leaflet veco indonesia

2
Program kami Pembelajaran dan Berbagi Pengetahuan VECO Indonesia ingin menjadi organisasi yang terus belajar dan membagi pengetahuan yang kami miliki pada sebanyak mungkin orang serta menerapkannya dalam organisasi kami sendiri. Kami juga mendokumentasikan pengalaman kerja kami di bidang pertanian berkelanjutan dalam berbagai bentuk dokumentasi dan publikasi sebagai bahan belajar. VECO Indonesia juga menerbitkan SALAM, edisi Indonesia dari majalah LEISA (Low External Input Sustainable Agriculture). VECO Indonesia merupakan kantor perwakilan lembaga swadaya masyarakat (LSM) yang berpusat di Belgia, Vredeseilanden, di Indonesia. Vredeseilanden sendiri bekerja di 7 kawasan dan 18 negara berbeda di Afrika, Amerika Latin, Asia, dan Eropa. Kantor regional VECO Indonesia berada di Denpasar dengan kantor lapangan di Jakarta (Jawa), Parepare (Sulawesi), Labuan Bajo (Flores-Nusa Tenggara Timur), dan Maumere (Flores-Nusa Tenggara Timur). Lembaga ini berusaha menyumbang peran untuk meningkatkan taraf hidup dan pendapatan petani terorganisir melalui praktik pertanian berkelanjutan. Melalui pendekatan yang terus dikembangkan, VECO Indonesia memberdayakan keluarga petani di segala aspek rantai pertanian yaitu dari produksi hingga konsumsi. VECO Indonesia mendukung pengembangan rantai pertanian berkelanjutan, menekankan pada inovasi produksi pertanian berkelanjutan, menambahkan nilai produk pertanian berkelanjutan yang menguntungkan bagi keluarga petani, meningkatkan akses pasar, dan mendorong konsumen agar mengonsumsi produk pertanian yang dihasilkan dari praktik pertanian berkelanjutan. Selain itu, VECO Indonesia juga mendukung upaya advokasi baik di tingkat lokal maupun nasional untuk menaikkan posisi keluarga petani pelaku pertanian berkelanjutan. Untuk mencapai tujuan-tujuan tersebut, VECO Indonesia bekerja melalui kerjasama strategis dengan LSM lokal, organisasi petani, organisasi jaringan nasional, dan pihak swasta. Pengembangan Rantai Pertanian Berkelanjutan VECO Indonesia mendukung pengembangan rantai pertanian berkelanjutan di tingkat lokal maupun nasional oleh keluarga petani yang terorganisir, perempuan maupun laki-laki, agar memiliki posisi menentukan dalam hubungan dagang dan keuntungan melalui pendapatan yang meningkat. Program VECO Indonesia terutama fokus pada rantai komoditi mete, kakao, kopi, beras organik, dan kacang tanah di areal tertentu yang sudah dipilih. Penyadaran Konsumen VECO Indonesia memfasilitasi tiga pilot project di Boyolali dan Solo di Jawa Tengah, Bali, dan di Jakarta yang berusaha meningkatkan kesadaran konsumen terhadap praktik pertanian berkelanjutan dan produk pertanian yang dihasilkannya. Siapa Kami A Better Deal for Farmers Posisi Tawar yang Lebih Baik untuk Petani Advokasi VECO Indonesia, bekerja sama dengan organisasi petani, LSM lokal, dan jaringan nasional mendukung keluarga petani yang terorganisir dan kalangan masyarakat sipil agar berhasil mempengaruhi pemerintah dan pihak swasta di tingkat lokal maupun nasional untuk membuat keputusan yang meningkatkan posisi petani dalam rantai pertanian berkelanjutan.

Upload: vredeseilanden-vzw

Post on 09-Mar-2016

253 views

Category:

Documents


31 download

DESCRIPTION

Leaflet VECO Indonesia

TRANSCRIPT

Page 1: Leaflet VECO Indonesia

Program kami

Pembelajaran dan Berbagi PengetahuanVECO Indonesia ingin menjadi organisasi yang terus belajar dan membagi pengetahuan yang kami miliki pada sebanyak mungkin orang serta menerapkannya dalam organisasi kami sendiri. Kami juga mendokumentasikan pengalaman kerja kami di bidang pertanian berkelanjutan dalam

berbagai bentuk dokumentasi dan publikasi sebagai bahan belajar. VECO Indonesia juga menerbitkan SALAM, edisi Indonesia dari majalah LEISA (Low External Input Sustainable Agriculture).

VECO Indonesia merupakan kantor perwakilan lembaga swadaya masyarakat (LSM) yang berpusat di Belgia, Vredeseilanden, di Indonesia. Vredeseilanden sendiri bekerja di 7 kawasan dan 18 negara berbeda di Afrika, Amerika Latin, Asia, dan Eropa. Kantor regional VECO Indonesia berada di Denpasar dengan kantor lapangan di Jakarta (Jawa), Parepare (Sulawesi), Labuan Bajo (Flores-Nusa Tenggara Timur), dan Maumere (Flores-Nusa Tenggara Timur).

Lembaga ini berusaha menyumbang peran untuk meningkatkan taraf hidup dan pendapatan petani terorganisir melalui praktik pertanian berkelanjutan. Melalui pendekatan yang terus dikembangkan, VECO Indonesia memberdayakan keluarga petani di segala aspek rantai pertanian yaitu dari produksi hingga konsumsi.

