koran ibu suara harapan

20
Media Komunikasi dan Publikasi Kegiatan Keaksaraan Fungsional di Cidahu 1 Vol. 1 Tahun 2009 terbit 20 Halaman

Upload: sukabumi-today

Post on 14-Jun-2015

309 views

Category:

Documents


2 download

TRANSCRIPT

Page 1: Koran Ibu Suara Harapan

Media Komunikasi dan Publikasi Kegiatan Keaksaraan Fungsional di Cidahu

1

Vol. 1 Tahun 2009 terbit 20 Halaman

Page 2: Koran Ibu Suara Harapan

Media Komunikasi dan Publikasi Kegiatan Keaksaraan Fungsional di Cidahu

2

Dari Redaksi

Kegiatan Keaksaraan yang dicanangkan pemerintahdalam rangka mencapai tingkat literasi sebesar 95%di tahun 2009 telah bergulir hingga akhir tahunberjalan. PKBM Harapan sebagai salah satulembaga Non Formal turut serta dalam kegiatanpemberantsan Buta Aksara di Cidahu melaluiProgram Keaksaraan Fungsional yang di tujukanbagi kaum perempuan yang masih Buta Aksara.

Dari berbagai kegiatan yang telah dilakukan olehPKBM Harapan, dirasakan bahwa diperlukansebuah media untuk mewadahi proses komunikasiantara kegiatan dengan masyarakat sekitar.Mengingat hal tersebut, pengelola kegiatan KFmencoba menghadirkan sebuah Koran yang berisikegiatan – kegiatan Keaksaran Fungsional sertainformasi – informasi penting yang bermanfaat bagimasyarakat. Selain itu, koran ibu tersebutmempublikasikan hasil karya dan cipta dari pesertakelompok Keaksaraan.

Dengan hadirnya Koran Ibu diharapkan mampumenjembatani Program dengan masyarakat denganmemberikan sumbangsih bagi keberadaan bahanbacaan khususnya diwilayah Cidahu.

Redaksi

PembinaCamat CidahuKepala UPTDPendidikan Kec.Cidahu

Pelindung Dan PenasehatHadimi, S.Pd.IPengurus Korwil 3

KetuaSiti Jamilah

SekretarisUjang Saham As

BendaharaAi Khoeriyah

Alamat Lengkap LembagaJln. Raya Cidahu Ds. CidahuKec. Cidahu Kab. SukabumiProvinsi Jawa Barat

SUARA HARAPAN

Diterbitkan oleh :PKBM HarapanDesa Cidahu Kecamatan CidahuKababupaten SukabumiPropinsi Jawa Barat

Pemimpin Umum/Pemimpin Redaksi : Ibu Jamilah, Redaktur : Ujang Saham AS, Ai Khoiriyah,Asip Saepudin, Kontributor : Ibu Peserta Keaksaraan Fungsional, Sirkulasi : Tutor Kelompok

Alamat Redaksi : Kp. Bojongpari rt 03/02 Desa Jayabakti kec. Cidahu - Sukabumi - Jawa Barat

Struktur OrganisasiPKBM HARAPAN

Page 3: Koran Ibu Suara Harapan

Media Komunikasi dan Publikasi Kegiatan Keaksaraan Fungsional di Cidahu

3

Sebagai kegiatanyang menjadikansasarannya adalah

kaum ibu yang butaaksara, KeaksaraanFungsional atau yangdikenal KF telahmelakukan kegiatankegiatan demiterbebasnya masyarakatwilayah cidahu dari butaaksara.

Menurut Camat Cidahu,seperti yang di jelaskandalam sambutannyapada acara peringatanhari ibu 28 Desemberyang lalu di SMP PGRICidahu, KecamatanCidahu telah terbebasdari buta aksara. Dalamkegiatan tersebut, BapakCamat mengucapkanterima kasih kepadapenyelenggara PKBMkhususnya KF yang telahmemfasilitasi kegiatan

keaksaraan dalam rangkamenuntaskan buta aksaradi wilayahnya.

