kata pengantar

2
KATA PENGANTAR Assalamu’alaikum Wr.Wb. Alhamdulillahirobbil ‘alamiin, segala puji syukur ke hadirat Allah SWT yang telah melimpahkan rahmat dan petunjuk-Nya, Serta shalawat dan salam kita sampaikan kehadirat Nabi Besar Muhammad SAW. Alhamdulillah, kami dapat menyelesaikan case dengan judul Sirosis Hepatis” dan pada kesempatan ini kami mengucapkan terima kasih atas bimbingan, pengarahan dan masukan-masukan yang positif dari PPDS, COW Interna yang sedang bertugas di Sakit Umum Daerah Pirngadi kota Medan. Semoga case bermanfaat untuk kami maupun teman-teman sejawat dalam disiplin ilmu yang sama yang sedang belajar di Stase Penyakit Dalam Rumah Sakit Umum Daerah Pirngadi kota Medan. Kami menyadari masih banyak kekurangan pada laporan case ini, untuk itu kami mengharapkan kritik dan saran yang membangun untuk kesempurnaan laporan case ini. Semoga laporan case ini dapat bermanfaat bagi perkembangan ilmu penegetahuan, khususnya dibidang ilmu kedokteran. Wassalamu’alaikum Wr.Wb Medan, Maret 2014 Hormat kami, SIROSIS HEPATIS i

Upload: era-sulistiya

Post on 16-Nov-2015

212 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

kata pengantar

TRANSCRIPT

KATA PENGANTAR

Assalamualaikum Wr.Wb.Alhamdulillahirobbil alamiin, segala puji syukur ke hadirat Allah SWT yang telah melimpahkan rahmat dan petunjuk-Nya, Serta shalawat dan salam kita sampaikan kehadirat Nabi Besar Muhammad SAW. Alhamdulillah, kami dapat menyelesaikan case dengan judul Sirosis Hepatis dan pada kesempatan ini kami mengucapkan terima kasih atas bimbingan, pengarahan dan masukan-masukan yang positif dari PPDS, COW Interna yang sedang bertugas di Sakit Umum Daerah Pirngadi kota Medan.Semoga case bermanfaat untuk kami maupun teman-teman sejawat dalam disiplin ilmu yang sama yang sedang belajar di Stase Penyakit Dalam Rumah Sakit Umum Daerah Pirngadi kota Medan. Kami menyadari masih banyak kekurangan pada laporan case ini, untuk itu kami mengharapkan kritik dan saran yang membangun untuk kesempurnaan laporan case ini. Semoga laporan case ini dapat bermanfaat bagi perkembangan ilmu penegetahuan, khususnya dibidang ilmu kedokteran.Wassalamualaikum Wr.Wb Medan, Maret 2014 Hormat kami,

Penulis

SIROSIS HEPATIS

i