lbb nutrisi lansia

16
LEMBAR BALIK NUTRISI PADA LANSIA Disusun Oleh: 1. Suliyana Eka Wahyuni (P 27220010 159) KEMENTERIAN KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA POLITEKNIK KESEHATAN SURAKARTA JURUSAN KEPERAWATAN DIII BERLANJUT DIV

Upload: bayu-cahyo-oktafian

Post on 01-Jan-2016

132 views

Category:

Documents


17 download

DESCRIPTION

pensisikan kesehatan pada lansia tentang nutrisi sehat dan seimbang pada lansia

TRANSCRIPT

Page 1: LBB nutrisi lansia

LEMBAR BALIK NUTRISI PADA LANSIA

Disusun Oleh:

1. Suliyana Eka Wahyuni (P 27220010 159)

KEMENTERIAN KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA

POLITEKNIK KESEHATAN SURAKARTA

JURUSAN KEPERAWATAN DIII BERLANJUT DIV

2010/2011

Page 2: LBB nutrisi lansia

Cara Mengatur Makanan

pada Lansia:

 Kalori

Protein

Page 3: LBB nutrisi lansia

Lemak

Karbohidrat dan serat makanan

Page 4: LBB nutrisi lansia

Vitamin dan mineral

Air

Page 5: LBB nutrisi lansia

Cara Mengatur Makanan pada Lansia 

1. Asupan lemak dan garam sebaiknya

dikurangi

2. Protein sebaiknya tidak dikurangi dan

tidak ditambah

3. Besi juga disarankan agar tetap

dikonsumsi sesuai jumlah semula

(sekitar 28-30  miligram per hari).

4. Kalsium ekstra sangat penting,

Page 6: LBB nutrisi lansia

khususnya untuk perempuan

postmenopause.

5. Sebagian besar jenis vitamin tidak

dipengaruhi oleh penuaan, kecuali

hiamin, riboflamin, dan niacin.

  6.Vitamin D biasanya tidak perlu

ditambah.

7. Makanan yang digoreng, sereal,

tepung, dan krim cokelat manis

sebaiknya dihindari.

8. Memperbanyak konsumsi serat

9. Pilihlah makanan yang berwarna,

Page 7: LBB nutrisi lansia

menarik, dan lezat serta sajikan dengan

cara menyenangkan yang bisa

membangkitkan selera.

 

Kecukupan gizidipengaruhi oleh faktor-faktor dibawah ini Umur Jenis kelamin Aktivitas/kegiatan fisik dan mental

Postur tubuh Pekerjaan Iklim/suhu udara

Page 8: LBB nutrisi lansia

Kondisi fisik tertentu lingkungan 

JENIS AKTIVITAS FISIK DAN

OLAHRAGA

YANG DAPAT DILAKUKAN LANSIA

• Melakukan pekerjaan rumah

• Berjalan-jalan

Page 9: LBB nutrisi lansia

• Jogging atau lari dengan kecepatan

• sedang

Page 10: LBB nutrisi lansia

• Senam lansia

• Berenang

Agar lansia bias hidup lebih lama,aktivitasnya:

Page 11: LBB nutrisi lansia

1.Menciptakan pola makan yang baik

2.Memperkuat daya tahan tubuh

3.Mencegah tulang agar tidak menjadi keropos dan mengerut

4.Menyelamatkan penglihatan dan mencegah terjadinya katarak

5.Menjaga agar nafsu makan tetap baik dan otot tetap lentur

6.Tetaplah berlatih

Agar lansia bisa hidup lebih lama aktivitasnya:

Page 12: LBB nutrisi lansia
Page 13: LBB nutrisi lansia