makalah biokimia ii pak isa 2003

Upload: ocha-dkhansa

Post on 08-Jul-2018

214 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 8/19/2019 Makalah Biokimia II Pak Isa 2003

    1/8

    BAB I

    PENDAHULUAN

    1.1 Latar Belakang

    Proses metabolism didalam tubuh merupakan suatu perombakan senyawa yang ada

    menjadi bentukbentuk yang diperlukan oleh tubuh! Proses metabolisme dalam tubuh yang

    sangat penting sebagi sumber energi dan untuk bertahan hidup sel adalah metabolism

    karbohidrat" lemak" dan protein! Bahan bahan seperti karbohidrat" lemak" dan protein bisa ada

    didalam tubuh melalui asupan makanan yang masuk kedalam tubuh! #umber bahan makanan

    yang diperlukan tubuh adalah karbohidrat" protein" lemak" $itamin" dan mineral! %urang atau

    lebihnya asupan dari sumber bahan makanan tersebut akan menimbulkan gangguan pada tubuh!

    Pada anakanak sumber bahan makanan dan proses metabolism yang baik serta pengaruh

    hormone sangat penting untuk pertumbuhan!

    &etabolisme dapat diartikan sebagai interkon$ersi bahanbahan kimia dalam tubuh" jalur

     jalur yang dilalui molekulmolekul tertentu" interrelasi dan mekanisme yang meregulasialiran

    metabolit yang melalui jalur tersebut ' kategori jalur metabolik(

    )! *alur anabolik 

    • #intesis komponenkomponen yang lebih besar dan kompleks dari prekursor 

     prekursornya!

    • +bersi,at endotermik-

    .ontoh( sintesis protein dari asamasam amino

    /! *alur katabolik 

    • Penghan0uran molekulmolekul besar" umumnya melibatkan reaksi oksidati,!

    • Bersi,at eksotermik 

    • &enghasilkan ekui$alen pereduksi dan A1P +terutama melalui rantai respirasi-

    '! *alur am,ibolik 

    • Penghubung antaara jalur anabolik dan katabolik 

    .ontoh( #iklus asam sitrat!

    &etabolisme normal men0akup masa kelaparan" akti$itas ,isik" kehamilan" dan

    menyusui! %elainan metabolism dapat terjadi karena de,isiensi gi2i" de,isiensi en2im" sekresi

    abnormal hormone" atau e,ek obat dan toksin! .ampuran karbohidrat" lipid" dan protein yang

    1

  • 8/19/2019 Makalah Biokimia II Pak Isa 2003

    2/8

    dioksidasi bergantung pada keadaan seperti puasa atau kenyang" dan bergantung pada intensitas

    kerja ,isik!

    %ebutuhan bahan bakar metaboli0 relati$e konstan sepanjang hari! %ebanyakan orang

    mengkonsumsi asupan harian bahan bakar metaboli0 mereka dalam dua atau tiga kali makan

    sehingga terdapat kebutuhan untuk membentuk 0adangan karbohidrat +glikogen dihati dan otot-

    dan lipid + triasilgliserol di jaringan adipose- pada periode setelah makan" yang digunakan ketika

     belum teradapat asupan makanan!

    BAB II

      PE&BAHA#AN

    2

  • 8/19/2019 Makalah Biokimia II Pak Isa 2003

    3/8

    2.1 Metabolisme

    &etabolisme adalah suatu proses kimiawi yang terjadi di dalam tubuh semua makhluk 

    hidup proses ini merupakan pertukaran 2at ataupun suatu organisme dengan lingkungannya!

