh ini denganmenang di sembilan provinsi, yaitulima kader murni Golkar dan empatlagi merupakan calon dukungan.

Namun Koordinator BidangPemenangan Pemilu Golkar, Nus-ron Wahid, mengaku kaget denganperolehan di Riau, Suamatra Selatan,Jawa Barat, dan Sulawesi Selatan,yang menjadi basis Partai Golkar

petani-petani kita juga bisa. ”Keya-kinan itu yang selalu saya sampai-kan dimana-mana,” ujarnya.

Menurut Kepala Negara, petanitidak boleh lagi rutinitas urusanpupuk, urusan benih, karena itusudah berpuluh-puluh tahundilakukan. Ia menekankan perlu adalompatan kenaikan kesejahteraan.

Untuk itu, Presiden Jokowi menawarkan untuk membentukkorporasi petani, membuat korporasiGapoktan maupun Poktan. Sehinggapetani terorganisir betul dalam jumlahyang besar di setiap daerah, entahitu dalam wilayah kecamatan ataudalam wilayah kabupaten.

“Tapi pengelolaannya harusprofesional, orang mengerti urusanproduksi tapi orang itu harusmengerti urusan pemasaran. Karenakeuntungan terbesar itu bukan padasaat kita menanam atau pada saatkita panen, tetapi keuntunganterbesar itu pasca panennya,” tuturPresiden Jokowi.

Jangan sampai, lanjut Presiden,petani diarahkan terus untuk menjualyang namanya gabah. “Stop itu,petani harus bisa menjual beras.Tetapi berasnya harus sudah dalambentuk kemasan. Itu yang selalusaya sampaikan terus menerus.Karena keuntungannya ada di situ,”terang Presiden.

Kepala Negara juga menekankan,petani sendiri harus bisa menjualsampai ke konsumennya. Caranya,silakan, bisa dititipkan ke onlinestore, bisa dipasarkan sendirisecara online. Namun KepalaNegara mengingatkan,yang nama-

nya pemasaran sebuah produk itumemang harus dikerjakan oleh petaniitu sendiri. Karena keuntungannyaada di situ, di perdagangannya,di pemasarannya.

Contoh IndramayuDalam kesempatan itu, Presiden

Jokowi menyampaikan salah satucontoh di Indramayu, dimana petanidan BUMN membuat PT (PerseroanTerbatas),. Ada di situ pengeringnya,RMU tapi yang gede yang moderen,langsung packagingnya juga adadi situ.

“Saya tanya oke ini sisi pro-duksinya sudah bagus, penge-ringannya tidak digelar di halamanrumah tapi dimasukkan ke unitpengering betul, sehingga kualitasberasnya juga meningkat dari mediummasuk ke premium karena yangpecah juga sangat sedikit, keun-tungan ada di situ,” ujar KepalaNegara.

Yang kedua, lanjut KepalaNegara, langsung di packaging,langsung dikemas, diberi brand -produk, nama produknya jelas,digambar yang baik sehinggakonsumen yang melihat juga inginmembeli.

Presiden Jokowi menuturkan,perusahaan-perusahaan besarmelakukan itu, petani juga harusmelakukan itu.

“Tanpa kita masuk ke urusanbisnisnya, urusan pemasarannya,urusan pasca panennya, lupakanyang namanya loncatan kenaikankesejahteraan petani akan ada,” tukasPresiden Jokowi. (setkab/al)

walau pilkada pada dasarnya memilihkader dan bukan partai semata.

Nusron menambahkan hikmahyang diambil adalah perlunyapeningkatan konsolidasi, khususnyauntuk Riau, Sumatra Selatan, danSulawesi Selatan, karena partaimengalami perpecahan.

“Karena dua atau tiga kaderGolkar dari rumpun yang sama, majudi titik-titik akhir meskipun didukungoleh partai yang berbeda. Tentunyabasis pemilih Golkar menjadi bingungsaiapa yang akan dipilih karena adadua figur Golkar.”

Di Riau, misalnya, pasanganSyamsuar-Edy Nasution unggulberdasarkan penghitungan cepatdan Syamsuar, tambah Nusron,sebelumnya adalah bupati duk-ungan Golkar dan juga salah KetuaGokar Tingkat II di provinsi itu.

Kasus yang serupa juga terjadidi Sulawesi Selatan dengan NurdinHalid dan Ichsan Yasin Limpo yangbersaing walau merupakan keluargabesar Golkar.

Bagaimanapun seperti dijelaskanDodi dari Lembaga Survei Indo-nesia, Pilkada Serentak 2018 tidakbisa dilihat mencerminkan Pileg danPilpres 2019 nanti walaupun jelasfaktor pemenang pilkada tidak bisaditepis begitu saja.

“Itu kan suara-suara yangmelekat pada kader dan prestasidari kandidat tersebut,” katanya.

“Kalau itu yang dihitung makasiapa yang menang di daerahpemilihan dan memberikan en-dorsement pada salah satu kandidatcapres dan cawapres, maka suaranyaakan punya efek, punya kontrisbusi.Namun belum ada surveinya,”tandas Dodi Ambardi. (bbc)

Oke, okelah tim-tim juarabertahan itu kalah, toh adatbertanding memang ada menangada kalah ada seri.

Tapi Jerman? Juara bertahan?Tim unggulan? Kalah dan angkatkoper oleh tim Asia, Korea Selatan.Negeri yang menyebarkan budayaK-Pop itu disambut gegap gempitaoleh para fans Pan-Asiaisme (parapendukung tim-tim Asia) meskipunpada waktu yang lain merekaadalah pendukung Jerman juga.

Tapi kali ini beda Fuhrer!Sang Kapten Son Heung Min,

telah mengubah tim Korea Selatansebagai pembantai naga. PialaDunia adalah bak ajang phibuuntuk dunia persilatan. Di situberkumpul para pendekar kosendari delapan penjuru angin.Sejumlah pendekar disebut naga.Naga adalah hewan mitologi Chinauntuk menggambarkan keperka-saan.

Jerman adalah Naga. Ia juara

bertahan sekaligus sebuah negeriyang kalau boleh pada kolomAgama dalam KTP mereka ditulis:Soccer, maka mereka akan me-nulisnya. Begitu benarlah Jermandan sepakbola.

Maka, pembantai naga adalahyang sedang dinanti-nanti penon-ton. Orang tidak bertanya lagi –seperti saya bertanya pada permu-laan tulisan ini—kenapa Sang Nagakalah, melainkan orang bertanya:Siapa yang mengalahkan naga?Sang guru Shin Tae-yong, telahmencetak murid-muridnya menjadipara pembantai naga. Tim yangberjuluk Kesatria Taeguk telahmembesarkan hati para Pan-Asiaism,bahwa bola tak hanya ada di Eropadan Amerika Latin. Asia patut jugadiperhitungkan dunia. Tetiba sayadibawa hanyut oleh semangatKonferensi Asia Afrika, semangatBung Karno yang mau negara-negara Asia Afrika jadi negeri yangmaju. Hidup Korea!

Penerimaan Siswa Baru..................... Sambungan Halaman 1

Peraturan Gubernur.Berdasarkan Permendikbud

tersebut kriteria utama penerimaansiswa SMA/SMK adalah jarakdomisili siswa dengan sekolah,sementara nilai ujian akhir sekolahyang diperoleh di jenjang SMPmenjadi pertimbangan paling ter-akhir.

Hal itu tidak dilaksanakan dalampenerimaan siswa di Sumbar yangmasih menggunakan sistem nilaidan rayon sebagai pertimbanganutama berdasarkan PeraturanGubernur (Pergub) Nomor 22 Tahun2018 Tentang Pelaksanaan Pene-rimaan Peserta Didik Baru TingkatSMA/SMK/SLB Negeri.

Pergub itu menyatakan sistemzonasi adalah cakupan wilayah danatau area penerimaan peserta didikbaru dalam satu kota atau kabu-paten. Itu sangat berbeda dengan

konsep zonasi versi Permendikbudyang merujuk pada area di sekitarsekolah.

“Meski menyebutnya sebagaisistem zonasi, tetapi prakteknya diSumbar sebenarnya masih sistemrayon,” ujar dia.

Dengan sistem itu, pemerataanpendidikan di pusat kota denganpinggiran sulit direalisasikan.Sekolah-sekolah unggul yangpenerimaannya berdasarkan batasnilai tertentu akan tetap ada, padahaltidak dibenarkan lagi oleh Per-mendikbud.

Selain itu penggunaan sistemon line atau daring yang masihsetengah hati dalam sistem pe-nerimaan membuat calon siswabingung.

Lazimnya sistem on line, pen-daftaran harusnya bisa dilakukandi depan komputer dengan caramengimput semua data yangdibutuhkan. Namun di Sumbar,sistem on line dengan laman

www.ppdbsumbar.id hanya digu-nakan untuk mendownload formulir.Setelah itu semua prosesnyadilakukan manual, langsung kesekolah. Hal itu membuat calonsiswa bingung, terutama di daerahyang jaringan internetnya belummaksimal.

Salah seorang calon siswa diPesisir Selatan, Ayu (15) menye-butkan ia sempat mengira lamanyang disediakan itu tidak bisadibuka secara sempurna karenajaringan internet yang kurang baiksehingga yang terbuka hanya dataformulir untuk di download.

“Saya kira daftarnya benar-benaron line. Ternyata hanya ambil formuliryang on line. Semua prosesnya masihmanual,” lanjut dia.

Proses pendaftaran itu, siswamendownload formulir di lamanwww.ppdbsumbar.id dan men-cetaknya. Mengisi berkas secaramanual dan menyerahkannya padaoperator di sekolah. Operatormenginput data dan memberikanbukti pendaftaran pada calon siswa.

Kepala Dinas Pendidikan Sum-bar, Burhasman mengatakan pihak-nya memahami apa yang dimaksudoleh Permendikbud dengan zonasi,tetapi sebaran sekolah di daerahitu tidak merata sehingga tidak bisaditerapkan.

Karena itu pihaknya mengambilkebijakan mengubah konsep zonasiitu menjadi area dalam kabupatendan kota. Artinya siswa yang beradadalam satu kabupaten/kota bisamemilih sekolah mana saja yangdiinginkan.

Sementara yang memilih sekolahdi luar daerah di sebut pendaftaranluar zonasi. Kuota disediakansebanyak 5 persen dari totalpenerimaan di sekolah.

Ia berdalih kebijakan itu sesuaidengan pasal 30 Permendikbud 14/2018 yang menyebutkan bahwadaerah wajib membuat kebijakantentang pelaksanaannya. Dengankebijakan itu persoalan sepertipenumpukan siswa di satu sekolahsementara sekolah lain memilikisedikit siswa, tidak terjadi. (mko/ant)

“Kotak Kosong............. Sambungan Halaman 1

terdapat rekan setim saya (diBarcelona) yang saya kenal baik,”paparnya.

Sementara penjaga gawangPrancis, Steve Mandanda sudahmulai memikirkan laga denganArgentina, Sabtu (30/6) malam WIBmendatang. Laga itu dipercaya akanmenyajikan salah satu pertunjukanterbaik di Piala Dunia.

Betapa tidak, kedua tim layakdisebut sebagai tim besar. Keduanyabahkan sempat diunggulkan menjadijuara Piala Dunia kali ini, meskiArgentina lalu tampil buruk di fasegrup.

Bintang Argentina, Lionel Messipun akhirnya berhasil menjawabkritik dengan mencetak gol pembukayang mengantar Argentina menga-lahkan Nigeria sekaligus melaju ke16 besar.

Karenanya, Mandanda mempe-ringatkan Prancis untuk mewaspadai

Pembuktian Ayam Jantan................... Sambungan Halaman 1 permainan Messi yang dipercaya

tengah berapi-api. MenurutnyaPrancis harus bermain sebaikmungkin dan bertahan serapimungkin untuk mengatasi ancamanMessi.

“Kami harus bertahan denganbaik, mendekat satu sama lainmeskipun Messi bisa melakukanapa pun,” ungkap Mandanda difourfourtwo.

“Kami tahu itu (kekuatanMessi), kami sudah diperingatkan.Kami memiliki beberapa pemain ditim kami yang beberapa kali bermainbersamanya atau melawan dia diLa Liga.”

Lebih lanjut, Mandanda meng-aku sampai saat ini timnya belumlagi mempelajari gaya bermainArgentina. Tetapi dia yakin DidierDeschamps akan menemukan taktikyang tepat untuk mengatasi perla-wanan tim asuhan Jorge Sampaoliitu.

“Sata belum membuat analisissoal gaya bermain Argentina. Kami

bermain kemarin (0-0 vs Denmark)dan sejak itu kami belum mengeceklagi.”

“Namun kami tahu merekamemiliki pemain yang bisa melaku-kan apa pun,” imbuh Mandanda.

“Mereka berkualitas, dan itubisa datang dari mana saja. Merekasudah kesulitan lolos tetapi akhirnyamereka bisa. Mereka selalu tim kuatuntuk dilawan.”

Jadwal 16 BesarPrancis dan Argentina akan

bertemu di babak 16 besar. Ini akanjadi pertemuan pertama kedua timdi Piala Dunia sejak edisi 1978. Saatitu, La Albiceleste menang 2-1 padalaga fase grup.

Setelah Prancis melawan Argen-tina, babak 16 besar akan dihiasidengan pertarungan Uruguaymelawan Portugal, Spanyol melawanRusia, dan Kroasia melawanDenmark. Sisanya baru bisa dipas-tikan setelah laga terakhir di masing-masing grup rampung. (can)

akan menjalankanpemerintahan di daerahtersebut, sampai digelar lagipilkada.

Tadinya pilkada di Makas-sar diikuti oleh dua pasangancalon, namun pasangan Moham-mad Ramdhan Pomanto-IndiraMulyasari dinyatakan gugur.

Pasangan petahana ini antaralain dinyatakan ‘menyalahgu-nakan wewenang dalam prosespencalonan‘. KPU mengatakanada 16 pilkada 2018 yang diikutioleh kotak kosong. - EPA

Calon yang kalah oleh kotakkosong ini masih dibolehkanuntuk maju lagi di pilkadaberikutnya.

“Itu akan menjadi pilkadayang baru, dengan peta kekua-taan yang baru, karena sistem-nya didasarkan pada hasil pemilu

2019... jadi calon yang kalah (diPilkada 2018) tetap diperbolehkanuntuk maju lagi,” jelas Pramono.

KPU mengatakan ada 16pilkada 2018 yang diikuti olehkotak kosong. Pramono menjelas-kan kotak kosong disediakan dikartu suara untuk memberi kesem-patan seluas-luasnya kepadamasyarakat untuk menyampaikanpendapat.

“Orang tak bisa dipaksa jugauntuk memilih atau menerima satupasangan calon... pemilih kanberhak juga untuk menolak,”katanya.

KPU menyertakan kotak ko-song setelah ada keputusanMahkamah Konstitusi tentangcalon tunggal di Pilkada.

Menteri Dalam Negeri TjahjoKumolo mengatakan kotakkosong dan kegagalan calontunggal mengungguli kotakkosong tersebut adalah bagian

“Dia sudah menyiapkan pisau,siap bunuh diri jika suaminyamenyentuhnya lagi,” kata ZainabAhmed.

Setelah kematian suaminya,Noura lari ke rumah keluarganyauntuk menceritakan apa yang terjadi.

Karena khawatir akan balasdendam, ayahnya membawa merekasekeluarga ke kantor polisi untukmelindungi mereka - namun Nourakemudian ditahan.

Hukuman untuk Noura kemu-dian memicu kemarahan interna-sional, sampai-sampai selebritasseperti Naomi Campbell dan EmmaWatson mencuitkan dukunganuntuknya.

Perkosaan dalam pernikahanDi Indonesia, kisah Noura pun

memicu perdebatan warganet soalperkosaan dalam pernikahan atau -marital rape. Di laman FacebookBBC Indonesia, kisah Noura yangdiunggah mendapat lebih dari 500reaksi dan puluhan komentar.

Perdebatan yang terjadi adalahtentang kasus perkosaan dalampernikahan.

Salah satu komentar teratasdari Dessi Amanda Rizka, yangmenulis, “Seandainya si Naurapasrah aja mau diapain sama suami,asal jgn di-KDRT, rumah tanggatidak akan serumit ini, ikhlas ajatoh sudah sah (dengan suami),bukan orang lain.”

Pembaca lain, Rosse Milan, jugasepakat dengan apa yang ditulisoleh Dessi. “Salfok (salah fokus)sama awal ceritanya. Diperkosasama suaminya.... bukannya sudahsah? Kalau dipaksa ditabokin -karena nggak mau layanin suamiya sudah, ganti judul, namanyaKDRT. Nolak ajakan suami aja sudahdosa, apalagi ngebunuh.”

Pembaca Azana Alesha jugamenyatakan hal yang kurang lebihsama, “Judulnya aneh...mana adasuami perkosa istri....pakailah judulyg benar..istri menolak diajakhubungan intim dengan suami.@

Nini Anteh juga menulis, “Suami

Diperkosa Suami kok........................... Sambungan Halaman 1 kan sudah sah menggauli istrinya,

mengapa dikatakan memperkosa?”Gantara Nuhmir mengatakan,

“Lucu aja.. mungkin di nggak tahuhak-hak dan kwajiban sebagai istri,sampai ada istilah diperkosa suami.”

Namun warganet lain punmenjelaskan soal apa yang dimaksudsebagai perkosaan dalam perni-kahan, seperti Nicola Parma yangmenulis, “Bagian mana yang tidakjelas kalau kejadian ini adalahperkosaan? Memangnya perse-tubuhan hanya soal umur cukupatau nggak? Coba tempatkan diriAnda di posisi korban. Saya palingtidak paham dengan wanita yang -victim blaming saat ada perkosaan.”

Dia juga menambahkan, “Istriberhak mengatakan ‘tidak’. Saatsuami memaksa istri untuk berse-tubuh, atau memaksakan tindakanseksual terhadap istri (yang tidakdiinginkan) maka bisa dikatakan ituadalah pemerkosaan. Sah menurutmata hukum, bukan berarti suamimemiliki sang istri.”

Atau Ida Asfaro yang menulis,“Pernikahan yang dipaksa itudalam agama tidak sah mbak. Jadiotomatis dia bukan suaminya.Agama Islam itu sangat meng-hormati perempuan.”

Sementara Nicholas DanielPratamaputra menulis, “Bedakanantara zina dan perkosa. Zina itukalo tidak sah (belum menikah),perkosa itu kalo tidak mau (con-sent). Kayaknya di sini banyak yayang tidak bisa membedakan antarazina dan perkosa.”

Di Indonesia, pemerkosaandalam pernikahan sudah diatur danmasuk dalam Undang-undangNomor 23 Tahun 2004 tentangPenghapusan Kekerasan dalamRumah Tangga.

