mutasi

12
Mutasi dPrayuni/Materi- Biologi

Upload: diniarti-prayuni

Post on 22-Jun-2015

8.901 views

Category:

Education


0 download

DESCRIPTION

mutasi merupakan proses perubahan pada struktur materi genetik. mutasi dapat digolongkan menjadi beberapa jenis berdasarkan proses terjadinya, tempat terjadinya, dan tingkatannya

TRANSCRIPT

Page 1: Mutasi

Mutasi

dPrayuni/Materi-Biologi

Page 2: Mutasi

Pengertian

• Mutasi adalah perubahan materi genetik yang bersifat reversible / irreversible yang diwariskan pada keturunannya

• Mutagen adalah faktor-faktor penyebab mutasi, meliputi :a. Kimia : gas metan, kolkisin, pestisida, benzopyreneb. Biologi : virus, bakteri, dllc. Fisika : sinar X, sinar UV, sinar netron, sinar α, β, γ• Mutan adalah organisme yang mengalami mutasi• Mutagenesis adalah proses terjadinya mutasi, dapat terjadi pada DNA

sehingga mengubah jumlah, jenis, dan letak urutan basa nitrogen serta dapat terjadi pada kromosom yang akan mengubah struktur dan jumlah kromosom

dPrayuni/Materi-Biologi

Page 3: Mutasi

Macam Mutasi

Berdasarkan proses terjadinya :• Mutasi spontan / alami Terjadi secara alami, tanpa campur tangan manusia Dapat menimbulkan varietas Umumnya merugikan Contoh : pancaran sinar kosmik, sinar radioaktif di alam, sinar UV• Mutasi buatan / induksi Ada campur tangan manusia Umumnya bersifat menguntungkan Contoh : kolkisin menghasilkan buah tanpa biji

dPrayuni/Materi-Biologi

Page 4: Mutasi

Berdasarkan tempat terjadinya :• Mutasi somatik Terjadi di sel tubuh Tidak dapat diwariskan, tetapi punya kecendrungan pada

keturunannya• Mutasi germinal Terjadi di sel kelamin Dapat diwariskan

dPrayuni/Materi-Biologi

Page 5: Mutasi

Berdasarkan tingkatan :• Mutasi gen / titik Terjadi perubahan pada urutan nukleotida DNA Meliputi perubahan jenis basa nitrogen dan perubahan jumlah basa

nitrogen.

dPrayuni/Materi-Biologi

Perubahan jenis basa nitrogenTransisi adalah substitusi basa nitrogen sesama purin (Adenin «» Gunanin) atau sesama pirimidin (Sitosin «» Timin)

Transversi adalah substitusi basa nitrogen purin dengan pirimidin dan sebaliknya (Adenin/Gunanin «» Sitosin/Timin)

Perubahan jenis basa nitrogenTransisi adalah substitusi basa nitrogen sesama purin (Adenin «» Gunanin) atau sesama pirimidin (Sitosin «» Timin)

Transversi adalah substitusi basa nitrogen purin dengan pirimidin dan sebaliknya (Adenin/Gunanin «» Sitosin/Timin)

Page 6: Mutasi

Perubahan jumlah basa nitrogenDelesi adalah pengurangan atau penghilangan satu atau lebih

basa nitrogenAdisi/insersi adalah penambahan atau penyisipan satu atau lebih

basa nitrogen

dPrayuni/Materi-Biologi

Page 7: Mutasi

Ingat mutasi gen dapat menyebabkan,Mutasi diam, jika terjadi perubahan kode

gentik tapi tidak mengakibatkan perubahan asam amino yang disintesis sehingga fenotip juga tidak berubah.

Mutasi salah arti, jika terjadi perubahan kode genetik dan mengakibatkan perubahan asam amino yang disintesis sehingga fenotip berubah (mutan).

Mutasi tanpa arti, jika terjadi perubahan kode genetik yang mengkodekan kodon stop, sehingga protein yang dihasilkan biasanya non-fungsional dan tidak mempengaruhi fenotip. dPrayuni/Materi-Biologi

Page 8: Mutasi

• Mutasi kromosom Meliputi perubahan struktur kromosom dan perubahan jumlah kromosom

dPrayuni/Materi-Biologi

Perubahan struktur kromosomTerjadi perubahan jumlah gen dalam kromosom, meliputi delesi (pengurangan) , inversi (pembalikkan), duplikasi (penggandaan), translokasi

Perubahan struktur kromosomTerjadi perubahan jumlah gen dalam kromosom, meliputi delesi (pengurangan) , inversi (pembalikkan), duplikasi (penggandaan), translokasi

Page 9: Mutasi

Perubahan jumlah kromosomEuploidi adalah perubahan seperangkat

genom sehingga jumlah kromosom merupakan kelipatan dari set kromosom haploidnya

Contoh : n (monoploidi), 2n (diploidi), 3n (triploidi), dll

dPrayuni/Materi-Biologi

Poliploidi, dibedakan menjadi :a.Autoploidi adalah euploidi yang terjadi pada kromosom homolog atau dalam satu spesiesb.Alloploidi euploidi yang terjadi pada kromosom non homolog atau dalam berbeda spesies

Page 10: Mutasi

Aneuploidi adalah perubahan jumlah kromosom dalam satu perangkat kromosom

Contoh : 2n -1 (monosomik), 2n-2 (nulisomik), 2n+1 (trisomik), 2n+2 (tetrasomik)

dPrayuni/Materi-Biologi

Page 11: Mutasi

Terima KasihSemua materi dan gambar didapat dan

dikombinasikan penulis dari berbagai sumber

dPrayuni/Materi-Biologi

Page 12: Mutasi

hei it’s me :

Diniarti Prayuni@dPrayuni

hei it’s me :

Diniarti Prayuni@dPrayuni

Be a LifeLong Learner