macam-macam jenis sensor pada robot _ kelas robot

7
DMCA Sitemap Disclaimer Privacy Policy Contact About Search... Go HOME PENGENALAN ROBOT SEJARAH ROBOT Home » Komponen Robot » MacamMacam Jenis Sensor Pada Robot MINGGU, 30 NOVEMBER 2014 KOMPONEN ROBOT Seperti Indera pada manusia. Robot dapat mengenali lingkungannya dengan menggunakan sensor. Seperti manusia yang dapat merasakan dingin dengan kulitnya, melihat dengan matanya, mendengar dengan telinga, mengecap dengan lidahnya, dan mencium dengan hidungnya. Jika manusia hanya memiliki 5 indera secara fisik. Robot bisa memiliki lebih banyak dari itu, karena robot bisa menggunakan sensor apa saja. Robot bisa mendapat informasi lebih banyak, termasuk seperti indera pada hewan. Robot bisa memiliki semuanya. JenisJenis Sensor Pada Robot Ada banyak sekali jenis sensor yang bisa ditanamkan pada robot. Dengan memiliki fungsi yang beragam juga. Diantaranya adalah; 1. Touch Sensor. Adalah jenis sensor yang akan mendeteksi ketika disentuh, ibarat kulit. Touch Sensor pada dasarnya adalah saklar yang memiliki berbagai jenis bentuk. Pada robot digunakan untuk misalnya; mendeteksi objek yang ada pada tangan robot, mencegah terjadinya tabrakan pada robot beroda, dan masih banyak lagi. MacamMacam Jenis Sensor Pada Robot

Upload: karno-malau

Post on 04-Sep-2015

100 views

Category:

Documents


4 download

DESCRIPTION

Jenis Sensor

TRANSCRIPT

  • 5/26/2015 MacamMacamJenisSensorPadaRobot|KelasRobot

    http://www.kelasrobot.com/2014/11/macammacamjenissensorpadarobot.html 1/7

    DMCASitemapDisclaimerPrivacyPolicyContactAbout

    Search... GoHOME PENGENALANROBOT SEJARAHROBOT

    HomeKomponenRobotMacamMacamJenisSensorPadaRobot

    MINGGU,30NOVEMBER2014 KOMPONENROBOT

    SepertiInderapadamanusia.Robotdapatmengenalilingkungannyadenganmenggunakansensor.Sepertimanusiayangdapatmerasakandingindengankulitnya,melihatdenganmatanya,mendengardengantelinga,mengecapdenganlidahnya,danmenciumdenganhidungnya.

    Jikamanusiahanyamemiliki5inderasecarafisik.Robotbisamemilikilebihbanyakdariitu,karenarobotbisamenggunakansensorapasaja.Robotbisamendapatinformasilebihbanyak,termasuksepertiinderapadahewan.Robotbisamemilikisemuanya.

    JenisJenisSensorPadaRobot

    Adabanyaksekalijenissensoryangbisaditanamkanpadarobot.Denganmemilikifungsiyangberagamjuga.Diantaranyaadalah

    1.TouchSensor.Adalahjenissensoryangakanmendeteksiketikadisentuh,ibaratkulit.TouchSensorpadadasarnyaadalahsaklaryangmemilikiberbagaijenisbentuk.Padarobotdigunakanuntukmisalnyamendeteksiobjekyangadapadatanganrobot,mencegahterjadinyatabrakanpadarobotberoda,danmasihbanyaklagi.

    MacamMacamJenisSensorPadaRobot

  • 5/26/2015 MacamMacamJenisSensorPadaRobot|KelasRobot

    http://www.kelasrobot.com/2014/11/macammacamjenissensorpadarobot.html 2/7

    ContohtouchsensoryangpalingsederhanaadalahPushButton.Danyanglebihbaiknyabisakamulihatpadagambaratas.

    2.LightSensor.Sensorinimendeteksicahayaataupekaterhadapcahayadisekitarnya.Dengansensorinirobotdapatmengetahuigelapdanterangsuatuobjek,tempat,siangataumalam.

    UntukmenentukangelapdanterangsuatutempatbiasamenggunakanLDRSensor,sementarauntukkeperluanRobotPengikutGaris(LineFollower)menggunakanInfraRedSensor.

    3.ColorSensor.SamasepertilightsensoratauInfraRedsensor,colorsensorjugabisamendeteksigelapterangdenganmenangkapwarnahitamdanputih.Tapiselainitu,ColorSensorjugadapatmendeteksiwarnalainnyasepertimerah,biru,kuning,dansebagainya.

    PushButtondanTouchSensor

    LDRSensordanIRSensor

  • 5/26/2015 MacamMacamJenisSensorPadaRobot|KelasRobot

    http://www.kelasrobot.com/2014/11/macammacamjenissensorpadarobot.html 3/7

    PadaaplikasinyacolorsensorjugabisadigunakanuntukmembuatrobotLineFollower,bahkanyanglebihcanggih,yaitu:dapatmengikutigarisdenganwarnayanglebihspesifik.