Dalam Pasal 5 soal larangankekerasan dalam rumah tanggadisebutkan bahwa, “Setiap orangdilarang melakukan kekerasan dalamrumah tangga terhadap orang dalamlingkup rumah tangganya, dengancara: kekerasan fisik; kekerasanpsikis; kekerasan seksual; ataupenelantaran rumah tangga.”

Kemudian Pasal 8 dalam un-dang-undang yang sama juga

memperjelas, “Kekerasan seksualsebagaimana dimaksud dalam Pasal5 huruf c meliputi pemaksaanhubungan seksual yang dilakukanterhadap orang yang menetap dalamlingkup rumah tangga tersebut;pemaksaan hubungan seksualterhadap salah seorang dalamlingkup rumah tangganya denganorang lain untuk tujuan komersialdan/atau tujuan tertentu.”

Ancaman hukumanya, dipidanapenjara paling lama 12 tahun ataudenda paling banyak Rp36 juta.

Pada Juli 2015 lalu, pengadilandi Denpasar menjatuhkan hukumanpidana lima bulan untuk Tohari,seorang suami yang menggauliistrinya secara paksa. Tohari dinilaibersalah melanggar Pasal 8 hurufa dan Pasal 46 UU PenghapusanKekerasan Dalam Rumah Tangga.

Kasus Tohari itu adalah yangkedua, setelah sebelumnya Hari AdePurwanto di Pasuruan, Jawa Timur,yang dijatuhi hukuman 15 bulankarena memaksa istri berhubunganbadan. Menurut Komisioner Kom-nas Perempuan Sri Nurherwati,hukuman yang dijatuhkan dalamkasus-kasus tersebut masih bergan-tung pada kapasitas dan perspektifaparat penegak hukum.”Belum tentumenjadi preseden baik, MahkamahAgung harus didorong untukmemfasilitasi para hakim agarmenjadikan putusan baik ini sebagaiyurisprudensi,” kata Sri Nurherwati,Rabu (27/6).

Kasus marital rape sendirisebenarnya, menurutnya, minimlaporan karena memang tak dipa-hami sebagai bagian dari keke-rasan seksual dalam rumah tangga.Berbeda dengan kasus kekerasanseksual yang dialami anak olehbapak yang sangat tinggi pelapo-rannya. “Kekerasan seksual untukanak lebih progresif, karena didu-kung Undang-undang Perlin-dungan Anak,” ujar Sri Nurherwati.

Negara-negara Asia Pasifiklainnya yang mengatur soal perko-saan dalam pernikahan termasukAustralia, Bhutan, Marshall Islands,Nepal, Selandia Baru, Papua Nugini,Filipina, Korea Selatan, Thailand,Timor Leste, dan Vietnam. (bbc)

Page 8: PRESIDEN JOKO WIDODO: Jayakan Kembali Rempah-rempah! SURAT KABAR HARIAN Untuk Keutuhan Indonesia (Luar kota Padang + ongkos kirim) ... tingkat kunjungan ke Pantai Air Manis, Kota Padang,

JUMAT 29 JUNI 20188Rizal Armada Menikah

JAKARTA (Metrans)Pada momen akad nikah

ini, Rizal dan Monica meng-gelar acara dengan adat Jawa.

Kabar bahagia datang dari vokalis band Arma-da, Rizal Armada yang baru saja mengakhirimasa lajangnya. Hari ini, Kamis, (28/6) Rizalmelangsungkan akad nikah di Masjid AgungSolo dan ia dinyatakan sah menikahi MonicaImas.

mui Rizal usai akad di-ucapkan.

Setelah menggelar acaraakad, Rizal dan Monica akanmelanjutkannya denganresepsi. Undangan sudahdisebar sejak beberapa waktulalu, tidak hanya untukkerabat yang tinggal disekitar Solo, tetapi jugadibagikan ke sahabatyang tinggal di Jakarta.

Selamat menem-puh hidup baru, Rizal

dan Monica Imas.Semoga pernikahannyalanggeng dan selalu ba-hagia hingga maut m-emisahkan kalian ber-dua. (kpl)

Roro Fitria TampilNyentrik di Pengadilan

JAKARTA (Metrans)Roro Fitria menjalani sidang perdana kasus

narkobanya. Meski tak terlihat mewah RoroFitria tetap terlihat nyentrik. Dengan memakaikemeja putih ketat, Roro Fitria tampakdigandeng oleh petugas kejaksaan.

Pantauan detikHOT di Pengadilan NegeriJakarta Selatan, Kamis (28/6/2018) Roro Fitriatampak menguncir satu rambutnya dandikepang. Dia pun tersenyum ketika kameramulai menyorotnya.

Menggunakan celana hitam Roro Fitriajuga melengkapi penampilannya dengansepatu Adidas dengan list emas. Make uplengkap eye liner, blush on pink, lipstik pink,dan eye shadow tipis.

“Baik. Insya Allah siap mohon doanyaya,” kata Roro Fitria singkat.

Tak banyak bicara, Roro Fitria punmemohon doa untuk sidang perdananya.Hari ini Roro Fitria akan menjalani sidangperdana dan mendengarkan dakwaan dariJaksa Penuntut Umum.

“Bismillah, mohon doanya ya teman-teman,” kata Roro Fitria.

Roro ditangkap di kediamannya dikawasan Jagakarsa, Jakarta Selatan padatanggal 14 Februari 2018. Dari penang-kapannya, polisi mendapatkan barang buktisabu. (dtc)

Mereka memilih kebaya danbeskap dengan warna putihyang menjadi lambang kesu-cian.

Beberapa sahabat Rizaltampak menghadiri acara akadnikah yang berlangsungdengan syahdu ini. Salahsatunya adalah Ifan Seven-teen, yang kemudian mem-bagian fotonya bersama Rizaldan Monica.

Sementara itu Monicasendiri juga mempostingmomen akad nikahnya de-ngan Rizal lewat Insta Story.Dalam rekaman singkat itu,terlihat momen kala ia mene-

Tio Pakusadewo Banyak Dapat DukunganJAKARTA (Metrans)

Sejak dituntut enamtahun penjara karenamasalah narkoba, TioPakusadewo banyakmendapat dukungan.Sebagaipemakai, Tio diharapkanbisa menjalanirehabilitasi.

Tio Pakusadewosempatmenjalani rehabilitasi usaiditangkap oleh PoldaMetro Jaya. Namun,setelah dilimpahkan keKejaksaan JakartaSelatan, Tio Pakusadewoharus menjalani hari-harinya di LembagaPemasyarakatan Cipinang.Melihat mendapat banyakdukungan Tio punbahagia.

“Alhamdulillah,Alhamdulillah. Masihbanyak yang percayakalau saya bisa jadi

baik,” ungkapTio Pakusadewodi PengadilanNegeri JakartaSelatan, Kamis(28/6/2018).

Selain Nagra,anaknya, hadirpula beberapaartis yang menggunakankaos dukungan untukTio Pakusadewo. AdaBaim Wong, PaulaVerhoeven, Baim Wong,Wulan Guritno, dan JefriNichol.

Mereka datangkhusus untuk TioPakusadewo. Bintang film‘Buffalo Boys’ itu punmemeluk satu persaturekan artis.

“Mereka datangmemang mendukung,untuk mendapatkankeadilan,” kata Nagra,anak TioPakusadewo. (dtc)

Ramon Y Tungka dan QorySandioriva Bercerai

JAKARTA (Metrans)Ramon Y Tungka dan -

Qory Sandioriva resmi berce-rai. Hakim Pengadilan AgamaTigaraksa, Tangerang, memu-tuskan rumah tangga ke-duanya secara verstek.

Qory terlihat hadir dalampersidangan cerai itu. Usaidiputus berpisah, PuteriIndonesia 2009 itu pundicecar pertanyaan olehwartawan.

Qory Sandioriva terdiamsaat ditanya soal keberadaanRamon Y Tungka. Namunsaat ditanya alasan bercerai,dia angkat bicara.

“Iya ini urusan pribadisaya ya, nggak usah di ini,”ujar Qory, Kamis (28/6/2018).

Dia juga menjawab kem-bali ketika ditanya soal anak.

“Anak sehat,” tutur Qory.Sayangnya, Qory San-

dioriva lagi-lagi engganmenjawab pertanyaan sepu-tar Ramon. “Makasih ya,”tukasnya.

Ramon Y Tungka meni-kah dengan Qory Sandiorivasejak tahun 2012. Keduanyajuga telah dikarunia seoranganak dari pernikahannyatersebut. (dtc)

Ajun Perwira Putus CintaJAKARTA (Metrans)

Ajun Perwira mengakusedang ingin sendiri. Terakhirberpacaran, dia mengakuditinggal ceweknya yangsudah punya gandenganbaru.

“Setahun (jomblo). Kare-na dia sudah punya pacarbaru,” ujar Ajun ditemui dikawasan Kuningan, JakartaSelatan.

Ditinggal pacar, bintangfilm ‘Jaran Goyang’ itu me-ngaku tak mengalami kega-lauan. Dia justru senang jikamantannya mempunyai prialain. “Nggak sih, sudah meli-

hat dia bahagia sama yanglain jadi ya sudah lah,” tuturAjun Perwira.

Ajun mengaku tak maulagi berpacaran yang main-main. Dia ingin menjalinhubungan yang lebih seriusdengan wanita nantinya.

“Ya maunya langsungnikah saja, nggak mau pa-caran, putus, pacaran, putus,sudah capek,” beber AjunPerwira.

Masih belum menikahjuga, Ajun pun kerap ditanyakeluarganya. Tapi untungnyadia dimaklumi karena sedangfokus bekerja. (dtc)

Cut Meyriska Kena Pelet “Jaran Goyang” UNTUK KEBUTUHAN FILM

Miller Khan Pelihara Jenggot PanjangJAKARTA (Metrans)

Miller Khan terlihat tampildengan gaya baru yakni mempunyaijenggot yang panjang. Untukkeperluan film, dia sudah dua bulanbelakangan ini membiarkan jenggot-nya tumbuh panjang.

“Alami aku nggak pernah numbu-hin sepanjang ini sih, biasanyasempat panjang. Panjang tapi nggaksegini. Ini sampai bisa masuk mulut,”ujar Miller Khan saat ditemui dikawasan Senayan, Jakarta Pusat.

Jenggotnya bisa masuk mulut,membuat pria asal Malaysia itumerasakan keribetan dan gatal. Diamengaku serba salah saat ingin tidur.

“Iya ribet, gatal-gatal ya, debusuka nempel di jenggot, tidur juga

suka nancep-nancep, dan kalau tidurtengkurep ketusuk,” tutur MillerKhan.

Meski begitu, Miller tetappercaya diri dengan penampilanbarunya tersebut. Menurutnya, diasenang tampil total untuk sebuahfilm.

“Pede saja kan mau nggak maukan. Tuntutan kerjaan belum pernahsepanjang ini sih brewok,” ungkapMiller Khan.

Punya jenggot panjang, Millerpun tak lepas dari komentar sangpacar, Nathalie Stephens. DikatakanMiller, Nathalie menerima penampilantersebut.

“Ya dia terima saja,” pungkasMiller Khan. (dtc)

JAKARTA (Metrans)Aktris Cut Meyriska

terlibat akting film hororJaran Goyang. Dalam filmitu dikisahkan dirinyaterkena pelet Jaran Goyangyang membuatnya mering-kik seperti kuda.

“Aku harus sepertiorang kepelet dan akubingung rasanya. Meringkikpas dipelet dia,” kata CutMeyriska di XXI Epicen-trum, Kuningan, JakartaSelatan, Rabu (27/6/2018).

Film produksi InterceptFilms itu menurut daraberdarah Aceh ini membe-rikan tantangan akting

tersendiri. Sebab, selainakting ia juga diharuskanmenyanyi sambil bergoyangdan menari tarian kudalumping.

“Kalau nyanyi mahtinggal nyanyi aja, karenaada basic nyanyi di kamarmandi. Tapi kalau nari kanmemang aku enggak bisa,”ujarnya.

“Prosesnya jadi agaklama, karena aku harusbelajar nari dulu,” imbuh-nya.

Uniknya, ia juga dituntutuntuk menyanyikan laguJaran Goyang bersamapenyanyi dangdut, Trio

Macan. Lagu berbahasaJawa itu diakui pemilik namalengkap Cut Ratu Meyriskamemberikan pengalamanbaru.

“Liriknya kan pakaibahasa Jawa, jadi aku harusdengerin terus lagunya danbelajar selama empat hari,”katanya.

“Karena aku takut salah(dalam pengucapan) jadibelajar setiap malam samateman aku yang orangJawa,” demikian Cut Mey-riska. Film Jaran Goyangdijadwalkan tayang bioskopTanah Air mulai 5 Juli 2018.(inl)

Page 9: PRESIDEN JOKO WIDODO: Jayakan Kembali Rempah-rempah! SURAT KABAR HARIAN Untuk Keutuhan Indonesia (Luar kota Padang + ongkos kirim) ... tingkat kunjungan ke Pantai Air Manis, Kota Padang,

RANAH BINGKUANG 9JUMAT 29 JUNI 2018

AIR TANAH—Kabid Penagihan dan Pemeriksaan Bapenda Padang, Budi Payan menjelaskan kepada para wajib pajaktentang cara penghitungan pajak air tanah yang mesti dibayar. IST

BAPENDA GELAR SOSIALISASI

Juli, Pajak Air Tanah Naik

PADANG (Metrans)Para wajib pajak dapat

menghitung sendiri pajak airtanah yang harus dibayarkan.Penghitungannya yaitu 20persen dari Nilai PerolehanAir tanah (NPA). SedangkanNPA sendiri adalah nilai airtanah yang telah diambil.

“Harga dasar air tanahyang ditetapkan dalam Per-wako tahun 2011 tidak sesuailagi dengan kondisi saat ini.Apalagi perubahan hargadasar air itu tertuang dalamPergub Sumbar tahun 2017.Jadi kita harus melakukanpenyesuaian,”,” ujar Staf AhliWalikota Bidang Pemerinta-han Setdako Padang, DianFakri usai pembukaan Sosia-lisasi Pajak Air Tanah yangdigelar Bapenda Padang,Kamis (28/6) di Padang yangdiikuti para pengusaha yang

memanfaatkan air tanah.Dia tak menampik jika ada

pengusaha yang kaget dankeberatan dengan ketentuanbaru ini. Namun tugas peme-rintah daerah adalah membe-rikan penjelasan. Dan diha-rapkan para pengusaha yangtermasuk wajib pajak airtanah ini dapat memaha-minya.

“Sebagai pengusaha,tentu mereka paham bahwa

Mulai 1 Juli 2018, pajakair tanah mengalamikenaikan. Besarankenaikannya mencapai50 persen dibandingsebelumnya. Ketentuanbaru ini mengacu padaPerwako No. 21 tahun2018 dan sejalandengan Pergub Sum-bar No.119 tahun 2017tentang Nilai PerolehanAir Tanah.

DPMPTSP TERUS TINGKATKAN PELAYANAN

10 Izin Bisa Diurus Secara OnlinePADANG (Metrans)

Dinas Penanaman Modaldan Pelayanan Terpadu SatuPintu (DPMPTSP) Kota Pa-dang kembali menambah 5jenis perizinan yang dapatdiurus secara online. Masing-masing adalah Izin UsahaIndustri (IUI), Tanda DaftarUsaha Pariwisata (TDUP),Izin Angkutan, Izin Opera-sional Klinik dan Izin Men-dirikan Klinik.

“Jika tak ada kendala,pengurusan 5 izin ini secaraonline mulai diterapkan Agus-tus mendatang. Jadi ada 10perizinan yang dapat diuruswarga secara online,” kataKepala DPMPTSP Kota Pa-dang, Rudy Rinaldy usaimenggelar Halal bi halalbersama ASN di lingkunganOPD yang dipimpinnya,Kamis (28/6).

Sebelumnya, pihaknyatelah menerapkan pengu-

rusan perizinan secara onlineuntuk 5 jenis izin, yaitu IzinGangguan (IG), Surat IzinUsaha Perdagangan (SIUP),Tanda Daftar Perusahaan(TDP), Izin Usaha Jasa

Konstruksi (IUJK) dan IzinApotik.

Kelima pengurusan izinonline itu diluncurkan 2 Meilalu dan dapat diaksesmelalui website www.sapor-

ancak.padang.go.id.Untuk mendukung laya-

nan perizinan secara onlineini agar berjalan optimal, makapihaknya mengajukan usulanpenambahan kuota bandwidthke Kementerian Kominfo.Sehingga ke depan, wargayang hendak mengurus izinsecara online, dapat jugamengurusnya di luar hari kerja.

“Meski pelayanan dapatdilakukan 24 jam, namun saatini pelayanan pengurusanperizinan online hanya berla-ku pada hari kerja. Nantitargetnya bisa juga diaksesdi hari libur,” terang Rudydidampingi Kabid Admi-nistrasi dan Perizinan Penga-duan, Spero Meliyora.

Secara bertahap, lanjut-nya, pengurusan secaraonline ini akan melayani 88jenis perizinan. Tetapi sampaiakhir tahun ini, targetnya 20jenis perizinan yang dilayani

FIKRI RADIANSYAH KELAINAN JANTUNG

Butuh Uluran Tangan para Dermawan

Fikri Radiansyah (8), penderita kelainan jantung dan gangguan syaraf tiba di IGD RS M Djamil setelahmenjalani perawatan dua tahun di RS Harapan Kita. IST

PANTAI AIR MANIS NYARIS TELAN KORBAN

Pengunjung Diseret OmbakPADANG (Metrans)

Pantai Air ManisKota Padang nyarismenelan korban.Seorang pengunjung asalBukittinggi sempatterseret ombak, Kamis(28/6). Korban dapatdiselamatkan setelahditemukan wargaterdampar di pulau.

Peristiwa ini terjadisekitar pukul 15.30 WIB.Saat itu, korban bernama

Jimmi Kirman Saleh (15),berenang di kawasanPantai Air Manis Padangbersama tiga rekannya.Mereka tak menyadariketika ombak besardatang dan langsungmenyeretnya.

“Awalnya kamiberenang tidak terlalujauh ke tengah. Tapi saatombak besar datang,teman saya itu langsungdigulungnya,” ujar Hafiz

(15), teman korban.Setelah itu,

ia mendengar suaratemannya itu mintatolong dan tanpa buangwaktu ia langsungmeminta bantuan kepadaorang-orang yang ada dibibir pantai.

“Saat saya mintatolong, teman saya itusudah menghilang dantidak terlihat lagi,”lanjutnya.

Setelah kurang lebihsetengah jam, korbanditemukan oleh wargayang sempat mengirakorban adalah kayu yanghanyut. Saat itu, korbanmasih berusaha berenangdan menyelamatkan diri.

