marketing plan japanesse village

Upload: vitoandygian

Post on 18-Jul-2015

385 views

Category:

Documents


1 download

TRANSCRIPT

Marketing Plan Diajukan sebagai salah satu syarat untuk menyelesaikan Mata Kuliah : Seminar Manajemen Pemasaran Dibuat Oleh : Ivan Christanto / 25040045 (29) / A Monika Soelistyo / 28040004 (44) Ika Widya Lestari / 20030116 (2) Andi / 29030229(51) Ervinda Mayasari / 20030545 (3)

iBiiINSTITUT BISNIS dan INFORMATIKA INDONESIA JAKARTA

Januari 2008

ii

DAFTAR ISIIkhtisar Bisnis.............................................................................................................. A. Jenis usaha.............................................................................................................. B. Sifat usaha............................................................................................................... C. Deskripsi usaha dan manfaat bagi konsumen......................................................... D. Waktu studi............................................................................................................. E. Anggota kelompok studi.......................................................................................... F. Hasil studi (Ringkasan dan Kesimpulan) ................................................................ I.. PENDAHULUAN........................................................................................ A. Tujuan Proyek Bisnis ....................................................................... B. JAPANESSE VILLAGE dan penemunya ................................... C. Competitive Advantage .................................................................... D. Proyeksi Keuntungan ....................................................................... II. BUSINESS DESCRIPTION......................................................................... A. Deskripsi Umum Tentang Bisnis ..................................................... B. Industri di Indonesia ......................................................................... Proses Studi.................................................................................................................... 1. Aspek Pasar dan Pemasaran....................................................................................... A. Desain produk............................................................................................................ 1. Executive Hall................................................................................................ 2. Kings Lounge................................................................................................ 3. Gathering Pool................................................................................................ 4. Entertainment................................................................................................. 5. Menu............................................................................................................... 6. Harga.............................................................................................................. 1. Dish Cost............................................................................................ 2. Time Cost........................................................................................... 7. Lokasi............................................................................................................. 1. Metode Penentuan Lokasi.................................................................. 2. Mesin dan Equipment Utama............................................................. 3. Layout...............................................................................................

JAPANESSE VILLAGE : Experience The Difference

3

4. Pelaksanaan perencanaan proyek...................................................... 8. Manajemen.................................................................................................... 1. Struktur organisasi............................................................................ 2. Job description dan qualification....................................................... 3. Tabel Ramalan Kebutuhan Karyawan Juru Masak, Waitress, Cleaning Service (berdasarkan prediksi rata-rata keramaian pengunjung (peak season)) ................................................................... B. Jenis pasar yang dipilih, baik dari segi konsumen atau produsen............................. C. Pergerakan permintaan/penawaran konsumen dan produsen.................................... 1. Kekuatan penawaran Produsen....................................................................... a. Matrix IFE, EFE, CPM....................................................................... b. Wawancara Pesaing (Kaiten Ippeke).................................................. 2. Daya beli permintaan konsumen.................................................................... a. Market Size......................................................................................... b. Market share....................................................................................... D. Pangsa pasar produk sejenis...................................................................................... E. Penentuan Segmentasi, Targeting, Positioning produk............................................. F. Penentuan strategi bersaing di pasar.......................................................................... 1. Kompetisi langsung....................................................................................... 2. Kompetisi Tidak Langsung............................................................................ G. Penentuan program pemasaran produk(Promotion Mix) ......................................... 1. Iklan............................................................................................................... 2. Promosi lain................................................................................................... H. Penentuan perkiraan penjualan yang bisa dicapai perusahaan................................. a. Prediksi Profit Executive Hall....................................................................... b. Prediksi Profit Kings Hall............................................................................ c. Prediksi Profit Gathering Pond...................................................................... d. Total penjualan produk Executive Hall......................................................... e. Total penjualan produk Kings Lounge......................................................... f. Total penjualan produk Gathering Pond........................................................ g. Laporan Penjualan......................................................................................... I. Pengetahuan, kebutuhan, dan keinginan pasar potensial terhadap rancangan produk yang akan diproduksi................................................................................................. J. Sikap dan Perilaku konsumen terhadap produk sejenis............................................ JAPANESSE VILLAGE : Experience The Difference 4

2. Aspek Keuangan....................................................................................................... A. Jumlah dana yang dibutuhkan untuk aktiva tetap dan modal kerja......................... B. Sumber dana yang akan dipilih................................................................................ C. Prakiraan aliran kas.................................................................................................. D. Biaya modal............................................................................................................. E. Penilaian investasi.................................................................................................... 1. Laporan LabaRugi(Gross Profit sebesar 50% dari sales, dikurang beban dan tax).............................................................................................................. 2. Pembayaran bunga & angsuran pinjaman..................................................... 3. Perhitungan pajak penghasilan...................................................................... 4. Analisis BEP................................................................................................. 5. Net Present Value ( NPV ) ........................................................................... 6. Interest Rate of Return ( IRR ) ..................................................................... 7. Payback Period ( PP ) ................................................................................... Daftar Pustaka.............................................................................................................. Lampiran....................................................................................................................... A. Data Penunjang Desain Layout................................................................................ 1. Kaiten-Zushi.................................................................................................. 2. MODU Sushi Conveyor Belt......................................................................... 3. Picture of Conveyor Belt Parts and Machine................................................ 4. Japanesse Garden Design for Gathering Pond............................................... 5. Gambar Desain Interior Restoran JAPANESSE VILLAGE......................... B. Data Penunjang Menu Produk................................................................................... 1. keterangan detail produk................................................................................ 2. Contoh Gambar Produk................................................................................. C. Data Pendukung Sejarah Deputar Sushi................................................................... D. Data Pendukung Riset dengan SPSS........................................................................ 1. Data SPSS Variable View............................................................................. 2. Data SPSS Data view.................................................................................... 3. Factor Analysis.............................................................................................. 4. Crosstabs Analysis......................................................................................... E. Data Penunjang Riset Persaingan.............................................................................. F. Data Penunjang Aspek Keuangan.............................................................................

JAPANESSE VILLAGE : Experience The Difference

5

ASPEK PASAR DAN PEMASARANIkhtisar BisnisA. Jenis usaha Jenis usaha kami adalah bisnis rumah makan, tepatnya restoran jepang. B. Sifat usaha Sifat usaha kami adalah bisnis baru (bisnis dibangun dari nol), dimana sifat produk kami adalah follower. C. Deskripsi usaha dan manfaat bagi konsumen 1. Bagi Konsumen : Usaha restoran Jepang ini sangat cocok untuk konsumen muda yang menginginkan restoran jepang dengan rasa terjamin, serta sensasi rasa produk, dan desain ruangan yang unik.. 2. Bagi Shareholder, usaha restoran Jepang ini sangat menjanjikan dan menguntungkan (informasi lengkap mengenai proyeksi keuntungan dapat dilihat pada subbab Keuangan, dan lampiran keuangan). 3. Bagi Masyarakat Indonesia, diharapkan usaha kami dapat ikut membangun perekonomian bangsa, yakni dengan menyediakan kesempatan kerja di bidang rumah makan bagi SDM yang berpotensi. D. Waktu studi Waktu yang diperlukan untuk meneliti atau riset konsumen adalah sekitar 1-4 minggu. Penelitian dimulai pada tanggal 10 Desember 2007 sampai 10 Januari 2008. E. Anggota kelompok studi *Ivan Christanto / 25040045 (29) *Monika Soelistyo / 28040004 (44) *Ika Widya Lestari / 20030116 (2) *Andi / 29030229 (51) *Ervinda Mayasari / 20030545 (3)