    &etabolisme berasal dari bahasa 3unani" yaitu 4metabole5 yang berarti perubahan" dapat kita

    katakana bahwa makhluk hidup mendapat" mengolah dan mengubah suatu 2at melalui proses

    kimiawi untuk mempertahankan hidupnya! 1erdapat dua ,ase dalam metabolisme yaitu

    katabolisme dan anabolisme! %atabolisme merupakan ,ase metabolism yang bersi,at

    menguraikan" yang menyebabkan molekul organik nutrient seperti karbohidrat" lipid dan protein

    yang berasal dari lingkungan atau dari 0adangan makanan sel itu sendiri terurai dalam reaksi

    reaksi bertahap menjadi produk akhir yang lebih ke0il dan sederhana" seperti asam laktat" .6/

    dan ammonia! %atabolisme diikuti oleh pelepasan energi bebas yang telah tersimpan di dalam

    struktur kompleks molekul organik yang lebih besar tersebut! Pada tahap tahap tertentu di dalam

    lintas katabolik" banyak dari energy bebas ini yang disimpan" melalui reaksi reaksi en2imatik 

    yang saling berkaitan" di dalam bentuk molekulpembawa energi adenosine tri,os,at +A1P-

    +Lehninger" )78/-!

    Pada anabolisme" yang juga disebut biosintesis" ,ase pembentukan atau sintesis dari

    metabolisme" molekul pemula atau unit pembangun yang lebih ke0il disusun menjadi

    makromolekul besar yang merupakan komponen sel" seperti protein dan sam nukleat! %arena

     biosintesis menyebabkan peningkatan ukuran dan kompleksitas struktur" proses ini memerlukan

    input energi bebas" yang diberikan oleh peme0ahan A1P menjadi ADP dan ,os,at! Biosintesis

     beberapa komponen sel juga memerlukan atom hydrogen berenergi tinggi yang 9 disumbangkan

    oleh NADPH! %atabolisme dan anabolisme terjadi bersamaan di dalam sel dan ke0epatan

     prosesnya diatur sendiri sendiri! 1erdapat tiga tahap utama dalam katabolisme aerobik! Pada

    tahap I" makromolekul sel dipe0ahkan menjadi unit unit pembangun utamanya! *adi

     polisakarida dipe0ahkan menjadi heksosa atau pentose" lipid dipe0ahkan menjadi asam lemak 

    dan gliserol serta komponen lain! Dan protein terhidrolisis menjadi ke /: komponen asamaminonya +Lehninger" )78/-!

    2.2 Jalur Produk Utama Proses Pencernaan

    3

  • 8/19/2019 Makalah Biokimia II Pak Isa 2003

    4/8

    %arbohidrat" lipid dan protein di0erna menjadi glukosa"asam lemak" gliserol dan asam

    amino kemudian dimetabolisme menjadi produk umum a0etyl%oA dioksidasi oleh 0itri0 a0id

    0y0le!

    2.2.1 Metabolisme Karbohidrat

    ;lukosa merupakan bahan bakar utama hampir bagi seluruh jaringan tubuh! ;lukosa

    dipe0ah melalui proses glikolisis yang akan menghasilkan Asam Piru$at" lalu di olah melalui dua

     proses yang berbeda yaitu< =espirasi aerob > Anaerob!

    a! =espirasi aerob

    Piru$at diubah menjadi asetil koA lalu masuk ke siklus asam sitrat dan mengalami

    oksidasi menghasilkan .6/ dan H/6< ?os,orilasi oksidati, menghasilkan A1P!

     b! =espirasi anaerob

    Asam Piru$at direduksi menjadi asam laktat" =espirasi anaerob menghasilkan lebih

    sedikit energi dibandingkan dengan respirasi aerob! #etiap molekul glukosa hanya

    menghasilkan / A1P pada setiap reaksi glikolisis!