“Saya melihatnyadekat Pulau PisangGadang yang berjarakkurang lebih 800 meterdari lokasi tersebut,”ujar Rido (28), warga

SILATURAHMI DENGAN WALIKOTA PADANG

Tim RLO AS JajakiPeluang Kerja Sama

PADANG (Metrans)Pemko Padang mendaoat

kehormatan di kunjungi tamudari Tim Regional LiaisonOfficer (RLO) KedutaanBesar Amerika Serikat (Ke-dubes AS) untuk Indonesia,Kamis (28/6) pagi.

Rombongan yang dipim-pin U.S Agency for Inter-national Development (US-AID) Deputy Controler Mr.Jamshed Unwala itu, disam-but Walikota Padang Mah-yeldi Ansharullah di ruangkerjanya, Balaikota Aie Pa-cah. Dalam kesempatan itu,juga nampak hadir SekdakoAsnel, Asisten AdministrasiDidi Ariadi dan Kabid Inves-tasi DPMPTSP RichardiAkbar.

Seperti diketahui, TimRLO adalah tim yang diben-tuk oleh Kedutaan Besar ASuntuk mengunjungi provinsi-provinsi di Indonesia gunamengenal lebih jauh daerahserta budaya di suatu pro-vinsi dan menjalin kontakdengan lembaga pemerinta-han, pihak universitas dankontak-kontak alumni pendi-dikan AS.

Dikatakan Jamshed, per-temuan ini sehubungan gunamenyambung silaturahmi danpersaudaraan antara pe-merintah AS dan Indonesiakhususnya Sumatera Baratyang dalam hal ini KotaPadang.

“Kita ingin melihat lebihjauh berbagai potensi yangada di Kota Padang. Semogaada beberapa diantaranyayang dapat dikerjasamakanke depan,” ucapnya melaluipenerjemah Victor L. Huta.

Ia mengatakan, dalamkesempatan ini ada beberapapembahasan yang dibi-carakan dengan PemerintahKota Padang. Antara lainseperti berbagai upaya ren-cana hubungan kerjasamatimbal balik dari kedua pihak.Baik dalam hal investasi,pendidikan, perdagangan,pariwisata dan lain seba-gainya.

“Untuk arah kerjasamaantar pemerintah dan pelakuusaha di Amerika khususnyadi bidang investasi, maka kitaperlu menggali lebih dalampotensi-potensi yang ada didaerah ini,” tukasnya.

Sementara itu WalikotaPadang Mahyeldi Ansha-rullah mengaku menyambutoptimis kunjungan Tim RLOKebudes AS ke Padang. Iapun berharap banyak man-faat yang didapat KotaPadang setelah kunjunganini.

“Atas nama PemerintahKota Padang, kita tentusangat menyambut kunju-ngan ini. Semoga ada tindaklanjutnya untuk kemajuanPadang ke depan,” imbuhMahyeldi. (vie/rel)

melalui aplikasi sapo rancak.Dalam operasionalnya,

DPMPTSP menjalin kerjasama dengan DisdukcapilKota Padang dengan meman-faatkan data Nomor IndukKependudukan (NIK) yangdigunakan untuk mendeteksiidentitas seseorang yangmengurus perizinan. Jikaseseorang tak terdata sebagaipenduduk maka tidak akankeluar datanya.

Sejak berlaku pengurusanonline ini, maka tingkatkunjungan warga ke DPM-PTSP turun drastis. Tidakada lagi antrean. Apalagi saatini, pihaknya tak melayanilagi pengurusan manual.

“Kecuali bagi warga yangmengalami kendala jaringaninternet, dapat datang kekantor DPMPTSP. Pihaknyaakan membantu pemohon izinuntuk mengakses website,”katanya. (vie)

yang menemukankorban.

Saat hendak dibawake Puskesmas terdekat,kondisi korban sudahmengkhawatirkan, diaterlihat sangat lemah.

“Saat sampai diPuskesmas, korban sudahtidak sadarkan diri. Selainitu, mulut dan rambutkorban juga dipenuhipasir,” pungkasnya. (vie/klk)

PADANG (Metrans)Fikri Radiansyah (8) tiba

di RS M Djamil Padang. Anakpertama dari Rahma Yeni (41)dan Sori Yulinato itu, diangkutoleh ambulance. Petugaskesehatan bergegas menge-luarkan tempat tidur dorongyang membawanya ke ruangrawat.

Warga Komplek PJKA,Jati Padang itu mengalamikelainan jantung bawaan sejakusia 5 tahun. Dua tahunbelakangan, dia dirawat secaraintensif di RS Harapan Kita.Saat ini dia kembali ke Padang,tetapi belum bisa pulang kerumah. Sebab Fikri harusmenjalani perawatan gang-guan syaraf, ketika pengo-batan jantungnya selesai.Gangguan syaraf diketahuiketika dia menjalani perawatandi RS Harapan Kita. Saat ini,Fikri bergantung pada alatbantu pernapasan yang nilai-nya mencapai ratusan juta

rupiah.Ibunda Fikri, Rahma Yeni,

kepada wartawan di IGDmengatakan, kelainan jantungyang diderita anaknya diketa-hui ketika usai 5 tahun.Dengan gejala mudah lelahdan napas sesak.

Lalu dia dan suaminya SoriYulinato, membawa anakmereka ke dokter. Dari sanalah pasangan suami istri itutahu buah hati mereka mengi-dap penyakit kelainan jantungkomplek. Kalut, pastinyamereka rasakan. Namun merekatetap berusaha yang terbaikuntuk Fikri, dengan memba-wanya berobat ke RS HarapanKita.

Dua tahun berlalu. Ketikapengobatan jantungnya mulaisempurna, Rahma dan Sorikembali diuji. Dokter me-ngungkapkan kalau Fikri jugamenderita kelainan syaraf. Ataskondisi itu, Fikri dirujuk RSHarapan Kita ke RSUP M.

Djamil Padang. Sebab RSHarapan Kita, hanya mena-ngani pasien kelainan jantung.

“Kalau Fikri dirawat di M.Djamil, kami lebih mudahmengawasinya. Dekat darirumah dan keluarga. Jadi kamisangat bersyukur bisa kembalike Padang,” sebut Rahma.

Dokter PenanggungjawabPasien RS Harapan Kita,Dikcy Fahri, menjelaskansetelah menjalani operasi,kelainan jantung Fikri mulaimembaik. Hanya saja untukkelainan syarafnya bisaditangani di M. Djamil, yangpunya dokter dengan ber-bagai spesialis.

“Kami percaya M. Djamilmampu memberikan pelayananterbaik bagi Fikri, karena M.Djamil punya dokter denganmulti keilmuan,” sebutnya.

Direktur Utama RSUP M.Djamil Padang, dr. YusirwanYusuf, menyebut pihaknyaakan membuat tim khusus

dalam menangani Fikri. Se-tidaknya akan ada 11 dokterspesialis. Seperti dokter anak,dokter penyakit dalam, gizi danlainnya. Fikri akan dirawat diruangan intensive care danmenggunakan alat bantupernapasan.

“Fikri sangat bergantungdengan alat pernapasan.Makanya kami berupayamemberikan yang terbaik,” kataYusirwan.

Ketika kondisi kesehatanFikri membaik, dia bisa dirawatdi rumah. Nantinya, jelasYusirwan, orangtua ataukeluarganya akan dilatih untukmerawat Fikri. Tentunya tetapharus menggunakan alatbantu yang harganya diper-kirakan mencapai ratusan jutarupiah.

“Inilah yang kami risau-kan. Semoga saja melaluipemberitaan media, mampumenggugah hati para derma-wan untuk menggalang dana

air tanah itu termasuk modalutama mereka. Jadi jika telahdijelaskan dengan rinci, tentumereka bisa memahaminya,”katanya lagi.

Selain itu, pengenaanpajak ini juga dimaksudkanuntuk pengendalian pengam-bilan dan pemanfaatan airtanah sehingga konservasiair tanah tetap terjaga. Wajibpajak tidak semena-menadalam memanfaatkannya.

“Melalui kegiatan sosia-lisasi ini, wajib pajak bisalangsung menghitung sendiripajak air tanah mesti diba-yarnya. Jadi semua terangdan jelas. Begitu pula pemba-yarannya dilakukan secaranon tunai langsung ke kasdaerah,” katanya.

Kabid Penagihan danPemeriksaan Bapenda Pa-dang, Budi Payan menam-bahkan, di Kota Padang

sendiri, terdapat 193 wajibpajak air tanah yang terdiridari hotel, restoran, usahalaundry, usaha pencucianmobil, industri air minumkemasan, pabrik makananolahan dan lainnya.

“Potensi pajak air tanahini cukup besar. Tahun lalu,realisasi pajak air tanah men-capai Rp715 juta. Sedangkantahun ini ditargetkan Rp900juta,” katanya. (vie)

Kepala DPMPTSP Rudy Rinaldy saat memberikan sambutan padaHalal bi halal bersama ASN di lingkungan OPD yang dipimpinnya.DPMPTSP menambah 5 lagi izin yang bisa diurus secara onlinemelengkapi 5 izin yang telah lebih dulu online. IST

TERPANTAU CCTV PANTAI PADANG

Medi: Buang SampahSembarangan, akan DitindakPADANG (Metrans)

Ramainya pengunjungyang datang ke Pantai Pa-dang tak menjamin kawasanwisata itu bersih dari sampah.Justru sebaliknya, sampahberserakan karena rendahnyakesadaran pengunjung dalammenjaga kebersihan.

Kepala Dinas PariwisataKota Padang, Medi Iswandikepada wartawan kemarinmenyebutkan, pada H+3 IdulFitri 1438 H lalu, arus pengun-jung di Pantai Padang cukuptinggi. Kemacetan tak terelak-kan. Pengunjung yang berja-lan kaki nampak asyik menik-mati keindahan pantai.

“Sampah yang berserakanitu tak mungkin dibiarkan.Tentu hal itu sangat mengang-gu kenyamanan pengunjunglainnya. Bersama jajaran, kamiturun tangan langsung memu-ngut sampah yang berserakkandi kawasan tugu IORA, PantaiCimpago. Sampah tersebut

dimasukkan ke dalam tongsampah yang berada di depantugu itu,” terang Medi.

Sementara pengunjungtetap lalu-lalang. Mereka takmenghiraukan sampah yangterserak di depan mereka. Diapun sangat menyayangkansikap pengunjung yang tidakmenjaga kebersihan dankeindahan Pantai Padang.

“Sangat kita sayangkan.Masih ada pengunjung yangmembuang sampah sembaran-gan, terlebih pengunjung yangmenggunakan kendaraanpribadi yang membuang sam-pah dari dalam mobilnya. Kitamohon kesadaran merekauntuk membuang sampahpada tempatnya,” harapnya

Dituturkan Medi Iswandi,pengunjung yang membuangsampah sembarangan di PantaiPadang akan terpantau olehkamera CCTV yang telahdipasang.

Medi menyebut, bahwapihaknya akan menindaktegas pengunjung yangmembuang sampah sem-barangan. Sesuai denganPerda nomor 21 tahun 2012,masyarakat yang membuangsampah sembarangan dike-nakan denda sebesar Rp 5juta atau kurungan selamatiga bulan. (vie/rel)

Pengunjung Pantai Padang membuang sampah sembarangan,sehingga pantai itu menjadi kotor. Sampah berserakan. JajaranDinas Pariwisata turun tangan memungut sampah. HUMAS

pembeli alat bantu pernapasanFikri,” sebutnya.

Fikri, merupakan pesertaJKN KIS. Untuk biaya obat

memang tak akan dirisaukanorangtuanya. Namun untukpembeli alat tersebut, entahkemana dicarikan uangnya. (vie)

Page 10: PRESIDEN JOKO WIDODO: Jayakan Kembali Rempah-rempah! SURAT KABAR HARIAN Untuk Keutuhan Indonesia (Luar kota Padang + ongkos kirim) ... tingkat kunjungan ke Pantai Air Manis, Kota Padang,

10 RANAHJUMAT 29 JUNI 2018

46 BUMNag Sudah Berdiri di Limapuluh Kota

LIMAPULUH KOTA (Metrans)Ini disampaikan Bupati

Limapuluh Kota, H. IrfendiArbi saat meresmikan se-kaligus melaunching, BU-MNag Talago Manaro diNagari Batu Hampa, Ke-camatan Akabiluru, Kamis(28/6).

Irfendi Arbi menga-takan, salah satu upaya Pe-merintah Kabupaten Li-mapuluh Kota dalam m-eningkatkan pemberdayaanekonomi kerakyatan, khu-susnya bagi para pelakuusaha mikro kecil dan me-nengah (UMKM) di daerah,adalah dengan membentukdan mengembangkan BadanUsaha Milik Nagari (BU-

Dari 79 nagari di Kabupaten Limapuluh Kota,sudah sekitar 46 BUMNag yang ditelah berdiridan sudah ada beberapa yang memiliki unitusaha, salah satunya di BUMNag Talago Manarodi Nagari Batu Hampa.

MNag). “Saya sangat menga-

presiasi dengan berdirinyaBUMNag ini, sebab denganadanya BUMNag di nagarisaya yakin akan dapat men-ciptakan kemajuan dan ke-lancaran usaha kecil me-nengah di daerah kita, sertadapat meningkatkan danmemacu ekonomi produktifdi tiap nagari di daerahkita,” ujar Irfendi.

Bupati mengatakan, saatini sudah sekitar 46 BU-MNag telah berdiri Lima-puluh Kota. Kepada BU-MNag tersebut bupati me-minta agar terus mengem-bangkan, berkreasi danberinovasi dalam meni-

MERESMIKAN - Bupati Limapuluh Kota, H. Irfendi Arbi saat meresmikan sekaligusmelaunching, BUMNag Talago Manaro di Nagari Batu Hampa, Kecamatan Akabiluru, Kamis(28/6).

ngkatkan usaha.“Semoga nantinya di

daerah kita memiliki BU-

Sementara itu, Wali Na-gari Batu Hampa, Romi Su-hardi melaporkan, BUMNagTalago Manaro Batu Hampaini telah beroperasi be-berapa bulan belakangandan pada hari ini dapatdiresmikan langsung olehBupati Irfendi Arbi.

Dikatakannya, dipilihnyanama Talago Manaro untuknama BUMNag tersebut adalahkarena memiliki filosi tersendiribagi BUMNag tersebut.

“Kami memilih nama Ta-lago Manaro sebab memilikifilosi tersendiri, yakni Talago(Telaga) adalah salah satusumber air untuk kehidupan,sementara manaro (menara)adalah ikon Batu Hampatempat perkumpulan ulama.Jadi BUMNag Talago Ma-naro dapat diartikan adalahsumber kehidupan dantempat ladang amal untukmasyarakat di Nagari BatuHampa,” ujarnya.

Dia mengatakan, dalamBUMNag Talago Manaro ini

ada beberapa jenis usahayang akan dikembangkan,diantaranya adalah breding,penggemukan dan pembibitankambing, pengembangankebun jeruk, pepaya, leng-keng, durian dan buah-buahunggulan lainnya.

Usai memberikan sam-butan bupati didampingi walinagari, Kapolsek, Danramildan masyarakat Nagari BatuHampa, memotong pita per-tanda diresmikannya BU-MNag Talago Manaro, NagariBatu Hampa.

Hadir juga pada ke-giatan peresmian tersebut,Kadis Koperindag Lima-puluh Kota Kasman Kasim,Kepala Dinas PerikananRefilza, Kepala Dinas SosialHarmen, Kepala BKPSDMAneta Bidi Putra, KepalaDPMN Azuhdi Perama P,Kepala Dinas Damkar Alf-ian, Camat Akabiluru ElfiRahmi, tokoh-tokoh ma-syarakat dan undanganlainnya. (li2)

MNag di tiap nagarinya,sehingga kegiatan usaharakyat dapat maju dan taraf

ekonomi masyarakat bisameningkat,” pungkas Ir-fendi.

60 PemudaSolok Dibekali

KeimananSOLOK (Metrans)

Dinas Pemuda dan Olahraga Kota Solokmelaksanakan pelatihan peningkatan keimanandan ketakwaan kepada 60 pemuda se-KotaSolok, di Aula Masjid Agung Almuhsinin,kemarin. Peserta berasal dari perwakilan pemudakelurahan dan Ikatan Remaja Masjid. Pelatihanini dilaksanakan selama 3 hari sampai denganJumat (29/6).

Pelatihan ini mengangkat tema ; “DenganIman dan Takwa Kita Wujudkan Pemuda yangBerakhlatul Qarimah”.

Kepala Dinas Pemuda dan Olahraga KotaSolok Dodi Osmon yang diwakili Sekdis Mursal,menyatakan pemuda yang islami harus berfikirmaju ke depan dan menjauhi pengaruh negatifyang akan merusak. Salah satunya adalahbahaya narkoba.

“Kami berharap pemuda yang islami di KotaSolok dapat berfikir lebih maju lagi dan tidakkalah dengan daerah lain. Sebagai pemuda yangberfikir luas dan inovatif hendaknya menjagadiri dari pengaruh negatif,” ujarnya.

Mursal juga mengharapkan dengan pelatihanini, para pemuda dapat berperan positif dilingkungan masyarakat. “Sehingga bisamendukung jargon Kota Solok sebagai KotaBeras Serambi Madinah,” harapnya.

Sementara itu, narasumber Diki Asnur, dalammaterinya mengungkapkan setiap pemuda danpemudi yang islami harus dapat meningkatkanperannya bagi pembangunan. Pembangunan itutidak hanya dalam bentuk fisik, tapi juga nonfisik. Dengan perkembangan tekhnologi yangberkembang pesat pemuda yang islami dapatmemberikan peran aktif, terutama di lingkunganpaling kecil, yaitu keluarga.

“Di media sosial banyak sekali permasalahantentang agama yang diangkat. Di sinilahdiharapkan peran pemuda yang islami dapatberkontribusi,” katanya. (rzl)

Pasangan Genius-Mardison Unggul

SementaraPARIAMAN (Metrans)

Pasangan calon Walikota dan Wakil WalikotaPariaman nomor urut 3, Genius Umar dan MardisonMahyuddin, berdasarkan perhitungan suarasementara diprediksi bakal memimpin Pariamanperiode 2018-2023 pada Oktober mendatang.

Genius yang berpasangan dengan MardisonMahyuddin meraih suara tertinggi padapenghitungan suara sementara Pilwako Pariaman,yang dilaksanakan Rabu (27/6).

Pemilihan Walikota dan Wakil WalikotaPariaman ini diikuti tiga pasang calon, masing-masing Mahyuddin-Muhammad Ridwan nomorurut 1, Dewi Fitri Deswati dan Pabrisal nomorurut 2 dan Genius Umar dan MardisonMahyudin nomor urut 3.

Untuk sementara pasangan Genius Umar danMardison Mahyuddin mengungguli dua paslon lainnya.