Keaksaraan Fungsionalsendiri dilaksanakan sejakbulan Juli tahun 2009yang dikelola oleh PKBMHarapan, dengan dana

operasional dari BantuanOperasional Keaksaraan(BOK) melalui danadekonsentrasi tahun2009 banyak di hasilkanberbagai manfaat dankegiatan yang sangatbermanfaat bagimasyarkat.(Red)

Keaksaraan Fungsional : Tuntas Buta Aksara di Kecamatan Cidahu

Kecamatan Cidahu telahterbebas dari buta aksara.

Fokus IBU

Page 4: Koran Ibu Suara Harapan

Media Komunikasi dan Publikasi Kegiatan Keaksaraan Fungsional di Cidahu

4

Dalam rangkamemperingati hari

ibu yang setiap tahunnyadirayakan pada 22Desember, PKBMH a r a p a nm e n y e l e n g g a r a k a nlomba cerdas cermattingkat kecamatancidahu yang diikuti olehberbagai kelompok KFyang ada di wilayahkecamatan Cidahu.

Kegiatan Lomba cerdascermat merupakan salahsatu kegiatan dariperayaan hari ibu di

wilayah kecamatan cidahu.Kegiatan tersebut terdiridari kegiatan seleksi dancerdas cermat. Lomba inidi ikuti oleh 22 peserta dariberbagai KF, dari 22peserta itu di seleksimenjadi 5 peserta terbaik

untuk diikut sertakandalam cerdas cermat.

Dengan diberi waktuselama 90 menit, parapeserta yangkesemuanya adalah paraibu yang sudah berumur,namun masih begitubersemangat dalamseleksi untuk

mendapatkan 5 besar.Peserta terbaik yangakan diikut sertakandalam cerdas cermat.Soal-soal yang bahanbahannya dari materibelajar KeaksaraanFungsional yang selama

3 Ibu Peserta KF juara cerdas cermat

Fokus IBU

Page 5: Koran Ibu Suara Harapan

Media Komunikasi dan Publikasi Kegiatan Keaksaraan Fungsional di Cidahu

5

ini di ajarkan kepadapara peserta, ternyatacukup memberikankesulitan dalamm e n g e r j a k a n n y a .Namun, ternyata banyakjuga peserta yangm a m p um e n y e l e s a i k a n n y adengan baik dan benar.

Dari 22 peserta terdapat2 peserta menjawabbenar dengan nilai 100,1 peserta mendapat nilai96, dan 2 pesertamendapat nilai 92 yangkemudian 5 orangpeserta ini dinobatkansebagai 5 peserta terbaikyang lolos seleksi danberhak mengikuti cerdascermat. Sedangkanpeserta lain hanyamampu mendapat nilaidengan rentang 45 – 80dengan rata-rata nilaipeserta sebesar 60.

Pada acara inti yaitucerdas cermat,

dilombakan denganmelewati beberapa babakyaitu babak tanya jawabbergantian, yaitu soalmembaca, menulis danberhitung. Dan terakhirbabak rebutan yangmemperebutkan 10 soaldengan nilai 100.

Dari kegiatan tersebut,didapatkan 3 juara cerdascermat dari 24 kelompokPKBM HarapanKecamatan Cidahu. Juarapertama diraih oleh ibu

Idon dari kelompokTangkil Desa Tangkil,juara ke dua ibu Nurlaeladari kelompok Melati 2kampung CikalancingDesa Cidahu , dan juarake tiga ibu Ecih darikelompok Bugenfil DesaBojongpari. Denganmerasa bangga ketigakejuaran cerdas cermattersebut menerima teropiyang diserahkan oleh IbuSiti Jamilah SelakuKetua PKBM HarapanKecamatan Cidahu.(Red)

Fokus IBU

Page 6: Koran Ibu Suara Harapan

Media Komunikasi dan Publikasi Kegiatan Keaksaraan Fungsional di Cidahu

6

Peringatan Hari Ibu yangdiselenggarakan PKBMHarapan sangat meriah.Hal ini terlihat dariantusias kelompokdalam menyumbangkanbeberapa acara yangditampilkan dalamkegiatan tersebut. Selainberpartisipasi sebagaipeserta dalam lombayang disertakan bersamaperingatan hari ibu,mereka juga menyiapkanpenampilan khususuntuk menghibur paratamu dan undangan yanghadir.