    %arbohidrat dan simpanan glikogen dalam otot dan li$er" dapat digunakan untuk sintesis

    asam lemak dan tria0ylgly0erol dalam jaringan adiposa dan li$er +lipogenesis-!Asam lemak dan

     badan keton tidak dapat digunakan untuk sintesis glukosa< sangat jarang asam lemak +dengan

     jumlah atom karbon ganjil dapat menghasilkan propionil .oA sebagai hasil akhir @oksidasi-

    dapat menjadi substrat untuk glu0oneogenesis sebagaimana gly0erol dari lipolisis pada simpanan

     jaringan adiposa tria0ylgly0erol! #ebagian besar asam amino +glukogenik- yang melebihi

    kebutuhan sintesis protein" menghasilkan piru$at atau 9 dan karbon intermediate 0itri0 a0id

    0y0le dikarboksilasi menjadi oksaloasetat bahan utama untuk glukoneogenesis Lysine dan

    leu0ine menghasilkan a0etyl.oA pada oksidasi tidak dapat digunakan untuk glukoneogenesis

    Phenylalanine" tyrosine" tryptophan dan isoleu0ine menaikkan a0etyl.oA dan intermediates

    0itri0 a0id 0y0le disebut ketogenik karena a0etyl.oA digunakan untuk sintesis badan keton

    dalam li$er saat puasa berkepanjangan dan star$ation

    4

  • 8/19/2019 Makalah Biokimia II Pak Isa 2003

    5/8

    2.2.2 Metabolisme Lipid

    Lipid adalah molekulmolekul biologis yang tidak larut di dalam air tetapi

    larut di dalam pelarut pelarut organik! Lipid juga dikenal oleh masyarakat awam sebagai minyak 

    +organik" bukan minyak mineral atau minyak bumi-" lemak" dan  lilin! Istilah 4lipid5 menga0u

     pada golongan senyawa hidrokarbon ali,atik   nonpolar dan hidro,ob yang esensial dalam

    menyusun struktur dan menjalankan  ,ungsi sel hidup! %arena nonpolar" lipida tidak larut

    dalam pelarut polar" seperti air atau alkohol" tetapi larut dalam pelarut nonpolar" seperti eter atau

    kloro,orm! Penyerapan produkproduk pen0ernaan lipid 0ukup kompleks! Asamasam

    lemak yang berukuran lebih ke0il bisa berdi,usi ke dalam kapilerkapiler dan lalu ditranspor 

    menuju sirkulasi ke seluruh tubuh! Asamasam lemak yang berukuran lebih besar bergabung

    dengan 2at2at lipid lainnya dan membentuk tetes +drolet- lipid kompleks yang dikenal sebagai

    kilomikron

    #umber asam lemak rantai panjang( asupan lemak makanan atau sintesis de no$o dari

    a0etyl.oA +berasal dari %H atau asam amino-!

    Asam lemak dapat mengalami( Coksidasi( teroksidasi menjadi a0etyl.oA esteri,ikasi dengan

    gliserol( membentuk tria0ylgly0erol A0etyl.oA dari Coksidasi dapat mengalami(

    • teroksidasi menjadi .6/ H/6 melalui 0itri0 a0id 0y0le

    • merupakan prekursor untuk sintesis kolesterol dan steroid lain

    • Dalam li$er( digunakan untuk membentuk badan keton +a0etoa0etate dan '

    hydroybutyrate- merupakan bahan bakar yang penting saat puasa berkepanjangan

    2.2.3 Metabolisme Protein

    Protein termasuk dalam kelompok senyawa yang terpenting dalam organisme hewan!

    #esuai dengan peranan ini" kata protein berasal dari kata 3unani proteios" 3ang artinya

    4pertama!5 Protein adalah poliamida" dan hidrolis is protein menghasilkan asam

    asam amino +?essenden" )77F-! #ebagian besar asamamino dalamorganisme hidup adalah asam amino< yaitu ,ungsi amino yang terdapat pada atom karbon

    yang selanjutnya menjadi gugus ,ungsional asam karboksilat! %arena struktur dasar asam amino

    adalah sama" maka asam amino tertentu G menetapkan identitasnya dengan si,at gugus

    rantai sampingnya +=-! %arena kerangka ko$alen protein adalah tetap dan menyangkut

