kerja sama dalam berbagai bidang kehidupan

25
Daring PPKN kelas 7 Kerja Sama Dalam Berbagai Bidang Kehidupan

Upload: others

Post on 16-Oct-2021

19 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Kerja Sama Dalam Berbagai Bidang Kehidupan

Daring PPKN kelas 7

Kerja Sama Dalam Berbagai Bidang Kehidupan

Page 2: Kerja Sama Dalam Berbagai Bidang Kehidupan

Amati Gambar Ini Lihatlah bagaimana contoh kerja sama di masyarakat! Bagaimana jika pekerjaan ini

dilakukan secara sendiri? Apa manfaatnya jika pekerjaan

disamping dilakukan secara bersama-sama?

https://www.youtube.com/watch?v=YTv1cF24jFA

Page 3: Kerja Sama Dalam Berbagai Bidang Kehidupan

01 Apa yang di pelajari?

02 03 04

Daring 1

Daring 2

Daring 2

Bentuk bentuk kerja sama di berbagai bidang

Makna Kerja sama

Daring 1

Bentuk-bentuk kerja sama di daerah

Pentingnya kerja sama

Page 4: Kerja Sama Dalam Berbagai Bidang Kehidupan

Indonesia merdeka karena adanya semangat gotong royong kebersamaan, dan bahu membahu dari para tokoh pejuang bangsa ini. Nilai kerja sama mendorong Bangsa

Indonesia untuk menjunjung persatuan dan kesatuan

Page 5: Kerja Sama Dalam Berbagai Bidang Kehidupan

Makna Kerja Sama

Page 6: Kerja Sama Dalam Berbagai Bidang Kehidupan

Mengapa harus ada Kerja sama? Sebagai makhluk sosial, manusia tidak dapat dipisahkan dari komunitasnya dan setiap orang di dunia ini tidak ada yang dapat berdiri sendiri melakukan segala aktivitas untuk memenuhi kebutuhannya, tanpa bantuan orang lain.

Page 7: Kerja Sama Dalam Berbagai Bidang Kehidupan

Mengapa harus ada Kerja sama? Kerja sama penting dalam pembangunan nasional. Pembangunan nasional adalah rangkaian upaya pembangunan yang berkesinambungan yang meliputi aspek kehidupan masyarakat,bangsa dan negara untuk melaksanakan tugas mewujudkan tujuan nasional

Page 8: Kerja Sama Dalam Berbagai Bidang Kehidupan

Kerja sama vs Gotong Royong

Dalam masyarakat kita istilah kerja sama adalah gotong royong. Gotong royong menjadi ciri khas bangsa ini.

Gotong royong berasal dari kata Gotong yang berarti ‘Pikul’, dan royong berarti bersama-sama

Gotong royong adalah menyelesaikan tugas secara bersama-sama untuk mencapai hal yang diinginkan

Page 9: Kerja Sama Dalam Berbagai Bidang Kehidupan

Faktor pendorong vs. Faktor Penghambat

pendorong Solution

Penghambat

Agar dapat bertahan hidup pelu menjaga

nama baik

Rasa Individualisme yang kuat

Manusia perlu menyesuaikan diri dengan

lingkungan

Perbedaan pendapat

Dalam diri manusia ada kesadaran untuk

saling membantu

Lebih mementingan diri sendiri daripada

kepentingan umum

Manusia memiliki kecenderungan

berkelompok

Rasa percaya diri yang kurang

Manusia memiliki kecenderungan untuk

mencapai kesejahteraan

Sosialisasi yang kurang

Page 10: Kerja Sama Dalam Berbagai Bidang Kehidupan

1 2 3

Siapa Yang mau menjawab?

Mengapa manusia saling membutuhkan?

Bagaimana bila seseorang hidup menyendiri mengasingkan diri dari orang lain?

Apa makna gotong royong?

Page 11: Kerja Sama Dalam Berbagai Bidang Kehidupan

Tidak seorangpun di dunia ini yang dapat hidup sendri dan terlepas dari masyarakat

Page 12: Kerja Sama Dalam Berbagai Bidang Kehidupan

“TEAM WORK MAKES THE DREAM WORK”

—SOMEONE FAMOUS

Page 13: Kerja Sama Dalam Berbagai Bidang Kehidupan

Pentingnya Kerja Sama Step 1

Pekerjaan akan terasa lebih

ringan

Step 3 Menumbuhkan semangat kekeluargaan

Step 4 Memperkokoh persatuan dan kesatuan

Step 2 Pekerjaan cepat

selesai

Page 14: Kerja Sama Dalam Berbagai Bidang Kehidupan

PROYEK PPKN Lakukanlah kerja sama dengan anggota keluarmu dalam proses pembuatan Buah

menjadi makanan kering

Kumpulkan maksimal pada tanggal 13 Februari 2021

Dokumentasikan dalam bentuk video (terlihat kegiatan kerja samanya)

Berbagi tugaslah dengan anggota keluarmu dalam proses pengolahan

PENGOLAHAN BUAH MENJADI MAKANAN KERING

Page 15: Kerja Sama Dalam Berbagai Bidang Kehidupan

DARING PPKN KE 2 BAB KERJA SAMA

Page 16: Kerja Sama Dalam Berbagai Bidang Kehidupan

Kerja sama dalam melawan Covid-19

Diskusikan dengan kelompokmu, bagaimana bentuk kerja sama dalam melawan Covid-19 ?

