matematika terapan -...

18
MATEMATIKA TERAPAN yusronsugiarto.lecturer.ub.ac.id

Upload: others

Post on 27-Oct-2019

55 views

Category:

Documents


7 download

TRANSCRIPT

Page 1: MATEMATIKA TERAPAN - yusronsugiarto.lecture.ub.ac.idyusronsugiarto.lecture.ub.ac.id/files/2013/05/kuliah-2.pdf · PERSAMAAN DIFERENSIAL ORDE PERTAMA Persamaan diferensial adalah suatu

MATEMATIKA TERAPAN yusronsugiarto.lecturer.ub.ac.id

Page 2: MATEMATIKA TERAPAN - yusronsugiarto.lecture.ub.ac.idyusronsugiarto.lecture.ub.ac.id/files/2013/05/kuliah-2.pdf · PERSAMAAN DIFERENSIAL ORDE PERTAMA Persamaan diferensial adalah suatu

PERSAMAAN DIFERENSIAL ORDE PERTAMA

Persamaan diferensial adalah suatu hubungan yang terdapat antara suatu variabel independen x, suatu variabel dependen y, dan satu atau lebih turunan dari y terhadap x

𝑥𝑦𝑑2𝑦

𝑑𝑥2+ 𝑦

𝑑𝑦

𝑑𝑥+ 𝑒3𝑥 = 0

𝑥2𝑑𝑦

𝑑𝑥= 𝑦 sin 𝑥 = 0 contoh

Orde dari suatu persamaan diferensial ditentukan oleh turunan tertinggi dalam persamaan tersebut

ORDE PERTAMA

ORDE KEDUA

𝑑3𝑦

𝑑𝑥3− 𝑦

𝑑𝑦

𝑑𝑥+ 𝑒4𝑥 = 0 ORDE KETIGA

Page 3: MATEMATIKA TERAPAN - yusronsugiarto.lecture.ub.ac.idyusronsugiarto.lecture.ub.ac.id/files/2013/05/kuliah-2.pdf · PERSAMAAN DIFERENSIAL ORDE PERTAMA Persamaan diferensial adalah suatu

PERSAMAAN DIFERENSIAL ORDE PERTAMA

𝑐𝑜𝑠2𝑥𝑑𝑦

𝑑𝑥+ 𝑦 = 1

𝑥𝑑𝑦

𝑑𝑥= 𝑦2 + 1 ORDE PERTAMA

ORDE PERTAMA

𝑑2𝑦

𝑑𝑥2− 3𝑦

𝑑𝑦

𝑑𝑥+ 2y = 𝑥2 ORDE KEDUA

(𝑦3 + 1)𝑑𝑦

𝑑𝑥− 𝑥𝑦2 = x ORDE KETIGA

ORDE PERTAMA

Page 4: MATEMATIKA TERAPAN - yusronsugiarto.lecture.ub.ac.idyusronsugiarto.lecture.ub.ac.id/files/2013/05/kuliah-2.pdf · PERSAMAAN DIFERENSIAL ORDE PERTAMA Persamaan diferensial adalah suatu

PROSES PEMBENTUKAN DIFERENSIAL

Persamaan diferensial dalam prakteknya dapat dibentuk dari suatu pertimbangan masalah fisis. Secara matematis persamaan-persamaan diferensial dapat muncul apabila konstanta-konstanta sembarangnya dieliminasi dari fungsi yang diberikan.