JAPANESSE VILLAGE : Experience The Difference

6

F. Hasil studi (Ringkasan dan Kesimpulan) Setelah kami meneliti berbagai bidang usaha, maka kami akan menyimpulkan dan akan membuat usaha restoran, dengan format : *kental dengan nuansa tradisional jepang *menu utama adalah menu tradisional jepang, seperti sushi *harga sedang, dengan mengutamakan kualitas *menggunakan sistem Kaitenzushi, atau yang akrab disebut sushi rel berjalan *Kaitenzushi tersebut akan didesain seunik mungkin, karena ditujukan bagi para kaum muda yang ingin merasakan sensasi unik yang berbeda dengan restoran yang lain Berikut ini adalah ringkasan hasil studi kami (Executive Summary) mengenai restoran jepang tersebut, yang terangkum dalam PENDAHULUAN dan BUSINESS DESCRIPTION : I. A. PENDAHULUAN Tujuan Proyek Bisnis : Rencana bisnis ini dirancang oleh Nona Inka Mondivi dengan estimasi biaya sebesar 2 Milliar rupiah, yang akan digunakan sebagai modal awal dalam membangun dan mengoperasikan fasilitas restoran khas Jepang dengan sistem pelayanan yang menarik di Jakarta, Indonesia. Rencana ini mencakup rencana penjualan sampai dengan 3 tahun ke depan. Nona Inka akan mendapatkan uang sebesar 2 milliar tersebut dari : pinjaman sebesar 500 juta rupiah dari Bank Central Asia. Selain itu, ia juga akan bekerjasama dengan 4 orang investor ( PT. Astra Honda, Himpunan Kesenian dan Kebudayaan Jepang Indonesia, Tj. Priok Ekspor-Impor Service, PT. Agung Podomoro ) dengan mendapatkan total dana sebesar 1 Miliar rupiah (masing-masing Rp.250.000.000, dengan kepemilikan investor masing-masing sebesar 12,5% sebagai sekutu pasif). Sedangkan 500 juta rupiah sisanya didapatkan dari bantuan keluarga. B. JAPANESSE VILLAGE dan penemunya : Fasilitas restoran Jepang dengan nama JAPANESSE VILLAGE akan menjadi fasilitas yang diisi dengan hal hal yang berkaitan dengan keunikan kebudayaan Jepang, yang memfokuskan pada kebutuhan konsumen akan sebuah tempat makan dengan nuansa yang unik, yakni melalui pendirian restoran jepang bergaya jepang tradisional dengan sistem kaitenzushi/conveyor belt. Di dalam fasilitas ini, konsumen akan dimanjakan dengan keunikan desain restoran yang mencerminkan jepang tradisional, JAPANESSE VILLAGE : Experience The Difference 7

yang dibalut dengan sistem conveyor belt modern khas jepang. Konsumen juga akan dimanjakan dengan hiburan kesenian jepang, melalui penampilan band bergaya Jepang, serta tarian dan kesenian jepang tradisional. JAPANESSE VILLAGE juga menyediakan beberapa ciri khas yang menarik, seperti tampilan desain rel conveyor belt yang tergolong unik, beberapa ruangan khusus dengan sistem pemesanan yang unik (Kings Lounge), serta kesempatan konsumen untuk mengikuti program Fish!!, Catch and Eat. Sasaran akan difokuskan kepada konsumen muda yang sedang mencari tempat makan, sekaligus sarana rekreasi unik. Konsumen utama diprediksi berasal dari kalangan : remaja SMA - Mahasiswa, dan Karyawan Swasta single. Grand opening JAPANESSE VILLAGE akan dibuka pada tanggal 1 Juni 2008. Fasilitas ini akan berlokasi di bagian utara Jakarta, tepatnya di komplek Rukan Artha Gading (di belakang Artha Gading Mall). Nona Inka Mondivi, penemu JAPANESSE VILLAGE, telah menerima gelar Magister Manajemen Kewirausahaan dari Institut Bisnis dan Informatika Indonesia, Jakarta, pada 29 November 2007. Nona Inka Mondivi telah sukses pada usaha-usaha lain sebelumnya. Dia juga telah menekuni usaha restoran, fashion, dan kegiatan exportimport sebelumnya selama beberapa tahun, serta telah meneliti makanan dan kebudayaan jepang yang unik selama beberapa waktu. Dengan kecintaannya pada dunia bisnis, serta keinginan kuat untuk sukses, Nona Inka Mondivi percaya bahwa ia akan mengembangkan Japanesse village sebagai fasilitas Japanesse Dine-In terbesar di Jakarta. C. Competitive Advantage : Nona Inka Mondivi akan menghadapi persaingan langsung dari beberapa restoran jepang lain yang sudah beroperasi di pasar Jakarta sebelumnya. Walaupun begitu, Nona Inka Mondivi yakin bahwa keunikan JAPANESSE VILLAGE, serta keunggulan bersaing yang dimiliki JAPANESSE VILLAGE akan membuatnya menang dalam persaingan tersebut. Lain halnya dengan restoran jepang lain yang hanya mengandalkan pada keunikan menu saja, JAPANESSE VILLAGE berusaha mengkombinasikan kekhasan menu jepang, keunikan desain dan budaya jepang, serta pelayanan yang ramah dan bersahabat. D. Proyeksi Keuntungan : Berikut ini adalah proyeksi keuntungan usaha selama 3 tahun ke depan : JAPANESSE VILLAGE : Experience The Difference 8

Periode

Penjualan kotor

1 Juni Rp2,450,973,000 2008/09 1 Juni Rp3,921,556,800 2009/10 1 Juni Rp5,294,101,680 2010/11

Keuntungan Kotor Rp1,225,486,500 Rp1,960,778,400 Rp2,647,050,840

Keuntungan Bersih Rp573,256,759 Rp983,990,814 Rp1,367,342,599

NB : Keuntungan Bersih diatas, belum termasuk Investors Bonus yang akan dibagikan kepada rekanan(investor) sebesar : Tahun 2 : Rp.50.000.000 Tahun 3 : Rp.75.000.000 (Bonus diambil dari keuntungan Nona Inka). NB : Keuntungan Bersih diatas, sudah termasuk biaya penyusutan atas pembelian gedung , mesin conveyor belt, dan asset lainnya sebesar Rp.4.000.000.000 / thn. ( Total pembelian seluruh Asset agar proyek ini dapat berjalan adalah sebesar Rp.2.000.000.000). II. A. BUSINESS DESCRIPTION Deskripsi Umum Tentang Bisnis : JAPANESSE VILLAGE merupakan fasilitas restoran khas jepang yang memfokuskan pada kebutuhan konsumen akan sebuah tempat makan dengan nuansa yang unik, yakni melalui pendirian restoran jepang bergaya jepang tradisional dengan sistem kaitenzushi/conveyor belt. Di dalam fasilitas ini, konsumen akan dimanjakan dengan keunikan desain restoran yang mencerminkan jepang tradisional, dibalut dengan sistem conveyor belt modern khas jepang. Konsumen juga akan dimanjakan dengan hiburan kesenian jepang, melalui penampilan band bergaya Jepang, serta tarian dan kesenian jepang tradisional. JAPANESSE VILLAGE juga menyediakan beberapa ciri khas yang menarik, seperti tampilan desain rel conveyor belt yang tergolong unik, beberapa ruangan khusus dengan sistem pemesanan yang unik (Kings Lounge), serta kesempatan konsumen untuk mengikuti program Fish!!, catch and Eat. Sasaran akan difokuskan kepada konsumen muda yang sedang mencari tempat makan, sekaligus sarana rekreasi unik. Konsumen utama diprediksi berasal dari kalangan : remaja SMA - Mahasiswa, Karyawan Swasta single. Hal ini sesuai dengan riset pasar yang telah diadakan sebelumnya, yakni dengan cara pembagian kuesioner