Siapa sangka Ibu ibuyang bergelut dengankegiatan dapur,perdagangan, danberbagai kegiatan sehari-hari itu bisa tampil bakartis dalam penampilanQosidahan. Dengandipimpin oleh Ibu NinaKurnia yang mana beliauadalah Tutor dari KFkelompok Bougenfil I

kampung Bojongpari rt06/02 Desa PondokkasoTengah Cidahu, merekabegitu bersemangatberlatih agar bisa tampilmaksimal dalampargelaran tersebut.

Ibu Nina Kurniamengutarakan keluhkesahnya dalammembimbing qosidah,“Kami sangat kewalahandalam memberikansemangat terhadap

peserta, karena sebagianberkata malu karenasudah tua, malu tampil dipanggung, takut salah,dan berbagai keluhankhas ibu-ibu yang lebihterbiasa dengan aktivitasrumah tangganya. Tapi,semua itu dapat kamiatasi dengan kerasberlatih, kerjasama dansemangat yang tinggidari peserta KF sehinggasaya pun yangmelatihnya merasa

Bangganya bisa Tampil di Panggung

Fokus IBU

Page 7: Koran Ibu Suara Harapan

Media Komunikasi dan Publikasi Kegiatan Keaksaraan Fungsional di Cidahu

7

bangga yang takterhingga.”

Setelah penampilanqosidah, redaksi SHmewawancarai salahsatu peserta KF danbeliau mengutarakanrasa bangganya bisatampil di panggung, “abdi mah meni degdeganmimiti n amah, tapi kukakompakan rencangsadaya pokona mah jadipede ceuk budak ayeunamah,” ujarnya denganwajah penuh kepuasandan rasa bangga ataskesuksesan dalampenampilannya.(Asip)

Fokus IBU

BERANIADALAH

MODAL DASARKESUKSESANSIAPA YANG

BERANI, MAKADIA AKAN

SUKSES

Ema Beurang diajarNyerat Nami

Abdi ngan saukur paraji, cek istilahna mah emabeurang. Dina hiji waktos, ema nulungan nubade babar da kedahna mah di rencangan kubidan sareng kader. Ari ieu, teu kabujeungngawartosan kabujeung kaluar si orokna.

Keluargana langsung neang ema, saparantoskaluar sareng lancer, tapi ema bingung da saurbidan tanggal lahir sareung nami na kedah di

serat. Sedengkeun ema mah teu sakola, teu tiasanyerat latin, teu tiasa ngaos latin.

Ema teh sedih, entos kitu abdi kaleureusanpapendak sareng bu lurah, saurna teh “ema badengiringan KF?” naros ka ema, jawab ema, “KF

teh naon?” ku anjeuna dijelaskeun saurna teh KFnyaeta Keaksaraan Fungsional, nyaeta programanu engkin na tiasa nyerat sareng ngaos laten.Jawab ema, “enya, ema teh hoyong pisan tiasa

nyerat sareng ngaos laten teh”.

Teras ema ngiring sakola, dipasihan buku sarengperalatan baca tulisna. Saminggu 2 x sakolana.Ayeuna teh alhamdulillah ema rada tiasa macabari teu jelas oge da socana pan ema tos kirang

awas. Mung sakitu ti ema.

