fakultas teknologi industri - 27afril...

46
33 Fakultas Teknologi Industri FAKULTAS TEKNOLOGI INDUSTRI 1. DESKRIPSI UMUM Fakultas Teknologi Industri dimulai sejak tahun 1990. Tujuan pendirian dari Fakultas Teknologi Industri adalah untuk menghasilkan sarjana teknik yang mempunyai kemampuan menerapkan dan mengembangkan ilmu pengetahuan dan teknologi yang mendukung dunia industri dengan menjunjung tinggi nilai-nilai moral serta etika profesi. Fakultas Teknologi Industri memiliki dua program studi strata satu (S1), yaitu Teknik Industri serta Teknik Informatika. Kedua program studi tersebut menghasilkan sarjana dengan gelar Sarjana Teknik dan satu program Pasca Sarjana (S2) Magister Teknik Informatika. 2. PROGRAM STUDI TEKNIK INDUSTRI a. Tujuan Pendidikan Program Studi Teknik Industri didirikan pada tahun 1990, berdasarkan Surat Keputusan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia nomor 0584/0/1990 dengan status terdaftar. Pada tanggal 21 Juli 2005 Status akreditasi ini diperbarui dengan Surat Keputusan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia nomor 07416/Ak-IX-S1-012/UAJTKI/ VII/2005 dengan peringkat B. Program Studi Teknik Industri UAJY bertujuan untuk mendidik para mahasiswanya menjadi sarjana teknik industri yang: 1. Mampu menerapkan pengetahuan: matematika, sains, asas teknik, dan ilmu sosial untuk mengidentifikasi, merumuskan, menganalisis, dan menyelesaikan persoalan teknik industri dengan pendekatan analitikal, komputasional, dan eksperimental. 2. Mampu merencanakan, merancang, mengoperasikan, mengendalikan, mengevaluasi, dan memperbaiki suatu sistem terpadu yang meliputi: bahan, mesin dan peralatan, sumber daya manusia, energi, informasi, dan modal. 3. Memiliki wawasan yang luas sehingga dapat memahami dampak penerapan keilmuan teknik industri terhadap konteks global dan sosial untuk menerapkan teknik dan analisis baru serta teknologi manufaktur maju, yang diperlukan dalam menjalankan praktek profesi keteknik-industrian. 4. Mampu berkomunikasi secara efektif. 5. Memiliki kesadaran tentang tanggung jawab profesi dan etika. 6. Memiliki jiwa kewirausahaan dan mampu bekerjasama dalam kelompok yang bersifat multidisiplin. 7. Memiliki kesadaran tentang pentingnya belajar berkelanjutan. b. Visi Program Studi Teknik Industri UAJY adalah lembaga pendidikan yang menyelenggarakan pengajaran, penelitian, dan pengabdian masyarakat yang dijiwai semangat kristiani untuk menghasilkan sarjana teknik industri yang memiliki ketangguhan dalam perancangan, perbaikan, dan penerapan sistem terpadu.

Upload: lambao

Post on 30-Jan-2018

240 views

Category:

Documents


4 download

TRANSCRIPT

Page 1: FAKULTAS TEKNOLOGI INDUSTRI - 27afril …27afril-file.weebly.com/uploads/1/3/0/7/13077226/fakultas...Memiliki kesadaran tentang pentingnya belajar berkelanjutan. ... Pancasila dalam

33Fakultas Teknologi Industri

FAKULTAS TEKNOLOGI INDUSTRI

1. DESKRIPSI UMUM

Fakultas Teknologi Industri dimulai sejak tahun 1990. Tujuan pendirian dari Fakultas TeknologiIndustri adalah untuk menghasilkan sarjana teknik yang mempunyai kemampuan menerapkandan mengembangkan ilmu pengetahuan dan teknologi yang mendukung dunia industri denganmenjunjungtingginilai-nilaimoralsertaetikaprofesi.

FakultasTeknologiIndustrimemilikiduaprogramstudistratasatu(S1),yaituTeknikIndustrisertaTeknik Informatika. Kedua program studi tersebut menghasilkan sarjana dengan gelar SarjanaTeknikdansatuprogramPascaSarjana(S2)MagisterTeknikInformatika.

2. PROGRAM STUDI TEKNIK INDUSTRI

a. TujuanPendidikan Program Studi Teknik Industri didirikan pada tahun 1990, berdasarkan Surat Keputusan

MenteriPendidikandanKebudayaanRepublikIndonesianomor0584/0/1990denganstatusterdaftar.Padatanggal21Juli2005StatusakreditasiinidiperbaruidenganSuratKeputusanMenteriPendidikandanKebudayaanRepublikIndonesianomor07416/Ak-IX-S1-012/UAJTKI/VII/2005denganperingkatB.ProgramStudiTeknikIndustriUAJYbertujuanuntukmendidikparamahasiswanyamenjadisarjanateknikindustriyang:1. Mampu menerapkan pengetahuan: matematika, sains, asas teknik, dan ilmu sosial

untuk mengidentifikasi, merumuskan, menganalisis, dan menyelesaikan persoalan teknikindustridenganpendekatananalitikal,komputasional,daneksperimental.

2. Mampumerencanakan,merancang,mengoperasikan,mengendalikan,mengevaluasi,dan memperbaiki suatu sistem terpadu yang meliputi: bahan, mesin dan peralatan,sumberdayamanusia,energi,informasi,danmodal.

3. Memilikiwawasanyangluassehinggadapatmemahamidampakpenerapankeilmuanteknikindustriterhadapkonteksglobaldansosialuntukmenerapkanteknikdananalisisbaru serta teknologi manufaktur maju, yang diperlukan dalam menjalankan praktekprofesiketeknik-industrian.

4. Mampuberkomunikasisecaraefektif.5. Memilikikesadarantentangtanggungjawabprofesidanetika.6. Memiliki jiwakewirausahaandanmampubekerjasamadalamkelompokyangbersifat

multidisiplin.7. Memilikikesadarantentangpentingnyabelajarberkelanjutan.

b. Visi Program Studi Teknik Industri UAJY adalah lembaga pendidikan yang menyelenggarakan

pengajaran, penelitian, dan pengabdian masyarakat yang dijiwai semangat kristiani untukmenghasilkan sarjana teknik industri yang memiliki ketangguhan dalam perancangan,perbaikan,danpenerapansistemterpadu.

Page 2: FAKULTAS TEKNOLOGI INDUSTRI - 27afril …27afril-file.weebly.com/uploads/1/3/0/7/13077226/fakultas...Memiliki kesadaran tentang pentingnya belajar berkelanjutan. ... Pancasila dalam

34 Buku Pedoman UAJY

c. Misi ProgramStudiTeknikIndustriUAJYmenyelenggarakanprosespendidikandanpengajaran,

penelitian,pengabdianmasyarakatdanpenerapanilmupengetahuanteknikindustrisecaraberkesinambungansertamenjalinkerjasamadenganindustrimanufaktur.

d. KompetensiLulusanProgramStudiTeknikIndustri Kompetensilulusan:

1. Memilikikeahliandibidangpengetahuan(matematika,sains,asasteknik,danilmusosial)untuk mengidentifikasi, merumuskan, menganalisis, dan menyelesaikan persoalan teknikindustridenganpendekatananalitikal,komputasional,daneksperimental.

2. Memiliki keahlian menggunakan analisis baru serta teknologi manufaktur maju, yangdiperlukandalammenjalankanpraktekprofesiketeknik-industrian

3. Memilikikeahliandalammerencanakan,merancang,mengoperasikan,mengendalikan,mengevaluasi,danmemperbaikisuatusistemterpaduyangmeliputi:bahan,mesindanperalatan,sumberdayamanusia,energi,informasi,danmodal.

4. Memilikikeahlianberkomunikasisecaraefektif.5. Memiliki keahlian di bidang kewirausahaan dan bekerjasama dalam kelompok yang

bersifatmultidisiplin.6. Memilikikesadarantentangpentingnyabelajarberkelanjutan.

e. Kurikulum

DAFTAR PENYEBARAN MATA KULIAH SEMESTER NO. KODE MATA KULIAH SKS PRASYARAT

I

1 UN111 PendidikanPancasila(Pancasila) 22 UN112 PendidikanAgama(Religion) 23 IE113 Fisika1(Physics1) 34 IE114 KimiaIndustri(IndustrialChemistry) 35 IE115 Kalkulus1(CalculusI) 3

6 IE116 MenggambarTeknik(EngineeringDrawingLaboratoryWork) 2

7 IE117 KonsepIlmuTeknik(EngineeringConcept) 28 IE118 PengantarEkonomika(IntroductionToEconomics) 2

JUMLAH 19 SKS

II

1 UN121 PendidikanKewarganegaraan(Civics) 22 UN122 BahasaInggris(English) 23 IE123 MekanikaTeknik(EngineeringMechanics) 3 IE1134 IE124 Fisika2(Physics2) 25 IE125 PengetahuanBahan(MaterialScience) 26 IE126 Kalkulus2(Calculus2) 3 IE1157 IE127 TugasMenggambarTeknik(EngineeringDrawing) 1 IE116

8 IE128 LogikadanAlgoritmaPemrogramanKomputer(ComputerProgrammingLogicandAlgorithm) 3

9 IE129 PengantarTeknikIndustri(IntroductiontoIndustrialEngineering) 2 IE117

JUMLAH 20 SKS

Page 3: FAKULTAS TEKNOLOGI INDUSTRI - 27afril …27afril-file.weebly.com/uploads/1/3/0/7/13077226/fakultas...Memiliki kesadaran tentang pentingnya belajar berkelanjutan. ... Pancasila dalam

35Fakultas Teknologi Industri

SEMESTER NO. KODE MATA KULIAH SKS PRASYARAT

III

1 IE231 PsikologiIndustri(EngineeringPsychology) 22 IE232 ElemenMesin(MachineElements) 2 IE1233 IE233 Mekatronika(Mechatronics) 2 IE124

4 IE234 PraktikumPengetahuanBahan(MaterialScienceLaboratoryWork) 1 IE125

5 IE235 MatriksdanRuangVektor(MatrixandVectorSpace) 3 IE126

6 IE236 AnalisisdanPerancanganSistemKerja1(WorkSystemDesignandAnalysis1) 2 IE129

7 IE237 StatistikaIndustri1(IndustrialStatistics1) 38 IE238 SistemProduksi(ProductionSystem) 3 IE1299 IE239 AnalisisBiaya(CostAnalysis) 3 IE118

JUMLAH 21 SKS

IV

1 IE241 ProsesProduksi1(ProductionProcess1) 3 IE1252 IE242 TeknikOptimisasi(OptimizationEngineering) 2 IE1263 IE243 PenelitianOperasional1(OperationResearch1) 3 IE235

4 IE244 Perancangan&Pengend.OrganisasiManufaktur(ManufacturingOrganizationDesignandControl) 3

5 IE245 AnalisisdanPerancanganSistemKerja2(WorkSystemDesignandAnalysis2) 2 IE236

6 IE246PraktikumAnalisisdanPerancanganSistemKerja(WorkSystemDesignandAnalysisLaboratoryWork)

1 IE236

7 IE247 StatistikaIndustri2(IndustrialStatistics2) 3 IE237

8 IE248 SistemPerencanaan&PengendalianProduksi(ProductionPlanningandControlSystem) 3 IE238

9 IE249 KuliahLapangan(FieldStudy) 1 IE238JUMLAH 21 SKS

V

1 IE351 TeknikKeselamatandanKesehatanKerja(OccupationalSafetyandHealthEngineering) 2 IE245

2 IE352 SistemKendaliIndustri(IndustrialControlSystem) 2 IE2333 IE353 ProsesProduksi2(ProductionProcess2) 3 IE241

4 IE354 PraktikumProsesProduksi(ProductionProcesslaboratoryWork) 1 IE241

5 IE355 PenelitianOperasional2(OperationResearch2) 3 IE2356 IE4xy Pilihan1(ElectiveCourse1) 2

7 IE356PraktikumSistemPerencanaandanPengendalianProduksi(ProductionPlanningandControlSystemLaboratoryWork)

1 IE248

8 IE357 PerencanaanFasilitasManufaktur(ManufacturingFacilitiesPlanning) 3 IE248

9 IE358 SistemPenangananMaterial(MaterialHandlingSystem) 2 IE238

10 IE359 AnalisisEkonomikaTeknik(EngineeringEconomyAnalysis) 2 IE239

JUMLAH 21 SKS

Page 4: FAKULTAS TEKNOLOGI INDUSTRI - 27afril …27afril-file.weebly.com/uploads/1/3/0/7/13077226/fakultas...Memiliki kesadaran tentang pentingnya belajar berkelanjutan. ... Pancasila dalam

36 Buku Pedoman UAJY

SEMESTER NO. KODE MATA KULIAH SKS PRASYARAT

VI

1 IE361 OtomasiIndustri(IndustrialAutomation) 2 IE352

2 IE362 AlatBantudanAlatUkur(Metrology,JigsandFixtures) 2 IE353

3 IE363 PraktikumSistemKendaliIndustri(IndustrialControlSystemLaboratoryWork) 1 IE352

4 IE364 PerancangandanPengembanganProduk(ProductDesignandDevelopment) 3 IE353

5 IE365 PemodelandanSimulasiSistem(SystemModelingandSimulation) 3 IE355

6 IE4xy Pilihan2(ElectiveCource2) 27 IE4xy Pilihan3(ElectiveCourse3) 2

8 IE366 SistemPengendalianKualitas(QualityControlSystem) 3 IE247

9 IE367TugasPerencanaanFasilitasManufaktur(ManufacturingFacilitiesPlanningLaboratoryWork)

1 IE357

10 IE368 SistemInformasiManufaktur(ManufacturingInformationSystem) 2

JUMLAH 21 SKS

VII

1 UN471 KuliahKerjaNyata(CommunityService) 2 Lulus120SKS

2 IE472 KewirausahaandanPerencanaanBisnis(EntrepreneurshipandBusinessPlanning) 2

3 IE473 HukumPerburuhandanHakMilikPerindustrian(LaborLawandIndustrialPatent) 2

4 IE474 AnalisisKelayakanIndustri(IndustrialFeasibilityAnalysis) 2 IE359

5 IE475 EtikaTeknik(EngineeringEthics) 26 IE4xy Pilihan4(ElectiveCourse4) 2

7 IE476 MetodologiPenelitianTeknikIndustri(IndustrialEngineeringResearchMethodology) 2 IE247

8 IE477 KerjaPraktek(IndustrialInternship) 2 IE238danlulus100SKS

JUMLAH 16 SKS

VIII1 IE480 TugasAkhir(FinalProject) 5

JUMLAH 5 SKS

MATAKULIAH PILIHAN BERDASARKAN BIDANG PEMINATAN Tersedia4bidangpeminatandidalamProgramStudiTeknikIndustri.Mahasiswamemilikikewajiban

mengambilmatakuliahpilihan4buah.Dimanaketentuanuntukmemilihmatakuliahtersebutadalah3matakuliahpilihanwajibsesuaipeminatan(Mahasiswamemilihsalahsatubidangdari4bidangyangada).Sedangkansatumatakuliahpilihan,Mahasiswadapatmemililihdaribidangyanglain.TopikTugasakhirdiharapkansesuaidenganbidangpeminatanyangdiminati.

a. Bidang Rekayasa Desain dan Manufaktur Peminatan inimengkaji tentang ilmu, teknologidesainprodukdanprosesproduksi.Fokus

utamanyaadalahdesain,analisis,implementasi,pengembangandanperbaikanprodukdanprosesproduksisecaraterintegrasidanberbasiskomputer.

Page 5: FAKULTAS TEKNOLOGI INDUSTRI - 27afril …27afril-file.weebly.com/uploads/1/3/0/7/13077226/fakultas...Memiliki kesadaran tentang pentingnya belajar berkelanjutan. ... Pancasila dalam

37Fakultas Teknologi Industri

NO KODE MATA KULIAH PRASYARAT SKS1 IE411 RekayasaNilai(Value Engineering) IE247 22 IE412 CAD/CAM IE241 23 IE413 PeramalandanPemasaran(Forecasting and Marketing) IE239 24 IE414 TeknikKonkuren(Concurrent Engineering) IE364 25 IE415 RekayasaProyek(Project Engineering) IE355 2

b. Bidang Rekayasa Sistem Kerja dan Ergonomi Peminatan ini memberikan fokus pada aspek-aspek fisiologis, psikologis dan sosiologis dari

perancangan dan perbaikan sistem manusia – mesin serta lingkungan kerjanya, dimanaperancangan dan perbaikan sistem kerja tersebut disesuaikan dengan kemampuan danketerbatasanmanusia(Human Centered Design).

NO KODE MATA KULIAH PRASYARAT SKS1 IE421 ErgonomikaIndustri(Industrial Ergonomics) IE245 22 IE422 BiomekanikaKerja(Occupational Biomechanics) IE245 23 IE423 ErgonomikaMakro(Macroergonomics) IE231 24 IE424 PerancanganLingkunganKerja(Work Environment

Design)IE351 2

5 IE425 PerancanganProdukErgonomis(Design Ergonomic Product)

IE364 2

c. Bidang Rekayasa Sistem Produksi Peminatan difokuskan pada analisis, perancangan, implementasi dan perbaikan sistem

produksiterintegrasidenganmenggunakanteknologimanufakturmaju.

NO KODE MATA KULIAH PRASYARAT SKS1 IE431 PengurutandanPenjadwalanProduksi(Production

Sequencing and Scheduling)IE248 2

2 IE432 SistemPerawatan(Maintenance System) IE247 2

3 IE433 RekayasaRantai-Pasok(Supply-Chain Engineering) IE238 2

4 IE434 SistemManufakturFleksibel(Flexible Manufacturing System)

IE238 2

5 IE435 SistemManufakturTerintegrasiKomputer(Computer-Integrated Manufacturing System)

IE238 2

6 IE436 SistemProduksiTepatWaktu(Just In Time Production System)

IE238 2

d. Bidang Rekayasa dan Optimisasi Sistem Industri Peminatan inimenekankanpadapenerapan teknik-teknik optimisasi dalamsistem industri

untukmeningkatkanproduktivitas.