JAPANESSE VILLAGE : Experience The Difference

9

secara manual, telepon, maupun melalui direct mail kepada responden potensial. Berdasarkan data kuesioner yang telah diolah, maka didapatkan informasi bahwa : -restoran yang disukai adalah restoran yang memiliki desain klasik jepang -konsumen utama adalah pegawai swasta, diikuti oleh pelajar. -konsumen berstatus masih single, berusia 15-20 tahun -harga makanan per porsi adalah Rp10.000-30.000 -sistem pelayanan yang disukai adalah self service -makanan tersebut harus memiliki suatu keunikan yang tinggi Nama JAPANESSE VILLAGE dipilih karena kebudayaan tradisional jepang yang khas, bercampur dengan nuansa keunikan jepang modern merupakan penginspirasi restoran ini. Diharapkan dengan adanya restoran ini, para konsumen akan merasa bertandang di lingkungan jepang yang sesungguhnya (tentu saja dengan rasa makanan yang telah dimodifikasi agar sesuai dengan lidah masyarakat Indonesia). Atraksi utama dari JAPANESSE VILLAGE adalah variasi makanan jepang yang setiap porsinya diletakkan di atas sebuah sirkuit rel sepanjang 50 meter persegi. Mengandalkan MODU, perusahaan pembuat mesin sushi conveyor belt ternama, sirkuit JAPANESSE VILLAGE didesain layaknya sebuah sirkuit balap yang tidak kaku. Sirkuit ini memiliki siku yang dapat dimodifikasi kemiringannya dengan mudah. Penerapan sirkuit ini pun memiliki terobosan baru, dengan adanya jalur khusus yang menghubungkan lantai 1 dengan lantai 2. Desain unik lainnya adalah adanya menu khusus Nihon set Express, yakni mesin berbentuk kereta api kecil yang menampung 1 set makanan jepang. Tentu saja, porsi per piring seperti layaknya kaitenzushi umumnya juga disediakan. Tampilan kaitenzushi yang tidak biasa ini, dipercaya akan menarik minat pelanggan untuk mengunjungi restoran ini. Atraksi sampingan yang diadakan Japanesse Village adalah adanya hiburan kesenian jepang tradisional dan modern, seperti layaknya cafe. Hal ini diharapkan akan menambah minat konsumen untuk makan sambil menikmati hiburan. Selain keunikan yang telah disebutkan diatas, adanya program Fish!!,catch and Eat serta Kings Lounge diharapkan akan menarik minat konsumen. B. Industri di Indonesia : Walaupun restoran sushi sudah menjamur di Jepang, bahkan Eropa, hal itu masih sangat baru di Indonesia. Salah satu masalah yang dihadapi oleh bisnis ini di Indonesia adalah masalah teknologi conveyor belt, mahalnya gedung, minimnya JAPANESSE VILLAGE : Experience The Difference 10

seniman yang mampu membawakan pertunjukan seni khas jepang, serta masalah ketersediaan logistik khas jepang. Untuk meminimalisir masalah tersebut, Nona Inka Mondivi menjalin kerjasama dengan Astra Honda dalam pengadaan mesin Conveyor belt. Astra bersedia mengurus negosiasi pengadaan mesin conveyor belt ini dengan MODU, sebuah perusahaan conveyor belt ternama. Astra selanjutnya juga menjadi penanggungjawab maintenance mesin ini. Sementara untuk mengatasi masalah logistik, perusahaan melakukan 2 cara. Cara pertama adalah mengimpor bahan baku khas jepang tersebut langsung dari Jepang. Aktifitas impor ini dapat berjalan baik dengan bantuan dari Tj. Priok Ekspor-Impor Service. Cara kedua adalah berusaha untuk mengembangkan beberapa komoditas ikan air tawar sendiri di dalam gedung(Fish Pool). Sementara itu, untuk pembangunan gedung, perusahaan bekerjasama dengan rekanan perusahaan, yakni PT. Agung Podomoro. Pertunjukkan seni yang diadakan di JAPANESSE VILLAGE juga diharapkan dapat sukses terlaksana berkat kerjasama perusahaan dengan Himpunan Kesenian dan Kebudayaan Jepang Indonesia. Nona Inka memprediksi, bahwa pertumbuhan restoran jepang di negara Indonesia pada beberapa tahun mendatang akan bertambah dari belasan menjadi puluhan. Menjamurnya restoran ini tentu saja tak lepas dari pengaruh media perfilman Indonesia yang dengan giat mempopulerkan trend ala Jepang. Tenarnya banyak artis Jepang di kalangan muda Indonesia, menjamurnya majalah yang sering disebut Manga Art, serta trend potongan rambut yang mulai mengikuti modeHarajuku Style di Indonesia merupakan bukti yang cukup kuat bahwa Kebudayaan Jepang mulai populer di Indonesia.

Proses dan hasil studiA. Desain produk JAPANESSE VILLAGE merupakan sebuah restoran jepang dengan sistem kaitenzushi, dengan fokus utama pada menyediakan pengalaman makan yang unik kepada konsumennya.

JAPANESSE VILLAGE : Experience The Difference 11

Berikut ini adalah daftar penjelasan servis dan produk (menu) yang disediakan JAPANESSE VILLAGE dalam bisnis ini : 1. Executive Hall : Executive Hall berada pada lantai 1 pada fasilitas restoran ini. Dalam Executive Hall, konsumen akan makan dengan sistem kaitenzushi/conveyor belt. Dalam sistem ini, makanan per porsi akan diletakkan di atas lintasan yang bergerak secara otomatis. Porsi dengan harga berbeda akan ditandai dengan warna piring yang berbeda. Warna yang digunakan untuk menentukan harga adalah sebagai berikut : *merah : Rp.5.000 *biru *hijau *abu2 : Rp.10.000 : Rp.30.000 : Rp.50.000 *kuning : Rp.20.000

Sistem pemesanan untuk Executive Hall cukup mudah, yakni sebagai berikut : *Setiap konsumen yang datang dan duduk di kursi, akan diberikan kartu nomer kursi, yang sesuai dengan nomer kursi tempatnya duduk. *Selesai makan, konsumen cukup membawa kartu tersebut kepada kasir. Petugas akan menghitung berapa beban yang harus dibayar oleh konsumen. *Ada 2 jenis beban yang harus dibayar konsumen : 1.Dish Cost : Beban sesuai dengan jumlah dan warna piring yang telah diambil konsumen. 2.Time Cost : Beban waktu yang harus dibayar oleh konsumen selama makan di restoran. Kartu yang dibawa konsumen secara otomatis akan mendeteksi time cost tersebut. Berikut ini adalah tarif yang dikenakan : *0-1 jam : Rp.10.000 *1-2 jam : Rp.20.000 *2-3 jam : Rp.30.000 *>3 jam : Rp.50.000 NB : Time based Cost bertujuan untuk mengoptimalkan lalu lintas pengunjung, agar tak terjadi Waiting Cost, yang disebabkan penumpukan calon pelanggan. Kapasitas Executive Hall adalah 50 konsumen. Diprediksi, Executive Hall akan menyumbang 50 % pengunjung dari JAPANESSE VILLAGE. JAPANESSE VILLAGE : Experience The Difference 12

2.