***(Kelompok “melati” desa pondokkaso tonggoh)***

Page 8: Koran Ibu Suara Harapan

Media Komunikasi dan Publikasi Kegiatan Keaksaraan Fungsional di Cidahu

8Fokus IBU

Kegiatan KeaksaraanFungsional diKecamatan Cidahumembuahkan hasil yangmembanggakan. Padaperingatan 12 hari besarnasional di Sukabumitanggal 29 Desember2009, salah satunya harikeaksaraan internasionaldengan penyelenggaranhasil prestasi ujianterbaik dari berbagaiwilayah. PKBMHarapan kelompokKeaksaraan Fungsional(KF) mendapatkanpringkat ke 2 seKabupaten Sukabumi.

Ibu Asih selaku pesertaKF PKBM Harapanyang jadi juaram e n c u r a h k a nk e b a n g g a a n n y a“Alhamdulallah sayamerasa senang sekalipada saat dipanggilmenjadi pemenang.

Ibu Asih : Juara KF tingkat Kabupaten

Persiapan saya adalahbelajar dengan giat danberusaha menanyakankepada tutor untuk lebihtau, bahkan sayamendatangi kerumahnya.Sebenarnya saya belumpaham tentang KF, dipengajian terdekat KetuaPKBM menjelaskantentang KF sehingga sayatertarik untukmengikutinya, karenawaktu itu saya belum biasmenulis, membaca danberhitung. Setelah itubanyak manfaat yang sayadapatkan selain dari

menulis, membaca danberhitung saya bisaberkereatif dalamkreatifitas kesenian dankesehatan. Dari semua

Page 9: Koran Ibu Suara Harapan

Media Komunikasi dan Publikasi Kegiatan Keaksaraan Fungsional di Cidahu

9

itu saya lebih giat dalambelajar dan berkerjabahkan lebih bisamenyenangkan suami”.Dengan malu-malu ibuitu mengutarakannya.

Dengan diadakanperlombaan kejuaraantersebut sangatmembantu dalamkeberhasilan suatupembelajaran. Untukitu pemerintah sangatpeduli terhadapm a s y a r a k a t n y a ,terbukti dengan salahsatu kegiatan seperti itu.Ibu asih terakhirm e n g u t a r a k a nharapannya “Semogakegiatan ini bisa terusberlanjut dan

berkembang sehingga ibu-ibu dapat lebih berkreatifdan lebih mengembangkan potensinya”. Sambiltersenyum dan membawa tropi.(Asip Strada/red)

Fokus IBU

I(bu Amin (45) peserta KF desa Tangkil

Sateuacana abdi ngucapkeun haturnuhun ka ibu Lurah, anjenna

kalungguhan ti Kelompok KeaksaranFungsional ( KF ) abdi ngarasa

bingah teu aya papadanan. Rehna diDesa Tangkil parantos diayakeun

program Keaksaraan Fungsional ( KF ), kumargiseueur pisan mangfaatna kuayana eta Program teh.

Sateuacan aya Keaksaraan Fungsional (KF) tehparantos karaos pisan. Tikawit ayana Program, abdi

kantos ngalakonan musibah murangkalih abdi kamusibahan di Jaakarta nyaeta ditempat padamelannana dugika pupus, samentawis abdi sareng caroge

hanteu apal alamatna perusahan tempatmurangkalih abdi damel. Abdi sareng caroge kantos

bingung kumaha milarian nana. Kumargi abdisareng caroge teu tiasa maca sareng nyerat.

Saparantos abdi sareng caroge di ajar maca, nyeratsareng ngitung di kelompok Keaksaran Fungsional(KF) ku Ibu Lurah Abdi tiasa maca sareng nyerat,dugi ka ayena panginten abdi moal tiasa kapendak

sareng Almarhum murangkalih abdi. Tah sakitupangalaman abdi, Salam abdi kangge anu

ngalaksanakan program Keaksaraan Fungsional(KF).

