keunggulan dan kekurangan survei, fungsi dan tujuan dokter gigi keluarga

1
Keunggulan dan Kekurangan Survei Keunggulan : 1. Dapat digunakan untuk meneliti suatu masalah atau pertanyaan peneliti dalam situasi sebenarnya. 2. Biaya untuk survey relative tidak mahal. 3. Kuantitas data dapat diperoleh dengan mudah. 4. Survei tidak dibatasi oleh batasan geografis. 5. Dapat menggunakan berbagai sumber data pendukung atau data sekunder. Kekurangan : 1. Variable independen tidak dapat dimanipulasi seperti eksperimen laboratorium. 2. Memungkinkan mendapat responden yang tidak diinginkan. 3. Tingkat respon responden terus menurun. 4. Pemilihan kata kuisioner dapat menimbulkan bias penelitian. DOKTER GIGI KELUARGA Fungsi Sebagai kontak pertama, menganalisis kebutuhan, rencana perawatan dan asuhan serta melaksanakan pelayanan kedokteran gigi pada tingkat individu dan keluarga sesuai lingkup kewenangannya. Tujuan 1. Tercapainya kemandirian keluarga dalam menjaga dan memelihara kesehatan gigi dan mulut. 2. Terpenuhinya kesehatan gigi dan mulut keluarga untuk memperoleh pelayanan kesehatan gigi yang optimal, bermutu, terstruktur, dan berkesinambungan. 3. Tertatanya pembiayaan dalam pelayanan kedokteran gigi keluarga. 4. Terbinanya profesionalisme dokter gigi keluarga secara berkesinambungan.

Upload: panji-adhytama-s

Post on 11-Dec-2015

22 views

Category:

Documents


11 download

DESCRIPTION

ckznczsbczlsjbfczljfvbzslvbzlkvb

TRANSCRIPT

Page 1: Keunggulan Dan Kekurangan Survei, Fungsi Dan Tujuan Dokter Gigi Keluarga

Keunggulan dan Kekurangan Survei

Keunggulan :

1. Dapat digunakan untuk meneliti suatu masalah atau pertanyaan peneliti dalam situasi sebenarnya.

2. Biaya untuk survey relative tidak mahal.3. Kuantitas data dapat diperoleh dengan mudah.4. Survei tidak dibatasi oleh batasan geografis.5. Dapat menggunakan berbagai sumber data pendukung atau data sekunder.

Kekurangan :

1. Variable independen tidak dapat dimanipulasi seperti eksperimen laboratorium.

2. Memungkinkan mendapat responden yang tidak diinginkan.3. Tingkat respon responden terus menurun.4. Pemilihan kata kuisioner dapat menimbulkan bias penelitian.

DOKTER GIGI KELUARGA

Fungsi

Sebagai kontak pertama, menganalisis kebutuhan, rencana perawatan dan asuhan serta melaksanakan pelayanan kedokteran gigi pada tingkat individu dan keluarga sesuai lingkup kewenangannya.

Tujuan

1. Tercapainya kemandirian keluarga dalam menjaga dan memelihara kesehatan gigi dan mulut.

2. Terpenuhinya kesehatan gigi dan mulut keluarga untuk memperoleh pelayanan kesehatan gigi yang optimal, bermutu, terstruktur, dan berkesinambungan.

3. Tertatanya pembiayaan dalam pelayanan kedokteran gigi keluarga.4. Terbinanya profesionalisme dokter gigi keluarga secara berkesinambungan.