Kings Lounge : Berada pada lantai 2, Kings Lounge menerapkan sistem kaitenzushi special.

Sistem ini memungkinkan konsumen untuk : o Memesan Nihon set Express, yakni konsumen memesan serangkaian porsi yang diinginkan, melalui layar elektronik kecil yang ada pada meja mereka. Layar ini berfungsi layaknya menu pemesanan elektronik, yang langsung terhubung ke bagian pemesanan menu di dapur. Satu set pesanan akan diantarkan dengan sistem kaitenzushi kepada konsumen yang berada di Kings Lounge. Uniknya pesanan ini diangkut dengan mesin kecil berbentuk kereta api di atas rel. o Memesan melalui jalur Kings Road, yakni dengan menekan tombol kecil pada meja pada kings lounge maka konsumen dapat mencuri jalur kaitenzushi dari rel kaitenzushi lantai 1(Executive Hall). Hal ini dimungkinkan, karena ketika tombol tersebut ditekan, maka rel khusus konsumen lantai 2 akan terhubung dengan rel pada lantai 1 untuk beberapa saat. Pembatasan untuk opsi Kings Road ini adalah : pembatasan pencurian jalur, secara otomatis dibatasi hanya untuk 1 porsi setiap kali konsumen menekan tombol. Kings Lounge dibatasi hanya memiliki 2 ruangan, dengan kapasitas 5 orang untuk setiap ruangan(grup). Beban yang harus dibayar konsumen untuk fasilitas ini berbeda dalam hal Time Cost. Berikut ini adalah tarif yang dikenakan : *0-1 jam : Rp.50.000 *1-2 jam : Rp.70.000 *2-3 jam : Rp.90.000 *>3 jam : Rp.200.000 Diprediksi, Kings Lounge akan menyumbang 25 % pengunjung JAPANESSE VILLAGE. 3. Gathering Pool : Bertempat di Basement Floor, Gathering Pool menerapkan sistem japan traditional private room. Dalam Gathering Pool, konsumen memesan satu ruangan

JAPANESSE VILLAGE : Experience The Difference 13

dengan kapasitas 10 orang. Keunikan fasilitas ini adalah, pada setiap ruangan disediakan fasilitas pemancingan gratis dari fish pool yang berada tepat di luar ruangan. Program Fish!!,Catch and Eat memungkinkan konsumen memancing, serta memakan ikan yang telah ditangkap tersebut. Fish pool ini juga bernuansa jepang klasik, dengan adanya taman klasik bergaya jepang. Fasilitas ini cocok bagi eksekutif yang ingin mengadakan rapat tertutup, keluarga atau pasangan yang ingin menikmati nuansa tradisional Jepang yang kental. Beban yang harus dibayar konsumen untuk fasilitas ini berbeda dalam hal Time Cost, serta tambahan biaya dalam hal ikan yang telah ditangkap. . Berikut ini adalah tarif yang dikenakan dalam hal Time Cost: *0-1 jam : Rp.50.000 *1-2 jam : Rp.70.000 *2-3 jam : Rp.90.000 *>3 jam : Rp.200.000 Sedangkan dalam tambahan biaya ikan yang berhasil ditangkap, hal tersebut tergantung jenis ikan dan beratnya. Fasilitas ini memiliki 4 ruangan, dengan kapasitas setiap ruangannya adalah 10 orang. Diperkirakan, Gathering Pool akan menyumbang 25 % pengunjung JAPANESSE VILLAGE. 4. Entertainment : Merupakan fasilitas penunjang restoran ini. Diharapkan dengan adanya fasilitas ini, konsumen akan tertarik untuk mengunjungi JAPANESSE VILLAGE. Beberapa fasilitas entertainment ini meliputi : *Singing and Art Hall : Bekerjasama dengan Himpunan Kesenian dan Kebudayaan Jepang Indonesia, Singing and Art Hall menampilkan berbagai kesenian jepang klasik dan modern, dengan jadwal yang dapat dilihat oleh pengunjung. *TV Viewing Area perusahaan. *Konsep Open Kitchen sebuah menu dibuat. *Internet Hot Spot : Seperti halnya kebanyakan kafe, restoran JAPANESSE VILLAGE juga menyediakan fasilitas serupa. JAPANESSE VILLAGE : Experience The Difference 14 : Konsumen dapat melihat secara langsung bagaimana : Fasilitas TV Flat yang menampilkan acara TV Hiburan dari mancanegara, juga berfungsi sebagai sarana informasi mengenai event dan promosi

*Desain Jepang yang unik

: Lantai 1 memiliki desain yang bernuansa jepang klasik.

Selain itu terdapat beberapa area transparant pada lantai, dimana konsumen di lantai 1 dapat melihat fish pool yang berada di lantai basement. *Free Ocha : The hijau merupakan minuman yang disediakan secara gratis oleh JAPANESSE VILLAGE, serta dapat diisi ulang secara gratis. 5. jepang Menu : Dari sisi produk(menu), kami akan menyajikan berbagai variasi makanan yang berkualitas, unik, dan disesuaikan dengan lidah masyarakat Indonesia(fusion). Berikut ini adalah daftar produk(menu) yang ditawarkan oleh JAPANESSE VILLAGE(detail deskripsi produk dapat dilihat pada lampiran) :

JAPANESSE VILLAGE : Experience The Difference 15

A. Main Dishes : 1.Osechi Ryori 2.sushi and sashimi : *Sushi : -kappamaki -unnagi -makizushi(sushi rolls) *sashimi -Maguro: Tuna -Toro: Fatty Tuna -Ebi: Prawn -Saba: Mackerel -Ika: Squid -Tako: Octopus 3.Ramen -shio ramen (salt flavored soup) -shoyu ramen (soy sauce flavored soup) -tonkotsu ramen (pork bone soup) -miso ramen (miso flavored soup). 4.Gyoza 5.Tempura 6.Udon -Kitsune Udon: Fox Udon -Tanuki Udon: Japanese racoon Udon -Tsukimi Udon: "Viewing moon" Udon (the yolk of an egg represents the moon) 7.Yakitori 8.Soba Noodles 9.Okonomiyaki -Beef: thinly sliced or ground -Pork: thinly sliced or ground -Chicken: breast filets -Octopus -Squid -Prawn -Tuna 10.Domburi *Oyakodon (Oyako Domburi) *Katsudon (Tonkatsu Domburi) *Gyudon (Gyuniku Domburi)