NO KODE MATA KULIAH PRASYARAT SKS1 IE440 SistemStokastik(Stochastic System) IE355 22 IE441 OptimisasiLanjut(Advanced Optimization) IE243 23 IE442 Intelegensia Artifisial (Artificial Intelligence) IE128 24 IE443 SimulasiKomputer(Computer Simulation) IE365 25 IE444 AnalisisJaringan(Network Analysis) IE355 2

Page 6: FAKULTAS TEKNOLOGI INDUSTRI - 27afril …27afril-file.weebly.com/uploads/1/3/0/7/13077226/fakultas...Memiliki kesadaran tentang pentingnya belajar berkelanjutan. ... Pancasila dalam

38 Buku Pedoman UAJY

6 IE445 SistemBasisData(Database System) IE128 27 IE446 PerancanganEksperimen(Experimental Design) IE247 28 IE447 TeoriKeputusan(Decision Theory) IE242 29 IE448 SistemPendukungKeputusan(Decision Support System) IE242 210 IE449 SistemDinamis(System Dynamics) IE365 2

f. DeskripsiMataKuliah UN 111 PENDIDIKAN PANCASILA (2 SKS) - PANCASILA Matakuliahinimemberikanpemahamantentang:Landasandantujuanpendidikanpancasila.

Pancasila dalam konteks sejarah perjuangan bangsa Indonesia. Pancasila dalam konteksketatanegaraan RI. Pancasila sbg Sistem Filsafat. Pancasila sbg Etika Politik. Pancasilasebagai Ideologi Nasional. Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan Bermasyarakat,BerbangsadanBernegara

UN112 PENDIDIKAN AGAMA (2 SKS) -- RELIGION Matakuliah ini memberikan pemahaman tentang: Pengertian agama, makna dan fungsi

agamabagimanusia,unsur-unsuragama,kemunculanagama.Pengalamanreligius.Wahyu&Kitabsuci.Iman.Ibadat.Moral.Keluhuranmartabatmanusia.VisidanMisiHidupmanusiadidunia.PenghormatanterhadapHAM.Salingketergantungan.Peranagamadalamkeluargamasyarakat (dibidangpolitik,ekonomi,sosial,budayadanhukum).Hubunganagamadannegara.Pluralismeagama.Kebesaranagama.Dialogantarumatberagama.Etikagolobal.

IE113 FISIKA 1 (3SKS) – PHYSICS1 Kinematikadandinamikapartikel:kerjaenergimomentumlinier,impuls,tumbukan,konsep

pusatmassadangerakpusatmassa,gerakparabola.Konsepgerak rotasi : benda tegar,momen inersia, momentum sudut, momen gaya. Mekanika fluida, statika fluida, dan dinamika fluida. Panas : perambatan panas, teori kinetik gas, persamaan keadaan, hukum termodinamika,dankonsepentropi.

IE114 KIMIA INDUSTRI (3 SKS) – INDUSTRIALCHEMISTRY Persamaan reaksi. Stoikiometri: konsep mol, reaktan pembatas, konversi, rumus empiris,

rumussenyawa,stoikiometrilarutan.Atomdanstrukturelektron.Sistemperiodikunsur.Sifat-sifatdalamsistemperiodik:muatannuklirefektif, jari-jariatom, jari-jari ion,energi ionisasi,afinitas elektron, keelektronegatifan. Keadaan materi: keadaan gas, keadaan cair, keadaan padat,perubahanfase.Kinetikakimia:lajureaksi,mekanismereaksi,katalis.Kesetimbangankimia. Larutan elektrolit dan non elektrolit. Elektrokimia: reaksi redoks, sel elektrokimia,potensialelektrode,potensialselvolta,penerapanelektrokimia,korosi.AsamdanBasa.KimiaInti.Kimiakarbon,Termokimia

IE115 KALKULUS 1 (3 SKS) – CALCULUSI Sistembilanganriil,pertidaksamaandannilaimutlak.Fungsi:fungsisatupeubah,jenisfungsi,

komposisi fungsi, fungsi invers dan fungsi implisit. Menggambar grafik. Limit dan kekontinuan fungsi beserta sifat-sifatnya. Turunan: kemonotonan, teknik pendiferensialan (turunanfungsialjabar,fungsieksponensial,fungsilogaritma,fungsiimplisit,fungsiparameter,fungsi

Page 7: FAKULTAS TEKNOLOGI INDUSTRI - 27afril …27afril-file.weebly.com/uploads/1/3/0/7/13077226/fakultas...Memiliki kesadaran tentang pentingnya belajar berkelanjutan. ... Pancasila dalam

39Fakultas Teknologi Industri

berpangkatfungsi),aturanrantai,diferensialdanhampiran,aturanL’Hopital,turunantingkattinggi. Fungsi dua peubah dan grafiknya. Turunan parsial dan turunan berarah. Nilai ekstrem: intepretasidanpenggunaan.

IE116 MENGGAMBAR TEKNIK ( 2 SKS) – ENGINEERING DRAWING LABORATORYWORK

Fungsidansifatgambarsebagaigambarteknik,garis,huruf,danperalatanyangdigunakan.Peletakangambardanpenetuanskalagambar.Mengetahuikonstruksi-konstruksigeometris.Penyajiangambar-gambartigadimensi,proyeksi,gambarpotongan,pemberianukurandantekspadagambar.ToleransiLinear,toleransisudut.Penyederhanaangambar-gambarelemenmesin,pemipaan,komponenlistrik,skemadansambunganlas.

Matakuliahinididukungolehkegiatantugasgambar.

IE117 KONSEP ILMU TEKNIK (2 SKS) –ENGINEERINGCONCEPT Pengantar ruang lingkup ilmu dan profesi teknik, definisi sistem, pembedaan science dan

engineering, Konsep perancangan, presentasi teknik, analisis dimensi dan similaritas,pengertian ketidakpastian, pengertian derajat kebebasan, pengantar vektor dan matriks,pengantar ilmu bahan, pengantar statika, pengantar robotika, sistem digital, prosesmanufaktur.

IE118 PENGANTAR EKONOMIKA ( 2 SKS) - INTRODUCTIONTOECONOMICS Konsep dasar ilmu ekonomi mikro dan makro, perilaku konsumen dan produsen, ongkos

jangkapendekdan jangkapanjang.Struktur pasar dan teori harga,Pendapatannasional,Pendekatan dan perhitungan pertumbuhan ekonomi, Kebijakan fiskal dan moneter, Teori Inflasi

UN121 PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN ( 2 SKS) –CIVICS Matakuliah ini memberikan: (1) pengetahuan dan kemampuan dasar berkenaan dengan

hubunganantarawarganegaradengannegarasertaPendidikanPendahuluanBelasebagaibekalagarmenjadiwarganegarayangdapatdiandalkanolehbangsadannegara.(2)tuntunanuntuk melaksanakan hak dan kewajiban secara santun, jujur dan demokratis serta ikhlassebagaiwarganegaraIndonesiayangbertanggungjawab.(3)pengetahuandanpemahamantentang beragam masalah dasar kehidupan bermasyarakat, berbangsa dan bernegarayanghendakdiatasidenganpenerapanpemikianyangberlandaskanPancasila,WawasanNusantara dan Ketahanan Nasional secara kritis dan bertanggung jawab. (4) pemupukansikapdanperilakuyangsesuaidengannilai-nilaikejuangansertapatriotismeyangcintatanahair,relaberkorbanbaginusadanbangsa.

UN122 BAHASA INGGRIS (2 SKS) – ENGLISH Matakuliah ini memberikan pemahaman tentang aspek-aspek pelajaran bahasa Inggris,

denganpenekanankemampuanmembacajurnaldanbukuteksketeknikan.

IE123 MEKANIKA TEKNIK (3 SKS) –ENGINEERINGMECHANICS Konsep dasar mekanika: gaya, momen, kopel, gaya dalam ruang, kesetimbangan benda

Page 8: FAKULTAS TEKNOLOGI INDUSTRI - 27afril …27afril-file.weebly.com/uploads/1/3/0/7/13077226/fakultas...Memiliki kesadaran tentang pentingnya belajar berkelanjutan. ... Pancasila dalam

40 Buku Pedoman UAJY

tegar.Statikapartikel2dan3dimensi.Kesetimbanganbendategar2dan3dimensi.Gayaterdistribusi:titikberatdanpusatgravitasi.Analisisstruktur(rangkabatang)denganmetodesendidanpotonganbnesertapenerapanpadastrukturdanelemenmesin,seperti: rangkabatang,poros,portal.Perhitungangayapadabatang(SFDdanMFD)denganbebanterpusatdan terdistribusi. Pengenalan Mekanika Bahan (tegangan tarik/tekan, tegangan geser danteganganmomenlengkungdankombinasinya).

IE124 FISIKA 2 (2 SKS) – PHYSICS2 Muatandanmateri,medanlistrik,hukumGauss,potensiallistrik,kapasitordandielektrik,arus

danhambatan,rangkaianDC,MedanMagnetdanhukumAmpere,gayageraklistrik,induksielektromagnetik,induktansi,rangkaianAC.

IE125 PENGETAHUAN BAHAN (2 SKS) – MATERIALSCIENCE Klasifikasi material teknik (logam, keramik, polimer, dan komposit), ikatan antar atom, sel

satuan,struktursifatdanpemakaianlogam,korosidandegradasi,sifatelektronik(konduksi,semikonduktifitas, dan konduksi elektromagnetis), Pengujian Material (uji Tarik, Uji kekerasan, UjiStrukturMikro),Sifattermal,Prosesperlakuanpanas,Diagramfasadalamlogam,jenislogampaduandankomposit,jenispolimer.

IE126 KALKULUS 2 (3 SKS) - CALCULUS2 Integraltentudantaktentu.Teoridasarkalkulusintegral.Fungsitransendendankebalikannya.

Teknik-teknik pengintegralan : integral fungsi aljabar, fungsi trigonometri, fungsi rasionaldalamsinusdancosinus,integralparsial,integrasidengansubstitusi..Applikasipenggunaanintegraldalamperhitunganluas,volumdanenergi:luasbidangdatar,volumbendaputar,luaspermukaanbendaputar,panjangbusur,usahadan tenaga. Integral takwajar.Persamaandiferensial biasa orde 1, persamaan diferensial linier orde 2 dengan koefisien konstan, homogendantakhomogen,dengansyaratdantanpasyaratawal.

IE127 TUGAS MENGGAMBAR TEKNIK (1 SKS) - ENGINEERINGDRAWING Mengenal AutoCAD dan mampu mengoperasikan perintah-perintah dasar AutoCAD,

menggambarobyek,membuatteksdandimensi,editingobyek,danpencetakangambar.

IE128 LOGIKA DAN ALGORITMA PEMROGRAMAN KOMPUTER (3 SKS) – COMPUTERPROGRAMMINGLOGICANDALGORITHM

Tahapan penyusunan program komputer. Logika dasar. Elemen dasar program : perintah,variabel, konstanta, operator, ekspresi. Tipe data. Struktur dasar program. Input- outputstatement.ControlStatement:pemilihandanperulangan.Larik/Array.Subprogram.Berkasdata:randomdansequential.Komputasinumerik.PengenalanVisualBasic.

IE129 PENGANTAR TEKNIK INDUSTRI (2 SKS) – INTRODUCTION TO INDUSTRIALENGINEERING

Sejarah dan perspektif Teknik Industri. Definisi dan pengertian Teknik Industri. Ruang lingkup TeknikIndustri.AnalisisdanPerancanganKerjadanHumanFactors.RekayasaManufaktur.ToolsTeknikIndustri:StatistikaIndustri,OperationsResearch,Simulasi,KonsepBiayadan

Page 9: FAKULTAS TEKNOLOGI INDUSTRI - 27afril …27afril-file.weebly.com/uploads/1/3/0/7/13077226/fakultas...Memiliki kesadaran tentang pentingnya belajar berkelanjutan. ... Pancasila dalam

41Fakultas Teknologi Industri

EkonomikaTeknik.SistemProduksidanSistemManufaktur.Perencanaandanpengendalianproduksi.TataLetakdanLokasiFasilitas.Penangananmaterial.Pengendaliankualitas.CAD/CAM/CIM,RobotikadanOtomasi.

IE231 PSIKOLOGI INDUSTRI ( 2 SKS) - ENGINEERINGPSYCHOLOGY Pengantar Psikologi dan Psikologi Industri, Komunikasi dalam organisasi, Motivasi, Emosi

danMinat,DayaIngat,PengukuranBebanKerjaMental,StressdanHumanError

IE232 ELEMEN MESIN (2 SKS) – MACHINEELEMENTS Perancangantransmisi:poros,kopling,rodagigi,belt,chain.Perhitunganrem(simpleblock

brake,discbrake).Bantalangelindingdanluncur.Ulirdanmurbaut,pegas.

IE233 MEKATRONIKA (2 SKS) - MECHATRONICS Pengenalankomponenelektronikasepertiresistor,kapasitor,induktor,dioda,dantransistor.

Sistem mekatronika, sensor dan pengkuran, konversi tenaga (aktuator, motor, pneumaticsolenoid,elektromagnet)TeknikPrototipe,Sistemtepatwaktu(realtime)

IE234 PRAKTIKUM PENGETAHUAN BAHAN (1 SKS) –MATERIALSCIENCELABORATORYWORK

Macam-macampengujianpadabahan:ujitarik,ujiperlakuanpanas,ujikekerasan,ujistrukturmikro,ujipuntir.

IE235 MATRIKS DAN RUANG VEKTOR (3 SKS) –MATRIXANDVECTORSPACE Matriksdanoperasi-operasimatriks,DeterminandanInvers,Operasibariselementer,Rank,

Sistem persamaan linier, Vektor pada bidang dan vektor pada ruang. Keortogonalan dankeortonormalan. Pengertian bebas linier bergantung linier, Eigen value dan Eigen Vector.PengenalanperangkatlunakmisalnyaMATHCAD,MATHLAB,EXCEL

IE236 ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM KERJA I (2 SKS) – WORK SYSTEMDESIGNANDANALYSIS1

Definisi dan lingkup Teknik Tata Cara Kerja. Manfaat dan pembuatan peta-peta kerja keseluruhandansetempat,Manusiadanfaktor-faktorlingkungankerjayangmempengaruhimanusia, Sejarah munculnya ergonomi, Metode perancangan sistem kerja. Metodeperancangan sistem kerja dengan ekonomi gerakan. Metode pengukuran kerja denganmenggunakanstudiwaktudanjamhenti,Prosedurpengujiankeseragaman,kecukupandankenormalandata,Menentukanfaktorpenyesuaiandankonsekuensinya.Metodepengukurankerjadenganmenggunakandatawaktugerakan.

IE237 STATISTIKA INDUSTRI I (3 SKS) -- INDUSTRIALSTATISTICS1 Pengetahuandasartentangstatistikdeskriptif.Pengetahuandasartentangteoriprobabilitas.

Konsep nilai harapan (ekspektasi). Jenis-jenis distribusi probabilitas baik diskrit maupunkontinu. Pembentukan distribusi gabungan (Joint Distribution) dan uji petik. Penggunaanpengetahuandasartersebutuntukmenanganipermasalahandalampraktek.

Page 10: FAKULTAS TEKNOLOGI INDUSTRI - 27afril …27afril-file.weebly.com/uploads/1/3/0/7/13077226/fakultas...Memiliki kesadaran tentang pentingnya belajar berkelanjutan. ... Pancasila dalam

42 Buku Pedoman UAJY

IE238 SISTEM PRODUKSI (3 SKS) - PRODUCTIONSYSTEM Pengetahuan tentang sistem perusahaan manufaktur, klasifikasi sistem produksi. Sistem

ProduksiPush,Pull,besertacontohnya.SistemProduksiJobShop.SistemProduksiBatch.SistemProduksiFlowShop.SistemBotlleneck.Pengenalansistemperencanaanproduksimeliputi:MRP/MRPII,ERP,danSCM.KonsepJIT,DBR/OPT/TOC.Sistemproduksimodern:CAD,CAM,CAE,CIM,VirtualManufacturing.

IE239 ANALISIS BIAYA (3 SKS) –COSTANALYSIS Konsep dan pengertian biaya, Klasifikasi biaya, Jenis-jenis laporan keuangan. Perhitungan

biayaberdasarkanalirannya:proses,joborder,gabungan,sampingan,standar.BEPdanCVPanalysis,,Activitybasedcosting

IE241 PROSES PRODUKSI I (3 SKS) - PRODUCTIONPROCESS1 Definisi dan jenis pemotongan. Pengenalan mesin perkakas. Mesin bubut, mesin milling,

mesin skrap, Perkakas bantu dan alat ukur. Pengantar kualitas dimensi. Toleransi. Dasarpengukurandanalatukur.Prosesnonkonvensional.

IE242 TEKNIK OPTIMISASI (2 SKS) - OPTIMIZATIONENGINEERING Optimisasisatuvariabel,Fungsibanyakvariabel,limitdankekontinuan,turunandanintegral,

turunanparsialdannilaiekstrim.Optimisasifungsibanyakvariabel.Optimisasiberkendala,LagrangeMultiplier.Tekniknumerisdasar:turunandanintegrasinumeris.Optimisasinumeris:metodesearchsatuvariabeldansearchbanyakvariabel.

IE243 PENELITIAN OPERASIONAL 1 (3 SKS) — OPERATIONRESEARCH1 Pengantar Penelitian Operasional. Pemrograman Linear. Metode Simpleks dalam

Pemrograman Linear. Dualitas dan Analisis Sensitivitas dalam Pemrograman Linear.PengenalanSoftwareOptimasi(misal:LINGO,QS,TORA).

IE244 PERANCANGAN DAN PENGENDALIAN ORGANISASI MANUFAKTUR (3 SKS)-MANUFACTURINGORGANIZATIONDESIGNANDCONTROL

Pendahuluan: pengertian manajemen, proses manajemen. Pengertian organisasi. Prinsip-prinsip dan strategi perencanaan dan pengendalian organisasi khususnya dalam sistemmanufaktur.Pemahamanbentuk-bentukorganisasi.Perencanaantenagakerja.Rekruitmen.Pelatihan,penilaian,danpengembangansumberdayamanusia.Penjadwalantenagakerja.

