pbl 2b skenario 3 mengamuk

20
KELOMPOK 2B SKENARIO 2 “ MENGAMUK”

Upload: ai-coryde

Post on 08-Jul-2015

290 views

Category:

Health & Medicine


8 download

DESCRIPTION

Blok Psikiatri

TRANSCRIPT

Page 1: Pbl 2b skenario 3 Mengamuk

KELOMPOK 2B

SKENARIO 2

“ MENGAMUK”

Page 2: Pbl 2b skenario 3 Mengamuk

ANDI RIMA KURNIA 110 207 0001

DIAN WINDA 110 207 0003

GINA ISNI D. ISKANDAR 110 207 0103

ALFITRAH HALIL 110 207 0104

AYUDIA PRATIWI 110 207 0107

YUSLI ARDAYATI 110 209 0077

ANDI NIKMA 110 209 0078

L. M. AKHIRUDDIN 110 209 0079

MUNAWIR MULFA 110 209 0080

DEWI LASIMPARA 110 209 0081

FENY RAHAYU 110 209 0082

FIKRIATUL FADHILAH 110 209 0083

INNA MUTMAINNAH MUSA 110 209 0084

WAHYUNI EKA SARI 110 209 0085

SARI RAHAYU 110 209 0086

Page 3: Pbl 2b skenario 3 Mengamuk

Skenario

Seorang wanita berusia 23 tahun dating ke

ruang gawat darurat dengan keluhan mengamuk dan

berteriak-teriak, melompat-lompat dan tidak bisa tidur

sejak ± 2 minggu sebelum dibawa ke rumah sakit. Hal

ini dialami setelah dia melihat pacarnya berpelukan

dengan wanita lain. Pada pemeriksaan tampak

seorang wanita berkulit putih memakai daster batik,

gelisah, berbicara terus-menerus dan berteriak

memaki-maki pacarnya tanpa terkendali. Psikomotor

hiperaktif, ekspresi perasaan melambung,

pembicaraan cepat. Terdapat halusinasi visual dan ide-

idde kebesaran.

Page 4: Pbl 2b skenario 3 Mengamuk

Kata Sulit

Psikomotor hiperaktif : gerakan tubuh

sesuai dengan kemauan jiwa, aktivitas

yang berlebihan.

Halusinasi visual : suatu persepsi tanpa

melibatkan rangsangan secara nyata,

misalnya melihat sesuatu padahal itu

tidak ada.

Page 5: Pbl 2b skenario 3 Mengamuk

Kata Kunci

Wanita 23 tahun

Datang ke UGD

Mengamuk, berteriak, melompat-lompat dan tidak bisa

tidur sejak ±2 minggu

Melihat pacarnya berpelukan dengan wanita lain.

Gelisah, berbicara terus, dan berteriak memaki-maki

pacarnya.

Psikomotor hiperaktif

Ekspresi perasaan melambung

Pembicaraan cepat

Halusinasi visual dan ide-ide kebesaran.

Page 6: Pbl 2b skenario 3 Mengamuk

8/3/2014 6

PERTANYAAN PENTING

1. Bagaimana patomekanisme mengamuk?

2. Keadaan apa yang menyebabkan orang

mengamuk?

3. Apakah ada hubungan jenis kelamin dan umur

dengan gejala dalam scenario?

4. Anamnesis tambahan untuk diagnosis!

5. Penatalaksanaan pasien mengamuk!

6. DD!

8/3/2014DEMAM 1A 6

Page 7: Pbl 2b skenario 3 Mengamuk

JAWABAN

1. Patomekanisme mengamuk:

Gangguan

sistem Limbik

Penurunan ukuran amydala,

hipocampus dan parahipocampus

Disorganisasi neuronKontrol emosi tak

terkendali

MENGAMUK

Page 8: Pbl 2b skenario 3 Mengamuk

Biokimiawi:

↓ kadar

neurotransmitter

GABA

↑ kadar

dopamine

Hiperaktivitas

neuron

dopaminergik

Pelepasan

impuls listrik

berlebih

Gerakan tak

terkendali

Page 9: Pbl 2b skenario 3 Mengamuk

2. Keadaan yang menyebabkan

mengamuk:

Gangguan bipolar

Depresi/stress

Lesi otak yang akan menyebabkan

epilepsy.