*Tendon (Tempura Domburi) *Unadon (Unagi Domburi) *Chukadon (Chuka Domburi) *Tekkadon (Tekka Domburi) 11.Rice B. Side Dishes : 1.Wa-gashi a.Dorayaki b.Ichigo Daifuku c.Anmitsu d.Azuki Shiratama e.Kushidango 2.Edamame 3.Soya bean *Soya sauce (shoyu) *Natto 4.Miso 5.Tofu 6.Seaweeds *Kombu *Wakame *Nori 7.Wasabi C.Drinks : 1.Soy Milk Fruit Juice Recipe 2.Beer -Kirin -Asahi -Sapporo -Suntory 3.Rice Wine (sake or nihonshu) 4.Japanese Green Tea -gyokuro -sencha -macha -genmaicha -bancha 5.Umeshu -Umeshu on the Rocks -UmeshuTonic

JAPANESSE VILLAGE : Experience The Difference 16

Sebagai tambahan dalam desain produk, kami juga akan menampilkan desain tambahan yang mencakup desain harga, desain lokasi, dan desain manajemen : 1. HARGA Ada 2 jenis beban yang harus dibayar konsumen : 1.Dish Cost : Beban sesuai dengan jumlah dan warna piring yang telah diambil konsumen. Porsi dengan harga berbeda akan ditandai dengan warna piring yang berbeda. Warna yang digunakan untuk menentukan harga adalah sebagai berikut : *merah : Rp.5.000 *biru *hijau *abu2 sebagai berikut : : Rp.10.000 : Rp.30.000 : Rp.50.000 *kuning : Rp.20.000

NB : Klasifikasi Menu sesuai dengan harga( lihat keterangan warna), dapat dilihat

Japanesse Village : Feel The Experience!! 17

A. Main Dishes : 1.Osechi Ryori : abu2 2.sushi and sashimi : *Sushi : biru -kappamaki -unnagi -makizushi(sushi rolls) *sashimi : kuning -Maguro: Tuna -Toro: Fatty Tuna -Ebi: Prawn -Saba: Mackerel -Ika: Squid -Tako: Octopus 3.Ramen : kuning -shio ramen (salt flavored soup) -shoyu ramen (soy sauce flavored soup) -tonkotsu ramen (pork bone soup) -miso ramen (miso flavored soup). 4.Gyoza : kuning 5.Tempura :kuning 6.Udon : kuning -Kitsune Udon: Fox Udon -Tanuki Udon: Japanese racoon Udon -Tsukimi Udon: "Viewing moon" Udon (the yolk of an egg represents the moon) 7.Yakitori : kuning 8.Soba Noodles : kuning 9.Okonomiyaki : hijau -Beef: thinly sliced or ground -Pork: thinly sliced or ground -Chicken: breast filets -Octopus -Squid -Prawn -Tuna 10.Domburi : hijau *Oyakodon (Oyako Domburi) *Katsudon (Tonkatsu Domburi) *Gyudon (Gyuniku Domburi)

*Tendon (Tempura Domburi) *Unadon (Unagi Domburi) *Chukadon (Chuka Domburi) *Tekkadon (Tekka Domburi) 11.Rice : merah B. Side Dishes : 1.Wa-gashi : biru a.Dorayaki b.Ichigo Daifuku c.Anmitsu d.Azuki Shiratama e.Kushidango 2.Edamame : merah 3.Soya bean *Soya sauce (shoyu) *Natto 4.Miso 5.Tofu 6.Seaweeds *Kombu *Wakame *Nori 7.Wasabi C.Drinks : biru 1.Soy Milk Fruit Juice Recipe 2.Beer -Kirin -Asahi -Sapporo -Suntory 3.Rice Wine (sake or nihonshu) : hijau 4.Japanese Green Tea : free -gyokuro -sencha -macha -genmaicha -bancha 5.Umeshu : merah -Umeshu on the Rocks -Umeshu Tonic

Japanesse Village : Feel The Experience!! 18

Sedangkan program Fish!!,Catch and Go menetapkan Harga Sebagai Berikut : Jenis Ikan : Gurame Nila Mujair Mas Harga per 100 gram : Rp.5.000 Rp.3.000 Rp.3.000 Rp.4.000

2.Time Cost : Beban waktu yang harus dibayar oleh konsumen selama makan di restoran. Kartu yang dibawa konsumen secara otomatis akan mendeteksi time cost tersebut. Time based Cost bertujuan untuk mengoptimalkan lalu lintas pengunjung, agar tak terjadi Waiting Cost, yang disebabkan penumpukan calon pelanggan. a.Berikut ini adalah tarif yang dikenakan pada Executive Hall: *0-1 jam : Rp.10.000 *1-2 jam : Rp.20.000 *2-3 jam : Rp.30.000 *>3 jam : Rp.50.000 b.Berikut ini adalah tarif yang dikenakan pada Kings Lounge: *0-1 jam : Rp.50.000 *1-2 jam : Rp.70.000 *2-3 jam : Rp.90.000 *>3 jam : Rp.200.000 c.Berikut ini adalah tarif yang dikenakan pada Gathering Pond: *0-1 jam : Rp.50.000 *1-2 jam : Rp.70.000 *2-3 jam : Rp.90.000 *>3 jam : Rp.200.000 2. LOKASI A. Metode Penentuan Lokasi Lokasi restoran JAPANESSE VILLAGE adalah di Jl. Kelapa Gading Raya, tepatnya di Rukan Artha Gading(belakang Artha Gading Mall). Luas Gedung JAPANESSE VILLAGE adalah 1000 m2 ( 3 lantai) Faktor faktor yang diperhatikan dalam penentuan lokasi proyek adalah : Variabel Utama

Japanesse Village : Feel The Experience!! 19

Letak pasar ( 1 ) Letak pasar yang di tuju adalah kelapa gading, sunter dan kawasan sekitarnya karena daya beli masyarakatnya tinggi dan diapit oleh 2 mall terbesar di jakarta, hunian apartemen dan kompleks perumahan. Fasilitas transportasi dan infrastuktur ( 2 ) karena pihak pengelola Mall Artha Gading sudah menyediakan bus shuttle ( gratis ), sehingga warga kelapa gading dan sunter mudah berpergian ke Artha Gading, selain itu lokasi restoran juga dekat dengan akses jalan tol sehingga memudahkan pengujung yang berasal dari luar kota. Income ( 3 ) Rata rata penghuni kawasan kelapa gading dan sunter adalah orang orang yang memiliki perekonomian yang mapan ke atas. Variabel sekunder Iklim dan keadaan tanah ( 4 ) Karena iklim di jakarta susah diprediksi dan rawan terjadi banjir, maka lokasi yang dipilih harus bebas banjir, maka di pilihlah lokasi Mall Artha Gading , karena lokasi Mall Artha Gading sudah di tinggikan, walaupun letak nya di samping kali. Sikap dari masyarakat setempat ( 5 ) Karena masyarakat yang di tinggal di kawasan ini beraneka ragam, berpendidikan yang cukup, ramah dan didukung dengan petugas keamanan yang memadai menyebabkan daerah ini dipilih sebagai lokasi proyek. Rencana masa depan perusahaan ( 6 ) Rencana perusahaan ke depan adalah menigkatkan kualitas produk dan pelayanan, meningkatkan keunikan desain, yang berdampak pada meningkatnya pendapatan(dengan tetap menerapkan konsep low cost).