Dari data real count (C1) yang berhasildiperoleh Metrans, sementara di 155 TPS yangtersebar 71 desa/kelurahan di Kota Pariaman,pasangan Genius Umar-Mardison Mahyuddin(GEMA) mendapatkan suara sebanyak 20.167suara atau sebesar 54,60 persen.

Sedangkan pasangan lainnya, Mahyuddin danMuhammad Ridwan (MARI) mendapatkan suarasebanyak 15.317 atau sebesar 41,44 persen.Paslon urut 2, Dewi Fitri Deswati dan Pabrisalhanya memperoleh 1.474 suara atau 3,99 persen.

Sementara itu, ketua tim kampanye GeniusUmar dan Mardison Mahyuddin, Mulyadi,kepada wartawan Kamis (28/6) menyebutkan,dari hasil real count memang GEMA sudahmeraih perolehan suara 54,60 persen.

“Namun hasil finalnya tentu yang ditetapkanoleh KPU Kota Pariaman sebagai penyelenggaraPilwako Pariaman. Sekarang kita hanyamengawal penghitungan suara tersebut dariPPK, hingga penetapan KPU Pariamannantinya,” kata Mulyadi. (sgr)

Irdinansyah Nilai Posyantek Semakin Berkembang

DISAMBUT - Ketua Tim Penilain Posyantek Berprestasi Desrianto Boy disambut BupatiTanah Datar Irdinansyah Tarmizi, pada penilaian Posyantek Pandang Budi, Nagari BatuBulek.

BATUSANGKAR (Metrans)Pemerintah Kabupaten

Tanah Datar mendukungkegiatan dan program PosPelayanan Teknologi (Po-syantek) Tepat Guna, yangterus berkembang di daerahitu, dimana di 7 kecamatansudah terbentuk Posyantekini.

Hal ini disampaikan Bu-pati Tanah Datar, IrdinansyahTarmizi dalam sambutannyadi hadapan tim penilai Po-syantek Berprestasi tingkatPropinsi Sumbar Tahun 2018,yang diketuai Desrianto Boybeserta 5 orang anggotanya

Kegiatn ini dihadiri KadisPMDPPKB Adrion Nurdal,Kepala OPD, Camat LintauBuo Utara Suripto, For-kopimca, wali nagari danundangan lainnya, di halamankantor Wali Nagari Batu BulekKecamatan Lintau Buo Utara,Kamis (28/6).

Irdinansyah Tarmizi men-gatakan, Program Pos Pela-yanan Teknologi (Posyantek)Tepat Guna, merupakan seb-uah langkah dilaksanakanpemerintah dalam rangkameningkatkan kesejahteraanmasyarakat, melalui kese-mpatan berusaha dan pe-ngembangan teknologi yangsederhana, murah dan ramahlingkungan.

Dia mengatakan, TanahDatar dalam kompetisi Pos-yantek dalam 3 tahun terakhirmampu berprestasi di tingkatpropinsi dan nasional, danberharap tahun 2018 yangdiwakili Posyantek Pandang

sambutan yang diberikan tuanrumah atas kunjungan timpenilai Posyantek Berprestasitingkat Provinsi Sumbar tahun2018, karena begitu ramahdan ramainya,” sampai Des-rianto.

Dia menambahkan, timpenilai akan menilai beberapaunsur dan indikator penilaian.“Indikator penilaian dalamPosyantek ini adalah profilPosyantek, organisasi ke-lembagaan, pelayanan infor-masi, kemandirian data pro-gram atau inovasi teknologi,melaksanakan pelatihan ter-hadap masyarakat sertaterakhir adalah pengem-bangan dan manfaat dari TTGmemang dirasakan masyarkat,dan yang tidak kalah pen-tingnya adalah ketersediaandata ketika tim penilai mem-butuhkan,” ujarnya.

Sementara itu Ketua Pos-yantek Pandang Budi, Na-gari Batu Bulek, Syafril JoniMalin Marajo mengekspostentang teknologi tepatguna yang dikembangkanPosyantek yang dipim-pinnya. “Produk PosyantekPandang Budi berupa mesinperontok padi, alat pem-bersih gulma manual, alatpembersih gulma mesin ataumekanik, pompa air tanpalistrik atau kincir pompa airdan pompa air tanpa listrikatau hidran pump. Semogaproduk ini mampu membantupetani kita yang membu-tuhkan dalam melaksanakankegiatan pertanian,” kataSayfril. (eri)

Budi, Nagari Batu Bulek,Kecamatan Lintau Buo Utarajuga mampu mengukir pre-stasi seperti tahun-tahunsebelumnya.

“Posyantek sudah ada di7 kecamatan yakni Pariangan,Rambatan, Lima Kaum, Su-ngayang, Salimpaung, Ba-tipuh Selatan dan Lintau BuoUtara dan sudah mencangk-up 50 dari 75 nagari di TanahDatar. Tentu ini sangatdiapresiasi, karena Posyantekmampu melahirkan inovasi,modifikasi dan melahirkanteknologi baru mendukungpelaksanaan pertanian danperkebunan bagi masyarakat

petani kita,” kata bupati.Irdinansyah juga berharap,

hasil dari Posyantek tepatguna mampu memberikandampak dan efek positif untukmasyarakat.

“Hal utama yang menjadiharapan tentu teknologi yangdihasilkan memang dirasakanmanfaat dan kegunaannyabagi masyarakat petani kita,sehingga masyarakat terbantudalam aktifitas bertaninya,”harapnya.

Di akhir penyampaiannyaIrdinansyah menyampaikanterima kasih dan apresiasiserta mohon maaf apabilapelayanan kepada tim penilai

kurang maksimal.“Selamat datang dan

terima kasih kepada timpenilai yang telah berkunjungke Nagari Batu Bulek danmenilai Posyantek PandangBudi ini. Semoga mampumenjadi terbaik nantinya ditingkat provinsi dan nasional,dan menjadi motivasi bagiyang lainnya,” katanya.

Sementara itu Ketua TimPenilai Desrianto Boy dalamsambutannya menyampaikanapresiasi dan terima kasih atassambutannya yang diberikankepada tim penilai.

“Terima kasih, saya pri-badi sangat terkejut atas

Tarung Tarung Tuan Rumah MTQ Ke-46LUBUK SIKAPING (Metrans)

Dalam upayamenuntaskan visi danmisi yang agamis,Bupati Pasaman YusufLubis membuka secararesmi MusabaqahTilawatil Quran (MTQ)ke-46, di NagariTarung Tarung,Kecamatan Rao, Kamis(28/6).

Acara ini jugadihadiri oleh seluruh

jajaran kepalaorganisasi perangkatdaerah (OPD) se-Kabupaten Pasaman,serta diramaikan tokohmasyarakat setempat.

Adapun cabangyang dilombakandalam MTQ ini, Tartil,Tilawah, SyarhilQur’an, KhotbahJum’at dan KasidahRebana.

Bupati Pasaman,

Yusuf Lubis, dalamsambutannyamengucapakanterimakasih danpenghargaaan yangtinggi, kepadamasyarakat nagariTarung Tarung.

Hari ini adalah haribahagia, bertemulangsung denganmasyarakat ,” sebutBupati Yusuf Lubis.

Dia menyebutkan

pembukaan MTQ iniuntuk menuntaskanvisi dan misi PemkabPasaman yang agamis.

Wali NagariTarung Tarung,Asparuddin, dalamsambutannyamengatakan, MTQ itumerupakan wahanamenumbuhkansemangat membacaAlqur’an, bagi anak-anak dan generasi

muda, sebagaigenerasi penerus.

Sementara tokohmasyarakat NagariTarung Tarung, H.Jusman dalamsambuatannya,mengatakan, pelaksaanMTQ itu istimewabagi masyarakatJorong Sarik, sebabdihadiri langsung olehBupati Yusuf Lubis.(zul)

SARILAMAK (Metrans)Bupati Limapuluh

Kota, H Irfendi Arbimengingatkan camatuntuk tertib admi-nistrasi danmenjalankan sistemperaturan yangberlaku, dalampengelolaan keuanganagar tidak terjadipelanggaran.

Selain itu juga,dirinya memintasupaya camat dapatmenjadi pemimpinwilayah kecamatanyang dapat membinadan membimbingnagari-nagari yangberada wilayahnyamasing-masing.

“Selain kehati-hatian untuk instansisendiri, camat jugaharus membina wali

nagari yang ada diwilayahnya. Patuhisemua aturan, apalagiterkait keuangan,”ujar Irfendi, Kamis(28/6).

Hal tersebutdisampaikan Bupati diHalaman KantorCamat Situjuah LimoNagari, saatmenghadiri acaraserah terima jabatan(Sertijab) CamatSitujuah Limo Nagari,yang semulanyadijabat oleh, Syaifulyang sekarangmenjabat sebagaiCamat Payakumbuh,digantikan oleh,Rahmat Hidayat yangsebelumnya menjabatCamat Bukik Barisan.

Irfendimenyampaikan

kepada camat untukjangan hanya dudukdi kantor. Dirinyameminta kepada camatuntuk turun langsungke lapangan untukmengunjungimasyarakat, melihatkondisi nagari-nagaridan meningkatkanpotensi-potensi yangada di kecamatan.

“Terjunlahlangsung kelapangan, gali potensiyang ada dikecamatan dan be-kerjalah dengan baik,tingkatkan komunikasidan koordinasi baikdi tingkat nagari,kecamatan sampaikabupaten, agar dalammelaksanakan rodapemerintahan dapatberjalan dengan baik,

karena camat per-panjangan tanganbupati di kecamatan,”tegas bupati .

Sementara itu,Camat Situjuah LimoNagari yang lama,Syaiful dalam sam-butanya mengucapkanrasa terimakasihnyakepada seluruhmasyarakat SitujuahLimo Nagari yangtelah mendukungdirinya selama inidalam membangundan memajukankecamatan tersebut.

Dirinya jugamengimbau masyarakatdi Kecamatan SitujuahLimo Nagari untukmendukung camatyang baru dalammelanjutkan tongkatestafet pemerintahan

dan pembangunan diKecamatan SitujuahLimo Nagari.

Ditempat yg samaCamat Situjuah LimoNagari yang baru,Rahmat Hidayat dalamsambutanyamengucapkanterimakasih atasamanah yangdiberikan kepadanya.

Dia memintamasyarakatmendukung penuhdirinya dalammenjalankan peme-rintahan, gunamenciptakankecamatan SitujuahLimo Nagari yanglebih baik dan lebihmaju. Dia juga meng-harapkan bimbingandari tokoh-tokohmasyarakat. (li2)

Camat di Limapuluh KotaDiimbau Turun ke Lapangan

Page 11: PRESIDEN JOKO WIDODO: Jayakan Kembali Rempah-rempah! SURAT KABAR HARIAN Untuk Keutuhan Indonesia (Luar kota Padang + ongkos kirim) ... tingkat kunjungan ke Pantai Air Manis, Kota Padang,

METROBIZJUMAT 29 JUNI 2018 11

Sumbar Pede Jadi Tuan RumahBerbagai Iven

PADANG (Metrans)Optimisme ini dikemukakan

oleh Gubernur Sumbar IrwanPrayitno terkait makin ba-nyaknya acara tingkat nasionaldan internasional yang digelardi provinsi itu, terakhir OlimpiadeSains Nasional (OSN) yangdigelar 1-7 Juli 2018.

“Secara infrastruktur, Sumb-ar memiliki sejumlah hotelberstandar internasional denganketersediaan kamar lebih darimencukupi serta ruang pert-emuan yang bisa menampungribuan peserta,” ujar Gubernur.

Ditambahkan, penyelenggarajuga bisa memilih beberapaalternatif tempat untuk menggelar

KULINEr-Kuliner Sumbar termasuk faktor nilai tambah eksistensi Sumbar sebagai tuan rumahsebuah iven, baik nasional maupun internasional.

Provinsi Sumatera Barat(Sumbar) optimismampu menjadi tuanrumah berbagai iven,nasional maupuninternasional. Initerutama mengingatSumbar punya berbagaifasilitas penunjang yangmencukupi dan punyabanyak nilai tambah,misalnya di bidangpariwisata serta kuliner.

KementerianBUMNMembentukPerusahaanGabunganJAKARTA (Metrans)

Kementerian Badan Usaha Milik Negaramembentuk perusahaan patungan bernamaPT Bandha Investasi Indonesia yang akanmengelola dana investasi sejumlah BUMNuntuk pembiayaan proyek infrastruktur.

Dalam Penandatanganan Akta PendirianPT Bandha Investasi Indonesia diKementerian BUMN Jakarta, kemarin, MenteriBUMN Rini Soemarno mengatakan PTBandha Investasi Indonesia sebagaiperusahaan private investment fund ini akanmengelola BUMN Fund yang dapatmenjembatani kebutuhan pendanaan proyekinfrastruktur dengan para investor potensialbaik dari BUMN maupun perusahaanswasta.

“Kami melihat ini adalah potensi besaryang dapat dilakukan BUMN, terutamabanyak BUMN perusahaan asuransi, danapensiun, yang dananya perlu dikelola denganbaik, sehingga perusahaan investasi inidiharapkan punya global standard andreputation,” kata Menteri Rini.

Ada pun PT Bandha Investasi Indonesiaini terbentuk dari delapan BUMN bidangjasa keuangan, yakni PT Bahana PembinaanUsaha Indonesia (Persero), PT Danareksa(Persero), PT Asuransi Jasa Raharja (Persero),PT Askrindo (Persero), PT Asuransi Jasindo(Persero), PT Asabri (Persero), PerumJamkrindo, dan PT Taspen (Persero).

Rini mengaku bangga denganpembentukan perusahaan yang mengelolaBUMN Fund ini mengingat pembangunaninfrastruktur harus terus digenjot demimeningkatkan pertumbuhan ekonomiIndonesia lebih baik lagi.

Ia menjelaskan salah satu tujuan dariupaya pemerintah membangun infrastrukturyakni guna mengurangi biaya logistik sertameningkatkan konektivitas antarwilayah.

Sebagai agen pembangunan, BUMN punberkomitmen penuh mendukung upayatersebut. Tak hanya berupa dukungan fisik,BUMN juga didorong untuk turutberpartisipasi dalam pembiayaan.

Dalam Rencana Pembangunan JangkaMenengah (RPJM) untuk periode 2014—2019, pemerintah akan meningkatkan rasioelektrifikasi menjadi 96,6 persen denganmembangun pembangkit sehingga kapasistaslistrik nasional bisa mencapai 71.000 megawatt(MW) pada akhir 2019.

Pada akhir tahun lalu, pemerintah telahberhasil meningkatkan kapasitas listrikmelampaui 54.000 MW. Pemerintah juga akanmengembangkan 5 pelabuhan utama,memperbesar 10 bandara serta membangunjalan tol sepanjang 1.800 kilometer (km).

Untuk bisa membiayai seluruh proyekinfrastruktur dengan total kebutuhan sekitarRp5.500 triliun, Menteri Rini menilaipembiayaan seluruh proyek infrastrukturtersebut tidak hanya mengandalkan APBNdan BUMN saja, tetapi juga partisipasi swastaserta investor lainnya.

“Melalui skema BUMN Fund ini, kamimeyakini percepatan pembangunan nasionalbisa terlaksana sehingga geliat perekonomianakan semakin kuat,” kata Rini. (ant)

acara dengan mempertimbangkanpanorama laut atau pegunungan,terutama jika memiliki rencanauntuk memberikan waktu pesiarbagi peserta di sela atau setelahacara.

Panorama laut tersuguhpada tujuh kabupaten dan kotayang terletak di pesisir pantaibarat Sumatera dengan hotelberstandar Internasional ter-

pusat di Kota Padang.Berbagai pesona laut dan

wisata pulau dengan eksotismakanan khas yang luar biasa bisadinikmati jika memilih lokasi ini.

Sementara jika lebih menyu-kai pesona pegunungan, Bu-kittinggi tentu akan sangatmemuaskan. Kota kecil yangterletak antara Gunung Marapidan Gunung Singgalang memiliki

pesona dataran tinggi yang tidakakan terlupakan selain memilikibeberapa hotel berstandarinternasional juga.

Sejumlah destinasi wisatajuga banyak terdapat di kotaini, diantaranya yang palingterkenal adalah Jam Gadang danLobang Jepang. Akses menujudestinasi wisata pada beberapakabupaten dan kota berdekatan

juga tersedia cukup baik.“Sumbar juga memiliki bera-

gam kuliner yang sudah diakuisangat lezat oleh dunia inter-nasional seperti rendang, satepadang, atau nasi goreng.Semua bisa dinikmati siangmaupun malam,” kata IrwanPrayitno.

Akses ke beberapa objekvital seperti bandara juga relatifdekat, apalagi dengan telahberoperasinya kereta api ban-dara Minangkabau Ekspresyang lebih memudahkan penum-pang menuju pusat kota setelahmendarat di Bandara Inter-nasional Minangkabau (BIM).

Ditambahkan, PemprovSumbar juga telah menyediakananggaran lebih untuk menjamumakan malam semua pesertaacara nasional yang di gelardi provinsi itu dengan sejumlahsajian tari dan kesenian daerah.

Gubernur juga mendorongOrganisasi Perangkat Daerah(OPD) di daerah itu untuk aktifmenggaet acara di pusat agardilaksanakan di Sumbar.

“Makin banyaknya acaratingkat nasional dan internasionaldi Sumbar akan bisa mem-promosikan daerah secara lebihnyata hingga pada akhirnyadiharapkan bisa meningkatkanjumlah kunjungan wisatawan danmembantu perekonomian mas-yarakat,” katanya. (mko)

PLN Sumbar Support Iklim Investasi untuk Kemajuan EkonomiPADANG (Metrans)

PLN Persero Wilayah Su-matera Barat (Sumbar) tegasmenyatakan sokongan te-rhadap iklim investasi yangada di Sumbar. Dukunganpenuh untuk berkembangnyainvestasi menuju kemajuanekonomi ini ditunj-ukkan dengan kes-iapan PLN Sumbaruntuk memenuhi k-ebutuhan listrik parainvestor berapapundibutuhkan. Ini jugakarena cukup, bah-kan berlebihnya, pasokan listrikuntuk Sumbar.

“Kami dari PLN PerseroWilayah Sumbar menyatakanbahwa pasokan Kami sudahcukup sehingga kalau butuhlebih dari margin yang ada,Kami bisa sambungkan. Kamijuga berkoordinasi untukseluruh perizinan. Semogainvestor yang sudah urusperizinan, benar-benar seriusberinvestasi di sini,” ujarGeneral Manager (GM) PLNWilayah Sumbar SusianaMutia, di sela kegiatan MultiStakeholder Forum, Kamis (28/6).