Page 10: Koran Ibu Suara Harapan

Media Komunikasi dan Publikasi Kegiatan Keaksaraan Fungsional di Cidahu

10Opini

Perwujudan masyarakatyang berkualitas menjaditanggung jawabpendidik terutama dalammempersiapkan pesertadidik menjadi subjekyang berperanm e n a m p i l k a nkeunggulan diri yangtangguh, kreatif, inovatifdan profesional.

Dengan melihat begitupentingnya pendidikan,makanya pendidkanharus berlangsungseumur hidup dimulaidari lingkungan

keluarga, sekolah danmasyarakat.

Untuk memperolehpendidikan tidak terbataspada pendidikan Formalsaja ada juga pendidikanNon Formal.PendidikanNon Formal menampungwarga masyarakat yangbelum mendapatkankesempatan untuk belajarpada Pendidikan Formal.Sehingga dengan adanyapendidikan Non Formalmereka dapat memperolehkesempetan yang samauntuk mendapatkanPendidikan danKeterampilan.

Dengan demikian kamiselaku Tutor PKBMHarapan, bertujuanmembantu programpemerintah dalam rangkamenyukseskan ProgramKeaksaran Fungsional (KF)melalui Pendidikan Non

Formal, khususnya bagimasyarakat yang adad i l i n g k u n g a nKecamatan CidahuKabupaten Sukabumi.

Melalui ProgramKeaksaraan Fungsional(KF) ini diharapkantidak ada lagi wargamasyarakat yang ButaAksara, dapatm e n i n g k a t k a npengetahuan wargamasyarakat KecamatanCidahu agar merekamenjadi masyarakatyang terampil, berimandan berakhlak mulyaserta dapat bersaingdengan masyrakat luas,juga dapatmeningkatkan kwalitasSumber Daya Manusiasehingga akhirnya dapatmeningkatkan taraphidup kearah yang lebihbaik.(Ai Kh/red)

Pendidikan Harus Seumur Hidup

Page 11: Koran Ibu Suara Harapan

Media Komunikasi dan Publikasi Kegiatan Keaksaraan Fungsional di Cidahu

11Pendidikan

Kegiatan pembelajaran adalah salah satu sarana untuk mencerdaskanwarga belajar dan membangun kreatifitas keahliandibidang tertentu. Dengan kegiatan belajarwarga dapat menambah wawasan,p e n g a l a m a n dan ilmu pengetahuanserta dapat berkreatifitas untukdijadikan bekal hidup di zamanglobalisasi.

U n t u k m e n c i p t a k a nsemua itu, di K e c a m a t a nCidahu mengadakan p e n a n a m a nketerampilan khusus di kelompok belajarmasing-masing sesuai dengan perkembangan dankebutuhan di daerahnya. Kelompok Keaksaraan Fungsional(KF) di PKBM Harapan menanamkan keterampilan dengan tujuan untukmemotivasi warga belajar dan untuk bekal dalam meningkatkan perekonomianyang mencukupiatau untuk menjadikan ibu yang pintar dan produktif.

Dari kegiatan tersebut bayak waraga dapat memproduksi industri rumah tanggaseperti menjahit, menyulam, membuat macam-macam kue untuk dipasarkan,membuat pernak-pernik mulai dari bros sampai keranjang untuk parseldanjuga pembuatan timjanais, menjadi juru masak, bahkan ada salah satu wargayang bangga terhadap hasil dari pendidikan keterampilan ini yaitu lebihdisayang suaminya, karena telah mampu memberikan masakan yang disenangisuaminya.