Japanesse Village : Feel The Experience!! 20

Pemilihan Lokasi juga didasarkan dengan analisis tabel penilaian alternatif lokasi proyak sebagai berikut : Tabel penilaian altenatif lokasi proyek( dengan interval skor antara 1(jelak sekali) - 6(bagus sekali)) : Altenatif Lokasi Mall Faktor sama) 1 2 Artha 2 5 yg 3 3 diamati( 4 6 2 4 2 5 4 4 1 1 bobot Jumlah 6 3 1 2 5

23 17 15 19

Gading Lippo Karawaci 5 4 1 Kota Wisata 1 2 5 Pluit 4 5 2 NB : Faktor 1 = bebas macet Faktor 2 = bebas banjir

Faktor 3 = dekat pemukiman Faktor 4 = lokasi elit Faktor 5 = dekat perkantoran Faktor 6 = dekat perkuliahan Jadi lokasi yang dipilih adalah Mall artha gading karena nilainya tertinggi. B. Mesin dan Equipment Utama Supplier mesin sushi conveyor belt Supplier bahan baku makanan utama = MODU =*Tj. Service *Pasar Seribu Nelayan Kepulauan Priok Export-Import

C. Layout Layout JAPANESSE VILLAGE dapat di gambarkan seperti berikut ini :

Japanesse Village : Feel The Experience!! 21

Executive Hall Side View

Executive Hall Up View

Japanesse Village : Feel The Experience!! 22

Japanesse Village : Feel The Experience!! 23

Japanesse Village : Feel The Experience!! 24

Nihon Set Express

Japanesse Village : Feel The Experience!! 25

Kings Road Layout yang digunakan adalah metode layout posisi tetap, karena layout restoran sudah dirancang sedemikian rupa yang bertujuan untuk memaksimalkan semua sudut ruangan yang tersedia. Biaya biaya yang akan dikeluarkan, antara lain : Biaya pembelian Bahan Baku Biaya administrasi dan promosi Biaya bunga Biaya depresiasi mesin, gedung, dll Biaya pembelian aktiva tetap, berupa o bensin dan sparepart o lainnya Biaya pembuatan lintasan dan infrastuktur perolehan gearbox mesin, ban(conveyor belt), Biaya overhead seperti : biaya listrik, air, perlengkapan, perawatan mesin dan keamanan

Japanesse Village : Feel The Experience!! 26

o

Biaya installasi desain ruangan (pemasangan

lift, lintasan, fish pool) Biaya pembelian interior ruangan, berupa : o o perekam o o o o o o *Jam operasi *Lama karyawan per shift Pesawat telepon dan internet Music Standard Equipment Air conditioner LCD TV 40 Cashier Machine Meja dan kursi = 10 Am 11.30 Pm = *10 Am 03 Pm *03 Pm 08 Pm *08 Pm 11.30 Pm *Kapasitas Pengunjung Lantai Basement = 4 Ruangan = 40 orang *Kapasitas Pengunjung Lantai 1 *Kapasitas Pengunjung Lantai 2 = 50 orang = 2 Ruangan = 10 orang Lampu dan Aksesories ruangan Komputer, scanner, printer, fax dan kamera

D. Pelaksanaan perencanaan proyek Waktu yang diprediksi dari tahap perencanaan sampai tahap grand opening dibutuhkan kurang lebih enam ( 6 ) bulan. Untuk lebih lanjut lihat Gantt Chart : Jadwal Pembangunan Restaurant "Japanesse Village" berikut :Bulan I Minggu 1 2 3 4 Bulan II Minggu 5 6 7 8 Bulan III Minggu 1 1 9 0 1 Bulan IV Minggu 1 1 1 3 4 5 Bulan V Minggu 1 1 1 7 8 9 Bulan VI Minggu 2 2 2 1 2 3

Jenis Kegiatan

1 2

1 6

2 0

2 4

Survey lokasi & perjanjian dengan pihak terkait Bangun

Japanesse Village : Feel The Experience!! 27

gedung Rekrut Chef Set Up Lintasan Uji coba mesin Conveyor Belt Beli perlengkapan interior design&acces sories Rekrut Waitress, dan Cleaning Service Training karyawan(pro sedur) Soft opening(gladi bersih) Grand opening

3.

MANAJEMEN A. Struktur organisasi Karena perusahaan kami masih merupakan perusahaan baru dan termasuk kecil, oleh karena itu kami menggunakan struktur organisasi yang paling sederhana, yaitu struktur organisasi fungsional yang terbagi atas fungsi fungsi pokok yang umumnya terdapat pada perusahaan. Struktur Organisasi dapat igambarkan sebagai berikut :

Japanesse Village : Feel The Experience!! 28

Direktur

Manager Pemasaran

Manager Produksi

Manager Tax, Adm & Finance

Manager Maintenance

Manager personalia

5 Staff

5 Staff

5 Staff

25 Staff

5 Staff

B. Job description dan qualification Direktur Tugas: bertanggung jawab terhadap keseluruhan jalannya operasi perusahaan apakah berjalan sesuai yang direncanakan atau tidak Manager Pemasaran Tugas: Bertanggung jawab terhadap promosi Membuat anggaran penjualan Menjalin kerja sama dengan media massa Menciptakan inovasi penjualan Syarat: Pendidikan min S1 di bidang marketing Usia 27 50 thn atau fresh graduate Pengalaman min 3 thn Memiliki intuisi yang kuat di bidang marketing dan penjualan Fasih berbahasa inggris secara lisan maupun tertulis Mampu berkerja sama dengan team maupun individual Manager Tax, Adm & Finance Tugas: Membuat laporan keuangan perusahaan Membuat anggaran Mengontrol penerimaan dan pengeluaran

Japanesse Village : Feel The Experience!! 29

Membuat laporan pajak Mengatur dan membagikan upah karyawan Syarat: Pendidikan min S1 di bidang keuangan dan tax Usia 27 50 thn atau fresh graduate Pengalaman min 4 thn Teliti, jujur, giat dan bertanggung jawab Mengerti dan memahami peraturan pajak Lulus Brevet A & B Manager Maintenance Tugas: Membuat laporan stock persediaan bahan baku secara berkala Membuat anggaran maintenance Mengontrol masuk keluarnya bahan baku Memeriksa dan memperbaiki mesin Menjaga kebersihan restoran Syarat: Pendidikan min S1 atau D3 di bidang mesin Usia 27 50 thn Pengalaman min 5 thn Teliti, jujur, giat dan bertanggung jawab Fasih berbahasa inggris secara lisan maupun tertulis Manager Personalia Tugas: Menetapkan syaratsyarat kualifikasi penerimaan karyawan baru dan menempatkan ke posisi yang tepat Membuat peraturan bagi karyawan Mengkoordinator tugas tugas dan kinerja bawahan Menyimpan arsip arsip dan data data karyawan Mempertahankan hubungan dengan customer tetap, termasuk melayani keluhan Japanesse Village : Feel The Experience!! 30