Susiana memaparkan, be-ban puncak untuk wilayahSumbar mencapai 582,9 MWdengan daya mampu pem-

bangkit 150kV sebesar 677,7MW dan daya mampu pem-bangkit 20kV sebesar 25MW.Sumbar disebutkan jugapunya cadangan listriksebesar 95 MW.

Kondisi ini didukung olehgardu induk seba-nyak 18 unit de-ngan kapasitas ga-rdu induk 959 MVAdan gardu distribusi10.122 unit.

Dalam kegiatanyang juga meng-

gelar talkshow bertema “Ke-mudahan Mendapat Listrikuntuk Mendukung Investasidi Provinsi Sumatera Barat”juga dilakukan penanda-tangan kerjasama antarapelanggan baru PLN untuklayanan premium denganpihak PLN. Bertambahnyapelanggan listrik premium inimengindikasikan makin meni-ngkatnya kepercayaan pe-langgan kepada kinerja PLNSumbar.

Tujuh pelanggan barulayanan listrik premium PLNSumbar tersebut adalah RSNaili DBS, PT Kurnia AbadiPadang, pengusaha tambakudang Bapak Gunawan,Bank Nagari Cabang PasarRaya, RSUD Pariaman, SMK

3 Pariaman, dan PT IncasiRaya.

Untuk layanan premium ini,disebutkan Susiana Mutia,Pemerintah Provinsi Sumbarsendiri sudah memberikankepercayaan dengan menjadipelanggan.

“Kami PLN Sumbar, jugaingin menyampaikan rasaterima kasih kepada Pemprov

Sumbar. Pemprov Sumbarmerupakan lembaga peme-rintahan daerah pertama yangmenjadi pelanggan layananpremium Kami,” ungkap Su-siana mengapresiasi.

Disebutkan juga, denganenam pembangkit eksisting,90,54% rasio elektrifikasi telahdicapai PLN Wilayah Sumbar.Namun kondisi elektrifikasi

yang relatif positif ini belumdirasa cukup terkait target-target elektrifikasi menyeluruhdi Sumbar.

Untuk pengembangankepulauan 3T di KabupatenKepulaua Mentawai, mi-salnya, PLN Wilayah Sumbarmasih terus melakukan koo-rdinasi dengan PemprovSumbar. (*)

PERCAYA-Kepercayaan pelanggan semakin meningkat terhadap layanan premium PLN. Terbuktidengan bertambahnya jumlah pelanggan layanan premium PLN Wilayah Sumbar.

Investasi Awal Tahun di SumbarDidominasi Sektor Bangunan

FISIK-Sektor fisik menopang peningkatan investasi awal 2018 di Sumbar.

PADANG (Metrans)Bank Indonesia perwa-

kilan Sumatera Barat mencatatinvestasi di provinsi itu padatriwulan I 2018 didominasi olehsektor bangunan menandaimaraknya pembangunan fisik.

“Investasi di awal 2018menunjukan peningkatanditopang oleh sektor fisikdengan pertumbuhan 4,11persen atau meningkat diban-dingkan triwulan sebelumnya2,76 persen,” kata Kepala BIperwakilan Sumbar Endy DwiTjahjono di Padang, kemarindalam Kajian Ekonomi danKeuangan Sumbar.

Menurutnya investasiswasta khususnya penanamanmodal asing menjadi pen-dorong utama ekspansi inv-estasi Sumatera Barat.

“Realisasi penanamanmodal asing dan domestiktriwulan I mencapai 35,3persen dari target penanamanmodal total keseluruhan 2018yang mencapai Rp4,23 triliun,”kata dia.

Ia menyebutkan realisasipenanaman modal asing me-ncapai 42,45 ribu dolar Ame-rika Serikat terutama di bidang

panas bumi di KabupatenSolok Selatan.

Selain i tu dimulainyapembangunan ruas pertamajalan tol Padang -Sicincin turutberkontribusi pada peni-ngkatan investasi di Sumbar.

Pada sisi lain peran in-vestasi pemerintah padatriwulan I masih minim dansebagian berupa gedungpemerintahan.

Meskipun demikian sera-pan belanja modal pemerintahmencapai 1,93 persen ataulebih tinggi dibandingkanserapan modal belanja pe-merintah triwulan sebelumnya.

Sebelumnya GubernurSumatera Barat Irwan Prayitnomenegaskan akan menindaktegas aparatur sipil negara(ASN) yang menghambatproses perizinan investasi diprovinsi itu.

“Sumbar terbuka lebaruntuk investasi, kalau adapegawai yang macam-macamlaporkan, biar saya pecat,”kata Irwan.

Menurut Irwan pihaknyatelah menerapkan bebas biayadalam pengurusan izin inv-estasi di provinsi kecuali hal-

hal yang diatur oleh perda.“Kalau surat izin gratis,

tidak perlu bayar syaratnyapihak yang ingin investasiharus serius,” ujarnya.

Ia menceritakan sudahsering menemukan orangmenawarkan investasi diSumbar ternyata yang bersa-ngkutan adalah broker atau

perantara.Terkait adanya pandangan

salah satu kendala investasidi Sumbar adalah persoalantanah Irwan memastikan se-mua hal itu bisa diatasi den-gan pendekatan budaya.

“Kalau memang niat kitabaik, datangi masyarakatjelaskan maksud dan tujuan,

mereka akan menerima, sya-ratnya jangan ada yangdisembunyikan, lanjut dia.

Irwan mengatakan salahsatu cara mempercepat per-tumbuhan ekonomi adalahmelalui investasi karena An-ggaran Pendapatan BelanjaDaerah nilainya kecil, Sumbarterbatas. (wan)

Libur LebaranUsai, PengunjungPantai Air ManisTetap MembludakPADANG (Metrans)

Hampir dua minggu setelah Lebaran 1439Hijriah, tingkat kunjungan ke Pantai AirManis, Kota Padang masih tinggi yaknimencapai 2.000 orang per hari, kata KepalaDinas Pariwisata dan Kebudayaan setempatMedi Iswandi.

“Jumlah tersebut 10 kali lipat lebih banyakdibanding hari biasa terutama pada saathari kerja sekitar 200 wisatawan,” katanyadi Padang, kemarin.

Kemudian selama libur lebaran pada 16hingga 24 Juni 2018, pihaknya mencatatsekitar 350.000 wisatawan mengunjungi objekwisata di daerah itu.

Selama libur Lebaran hampir seluruhobjek wisata di Kota Padang dipadatiwisatawan, seperti kawasan Kota Tua, PantaiPadang, Air Manis dan pulau-pulau kecillainnya, kata dia.

“Wisatawan dari luar provinsididominasi dari Jambi Pekanbaru, danJakarta,” ujarnya.

Kemudian ia menyebutkan pendapatanasli daerah (PAD) khusus di Pantai AirManis dari 16 hingga 24 Juni sebanyakRp330 juta, namun perputaran uang di lokasicukup besar.

Medi mencontohkan untuk sewa motorall terrain vehicle (ATV) atau kendaran segalamedan di Pantai Air Manis cukup tinggi,yakni total ATV yang ada di sana 500 unitdengan sewa per jam Rp100.000.(lin)

Page 12: PRESIDEN JOKO WIDODO: Jayakan Kembali Rempah-rempah! SURAT KABAR HARIAN Untuk Keutuhan Indonesia (Luar kota Padang + ongkos kirim) ... tingkat kunjungan ke Pantai Air Manis, Kota Padang,

JUMAT 29 JUNI 201812 TEKNOBIZSEKILAS

YAHOO-Yahoo hadirkan aplikasi YahooMail Go.

YahooPerkenalkanMail Go dan Mo-bile Web BaruJAKARTA (Metrans)

Yahoo turut berpartisipasiuntuk menghadirkan aplikasiuntuk pengguna ponsel pintarberdaya rendah, denganmeluncurkan Yahoo Mail Go,versi ringan dari aplikasi emailmereka.

Aplikasi berukuran 10MB inisudah dapat diunduh di GooglePlay Store, menurut keteranganpers, tidak ada fitur utama yangdihilangkan untuk versi ringanini.

“Aplikasi Go menggunakanarsitektur yang sama persisdengan aplikasi Yahoo Mailstandar,” demikian Yahoomenjelaskan dalam keterangantersebut.

Untuk tampilan versi mobileweb, Yahoo menjanjikanpengalaman yang sama denganaplikasi dan pengguna dapatmengatur kapasitas penyimpanan.

Yahoo mengadopsi tampilan diaplikasi Yahoo Mail lalumemindahkannya ke mobile websehingga pengguna merasakanpengalaman yang sama denganaplikasi. Untuk kemudahan,pengguna dapat menambahkanikon ke layar home ponsel.

Yahoo menghadirkan fiturgeser untuk kotak masuk untukmenghapus pesan dan menandaipesan yang sudah dibaca, secaraotomatis menyarankan alamatemail yang sering dicari begitumengetik beberapa kata pertamadan kemudahan dalammenghapus, meneruskan danmembalas pesan elektronik. (ant)

SEGMEN- Snapdragon Wear 2500 platform dirancang untuk segmen anak-anak.

PabrikVWTutup untuk UjiEmisiFRANKFURT (Metrans)

Pabrikan otomotif Jerman,Volkswagen (VW), mengatakanpada Selasa (26/6) akan menutuppabrik di Wolfsburg selama 1-2hari dalam seminggu pada bulanAgustus dan akhir Septemberuntuk menjalani proses uji baruemisi mesin.

VW akan menghadapiprosedur baru uji kendaraanringan, Worldwide HarmonisedLight Vehicle Test Procedure(WLTP), yang akan menggunakandata mengemudi secara realdaripada memakai data-datateoritis guna menghasilkanperekaman emisi karbon dioksidayang lebih optimal.

Sayangnya, model pengujianitu membutuhkan banyak waktusehingga produsen mobil ituharus menunda sertifikasikendaraan juga proses penjualan.

Pabrik Volkswagen di Zwickau,Jerman, akan ditutup dalambeberapa hari dan produksikomponen terpaksa dihentikansementara, demikian pernyataanperusahaan dilansir Reuters,Selasa (26/6).

Adapun pabrik di Emden,Jerman, juga akan ditutup dalambeberapa hari pada kuartal ketigadan keempat 2018 karenapermintaan yang stagnan untukmobil penumpang berukuransedang. (ant)

Qualcomm Luncurkan SnapdragonWear 2500 dan Tiga Chipset

JAKARTA (Metrans)Snapdragon Wear 2500

Platform dirancang untuk segmenjam tangan anak yang terhubungdengan jaringan 4G, penerusSnapdragon Wear 2100 Platformyang keluar pada 2016 lalu.

Platform terbaru ini dirancangdengan daya rendah sehinggamasa pakai baterai bertahan 14persen lebih lama dalam keadaanaktif maupun siaga. Daya tahanbaterai juga didukung fitur baruantara lain Wearable PMIC, RFFront End, lokasi mesin, arsi-tektur streaming Bluetooth sertapembaruan perangkat lunakpada prosesor dan modem.

Wear 2500 menggunakansistem satelit navigasi globalterbaru dan sensor fusionsehingga mendukung pelacakanlokasi yang lebih akurat untukmengakomodasi kebutuhanorang tua mengetahui posisianak yang memakai jam tangan.

Snapdragon 632, 439 dan 429Pada acara yang sama,

Qualcomm juga meluncurkan tigachipset mobile untuk produkkelas menengah dan atas Snap-dragon 632, 439 dan 429, yangsudah mendukung untuk pe-makaian kecerdasan buatan atauAI.

Qualcomm TechnologyInc di acara MobileCongress World yangberlangsung di Shanghai,China, Rabu (27/6),mengumumkan platformperangkat wearable jamtangan pintar terbaruserta tiga chipset untukseri 600 dan 400.

Video Chat Sampai Kanal Topik Ada di Explore InstagramJAKARTA (Metrans)

Instagram hari inimengumumkan serangkaianfitur baru yang dapatdinikmati di platform berbagifoto dan video mereka,mulai dari video chat, kanaltopik di laman Exploresampai efek baru untukStories.

Berikut ini pembaruanInstagram dan caramemakainya, seperti dilansirdari keterangan pers.

Video ChatPengguna Instagram kini

bisa mengirin video chatmelalui pesan Direct keseorang teman atau grup,akan lebih mudah diaksesmelalui perangkat mobileAndroid maupun iOS dantidak memerlukan nomortelepon.

Geser ke kiri lamanutama untuk membukaDirect, atau ketuk ikon dipojok kanan atas, dan bukasalah satu pesan. Penggunaakan melihat ikon kamera dikanan atas, teman yangdihubungi akan mendapatnotifikasi panggilan masuk.

Pengguna visamengecilkan layar video

INSTAGRAM-Pengguna Instagram kini sudah bisa mengirim video chat secara langsung.

“Snapdragon 632, 439 dan429 dibangun dari mobile plat-form terlaris buatan QualcommTechnologies dan memberikanpeningkatan pada peforma,efisiensi daya, grafis unggul,kemampuan AI dan fitur-fiturkonektivitas bagi pengguna,”kata Wakil Direktur ManajemenProduk Qualcomm TechnologiesInc, Kedar Kondap, dalam

keterangan pers.Snapdragon 632 menawar-

kan peningkatan performa hing-ga 40 persen berkat perpaduanantara CPU Qualcomm Kryo 250dan GPU Qualcomm Adreno 506.Chipset ini menawarkan ma-instream gaming, pengambilanvideo resolusi 4K, kecerdasanbuatan dan konektivitas LTEberkecepatan tinggi.

Snapdragon 439 dan 429mendukung kemampuan kecer-dasan buatan yang akan men-ingkatkan pengalaman kamera,suara serta keamanan di per-angkat mobile. Qualcommmengklaim kedua chip ini meni-ngkatkan performa CPU danefisiensi daya hingga 25 persen.

Snapdragon 439 dilengkapidengan CPU octa-core dan

menambah GPU Adreno 505untuk peningkatan renderinggrafis yang lebih cepat hingga20 persen, sementara Snapdragon429 mengusung GPU Adreno 504,untuk peningkatan renderinggrafis hingga 50 persen.

Perangkat mobile yangmenggunakan ketiga chipset inidiperkirakan akan keluar padapertengahan kedua tahun ini. (nts)

chat dan melanjutkanaktivitas lain di Instagram,misalnya membuka feed,mengirim pesan dan fotolewat Direct sampai

mengunggah Stories.Saat ini panggilan video

mendukung maksimal empatorang, namun, tidakmenutup kemungkinan akan

bertambah. Perlu diingat,pengguna tidak bisamelakukan video chatdengan akun yang diblokirdan pengguna juga bisa

mengatur jika tidak inginmenerima panggilan dariakun tertentu.

Kanal Topik di ExplorePengguna bisa melihat

konten foto maupun videodari topik atau tanda pagaryang diminati, misalnyaseni, olahraga atau fesyen.Ide utama kanal topikadalah mempermudahpencarian konten sesuaidengan keinginan.

Jika tidak ingin melihatkanal topik tertentu, tekandan tahan kanal tersebutlalu pilih “Diam” atau“Mute” dari menu sehinggakanal tersebut akanberpindah ke bagian palingakhir.

Efek kameraEfek kamera terbaru dari

Instagram dirancang olehAriana Grande, Buzzfeed,Liza Koshi, Baby Ariel, danNBA, dapat dilihat jikapengguna mengikuti akun-akun tersebut.

Jika tidak mengikuti mereka,pengguna tetap bisa melihatefek itu, ketuk efek yangdisukai untuk menambahkannyake kamera. (nts)

Agar Biaya Produksi Ringan, AppleBuat iPhone 6S di India

IPHONE-iPhone 5s pernah sangat laris di India.

JAKARTA (Metrans)Pabrik Wistron, yang

membuat iPhone SE diBengaluru, India, dikabarkanmulai menambahkan liniuntuk memproduksi iPhone6s.

iPhone 6s, dilansir darilaman Phone Arena,diproduksi di India karenapotensi penjualan unit yangcukup besar di negaratersebut. Seri iPhone 6menyumbang 33 persenpenjualan iPhone di India,sementara iPhone Se hanya15 persen.

iPhone 6s dariWinstron hanya akandijual di India, salah satukeuntungan bagi Appleadalah produk ini tidakakan dikenakan pajakimpor sehingga harga akanlebih murah. Sambil melihatkapasitas produksi di

Bengaluru, Apple tetapakan mengimpor iPhone 6sdi India.

Apple menaikkan hargaper unit sekitar 6-7 persensebagai konsekuensi daripajak barang impor dinegara tersebut, angka pajakuntuk ponsel pintar di Indianaik sekitar 10-20 persentahun ini.

Produk Apple sejak lamadiminati di Indoia, antaralain iPhone 5s pernahmenjadi perangkat iOSterlaris di sana, disusuliPhone SE.

Sejak tahun lalu Applememproduksi iPhone SE diIndia agar tidak terkenabiaya impor. Ponselproduksi India untuk dijualdi dalam negeri dikabarkanberharga 100 dolar lebihmurah dari hargasebelumnya. (ari)

Page 13: PRESIDEN JOKO WIDODO: Jayakan Kembali Rempah-rempah! SURAT KABAR HARIAN Untuk Keutuhan Indonesia (Luar kota Padang + ongkos kirim) ... tingkat kunjungan ke Pantai Air Manis, Kota Padang,

13JUMAT 29 JUNI 2018

SEPUTAR PARLEMEN

DPRD KotabaruApresiasi Pemkab

Raih Tiga Kali WTPKOTABARU (Metrans)

Legislatif Kabupaten Kotabaru, KalimantanSelatan, mengapresiasi pemerintah daerahsetempat atas keberhasilannya tiga tahunberturut-turut berhasil meraih predikat WajarTanpa Pengecualian (WTP) terhadap laporankeuangan.

Ketua DPRD Kotabaru, Hj Alfisah Rabumengatakan, dengan diraihnya WTP diharapkanberbanding lurus dengan percepatan realisasianggaran.

“Karena kami melihat fakta yang terjadipercepatan realisasi anggaran terjadi melambat,”kata Alfisah.

Diharapkannya capaian WTP ini berbandinglurus dengan percepatan realisasi anggaran,lanjutnya, agar apa yang diharapkan hasil ataupembangunan di daerah bisa dirasakan olehmasyarakat.

Selain itu, momentum capaian tersebut jugadiharapkan dapat berdampak pada menurunnyaangka kemiskinan, pengangguran dan membawaefek pada kesejahteraan masyarakat.

Diketahui, Bupati Kotabaru H Sayed Jafardalam sidang paripurna DPRD setempat denganagenda penyampaian pertanggungjawaban ataslaporan keuangan daerah anggaran 2017mengungkapkan telah meraih opini Wajar tanpapengecualian yang kali ini merupakan ketigakalinya berturut-turut.