    ,ungsi karboksil asam amino dan amino" maka gugus = lah yang

    5

  • 8/19/2019 Makalah Biokimia II Pak Isa 2003

    6/8

    memberi suatu kedudukan bagi si,atsi,at ,isik dan kimianya di dalam rantai! 1idak semua

    asam amino dapat diperoleh dengan antar pengubahan

    +interkon$ersi- dari asam amino lain atau dengan sintesis dari senyawa lain dalam

    sistem binatang! Asam amino yang diperlukan untuk sintesis protein dan ini tidak disintesis

    sendiri oleh organisme itu tetapi harus terdapat dalam makanannya! #enyawa

    sema0am ini dirujuk sebagai asam amino esensial! Asam amino yang esensial bergantung

     pada sepsis hewan itu dan bahkan bergantung pada perbedaan indi$idu +?essenden" )77F-

    Asam amino diperlukan untuk sintesis protein terdiri(

    asam amino esensial( harus didapatkan dari diet karena tidak dapat disintesis dalam tubuh

    asam amino non esensial( didapatkan dari diet" tapi dapat juga terbentuk melalui transaminasi

    menggunakan amino nitrogen dari asam amino lain!

    #etelah deaminasi" amino nitrogen diekskresi sebagai urea dan kerangka karbon yang tersisa

    dapat(

    )! teroksidasi menjadi .6/ melalui 0itri0 a0id

    /! dipakai untuk sintesis glukosa +glu0oneogenesis-

    '! untuk membentuk badan keton!Beberapa asam amino juga merupakan prekursor komponen

    lain +e( purin"pirimidin-" hormon +e( epine,rin" tiroksin- dan neurotransmitter 

     

    6

  • 8/19/2019 Makalah Biokimia II Pak Isa 2003

    7/8

    BAB III

    PENU1UP

    3.1. Kesimpulan

    a! Bahan makanan yang diabsorbsi dari usus akan mengalami metabolisme untuk

    menghasilkan energi dan 2at2at lain yang dibutuhkan oleh tubuh

     b! &etabolisme dapat diartikan sebagai interkon$ersi bahanbahan kimia dalam

    tubuh" jalurjalur yang dilalui molekulmolekul tertentu" interrelasi dan

    mekanisme yang meregulasi aliran metabolit yang melalui jalur tersebut '

    kategori jalur metabolik(aerob"anaerob dan am,ibolik 

    0! &etabolisme adalah istilah yang digunakan untuk menjelaskan interkon$ersi

    senyawa kimia dalam tubuh" jalur yang diambil oleh tiap molekul" hubungan antar 

    molekul" dan mekanisme yang mengatur aliran metabolit melalui jalurjalur 

    metabolismd! #elama keadaan kelaparan" asam lemak bebas dan badan keton lebih teroksidasi

    daripada glukosa yang oksidasinya hanya berlangsung bagi jaringan seperti otak 

    yang setiap saat selalu membutuhkan glukosa! %eadaan ini ter0apai melalui

    inhibisi ,os,o ,ruktokinase dan piru$at dehidrogenase! E,ek ini" yang ditambah

    lagi dengan inhibisi mobilisasi asam lemak bebas oleh glukosa yang oksidasinyadi jaringan adiposa dihindari" disebut siklus glukosaasam lemak 

    7

  • 8/19/2019 Makalah Biokimia II Pak Isa 2003

    8/8

    DA?1A= PU#1A%A

     

    1he &er0k &anual" #tar$ation" #0 )!.h!/ , Malnutrition" &er0k and .o!In0"

    hite Hous #tation" N!*! U#A" )77!

    &urray" =obert %! Harpers biochemistry" Ed! /" Appleton and Lange" /::: (

    /78':!

    ;uyton" A.! Hall" *E! )77! Buku Ajar Fisiologi Kedokteran. *akarta( E;.

    &urray" =obert %! /::'! Biokimia Harper Edisi /! *akarta( E;.

    8