Soal 1 𝑦 = 𝐴𝑠𝑖𝑛𝑥 + 𝐵𝑐𝑜𝑠𝑥 Bentuklah PD-nya. A dan B kontanta

sembarang

Jawab Jadi

ORDE KEDUA

Page 5: MATEMATIKA TERAPAN - yusronsugiarto.lecture.ub.ac.idyusronsugiarto.lecture.ub.ac.id/files/2013/05/kuliah-2.pdf · PERSAMAAN DIFERENSIAL ORDE PERTAMA Persamaan diferensial adalah suatu

PROSES PEMBENTUKAN DIFERENSIAL

Soal 2 Bentuklah persamaan deferensial dari fungsi

Page 6: MATEMATIKA TERAPAN - yusronsugiarto.lecture.ub.ac.idyusronsugiarto.lecture.ub.ac.id/files/2013/05/kuliah-2.pdf · PERSAMAAN DIFERENSIAL ORDE PERTAMA Persamaan diferensial adalah suatu

PROSES PEMBENTUKAN DIFERENSIAL

KESIMPULAN : Jika suatu persamaan terdiri dari atas 1

Konsatanta sembarang menghasilkan PD Orde I

Jika suatu persamaan terdiri dari atas 2 konstanta sembarang menghasilkan PD Orde II

Page 7: MATEMATIKA TERAPAN - yusronsugiarto.lecture.ub.ac.idyusronsugiarto.lecture.ub.ac.id/files/2013/05/kuliah-2.pdf · PERSAMAAN DIFERENSIAL ORDE PERTAMA Persamaan diferensial adalah suatu

PROSES PEMBENTUKAN DIFERENSIAL

Soal 3 Bentuklah persamaan deferensial dari fungsi

Kesimpulan : Persamaan diferensial Orde ke N diturunkan dari fungsi yang mempunyai N buah konstanta sembarang.

Page 8: MATEMATIKA TERAPAN - yusronsugiarto.lecture.ub.ac.idyusronsugiarto.lecture.ub.ac.id/files/2013/05/kuliah-2.pdf · PERSAMAAN DIFERENSIAL ORDE PERTAMA Persamaan diferensial adalah suatu

PEMECAHAN PERSAMAAN DIFERENSIAL

Prinsipnya : Menghilangkan Koefisien Deferensialnya sehingga tinggal hubungan antara y dan x nya. Pemecahan PD dapat dilakukan dengan cara : 1. Integrasi Langsung (paling mudah) 2. Pemisahan Variabel 3. Substitusi Y=V.X 4. Persamaan Linier (Penggunaan FI)

Page 9: MATEMATIKA TERAPAN - yusronsugiarto.lecture.ub.ac.idyusronsugiarto.lecture.ub.ac.id/files/2013/05/kuliah-2.pdf · PERSAMAAN DIFERENSIAL ORDE PERTAMA Persamaan diferensial adalah suatu

PEMECAHAN PERSAMAAN DIFERENSIAL

1. PEMECAHAN DENGAN INTEGRASI LANGSUNG → dy/dx = f(x)

Pecahkanlah persamaan

Jawab:

Jawaban ini disebut dengan jawaban umum karena masih memuat unsur c (constanta). Jika sudah tidak memuat unsur c disebut dengan jawaban khusus.

Soal 4

Page 10: MATEMATIKA TERAPAN - yusronsugiarto.lecture.ub.ac.idyusronsugiarto.lecture.ub.ac.id/files/2013/05/kuliah-2.pdf · PERSAMAAN DIFERENSIAL ORDE PERTAMA Persamaan diferensial adalah suatu

PEMECAHAN PERSAMAAN DIFERENSIAL

2. DENGAN PEMISAHAN VARIABEL→ dy/dx = f(x,y)

Pecahkanlah persamaan

Prinsipnya F(y), dipindah ke Ruas Kiri (ke Ruas

Soal 5

Page 11: MATEMATIKA TERAPAN - yusronsugiarto.lecture.ub.ac.idyusronsugiarto.lecture.ub.ac.id/files/2013/05/kuliah-2.pdf · PERSAMAAN DIFERENSIAL ORDE PERTAMA Persamaan diferensial adalah suatu

PEMECAHAN PERSAMAAN DIFERENSIAL

2. DENGAN PEMISAHAN VARIABEL→ dy/dx = f(x,y)

Selesaikanlah Soal 6 𝑑𝑦

𝑑𝑥= (1 + 𝑥)(1 + 𝑦)

