filsafat. ilmu dan hubungannya dengan teknologi

13

Click here to load reader

Upload: agam-reuton

Post on 17-Dec-2015

65 views

Category:

Documents


4 download

DESCRIPTION

Filsafat ilmu

TRANSCRIPT

  • ILMU dan TEKNOLOGI

    Ilmu adalah segenappengetahuan ilmiah yangdipandang sebagai kebulatan dantelah teruji kebenarannya.

    Karakter dan ciri keiIlmuan Ilmu mempelajari alam apa adanya Ilmu berdaya ramal Ilmu selalu terbuka untuk diuji dan ditumbangkan

    dengan falsifikasi yang shahih

  • ILMUProses Produk

    Paradigmaetika

    Ilmu adalah suatukegiatan sosial

    Manusia berusahamemahami alam

    Ilmu adalah segalapengetahuan yangtelah diperolehmelalui metodekeilmuan danmenjadi milikumum

    Ilmumenjunjung

    memahami alamtermasuk manusiadan perilakunyadengan apa adanya

    Kegiatan keilmuan harusimpersonal dan analisis masalahdidasarkan atas percobaan dandata pengamatan

    umummenjunjung

    nilai-nilaiatau norma

  • Menurut Merton, ilmu adalah masyarakat yang berpegang padaempat norma: universalisme, komunalisme, disinterestedness danskeptisisme

    Paradigma Etika..

    UNIVERSALISMEilmu tidak mempunyaiketergantunganterhadap ras, warna

    DISINTERESTEDNESSilmu menyampaikan sesuatu apaadanya dan jauh dari unsur

    terhadap ras, warnakulit dan keyakinan

    KOMUNALISMEilmu adalah milikumum, siapapunboleh menggunakan

    adanya dan jauh dari unsurpropaganda

    SKEPTISISMEilmu tidak begitu saja menerimakebenaran. Bedasarkan bobot danwewenang tokoh yangmengungkapnya.

  • Produk

    Seluruh pengetahuan yang diperoleh melalui metode keilmuandan menjadi milik umum

    Mengenai pengetahuan tersebut tidak ada lagi pertentanganpendapat yang mendasar di kalangan masyarakat keilmuan

    Ilmu hanya terbatas pada rumusan-rumusan dan pernyataan-pernyataan yang telah memperoleh persetujuan dunia keilmuansehingga senantiasa terbuka untuk diuji kebenarannya

    Betapapun telah mapannya suatu teori keilmuan, padadasarnya bisa saja sewaktu-waktu ditumbangkan

  • Perkembangan Ilmu..

    Menurut definisi konvensional, ilmu bertumpu pada analisis datapengamatan dan percobaan secara impersonal. Namun, sebagaikegiatan sosial, dalam sejarah perkembangannya, ilmu tidak bisadilepaskan dari sejarah perkembangan masyarakat dan dunia

    Pilihan tentang pokok-pokok penelitian untuk mengembangkan ilmudipengaruhi oleh kepentingan dan oleh sistem nilai yang ada

    Abad 15 dan 16 dunia sedang dijelajahi dan perdagangan komoditisedang berkembang sehingga ada kepentingan mendesakmengembangkan navigasi pengembangan ilmu dasar bidangastronomi

    Abad 21 kebutuhan akan peningkatan kualitas hidup manusia rekayasa genetika anggapan bahwa ilmu bebas nilai harusdipertanyakan kembali

  • ILMU

    ILMU TerapanILMU DasarBertujuan untuk mengetahuilebih banyak dan memahamilebih mendalam tentang alam

    Bertujuan untuk memecahkanmasalah-masalah praktis danmengatasi kesulitan-kesulitan yangdihadapi manusia

    Teknologi adalah ilmu terapan yang telahdikembangkan lebih lanjut dan meliputiperangkat keras (hardware) maupunperangkat lunak (software)

    lebih mendalam tentang alamdan isinya

    dihadapi manusia

    Pengembangan dan penerapan teknologi

  • Hasil yang dicapai ilnu dasar menawarkan pada kita sederetan alternatifpemecahan masalah