IE245 ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM KERJA 2 (2 SKS) – WORKSYSTEMDESIGNANDANALYSIS2

Konsep sistem kerja, pertimbangan ergonomi dalam sistem kerja, sistem manusia mesin,perencanaanalatbantudengankonsepSMED,penerapanKAIZENpadaperbaikansistemkerja,penerapankosepJIT,sistempengupahan,motivasikerja,otomasisistemdanrobotika,analisisdanpengukuranproduktivitas.

Page 11: FAKULTAS TEKNOLOGI INDUSTRI - 27afril …27afril-file.weebly.com/uploads/1/3/0/7/13077226/fakultas...Memiliki kesadaran tentang pentingnya belajar berkelanjutan. ... Pancasila dalam

43Fakultas Teknologi Industri

IE246 PRAKTIKUM ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM KERJA (1 SKS) –WORKSYSTEMDESIGNANDANALYSISLABORATORYWORK

Pengenalan sistem kerja, Analisis dan pengukuran sistem kerja, Uji petik pekerjaan,Pengukuran daya kerja, Kenyamanan kerja, Pengukuran anthropometri, PerancanganBerbasisergonomi.

IE247 STATISTIKA INDUSTRI 2 (3 SKS) – INDUSTRIALSTATISTICS2 TeoriPenarikanSampel,Pendugaanparameter,Pengujianhipotesis,AnalisisKorelasidan

regresi,AnalysisofVariance(ANOVA),Statistikanonparametrik.Pengenalanperangkatlunakstatistika.

IE248 SISTEM PERENCANAAN DAN PENGENDALIAN PRODUKSI (3 SKS) -PRODUCTIONPLANNINGANDCONTROLSYSTEM

Pengertiansistemperencanaandanpengendalianproduksi.Perbedaankarakteristiksistemperencanaan dan pengendalian produksi make-to-order dengan make-to-stock, flow shop dengan jobshop.Sistemperencanaandanpengendalianproduksimake-to-orderberbasisMRP (manajemen order, MRP dan lot sizing, penjadwalan produksi sederhana). Sistemperencanaan dan pengendalian produksi make-to-stock berbasis MRP II ( peramalan,perencanaanproduksiagregat,MPS,MRP,RCCP,CRP).

IE249 KULIAH LAPANGAN (1 SKS) –FIELDSTUDY KegiatanutamaadalahmenyaksikandanmengamatikegiatanyangberhubunganDepartemen

Produksipadabeberapaperusahaan,denganpenekananpadaProsesProduksi(ProductionProcess),PengendalianKualitas(QualityControl),PerencanaandanPengendalianProduksi(Production Planning and Control), dan Sistem Produksi secara keseluruhan. PresentasiKelompokpesertakuliahlapangan.

Apabila dimungkinkan, untuk memenuhi tujuan Kuliah Lapangan ini, maka pada setiapkunjungandiperusahaandiharapkanadanyakegiatansebagaiberikut:1. Presentasidariprogramstudiuntukmenjelaskantujuankunjungan.2. Presentasi dari perusahaan untuk mengenalkan perusahaan secara garis besar

terutamatentangsistemproduksinya,danmemberikantanggapanterhadappresentasidariprogramstudi.

3. Kunjungankelantaiproduksi.4. Tanyajawabmahasiswadanprogramstudidenganperusahaan.

IE351 TEKNIK KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA (2 SKS) – OCCUPATIONALSAFETYANDHEALTHENGINEERING

PengertianK3,TeknikperancangansistemKerjayangAman,sehat,danNyaman,PeraturanPerundang-undangandalamK3,analisisfaktorpenyebabkecelakaankerja,analisiskebutuhanalat-alat keselamatankerja, perancanganbangunanyangmemenuhi standar keselamatankerja,alatpelindungdiri,bahayakebakaran,listrik,nuklir/radiasi,contohperancangansuatubangunanyangaman,sertapengendaliandanpencegahankecelakaankerjaterpadu.

Page 12: FAKULTAS TEKNOLOGI INDUSTRI - 27afril …27afril-file.weebly.com/uploads/1/3/0/7/13077226/fakultas...Memiliki kesadaran tentang pentingnya belajar berkelanjutan. ... Pancasila dalam

44 Buku Pedoman UAJY

IE352 SISTEM KENDALI INDUSTRI (2 SKS) – INDUSTRIALCONTROLSYSTEM Pengenalan Gerbang Nalar Dasar dan untai digital seperti AND, OR, NOT, XOR, Flip-flop

danCounter.Untaitundawaktudanpemanfaatankapasitor/induktordalamrangkaianuntaitundawaktu.Komponen-komponenelektronikasebagaisaklar(UJT),Thrystor(karakteristikdanpemakaiannya).PenyearahADC/DAC,jenisdanpemanfaatannya.Sistempengendalian:pengendalian kalang terbuka (Open Loop) dan terutama kalang tertutup (Closed Loop),Pengertianmode-modepengendalian,propotional,integral,derivatif,danon-off.PengendalianmotorAC/DC.ProgrammableLogicController.

IE353 PROSES PRODUKSI 2 ( 3 SKS) - PRODUCTIONPROCESS2 Sejarah perkembangan proses produksi. sifat – sifat material umum dan khusus. Proses

Pengerjaan Mekanis. Cara–cara memproduksi bahan logam. Proses pengerjaan dingin.ProsesPengelasan.ProsesPengecoran.Sintering.PressWorking.Plastikmolding.

IE354 PRAKTIKUM PROSES PRODUKSI (1SKS)-- PRODUCTIONPROCESS LABORATORYWORK Pengukuran, Mesin Bubut, Mesin Milling, Mesin Bor, Mesin Roll, Mesin Sekrap, Mesin

LasAsetilen, Mesin Las Listrik, Mesin Gerinda, Mesin Gergaji, Circular saw, Bench work.Pengecoran,SheetMetalWorking.

IE355 PENELITIAN OPERASIONAL 2 (3 SKS ) - OPERATIONRESEARCH2 Model jaringan (minimum spanning tree, shortest route, maximum flow, minimum capacitated

flow, critical path method). Pemrograman Dinamik Deterministik. Model persediaan deterministik (EOQ klasik, EOQ dengan lead time, EPQ, EOQ dengan quantity discount).Modelpersediaanprobabilistik(probabilitizedEOQ,probabilisticEOQ,singleperiod).ModelrantaiMarkov.Pengenalanperangkatlunak.

IE4xy PILIHAN 1 ( 2SKS) – ELECTIVECOURSE1 IE356 PRAKTIKUM SISTEM PERENCANAAN DAN PENGENDALIAN PRODUKSI (1 SKS)

--PRODUCTIONPLANNINGANDCONTROLSYSTEMLABORATORYWORK Peramalan. Jadwal Induk Produksi, Material Requirement Planning. CRP, Analisis

KesetimbanganLintasanProduksi.PenjadwalanTOC

IE357 PERENCANAAN FASILITAS MANUFAKTUR ( 3 SKS ) – MANUFACTURINGFACILITIESPLANNING

Konsep perencanaan fasilitas dan paradigmanya. Analisis produk, proses, dan jadwal.Penentuan jumlah mesin dan kebutuhan luas lantai. Analisis aliran bahan. Perencanaantata letak fasilitasproduksidanpemindahanmaterial.Model-modelperencanaantata letakfasilitas dan tata letak mesin. Perencanaan tata letak dengan bantuan komputer. Cellularmanufacturing.Pertimbangandalampemilihanlokasifasilitasbaikkualitatifmaupunkuantitatif.Pengenalanperangkatlunak.

Page 13: FAKULTAS TEKNOLOGI INDUSTRI - 27afril …27afril-file.weebly.com/uploads/1/3/0/7/13077226/fakultas...Memiliki kesadaran tentang pentingnya belajar berkelanjutan. ... Pancasila dalam

45Fakultas Teknologi Industri

IE358 SISTEM PENANGANAN MATERIAL ( 2 SKS ) – MATERIALHANDLINGSYSTEM Pendahuluan: definisi penanganan material, ruang lingkup sistem penanganan material.

Prinsip-prinsippenangananmaterial.Peralatanpenangananmaterial:receivingandshipping,storage,fabrication,assemblyandpaint,packaging,warehousing.Bulkmaterialhandling.Unitloads. Automatic Guided Vehicles. Automatic Identification and Communication Equipment. Perancangansistempenangananmaterial.

IE359 ANALISIS EKONOMIKA TEKNIK (2 SKS) – ENGINEERING ECONOMICANALYSIS

Tujuan dan lingkup analisis ekonomika teknik. Konsep nilai uang. Sistem bunga (bungasederhana,bungamajemuk,bunganominaldanefektif,bungakontinyu).Sistempembayaranberdasarkan bunga majemuk (single payment, uniform series, uniform gradient series,escalating series). Kasus-kasus khusus (tingkat bunga tak diketahui, jumlah periode takdiketahui, umur selamanya). Depresiasi benda modal (pengertian dan jenis-jenis, umurekonomis, teknik-teknik perhitungan, depresiasi dan perhitungan pajak). Metode-metodedasarpengambilankeputusandanpemilihanalternatif (NPV/PW,NAV/EAW,IRR,PaybackPeriod).BEP(pengertian,jenis-jenis,teknikperhitungan).

IE361 OTOMASI INDUSTRI (2 SKS) -INDUSTRIALAUTOMATION Pengantarsistemterotomasisesuaidengankekhasansistemproduksi.Biaya-biayaotomasi

;Aliranlintasanproduksiterotomasi,MetodaTransportasiPart,Buffer.AnalisisAliranlintasandengan Buffer. Sistem perakitan otomasi; Perancangan dan analisis stasiun tunggal danmulti stasiun. Numerical Control, mesin-mesin CNC dan DNC; pengertian, manfaat, dankeuntungan.TeknologiRobotdalanotomasi;pengertiandanaplikasidalamindustri.TeknologiFlexibleManufacturingSystem(FMS)dalammanufakturing;konsepdasar,perancangandanaplikasi.Pabrikotomasidimasadepan.

IE362 ALAT BANTU DAN ALAT UKUR (2 SKS) –METROLOGY,JIGSANDFIXTURES Spesifikasi geometri, toleransi geometri, konstruksi umu alat ukur, sifat-sifat alat ukur, metrologi

industri,alatukurlangsung,alatukurtaklangsung,alatukurkedatarandankelurusan,alatukurkebulatan,alatukursudut,metrologiulir,alatbantubenchwork,alatbantumesindanperkakas.

IE363 PRAKTIKUM SISTEM KENDALI INDUSTRI (1 SKS) – INDUSTRIALCONTROLSYSTEMLABORATORYWORK

Pengenalan Gerbang Nalar Dasar dan kombinasi, flip-flop, counter. Pengamatan dengan osiloskop tentang: teganganDC,bentukGelombang.Penyearah,SCR,Tiristor, diodadanTransistor.PengenalanPenguatOperasi/Op-Amp,DAC/ADC.PengenalaninterfacedenganCard.Input/OutputdanProgrammableLogicController.

IE364 PERANCANGAN DAN PENGEMBANGAN PRODUK (3 SKS) – PRODUCTDESIGNANDDEVELOPMENT

Konsep produk, kebijaksanaan produk, konsep pasar, analisis kebutuhan/peluang, proses

Page 14: FAKULTAS TEKNOLOGI INDUSTRI - 27afril …27afril-file.weebly.com/uploads/1/3/0/7/13077226/fakultas...Memiliki kesadaran tentang pentingnya belajar berkelanjutan. ... Pancasila dalam

46 Buku Pedoman UAJY

perancangan dan karakteristiknya, pemilihan material, pemilihan proses, analisis biaya,penyempurnaanproduk,pengembanganprodukdanorganisasi.

IE365 PEMODELAN DAN SIMULASI SISTEM (3 SKS) – SYSTEM MODELING AND

SIMULATION Konsep sistem, pendekatan sistem, pengertian model, klasifikasi model, tahap-tahap

pemodelan sistem, bentuk-bentuk rumusan model matematis statik, dinamis, probabilistik,stokastik. Pengantar mengenai simulasi secara umum: Garis besar penyusunan model;bilanganacak,pembangkitdanpenggunaannya;contoh-contohmodeldanprogramsimulasiperistiwadiskrit,danvalidisasinyasecarasederhana.

IE4xy PILIHAN 2 ( 2SKS) – ELECTIVECOURSE2 IE4xy PILIHAN 3 ( 2SKS) – ELECTIVECOURSE3 IE366 SISTEM PENGENDALIAN KUALITAS (3 SKS) –QUALITYCONTROLSYSTEM Prinsip dasar pengendalian kualitas dan sistem kualitas secara menyeluruh. Filosofi

pengendaliankualitas.Aplikasi7toolsdan7step-methodsdalamperbaikankualitas.StatisticalProcessControldenganmenggunakanpetakontroluntukdatavariabeldanatribut.AnalisisKapabilitas proses. Pemilihan rencana sampel (Acceptance Sampling Plans) untuk datavariabeldanatribut.

IE367 TUGAS PERENCANAAN FASILITAS MANUFAKTUR ( 1 SKS) – MANUFACTURING

FACILITIESPLANNINGLABORATORYWORK Perancangan produk. Struktur produk (BOM). Assembly Chart. Operation Process Chart.

RoutingSheet.MultiProductProcessChart.JenisTataLetakFasilitasManufaktur:Product,Process, Group Technology Layout. Material Handling Planning Sheet. Perhitungan luaslantaiproduksidanfasilitaslain.StrukturOrganisasi.Perhitunganluaslantaikantor.Fromtochart. Konstruksi initial layout. CRAFT. Konstruksi final layout. ARC. Analisis Corelap. AAD. Template.

IE368 SISTEM INFORMASI MANUFAKTUR (2 SKS) – MANUFACTURINGINFORMATIONSYSTEM

Pengantar sistem informasi : informasi, sistem informasi, process control, pengambilankeputusandalamsistemmanufaktur.Metodologipengembangansisteminformasi:analisiskebutuhan, perancangan, aplikasi, dan evaluasi sistem informasi. Model IDEF0. Integrasikomponen manufaktur dengan komponen lain dalam bisnis (misalnya : marketing, HRD,accounting) : faktor-faktor kebutuhan integrasi, model Arsitektur dan metodologi integrasiperusahaan.

UN471 KULIAH KERJA NYATA (2 SKS) – COMMUNITYSERVICE Mahasiswadapatmemilihsatudiantaraduaalternatif,yaituKKNLokasiatauKKNalternatif.

KKN lokasi akan diatur secara tersendiri oleh Lembaga Penelitian dan Pengabdian padaMasyarakat,sedangkanKKNalternatifakandiaturolehProgramStudidibawahbimbingandosenpembimbing.

Page 15: FAKULTAS TEKNOLOGI INDUSTRI - 27afril …27afril-file.weebly.com/uploads/1/3/0/7/13077226/fakultas...Memiliki kesadaran tentang pentingnya belajar berkelanjutan. ... Pancasila dalam

47Fakultas Teknologi Industri

IE472 KEWIRAUSAHAAN DAN PERENCANAAN BISNIS (2 SKS) – ENTREPRENEURSHIPANDBUSINESSPLANNING

Falsafah kewirausahaan (bisnis), jenis-jenis usaha, Identifikasi Peluang usaha, pengendalian resiko,manajemenwaktu,pengendaliankeuangan,pemasaran,pengelolaansumberdaya,PenyusunanRencanausaha,presentasikalanganpraktisiyangmewakiliusahabidangjasadanmanufaktur.

IE473 HUKUM PERBURUHAN & HAK MILIK PERINDUSTRIAN ( 2 SKS) – LABORLAWANDINDUSTRIALPATENT

Perjanjiankerja,Perjanjianperburuhan,serikatpekerja,upah,hukumperburuhanyangterkait,merk,paten,hakataskekayaanintelektual,Undang-undang/Hukummilikperindustrianyangterkait,kejahatankomputer(cybercrime),cyberlaw,dane-commerce.

IE474 ANALISIS KELAYAKAN INDUSTRI (2 SKS) – INDUSTRIAL FEASIBILITYANALYSIS

Pengertian,tujuan,ruanglingkupanalisiskelayakan,Faseanalisiskelayakanpabrik/proyek,Pendekatan analisis kelayakan pabrik/proyek, Identifikasi Alternatif Investasi, Analisis Aspek Pemasaran,AnalisisAspekTeknikdanOperasi1:Produk,Proses,danKapasitas,AnalisisAspekTeknikdanOperasi2:LokasidanFasilitas,AnalisisAspekOrganisasidanManajemen,AnalisisAspek Hukum dan Lingkungan,Analisis Finansial Ekonomi Global dan Elementer: cash flow, modal tetap, modal kerja, Penilaian investasi: BEP, payback period, NPV, IRR, MARR,IncrementalAnalysis.

IE475 ETIKA TEKNIK (2 SKS) – ENGINEERINGETHICS Definisi etika teknik, Prinsip dasar pemahaman baik dan benar, moral, penerapan moral,

mempelajari moral dalam penelitian bidang teknik, profesionalisme, hak dan kewajiban,kejahatanilmiah,karierdanstudiisu-isukontemporermengenaietikadanmoralitas.

IE4xy PILIHAN 4 ( 2SKS) – ELECTIVECOURSE4 IE476 METODOLOGI PENELITIAN TEKNIK INDUSTRI (2 SKS) – INDUSTRIAL

ENGINEERINGRESEARCHMETHODOLOGY Pendahuluan,formulasipermasalahanteknikindustri.Tujuandanlatarbelakangpenelitian.

Studi literatur. Persiapan penelitian dan proposal penelitian. Pelaksanaan penelitian/pengambilandata.Bagian-bagianlaporanpenelitian..MakalahIlmiah.FormatPenulisan.

IE477 KERJA PRAKTEK (2 SKS) – INDUSTRIALINTERNSHIP Terdiri atas kerja praktek teknik produksi selama 2 bulan. Ketentuan, pelaksanaan dan

teknisnyadiaturolehprogramstudi.

