netiket dan cyberbully

24
Selamat Pagi! Seminar Onliners, BEM Fasilkom Aula Fasilkom UI, 3 May 2008

Upload: enda-nasution

Post on 17-May-2015

2.089 views

Category:

Technology


1 download

DESCRIPTION

Presentasi pada Seminar Onliners Fasilkom UI tentang Netiket dan Cyberbully - 3 May 2008

TRANSCRIPT

Page 1: Netiket dan Cyberbully

Selamat Pagi!Seminar Onliners, BEM Fasilkom UIAula Fasilkom UI, 3 May 2008

Page 2: Netiket dan Cyberbully

Netiquette danCyberbullying

Page 3: Netiket dan Cyberbully

Yo! Wuzzzzzzzup? STRAIGHT? I hit u up cuz I wanna tell u what happnd in class 2 day. GMBO IDK We had a new QT in class and he wuz totally TIGHT. He and I talked 4 like the whole period. NU will never believe what he said 2 me b4 he left, CYO A3? Maybe 2NYT? OMG P911 B4N BBL

Page 4: Netiket dan Cyberbully

Netiquette adalah kependekan dari Internet + etiquette

Page 5: Netiket dan Cyberbully

Etiket: Peraturan/norma yang mengatur apa yang secara sosial *dapat diterima*

Page 6: Netiket dan Cyberbully

Ingat bahwa kita bicara dengan manusiaApakah kamu akan mengatakan hal yang sama ke lawan bicara?

Page 7: Netiket dan Cyberbully

Ikuti standar perilaku yang sama dengan di dunia nyataEtika di Cyberspace tidak lebih rendah daripada etika di dunia nyata

Page 8: Netiket dan Cyberbully

Tahu dimana kamu berada di dunia mayaNetiket berbeda dari satu tempat ke tempat lain. Be sensitive secara online

*Lurk before you leap*

Page 9: Netiket dan Cyberbully

Hormati waktu dan BANDWIDTH orang lainYou are not the center of cyberspace

Page 10: Netiket dan Cyberbully

Tampil menarik saat onlineAmbil keuntungan dari anonimitas

Kamu akan dinilai dari apa yang kamu tulis/bagi

Page 11: Netiket dan Cyberbully

Berbagi pengetahuanJangan takut untuk membagi apa yang kamu tahu

Page 12: Netiket dan Cyberbully

Hormati privasi orang lainJangan baca email pacar kamu

Page 13: Netiket dan Cyberbully

Jangan sewenang-wenangAmpun Admin!

Maafkan kesalahan orang lainJangan arogan dan jangan sok suci

Page 14: Netiket dan Cyberbully

Jangan:• MENULIS DENGAN HURUF BESAR SEMUA

• Jangan menggunakan tanda baca yang berlebihan!!!!?????

• JaNgAn mEnuLIs DeNgAn GaYA ABG OMG ! WaALAu Pun itU KEwl BAGnet GiTU Loch !!!!!!

• Jangan terlalu banyak :D menggunakan :p Smiley :p Face =))

• Jangan One Liner, Jangan Top Posting, Jangan mengirim SPAM

Page 15: Netiket dan Cyberbully

Apa itu Cyberbullying?Menggunakan teknologi komunikasi seperti email, handphone, chat rooms, instant messaging, blog atau personal website fitnah untuk mengirimkan dan mem-posting, sengaja dan berulang kali, teks atau gambar yang kejam dan merusak (Shek, 2004; Belsey, www.cyberbullying.ca)

Page 16: Netiket dan Cyberbully

CyberthreatCyberstalkingCyberintimidation

Page 17: Netiket dan Cyberbully

Bullies dengan sengaja merendahkan orang lain untuk membuat diri mereka merasa penting

Page 18: Netiket dan Cyberbully

•Flaming

•Pelecehan

•Menjelek-jelekkan

•Berpura-pura menjadi seseorang

•Menyebarkan rahasia orang

•Mengucilkan

•Menguntit

Page 19: Netiket dan Cyberbully

Berjaga-jaga terhadap ancaman Cyberbully:•Jangan membagikan informasi/gambar/video yang dapat digunakan orang lain

•Jaga privasi, kamu tidak bisa mengontrol materi yang sudah muncul di internet

•Introspeksi diri, bagaimana cara kamu berkomunikasi di internet

Page 20: Netiket dan Cyberbully

Jangan memberi kepuasan pada bullies:•Tenang, dan jangan membuat bullies lebih senang untuk mem-bully kamu terus-terusan

•Tidak ada yang sebenarnya melihat reaksi awal kamu. Tetap tenang dan jangan emosional

• Tidak perlu langsung merespon, tidak perlu buru-buru, pikirkan baik-baik

• Jangan membalas! Jangan menjadi bully!

Page 21: Netiket dan Cyberbully

Yang perlu dilakukan:•Selalu kumpulkan bukti-bukti. Screenshots, save emails, save chatting log

•Perlu melibatkan orang lain?

•Katakan STOP!

•Jangan pedulikan

•Orang tua?

•Keluhan pada penyedia layanan internet

•Hubungi sekolah/universitas

•Hubungi pengacara/polisi

Page 22: Netiket dan Cyberbully

Bantu korban lain dengan speak up!

Page 23: Netiket dan Cyberbully

Diskusi:•Netiket, Cyberbully dan UU ITE

•Surat ijin berinternet

•Kebebasan bereskpresi di Internet

Page 24: Netiket dan Cyberbully

Terima kasih!

Enda Nasutionhttp://[email protected]! id: enda_001gtalk: enda.nst