    Tugas ilmu terapan untuk memilih di antara alternatif-alternatif yang ada, yangmana yang bisa dipakai untuk memecahkan persoalan praktis dalam masyarakat

    Hasil-hasil kegiatan ilmu terapan ini masih harus ditransformasikan menjadibahan atau piranti atau prosedur atau teknik pelaksanaan sesuatu/produksi

    Transformasi atau kegiatan pengembangan ilmu terapan difokuskan padapencarian alternatif yang paling efisien dan murah serta aman untukmelaksanakan produksi massal dari produk (bahan atau piranti ) yang

    prototipenya merupakan hasil ilmu terapan

    Tindaklanjut dan hasil kegiatan pengembangan adalah teknologi

  • Menurut Francis Barcon, jika ilmu adalah kekuasaan maka teknologiadalah alat kekuasaan itu.Kekuasaan ilmu dan teknologiini dapat berupa tiga hal, yaitu:

    Kaitan ilmu dan teknologi dalam kehidupanmanusia????

    Kekuasaan atas Kekuasaan atas Kekuasaan atasKekuasaan atasmanusia terutama dirasakanoleh rakyat yangtertindas olehsistem teknologikarena adanya motifeksploitasi dalamberbagai bentuknya

    Kekuasaan ataskebudayaan perkembanganilmu danteknologi dapatmelunturkannilai-nilaikebudayaan

    Kekuasaan atasalam perkembanganyang berlebihandapat merusakalam bahkanmemusnahkanspesies tertentu

  • Bagaimana agar ilmu dan teknologi dapatditerima seluruh masyarakat ??

    Harus ada evaluasi secara kritis berdasarkan normabahwa ilmu bertujuan untuk menanggulangimasalah kesengsaraan dan memenuhi kebutuhanseluruh manusia ada kaitan erat antara ilmu dansegi-segi normatifsegi-segi normatif

    Critical Interactionitst View (Verhoog)

    Dalam mengembangkan ilmu dan teknologi, harusmemperhatikan interaksi kritis antara fakta, nilai-nilaidan manusia

  • Interaksi kritis di sini berarti mengembangkan dialog, dengan:

    1. Fakta dengan cermat senantiasa diperiksa, apakah kegiatankeilmuan itu memenuhi patokan-patokan metodologi ilmiah

    2. Nilai-nilai dengan perenungan yang mendalam senantiasa dilihat,apakah kegiatan keilmuan sesuai dengan nilai-nilai luhur yangapakah kegiatan keilmuan sesuai dengan nilai-nilai luhur yangbersifat emansipatif-liberatif. Dengan kata lain ilmu membebaskandari berbagai belenggu takhayul, penindasan dan sebagainya

    3. Manusia terutama manusia yang secara langsung ikut terlibat atauterpengaruh oleh kegiatan keilmuan itu. Hal ini mengisyaratkanpentingnya partisipasi yang demokratis dalam menentukankekayaan ilmu

  • Perkembangan ilmu dan teknologi membawa perubahan bagisendi-sendi kehidupan masyarakat perubahan nilai-nilai teori, nilai sosial, nilai ekonomi, nilaikuasa dan nilai agama

    Nilai teori

    Masyarakat Tradisional Masyarakat Modern

    Mistik sistematik Analisis

    Pengalaman, perasaan ,intuitif Rasional, ilmiah

    Peralatan primitif teknologi

    Kebiasaan Efisiensi

  • Nilai Sosial

    Masyarakat Tradisional Masyarakat Modern

    Pengalaman Pendidikan

    Generalis Keahlian

    Status Prestasi

    Kekrabatan Individu

    Nilai Ekonomi

    Masyarakat Tradisional Masyarakat Modern

    Insentif nonekonomis Insentif ekonomis

    Kerja untuk subsistensi Kerja keras

    Pola konsumtif Pola produktif

  • Nilai Kuasa

    Masyarakat Tradisional Masyarakat Modern

    Keputusan sering diambil orang lain Keputusan diambil sendiri

    Orientasi pada stabilitas Orientasi pada kemajuan

    Menolak perubahan Menerima perubahan

    Nilai Agama

    Masyarakat Tradisional Masyarakat Modern

    Fanatisme berlebihan Aktif memperbaiki nasib