kepemimpinan strategis untuk menciptakan …eprints.stainkudus.ac.id/1833/1/1. cover.pdfkepemimpinan...

8
KEPEMIMPINAN STRATEGIS UNTUK MENCIPTAKAN KEUNGGULAN BERSAING LEMBAGA PENDIDIKAN ISLAM (Studi di MIS NU Matholi’ul Huda Kaliwungu Kudus) TESIS Diajukan untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Memperoleh Gelar Magister (S.2) Program Studi Manajemen Pendidikan Islam (MPI) Disusun oleh: AMIN FIKRI NIM : MP-15007 PASCASARJANA SEKOLAH TINGGI AGAM ISLAM NEGERI KUDUS 2017

Upload: duongdat

Post on 16-Jun-2019

227 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

KEPEMIMPINAN STRATEGIS UNTUK MENCIPTAKAN

KEUNGGULAN BERSAING LEMBAGA PENDIDIKAN ISLAM

(Studi di MIS NU Matholi’ul Huda Kaliwungu Kudus)

TESIS

Diajukan untuk Memenuhi Salah Satu Syarat

Memperoleh Gelar Magister (S.2)

Program Studi Manajemen Pendidikan Islam (MPI)

Disusun oleh:

AMIN FIKRI

NIM : MP-15007

PASCASARJANA

SEKOLAH TINGGI AGAM ISLAM NEGERI KUDUS

2017

ii

iii

iv

v

MOTTO

من تعّلم تقّدم

“Barang siapa mau untuk belajar

pasti dia akan berkembang (maju)”1

1 Yahya Arif, Terjemah Al-Muntakhabati Fi Al-Mahfudhati (Juz Awwal), Madrasah

Ibtidaiyyah Qudsiyah, Kudus, t.th., hal. 6.

vi

PERSEMBAHAN

Tesis ini peneliti persembahkan untuk:

Ayah, Ibu, dan Saudaraku terkasih

Cukuplah Allah Swt yang punya balasan terindah

bagi mereka.

vii

KATA PENGANTAR

Segala puji bagi Allah Swt yang telah melimpahkan rahmat, taufiq dan

hidayah Nya, sehingga pada kesempatan ini peneliti dapat menyelesaikan tesis ini.

Tesis yang berjudul Kepemimpinan Strategis untuk Menciptakan Keunggulan

Bersaing Lembaga Pendidikan Islam (Studi di MIS NU Matholi’ul Huda

Kaliwungu Kudus) ini disusun untuk memenuhi salah satu syarat guna

memperoleh gelar Magister dari Pascasarjana STAIN Kudus. Dalam menyusun

tesis ini peneliti banyak mendapatkan dan bimbingan dan saran-saran dari

berbagai pihak sehingga penelitian tesis ini dapat terealisasikan. Untuk itu peneliti

menyampaikan terima kasih kepada:

1. Dr. H. Mundakir, M.Ag sebagai Ketua STAIN Kudus yang telah merestui

penelitian tesis ini.

2. Dr. H. Ihsan, M.Ag sebagai Direktur Pascasarjana STAIN Kudus yang telah

memberikan arahan tentang penelitian tesis ini.

3. Dr. H. Fathul Mufid, M.S.I dan Dr. Hj. Ulya, M.Ag sebagai Dosen

Pembimbing dan Dosen Asisten Pembimbing yang telah bersedia

meluangkan waktu, tenaga, dan pikiran untuk memberikan bimbingan,

pengarahan dalam penelitian tesis ini.

4. Para dosen dan seluruh staf pengajar di lingkungan STAIN Kudus yang

membekali berbagai pengetahuan sehingga peneliti mampu menyelesaikan

penelitian tesis ini.

5. Bapak Turaihan, S.Pd.I dan Ibu Asrifah yang secara langsung maupun tidak

telah membantu, baik moral maupun material, dalam penelitian tesis ini dan

semua pihak yang tidak dapat disebutkan satu persatu.

6. Kepala Madrasah MIS NU Matholiul Huda dan Kepala Madrasah MIS NU

Tarbiyatul Banat yang memberikan ijin peneliti untuk melaksanakan

penelitian dan menyelesaikan penelitian tesis ini.

7. Segenap teman-teman pendidik dan teman-teman di lingkungan STAIN

Kudus Program Pascasarjana Tahun 2015 atas bantuan, perhatian, motivasi,

serta sikap ramah dan bersahabat yang telah diberikan.

viii

Akhirnya peneliti menyadari bahwa penelitian tesis ini masih jauh

mencapai kesempurnaan dalam arti yang sebenarnya, namun peneliti berharap

semoga tesis ini dapat bermanfaat bagi peneliti sendiri dan para pembaca pada

umumnya.

Kudus, 11 September 2017

Peneliti,

Amin Fikri