Harapan kami dari warga KF agar pemerintah dapat memberikan programlanjutan untuk mengembangkan kreatifitas yang telah dipelajari pada kegiatanKF dasar. (Ai Kh/red)

Mencerdaskan Ibu dengan program KF

Page 12: Koran Ibu Suara Harapan

Media Komunikasi dan Publikasi Kegiatan Keaksaraan Fungsional di Cidahu

12keterampilan

K e g i a t a n

p e m b e l a j a r a nKeaksaraan Fungsionalyaitu mengutamakantentang membaca,menulis, danmenghitung. Namuntidak hanya itu yang diberikan untuk bekal darisetiap kelompok KF,setiap KF menambahkanp e m b e l a j a r a nketerampilan yangsesuai denganlikungannya. Misalnyaseperti membuatbermacam-macam kue,mulai dari kue-kue basah

sampai kue-kue kering,membuat kerajinan tangan,menjahit dan masih banyakkerajinan-kerajinan darisetiap kelompok KF.

kegiatan keterampilanyang dilaksanakankelompok mengunakandana BOK (BantuanOprasional Keaksaraan)Yang di keluarkan olehpemerintah. Dari danatersebut para peserta KFmengadakan suaturutinitas kegiatanketerampilan. Setiap satubulan sekali Ibu AiRohimah sebagai tutork e t e r a m p i l a n

m e n g i n t r u k s i k a nkepada salah satukelompok KF agarmempersiapkan alat-alatnya yangdisesuaikan untukmembuat kue donat,adapun bahan-banahnya telahdisediakan dari panitiakelompok tersebut.

Kegiatan keterampilanpembutan kue donat inisangat membangunmotivasi peserta KFdalam belajar. Sehinggamereka sangat antusiassekali dalam pelasanaanpembuatan kue tersebut.

Terampil membuat Kue bersama KF

Page 13: Koran Ibu Suara Harapan

Media Komunikasi dan Publikasi Kegiatan Keaksaraan Fungsional di Cidahu

13

Dalam pembuatan kuedonat pesertamengumpulkan bahan-bahan, mempersiapkanalat-alat bahkan sampaiada peserta KF menatadengan rapi alat danbahannya, sepertilayaknya dalamperlombaan.

Dalam prosespembuatan para pesertamembuat adonan kuesesuai dengan apa yangdiintruksikan tutornyadalam pembelajaran.Setelah itu adonandibentuk layaknya

seperti donat dan digorenghingga matang lalumereka dengan gembirau n t u kmenghidangkannya. Adapula yang perasaanmereka kurang begitugembira karena hasil apa

keterampilan

yang dilakukannyakurang maksimal.

Dari kegiatan tersebuttidak sedikit pesertayang menyatakandirinya merasa senangdan bangga karenasudah bisam e m p r a k t i k k a nmembuat salah satukue. Mereka sangatantusias untukmencobanya sendiridan ada pula yangberpikir untukmempasarkan hasildari apa yang merekabisa.(Asip Strada/red)

Page 14: Koran Ibu Suara Harapan

Media Komunikasi dan Publikasi Kegiatan Keaksaraan Fungsional di Cidahu

14profil

Kecamatan Cidahu adalah wilayah pemekaran dariKecamatan Parungkuda yang letaknya di kakiGunung Salak dan iklimnya sangat dingin sehinggabanyak wisatawan yang berkunjung untuk mencariketenangan dan udara yang segar dengan luaswilayah sebesar 14.675 km2 dan jumlah penduduksebanyak 55.304 orang (BPS 2008).

Penduduk asli kecamatan cidahu adalah asli sundadan beragamis namun sekarang sudah banyakpendatang dari berbagai daerah yang memadatidaerah tersebut. Dikarenakan perindustrian yangmeningkat, sehingga budaya aslinya kecamatancidahu sudah teradopsi oleh budaya modern akantetapi kebudayaan yang berkembang di Cidahu dapatbersaing dengan kecamatan-kecamatan yang sudahberkembang dan maju.

Pendidikan di Kecamatan Cidahu sedangberkembang. Penduduknya sangat antusias untuk

m e n d a p a t k a npendidikan yang layak,selain dari perintah pusatyang mengesahkan UUwajib belajar sembilantahun pemerintahanCidahu pun sangatm e m p e r h a t i k a nterhadap pendidikan.Baik pendidikan formalmaupun non formal.