Syarat: Pendidikan min S1 segala jurusan Usia 27 50 thn Pengalaman min 2 thn Teliti, jujur, giat dan bertanggung jawab Fasih berbahasa inggris secara lisan maupun tertulis Manager Produksi Tugas: Merancang Menu Baru Menjaga kualitas menu makanan, termasuk menjaga kualitas bahan baku Mengontrol kinerja Chef/juru masak Memutuskan bahan baku yang akan dibeli Membuat jadwal pembelian baku Syarat: Pendidikan min S1 atau D3 di bidang kuliner Usia 27 50 thn Pengalaman min 5 thn Teliti, jujur, giat dan bertanggung jawab Fasih berbahasa inggris secara lisan maupun tertulis Staff , kecuali Juru Masak Tugas: Menjalankan peraturan yang dibuat masing masing departemen yang bersangkutan Menjalankan tugasnya semana mestinya Syarat: Pendidikan min SMU atau D1 Usia 17 35 thn Sehat, tidak cacat fisik, kerja keras, domisili di sekitar Mall Artha Gading Staff ,yakni Juru Masak Tugas: Menjalankan peraturan yang dibuat masing masing Japanesse Village : Feel The Experience!! 31

departemen yang bersangkutan Menjalankan tugasnya semana mestinya Syarat: Pendidikan min sederajat D1 di bidang kuliner jepang Usia 17 60 thn Pengalaman minimal 5 tahun di bidangnya Sehat, tidak cacat fisik, kerja keras C. Tabel Ramalan Kebutuhan Karyawan Juru Masak, Waitress, Cleaning Service (berdasarkan prediksi rata-rata keramaian pengunjung (peak season)) : Hari Senin Selasa Rabu Kamis Jumat Sabtu Minggu Kebutuhan Juru Masak(Hari ) 2 3 3 3 4 5 5 Kebutuhan Waitress(Hari ) 9 9 9 12 15 15 Kebutuhan CS(Hari ) 4 6 6 6 8 10 10

B. Jenis pasar yang dipilih, baik dari segi konsumen atau produsen Dari sisi produsen, jenis pasar yang akan kami masuki adalah pasar Oligopoli. Hal ini karena restoran dengan tema jepang (terlebih yang menggunakan sistem kaitenzushi), yang berada di wilayah Jakarta saat ini masih sedikit. Sedangkan dari sisi konsumen, jenis pasar yang akan kami masuki adalah pasar untuk konsumen akhir/retail. Hal ini karena target kami adalah produk yang tidak untuk dijual kembali. C. Pergerakan permintaan/penawaran konsumen dan produsen 1. Kekuatan penawaran Produsen Berikut ini adalah riset yang kami lakukan untuk meneliti kemampuan penawaran produsen/pesaing kami. Untuk meneliti kemampuan Kompetensi JAPANESSE VILLAGE dibandingkan dengan beberapa pesaingnya, maka perusahaan menggunakan Matriks Internal Factor Evaluation, External Factor Evaluation, dan Competitive Profile (dengan membandingkan terhadap pesaing : Sushi Tei(kaitenzushi concept), Hanamasa(all you can eat concept), Ra Sushi(original taste concept), HokaJapanesse Village : Feel The Experience!! 32

Hoka Bento(fast food concept) ). Penelitian ini dilakukan terhadap beberapa karyawan restoran jepang sejenis. Responden pertama-tama dijelaskan mengenai konsep JAPANESSE VILLAGE secara detail, kemudian mereka mengisi kuesioner Matrik IFE, EFE, CP. Berikut ini adalah penjelasan mengenai kondisi Internal Perusahaan, External Perusahaan, dan Persaingan Perusahaan(NB : keterangan detail matriks bisa dilihat pada lampiran Matriks) : a. Kondisi Internal Perusahaan : Perusahaan mendapatkan total skor sebesar : 3,14 Kesimpulan : Perusahaan memiliki kekuatan internal yang baik. Hal ini disebabkan karena : perusahaan memiliki keunikan dalam desain interior, pelayanan yang bersahabat, produk yang berkualitas, serta lokasi outlet yang strategis. Perusahaan masih memiliki kelemahan dalam : image perusahaan, harga yang kurang kompetitif, serta kurangnya pengalaman manajemen. b. Kondisi Eksternal Perusahaan : Perusahaan mendapatkan total skor sebesar : 2,88 Kesimpulan : Perusahaan memiliki kekuatan eksternal yang cukup. Hal ini disebabkan karena perusahaan memiliki respon yang baik dalam : memperhatikan gaya hidup masyarakat, peraturan ekspor-impor, promosi, serta masalah kemacetan. Namun perusahaan kurang merespon rerhadap masalah inflasi, persaingan, kenaikan harga minyak dan listrik, serta keamanan nasional. c. Kondisi Kompetitif Perusahaan : Perusahaan mendapatkan total skor sebesar Sushi Tei mendapatkan total skor sebesar Hanamasa mendapatkan total skor sebesar Hoka-Hoka Bento mendapatkan total skor sebesar Ra Sushi mendapatkan total skor sebesar : 3,22 : 2,37 : 3,37 : 3,91 : 3,06

Kesimpulan : Perusahaan memiliki posisi yang kompetitif dalam persaingan. Hal tersebut disebabkan : Keunikan interior, keunikan produk perusahaan, serta promosi yang baik. Namun perusahaan masih lemah dalam : harga yang kompetitif, pangsa pasar, image perusahaan, serta jumlah outlet. Sebagai perusahaan baru, hal ini akan menjadi awal yang cukup baik. Untuk selanjutnya, perusahaan harus mencoba mengurangi kelemahan diatas, serta meningkatkan keunggulan diatas. Sebagai

Japanesse Village : Feel The Experience!! 33

tambahan, kami akan melampirkan hasil wawancara dengan salah satu pesaing kami, yakni Restoran Kaiten Ippeke sebagai berikut : WAWANCARA ANALISIS PESAING PADA RESTORAN JEPANG KAITEN IPPEKE Profil Perusahaan : Nama Restoran Pendiri Tahun Berdiri Tempat Jenis Usaha Jam operasional : Kaiten Ippeke : Mr. Asari : 2003 : Mal Kelapa Gading 3 Lantai dasar : Restoran Jepang :Buka setiap hari dari jam 11.00-17.00 dan dari jam 17.0022.00 Produk yang dihasilkan : Sushi, Sashimi , dan makanan Jepang lainnya Menu Unggulan : Salmon Plate, yaitu salmon yang dikreasikan dalam bentuk yang bermacam-macam dan Aburi Salmon, yaitu salmon yang dibakar Keunggulan Restoran Kaiten Ippeke : Restoran ini mempunyai konsep open kitchen, yang dimana makanan diolah dan disajikan langsung dihadapan tamu sehingga tamu dapat melihat secara langsung bagaimana chef memasaknya. Chef juga ada yang didatangkan langsung dari Jepang untuk menjaga keorisinilitas rasa masakan. Apakah restoran Kaiten Ippeke menggunakan resep asli dari Jepang atau sudah diakulturasikan dengan selera masyarakat Indonesia? Dari segi resep makanan ada beberapa yang masih menggunakan resep asli dari Jepang seperti sushi namun ada beberapa yang sudah disesuaikan dengan selera masyarakat Indonesia. Struktur Organisasi Japanesse Village : Feel The Experience!! 34

EXECUTIVE CHEF

SUPERVISOR

CAPTAIN

CHEF

ASSISTANT CAPTAIN

COOK HELPER

WAITER

STEWARD

FOTO

Japanesse Village : Feel The Experience!! 35

2. Daya beli permintaan konsumen : Sedangkan untuk menganalisa permintaan konsumen, kami membuat prediksi berdasarkan data statistik dari Badan Pusat Statistik Indonesia. Berikut adalah penjelasannya : Market Size : Nona Inka menggunakan data statistik dari sensus terakhir atas populasi masyarakat Jakarta yang berumur 18 - 45 tahun. Dia mengalikan jumlah populasi masyarakat Jakarta dengan rasio konsumen yang mencari rumah makan Jepang. Perhitungan sebagai berikut: 49,908 0.02166 X 10,829 12 129,949 sebanyak X Population of Jakarta ( 18 45 ) Walk in ratio in Jakarta Walk ins / month Months Walk ins / year

Dengan prediksi jumlah konsumen pelanggan rumah makan Jepang per tahun mencapai 129,949 konsumen, Nona Inka lalu memprediksi penelitiannya kepada 129,949 Customers Per Year = Total Market % of Total Market 43 % Kunjungan Total Kunjungan 1 Kunjungan 55,878 Japanesse Village : Feel The Experience!! 36 berapa banyak kunjungan per tahun yang dilakukan oleh 129,949 orang tersebut.