IE480 TUGAS AKHIR (5 SKS) - FINALPROJECT Suatupekerjaanmandirimahasiswadenganbimbinganseorangatau2pembimbing yang

merupakanpenerapansikap,pandangandanmetodologiteknikindustripadasuatumasalah.PenilaiandidasarkanpadakualitasTugasAkhirdanpenilaianlangsungdalampendadaran

Page 16: FAKULTAS TEKNOLOGI INDUSTRI - 27afril …27afril-file.weebly.com/uploads/1/3/0/7/13077226/fakultas...Memiliki kesadaran tentang pentingnya belajar berkelanjutan. ... Pancasila dalam

48 Buku Pedoman UAJY

MATAKULIAH PILIHANBIDANG REKAYASA DESAIN DAN MANUFAKTUR

IE411 REKAYASA NILAI (2 SKS) – VALUEENGINEERING Pengantar dan filosofi rekayasa nilai, pendekatan fungsional, Attitude, roadblocks and

creativity,rencanakerjarekayasanilai,danteknik-teknikrekayasanilai,pengelolaanprogramrekayasanilai,programreduksibiaya.

IE412 CAD/CAM ( 2 SKS) –CAD/CAM PengantarTeknikPerancangan,PerancanganMenggunakanCAD,KonstruksiGeometrik,Bill

OfMaterial,Dokumentasi,ModelParametrik,mencakupdesain,programming,analisis,danmanufakturingproduk,pengenalanperangkatlunakCAM.

IE413 PERAMALAN DAN PEMASARAN (2 SKS) – FORECASTINGANDMARKETING Konsep peramalan: metode perataan (average), metode pemulusan (smoothing), metode

dekomposisi,metoderegresidanmodelekonometrik.Konsepdasarpemasaran,corporateplan dan business strategy planning, proses manajemen dan strategi pemasaran yangmenyangkut rencana pemasaran, perilaku konsumen, analisis pesaing dan segmentasipasar.Metodepenetapanharga,distribusidanpromosi.Dasar-dasarpenelitianpasar,teknikpengumpulandata,jenisdata,metodeanalisisdata.

IE414 TEKNIK KONKUREN (2 SKS) – CONCURRENTENGINEERING Pemodelanproses,analisismodelproses,dekomposisiproses,keandalanproses,Quality

Function Deployment, penjadwalan aktifitas desain, pembentukan tim desain, persyaratan desainkonseptual,sintesisdesain,modularitasproduk,desainkomponen,optimasidesain,pendekatankualitatifdalamdesain.

IE415 REKAYASA PROYEK (2 SKS) –PROJECTENGINEERING Pengertiandasardanruanglingkupmanajemenproyek.Fungsiorganisasidalammanajemen

yang terdiri dari aspek manusia dalam proyek, struktur organisasi, penugasan (staffing), dan prinsip integrasi.Tahapandalamsiklusproyekyangmeliputi :Planning,Appraisal,Design,Approval, Activation, Implementation, Control, Evaluation, dan Handover. Teknik-teknikdalamrekayasaproyek,yaitu :NetworkModel,CPMdanPERT,ProjectCrashing,MethodofPotentials,ResourceLevelling,GERT,ProjectScheduleSlippage,TechniquesofProjectMonitoring,MaterialPlanningforProject.Beberapaaplikasiperencanaanproyek.

BIDANG REKAYASA SISTEM KERJA DAN ERGONOMI

IE421 ERGONOMIKA INDUSTRI (2 SKS) – INDUSTRIALERGONOMICS Pendahuluan.ErgonomiFisik.ErgonomiInformasi.PerancangandanPemilihanDisplaydan

Kontrol. Penelitian, metode dan pengujian faktor-faktor manusia. Sistem Manusia-Mesin.Aplikasi perencanaan ergonomi dalam industri. Peranan Ergonomi dalam PelaksanaanKeselamatandanKesehatanKerja.

Page 17: FAKULTAS TEKNOLOGI INDUSTRI - 27afril …27afril-file.weebly.com/uploads/1/3/0/7/13077226/fakultas...Memiliki kesadaran tentang pentingnya belajar berkelanjutan. ... Pancasila dalam

49Fakultas Teknologi Industri

IE422 BIOMEKANIKA KERJA (2 SKS) – OCCUPATIONALBIOMECHANICS Pengantar Biomekanika dan Biomekanika Kerja. Pemodelan Biomekanika. Pengukuran

Biomekanika. Tinjauan Biomekanika dalam system kerja. Evaluasi dan Klasifikasi Kerja Manual:TinjauanBiomekanik.ManualMaterialHandling.BiomekanikadalamPerancanganProduk

IE423 ERGONOMIKA MAKRO (2 SKS) -MACROERGONOMICS Pendahuluan.Ergonomi:darisistemmanusia-mesinsampaikesistemmasyarakatteknologi.

Teoriergonomimakro.Metode-metodeanalisisergonomimakro.AnalisisdanPerancanganstrukturorganisasisistemkerja.SistemMasyarakat-teknologi.

IE424 PERANCANGAN LINGKUNGAN KERJA (2SKS) – WORK ENVIRONMENTDESIGN

Pendahuluan. Lingkungan termal dan pengaruhnya terhadap kinerja. Lingkungan cahayadan pengaruhnya terhadap kinerja. Lingkungan bunyi dan pengaruhnya terhadap kinerja.Lingkungan biokimia dan pengaruhnya terhadap kinerja. Aspek getaran dan bau-bauanterhadapkinerja.Perancanganlingkungankerja

IE425 PERANCANGAN PRODUK ERGONOMIS (2SKS) – DESIGN ERGONOMICPRODUCT

Pendahuluan. Konsep Perancangan Produk, Ergonomi dalam perancangan produk: HCD.UsabilityEngineering.StudiKasus

BIDANG REKAYASA SISTEM PRODUKSI

IE431 PENGURUTAN DAN PENJADWALAN PRODUKSI (2 SKS) – PRODUCTIONSEQUENCINGANDSCHEDULING

Konseppengurutandanpenjadwalanproduksi.Terminologi,variabel,parameter,dannotasinya.PenjadwalanNpekerjaanindependenpada1mesin.PenjadwalanNpekerjaanindependenpadaMmesinparalelidentik.Penjadwalanpekerjaandenganwaktusetuptergantungurutan.Penjadwalan pada sistem flow shop: algoritma Johnson dan pengembangannya. Penjadwalan pada sistem job shop: tipe jadwal pada sistem job shop, aturan prioritas penugasan.Pendekatanforwarddanbackwarddalampenjadwalan.Penjadwalanpadasistemdinamik.Metode-metodepenjadwalanterbarudarireferensi-referensiterbaru.Studikasusnyata.

IE432 SISTEM PERAWATAN (2 SKS) - MAINTENANCESYSTEM Pendahuluan. Pentingnya fungsi perawatan. Lingkup manajemen perawatan. Organisasi

departemen perawatan. Jenis-jenis perawatan: preventif, prediktif, korektif, berjalan(running), darurat (emergency). Teknik-teknik diagnosis. Perancangan kemampu-rawatan(maintainability) fasilitas. Konsep Total Productive Maintenance (TPM). Pencegahanperawatan (maintenance prevention. Evaluasi program perawatan: reliability, mean timebetweenfailure(MTBF),availability.ModelOptimasiProgramPerawatan.Presentasipraktisi

Page 18: FAKULTAS TEKNOLOGI INDUSTRI - 27afril …27afril-file.weebly.com/uploads/1/3/0/7/13077226/fakultas...Memiliki kesadaran tentang pentingnya belajar berkelanjutan. ... Pancasila dalam

50 Buku Pedoman UAJY

dan diskusi. Dasar-dasar Statistik Keandalan. Model Matematis Kebijakan Penggantian.KebijakanInspeksidanPerbaikan.

IE433 REKAYASA RANTAI-PASOK (2SKS) – SUPPLY-CHAINENGINEERING KonsepSistemRantaiPasok.KomponenStrukturalSistemRantaiPasok:saluranrantaipasok,

sistem inventori, sistem pergudangan, sistem transportasi. Komponen Fungsional SistemRantaiPasok:organisasidanmanajemensistemrantaipasok,sisteminformasi.PerancanganSistem Rantai Pasok: perancangan aspek struktural maupun fungsionalPerencanaan danpengendalianSistemRantaiPasok.

IE434 SISTEM MANUFAKTUR FLEKSIBEL (2 SKS) – FLEXIBLE MANUFACTURINGSYSTEM

Pendahuluan sistem manufaktur fleksibel. Problem perencanaan pada sistem manufaktur fleksibel: perencanaan jangka panjang dan jangka pendek.. Model evaluasi performansi dari sebuah sistem manufaktur fleksibel: klasifikasi problem dan model, optimasi routing, optimasi peralatan..

IE435 SISTEM MANUFAKTUR TERINTEGRASI KOMPUTER (2 SKS) --COMPUTER-INTEGRATEDMANUFACTURINGSYSTEM

Pendahuluan, Definisi, Rantai proses CIM, Ruang Lingkup CIM. Komponen CIM. Interaksi AntarKomponenCIM.TeknologiInformasiCIM.SistemPakardalamCIM.ModelkomputerTeknikal. Rekayasa Perancangan produk dan produksi. Otomasi Perancangan. Prosesmanufaktur.Pendukungprosesmanufaktur.Monitoringmesindansistemjaringankomputer.Kualitasdanproduktivitas.

IE436 SISTEM PRODUKSI TEPAT WAKTU (2 SKS) – JUST IN TIME PRODUCTIONSYSTEM

Filosofi Just in Time dan Lean Manufacturing, Pull – Push production System , Sistem Kanban. PerataanBeban,Reduksiwaktusetup,Batching/lotsizing,Pemborosan(waste),Autonomousdefectcontrol,Flexiblefacility,SistemRantaiPasokpadaJIT,TotalQualityControldalamJIT

BIDANG REKAYASA DAN OPTIMISASI SISTEM INDUSTRI

IE440 SISTEM STOKASTIK (2 SKS) – STOCHASTICSYSTEM Pengantarprosesstokastik,ProsesPoisson,ProsesPembaharuan,RantaiMarkovdiskret

dankontinyu,RantaiMarkovprosesdiperbaharui,ModelKeandalan,Modelantrian

IE441 OPTIMISASI LANJUT ( 2 SKS) – ADVANCEDOPTIMIZATION OptimisasiDiskret,tekniksolusioptimisasidiskrettotalenumerisasi,teknikbranchandbound,

pencarianheuristik.Algoritmalanjutuntukoptimisasidiskret:tabusearch,simulatedanealing,algoritmagenetika.Modeloptimisasinon linear:optimisasi takberkendaladanberkendala.Pemrogramankuadratis,pemrogramanseparabel,pemrogramankonveksdannonkonveks.

Page 19: FAKULTAS TEKNOLOGI INDUSTRI - 27afril …27afril-file.weebly.com/uploads/1/3/0/7/13077226/fakultas...Memiliki kesadaran tentang pentingnya belajar berkelanjutan. ... Pancasila dalam

51Fakultas Teknologi Industri

IE442 INTELEGENSIA ARTIFISIAL (2 SKS)—ARTIFICIALINTELLIGENCE Pengenalan Kecerdasan Buatan, Knowledge-Based System, Inference system, Learning

System,PendekatandanaplikasiAIdalammanufakturing.

IE443 SIMULASI KOMPUTER, (2 SKS) – COMPUTERSIMULATION Pengentar simulasi (model dan konsep), Pengenalan bahasa Simulasi sederhana :Arena

dan ProModel, Teori antrian, Model Simulasi sistem diskret, Metode Pengumpulan Data,Pembangkitan Bilangan Random, Verifikasi dan Validasi, Analisis Input dan Output Simulasi, Studikasus.

IE444 ANALISIS JARINGAN (2 SKS) – NETWORKANALYSIS Definisi, notasi dan simbol jaringan. Bentuk matriks dan alur jaringan. Aplikasi dari model

jaringanyangdeterministik,yaitu:programlinier,masalahrouteterpendek(algoritmaDijkstra),masalahroutetertutupyangterpendekdenganmultiterminal,modelpathterpendek,masalahK-pathterpendek,masalahminimumspanningtree,masalahtransportasi,masalahperjalanansales,masalahpenugasan,masalahpendistribusian,masalahalurmaksimal,masalahalurmaksimaldenganmulti terminal,danmasalahkapasitasmaksimumdenganmulti terminal.Konsepdarialgoritmaout-of-kilter.

IE445 SISTEM BASIS DATA (2 SKS) – DATABASESYSTEM Konsepbasisdata,organisasibasisdata,pengelolaantransaksidata,prosesdanoptimisasi

querry.Basisdataterdistribusi,dataminingdandatawarehousing.

IE446 PERANCANGAN EKSPERIMEN (2 SKS) –EXPERIMENTALDESIGN Eksperimendengan faktor tunggal.Rancanganblokacak.Rancanganbujur sangkar latin.

Rancangan Faktorial : 2k, 3k, faktorial tersarang, rancangan petak terbagi (split-plot).Pembaurandalamblok.PendekatanTaguchiuntukPerancanganEksperimen

IE447 TEORI KEPUTUSAN (2 SKS) – DECISIONTHEORY Pendahuluan : proses pengambilan keputusan, Pengertian dasar dan klasifikasi keputusan

menurutsifat,tingkatmanajemendanstrukturnya.Pengambilankeputusandenganbanyakkriteria : aspirasi banyak dari kelompok, definisi kriteria, obyektif, atribut, goal dan target, konflik kriteria/obyektif, pendekatan-pendekatan dalam pengambilan keputusan. Teori-teori dasarkonsep:kondisikebutuhandankecukupan,pengoptimalandanpemenuhankebutuhan,efisiensi dan optimalitas pareto, dimensionalitas. Membangkitkan informasi pilihan : prioritas danbeban,ranking,ratingdanmetodeperbandinganpasangan,teoriutilitasnilai,gameteori.Model-modelkeputusandenganbanyakobyektif:globalcriteriamethod,max.effectivenessmethod,goalprogrammingdancompromisecnstraintmethod.Model-modelinteraktif:stepmethoddan theoriticmethod,parametricmethod.Model-model keputusandenganbanyakatribut:multiatributevalue/utilitytheory,AnalyticHierarchyProcess(AHP).

IE448 SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN (2 SKS) – DECISIONSUPPORTSYSTEM Jenispengambilankeputusan:strategis,taktis,danoperasional.Structuredandunstructured

Page 20: FAKULTAS TEKNOLOGI INDUSTRI - 27afril …27afril-file.weebly.com/uploads/1/3/0/7/13077226/fakultas...Memiliki kesadaran tentang pentingnya belajar berkelanjutan. ... Pancasila dalam

52 Buku Pedoman UAJY

decisionmaking.TeknologiDSS:DSSingeneral,OLAP(OnlineAnalyticalProcessing),e-commerce,EIS,SCM,ERP,ExpertSystem,NeuralNetwork,FuzzyLogic.KomponenDSS:hardware,software,database,rulebase.

IE449 SISTEM DINAMIS (2 SKS) – DYNAMICSYSTEM Pengantarsistemdinamis,Metodologi,Masalah-masalahmanajerial,Modelsistemdinamis,

Pengembangan model, Prinsip-prinsip pemeriksaan, Verifikasi dan Validasi Model, Studi kasusdanPenggunaanSoftwareSistemDinamis(ProfessionalDynamodanPOWERSIM).

Page 21: FAKULTAS TEKNOLOGI INDUSTRI - 27afril …27afril-file.weebly.com/uploads/1/3/0/7/13077226/fakultas...Memiliki kesadaran tentang pentingnya belajar berkelanjutan. ... Pancasila dalam

53Fakultas Teknologi Industri

Page 22: FAKULTAS TEKNOLOGI INDUSTRI - 27afril …27afril-file.weebly.com/uploads/1/3/0/7/13077226/fakultas...Memiliki kesadaran tentang pentingnya belajar berkelanjutan. ... Pancasila dalam

54 Buku Pedoman UAJY

3. PROGRAM STUDI TEKNIK INFORMATIKA

a. TujuanPendidikan Program Studi Teknik Informatika didirikan pada tahun 1993 berdasarkan keputusan Dirjen

PendidikanTinggiDepartemenPendidikandanKebudayaanRepublikIndonesiadengannomor131/Dikti/Kep/1993denganstatusTerdaftar.Padatanggal12Desember2005statusakreditasidiperbarui,berdasarkanSuratKeputusanBadanAkreditasiNasionalNo.07936/Ak-IX-S1-022/UAJTLF/XII/2005ProgramStudiTeknikInformatikatelahterakreditasidengannilaiB.

Tujuan PendidikanTeknik Informatika UAJY adalah menghasilkan lulusan (SarjanaTeknikInformatika) yang mampu menyerap, mengaplikasikan dan mengembangkan teknologiinformasidalam3Peminatanstudiyaitu(a)SistemKomputerdanJaringan,(b)KomputasiIndustridan(c)RekayasaPerangkatLunakdanSistemInformasi,dengankemampuan:1. Mampu menganalisis dan mendesain sistem dalam terminologi informatika dan

memberikanalternatifsolusiberbasispendekatansistem.2. Mampumenerapkanmetode ilmiahdalammemecahkanmasalah informatikadengan

keahlianpemrogramanmutakhir.3. Mampumenjaga integritasdiridanmampumengembangkansikapprofesionaldalam

berkaryabaiksebagaiindividumaupunkelompokdansebagaiseorangsarjanaTeknikInformatika.

4. Pekaterhadapperkembangandankebutuhanmasyarakatterutamayangberhubungandengan Teknik Informatika dan mempunyai semangat yang memprioritaskan harkatmartabatkemanusiaansesuaiimanKristianidalamsetiaptindakannya.

5. Mampumenjadiagenpemenuhankebutuhanpasarakan intelektual informatikadan/ataumenjadiagenpenciptaanpeluangkerjabaru.

b. Visi Teknik Informatika UAJY menyelenggarakan pengajaran, penelitian dan pengabdian pada

masyarakat, yangditujukanbagipengembangan intelektual yangkompetendankompetitifdalamTeknikInformatikadanmemprioritaskanharkatkemanusiaandalamsemangatKristianiuntukmemanfaatkandanmengembangkanilmudanteknologiyangmendukungindustrisertapenciptaanpeluangkerja.

c. Misi1. MenyelenggarakanpendidikanformalS1untukmenghasilkanlulusanTeknikInformatika

berkualitas akademik unggul dalam tiga peminatan studi yaitu (a) Sistem KomputerdanJaringan, (b)Komputasi Industridan (c)RekayasaPerangkatLunakdanSistemInformasi yang mempunyai keahlian (bersertifikat) dan siap bersaing dalam pasar profesional,dan/atausiapmenciptakanpeluangkerjabaru.

2. MengajardanmelatihmahasiswasupayadapatmenjadiintelektualdanpemimpinyangmemprioritaskankemanusiaandansemangatkerasulanyangdipenuhiimanKristiani,dan

3. Menggunakan,memanfaatkandanmengembangkanilmudanteknologiinovatif.

Page 23: FAKULTAS TEKNOLOGI INDUSTRI - 27afril …27afril-file.weebly.com/uploads/1/3/0/7/13077226/fakultas...Memiliki kesadaran tentang pentingnya belajar berkelanjutan. ... Pancasila dalam

55Fakultas Teknologi Industri

d. KompetensiLulusanProgramStudiTeknikInformatika1. Kemampuan Intelektual dan Berkarya

a. Memahamikonsepdasar, fungsidancarakerja sertapengoperasiankomputer(aplikasikomputer)sebagaialatbantuotomatisdalamteknikinformatika.

b. Memahamikonsepdasar,fungsidancarakerjasertapengoperasian(implementasi)perangkatlunaksistemoperasikomputer.

c. Mempunyai pengetahuan yang cukup tentang matematika diskret, logikamatematikadanaljabarlinier.

d. Mempunyaikemampuanpemrograman(prosedural,deklaratif,berorientasiobjek)danaplikasinyadidunianyata.

e. Memahamistrukturdatadasardankompleksdanmampumenggunakannyakedalamprogramkomputer.

f. Mampu menyelesaikan projek (aplikasi) perangkat lunak dalam domainpermasalahantertentu.

g. Mampumenganalisisdanmendesainsisteminformasiberbasiskomputerh. Memahamiprinsip-prinsipdasarrekayasaperangkatlunak.i. Memahami prinsip-prinsip organisasi file.j. Memahamiprinsip-prinsipdasardanaplikasikomputasi.k. Mempunyai pengetahuan tentang efisiensi algoritma dan batasan fundamental

darikomputasi.l. Memahamijaringankomputerdanbagaimanacarakerjanya.m. Memahamidasar-dasarmodelclient-server.n. Memahamikonsepdasar,fungsidanpenciptaanbasisdatayangbaik.o. Familiardenganprinsipdasarinteraksimanusiadankomputer.

2. Kemampuan Berkomunikasia. Mampu berkomunikasi dengan sesama (rekan kerja) secara efektif dengan

menggunakanbahasa-bahasasimbolbakudalamduniateknikinformatika.b. Mempunyai kemampuan membuat dokumen perangkat lunak untuk keperluan

acuanbagikliendanpengembangandimasadepan.c. Mampu menggunakan sarana teknologi informasi untuk berkomunikasi secara

efektif,benardanetis.

3. Kemampuan Manajerial dan Pengembangan Profesionala. Mempunyaikemampuanberkerjadalamkelompokdalamsuatuprojekperangkat

lunakataupunprojeklainpadaumumnya.b. Mampu melakukan perencanaan pekerjaan perangkat lunak dengan baik dan

menjalankannyasesuaikaidahmanajemenprojek.c. Mempunyaipotensidanmampuuntukmenciptakanpeluangkerjasendiridibidang

teknikinformatika.d. Mampumelakukanevaluasikerja,danrekayasaulangsuatusistem.e. Mempunyaietika,tanggungjawabprofesidansecaraumumnilaiKristianidalam

kaitannyadenganlingkungankerjadibidangteknikinformatika.f. Memahamiaspekekonomidariteknikinformatika

Page 24: FAKULTAS TEKNOLOGI INDUSTRI - 27afril …27afril-file.weebly.com/uploads/1/3/0/7/13077226/fakultas...Memiliki kesadaran tentang pentingnya belajar berkelanjutan. ... Pancasila dalam

56 Buku Pedoman UAJY

e. Kurikulum SKStotaldarikurikuluminiadalah144SKS,yangterdiridarimatakuliahwajibdanmatakuliah

pilihan.Matakuliahwajibberjumlah129SKS,danmatakuliahpilihanminimal5x3SKSyangbisa diambil dari masing-masing peminatan studi. Seorang mahasiswa normalnya, sudahmenentukanbidangpeminatannyaterlebihdahulusebelummengambilmatakuliahpilihannya.Minimaltigamatakuliahpilihan(3x3SKS)diambildaripeminatanstudiyangakanmendukungskripsi(mayor)dandualainnya(2x3SKS)bisadiambildaripeminatanstudimanapun(minor).Pemilihanpeminatanstudiiniakanmenentukantopikskripsi.

Adapunketigabidangpemintanstudiituadalah:

1. Peminatan Studi:Sistem Komputer dan Jaringan (SKJ) Bidanginimenekunijaringankomputer,sistemoperasi,komunikasidata,Internetdan

keamananjaringan,wireless and mobile application, sertahal-halyangberkaitandenganitu,termasukdidalamnyaaspekperangkatkeraskomputer.

2. Peminatan Studi:Komputasi Industri (KI) Bidanginimenekunikomputasinumerik,multimedia,intelegensibuatan,aplikasiCAD/

CAM, optimasi, teknologi agen dan semua yang berkaitan dengan komputasi yangmendukungindustri.

3. Peminatan Studi:Rekayasa Perangkat Lunak dan Sistem Informasi (RELASI) Bidanginimenekunirekayasaperangkatlunaksecaralebihmendalam,pengembangan

sistem informasidengansegalaaspeknya,sepertibasisdata,modelkeputusan danmanajemenprojek.

PENYEBARAN MATA KULIAH

DAFTAR MATA KULIAH PILIHAN *)

KONSENTRASI NO KODE MATA KULIAH SKS MK PRASYARAT

SISTEMKOMPUTERDanJARINGAN

01 IF410 SistemTerdistribusi 3 IF24502 IF411 InformatikaTelekomunikasi 303 IF412 Kriptografi dan Keamanan Jaringan 3 IF24004 IF413 PemrogramanInternet 3 IF35705 IF414 RekayasaProtokol 3 IF24506 IF415 AplikasiWireless/Mobile 307 IF416 PerencanaandanManajemenJaringan 3 IF240

KOMPUTASIINDUSTRI

08 IF420 SistemMultimedia 3 IF35309 IF421 PengolahanCitra 3 IF23510 IF422 KomputasiGeometrik 3 IF23511 IF423 AplikasiCAD/CAM 312 IF424 TeknikOptimasi 313 IF425 AplikasiKompresiData 314 IF426 TeknologiCerdas 3

Page 25: FAKULTAS TEKNOLOGI INDUSTRI - 27afril …27afril-file.weebly.com/uploads/1/3/0/7/13077226/fakultas...Memiliki kesadaran tentang pentingnya belajar berkelanjutan. ... Pancasila dalam

57Fakultas Teknologi Industri

REKAYASAPERANGKATLUNAKdanSISTEMINFORMASI

14 IF430 BasisDataLanjut 3 IF35115 IF431 RekayasaPerangkatLunakLanjut 3 IF36216 IF432 ManajemenProjekPembangungan

PerangkatLunak3

17 IF433 PenambanganData 318 IF434 SistemPendukungKeputusan 3 IF24118 IF435 SistemInformasiEnterprise 3 IF24119 IF436 IntelegensiBisnis 3

*)Semuamatakuliahpilihandiambilsetelahmenempuhminimum63SKS

f. DeskripsiMataKuliah UN110 - Pendidikan Pancasila ( 2 sks ) Matakuliahinimemberikanpemahamantentang:landasandantujuanpendidikanPancasila,

Pancasila dalam konteks sejarah perjuangan bangsa Indonesia, Pancasila dalam konteksketatanegaraan RI, Pancasila sebagai sistem filsafat, Pancasila sebagai etika politik, PancasilasebagaiIdeologinasional,Pancasilasebagaiparadigmakehidupanbermasyarakat,berbangsadanbernegara.

UN111 - Pendidikan Agama ( 2 sks ) Matakuliah ini memberikan pemahaman tentang: Pengertian agama, makna dan fungsi

agamabagimanusia,unsur-unsuragama,kemunculanagama;pengalamanreligius,wahyu&kitabsuci,iman,Ibadat,moral;keluhuranmartabatmanusia,visidanmisihidupmanusiadidunia,penghormatanterhadapHAM,salingketergantungan;peranagamadalamkeluargamasyarakat (dibidangpolitik,ekonomi,sosial,budayadanhukum),hubunganagamadannegara,pluralismeagama,kebesaranagama,dialogantarumatberagama,etikaglobal.

UN112 - Bahasa Inggris ( 2 sks ) Matakuliah ini memberikan pemahaman tentang aspek-aspek pelajaran bahasa Inggris,

denganpenekanankemampuanmembacajurnaldanbukuteksketeknikan.

IF113 - Kalkulus 1 ( 3 sks ) Sebagaimatakuliahdasarilmuteknik,disinidiberikanpengetahuandasartentangberbagai

konseplimit,fungsisederhanaturunandanpenggunaandiferensial.

IF114 - Logika Matematika ( 3 sks ) Matakuliah ini memberikan pengetahuan tentang konsep-konsep dasar logika, logika

dasar pemrograman dan logika digital/boolean, teori himpunan, serta pengantar logikafuzzy.Mahasiswadilatihuntukmenarik konklusi yang tepatmenurut aturan tertentu, sertamemecahkanpermasalahanlogikadenganparadigmapemrogramandeklaratif.

IF115 - Statistika ( 3 sks ) Matakuliah ini memberikan pemahaman tentang konsep dasar statistika dan probabilitas,

daripengumpulandata,penyajiandata,pengolahandata,analisadanpenarikankesimpulan,sertastatistikinferensi.

Page 26: FAKULTAS TEKNOLOGI INDUSTRI - 27afril …27afril-file.weebly.com/uploads/1/3/0/7/13077226/fakultas...Memiliki kesadaran tentang pentingnya belajar berkelanjutan. ... Pancasila dalam

58 Buku Pedoman UAJY

IF116 - Fisika Elektronika ( 3 sks ) Matakuliahinimemberikan:(1)pemahamantentangkonsepprinsipdasarlistrik,prinsipdasar

magnet,danberbagairangkaianlistriksederhana.(2)pemahamantentangdasarelektronika,semikonduktor,rangkaiantransistor,danberbagairangkaianelektronika.

IF117 - Pengantar Teknologi Informasi ( 2 sks ) Matakuliah inimemberikanpemahamantentangkonsep-konsepdasaryangterkaitdengan

teknologiinformasidanpenerapannyadalamkehidupanmanusia,terutamadalammendukungprosesbisnis.Matakuliah inimemberikangambaranmenyeluruhmengenaiapayangakandipelajaridiTeknikInformatika,dariperkembanganperangkatkeras,perangkatlunak,sisteminformasi,komunikasidatalewatjaringan,sampaidampakdanetikanya.

IF118 - Praktikum Aplikasi Komputer ( 1 sks ) Matakuliah ini memberikan pengetahuan tentang sistem komputer dan pengoperasian

komputerserta penggunaanprogram-programaplikasi,sebagaikemampuandasardalambekerja dengan menggunakan bantuan komputer. Hal yang dipelajari antara lain : sistemoperasidasar,aplikasipengolahkata,spreadsheetdanbasisdata.

UN120 - Pendidikan Kewarganegaraan ( 2 sks ) Matakuliah ini memberikan: (1) pengetahuan dan kemampuan dasar berkenaan dengan

hubunganantarawarganegaradengannegarasertaPendidikanPendahuluanBelasebagaibekalagarmenjadiwarganegarayangdapatdiandalkanolehbangsadannegara.(2)tuntunanuntuk melaksanakan hak dan kewajiban secara santun, jujur dan demokratis serta ikhlassebagaiwarganegaraIndonesiayangbertanggungjawab.(3)pengetahuandanpemahamantentang beragam masalah dasar kehidupan bermasyarakat, berbangsa dan bernegarayanghendakdiatasidenganpenerapanpemikianyangberlandaskanPancasila,WawasanNusantara dan Ketahanan Nasional secara kritis dan bertanggung jawab. (4) pemupukansikapdanperilakuyangsesuaidengannilai-nilaikejuangansertapatriotismeyangcintatanahair,relaberkorbanbaginusadanbangsa.

IF121 - Kalkulus 2 ( 3 sks ) Matakuliah inimemberikanpengetahuan tentangkonsepdasar,mengenaldanmemahami

fungsi-fungsi aturan-aturan pengintegralan untuk satu dan dua variabel dan persamaandiferensial.

IF122 - Teori Sistem ( 2 sks ) Matakuliah ini memberikan pemahaman tentang dasar-dasar teori sistem, dari konsep,

klasifikasi, dan pendekatan sistem, pengenalan berbagai pemodelan sistem, sampai pengenalancybernetic.

IF123 - Matematika Diskret ( 3 sks ) Matakuliahinimemberikanpemahamantentangkonsepmatematikadiskret,hubungannyadan

penerapannyadalamilmukomputer,daripengenalanhimpunan,relasi,fungsi,kombinatorialsampaiteorigrafdanpemanfaatannya.

Page 27: FAKULTAS TEKNOLOGI INDUSTRI - 27afril …27afril-file.weebly.com/uploads/1/3/0/7/13077226/fakultas...Memiliki kesadaran tentang pentingnya belajar berkelanjutan. ... Pancasila dalam

59Fakultas Teknologi Industri

IF124 - Algoritma dan Pemrograman ( 3 sks ) Matakuliah ini memberikan pengetahuan konsep dan penerapan algoritma sebagai dasar

pembuatan program. Matakuliah ini bertujuan memberi dasar pemikiran yang logis untukmenyelesaikanpermasalahansecarasistematikdanmengimplementasikannyadalambahasapemrograman.

IF125 - Komunikasi Data ( 2 sks ) Matakuliah ini memberikan pemahaman tentang konsep dasar komunikasi data antara

satu titik ke titik yang lain,baikyang terhubungdengankabelataupun tanpakabel.Disinidipelajaridarikarakteristikmediakomunikasi,pengkodeansinyal,prosesselama transmisisepertideteksikesalahan,multiplexing,switchingdan routing,sertakonsepdasarprotokolkomunikasi.

IF126 - Sistem Digital ( 2 sks ) Matakuliahinimemberikanpengetahuantentangdasar-dasarteknologidigitalyangmendasari

komputerdigital.Dikenalkancarasistembilangan,pengkodeandata,gerbanglogikadasar,operasidigital,penyederhanaanrangkaiandigitaldanperancangansistemdigitalsederhana,sertapengenalanmikroprosesor.

IF127 - Teknik Komputasi Dasar ( 3 sks ) Matakuliahinimemberikan:(1)pemahamanmatriksdanoperasinyauntukmemecahkanberbagai

macampersoalan.(2)pemahamandanpemecahanmasalahberbagaipersamaanlinier.

IF128 - Praktikum Algoritma dan Pemrograman ( 1 sks ) Matakuliah ini memberikan keterampilan dan keahlian dalam hal mengimplementasikan

algoritma sederhana (yang telahdipelajari dimatakuliah IF124) kedalambentukprogramterstruktur. Praktikum ini melatih menyelesaikan suatu permasalahan sederhana denganmembuatprogramsederhanadenganalgoritmayangtepat.

IF230 - Sistem Berkas ( 3 sks ) Matakuliahinimemberikanpengetahuantentangbagaimanasuatuberkasdiaturdalamalat

menyimpan, arsitektur sistemnya hingga integritas basis datanya. Pengenalan teknologipenyimpananmengunakankurikulumdariSeagate.

IF231 - Arsitektur Komputer ( 3 sks ) Matakuliahinimemberikanpengetahuantentangprinsipdasarsistemkomputer,komponen-

komponendasarpembentuksistemkomputersertahubungandenganpiranti input-output.Disinidipelajarikarakteristikdanfungsimasing-masingkomponenkomputerdanbagaimanakomponen-komponentersebutmenerimainputandata,memprosesdanmenghasilkanoutputyangdiinginkan.

IF232 - Struktur Data ( 3 sks ) Matakuliah ini memberikan: (1) pengetahuan mengenai konsep dan penerapan algoritma

danstrukturdatasebagaidasarpembuatanprogram.(2)konsepdanpenerapanbeberapacarapembangunandataterstrukturdimemorisertacarapengaksesannya.(3)pengetahuantentanganalisisterhadapalgoritma.

Page 28: FAKULTAS TEKNOLOGI INDUSTRI - 27afril …27afril-file.weebly.com/uploads/1/3/0/7/13077226/fakultas...Memiliki kesadaran tentang pentingnya belajar berkelanjutan. ... Pancasila dalam

60 Buku Pedoman UAJY

IF233 - Bahasa Formal dan Otomata ( 3 sks ) Matakuliahinimemberikanpemahamantentangkonsepdasarteoribahasadanotomata.Disini

dipelajariperancanganmesinotomatayangakanmenghasikanoutputtertentuberdasarkaninputannya.

IF234 - Pengantar Sistem Operasi ( 2 sks ) Matakuliah inimemberikanpengetahuantentangfungsisistemoperasidalamsuatusistem

komputer dan komponen-komponen dasar penyusun sistem operasi, seperti manajemenproses, manajemen memori, manajemen file, dan manajemen piranti I/O.

IF235 - Teknik Komputasi Lanjut ( 3 sks ) Matakuliah inimemberikanpengetahuan tentangbagaimanamenerapkanmetodenumerik

untukmenyelesaikanpersamaanlinierdannonlinier,persamaandiferensial,sertahampirandanperhitungangalat.

IF236 - Praktikum Struktur Data ( 1 sks ) Matakuliahinimemberikanpenerapankonsep-konseppenanganandatadalamstrukturdata

tertentudalamsebuahprogramdenganmenggunakanbahasapemrogramantertentu.

IF237 - Praktikum Komputasi Dasar ( 1 sks ) Matakuliah ini memberikan kemampuan untuk menggunakan alat bantu komputasi seperti

MATLABuntukmemecahkanberbagaipersoalannyatadalamkomputasinumeris.

IF238 - Praktikum Sistem Digital ( 2 sks ) Matakuliah ini memberikan: (1) kemampuan memahami dasar - dasar teknik digital.