Sebagai wilayah yangmemiliki potensi wisatacukup banyak seperticangkuang, javana spa,dan banyak curug sertaareal perkemahan,Cidahu perlu perhatianyang ekstra daripemerintah pusatterhadap pembangunan,pendidikan, danekonomi sehinggapenduduk kecamatanCidahu dapat terpenuhikebutuhan untukmenunjang kemajuanyang lebih maksimal.(Asip Strada/red)

Sekilas Kecamatan Cidahu

Page 15: Koran Ibu Suara Harapan

Media Komunikasi dan Publikasi Kegiatan Keaksaraan Fungsional di Cidahu

15profil

Udara yang dingin dan segar disertai indahnya alam pegununganyang beradadi bawah kaki Gunung Salak di lingkungangan masyarakat yangperekonomiannya sudah mulai berkembang dari mulai pedagang,petani,buruhdan karyawan ada juga yang PNS. Namun ditengah perkembangannya masihada masyarakat yang belum bisa membaca,menulis dan berhitung karenadulunya putus sekolah atau bahkan ada yang tidak sempat menikmati bangkusekolah formal. Itulah gambaran yang ada di lingkunan PKBM Harapan yangberpusat di Jln.Raya Cidahu Desa cidahuKecamatan Cidahu Kabupaten Sukabumi,yang dikelola oleh ibu Siti Jamilah inimembina ratusan warga belajar dari mulaiPendidikan anak usia dini (PAUD),kesetaraan paket A, B, dan C juga ProgramKeaksaraan Fungsional.

PKBM Harapan kegiatannya berawal pada tahun 2000, kegiatan berawal darikeinginan Ibu Siti Jamilan untuk menolong orang-orang yang tidak mampudan anak-anak yatim yang tidak bisa menikmati bangku sekolah, kemudiandibiayai untuk sekolah dipendidikan formal, karena pada waktu itu Bu Jamilahbelum mengerti dan belum paham tentang pendidikan kemasyarakatan, namunpada tahun 2000 Bu Jamilah bertemu dengan Ibu Een Sumirat yang pada waktuitu sebagai penilik Dikmas di Kecamatan Cidahu,beliau menawarkan untukbekerja sama membina pandidikan masyarakat di bawah naungan PLS.

Alhamdullah perkembangannya sampai sekarang sudah meluluskan ribuanWarga Belajar. Berangkat dari belajar dikesetaraan paket A, B, dan C merekabanyak yangg langsung bekerja, mealnjutkan kuliah sekarang ada yang bekerjasebagai wiraswasta,pedagang, PNS, karyawan bahkan ada yang mendapatkankesempatan kerja ke luar negeri. (SJ/red)

PKBM HARAPAN

Page 16: Koran Ibu Suara Harapan

Media Komunikasi dan Publikasi Kegiatan Keaksaraan Fungsional di Cidahu

16suara perempuan

Pengalaman hidup saya di awali semasa saya masihkecil. Semasa itu saya ingin sekolah seperti orang

lain, dikarena kan orang tua saya tidak mampu, hinggaakhirnya saya tumbuh dewasa tanpa pengenalbangku sekolah, akhirnya sayamenikah dan mempunyai 5orang anak.

Dari situ saya bertekad, saya akanmenyekolahkan anak saya. Suami s a y aseorang guru diniyah, pada suatu ketika peristiwayang menyedihkan sehingga tidak ada semangathidup karena suami meninggalkan untuk selamanya.Dari semenjak itu saya berusaha keras, untukmembiayai kelima anak saya agar anak-anak saya bisahidup dengan baik dan bisa sekolah.

Saya ingin sekali melamar kerja, tapi saya tidak punyaijasah dan saya tidak bisa baca tulis, akhirnya sayabekerja sebagai PRT. Dengan pekerjaan itu sayabersyukur bisa membiayai 5 anak saya sampai bisalulus, 3 anak saya lulus SLTA dan sekarang sudahbekerja, dan yang masih sekolah SLTP satu,sedangkan yang satu lagi masih SD.