Tekanan sosial

Kepercayaan pada upacara magis oleh

setan-setan dan roh jahat.

Page 10: Pbl 2b skenario 3 Mengamuk

3. Hubungannya dengan umur pada

skenario adalah bahwa usia 23 tahun

bagi wanita adalah masa produktif, yang

mengakibatkan banyak kerja dan

tekanan sosial yang tinggi dan wanita

cenderung lebih peka terhadap masalah

hubungan antarlawan jenis

Page 11: Pbl 2b skenario 3 Mengamuk

4. Anamnesis tambahan untuk diagnosis!

Jawab:ANAMNESIS

Secara garis besar, sasaran pengkajian klinis dari wawancara

psikiatrik adalah :

Membina hubungan saling percaya dalam situasi terapeutik.

Mengumpulkan data dasar yang valid.

Mengembangkan keterlibatan & pengertian yang empatik tentang

pasien.

Mengembangkan pengkajian yang dapat menghasilkan

perumusan diagnosis tentatif.

Mengembangkan rencana pengobatan yang sesuai.

Mempengaruhi penurunan derajat ansietas pasien

Page 12: Pbl 2b skenario 3 Mengamuk

DIFFERENTIAL DIAGNOSIS

GEJALA SKIZOPRENIA AFEKTIF BIPOLAR EPISODE

MANIA

UMUR 25 THN √ √

WANITA √ √

HYPERAKTIVITAS √ √

EKSPRESI PERASAAN

MELAMBUNG

− √

WAHAM √ √

HALUSINASI VISUAL - (NAMUN AUDITORIK LEBIH

DOMINAN)

GANGGUAN TIDUR √ √

GELISAH √ √

WAKTU 2 MINGGU - √

MENGAMUK DAN BERBICARA

CEPAT

√ √

Page 13: Pbl 2b skenario 3 Mengamuk

Affektif Bipolar Episode Mania

Gangguan jiwa yang bersifat episodik

dan ditandai oleh gejala-gejala maniak,

hipomaniak, depresi, dan campuran,

biasanya rekuren serta dapat

berlangsung seumur hidup.

Page 14: Pbl 2b skenario 3 Mengamuk

Etiologi

Faktor biologic

Biogenic Amines:Norepinephrine,

Serotonin, Neurochemia lainnya GABA,

glutamate, dll

Pengaturan Neuroendocrine

Aksis Adrenal (HPA), Aksis Thyroid

Faktor psikodinamik pada mania

Page 15: Pbl 2b skenario 3 Mengamuk

Gambaran klinis

Grandiositas atau percaya diri berlebihan

Berkurangnya kebutuhan tidur

Cepat dan banyaknya pembicaraan

Lompatan gagasan atau pikiran

berlomba

Perhatian mudah teralih

Peningkatan energi dan hiperaktivitas

psikomotor

Page 16: Pbl 2b skenario 3 Mengamuk

Meningkatnya aktivitas bertujuan (sosial,

seksual, pekerjaan dan sekolah)

Tindakan-tindakan sembrono (ngebut,

boros, investasi tanpa perhitungan yang

matang).

Page 17: Pbl 2b skenario 3 Mengamuk

Penatalaksanaan

Farmakoterapi :

Lithium

Asam Valproat

Divalproex Na

Carbamazepin

Untuk pengobatan mania akut perlu obat

efek sedative besar yaitu

clonazepam/lorazepam.

ECT

Page 18: Pbl 2b skenario 3 Mengamuk

Psikoterapi

Psikoterapi singkat

Terapi kognitif

Terapi interpersonal

Terapi behavior/perilaku

Psikoterapi yang memakan waktu lama

Terapi psikoanalisa

Terapi psikodinamik

Page 19: Pbl 2b skenario 3 Mengamuk

Prognosis

Dari studi perjalanan tentang penyakit

gangguan mood, dikatakan bahwa

kebanyakan prognosisnya bersifat kronis

atau relaps (kambuhan).

Page 20: Pbl 2b skenario 3 Mengamuk