VECO Indonesia mendukung pengembangan rantai pertanian berkelanjutan, menekankan pada inovasi produksi pertanian berkelanjutan, menambahkan nilai produk pertanian berkelanjutan yang menguntungkan bagi keluarga petani, meningkatkan akses pasar, dan mendorong konsumen agar mengonsumsi produk pertanian yang dihasilkan dari praktik pertanian berkelanjutan. Selain itu, VECO Indonesia juga mendukung upaya advokasi baik di tingkat lokal maupun nasional untuk menaikkan posisi keluarga petani pelaku pertanian berkelanjutan.

Untuk mencapai tujuan-tujuan tersebut, VECO Indonesia bekerja melalui kerjasama strategis dengan LSM lokal, organisasi petani, organisasi jaringan nasional, dan pihak swasta.

Pengembangan Rantai Pertanian BerkelanjutanVECO Indonesia mendukung pengembangan rantai pertanian berkelanjutan di tingkat lokal maupun nasional oleh keluarga petani yang terorganisir, perempuan maupun laki-laki, agar memiliki posisi menentukan dalam hubungan dagang dan keuntungan melalui pendapatan yang meningkat. Program VECO Indonesia terutama fokus pada

rantai komoditi mete, kakao, kopi, beras organik, dan kacang tanah di areal tertentu yang sudah dipilih.

Penyadaran KonsumenVECO Indonesia memfasilitasi tiga pilot project di Boyolali dan Solo di Jawa Tengah, Bali, dan di Jakarta yang berusaha meningkatkan kesadaran konsumen terhadap praktik pertanian berkelanjutan dan produk pertanian yang dihasilkannya.

Siapa Kami

A Better Deal for Farmers

Posisi Tawar yang Lebih Baik untuk Petani

AdvokasiVECO Indonesia, bekerja sama dengan organisasi petani, LSM lokal, dan jaringan nasional mendukung keluarga petani yang terorganisir dan kalangan masyarakat sipil agar berhasil mempengaruhi pemerintah dan pihak swasta di tingkat lokal maupun nasional untuk membuat keputusan yang meningkatkan posisi petani dalam rantai pertanian berkelanjutan.

Page 2: Leaflet VECO Indonesia

Sustainable Agricultural Chain Development (SACD)

VECO Indonesia supports the development of

sustainable agricultural chains at local and national

level in which organized family farmers, male and female, successfully influence the trade

relationships and benefit through increased income. VECO Indonesia’s

programme particularly focuses on the value chain of cashew, cacao, coffee, organic rice and groundnuts in selected geographical areas (see map).

AdvocacyVECO Indonesia, in cooperation with farmer organisations, local NGO’s and network organisations supports organised family farmers and civil society actors to successfully influence

Learning and Knowledge sharingVECO Indonesia invests in the development of relevant knowledge sharing and institutional learning processes embedded into its organisational practices. It focuses on documentation and publication of experiences VECO Indonesia is the publisher of SALAM, the Indonesian edition of LEISA (Low

External Input Sustainable Agriculture) magazine.

Who We Are VECO Indonesia is the Indonesian country office of the Belgian NGO, Vredeseilanden (VE). Vredeseilanden operates in 7 regions and 18 different countries in Africa, Latin America, Asia and Europe. The regional head office of VECO Indonesia is based in Denpasar and has field offices in Jakarta (Java), Parepare (Sulawesi), Labuan Bajo (Flores-Nusa Tenggara Timur) and Maumere (Flores-Nusa Tenggara Timur).

Vredeseilanden seeks to contribute to viable livelihoods for organised family farmers through improved income from sustainable agriculture (SA). Through its development interventions, Vredeseilanden empowers family farmers as actors within the agricultural chain, from production to consumption.

VECO Indonesia supports the development of sustainable agriculture chains, encompassing innovative sustainable agricultural practices for production, value adding of SA products, improved access to markets, and stimulating consumers to purchase products from SA chains. Furthermore, VECO Indonesia supports the advocacy of local and national level policies that favour the position of the organised family farmers practicing SA.

VECO Indonesia works through strategic partnerships with local NGOs, farmer organisations, national network organizations and private actors.

Our Programmes government and the private sector at district and national level to make decisions which favour the position of farmers in sustainable agriculture chains.

Consumer AwarenessVECO Indonesia facilitates three pilot projects in Boyolali/Solo (Central Java), Bali and Jakarta which aim to increase consumer awareness on sustainable agriculture and its products.

Regional OfficeJl. Kerta Dalem No. 7, SidakaryaBali 80224, IndonesiaPhone: +62 (0)361-7808264, 727378Fax: +62 (0)361-723217e-mail: [email protected]

Field Antenna JakartaJalan Saleh Abud No. 18 – 19, Otto Iskandardinata, Jakarta 13330.Phone : 021 859 111 77HP : 081 138 544 65

Field Antenna NTT 1Jl. Yohanes Sahadoen, Komplek Kantor Agen Merpati, RT 008/03Desa Gorontalo, Kec. Komodo, Labuan BajoManggarai Barat 86554, NTT.Phone/Fax: 0385-41353HP : 081 138 544 63

Field Antenna NTT 2Jl. Kimang Buleng II, Kota Uneng, Maumere, NTT. Phone/Fax: 0382-21649.

Field Antenna SulawesiJl. Puri Gandaria Permai No. 4, Kel. Lumpue, Kec. Bacukiki, Kota Pare-pare, Sulawesi Selatan. Phone/Fax: 0421-25739.HP: 081 138 544 64

Contact us:

Denpasar

Labuan Bajo

Jakarta

Maumere

Parepare

Solo (Sentral Java)

Timor