mastoiditis akut

Upload: era-sulistiya

Post on 13-Jan-2016

8 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

mastoiditis

TRANSCRIPT

Mastoiditis AkutInfeksi akut yang mengenai mukosa dan sel-sel mastoid, yang merupakan kelanjutandari proses otitis media akut supuratif yang tidak teratasi.ETIOLOGIS. pneumoniaeS. aureusH. InfluenzaePATOFISIOLOGIKeradangan pada mukosa kavum timpani pada otitis media supuratif akut dapatmenjalar ke mukosa antrum mastoid. Bila terjadi gangguan pengaliran sekret melaluiaditus ad antrum dan epitimpanum menimbulkan penumpukan sekret di antrumsehingga terjadi empiema dan menyebabkan kerusakan pada sel-sel mastoid.

DIAGNOSISAnamnesisNyeri dan rasa penuh di belakang telingaOtorea terus menerus selama lebih dari 6 mingguFebris/subfebrisPendengaran berkurangPemeriksaanDaun telinga terdorong ke depan lateral bawah, sulkus retroaurikuler menghilang(Infiltrat/Abses retroaurikula)Nyeri tekan pada planum mastoidPada otoskopi tampak :dinding belakang atas MAE menurun (sagging)perforasi membran timpanireservoir signsekret mukopurulen

Pemeriksaan tambahanPada X-foto mastoid Schuller tampak kerusakan sel-sel mastoid (rongga empiema)DIAGNOSIS BANDINGFurunkel liang telinga dengan komplikasi limfadenitis retroaurikulaPENATALAKSANAANOperasi: mastoidektomi simpelAntibiotik: Ampisilin/Amoxicilin IV atau oral 4 x 500-1000 mg diberikan selama7-10 hari. Untuk yang alergi, dapat diberikan Eritromisin 3-4 x 500 mg, selama 7-10 hari.Analgesik/Antipiretik: Paracetamol/Asetosal/Metampiron bila diperlukan