Page 12: MATEMATIKA TERAPAN - yusronsugiarto.lecture.ub.ac.idyusronsugiarto.lecture.ub.ac.id/files/2013/05/kuliah-2.pdf · PERSAMAAN DIFERENSIAL ORDE PERTAMA Persamaan diferensial adalah suatu

PEMECAHAN PERSAMAAN DIFERENSIAL

3. PERSAMAAN HOMOGEN DENGAN SUBSTITUSI Y = v . x

Pecahkanlah persamaan Soal 7

Page 13: MATEMATIKA TERAPAN - yusronsugiarto.lecture.ub.ac.idyusronsugiarto.lecture.ub.ac.id/files/2013/05/kuliah-2.pdf · PERSAMAAN DIFERENSIAL ORDE PERTAMA Persamaan diferensial adalah suatu

PEMECAHAN PERSAMAAN DIFERENSIAL

3. PERSAMAAN HOMOGEN DENGAN SUBSTITUSI Y = v . x

Pecahkanlah persamaan

Y = v . x , disubstitusikan ke persamaan : Jawab :

Jadi : ………… persamaan (1)

Soal 7

𝑑𝑦

𝑑𝑥=𝑥 + 3(𝑣. 𝑥)

2𝑥=𝑥 + 3𝑣𝑥

2𝑥=1 + 3𝑣

2

Page 14: MATEMATIKA TERAPAN - yusronsugiarto.lecture.ub.ac.idyusronsugiarto.lecture.ub.ac.id/files/2013/05/kuliah-2.pdf · PERSAMAAN DIFERENSIAL ORDE PERTAMA Persamaan diferensial adalah suatu

PEMECAHAN PERSAMAAN DIFERENSIAL

3. PERSAMAAN HOMOGEN DENGAN SUBSTITUSI Y = v . x

Pecahkanlah persamaan Soal 8 𝑑𝑦

𝑑𝑥=𝑥2 + 𝑦2

𝑥𝑦

Page 15: MATEMATIKA TERAPAN - yusronsugiarto.lecture.ub.ac.idyusronsugiarto.lecture.ub.ac.id/files/2013/05/kuliah-2.pdf · PERSAMAAN DIFERENSIAL ORDE PERTAMA Persamaan diferensial adalah suatu

PEMECAHAN PERSAMAAN DIFERENSIAL

4. PERSAMAAN LINIER (Penggunaan Faktor Integral)

Metode penggunaan FI ini dipakai apabila metode nomor 1-3 sulit untuk diterapkan.

Bentuk umum dari Persamaan Linier Orde Pertama adalah

Page 16: MATEMATIKA TERAPAN - yusronsugiarto.lecture.ub.ac.idyusronsugiarto.lecture.ub.ac.id/files/2013/05/kuliah-2.pdf · PERSAMAAN DIFERENSIAL ORDE PERTAMA Persamaan diferensial adalah suatu

PEMECAHAN PERSAMAAN DIFERENSIAL

4. PERSAMAAN LINIER (Penggunaan Faktor Integral)

Soal 8

Page 17: MATEMATIKA TERAPAN - yusronsugiarto.lecture.ub.ac.idyusronsugiarto.lecture.ub.ac.id/files/2013/05/kuliah-2.pdf · PERSAMAAN DIFERENSIAL ORDE PERTAMA Persamaan diferensial adalah suatu

PEMECAHAN PERSAMAAN DIFERENSIAL

4. PERSAMAAN LINIER (Penggunaan Faktor Integral)

Soal 9 Pecahkanlah

Page 18: MATEMATIKA TERAPAN - yusronsugiarto.lecture.ub.ac.idyusronsugiarto.lecture.ub.ac.id/files/2013/05/kuliah-2.pdf · PERSAMAAN DIFERENSIAL ORDE PERTAMA Persamaan diferensial adalah suatu

TERIMA KASIH yusronsugiarto.lecturer.ub.ac.id