Sekarang saya bersyukur lagi karena jadi bisa bacatulis setelah kegiatan KF di desa kami, walaupunbelum sempurna, karena itu saya mau ikutan paketA. Begitulah pengalaman hidup saya. (Ibu “A”kelompok “melati” desa pondokkaso tonggoh)

Awalnya saya ragudan malu ikut

belajar di KF, karenasaya tidak bisa menulisdan membaca samasekali, karena saya dulutidak pernah ikutsekolah.

Tapi setelah sayarasakan dan paksakan,alhamdulillah sedikit –sedikit saya bisamengenal hurup danangka dan sekarangsaya sudah bisa menuliswalaupun belum lancardan bagus. Sekarangsaya sudah bisa bikinnama sendiri, dansedikit – sedikit sudahbisa baca. Mudah-mudahan saja saya bisamenulis dan membacalebih lancar lagi dankegiatan belajar KFbisa terus berjalansehingga orang yangbuta huruf seperti sayabisa melek aksara.

Page 17: Koran Ibu Suara Harapan

Media Komunikasi dan Publikasi Kegiatan Keaksaraan Fungsional di Cidahu

17TIPS ibu

Bahan-bahanBahan-bahanBahan-bahanBahan-bahanBahan-bahan3 ikat daun singkongmuda, 2 butir telur, 15tusuk sate, Garam,Penyedap rasa, MinyakgorengBumbuBumbuBumbuBumbuBumbu¼ kacang tanah gorengGula merah secukupnyaGaram secukupnyagoreng bawang merah1 buah jeruk limauCara membuatCara membuatCara membuatCara membuatCara membuat1. Rebus daun singkong

muda yang sudahdibersihkan, setelahmatang lalu tiriskan.

2. Daun singkong yangsudah dingin, bentukbulat-bulat sehinggabentuknya sepertiracikan daging sate, lalu

tusukan pada tusuksate yang tersedia.

3. Kocok 2 butir telurhingga rata, kasihgaram dan penyedaprasa.

4. Panaskan minyakgoreng dalam wajan,tusukan sate yangsudah diisi daunsingkong lalumasukan padakocokan telor dangoreng sampaitelurnya matang.Lalu tiriskan danhidangkan pada alas.

5. Setelah itu tumbukcabe, goreng kacangtanah, gula merahdan garam.

6. Taburkan bumbuyang sudah halus diatas sate daunsingkong.

7. Terakhir beri perasanjeruk limau dantaburan gorengbawang laludihidangkan untuk 2orang.(Asip StradaAsip StradaAsip StradaAsip StradaAsip Strada)

Sate Daun SingkongSate Daun SingkongSate Daun SingkongSate Daun SingkongSate Daun SingkongKencurPohon Kencur adalahpohon yang berakarrimpang.

salah satu manfaat pohonkencur adalah untuk obatRadang Lambung. Caramembuat buah kencursebesar ibu jariBersihkan kulitnyakemudian dikunyahTelan airnya buangampasnyaSetelah itu minum satugelas air putihUlangi setiap harisampai sembuh

Tanaman ObatTanaman ObatTanaman ObatTanaman ObatTanaman Obat

Page 18: Koran Ibu Suara Harapan

Media Komunikasi dan Publikasi Kegiatan Keaksaraan Fungsional di Cidahu

18galeri foto

Page 19: Koran Ibu Suara Harapan

Media Komunikasi dan Publikasi Kegiatan Keaksaraan Fungsional di Cidahu

19galeri foto

Page 20: Koran Ibu Suara Harapan

Media Komunikasi dan Publikasi Kegiatan Keaksaraan Fungsional di Cidahu

20

SEGENAP REDAKSI KORAN IBU

“SUARA HARAPAN”

MENGUCAPKANSELAMAT TAHUN BARU

1 MUHARAM 1431 HIJRIYAH1 JANURAI 2010 MASEHI

galeri foto