leaflet hipertensi

2
Menurut WHO, penyakit hipertensi merupakan peningkatan tekanan sistolik lebih besar atau sama dengan 160 mmHg dan atau tekanan diastolic sama atau lebih besar 95 mmHg ( Kodim Nasrin, 2003 ) Hipertensi dikategorikan menjadi : Ringan : tekanan diastoliknya antara 95 – 104 mmHg Sedang : tekanan diastoliknya antara 105 dan 114 mmHg, Berat : tekanan diastoliknya 115 mmHg atau lebih. ( Smith Tom, 1995 ). Hipertensi berdasarkan penyebabnya dapat dibedakan menjadi 2 golongan besar yaitu : ( Lany Gunawan, 2001 ) Hipertensi essensial ( hipertensi primer ) yaitu hipertensi yang tidak diketahui penyebabnya Hipertensi sekunder yaitu hipertensi yang di sebabkan oleh penyakit lain Gejala : Yang ringan : Sering tanpa gejala Yang berat : Sakit kepala, Mimisan, Pusing Akibat / Komplikasi : Gangguan penglihatan sampai buta Payah jantung Gangguan ginjal Gangguan pembuluh darah otak yang menyebabkan kelumpuhan Cara menghindari / mencegah dan mengobati : Kurangi garam dalam makanan Cara hidup yang tidak tegang (stress) Memeriksa diri secara teratur Minum obat sesuai petunjuk dokter PENDIDIKAN KESEHATAN KELUARGA HIPERTENSI Tekanan darah anda tinggi bapak!!

Upload: jonard-ariefsieter-helper

Post on 27-Jun-2015

323 views

Category:

Documents


4 download

TRANSCRIPT

Page 1: Leaflet Hipertensi

Menurut WHO, penyakit hipertensi merupakan peningkatan tekanan sistolik lebih besar atau sama dengan 160 mmHg dan atau tekanan diastolic sama

atau lebih besar 95 mmHg ( Kodim Nasrin, 2003 )

Hipertensi dikategorikan menjadi :Ringan : tekanan diastoliknya antara 95 – 104 mmHgSedang : tekanan diastoliknya antara 105 dan 114 mmHg, Berat : tekanan diastoliknya 115 mmHg atau lebih. ( Smith Tom, 1995 ).

Hipertensi berdasarkan penyebabnya dapat dibedakan menjadi 2 golongan besar yaitu : ( Lany Gunawan, 2001 )

Hipertensi essensial ( hipertensi primer ) yaitu hipertensi yang tidak diketahui penyebabnya

Hipertensi sekunder yaitu hipertensi yang di sebabkan oleh penyakit lain

Gejala :Yang ringan : Sering tanpa gejalaYang berat : Sakit kepala, Mimisan, Pusing

Akibat / Komplikasi : Gangguan penglihatan sampai buta Payah jantung Gangguan ginjal Gangguan pembuluh darah otak yang menyebabkan

kelumpuhan

Cara menghindari / mencegah dan mengobati : Kurangi garam dalam makanan

Cara hidup yang tidak tegang (stress) Memeriksa diri secara teratur

Minum obat sesuai petunjuk dokter

PENDIDIKAN KESEHATAN KELUARGA

HIPERTENSI

Oleh :Mahasiswa S1 Keperawatan

FAKULTAS ILMU KESEHATANUNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA

Tekanan darah anda tinggi bapak!!

Page 2: Leaflet Hipertensi

2010