(2) pemahaman sistem minimum mikroprosesor. (3) kemampuan memrogram denganmenggunakan bahasa aras rendah. (4) kemampuan mengendalikan Input/Output denganmenggunakankartuantarmuka.(5)merangkaikomputer.(6)pengendalianrobot.

IF240 - Jaringan Komputer ( 2 sks ) Matakuliahinimemberikanpemahamantentangkonsep-konsepjaringan,baikdarisisiteori

maupunpraktis,salurankomunikasi(wireddanwireless),protokoljaringan,aplikasijaringandanjaringanlokal,internetworkingdanperancanganjaringankomputer.

IF241 - Sistem Informasi ( 3 sks ) Matakuliahinimemberikanpengetahuandalammenganalisisdanmendesain,mengeloladan

melakukanpenilaiansuatukebijaksanaansisteminformasi.

IF242 - Inteligensi Buatan ( 3 sks ) Matakuliah ini memberikan pemahaman di bidang teori dan impelementasi kecerdasan

buatan,baikmengenaiperangkatlunak-perangkatkeras-antarmukapendukungnyamaupunteknikdanimplementasikecerdasanbuatandalamdunianyata.

IF243 - Struktur Data Lanjut ( 3 sks ) Matakuliahinimemberikan:(1)pemahamantentangstrukturdatakompleks,operasi-operasi

pada struktur data tersebut, dan aplikasinya. Struktur Data kompleks meliputi Linked List,

Page 29: FAKULTAS TEKNOLOGI INDUSTRI - 27afril …27afril-file.weebly.com/uploads/1/3/0/7/13077226/fakultas...Memiliki kesadaran tentang pentingnya belajar berkelanjutan. ... Pancasila dalam

61Fakultas Teknologi Industri

MultiList,Graph,danTree.(2)pemahamantentangalgoritmasortingdansearchingsertaanalisisalgoritmanya.(3)pemahamantentangmanajemenmemorisecaradinamis.

IF244 - Manajemen Industri ( 2 sks ) Matakuliahinimemberikanpengetahuantentangprinsip-prinsipmanajemendalamperusahaan

industri.

IF245 - Sistem Operasi ( 3 sks ) Matakuliahinimemberikanpengetahuantentangberbagaimacamsistemoperasidanmodel-

modelimplementasinya.Secarakhususakandilakukanpengenalanlebihmendalammegenaisistem operasi yang berkembang saat ini, mengeksplorasi kemampuannya dan membuatutilitas/komponenyangmemanfaatkanfungsionalitasayngdisediakansistemoperasisecaralangsung.

IF246 - Pemrograman Berorientasi Objek ( 3 sks ) Matakuliah ini memberikan: (1) pengenalan konsep dasar pemrograman berorientasi

objek, menerapkannya ke suatu bahasa pemrograman yang mendukung konsep ini untukmemecahkansuatupermasalahan. (2)pemahamankonsepsoftware reusabilitydandapatmenerapkannyauntukmembuatperangkatlunakyangreusable.

IF247 - Praktikum Struktur Data Lanjut ( 1 sks ) Matakuliahinimemberikan:(1)pemahamantentangstrukturdatakompleks,operasi-operasi

pada struktur data tersebut, dan aplikasinya. Struktur Data kompleks meliputi Linked List,MultiList,Graph,danTree.(2)pemahamantentangalgoritmasortingdansearchingsertaanalisisalgoritmanya.(3)pemahamantentangmanajemenmemorisecaradinamis.

IF248 - Praktikum Pemrograman Berorientasi Objek ( 1 sks ) Matakuliah ini memberikan pengalaman praktis mengimplentasikan konsep Pemrograman

BerorientasiObjekdenganbahasaC++danJava

IF350 - Analisis dan Desain Sistem Perangkat Lunak ( 3 sks ) Matakuliah ini mempelajari analisis dan desain sistem perangkat lunak yang merupakan

bagiandarimethodologipembangunanperangkatlunak.

IF351 - Basis Data ( 3 sks ) Matakuliahinimemberikanpemahamantentangkonsepbasisdata,pembuatanmodelbasis

data,modelaksesdata,SQL,perancangandan implementasibasisdatadanpenggunaanbeberapaperangkatlunakDataBaseManagementSystem.

IF352-GrafikaKomputer(3sks) Matakuliah ini memberikan pemahaman tentang teori dan impelementasi grafika komputer,

baikmengenaisoftware-hardware-interfacependukungnyamaupunteknikdanimplementasipengolahan citra grafis dengan Windows Programming dan OpenGL.

IF353 - Dasar Multimedia ( 2 sks ) Matakuliah ini memberikan pembahasan tentang konsep dasar teknologi multimedia dan

aplikasinya, serta merancang aplikasi multimedia sederhana (teks, grafik, audio, video, efek animasi.

Page 30: FAKULTAS TEKNOLOGI INDUSTRI - 27afril …27afril-file.weebly.com/uploads/1/3/0/7/13077226/fakultas...Memiliki kesadaran tentang pentingnya belajar berkelanjutan. ... Pancasila dalam

62 Buku Pedoman UAJY

IF354 - Ekonomi Teknik ( 2 sks ) Matakuliah ini memberikan pengetahuan tentang konsep dan metode ekonomi finansial dalam

kasus yang relevandenganbidang teknik.Diharapkanakandiperolehpemahamandalammelakukanstudikelayakanpenerapansuatusistemteknologiinformasidiperusahaan,danbagaimanamengeksplorasikeuntungan/kerugianyangmungkinakandiperolehperusahaan.

IF355 - Komputer dan Masyarakat ( 2 sks ) Matakuliahinimemberikanpelajarantentangaspek-aspeksosial,budayadanhukumdalam

masyarakat danpengaruh timbalbaliknyadenganperkembangan teknologikomputerdaninformasi.

IF356 - Interaksi Manusia dan Komputer ( 3 sks ) Matakuliah inimemberikanpengetahuan tentangaspek lingkunganpemrograman interaktif

dan pengaruhnya terhadap manusia. Disini dipelajari mengenai keterbatasan kemampuanmanusiadalammengakseskomputer,mendesainuserinterfaceyangnyamandanmenarikbaikuntukaplikasidesktop,web,maupunmobile.

IF357 - Praktikum Sistem Operasi dan Jaringan ( 2 sks ) Matakuliah ini memberikan pengenalan beberapa sistem operasi jaringan baik sebagai

user maupun administrator, pembangunan aplikasi berbasis web, pembangunan danpengintegrasianaplikasiberbasisdesktop,webdanmobiledenganmenggunakanteknologi.NETmaupunJava.

IF358 - Praktikum Basis Data ( 1 sks ) Matakuliah inimemberikanpengalamanpraktismenggunakandanmelakukanadministrasi

sistemmanajemenbasisdatadenganmenggunakankurikulumdariORACLE.

IF360 - Etika Profesi ( 2 sks ) Matakuliah inimemberikanpemahamantentangdampakteknologipadamasyaratakatdan

tanggungjawabprofesidalampengembangandanpenerapanteknologibaru.

IF361 - Kewirausahaan ( 2 sks ) Matakuliahinimemberikanwawasansertapengetahuandasarmengenaikewirausahaandan

bisnis,baiksecarateoritismaupunpraktis.

IF362 - Rekayasa Perangkat Lunak ( 3 sks ) Matakuliahinimemberikan:(1)pengantarterhadapsegalaaspekyangadadalamrekayasa

perangkatlunakdanperananyangdapatdimainkan.(2)pengetahuantentangteknik-teknikdanmetodologipengembanganperangkatlunaktradisionaldannontradisional.

IF363 - Pemrograman Berorientasi Objek Lanjut ( 3 sks ) Matakuliah ini memberikan materi pemrograman berorientasi objek untuk menyelesaikan

permasalahanyangkomplekssesuaidengankurikulumNIIT(JAVAENTERPRISE).

IF364 - Program Profesional ( 2 sks ) Matakuliah ini memberikan pengalaman praktis pengembangan perangkat lunak dengan

menggunakankonsep-konsep rekayasaperangkat lunak.Disinidituntutkemampuanuntuk

Page 31: FAKULTAS TEKNOLOGI INDUSTRI - 27afril …27afril-file.weebly.com/uploads/1/3/0/7/13077226/fakultas...Memiliki kesadaran tentang pentingnya belajar berkelanjutan. ... Pancasila dalam

63Fakultas Teknologi Industri

memahami kasus yang diberikan lalu membangun aplikasi sesuai tahapan pembangunanperangkat lunakdarianalisakebutuhan,perancangan,pembuatanprogramdanpengujian,termasukpembuatandokumen.

UN470 - KKN ( 2 sks ) Mahasiswadapatmemilihsatudiantaraduaalternatif,yaituKKNLokasiatauKKNalternatif.

KKNlokasiakandiatursecaratersendiriolehLembagaPenelitiandanPengabdianMasyarakat,sedangkan KKN alternatif akan diatur oleh Program Studi dan materi (mengaplikasikanpengetahuannya berkaitan dengan pengembangan perangkat lunak di masyarakat sesuaidengankebutuhanlokasimasing-masing)dipiliholehmahasiswasendiridibawahbimbingandosenpembimbing.

IF471 - Kerja Praktek ( 2 sks ) Matakuliah inimemberikanpengalamannyatamelakukankerjadi lingkunganperusahaan.

Kerjapraktekselamaminimal6minggudilaksanakanpadasebuahindustriatauunitkerjayangmenjaminadanyalingkungankerjadanyangmempunyaikaitandenganaspekinformatika.

IF472 - Metodologi Penelitian ( 2 sks ) Matakuliah ini memberikan pemahaman tentang bagaimana melakukan penelitian dari

persiapan,pelaksanaan,sampaipelaporan.

IF480 - Skripsi ( 6 sks ) Matakuliahinimemberikankemampuanuntukmenyusunsebuahskripsiyangmencerminkan

kebulatan penalaran mahasiswa tersebut dalam memecahkan persoalan informatika yangtimbuldalamindustriataukehidupanmanusiasehari-hari.Skripsidipertahankandalamujianpendadaranyangdiselenggarakankhususuntukitu.

IF410 - Sistem Terdistribusi ( 3 sks ) Matakuliah ini memberikan: (1) pemahaman tentang konsep dan perkembangan teknologi

sistem terdistribusi. (2) kemampuan untuk merancang dan mengimplementasikan aplikasisistemterdistribusi.

IF411 - Informatika Telekomunikasi ( 3 sks ) Matakuliahinimemberikanpemahamantentangteknologitelekomunikasiyangberhubungan

denganaspekinformatikasaatinidantrendteknologitelekomunikasiyangakandatang.

IF412-KriptografidanKeamananJaringan(3sks) Matakuliah inimemberikanpemahaman tentangkonsepkemanan jaringan, teori bilangan,

berbagai algoritma kriptografi, tanda tangan digital serta metode pengamanan sistem dan jaringan.

IF413 - Pemrograman Internet ( 3 sks ) Matakuliah ini memberikan pengetahuan tentang konsep aplikasi jaringan (berbasis Web

maupun tidak) dan pengimplementasiannya dengan menggunakan alat bantu yang adasesuaidenganperkembanganteknologi

Page 32: FAKULTAS TEKNOLOGI INDUSTRI - 27afril …27afril-file.weebly.com/uploads/1/3/0/7/13077226/fakultas...Memiliki kesadaran tentang pentingnya belajar berkelanjutan. ... Pancasila dalam

64 Buku Pedoman UAJY

IF414 - Rekayasa Protokol ( 3 sks ) Matakuliah ini memberikan: (1) pemahaman tentang permasalahan umum, metode, dan

teknikyangberkaitandenganrekayasaprotokol.(2)wawasandanpengetahuanpragmatisuntukmengembangkanaplikasitelematikadanjaringankomunikasi.

IF415 - Aplikasi Wireless/Mobile ( 3 sks ) Matakuliah ini akan diberikan pemahaman mengenai perkembangan teknologi komunikasi

wirelessdanmobile,sertaaspek-aspekteknologinyayangmeliputiaspekpropagasi,tekniktransmisi, teknologiWAP,perencanaandanpembangunanaplikasimobilebaikuntuk lokalmaupunInternet.

IF416 - Perencanaan dan Manajemen Jaringan ( 3 sks ) Matakuliahinimemberikanpemahamantentangdasar-dasarperancangandanmanajemen

jaringan, pengertian tentang manajemen jaringan yang efisien, serta teknik yang modern (sepertimobile agentdanactive networks).

IF420 - Sistem Multimedia ( 3 sks ) Matakuliah inimemberikanpembahasan tentangkonsep teknologidansistemmultimedia

sertaperancangandan implementasinyadalamdunia industri dari pembuatanstoryboardsampaipengimplementasiannyamenggunakantoolyangberkembangsaatini.

IF421 - Pengolahan Citra ( 3 sks ) Matakuliahinimemberikanpengetahuanyangcukupuntukmenuliskanaplikasipengolahan

citra.

IF422 - Komputasi Geometrik ( 3 sks ) Matakuliah ini memberikan pemahaman tentang betapa pentingnya komputasi geometri

dalamke-informatika-an.

IF423 - Aplikasi CAD/CAM ( 3 sks ) MatakuliahinimemberikanpemahamanprinsipdasarsistemCAD/CAMdanaplikasinya.

IF424 - Teknik Optimisasi ( 3 sks ) Matakuliahinimemberikanpengetahuantentangteoridanteknikuntukmencarisolusiyang

optimalbagipermasalahandalambidangteknik.

IF425 - Aplikasi Kompresi Data ( 3 sks ) Matakuliahinimemberikanpengenalantentangteknik-teknikkompresidasardanlanjutandan

penggunaankompresidatadalamaplikasikomputer.

IF426 - Teknologi Cerdas ( 3 sks ) Matakuliahinimemberikanpengetahuantentangteoridanaplikasidaribeberapateknologi

yangberhubungandengansistemcerdas,yaitulogikafuzi,jaringansaraftiruandanagen.

IF430 - Basis Data Lanjut ( 3 sks ) Matakuliahinimemberikan:(1)pengetahuantentangteknologiterbarudantrendbasisdata.

(2)pengetahuantentangpenggunaansecaraefektifresourcebasisdatauntukaplikasi.

Page 33: FAKULTAS TEKNOLOGI INDUSTRI - 27afril …27afril-file.weebly.com/uploads/1/3/0/7/13077226/fakultas...Memiliki kesadaran tentang pentingnya belajar berkelanjutan. ... Pancasila dalam

65Fakultas Teknologi Industri

IF431 - RPL Lanjut ( 3 sks ) Matakuliahinimemberikan:(1)pengenalantopik-topiklanjutdalampengembanganperangkat

lunak. (2) pendalaman topik-topik lanjut dalam bentuk pengerjaan proyek pengembanganperangkatlunaksecaratimataupembuatantulisanyangberkaitandengantopikyangdipilih.

IF432 - Manajemen Projek dan Pembangunan Perangkat Lunak ( 3 sks ) Matakuliah ini memberikan pemahaman tentang konsep projek pembangunan perangkat

lunak, bagaimana projek diinisiasi dan dijalankan, manajemen scope, manajemen waktu,manajemen biaya, manajemen kualitas, manajemen perubahan, konfigurasi, proses dan asesmen (penilaian) pembangunan perangkat lunak, sebagaimana yang terjadi padapengembangperangkatlunak(softwaredeveloper).

IF433 - Penambangan Data ( 3 sks ) Matakuliahinimemberikanpemahamanantentangkonseppenambangandata.

IF434 - Sistem Pendukung Keputusan ( 3 sks ) Matakuliahinimemberikan:(1)pemahamantentangkonsepSistemPendukungKeputusan

didalammemberikandukungannyaterhadappengambilkeputusanmanajerialatasmasalahsemiterstruktur.(2)kemampuanuntukmengimplementasikanSistemPendukungKeputusanbaikyangberbasismodelkuantitatifmaupunyangbersifatintelegent/berbasispengetahuan.

IF435 - Sistem Informasi Enterprise ( 3 sks ) Matakuliah ini memberikan pemahaman tentang sistem informasi berskala enterprise dan

issue-issueterbaruyangterkait.

IF436 - Intelegensi Bisnis ( 3 sks ) Matakuliah ini memberikan: (1) pengetahuan tentang konsep-konsep perancangan dan

teknik-teknikperancangansisteminteligenbisnisberbasispustakadata(datawarehouse).(2)pendekatanpengembangansistem inteligensi bisnis berbasis teknologiMICROSOFTdan/atauORACLE.

4. PROGRAM MAGISTER TEKNIK INFORMATIKA

a. TujuanPendidikan Program Studi Magister Teknik Informatika beroperasi atas dasar Keputusan Direktur

JenderalPendidikanTinggi,DepartemenPendidikandanKebudayaanNomor:924/D/T/2003(lihat Lampiran A.3)tentangPembentukanProgramStudiMagisterTeknikInformatikapadaProgram Pascasarjana UniversitasAtma JayaYogyakarta diYogyakarta yang dikeluarkanpadatanggal7Mei2003,sedangkanpenyelenggaraandimulaisejakbulanSeptember2003.Sampai sekarang Program Studi Magister Teknik Informatika tetap beroperasi atas dasarsuratusulandarikopertisWilayahVkepadaDirekturAkademikDitjenDiktiNo.374/KOP.V/A.1/V/2006tertanggal23Mei2006tentangperpanjanganijinpenyelenggaranprogramstudi

b. Visi Program Magister Teknik Informatika (MTF – UAJY) adalah menjadi salah satu program

pendidikantinggiyangungguldalampengajaran,penelitiandanpengabdianpadamasyarakat

Page 34: FAKULTAS TEKNOLOGI INDUSTRI - 27afril …27afril-file.weebly.com/uploads/1/3/0/7/13077226/fakultas...Memiliki kesadaran tentang pentingnya belajar berkelanjutan. ... Pancasila dalam

66 Buku Pedoman UAJY

yang ditujukan bagi penciptaan, pemanfaatan, pengembangan dan pendiseminasian ilmupengetahuandanteknologi,dalamrangkamendidikdanmelatihmahasiswanyaagarmenjadiintelektual dan pemimpin yang unggul, global, etis, bermoral dan mengutamakan harkatkemanusiaan.

c. Misi Menyiapkan SDM yang unggul, global, kritis, etis dan bermoral serta mempunyai

profesionalismeyangsiapbersaingdalamduniakerjaataumenciptakanpekerjaanbaru.d. KompetensiLulusanProgramMagisterTeknikInformatika Program studi Magister Teknik Informatika universitasAtma Jaya Yogyakarta mempunyaii

sasaran yang tertuang nyata dalam bentuk profil kemampuan dan ketrampilan mahasiswa yang berhasil menyelesaikan (lulus) program studi ini. Adapun profil lulusan program studi ini adalahsebagaiberikut:1. Mempunyaipengetahuanteoritikyangdalamdandapatmengimplementasikandalam

praktik(handal).a. Memiliki kemampuan berpikir kritis dan logis dan kerampilan yang tinggi dalam

pengambilankeputusan(decision making skill).b. Mempunyai ketrampilan yang tinggi dalam berkomunikasi baik lisan maupun

tertulis(comunication skill).c. Mempunyaikemampuandalamberjasamadalamsuatutim(teamwork skill).d. Memahami fungsi dan penggunaan komputer dalam pengambilan keputusan

(computer literacy)e. Memilikihasratdalampengembangankewirausahaan(entrepreneurship).