Bupati Kotabaru, H sayed Jafar dalamsambutannya di hadapan sidang paripurnayang dipimpin Ketua DPRD Kotabaru, HjAlfisah mengatakan, laporan keuangan yangdisampaikan tersebut sebelumnya telah diauditoleh Badan Pemeriksa Keuangan (BPK)-RIperwakilan Kalsel.

“Pemerintah daerah telah melakukan koreksisesuai dengan rekomendasi BPK RI sehinggalaporan keuangan yang disampaikan ke DPRDuntuk mendapatkan pengesahan menjadi Perdaadalah merupakan laporan keuangan audited(laporan keuangan yang telah diaudit dandisempurnakan sesuai hasil audit),” kata SayedJafar.

Laporan keuangan ini lanjut dia,dimaksudkan sebagai salah satu wujudtransparansi dan akuntabilitas pemerintahKabupaten Kotabaru dalam rangkamelaksanakan good governance sekaligusimplementasi sistem akuntansi keuangan daerahseperti yang diatur dalam peraturan perundang-undangan pengelolaan keuangan negara/daerah.

Menurutnya, tujuan penyusunan laporankeuangan ini juga untuk memberikan informasiyang relevan mengenai posisi keuangan danseluruh transaksi yang dilakukan olehpemerintah Kabupaten Kotabaru selama periodetahun anggaran 2017, meliputi pendapatan,belanja, pembiayaan, aset, kewajiban, ekuitasdana dan aliran kas.

Dikatakan, Laporan keuangan pemerintahKabupaten Kotabaru menerapkan akuntansiberbasis akrual pada tahun 2017 sebagaipelaksanaan peraturan pemerintah No71/2010standar akuntansi pemerintah (SAP) terdiri darilaporan realisasi anggaran, laporan perubahansaldo anggaran lebih, neraca, laporanoperasional, laporan arus kas, laporanperubahan ekuitas,serta catatan atas laporankeuangan.

“Pada tahun 2017 kami telah melakukanbanyak dan selalu berupaya melakukanperbaikan-perbaikan untuk menyajikan laporankeuangan pemerintah daerah yang wajar danbisa dipertanggungjawabkan,” tandasnya.

BPK telah memeriksa neraca pemerintahKabupaten Kotabaru per 31 Desember 2017,laporan realisasi anggaran, laporan perubahansaldo anggaran lebih, laporan operasional,laporan arus kas dan laporan perubahanekuitas serta catatan atas laporan keuanganuntuk tahun yang berakhir pada tanggal-tanggal tersebut.

“BPK-RI telah menerbitkan laporan hasilpemeriksaan atas laporan keuangan pemerintahKabupaten Kotabaru tahun anggaran 2017 yangmemuat opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP)untuk yang ketiga kalinya,” ungkapnya. (ant)

DARUL SISKA:

Partai Golkar Bertekad PertahankanKemenangan di Sumbar

ORIENTASI - Suasana Partai Golkar Sumbar saat menggelar Orientasi Fungsionaris partaiberlambang beringin itu di Kyriad Hotel Bumiminang, Kamis (28/6)

PADANG (Metrans)Partai Golkar menargetkan

lebih dari dua kursi DPR RIdari daerah pemilihan Sumbar.Selain itu, partai berlambangpohon beringin itu jugabertekad mempertahankankemenangannya di Sumbar.

“Saat ini dari Sumbar adadua wakil Golkar di DPR RI.Kita bertekad di Pileg 2019,jumlah itu bertambah. Kitaharus maju. Untuk itu, semuakader mesti bersatu padu,”kata Wakil Ketua DPP PartaiGolkar, Darul Siska saatmembuka Orientasi Fungsio-naris DPD Golkar Sumbar,Kamis (28/6) di Padang.

Menurut Darul, peluangGolkar untuk merealisasikantarget itu sangat terbuka lebar.Pasalnya, Golkar memilikikeunggulan dibandingkanpartai lain. Partai Golkarmerupakan partai yang sudahberpengalaman dan teruji.

“Kita memiliki sumberdaya manusia yang handal.Kaderisasi terus berjalanmenghasilkan kader-kaderpotensial di Golkar. Berbedadengan sejumlah partai lain

yang baru lahir pasca re-formasi,” jelasnya.

Selain itu, kata Darul,Golkar juga memiliki aset yangbanyak karena umurnya yangsudah lama. Aset itu menjadimodal untuk Golkar berjuangmerebut hati rakyat.

“Golkar juga memilikimaster plan panjang sampai2045, sehingga arah PartaiGolkar sudah jelas. Hal inidipastikan sangat mendu-kung bagi Golkar bertarungdalam dunia perpolitikan diIndonesia,” jelasnya.

Menurut Darul dengankeunggulan itu, pihaknyaoptimis Golkar bisa menang.Bukan hanya di Sumbar, namunjuga di Indonesia. Syaratnya,semua kader bisa bersatu padumemenangkan Golkar.

“Kita bisa menang, bukanhanya di Sumbar tapi diIndonesia. Makanya Sumbarharus memberikan kontribusibagi kemenangan Golkar diIndonesia. Kalau kemarinhanya dua kursi DPR RI, kitaberharap 2019 bisa lebih,”tegasnya.

Sementara Ketua DPD

Golkar Sumbar, Hendra IrwanRahim menyebutkan dirinyabertekad sama dengan DarulSiska. Target untuk mem-

DPD RI Minta BPJS Kesehatan Cepat Membayar KlaimJAKARTA (Metrans)

Dewan Perwakilan DaerahRepublik Indonesia memintaBPJS Kesehatan cepat me-nyelesaikan pembayaranklaim kepada para mitrapemberi layanan fasilitaskesehatan atau faskes diseluruh daerah.

“Keterlambatan pem-bayaran klaim BPJS kepadamitra seperti rumah sakit,klinik dan praktik mandiri akanberdampak buruk bagi pela-yanan kesehatan kepadamasyarakat,” kata KetuaKomite III DPD RI FahiraIdris saat Rapat DengarPendapat (RDP) bersama

Direksi BPJS KesehatanBayu Wahyudi di RuangRapat Komite III DPD RI,Senayan, Jakarta, Selasa (26/6), seperti disampaikan dalamketerangan pers, Rabu.

Dia mengatakan, koor-dinasi dan komunikasi BPJSdengan faskes soal pe-mbayaran klaim harus be-rjalan dengan baik. Jangansampai BPJS “mismatch”dengan faskes soal pem-bayaran klaim.

“Penundaan atau ke-terlambatan pembayaranklaim akan berdampak kepadapelayanan kesehatan kepadamasyarakat,” katanya dalam

RDP yang juga dihadiri KetuaAsosiasi Rumah Sakit DaerahDr Kusmedi Priharto danPerwakilan PerhimpunanRumah Sakit Indonesia Faj-aruddin Sihombing.

Fahira mengingatkan,keterlambatan pembayaranklaim Jaminan KesehatanNasional (JKN) oleh BPJSKesehatan dapat memicukeresahan dari pihak rumahsakit, klinik ataupun praktiklayanan kesehatan mandiri.“Sebab hal tersebut men-gganggu operasional daripemberi layanan kesehatanyang ujung-ujung mem-pengaruhi pelayanan kepada

masyarakat,” katanya.Wakil Ketua Komite III

DPD RI Delis Julkarson Hehimenambahkan, selain ma-salah keterlambatan klaim,publik juga sering menge-luhkan soal seringnya BPJSmengeluarkan kebijakanyang berubah-ubah. Ke-bijakan ini membuat kagetkhususnya rumah sakit,klinik dan praktik layanankesehatan mandiri di daerahterpencil dan terluar.

“Sosialisasi peraturandari BPJS kepada mitra danmasyarakat masih sangatlemah. Kita anggota DPDbersedia membantu BPJS

untuk melakukan sosialisasikepada masyarakat, asalkanmenyediakan narasumberuntuk menjelaskan kepadamasyarakat,” katanya.

Delis mengingatkan, kin-erja BPJS Kesehatan padatahun ini dan tahun 2019 akansangat vital sebab merupakantahun-tahun politik. Apabilakinerja BPJS banyak men-dapatkan kritik, maka haltersebut akan mempengaruhicitra pemerintah.

“Kita tidak ingin ke-tidakpuasan terhadap kinerjaBPJS Kesehatan akan mem-pengaruhi ketidakpuasanterhadap kinerja pemerintah

yang sudah baik. Karena itu,BPJS harus benar-benarbersinergi dengan pihakterkait untuk menjamin agarprogram Jaminan KesehatanNasional sebagaimana amanatundang-undang berjalandengan baik,” ujarnya.

Direksi BPJS KesehatanBayu Wahyudi menjelaskan,salah satu penyebab kete-rlambatan pembayaran klaimselama ini karena terjadi“mismatch” antara besaraniuran yang diterima denganbiaya pelayanan kesehatanyang dibayarkan. “Selama inibesaran iuran yang dite-tapkan sesuai Perpres Ja-

minan Kesehatan masih lebihrendah dengan perhitunganaktuaria,” katanya.

Keterlambatan pemba-yaran klaim karena keter-batasan anggaran, bisa jugakarena penundaan klaim.Penundaan klaim ini karenaketidaksesuaian tagihan dan‘pending’ karena kendalaurusan medis.

“Telat juga karena ma-salah ketidaklengkapan ad-ministrasi. Karena itu kamisekarang menggunakan dig-italisasi untuk pengajuantagihan bersifat ‘online’,”kata Direktur BPJS KesehatanMaya Amiarny Rusady. (ant)

pertahankan kemenangan diSumbar harus direalisasikan.

“Kita ingin mempertahankankemenangan yang diraih di

Sumbar pada Pileg 2014 lalu.Untuk itu, semua kader harusberjuang memenangkan Golkar,”tegasnya. (pep)

WAKIL KETUA KOMISI X DPRRI:

Indonesia Harus Optimis HadapiGlobalisasi Kebudayaan

Sutan Adil Hendra

JAKARTA (Metrans)Wakil Ketua Komisi X

DPR RI Sutan Adil Hendramengatakan Indonesia harusoptimis menghadapi glo-balisasi kebudayaan karenatelah memiliki modal dalammelakukan penguatan stra-tegi kebudayaan.

“Untuk menghadapi glo-balisasi, Indonesia sebe-narnya telah memiliki lan-dasan regulasi yang kuatuntuk memajukan kebu-dayaan, karena DPR telahmengesahkan UU Nomor 5Tahun 2017 tentang Pe-majuan Kebudayaan, dan UUNomor 3 Tahun 2017 tentangSistem Perbukuan,” kataSutan dalam siaran pers yangditerima di Jakarta, Rabu.

Sutan yang merupakanpolitisi Partai Gerindra itu

mengemukakan UU Pema-juan Kebudayaan mendu-kung agenda kebudayaandari segi anggaran danprogram.

Di samping itu, lanjut dia,UU Sistem Perbukuan bisamenjadi pilar yang mengu-atkan kemajuan kebudayaandan pendidikan suatu negara.Setelahnya hanya tinggalmenerapkannya secara lokaldengan instrumen programdan anggaran secara lebihnyata.

“Dengan adanya UUKebudayaan dan SistemPerbukuan, Indonesia tidakperlu terlalu mengkhawatirkankehilangan daya saing dalanmenghadapi globalisasi.Karena dua UU tersebutmerupakan pondasi utamadalam menempatkan ke-

budayaan sebagai bentengmenghadapi segala tan-tangan bangsa yang ada,”terang Sutan.

Sutan juga mengung-kapkan persoalan sosialbudaya Indonesia saat iniadalah rendahnya IndeksKetahanan Nasional. Ren-dahnya nilai sosial budayadi Indonesia ini, kata Sutan,menyebabkan kurangnyakepatuhan terhadap pranatasosial dan hukum.

Hal tersebut dinilai ter-cermin dari kurangnya ke-teladanan dari pemimpin,penegakan hukum yangbelum maksimal serta gen-erasi muda kurang tertarikpada sejarah dan ideologi.

Sutan menilai perlu di-munculkannya wacana pem-bangunan nasionalisme baru,

pemantapan wawasan ke-bangsaan, serta penguatanpelayanan sosial. Wacanalain yang perlu didoronguntuk semakin kuat dantumbuh, kata dia, ialah ba-gaimana merawat keragamanmasyarakat dan kebudayaanserta penguatan kualitas dan

kompetensi pemuda.“Semua ini diperlukan

agar menjadi pengendalidalam membangun kema-ndirian bangsa dan sebagaiantisipasi terhadap pengaruhglobalisasi,” kata Sutan yangmerupakan anggota DPR asaldaerah pemilihan Jambi. (ant)

Anggota DPR Mencoblos di Pilkada Padang

Alex Hendra Lukman

PADANG (Metrans)Anggota DPR RI

Alex Hendra Lukmanmenocoblos di TempatPemungutan Suara(TPS) 11 KelurahanUlak Karang Selatan,Kecamatan PadangUtara, Kota Padang,Sumatera Barat padaRabu.

Memakai kemejakotak-kotak, dia datangke TPS sekitar pukul11.12 WIB danlangsung menyapamasyarakat dan petugasKPPS. Kemudian dirinyamendatangi mejapendaftaran danmemberikan suratpemberitahuanpemungutan suarakepada petugas diPadang, Rabu.

Petugas langsungmemberikan surat suaradan mempersilahkan

menuju tempatpencoblosan yangberbentuk kotak untukmenggunakan hakpilihnya. Setelahmelakukan pencoblosan,Alex memasukkan suratyang telah dicoblos kedalam kotak suara.Usai mencoblos politisiPDI Perjuangan itutidak lupa mencelupkanjari telunjuknya ke tintasebagai tanda telahmenggunakan haksuaranya.

“Bagi saya iniadalah sebuahkewajiban untuk ikutserta dalam PilkadaPadang, saya memilikiKTP Padang danmenyalurkan hak pilihdi sini,” kata dia.

Menurut pria yangmenjabat sebagai KetuaDPD PDI PerjuanganSumatera Barat itu

memilih tetap memilikiKTP Padang danmenyalurkan hak suaradi Pilkada Padang,”katanya.

Ia berharap pilkadaini dapat berjalansukses dan lancar,dalam pelaksanaanpilkada serentak initelah terbangun sistemyang jelas. Apabila adayang tidak puasdengan hasil pemilihanlaporkan ke MahkamahKonstitusi dengansegala bukti kecuranganyang ditemukan.

“Setelah itu hasilkeputusan MahkamahKonstitusi bersifat finaldan mengikat sehinggaharus diterima olehseluruh perserta danpendukung pilkada,”kata dia.

Pilkada Padang 2018diikuti dua pasang

calon yaitu Emzalmi-Desri nomor urut satuyang diusung tujuhpartai dan Mahyeldi-Hendri Septa nomorurut dua yang diusungPKS dan PAN.

Emzalmi merupakanWakil Wali KotaPadang petahana yangberpasangan denganMahyeldi pada PilkadaPadang 2013 dan tampilsebagai pemenang.Sedangkan WakilEmzalmi, Desri Ayundapada pilkada Padang2013 juga mencalonkandiri sebagai wali kotaberpasangan denganJames Helyward.

Sementara Mahyeldimerupakan wali kotapetahana yang kembalimencalonkan diri danberpasangan denganKetua DPD PAN PadangHendri Septa. (ant)

mengatakan hal inidilakukan karena dirinyaingin tetap menjadibagian dari warga KotaPadang meskipunbertugas sebagaianggota DPR RI diJakarta.

“Semua memangdapat memilih karenaalasan pekerjaan danberpindah domisili keJakarta dan saya

Page 14: PRESIDEN JOKO WIDODO: Jayakan Kembali Rempah-rempah! SURAT KABAR HARIAN Untuk Keutuhan Indonesia (Luar kota Padang + ongkos kirim) ... tingkat kunjungan ke Pantai Air Manis, Kota Padang,

INTERNASIONAL14 JUMAT 28 JUNI 2018

SECARA PRINSIP

AS dan Rusia Sepakati KTT Trump-Putin

WASHINGTON (Metrans)Hal itu diumumkan menyusul

pertemuan antara Presiden Putindan Penasehat Keamanan NasionalAS, John Bolton.

Presiden Trump mengatakanbahwa pertemuannya denganPresiden Putin bisa dilaksanakansetelah KTT NATO di Brusselsbulan depan.

Presiden Trump jugamengatakan bahwa pertemuantersebut kemungkinanan bertempatdi ibukota Kota Finlandia, Helsinki.

Dia mengatakan kepada parawartawan bahwa dia akanmembaha mengenai perang diSuriah dan situasi di Ukrainabersama dengan sejawatnya dariRusia tersebut.

SEPAKAT - Kesepakatan dicapai menyusul pertemuan antara Presiden Putin dan Penasehat KeamananNasional AS, John Bolton. (Foto: Reuters)

Presiden Trump terakhir kalibertemu Presiden Rusia pada bulanNovember lalu di Vietnam saatpelaksanaan KTT Asia-Pasifik.

Keputusan untukmelangsungkan pertemuan puncakantara kedua pemimpin tersebutdiumumkan Rabu oleh seorangPenasehat Kebijakan Luar NegeriKremlin, Yuri Ushakov.

KTT akan bertempat di negaraketiga yang menguntungkan keduabelah pihak, yang tanggal danlokasi spesifiknya akan secara resmidi umumkan hari Kamis, kataUshakov.

Setelah pembicaraan denganPutin, Penasehat Keamanan ASJohn Bolton mengatakan dalamjumpa pers di Moskow bahwa

Presiden Trump akan bertemudengan Presiden Putin pada pekan-pekan yang akan datang.

“Presiden Trump meminta saya

untuk datang dan berbicara kepadapihak berwenang Rusia tentangkemungkinan pelaksanaan sebuahpertemuan antara dirinya dan

Amerika Serikat dan Rusia telah bersepakat untukmelangsungkan sebuah KTT yang sudah tertunda cukuplama antara Presiden Donald Trump dan PresidenVladimir Putin

Banjir Hambat Penyelamatan BelasanRemajad Gua Thailand

BERKILOMETER - Panjang gua di provinsi Chiang Rai mencapaiberkilometer ke bawah tanah.

BANGKOK (Metrans)Luapan air menghambat

pencarian 12 remaja dan pelatihsepak bola mereka yang sudahterperangkap di sebuah gua diThailand selama empat hari.

Hujan lebat membuat per-mukaan air naik lebih cepatdaripada kemampuan alat untukmemompanya sehingga membuatputus asa ratusan petugaspenyelamat.

Pintu masuk utama sekarangsudah tidak bisa dipakai, memicupencarian cara lain untuk men-capai dasar kompleks terowongan.

Komunikasi dengan orang-orang hilang ini sudah terputussejak hari Sabtu (23/06).

Tetapi pada hari Selasa,penyelam angkatan laut dilapo-rkan melihat jejak kaki baru didalam kompleks terowongan,sehingga memunculkan harapankeselamatan kelompok itu.