Manfaat apa yang kalian rasakan ketika bekerja sama untuk melawan virus corona?

Page 17: Kerja Sama Dalam Berbagai Bidang Kehidupan

Kerja sama di berbagai daerah di Indonesia

Bentuk bentuk kerja sama dalam berbagai bidang kehidupan masyarakat

Page 18: Kerja Sama Dalam Berbagai Bidang Kehidupan

Arti Penting kerja sama 1. memperkokoh persatuan dan

kesatuan bangsa, memperkuat persatuan dan kesatuan bangsa,

2. mempererat persaudaraan dan kebersamaan, mendorong timbulnya semangat gotong royong dan kekeluargaan,

3. menjadikan pekerjaan yang berat menjadi ringan dan cepat diselesaikan,

4. meningkatkan efektivitas dan efisiensi dalam bekerja.

Page 19: Kerja Sama Dalam Berbagai Bidang Kehidupan

Manfaat kerja sama 1. Beban yang di pikul jadi

ringan

2. Berbagai kebutuhan hidup seseorang semakin dapat di penuhi

3. Kekurangan yang kita miliki akan dilengkapi oleh kelebihan orang lain,

Menumbuhkan semangat kekeluargaan dan kebersamaan

Memperkokoh persatuan dan kesatuan

Mewujudkan kerukunan.

Page 20: Kerja Sama Dalam Berbagai Bidang Kehidupan

Bentuk kerjasama di berbagai daerah Setiap etnis di daerah memiliki istilah yang berbeda-beda

Coba kalian dengan kelompok kalian cari tahu ya macam macam kerja sama di daerah

https://www.youtube.com/watch?v=U68wHKJ6Z_k

Page 21: Kerja Sama Dalam Berbagai Bidang Kehidupan

Kerja sama di daerah NGAYAH

Gugur Gunung

Subak

Sabilulungan

Sambatan

Julo-Julo

Marsiadapari

Mapalus kobeng

Song-Osong Lombhung

Alang Tulung

Page 22: Kerja Sama Dalam Berbagai Bidang Kehidupan

Bidang politik Bidang ekonomi Bidang sosial budaya

Bidang Hankam Bidang agama

Bentuk kerja sama dalam berbagai bidang kehidupan

Bisa terlihat dari kegiatan pemilu

Di atur dalam pasal 33 UUD 1945, dilandasi

dengan semangat kekeluargaan

Kegiatan gotong royong merupakan wujud kerja sama

bidang sosbud

Kerja sama menjaga keutuhan NKRI

Pasal 29 ayat 1

Page 23: Kerja Sama Dalam Berbagai Bidang Kehidupan

Mewujudkan kerja sama Kerja sama di

lingkungan masyarakat

Lingkungan keluarga

Lingkungan sekolah Masyarakat sekitar Berbangsa

dan bernegara

Page 24: Kerja Sama Dalam Berbagai Bidang Kehidupan

Agar kita dapat melakukan kerja sama dengan baik, perlu kita melandasinya dengan hal-hal berikut :

1. Menyadari bahwa kita manusia ciptaan Tuhan Yang Maha Kuasa yang paling mulia dan senantiasa membutuhkan orang lain.

2. Menyadari manusia pada hakikatnya tergantung dalam semua aspek kehidupan dari sesama manusia.

3. Senantiasa mempertahankan hubungan baik dengan sesama, dalam semangat persamaan dan persaudaraan.

4. Senantiasa berusaha menyesuaikan diri dengan sesama anggota masyarakat dalam semangat sama tinggi dan sama rendah.

5. Semangat saling menghormati dan menghargai sesama 6. Dilakukan dengan ikhlas dan sukacita.

Page 25: Kerja Sama Dalam Berbagai Bidang Kehidupan

Pentingnya kerja sama 1. Beban yang harus dipikul seseorang jadi lebih ringan 2. Berbagai kebutuhan hidup seseorang semakin dapat di penuhi 3. Kekurangan yang kita miliki akan dilengkapi oleh kelebihan orang lain,

demikian juga sebaliknya kelebihan kita akan melengkapi kekurangan orang lain

4. Menumbuhkan semangat kekeluargaan dan kebersamaan 5. Memperkokoh persatuan dan kesatuan 6. Mewujudkan kerukunan.