2. Memilikiwawasanglobal(Global Thinking)3. Memilikietikayangtinggidalambisnis(etical value).

e. Kurikulum Dari36sksyangharusdiselesaikanmahasiswa,24sksmerupakanmatakuliahwajibyang

didalamnyatermasuktesis6sks,sisanya12sksmerupakanmatakuliahkonsentrasi6sksdanmatakuliahpilihan6sks.PerincianmatakuliahyangadapadaprogramstudiMTF–UAJYadalahsebagaiberikutini.

Page 35: FAKULTAS TEKNOLOGI INDUSTRI - 27afril …27afril-file.weebly.com/uploads/1/3/0/7/13077226/fakultas...Memiliki kesadaran tentang pentingnya belajar berkelanjutan. ... Pancasila dalam

67Fakultas Teknologi Industri

Page 36: FAKULTAS TEKNOLOGI INDUSTRI - 27afril …27afril-file.weebly.com/uploads/1/3/0/7/13077226/fakultas...Memiliki kesadaran tentang pentingnya belajar berkelanjutan. ... Pancasila dalam

68 Buku Pedoman UAJY

PENYEBARAN MATA KULIAH PROGRAM PENUH WAKTU

SEMESTER NO KODE MATA KULIAH SKS PRASYARAT

Matrikulasi 1 MAT500 ArsitekturdanJaringanKomputer 02 MAT510 PengantarPemrogramandanBasisData 0

JUMLAH 0 SKSI 1 MTF5301 PemrogramanLanjut 3

2 MTF5302 RekayasaPerangkatLunak 33 MTF5303 ManajemenProjek 34 MTF5304 Client/ServerComputing 35 KuliahUmum 06 Out-WardBound 0

JUMLAH 12 SKSII 1 MTF5305 SistemInformasiManajemen 3

2 MTF5306 MetodologiPenelitian 33 MatakuliahPilihan1 34 MatakuliahKonsentrasi1 35 KuliahUmum 0

JUMLAH 12 SKSIII 1 MatakuliahPilihan2 3

2 MatakuliahKonsentrasi2 33 MTF9999 Tesis 64 CharacterBuilding 0

JUMLAH 12 SKS

PENYEBARAN MATA KULIAH PROGRAM PARUH WAKTU

SEMESTER NO KODE MATA KULIAH SKS PRASYARAT

Matrikulasi 1 MAT500 ArsitekturdanJaringanKomputer 02 MAT510 PengantarPemrogramandanBasisData 0

JUMLAH 0 SKSI 1 MTF5301 PemrogramanLanjut 3

2 MTF5304 Client/ServerComputing 33 KuliahUmum 04 Out-wardBound 0

JUMLAH 6 SKSII 1 MTF5303 SistemInformasiManajemen 3

2 MTF5304 MetodologiPenelitian 33 MatakuliahKonsentrasi1 34 KuliahUmum 0

JUMLAH 9 SKSIII 1 MatakuliahPilihan1 3

2 MatakuliahPilihan2 33 MatakuliahKonsentrasi2 33 KuliahUmum 0

JUMLAH 9 SKS

Page 37: FAKULTAS TEKNOLOGI INDUSTRI - 27afril …27afril-file.weebly.com/uploads/1/3/0/7/13077226/fakultas...Memiliki kesadaran tentang pentingnya belajar berkelanjutan. ... Pancasila dalam

69Fakultas Teknologi Industri

SEMESTER NO KODE MATA KULIAH SKS PRASYARAT

IV 1 MTF5302 RekayasaPerangkatLunak 32 MTF5303 ManajemenProjek 33 KuliahUmum 0

JUMLAH 6 SKSV 1 MTF9999 Tesis 6

2 CharacterBuilding 0JUMLAH 6 SKS

DAFTAR MATA KULIAH KONSENTRASI

KONSENTRASI NO KODE MATA KULIAH SKS MK PRASYARAT

TELEMATIKADanMULTIMEDIA

1 MTF7302 SistemdanTeknologiMultimedia 32 MTF7301 TelematikadanStrategiBisnis

3

SISTEMINFORMASI1 MTF6302 E/MBusiness 32 MTF6301 SistemInformasiStrategis 3

E-BUSINESS1 MTF6302 E/MBusiness 32 MTF8308 ManajemenPemasaranInternasional 3

DAFTAR MATA KULIAH PILIHAN NO KODE MATA KULIAH SKS MK PRASYARAT1 MTF8306 CyberLawdanTelematika 32 MTF8302 KebijaksanaandanStudiStrategisTeknologiInformasi 33 MTF8303 AnalisisEkonomisTeknologiInformasi 34 MTF8309 KewirausahaanTeknologiInformasi 35 MTF8308 KapitaSelektaTeknikInformatika 36 TFP550 SistemInformasiAkuntansidanKeuangan 37 MTF8305 TeknologiInformasidalamManufaktur 38 MTF8301 ManajemenTeknologiInformasi 39 MTF8304 ManajemenPemasaranInternasional 310 MatakuliahpilihandariprodiS2lainyaituMM,MTS,MIH

danMDA3

f. DeskripsiMataKuliah KULIAH UMUM (0 SKS) Kuliahyangdiberikanterutamaolehparapraktisiataupelakubisnis.Membahastopik-topik

bisnisyangup to datedankiatparaenterpreneurdanmanajeryangberhasil.Memberikangambaran tentang bagaimana teori bisnis dipraktekkan oleh perusahaan-perusahaan diIndonesia

OUT-WARDBOUND(0 SKS) Padaprogramini,mahasiswadilatihuntukdapatbekerjasamadalamTimdenganbaikguna

menghadapisituasiyangsulit

CHARACTERBUILDING (0 SKS) Padatrainingini,mahasiswadilatihuntukdapatmenanggapisituasisulitduniakerjadengan

sikapyangunggul.Selainketrampilan, faktor terpentingyangmempengaruhisikapadalahkarakter.Olehkarenaitusangatlahperlubagiparamahasiswayangakanmendudukiposisi

Page 38: FAKULTAS TEKNOLOGI INDUSTRI - 27afril …27afril-file.weebly.com/uploads/1/3/0/7/13077226/fakultas...Memiliki kesadaran tentang pentingnya belajar berkelanjutan. ... Pancasila dalam

70 Buku Pedoman UAJY

atau jabatan tertentumemiliki karakter yangunggul sehinggadapatmenanggapi berbagaisituasisulitdiduniakerjadenganbaik.Aspekyangdigalidalamtraininginiadalahmotivasi,semangatkerja,disiplindansenseofownership

MTF5301 - PEMROGRAMAN LANJUT (3 SKS) Matakuliahinidirancanguntukmemberikanpemahamanakanpemrogramandaritingkatdasar

sampailanjut.Pembahasanmeliputiperkembanganbahasapemrograman,jenis-jenisstrukturkendali, tipe data, aliran data, pemrograman fungsional, pemrograman berorientasi obyek,pemrogramankonkuren,pemrogramanlogik,agregat,sintakformaldansemantik,pemrosesanclassstringandstringstream,pustaka templatestandar,pengkodeandenganpemrogramanbiasa(off-line)daninternet(on-line)denganpengkompilC++,JavadanOracle.

MTF5302 - REKAYASA PERANGKAT LUNAK (3 SKS) Matakuliah ini dirancang untuk memberikan pemahaman akan rekayasa perangkat lunak.

Pembahasan meliputi pemahaman konseptual produk, proses dan manajemen proyekperangkat lunak, spesifikasi kebutuhan perangkat lunak (SKPL), desain perancangan perangkatlunak(DPPL),implementasidantestingperangkatlunakbaiksecarakonvensionalmaupunberorientasiobjeksertaprediksiarahmasadepanrekayasaperangkatlunak.

MTF5303 - MANAJEMEN PROYEK (3 SKS) Matakuliah ini dirancang untuk memberikan pemahaman akan konsep dan strategi

manajemenproyeksecarakomprehensipsecaraumumdanpengembanganperangkatlunaksecarakhusus.Pembahasanmeliputiaktivitasdantugasmanajerdalammanajemenproyekteknologiinformasi,prosespengembanganperangkatlunak,manajemenfungsiperencanaan,organisasi, karyawan, pengarahan dan kontrol, kontrol kualitas, konfigurasi manajemen, rekayasasistem,rekayasaulang,reusedankasus-kasusnya.

MTF5304 -CLIENT/SERVERCOMPUTING (3 SKS) Matakuliahinidirancanguntukmemberikanpemahamanakankonsepdanimplementasiclient/

server computing. Pembahasan meliputi konsep dasar komputasi client/server, hubunganclients/serversdanjaringan,database,desaindanpengembangansistemclient/serverdanInternet,aplikasiclient/server.

MTF5305 - SISTEM INFORMASI MANAJEMEN (3 SKS) Matakuliah ini membahas tentang konsep dasar sistem informasi manajemen sebagai

sebuahsistempengolahaninformasibisnisyangintegraldanterpadu.Pembahasanmeliputiorganisasi sistem informasi, pemanfaatan sistem informasi sebagai sebuah keunggulankompetitif, dukungan teknis dan pendekatan kontemporer untuk pembangunan sisteminformasi,pengembangandanpengelolaansisteminformasiskalaglobal.

MTF5306 - METODOLOGI PENELITIAN (3 SKS) Matakuliahinidirancanguntukmemberikanpemahamankonsepdanmetodologipenelitian.

Pembahasanmeliputipemahamanpenelitian,metodologipenelitian,desaindaninterpretasipenelitian kualitatif untuk bidang teknologi informasi, keanekaragaman penelitian kualitatif,pembangkitan dan analisa data kualitatif, penelitian pengembangan perangkat lunak,penulisandanpublikasipenelitian.

Page 39: FAKULTAS TEKNOLOGI INDUSTRI - 27afril …27afril-file.weebly.com/uploads/1/3/0/7/13077226/fakultas...Memiliki kesadaran tentang pentingnya belajar berkelanjutan. ... Pancasila dalam

71Fakultas Teknologi Industri

MTF7302 - SISTEM DAN TEKNOLOGI MULTIMEDIA (3 SKS) Matakuliahinimembahastentangkonsepteknologimultimediadanaplikasinya.Pembahasan

meliputi pengenalan sistem multimedia, perkembangan teknologi multimedia, lingkunganteknologi multimedia, perangkat lunak multimedia, teknologi dan sistem pembelajaranjarak jauh (distance learning)denganmultimedia,aplikasimultimediadalamdunia industri(broadcastingTV,iklan,dll),analisisekonomisteknologimultimedia.

MTF7301 - TELEMATIKA DAN STRATEGI BISNIS (3 SKS) Matakuliah ini akan membahas tentang strategi pengorganisasian teknologi dan sistem

telematika dalam setiap jenjang manajerial suatu organisasi, agar posisii penempatanperalatanakurat,kegiataninvestasimemilikiarahyangtepatdaninteraksipemakaidengankomputer menjadi nyaman. Disamping itu, pembahasan juga diarahkan pada pengelolaanteknologidansistemtelematikayangberbedapadasetiapjenjangmanajerialtersebut.Halinidiperlukan untuk peningkatan efektifitas dan kualitas bisnis telematika yang akan digunakan untukmendukungpengambilankeputusanmanajerial.

MTF6302 - E/M-BISNIS (3 SKS) Matakuliah ini dirancanguntukmemberikanpemahamankonseptual dan strategis tentang

electronic/mobile-business(e/m-bisnis).Pembahasanmeliputiperkembanganterkinidarie/m-business,karakteristikprodukdanpasarelektronik,infrastrukturinternet,fenomenaharga,proteksihakcipta,modelwebbusiness,sistempembayaranelektronik,customersupportdankeamanan.

MTF6301 - SISTEM INFORMASI STATEGIS (3 SKS) Matakuliah ini akan membahas tentang strategi pengorganisasian teknologi dan sistem

informasidalamsetiapjenjangmanajerialsuatuorganisasi,agarposisipenempatanperalatanakurat,kegiataninvestasimemilikiarahyangtepatdaninteraksipemakaidengankomputermenjadinyaman.Disampingitu,pembahasanjugadiarahkanpadapengelolaangudangdatayangberbedapadasetiapjenjangmanajerialtersebut.Halinidiperlukanuntukpeningkatanefektifitas dan kualitas informasi yang akan digunakan untuk mendukung pengambilan keputusanmanajerial.

MTF8306 - CYBER LAW dan TELEMATIKA(3 SKS) Matakuliah ini dirancang untuk memberikan pemahaman betapa pentingnya cyber law

dalam dunia maya ini. Pembahasan meliputi berbagai dasar-dasar HaKI (Hak AtasKekayaan Intelektual), pengenalan dunia maya/siber dan telematika, etika dan moralitasdalamduniamaya,hubunganproduksi, isu-isuproduksiyang lain, isu-isupascaproduksi,isu on-line dan pendidikan, berbagai macam kasus pelanggaran HaKI dalam bidangTelematika (Telekomunikasidan Informatika),aksesdandatabasesitusHaKInasionaldaninternasional.

MTF8302 - KEBIJAKSANAAN DAN STUDI STRATEGIS TEKNOLOGI INFORMASI (3 SKS) Matakuliah ini membahas tentang konsep kebijaksanaan Teknologi Informasi dan Studi

Strategisnya. Pembahasan meliputi penggunaan Teknologi Informasi dalam industrimanufaktur, perencanaan strategisTeknologi Informasi, Bekerja Jarak Jauh (Teleworking),administrasisecaraelektronik,dll.

Page 40: FAKULTAS TEKNOLOGI INDUSTRI - 27afril …27afril-file.weebly.com/uploads/1/3/0/7/13077226/fakultas...Memiliki kesadaran tentang pentingnya belajar berkelanjutan. ... Pancasila dalam

72 Buku Pedoman UAJY

MTF8303 - ANALISIS EKONOMIS TEKNOLOGI INFORMASI (3 SKS) Matakuliahinidirancanguntukmemberikanpemahamanakankonsepdananalisisekonomis

Teknologi Informasi. Pembahasan meliputi pendekatan konvensional ke analisis ekonomidalamhalminatbersamaantaraparaekonom,teroritisdanpraktisi.Termasukjugaproduksi,produktivitas,inovasiteknikaldankeputusaninvestasididasarkanpadaasumsiyangrealististentanginformasibiasadankomunikasidalamekonomi.

MTF8301 - MANAJEMEN TEKNOLOGI INFORMASI (3 SKS) MatakuliahinidirancanguntukmemberikanpemahamankonsepsecaranyatadalamTeknologi

Informasi dan pengelolaannya dari tingkat dasar sampai tingkat lanjut. Hal ini disebabkanpengetahuan Teknologi Informasi sekarang ini merupakan hal yang pokok dan pentingdalam karir profesional. Pembahasan meliputi pengantar Teknologi Informasi, manajemendanbisnis,strategipenggunaanTeknologiInformasi,ManajemenTeknologiInformasidalampelbagaibisnisdanaplikasi lainnya,Internet,Intranet,danEkstranet,manajemendatadanmanajemenpengetahuan.

MTF8309 - KEWIRAUSAHAAN TEKNOLOGI INFORMASI (3 SKS) Matakuliah ini dirancang untuk memberikan pemahaman akan konsep dan strategi

kewirausahaanTeknologiInformasi.Pembahasanmeliputiorganisasi,saranadanprasaranateknologi informasi, manajemen sumber daya manusia dalam teknologi informasi, dasardan konsep kewirausahaan, proses dan metode kewirausahaan teknologi informasi, isuorganisasidankewirausahaan,kewirausahaandalamportal,kewirausahaandalamE-bisnis,kewirausahaandalamM-bisnis,kewirausahaandalamsoftwarehouse.

MTF8308 - KAPITA SELEKTA TEKNIK INFORMATIKA (3 SKS) Matakuliah ini dirancang untuk memberikan wawasan multidimensi pengetahuan seperti

hukum,psikologis,ekonomis,teknis,arsitektur,biologiindustri,sosialbudaya,politikdanlainsebagainya,agardapatmenempatkanTeknikInformatikapadaposisiyangtepatdalamsuaturangkaiansistembisnis.

TFP550 - SISTEM INFORMASI AKUNTASI DAN KEUANGAN (3 SKS) Matakuliah ini dirancang untuk memberikan pemahaman akan konsep Sistem Informasi

Keuangan(SIKeu)danaplikasinya.Pembahasanmeliputikonsepdasardarisisteminformasidan keuangan, teknologi SIKeu, dokumentasi SIKeu, proses SIKeu, kontrol internal dankonsepdesain,etika/kejahatankomputer,auditSIKeudanaplikasi-aplikasinya.

MTF8305 - TEKNOLOGI INFORMASI DALAM MANUFAKTUR (3 SKS) Matakuliahinidirancanguntukmemberikanpemahamanakankonsepdanstrategiteknologi

informasidalammanufaktur.Pembahasanmeliputikonsepdasarmanufaktur:konteks,isi,dansejarah,sistemmanufakturbiasadanterpadu,tantangankompetitifdalamsistemmanufaktur,perancangan sistem informasi untuk sistem manufaktur terpadu, produksi shop floor, simulasi perancangan dan penjadwalan sistem manufaktur, pemodelan dan simulasi untuk pabrikmaya,isuinfrastrukturinformasi,infrastrukturorganisasidansosial,danisurobotik.