Pompa air berkekuatan tinggitelah dipakai tetapi permukaanair naik lebih tinggi lagi semalam

sehingga membanjiri lorong lainterowongan.

Tim pencari dan penyelamatkemudian meninggalkan daerahyang mereka yakini anak-anakyang hilang kemungkinan berada,dan sekarang mereka ke puncakbukit untuk menemukan lubangatau cara lain untuk masuk kedalam.

Presiden Putin,” ungkapnya.Kedua mengingkan KTT

tersebut akan dapat memperbaikihubungan kedua negara, ungkap

Bolton.“Baik Presiden Trump dan

Presiden Putin merasa bahwapenting bagi kedua pemimpin darikedua negara yang sangat pentingini untuk duduk dan berdiskusimengenai masalah bersama danbidang-bidang yang bisabekerjasama. Hal ini merupakansesuatu yang saya kira akanmeningkatkan hubungan bilateralAS-Rusia dan memberikankontribusi bagi kestabilan dunia,”tambahnya.

Presiden Putin menyampaikanbahwa pertemuannnya denganBolton membangkitkan harapanakan pemulihan penuh hu-bungan kedua negara, yangdiakuinya tidak dalam situasiideal saat ini.

Presiden Putin menegaskanbahwa Moskow tidak pernahmencari konfrontasi danmenurutnya hubungan buruk saatini antara kedua negara adalahmerupakan hasil dari konfrontasipolitik yang sengit di dalam negeriAS sendiri. (bbc)

TIM PENYELAMAT - Lebih 1.000 orang, termasuk penyelam dan pasukan khusus terlibat dalam tim penyelamat.

Militer AS DimintaTampung Lebih 12

Ribu PerantauWASHINGTON (Metrans)

Militer Amerika Serikat diminta KementerianKeamanan Dalam Negeri untuk menampung danmerawat keluarga perantau, yang berjumlah hingga12.000 orang, kata Pentagon Rabu, dalam tanda terbarubahwa militer dijadikan peran pendukung kebijakanimigrasi Presiden Donald Trump.

Pentagon mengatakan dalam pernyataan bahwamiliter diminta menyediakan tempat penampungan untuk2.000 orang dalam waktu 45 hari.

Jika sarana tersebut tidak tersedia, penampungansetengah terpisah dan berdinding lunak, yang mampumenampung hingga 4.000 orang, akan dibangun di tigatempat terpisah, kata Pentagon.

Dalam menghadapi kemarahan di dalam dan luarnegeri atas tindakan kerasnya terhadap perantau gelap,Trump minggu lalu dipaksa meninggalkan kebijakannyamemisahkan anak-anak dari orangtua, yang ditangkapkarena secara tidak sah melintasi perbatasan AS-Meksiko.

Pentagon mengatakan Kementerian Keamanan DalamNegeri lebih menyukai fasilitas bagi para pendatangdidirikan di Texas, Arizona, New Mexico atau Kaliforniauntuk akses dan pengawasan dan untuk memenuhiketentuan pemukiman Flores yang merupakan upayayang wajar dilakukan untuk menempatkan anak dibawah umur di wilayah geografis di mana mayoritastersebut ditangkap.

Kesepakatan Flores 1997 menetapkan kebijakanuntuk penahanan anak di bawah umur dalam tahananpetugas imigrasi.

Pada Senin, Menteri Pertahanan Jim Mattismengatakan militer sedang mempersiapkan untukmenampung para perantau di Fort Bliss di El Paso,Texas, dan Pangkalan Udara Goodfellow di SanAngelo, Texas.

Militer AS, dan Mattis khususnya, telahmenekankan bahwa pihaknya hanya memberikandukungan logistik kepada Kementerian KeamananDalam Negeri, yang menangani masalah-masalahimigrasi.

Pada pekan lalu, militer AS mengatakan dimintapemerintah bersiap menampung hingga 20.000 anakperantau. (ant)

SETELAH USIR GERILYAWAN

Pemerintah Libya Secara Resmi Kuasai Pelabuhan MinyakTRIPOLI (Metrans)

Perusahaan minyak nasionalmilik Pemerintah Libya yangberpusat di bagian timur negeriitu pada Rabu (27/6) mengambil-alih pelabuhan minyak di wilayahsabit minyak dari militer.

Faraj Al-Hassi, KetuaPerusahaan Minyak, dan HatemAl-Arebi —Juru BicaraPemerintah— mengeluarkanpengumuman tersebut selamatakliamt di Pelabuhan Es Sidra.

“Hingga hari ini, operasi danpemasaran minyak akan beradadi tangan para ahli dan hasilpenjualan minyak akan mengalirke gubernur bank sentral di KotaAl-Bayda (Libya Timur), dan akan

dipantau oleh Parlemen danpemerintah sementara Libya,” kataAl-Hassi dalam taklimat tersebut.

Sementara itu, Al-Arebimengaakan para ahli perusahaanminyak telah mulai “menilaikerusakan pada instalasipelabuhan minyak di wilayah sabitminyak”.

Meskipun adapenandatanganan kesepakatanperdamaian yang ditaja PBB olehsemua partai politik Libya pada2015, Libya secara politik tetapterpecah antara pemerintah LibyaBarat dan Timur, dan keduanyabersaing memperebutkankeabsahan.

Brigade Pertahanan Benghazi,

kelompok garis keras yangbersekutu dengan Ibrahim Jathran—mantan kepala dinas pengawalperusahaan minyak yang kinidicari, belum lama ini melancarkanserangan terhadap wilayah sabitminyak Libya dan bentrok denganpersonel Angkatan Bersenjatayang berpusat di Libya Timur.

Beberapa hari kemudian, militer,yang dipimpin oleh Jend. KhalifaHaftar, mengambil-alih wilayah itudan mengusir gerilyawan tersebut.

Wilayah sabit minyak, yangterletak sekitar 500 kilometer disebelah timur Ibu Kota Libya,Tripoli, memiliki pelabuhan minyakterbesar di negeri itu.

Libya, yang kaya akan minyak,

telah dirongrong ketidak-amanansejak aksi perlawan 2001 —yangmenggulingkan rejim MuammarGaddafi.

Sebagai sumber pengadilanutama di Libya, minyak dan gasmenjadi andalan bagi 94 persenpenghasilan luar negeri negaratersebut.

Selama beberapa tahunbelakangan ini, Libya menderitakerugian lebih dari 140 miliar dolarAS, setelah berulang-kalipenutupan pelabuhan dan ladangminyaknya, serta harga minyakyang rendah di pasar global,demikian laporan Xinhua —yangdipantau Antara di Jakarta, Kamissiang.

Abbas Janjikan Kesungguhan MengenaiPerdamaian dengan Israel

Tim pencari juga mengg-unakan pesawat tanpa awakdengan pemindai suhu untukterbang di atas gua di daerahitu, meskipun awan rendahmembuat alat itu tidak mungkinterbang terlalu jauh, demikiandilaporkan wartawan BBC, Jon-athan Head.

Selama musim hujan, banjirdapat mencapai ketinggian limameter karena itulah tempat itu

Di Ibu Kota Mesir, Kairo,Sekretaris Jenderal Liga ArabAhmed Aboul-Gheit pada Rabumendesak semua pihak di Libyaagar melanjutkan jalur politik gunamewujudkan perujukan nasional.

Di dalam satu pernyataan yangdikeluarkan, Aboul-Gheitmengatakan rakyat Libya mestiberusaha menyelenggarakanpemilihan presiden dan anggotadewan legislatif serta menyatukan

semua lembaga di negeri tersebut.Pemimpin Liga Arab itu kembali

menyampaikan komitmenorganisasi tersebut untukmendukung semua pihak di Libyadalam kerangka kerja proses politikyang digagas oleh PBB.

Ia juga menggaris-bawahiperlunya memelihara prasaranaekonomi dan instalasi minyak Libyaserta menjauhkan semuanya daripertikaian politik. (ant)

RAMALLAH (Metrans)Presiden Palestina

Mahmoud Abbas pada Rabu(27/6) mengatakan pihakPalestina bersungguh-sungguh mengenaiperdamaian dengan Israeldan kedua negara bisahidup dalam kedamaian dankestabilan dengan dasarperbaasan 1967.

Pernyataan Abbas itudikeluarkan saat inimenerima Pangeran Williamdari Inggris di kantornya diKota Ramallah, Tepi BaratSungai Jordan.

“Kami ingin mencapaiperdamaian melaluiperundingan dan ini adalahposisi kami yang belumberubah sejak lama,” kataAbbas, sebagaimana dikutipXinhua —yang dipantauAntara di Jakarta, Kamispagi.

Itu adalah kunjunganpertama oleh seoranganggota kerajaan Inggris kewilayah Palestina yangdiduduki Israel.

Abbas, saat menyambutkunjungan bersejarah

tersebut, mengatakan iaberharap itu takkan menjadikunjungan terakhir, danPangeran Inggris tersebutakan kembali “ketika rakyatPalestina meraihkemerdekaan”.

Sementara itu, Abbaskembali menyampaikanposisinya mengenaiterorisme.

“Kami berkomitmen untukmemerangi terorisme di manapun itu, baik di tingkatlokal, regional maupuninternasional, dan untuk itukami melakukan kontakdengan semua negara,”katanya.

Selama kunjungan takresminya, Pangeran Williammengunjungi KampPengungsi Jalazon di dekatRamallah, singgah untukmelakukan kunjungan di kotatua di kota tersebut untukacara budaya, dan kemudianmenyaksikan pertandingansepak bolah oleh anak-anaksetempat.

Pada Selasa (26/6),Kementerian Luar NegeriPalestina mengutuk serangan

oleh pemukim Yahuditerhadap orang Palestinadan tempat suci mereka,dan mengatakan pemerintahIsrael bertanggung-jawabatas serangan itu.

Kementerian tersebutmengatakan di dalam satupernyataan bahwa padatahap ini, pemerintah Israelmelihat kesempatan untukmelakukan rencanaperluasan kolonial, termasukpenuntasan Judaisasi atasJerusalem, perluasanpermukiman serta makinmenghapuskan kehadiranPalestina dari wilayahpendudukan.

Pernyataan itudikeluarkan setelahbentrokan pada malam hariantara orang Palestina danpasukan Israel tepat setelahpemukim memasuki KotaNablus di Tepi Barat SungaiJordan dan melakukanupacara di Makam NabiYusuf AS —tempat yangdipandang suci oleh keduapihak.

Beberapa sumber medismengatakan lebih dari 35

orang Palestina, termasukseorang wartawati danseorang anak kecil, cederaoleh tentara Israel yangmenembakkan peluruberlapis karet dan peluruaktif, gas air mata sertagranat kejut untukmembubarkan orangPalestina.

Pemukim Yahudi jugamenyerang warga sipilPalestina dan kendaraanmereka di Desa Burqa.

Kementerian Luar NegeriPalestina menuduh AmerikaSerikat mendukung Israel,dan membiarkan pemukimYahudi melancarkanprovokasi dan kekerasanterhadap orang Palestinadan tempat suci mereka”.

Kementer ian tersebutjuga menyeru DewanKeamanan PBB agar“mempercepat pelaksanaanmekanisme hukuminternasional danprosedur un tukmengaktifkan sistemperl indungan internasionalsebelum keadaan sangatterlambat”. (ant)

seharusnya hanya didaki antarabulan April sampai November,

kata pemandu wisata setempatkepada BBC. (*)

Page 15: PRESIDEN JOKO WIDODO: Jayakan Kembali Rempah-rempah! SURAT KABAR HARIAN Untuk Keutuhan Indonesia (Luar kota Padang + ongkos kirim) ... tingkat kunjungan ke Pantai Air Manis, Kota Padang,

JUMAT 29 JUNI 2018 15METRO SPORTBERADA DI GRUP C LIGA 3

Laga Pembuka, PSP Padang Ditantang Solok FCPADANG (Metrans)

Drawing Liga 3 Sumbartuntas dilaksanakan. Seba-nyak 19 tim siap untuk ber-buru tiket untuk lolos kebabak regional. Tim ke-banggaan Kota Padang se-ndiri dalam Liga 3 tahun iniberada di grup C.

Untuk memburu tiket kebabak delapan besar di grupini, Pandeka Minang-julukan-PSP akan bersaing dengantuan rumah PSKA Agam,Solok FC, Limkos dan PSPasbar.

Laga pembuka yang ak-an ditabuh di Stadion BukitBunian Lubukbasung Ka-bupaten Agam, Abdul "B-uya" Faisal dan kawan-kawandakan dilaksanakan, Senin (2/7), di mana dalam laga yangakan ditabuh pukul 15.30WIB, Pandeka Minang akanmenghadapi favorit juaraSolok FC.

Asisten Manajer PSPPadang, Yendrizal "Oyong"menyatakan, PSP berada digrup C. Meski tidak diun-ggulkan, tim ini siap bersaingdi grup yang dihuni tim-tim

Timnas U-19 Atasi PersibaJAKARTA (Metrans)

Timnas Indonesia U-19menang 3-1 atas PersibaBantul pada laga uji cobadi Stadion Sultan Agung,Bantul, Rabu (27/6/2018).

Kemenangan ini jadiyang perdana buat TimnasIndonesia U-19 selama menj-alani dua tahap pemusatanlatihan (TC) di Stadion Uni-versitas Negeri Yogyakarta(UNY), Yogyakarta, dalamrangkaian persiapan men-ghadapi Piala AFF U-19 diJawa Timur, 1-14 Juli 2018.

Pada uji coba sebe-lumnya, Timnas GarudaNusantara selalu menelankekalahan. Syahrian Abim-

anyu dkk. takluk dari PersisSolo dan PSS Sleman, saatTC tahap pertama.

Pelatih Indra Sjafri menu-runkan dua tim berbeda.Babak pertama, startingeleven diisi muka-muka baruseperti Irsan Lestaluhu,Todd Rivaldo, David Rumb-ekiak, M. Rafli Syahril,hingga M. Firly, yang berk-olaborasi dengan nama-namalawas seperti Witan Su-laiman, Rifad Marasabessy,Aji Kusuma, dan SamuelChristianson.

Sementara di paruh k-edua, nama-nama sepertiSaddil Ramdani, SyahrianAbimanyu, Feby Eka Putra,

Asnawi Mangkualam Bahar,hingga Hanis Sahara Putrayang tampil.

Pada laga melawan Per-siba ini, Timnas IndonesiaU-19 unggul cepat, menitkeempat. Winger Persipura,Todd Rivaldo, menceploskansi kulit bundar seusai men-erima umpan Aji Kusuma.

Timnas Indonesia U-19menggandakan skor melaluiWitan Sulaiman, menit ke-15. Pemain SKO Ragunanitu menaklukan kiper FauzanAdzima lewat sepakan ter-ukur.

Striker Bali United, HanisSaghara Putra, membawaTimnas Garuda Nusantara

hebat."Kita akui ini grub berat,

namun kami siap bersainguntuk bisa lolos ke babakselanjutnya, meski dalamgrup ini kami tidak diu-nggulkan," terang YendrizalOyong.

Oyong mengakui, materiyang ada di PSP saat ini kalahjauh dari empat pesaing, dimana PSP hanya diperkuatpemain kelahiran 2000 se-dangkan lawan selain pe-mainnya sudah punya pe-ngalaman di dunia sepakbolanasional, mereka juga punyapemain rata-rata kelahiran 1996sesuai batas akhir pemainLiga 3.

"Kita mendaftarkan 25pemain, rata-rata mereka iniberusia 18 tahun. Kalau punada hanya beberapa orangpemain yang berpengalamantermasuk tiga orang senior.Namun kami yakin pemainmuda PSP ini bisa mem-berikan yang terbaik di Liga3 tahun ini," terangnya.

Bicara persaingan di grupC, Oyong menilai setiap timsama-sama memiliki peluang

semakin menjauh, tepatnyamenit ke-60, setelah me-manfaatkan umpan M. LutfiKamal Baharsyah.

Persiba berhasil mem-balas pada menit ke-86 lewattendangan bebas Arif Sat-yayudha Alkanza. Pertan-dingan berakhir dengan ke-menangan Timnas IndonesiaU-19.

Saat melawan Persiba,hanya dua pemain yang takdimainkan, yakni kiper Gian-luca Pagliuca Rossy danRaka Surya. Sementara 26pemain lain diturunkansecara bergantian sejak menitawal, khususnya saat per-gantian babak. (can)

dan salah satu tim tradisionalPSP Padang, Rizal memastikantimnya siap merebut satu tiketke babak 8 besar.

“Persiapan khusus sudahkami lakukan selama duabulan terakhir. Untuk materipemain kami menyebutnyadengan Aroma Nusantarakarena pemain terdiri daripemain-pemain asli Solok,Tulehu, Papua, Medan, danJakarta,” ulasnya.

Bicara persaingan grupC, pria yang juga wartawanolahraga senior ini mengakumenghormati kekuatan setiaptim yang berlaga. Menurutnyatidak ada tim yang lemahataupun kuat. “Kami fokusterhadap tim sendiri danmenghormati setiap tim yangberlaga. Tidak ada tim kuatataupun lemah di grup ini,”ulasnya.

Untuk target, tim yangbaru melakukan launching,September tahun lalu tersebutmematok target awal lolos kebabak regional. “Dengan materiyang saat ini ada kami cukupoptimis bisa mencapai targettersebut,” pungkasnya. (can)

yang sama untuk bisa loloske babak 8 besar. “Terkaitpersaingan grup C kami siapmenghadapi pertandingan.Dengan persiapan yangsudah dilakukan kami optimis

anak-anak akan bermainmaksimal,” katanya..

Untuk target di Liga 3Sumbar Wilayah Sumbarsendiri, tim berjuluk PandekaMinang itu ditargetkan bisa

menjadi wakil Sumbar dibabak regional. “Bicara targetawal, kami menargetkan anak-anak bisa lolos ke babakregional,” jelas Oyong.

Sementara itu, Ketua

Harian Solok FC, Rizal Marajomengaku timnya siap meng-hadapi Liga 3 Wilayah Sum-bar. Bertanding di Lubuk-basung dan harus ber-hadapan dengan tuan rumah

Dibagi 4 Grup, Liga 3 Sumbar Ditabuh 2 JuliPADANG (Metrans)

Panitia penyelenggaraLiga 3 Sumbar telah men-ggelar drawing di KantorDPRD Sumbar, Kamis (28/6).Sesuai hasil kesepakatanpeserta Liga 3 yang be-rjumlah 19 tim, kompetisi iniakan ditabuh 2 Juli di empatdaerah.

Empat daerah yang men-jadi tuan rumah pelaksanaanLiga 3 ini, Batang Anai FC,PSKA Agam, Gasliko Lima-puluh Kota dan PersijuSijunjung.

