konflik pluralisme di irian jaya

1
KONFLIK PLURALISME DI IRIAN JAYA MASALAH : Konflik pluralisme banyak terjadi di berbagai wilayah di Indonesia,salah satunya konflik pluralisme di Irian Jaya.Konflik pluralisme di Irian Jaya salah satunya yaitu antara Freeport dengan warga setempat.Konflik tersebut terjadi karena Freeport tidak pernah menepati kespakatan yang telah disepakati oleh kedua belah pihak.Freeport berjanji membantu pembangunan fisik bagi warga setempat seperti membangun puskesmas,sekolah,pasar,serta membangun perumahan bagi warga setempat.Selain itu Freeport berjanji akan memperlakukan warga setempat secara manusiawi.Tetapi dalam kenyataannya Freeport melanggar perjanjian yang telah disepakati bersama tersebut.Akibatnya warga setempat melakukan tindakan- tndakan seperti melakukan pengrusakan terhadap fasilitas- fasilitas Freeport.Akhir-akhir ini juga terjadi peembakan karyawan Freeport oleh warga setempat.Semuanya itu terjadi karena Freeport tidak pernah memenuhi hak-hak warga setempat. Sumber: http://www.google.co.id/search? q=konflik+pluralisme+&ie=utf-8&oe=utf- 8&aq=t&rls=org.mozilla:en-US:official&client=firefox-a SOLUSI : Dalam hal ini semua pihak harus bertanggung jawab untuk menyelesaikan permasalahan tersebut,karena masalah tersebut sudah di luar kemampun warga setempat.Pemerintah harus mengumpulkan data-data di tempat tersebut tentang pelanggaran yang dilakukan oleh Freeport.Serta yang paling penting adalah kita harus memperlakukan mereka seperti kita memperlakukan diri kita sendiri dan menghormati hak asasi mereka sebagai warga negara Indonesia. By Tutut

Upload: marsyanto

Post on 01-Jul-2015

365 views

Category:

Documents


1 download

TRANSCRIPT

Page 1: KONFLIK PLURALISME DI IRIAN JAYA

KONFLIK PLURALISME DI IRIAN JAYA

MASALAH :Konflik pluralisme banyak terjadi di berbagai wilayah di Indonesia,salah satunya konflik pluralisme di Irian Jaya.Konflik pluralisme di Irian Jaya salah satunya yaitu antara Freeport dengan warga setempat.Konflik tersebut terjadi karena Freeport tidak pernah menepati kespakatan yang telah disepakati oleh kedua belah pihak.Freeport berjanji membantu pembangunan fisik bagi warga setempat seperti membangun puskesmas,sekolah,pasar,serta membangun perumahan bagi warga setempat.Selain itu Freeport berjanji akan memperlakukan warga setempat secara manusiawi.Tetapi dalam kenyataannya Freeport melanggar perjanjian yang telah disepakati bersama tersebut.Akibatnya warga setempat melakukan tindakan-tndakan seperti melakukan pengrusakan terhadap fasilitas-fasilitas Freeport.Akhir-akhir ini juga terjadi peembakan karyawan Freeport oleh warga setempat.Semuanya itu terjadi karena Freeport tidak pernah memenuhi hak-hak warga setempat.Sumber:http://www.google.co.id/search?q=konflik+pluralisme+&ie=utf-8&oe=utf-8&aq=t&rls=org.mozilla:en-US:official&client=firefox-a

SOLUSI :Dalam hal ini semua pihak harus bertanggung jawab untuk menyelesaikan permasalahan tersebut,karena masalah tersebut sudah di luar kemampun warga setempat.Pemerintah harus mengumpulkan data-data di tempat tersebut tentang pelanggaran yang dilakukan oleh Freeport.Serta yang paling penting adalah kita harus memperlakukan mereka seperti kita memperlakukan diri kita sendiri dan menghormati hak asasi mereka sebagai warga negara Indonesia.

ByTutut