23 % 2 Kunjungan 11 % 3 Kunjungan 4% 5 Kunjungan Total Kunjungan

109,157 42,833 25,990 233,908

Market share : Penelitian yang dikumpulkan dari setiap individu yang berada di rumah makan jepang lainnya, mengidentifikasikan bahwa JAPANESSE VILLAGE akan bisa mendapatkan 32 % dari seluruh pangsa pasar. Namun moma Inka sadar JAPANESSE VILLAGE tidak mungkin mendapatkan 32 % dari pangsa pasar dalam kurun waktu setahun. Pada tahun pertama diperkirakan bahwa JAPANESSE VILLAGE akan dapat menguasai satu per tiga dari target tersebut ( 11 % ). Dengan informasi ini, Nona Inka memprediksi market share dari konsumen pada tahun pertama adalah sebagai berikut : 129,949 ( kunjungan ) 11% 14,294 X JV Share Total customers (F1) 11% 25,730 X JV Share Kunjungan Total market customer 233,908 Market

Dari total 25,730 kunjungan akan diperoleh 14,294 konsumen yang mengunjungi JAPANESSE VILLAGE di tahun pertama. Untuk selanjutnya, prediksi akan menggunakan jumlah kunjungan(25,730 pengunjung/kunjungan) sebagai dasar prediksi. Pada tahun kedua operasi dan selanjutnya, JAPANESSE VILLAGE memprediksi kenaikan kunjungan konsumen sebagai berikut : Tahun 0-1 1-2 2-3 Kenaikan 0% 60 % dari Tahun 0 35 % dari Tahun 1 Total Kunjungan ( Thn ) 25,730 Total kunjungan ( Hari )

D. Pangsa pasar produk sejenis Untuk mengetahui pangsa pasar, kami menggunakan matriks CPM. Berdasarkan matriks CPM, terlihat bahwa : *Sushi Tei mendapatkan total skor sebesar *Hanamasa mendapatkan total skor sebesar : 2,37 : 3,37

Japanesse Village : Feel The Experience!! 37

*Hoka-Hoka Bento mendapatkan total skor sebesar *Ra Sushi mendapatkan total skor sebesar di Jakarta.

: 3,91 : 3,06

Mereka adalah pesaing utama JAPANESSE VILLAGE dalam industri restoran jepang Walaupun restoran sushi sudah menjamur di Jepang, bahkan Eropa, hal itu masih sangat baru di Indonesia. Salah satu masalah yang dihadapi oleh bisnis ini di Indonesia adalah masalah teknologi conveyor belt, mahalnya gedung, minimnya seniman yang mampu membawakan pertunjukan seni khas jepang, serta masalah ketersediaan logistik khas jepang. Meskipun begitu, nona Inka memprediksi bahwa pertumbuhan restoran jepang di negara Indonesia pada beberapa tahun mendatang akan bertambah dari belasan menjadi puluhan. Menjamurnya restoran ini tentu saja tak lepas dari pengaruh media perfilman Indonesia yang dengan giat mempopulerkan trend ala Jepang. Tenarnya banyak artis Jepang di kalangan muda Indonesia, menjamurnya majalah yang sering disebut Manga Art, serta trend potongan rambut yang mulai mengikuti modeHarajuku Style di Indonesia merupakan bukti yang cukup kuat bahwa Kebudayaan Jepang mulai populer di Indonesia. E. Penentuan Segmentasi, Targeting, Positioning produk Ratusan pengunjung di Jakarta yang senang akan kehidupan sosialisasi modern adalah penggerak utama dari jutaan rupiah yang dihasilkan kota ini. Setiap tahun ada 15 juta pengunjung yang menghasilkan sekitar 10 milliar rupiah. Oleh Karena itu, Jakarta terkenal dengan sebutan Kota Metropolis. Dengan melihat potensi Jakarta yang luar biasa, kami akan memilih pasar yang akan difokuskan kepada konsumen muda yang sedang mencari tempat makan, sekaligus sarana rekreasi unik. Konsumen utama diprediksi berasal dari kalangan : remaja SMA - Mahasiswa, Karyawan Swasta single. Hal ini sesuai dengan riset pasar yang telah diadakan sebelumnya, yakni dengan cara pembagian kuesioner secara manual, telepon, maupun melalui direct mail kepada responden potensial. Alasan kami sebagai produsen memilih pasar konsumen muda adalah karena para konsumen muda memiliki selera yang mengikuti zaman dan lebih selektif dalam memilih restoran Jepang yang berkualitas baik. Riset digunakan untuk melihat target pasar yang potensial(melihat Segmentasi, Targeting, dan Positioning Perusahaan), strategi marketing yang harus dilakukan dan informasiinformasi lain. Perusahaan telah melakukan interview lewat telepon dan

Japanesse Village : Feel The Experience!! 38

menerima jawaban atas pertanyaanpertanyaan survei hasil dari direct mail. Informasi yang diperoleh lewat kuesioner (baik melalui telepon maupun direct mail) akan diolah menggunakan analisis faktor. Berikut ini adalah hasil analisis faktor yang telah dilakukan perusahaan(data kuesioner&SPSS dapat dilihat pada Lampiran) : Beberapa pertanyaan yang kami tanyakan dalam riset, adalah : 1. Profil : *status perkawinan *umur *jenis kelamin *jenis pekerjaan *gaji perbulan 2.Kegemaran makan di restoran Jepang : *genre menu dari tradisional sampai modern *desain restoran dari minimalis sampai modern *harga makanan dari murah sampai mahal *tingkat pelayanan dari self service sampai dilayani full service *keunikan makanan dari tak unik sampai sangat unik Berikut ini adalah bentuk Kuesioner yang kami tanyakan dalam riset kami : KUESIONER A. Profil Responden 1. Status perkawinan : a. Single b. Menikah 2. Umur : a. 40 tahun 3. Jenis kelamin : a. Pria b. Wanita 4. Jenis pekerjaan : a. Karyawan swasta b. Pegawai negeri sipil c. Wirausahawan d. Ibu rumah tangga e. Pelajar 5. Gaji perbulan : Japanesse Village : Feel The Experience!! 39

a. Rp.4.000.001 B. Kegemaran Makan di Restoran Jepang 1. Genre menu dari tradisional sampai modern : a. Jepang tradisional b. Jepang modern 2. Desain restoran dari minimalis sampai modern : a. Klasik jepang b. Modern 3. Harga makanan dari murah sampai mahal : a.