"Rencana awak Liga 3Sumbar ini kami tabuh 30 Juni,namun karena permintaanpeserta terutama tuan rumahdalam melakukan persiapan,maka diputuskan Liga 3 inikami tabuh 2 Juli," ujarPanitia Liga 3 Sumbar, YuliusDede usai melaksaan Dra-

wing di Kantir DPRD Sum-bar, Kamis (28/6).

Katanya, 19 tim yangambil bagian dalam Liga 3tahun ini di bagi dalam 4grup, di mana Grup A yangdigelar di Batang Anai, di isioleh tuan rumah Batang AnaiFC, Piaman FC, Pespesseldan Persepak Payakumbuh.Grup B yang digelar diStadion Singo Harau akanbersaing Gasliko LimapuluhKota, Taruna Mandiri Pa-dang, PSKPS Pasaman, PSKBBukittinggi dan PSBS Bas-tusangkar.

Di grup C yang akandigelar di Agam, akan ber-saing, PSKA Agam, LimkosPadang Pariaman, Solok FC,PSP Padang dan PS Pasbar.Sedangkan di grup D akandigelar di Sijunjung, di manadi grup ini akan bersaing

tinya ada tim yang men-gajukan diri sebagai tuanrumah,” katanya.

Kata Yulius Dede, pela-ksanaan Liga 3 2018 WilayahSumbar mempunyai persiapanlebih matang dari padapelaksanaan tahun sebel-umnya. Diikuti oleh 19 timSumbar, menurutnya, pel-aksanaan Liga 3 tahun initidak akan banyak men-dapatkan protes dari timpeserta, terutama tentangpemain.““"Semua pemainyang bisa berlaga di liga 3kali ini sudah melalui prosesscreening (penyaringan)sesuai dengan regulasi yangtelah ditetapkan oleh pusat,"kata Yulius Dede.““

Ia mengatakan, pemainyang bisa ikut maksimalkelahiran 1 Januari 1996 dandibolehkan membawa 3 orang

pemain senior.“Dalam Liga 3 ini, panitia

kata Dede, akan menurunkan120 orang wasit yang terdiridari berbagai lisensi sepertilisensi nasional, C2 bahkanberlisensi FIFA.““"Selain ituada 16 orang pengawaspertandingan. Untuk insp-ektur wasit sebanyak 6 orangdan panitia disiplin sebanyak7 orang," kata Dede.““

Untuk menjaga keamanan,Dede mengatakan, panitiadan tuan rumah sudah mela-kukan perjanjian. Setiap tuanrumah harus menjamin keam-anan pemain, perangkatpertandingan dan peno-nton.““"Pelaksanaan pert-andingan juga harus memilikiizin keramaian dari kepolisian.Serta tuan rumah juga harusmenyediakan tim kesehatan,"ujarnya.“ (can)

Persiju Sijunjung, PersikopaKota Pariaman, PS Gas Sw-ahlunto dan GMR FC Tanah

Datar.““Juara dan runner up

akan lolos ke babak 8 besar.

Di mana lokasi babak 8 besarakan diputuskan oleh panitia,bisa tempat netral atau nan-

Semen Padang Cukur Tim Amatir

Panitia AFF U-19Tunggu Tim Filipina

JAKARTA (Metrans)Piala AFF U-19 2018

sebentar lagi mulaibergulir, tepatnya padaMinggu (1/7/2018).Pertandingan akan digelardi dua kota di Jawa Timur,yakni Sidoarjo dan Gresik.Tim-tim peserta sudahmengonfirmasi kedatanganmereka ke panpel PialaAFF U-19.

Hampir seluruh pesertamemastikan kedatanganmereka pada Kamis (28/6/2018) dan Jumat (29/6/2018)dengan jam berbeda-beda.Hanya Timnas Filipina U-19yang belum memberikankonfirmasi kedatanganmereka ke panpel.

Sejauh ini, pihak panpelbaru mendapatkan jadwalkedatangan saja, tetapibelum menerima kepastianjam kedatangan. Saat inipanpel masih menunggukabar dari Filipina.

Panpel perlumengetahui kedatangankontestan turnamenlantaran terkait acara GalaDinner yang akan

dilangsungkan di PendopoKabupaten Sidoarjo padaJumat (29/6/2018).

"Acara tersebut digelaruntuk menyambut semuatim yang akan bertandingdi Piala AFF U-19. Dengancatatan, semua tim sudahhadir. Untuk itu, sayaharap Filipina sudahdatang sebelum GalaDinner," tutur RonnySuhatril, Ketua Panpel

Piala AFF U-19 2018.Dari jadwal kedatangan

tim-tim peserta yang sudahdikantongi panpel, hanyatuan rumah Indonesiayang tiba pada Kamis (28/6/2018). Sementara 10 timlainnya akan tiba diSurabaya pada Jumat (29/6/2018).

Piala AFF U-19 2018diikuti 11 tim pesertadengan Indonesia sebagai

tuan rumah. 11 tim pesertaterbagi dalam dua grupdan akan bertandingmemperebutkan gelar juaradengan laga finaldimainkan pada 14 Juli2018.

Pertandinganpenyisihan grup Piala AFFU-19 2018 digelar diStadion Gelora Delta,Sidoarjo, dan Stadion JokoSamudro, Gresik. (*/can)

PADANG (Metrans)Semen Padang kembali

mendapatkan ritme per-mainan pasca libur Ramadandan Lebaran kompetisi Liga2 2018. Meski tidak meng-hadapi lawan selevel padauji coba yang digelar diStadion H. Agus Salim,Padang, Rabu (27/6/2018),latih tanding tersebut menja-di ajang pemanasan bagiHengki Ardiles dkk.

Pada uji coba meng-hadapi tim amatir, PSBSBatusangkar, tim KabauSirah panen gol dengankemenangan 6-1. Enam goltersebut dilesatkan melalui

dua gol Afriansyah, sertatambahan masing-masingsatu gol dari RachmatAfandi, Irsyad Maulana,Rosad Setiawan, dan Ana-nias Fingkrew.

Asiten pelatih SemenPadang, Weliansyah, me-ngatakan secara keseluruhanpenampilan anak asuhnyacukup baik. Ia mengaku,hasil akhir bukan tujuan,melainkan bagaimana selu-ruh pemain berusaha men-dapatkan kembali penampilanterbaik seperti pada tigapertandingan terakhir Liga2 2018.

"Seluruh lini bermain

dengan sangat bagus. Linidepan sesuai harapan.Setelah ini kami akan mem-persiapkan diri menghadapilanjutan Liga 2 menghadapiPersik Kendal awal bulandepan," ungkap Welly, Rabu(27/6/2018).

Ia menambahkan, padauji coba menghadapi PSBatusangkar, tim pelatihmemberikan kesempatankepada sebagian besarpemain, terutama yang bakaldibawa ke Kendal.

"Untuk uji coba, kamihanya menggelar satu kali.Setelah ini kami fokus mem-persiapkan diri menghadapi

Page 16: PRESIDEN JOKO WIDODO: Jayakan Kembali Rempah-rempah! SURAT KABAR HARIAN Untuk Keutuhan Indonesia (Luar kota Padang + ongkos kirim) ... tingkat kunjungan ke Pantai Air Manis, Kota Padang,

16 JUMAT 29 JUNI 2018

METRO SP RT

HARGA JERSE DIPOTONG

Jerman Pulang,Fans Inggris Senang

JAKARTA (Metrans)Kejutan terjadi di Rusia ketika

juara bertahan Jerman langsungmasuk kotak di fase grup. Butuhkemenangan lawan lawan KoreaSelatan di Kazan Arena, Kamis(27/6/2018) malam WIB, DieMannschaft malah kalah dua goltanpa balas.

Jerman sudah tersingkirdari ajang Piala Dunia 2018.Kandasnya itu membuatbanyak orang senang, fansBrasil dan fans Inggriscontohnya.

salah satu fans Jerman, Theo,yang ditemui detikSport di pusatkota Kaliningrad sesaat sebelumduel itu.

Jerse Jerman DiskonTersingkirnya Jerman dari Piala

Dunia 2018 langsung berimbaspada penjualan jersenya. KausDie Mannschaft langsung diberidiskon.

Jerman menelan kekalahan 0-2 saat berhadapan dengan KoreaSelatan di ajang Piala Dunia 2018.Dalam pertandingan di KazanStadium, Rabu (27/6/2018), KimYoung-gwon dan Sin Heung-minyang menjadi penjebol gawangManuel Neuer.

Datang dengan status ung-gulan, Jerman mengakhiri kiprah-nya sebagai juru kunci Grup Fdengan satu kemenangan dan duakekalahan. Performa tim sedangtak bagus sepanjang tahun ini,hingga tersingkirnya Jerman bisadiramalkan.

Apalagi sejak kekalahan dariMeksiko, fans Jerman juga sadarbahwa tim kesayangannya berpe-luang besar tak lolos dan ituterbukti di akhir fase grup.

"Jerman memang tak bagusdi Piala Dunia ini. Lihat saja lawanMeksiko di laga awal dan Swedia.Kalaupun tersingkir itu sudahpantas, tapi bila lolos mereka akanlangsung keok di 16 besar," ujar

Bantu Meksiko, TimnasKorsel Dapat Diskon Tiket

JAKARTA (Metrans)Salah satu maskapai asal

Meksiko, Aeromexico,memberikan potongan hargabagi penerbangan ke KoreaSelatan menyusultersingkirnya Jerman dari PialaDunia 2018. KemenanganKorsel atas Tim Panser juga

Selatan berhasil membungkamJerman 2-0.

Dengan begitu, Jermanyang punya tiga angka tidakdapat mengejar perolehanenam poin Meksiko diklasemen akhir. Bertengger diperingkat kedua, skuatberjuluk El Tri itu menemani

Swedia ke babak 16 besarPiala Dunia 2018.

Sebagai rasa terima kasihuntuk Korea Selatan,Aeromexico memberikandiskon 20 persenpenerbangan ke NegeriGinseng. Aeromexicomengumumkan kabar bahagiaitu lewat akun Twitterresminya pada Kamis (28/6/2018).

Kegagalan lolos ke babak16 besar Piala Dunia 2018merupakan yang pertamauntuk Jerman dalam 80 tahunterakhir. Sepanjang sejarah,Jerman pernah tersingkir lebihdini di babak penyisihan padaPiala Dunia 1938 lampau.

Turnamen edisi kali inijuga kian perih untuk Jerman.Toni Kroos dan kawan-kawanmengakhiri Piala Dunia 2018sebagai juru kunci Grup F. Dibabak perdelapan final, Mek-siko bakal menantang Brasil.Duel ini akan dihelat pada 2Juli mendatang. (*/can)

Semen Padang Langsung Fokus ke LigaPADANG (Metrans)

Setelah menggelar ujicobadengan tim amatir, Semen Padanglangsung fokus ke laga sesunguh-nya di Liga 2. Sesuai jadwal, KabauSirah-julukan-Semen Padang akanmelakoni laga 3 Juli mendatangmenghadapi tuan rumah PersikaKendal.

““Dalam laga ini, Semen Pa-

dang menargetkan bisa meraihpoin. Hal ini dilakukan untukmengamankan posisi di papan atasklasemen sementara Liga 2 grubBarat. “"Kita memang harusmenyukuri apapun hasil pertan-dingan. Tapi melihat target kitauntuk segera kembali ke Liga 1berarti kita harus memaksimalkansetiap pertandingan. Agar memu-

dahkan langkah kita kembali keLiga 1," kata Manajer SemenPadang FC Win Bernardino diLapangan Mess Semen PadangFC, kemarin.

““Win mengatakan, tim pelatihdan semua pemain tidak bolehmenganggap enteng semua pertan-dingan dan juga tidak boleh terlalustress dan depresi karena tekananyang berat.“

“"Yang jelas bagaimana kitabisa rilek dalam menjalani semuaini. Tentunya secara teknis timpelatih yang lebih tau," terangnya.

““Terkait persiapan tim, Winmenjelaskan, Hengki Ardiles dankawan-kawan sudah lama mela-kukan persiapan. Tapi sekarangbagaimana mengembalikan kondisipascalibur Ramadan dan lebaran.Jeda kompetisi ini harus diman-faatkan semaksimal mungkin.

““Untuk persiapan itu sendiri,Semen Padang FC melakukan ujicoba dengan salah satu tim yangakan mengikuti Liga 3 PS Batu-sangkar.““"Kita memang kesulitanuntuk mencari lawan seimbangyang bisa menguji setiap lini.Namun uji coba ini tentunyabermanfaat untuk mengembalikansentuhan pemain," ungkapnya.

““Sedangkan untuk posisi bekkanan yang saat ini praktis hanyadiisi Hengki Ardiles, Win menga-takan, tim pelatih sudah mem-persiapkan beberapa pemainseperti Apriyogi dan AbdurahmanLestaluhu.““"Saya pikir saat inikondisi tim sangat fleksibel. Tidakterpaku dengan pola 4-4-2. Ka-dang tim pelatih mengubah ke pola3-5-2 dan lain-lain. Ini yang patutkita apresiasi yang bagis dari timpelatih karena tidak ketergan-tungan dengan satu pola," kataWin. (can)

Dengan hasil itu, Jerman punfinis sebagai juru kunci Grup F.Mereka menjadi juara bertahankeenam yang terhenti di fase grup.Sponsor aparel Jerman, Adidas,langsung bergerak cepat agarjersey Toni Kroos cs bisa lakulebih banyak. Ada diskon sebesar30 persen untuk seragam PialaDunia 2019.

Jersey Jerman dijual seharga130 dollar AS atau setara Rp 1,8juta rupiah dalam harga yang dilansiroleh situs resmi Adidas. Harga itusudah dikeluhkan kemahalan olehbeberapa fans Jerman. Oleh karenaitu, diskon bisa menjadi caramendongkrak penjualan pascatersingkirnya Jerman. (can/*)

Sayang Korsel tak LolosJAKARTA (Metrans)

Walau tersingkir dari PialaDunia 2018, tetapi hasil keme-nangan atas Jerman bisa menjadiobat penawar rasa duka untukKorea Selatan. Namun sangpelatih, Shin Tae-yong, justru tidakmenampakkan rasa gembiranya.

Tiga angka Korea Selatankemas untuk dibawa pulang kenegaranya usai menang atasJerman dengan skor 2-0. Keduagol yang diciptakan oleh KimYoung-gwon dan Son Heung-minsemuanya tercipta pada menit-menit akhir pertandingan.

Sayangnya, kemenangantersebut tidak membuat KoreaSelatan lolos dari ikatan fase grup.Namun kabar baiknya, posisimereka lebih baik dari Jermanyang harus pulang dengan statusjuru kunci berkat kekalahan di dualaga.

Mengalahkan Jerman, yangmerupakan salah satu kandidatjuara, tentu saja bisa dianggapsebagai prestasi untuk tim kudahitam macam Korea Selatan.Namun Tae-yong justru tidaknampak gembira dengan raihannyaitu.

"Saya merasa senang tapipada saat yang bersamaan merasasedikit kosong," ujar Tae-yongkepada situs resmi UEFA, dikutip

dari Sports Mole."Kemarin saya berkata bahwa

kami hanya punya 1% peluangdan saya berujar kepada parapemain bahwa inilah usaha palingterakhir bagi mereka. Dan sayajuga meminta mereka untuk ber-juang hingga akhir," lanjutnya.

Tae-yong juga mengungkapkanrahasia di balik kemenangan timasuhannya atas Jerman pada lagaitu. Ia mengatakan bahwa dirinyahanya memikirkan kesalahan apasaja yang mungkin akan dilakukanoleh skuat asuhan Joachim Loewitu.

"Jerman adalah juara bertahandan berada di peringkat saturanking FIFA, jadi saya memikirkankesalahan apa yang mungkin akanJerman lakukan. Karena mereka,dan juga semua orang, mungkinmerasa bisa mengalahkan kami,"tambahnya.

"Saya pikir kami bisa meng-gunakan itu sebagai strategikebalikan, dan itu berhasil,"pungkasnya.

Grup F sendiri diwakilkan olehdua tim kuda hitam lainnya,Swedia dan juga Meksiko. Ke-duanya juga bertemu di hari yangsama, dan Swedia keluar sebagaipemenang dengan mencetak tigagol ke gawang Meksiko tanpabalas. (*/can)

membantu Meksiko lolos kebabak 16 besar.

Meksiko beruntung karenakekalahan 0-3 dari Swedia dimatchday terakhir Grup FPiala Dunia2018 tidakmembuat Hirving Lozano dankawan-kawan tersingkir.Pasalnya, di partai lain, Korea

Kiper Korsel TerbaikJAKARTA (Metrans)

Penampilan gemilang ChoHyun-woo di bawah mistar ga-wang Timnas Korea Selatan saatmenantang Jerman pada lagaterakhir penyisihan Grup F PialaDunia 2018, Rabu malam (27/6/2018), masih jadi pembicaraan.

Satu yang pasti, ketenaran Chomelesat bak roket selepas lagadi Kazan Arena, Kazan, ini.Kendati, Timnas Korea Selatantetap harus pulang lebih dini dariPiala Dunia 2018 karena kekalahandalam dua pertandingan sebe-lumnya.

Cho tak hanya ramai diper-bincangkan fans Jerman, Korsel,maupun pencinta sepak bola globalmelainkan juga mereka yangmenggemari K-Pop atau terkenaKorean Wave.

Pasalnya, sosok Cho tampakberbeda dari rekan-rekan satutimnya. Tubuhnya langsing tinggibak perawakan anggota boybandK-Pop, wajahnya putih mulus miripselebritas yang sering dijumpailewat drama Korea. Belum lagi,ia punya potongan rambut unikdan dengan rambut berwarnatrendi.

Setelah laga kontra Jermanyang berujung kemenangan 2-0,

Cho disebut punya tangan bakmagnet karena ia mampu meng-gagalkan setidaknya enam peluangemas Der Panzer. Itu belumtermasuk 26 tembakan melencengyang dibangun Toni Kroos dkk.sepanjang pertandingan.

Sejumlah fan Timnas KoreaSelatan langsung memasukkanCho ke klub "Do You Know". Jadi,warganet di Negeri Ginsengmemiliki "kelompok khusus" yangberisi atlet maupun selebritaskondang berkelas dunia.

Mereka yang sudah masukdaftar klub Do You Know semisalPsy yang terkenal dengan laguGangnam Style-nya, kemudian adapitcher LA Dogders, Ryu Hyun-jin, yang beberapa kali tampildalam variety show ternama Korea,ada juga atlet figure skating peraihmedali emas Olimpiade kesayanganKorea, Kim Yu-na, atlet curlingperaih medali emas Olimpiade, KimEun-jung, hingga eks bintangManchester United, Park Ji-sung.

"Selamat, Cho Hyun-woo,kamu telah diterima di klub "DoYou Know". "Breaking, Cho Hyun-woo gabung dengan klub "DoYou Know", kicau fans Korselmelalui media sosial Twitter. (*/can)


Top Related