    4.DistanceSensor.Adalahjenissensoryangdigunakanuntukmendeteksiobjekdengancaramengukurjarakobjektersebut.Sensorinibisamengukurjarakdengansangatakurat.Dalamrobot,DistanceSensorbergunasebagaimata.Robotdapatmelihatobjekdidepannyadengansensorini.

    ContohDistanceSensoryangpalingseringdigunakanadalahUltrasonicsensor.Carakerjanyasamapersissepertimulutdantelingapadakelelawar.

    5.SoundSensor.Mendeteksisuaradisekitarrobot,fungsinyatentusajasepertitelinga.Melaluiprogramsensorinibisamembedakansuarayangnyaring,suarayangtidaknyaring,danhening.Intensitasnyabisakitaaturmanual,ataumelaluiprogram,tergantungjenisSoundSensoryangdipakai.

    LightSensor

    UltrasonicSensor

  • 5/26/2015 MacamMacamJenisSensorPadaRobot|KelasRobot

    http://www.kelasrobot.com/2014/11/macammacamjenissensorpadarobot.html 4/7

    BahkanuntukjenisVoiceRecognition,itubisadiprogramuntukmendengarkata(bahasa)yangdigunakanmanusia.

    6.BalanceSensor.Biasadigunakanuntukmembuatrobottetapseimbang.Mengetahuikemiringan,danmembantubangunsaatrobotterjatuh.

    SalahsatucontohnyaadalahGyroscope,dipakaijugapadaSmartphone.

    7.GasSensor.Berfungsiuntukmendeteksiberbagaijenisgasatauasapyangadadisekitar.Sepertihidungpadamanusia,dapatmembedakanyangmanagasyangbiasamanagasyangberbahaya.

    SoundSensordanVoiceRecognition

    BallanceatauGyroSensor

  • 5/26/2015 MacamMacamJenisSensorPadaRobot|KelasRobot

    http://www.kelasrobot.com/2014/11/macammacamjenissensorpadarobot.html 5/7

    ContohpenerapangasSensoradalahuntukrobotpenjinakBom,ataurobotGreenBird.

    8.TemperaturSensor.Samasepertikulityangdapatmerasakanpanasdandingin.Dengantemperatursensorrobotdapatmengenalisuhuyangadadisekitarnya.

    Sebenarnyamasihbanyaklagisensoryangbisakamugunakanuntukrobot.Tapi8sensordiatasadalahyangpalingseringdigunakan.Dankalaukamumengetahuiadalagisensoryangmenurutkamubagusdipasanguntukrobot,kamubolehberbagidikotakkomentarya...Sayatunggu.

    Baca:8KomponenUtamaPadaRobot

    PostedbyAjangMe

    GasSensor

    TemperaturSensor

  • 5/26/2015 MacamMacamJenisSensorPadaRobot|KelasRobot

    http://www.kelasrobot.com/2014/11/macammacamjenissensorpadarobot.html 6/7

    3 0

    Tweet

    2JenisKabelYangDigunakanPadaRobotPadadasarnyaRobottidakperlumenggunakanberbagaimacamjeniskabel.HanyaterkadangkonektornyaReadMore...

    MengenalMacamMacamJenisBateraiSayayakinkamuudahkenaldenganbaterai.KebanyakandarikamujugapastiudahtaukalaubateraiitReadMore...

    8KomponenUtamaDalamRobotOkdikelasinikitaakanmembahaslebihdalamlagimengenairobot.SayaakanbicaralebihteknismenReadMore...

    MacamMacamJenisSensorPadaRobotSepertiInderapadamanusia.Robotdapatmengenalilingkungannyadenganmenggunakansensor.SepertiReadMore...

    ApaBedanyaMicrocontrollerDenganMicroprocessor?BanyakyangmengatakanbahwaMicrocontrolleradalahsebuahkomputermini.LaluapasebenarnyaisidaReadMore...

    6

    Like

    6

    Share

    RELATEDPOSTS:

    Facebooksocialplugin

    AlsopostonFacebook PostingasKarnoMalau Comment

    Addacomment...

    MasukkankomentarAnda...

    Berikomentarsebagai: GoogleAccount

    Publikasikan Pratinjau

    0Responseto"MacamMacamJenisSensorPadaRobot"

  • 5/26/2015 MacamMacamJenisSensorPadaRobot|KelasRobot

    http://www.kelasrobot.com/2014/11/macammacamjenissensorpadarobot.html 7/7

    Copyright2014KelasRobotKebijakanPrivacyDMCA DesignbyMasSugeng

    POSTINGLEBIHBARU POSTINGLAMABERANDA

    BuatsebuahLink

    Linkkepostingini

    MacamMacamJenisSensorPadaRobot

    MengenalMacamMacamJenisBaterai

    MacamMacamActuator(Motor)Robot

    8KomponenUtamaDalamRobot

    JenisJenisMicrocontrollerArduino

    MenjelajahiSejarahRobotDunia

    SiapakahPenemuRobotPertama?

    JenisJenisKeluargadanKeturunanMicrocontroller

    3KomponenPembentukRobot

    JenisJenisRobotBerkaki

    KELASTERBANYAKDIMASUKI

    DMCA.comProtectionStatus