Page 41: FAKULTAS TEKNOLOGI INDUSTRI - 27afril …27afril-file.weebly.com/uploads/1/3/0/7/13077226/fakultas...Memiliki kesadaran tentang pentingnya belajar berkelanjutan. ... Pancasila dalam

73Fakultas Teknologi Industri

MTF8308 - MANAJEMEN PEMASARAN INTERNASIONAL (3 SKS) Manajemen pemasaran untuk pasar internasional membahas tentang manajemen bauran

pemasaranuntukperusahaanmulti nasionaldanperusahaandomestikyangmemasarkanproduk secara internasional. Topik meliputi: siklus daur produk internasional, strategimemasukipasarinternasional,lingkunganpemasaraninternasionaldanstrategi,danprogrampemasaraninternasional.

MTF9999 - TESIS (6 SKS) Tesisadalahtugasakhirmahasiswauntukmenunjukkankemampuanmerekadalambidang

TeknologiInformasipadaumumnyadanteknikinformatikakhususnya.Topiktesisberhubungandenganpenciptaandanataupengelolaankarya-karya teknologi informasiyangterintegrasidan komprehensif. Hasilnya disusun dalam suatu laporan akhir dengan format yang telahditentukan.

5. FASILITAS PEMBELAJARAN

a. ProgramStudiTeknikIndustri Untukmendukungprosesbelajarmengajar,penelitian,danpengabdiankepadamasyarakat

padaProgramStudiTeknikIndustrididukungoleh6laboratorium,yaitu:1. Laboratorium Bahan Laboratoriuminimemberikanpelayanankepadamahasiswauntukkegiatanpraktikum

maupun penelitian tentang rekayasa bahan. Laboratorium ini diperlengkapi dengansejumlahalat,antaralainMesinOven,MikroskopListrikdanKamera,AlatUjiKekerasanRockwelldanShore,AlatUjiTarik.

2. Laboratorium Pemodelan dan Optimasi Laboratoriuminimemberikanpelayanankepadamahasiswauntukkegiatanpraktikum,

tugas akhir, maupun tugas-tugas mata kuliah yang memerlukan fasilitas komputermaupun software-software pemodelan dan optimasi. Selain itu juga memberikanpengabdiankepadamasyarakatberupapelatihan-pelatihankomputerdanmenunjangpengembangan ilmu pengetahuan dengan mengadakan penelitian-penelitian.Laboratorium inidiperlengkapidenganperalatanplotterdansejumlahkomputeryangdapatpuladigunakanuntukmengakses internet.Softwareyangtersediaantara lain :AutoCADrelease14,QuickBasic,QuantitativeSystem,LINGO7.0,Arena,SPSS.

3. Laboratorium Proses Produksi Laboratorium ini memberikan pelayanan kepada mahasiswa untuk kegiatan

praktikum, tugasakhir,maupun tugas-tugasmata kuliah yangmemerlukanperalatanmesin produksi. Selain itu juga memberikan pengabdian kepada masyarakat berupapengembangan peralatan teknologi tepat guna dan menunjang pengembangan ilmupengetahuan dengan mengadakan penelitian-penelitian dalam bidang perancanganalat. Laboratorium ini diperlengkapi dengan sejumlah mesin produksi, antara lain :beberapaAlatUkur,AlatKerjaBangku,MesinPerkakas(MesinBubut,UniversalMilling,Drilling,Grinding,Sawing),LasAsetilindanBusurListrik.

Page 42: FAKULTAS TEKNOLOGI INDUSTRI - 27afril …27afril-file.weebly.com/uploads/1/3/0/7/13077226/fakultas...Memiliki kesadaran tentang pentingnya belajar berkelanjutan. ... Pancasila dalam

74 Buku Pedoman UAJY

4. Laboratorium Elektronika Industri Laboratoriuminimemberikanpelayanankepadamahasiswauntukkegiatanpraktikum,

tugas akhir, maupun tugas-tugas mata kuliah yang memerlukan fasilitas OtomasiSistem.Selainitujugamemberikanpengabdiankepadamasyarakatberupapelatihan-pelatihanperalatanotomasidanmenunjangpengembanganilmupengetahuandenganmengadakan penelitian-penelitian. Laboratorium ini diperlengkapi dengan peralatanantaralain:ProgrammableLogicController,FunctionGenerator,Osiloskop,LCRMeter,ElectronicProcessController,danKomputer.

5. Laboratorium Analisis dan Perancangan Kerja Laboratoriuminimemberikanpelayanankepadamahasiswauntukkegiatanpraktikum,

tugasakhir,maupuntugas-tugasmatakuliahyangmemerlukanfasilitasperancangansistem kerja. Selain itu juga memberikan pengabdian kepada masyarakat berupaperancanganberbagaiperalatanyangergonomisdanmenunjangpengembanganilmupengetahuandenganmengadakanpenelitian-penelitian.Laboratoriuminidiperlengkapidengan Ruang Pengkondisian beserta peralatannya, Conveyor Belt maupun Roll,BeberapaAlatUkurCahayadanKebisingan,HandTruck,BeberapaAlatUkurTubuh,HealthScater,dll.

6. Laboratorium Sistem Produksi Laboratoriuminimemberikanpelayanankepadamahasiswauntukkegiatanpraktikum,

tugasakhir,maupuntugas-tugasmatakuliahyangmemerlukanfasilitasperancangansistemproduksi.Selain itu jugamemberikanpengabdiankepadamasyarakatberupapelatihan-pelatihansoftwareperancangansistemdanmenunjangpengembanganilmupengetahuandenganmengadakanpenelitian-penelitian.LaboratoriuminidiperlengkapidenganConveyorBeltmaupunRoll,DoubleActSilinder,DoubleCelinoidValve,ElectricSwitch,Kompresordanbeberapakomputer.

Disamping fasilitas laboratorium, para mahasiswa juga diberi fasilitas alamat e-mail,dan perkuliahan yang berbasis web mulai TA 2002/2003 dan akses internet lewatLaboratoriumPemodelandanOptimasi.

b. ProgramStudiTeknikInformatikadanMagisterTeknikInformatika ProgramStudiTeknikInformatikadidukungoleh5laboratorium,yaitu:

1. Laboratorium Komputasi Laboratoriuminimemberikanpelayanankepadamahasiswauntukkegiatanpraktikum,

tugas akhir, maupun tugas-tugas mata kuliah yang memerlukan fasilitas komputermaupunsoftware-softwarekomputasi.Selainitujugamemberikanpengabdiankepadamasyarakatberupapelatihan-pelatihankomputerdanmenunjangpengembanganilmupengetahuandenganmengadakanpenelitian-penelitian.Laboratoriuminidiperlengkapidengan sejumlah komputer yang dapat digunakan untuk mengerjakan tugas ataumengaksesInternetsecaragratisselamatidakdigunakanuntukpraktikumataukuliah.

2. Laboratorium Struktur Data Laboratorium ini berfungsi mendukung penelitian dan pengembangan beberapa

matakuliahyangberhubungandengan topikalgoritma,strukturdatadanbasisdata.Laboratoriuminidiperlengkapidengansejumlahkomputeryangdapatdigunakanuntuk

Page 43: FAKULTAS TEKNOLOGI INDUSTRI - 27afril …27afril-file.weebly.com/uploads/1/3/0/7/13077226/fakultas...Memiliki kesadaran tentang pentingnya belajar berkelanjutan. ... Pancasila dalam

75Fakultas Teknologi Industri

mengerjakan tugas atau mengakses Internet secara gratis selama tidak digunakanuntukpraktikumataukuliah.

3. Laboratorium Perangkat Keras Laboratorium perangkat keras digunakan untuk memberikan pelayanan kepada

mahasiswa dalam kegiatan praktikum Sistem Digital dan penelitian yang berkaitandengansistemdigital,mikroprosesordanperiferal,baikolehdosenmaupunmahasiswa.Laboratoriuminidilengkapidenganmodul-modulpraktikum,yaitugerbangdanfungsi-fungsilogikadasar,logikakombinatorial,logikasekuensial,modulpelatihanZ-80,kartuPPI8255,merangkaikomputer,robotikdanlain-lain.

4. Laboratorium Jaringan Komputer Laboratoriuminimemberikanpelayanankepadamahasiswauntukkegiatanpraktikum,

tugas akhir, maupun tugas-tugas mata kuliah yang memerlukan fasilitas jaringankomputer.Selainitujugamemberikanpengabdiankepadamasyarakatberupapelatihan-pelatihan komputer dan penelitian-penelitian yang memanfaatkan jaringan komputer.Laboratorium inidiperlengkapidengan tigabuahserverdansejumlahkomputeryangdapat digunakan untuk mengerjakan tugas atau mengakses Internet secara gratisselamatidakdigunakanuntukpraktikumataukuliah.

5. Laboratorium Informatika Lanjut Laboratoriuminimemberikanpelayanankepadamahasiswauntukkegiatanpraktikum

mandiri,kerjapraktekdantugasakhir.Selainitujugamenunjangpenelitian-penelitiandi bidang sistem informasi dan multimedia. Laboratorium ini diperlengkapi dengankomputeryangmendukungmultimediadansejumlahkomputeryangdapatdigunakanuntukmengerjakantugasataumengaksesInternetsecaragratisselamatidakdigunakanuntukpraktikumataukuliah.

6. TENAGA PENGAJAR

a. Daftar Dosen Program Studi Teknik Industri :1. Ir.V.Darsono,MS.(Ir.-UGM;MS.-UGM)2. Ir. B. Kristyanto, M.Eng., Ph.D. (Ir. - UGM; M.Eng. - AIT, Thailand; Ph.D. - UNSW,

Australia)3. Drs.Ign.LuddyIndraPurnama,M.Sc.(Drs.–UGM;M.Sc.-AIT,Thailand)4. Drs.T.IwanBudhiPratama,M.Eng.(Drs.-UGM;M.Eng.-AIT,Thailand)5. Drs.A.TeguhSiswantoro,M.Sc.(Drs.-IKIPYogyakarta;M.Sc.-ITB)6. DM.RatnaTunggaDewa,SSi.,M.T.(SSi.-ITS;M.T.-ITB)7. JosepHernawanNudu,S.T.,M.T.(S.T.-ITB;M.T.-ITB)8. Hadisantono,S.T.,M.T.(S.T.-UAJY;M.T.-ITB)9. SlametSetyoWigati,S.T.,M.T.(S.T.-UGM;M.T.-ITB)10. YosephineSuharyanti,S.T.,M.T.(S.T.-UGM;M.T.-ITB)11. TonnyYuniarto,S.T.(S.T.–UGM;Magister–UGM*)12. PaulusWisnuAnggoro,S.T.,M.T.(S.T.–UNDIP;M.T.-ITS)13. LucianaTrianiDewi,S.T.,M.T.(S.T.–UNDIP;M.T.–ITB)14. MariaChandraDewiK.,S.T.,M.T.(S.T.–UNDIP;M.T.–ITB)15. Ag.GatotBintoro,S.T.(S.T.–UGM,M.T.–ITB)

Page 44: FAKULTAS TEKNOLOGI INDUSTRI - 27afril …27afril-file.weebly.com/uploads/1/3/0/7/13077226/fakultas...Memiliki kesadaran tentang pentingnya belajar berkelanjutan. ... Pancasila dalam

76 Buku Pedoman UAJY

16. ParamaKartikaDewaSP.,S.T.,M.T.(S.T.–UAJY;M.T.–ITB)17. BajuBawono,S.T.,M.T.(S.T.–UGM;M.T.–ITB)18. V.Ariyono,S.T.(S.T.–UAJY;M.T.–ITB)19. TheJinAi,S.T.,M.T.(S.T.–UGM;M.T.–ITB;Doktor-AIT,Thailand*)20. TheodorusB.Hanandaka,S.T.(S.T.–UGM;M.T.–UI)21. B.LaksitoPurnomo,S.T.(S.T.-ITB)22. FransiscaDarmiSetyaningsih,S.T.P.(S.T.P.-UGM;Magister–UI)23. P.YudiDwiArliyanto,S.T.(S.T.-UGM;Master-UniversityofSiegen,Jerman*)24. BrilliantaBudiNugraha,S.T.(S.T.–UGM;M.T.-UGM*)25. DenyRatnaYuniartha,S.T.(S.T.–UGM;M.T.-ITB*)26. Novita Yulianti, S.T. (S.T. – UGM; Master-Technische Fachhochschule – Berlin,

Jerman*)27. YosefDaryanto,S.T.(S.T.–UAJY)28. RirinDiarAstanti,S.T.,M.M.T.(S.T.–ITS;M.MT.–ITS;Doktor-AIT,Thailand*)29. Ir.MadyanaAM,MS.(Ir.-UGM;MS.-UGM)30. Dra.Ch.Suryanti,M.Hum.31. Dra.MD.Susilowati,M.Hum.32. Drs.AgusTridiatno,M.A.33. Sumyar,S.H.,M.Hum.34. Rm.Pramudyarkara,S.J.35. Iswatiningsih,S.H.,M.Hum.36. Th.AnitaChristiani,S.H.,M.Hum.37. Dra.KrisniNoorPatrianti,M.Hum.38. JA.DhanuKosbiyanto,S.Th39. BambangRiyanto,S.H.M.Hum40. Drs.B.WibowoSuliantoro,S.H.M.Hum41. Drs.LaakPaskalis

b. Daftar Dosen Program Studi Teknik Informatika :42. Ir.Alb.JokoSantosa,M.T.(Ir.-UGM;M.T.–UGM)43. Ir.A.DjokoBudiyantoSHR,M.Eng.(Ir.-UGM;M.Eng.-AIT,Thailand)44. Benyamin Langgu Sinaga, S.T., M.Comp.Sc. (S.T. - UGM; M.Comp.Sc. – UNSW,

Australia)45. IryaWisnubhadra,S.T.,M.T.(S.T.-UGM;M.T.-ITB)46. PaulusMudjihartono,S.T.,M.T.(S.T.-UGM;M.T.-ITB)47. RJB.WahjuAgungW.,S.T.,M.T.(S.T.-UGM;M.T.–UGM;Doktor–BremenUniversitat,

Jerman*)48. EddyJulianto,S.T.,M.T.(S.T.–UGM;M.T.–UGM)49. EduardRusdianto,S.T.,M.T.(S.T.–UGM;M.T.–UGM)50. Dra.Ernawati,M.T.(Dra.–UGM;M.T.-ITB)51. Ir.Suyoto,M.Sc.,Ph.D.(Ir–UKSW;M.Sc.–UKMMalaysia;Ph.D.–UKMMalaysia)52. KusworoAnindito,S.T.,M.T.(S.T.–UGM;M.T.–ITB).53. Kusnadi,S.T.,M.Eng.Sc.(S.T.–UGM,M.Eng.Sc.–MelbourneUniversity,Australia).54. B.YudiDwiandiyanto,S.T.,M.T.(S.T.–UGM;M.T.–UGM).55. PatriciaArdanari,S.Si,M.T.(S.Si.–Undip;M.T.–UGM)

Page 45: FAKULTAS TEKNOLOGI INDUSTRI - 27afril …27afril-file.weebly.com/uploads/1/3/0/7/13077226/fakultas...Memiliki kesadaran tentang pentingnya belajar berkelanjutan. ... Pancasila dalam

77Fakultas Teknologi Industri

56. Pranowo,S.T.,M.T.(S.T.–UGM;M.T.–UGM;Doktor–UGM*)57. Y.SigitPurnomoWP.,S.T.,M.Kom.(S.T.–UAJY;M.Kom.–UI)58. F.SaptyRahayu,S.T.,M.Kom.(S.T.–UAJY;M.Kom.-UI)59. ThomasSuselo,S.T.,M.T.(S.T.–UAJY;M.T.-ITB)60. Th.DeviIndriasari,S.T.(S.T.–UGM;Master–AachenUniversityJerman*)61. Prof.Ir.F.Soesianto,B.Sc.E,Ph.D.(B.Sc.E-UCLA;Ir.–UGM;Ph.D.–Universityof

EssexInggris)62. Drs.B.WibowoSuliantoro,M.Hum.63. Dra.Ch.Suryanti,M.Hum.64. Dra.MD.Susilowati,M.Hum.65. Drs.AgusTridiatno,M.A.66. Sumyar,S.H.,M.Hum.67. Rm.Pramudyarkara,SJ.68. Th.AnitaChristiani,S.H.,M.Hum.69. St.HarumPudjiarto,S.H.,M.Hum.70. C.Kastowo,S.H.,M.H.71. D.Desembrianto,S.E.,M.Si.

c. Daftar Dosen Program Magister Teknik Informatika :72. Ir.Suyoto,M.Sc.,Ph.D.(Ir–UKSW;M.Sc.–UKMMalaysia;Ph.D.–UKMMalaysia)73. Ir.F.Soesianto,B.Sc.E,Ph.D.(B.Sc.E-UCLA;Ir.–UGM;Ph.D.–UniversityofEssex

Inggris)74. Ir. B. Kristyanto, M.Eng., Ph.D. (Ir. - UGM; M.Eng. - AIT, Thailand; Ph.D. - UNSW,

Australia)75. Drs.BudiSuprapto,M.B.A.,Ph.D.(Drs.–UAJY;M.B.A.–AIT,Thailand;Ph.D.–Nanzan

Univ.,Jepang)76. Ir. Peter F. Kaming, M.Eng.,Ph.D. (Ir. – UGM; M.Eng. – AIT; Ph.D. – University of

Wolverhampton,Inggris)77. Dr.RiyadM.T(M.T.–UGM,Dr.-UGM)78. Dr.Ign.SumarsonoR.,S.H.,M.Hum.(S.H.–UGM,M.Hum–UGM,Dr.–Unair)79. RJB.WahjuAgungW.,S.T.,M.T.(S.T.-UGM;M.T.–UGM;Doktor–BremenUniversitat,

Jerman*)80. Pranowo,S.T.,M.T.(S.T.–UGM;M.T.–UGM;Doktor–UGM*)81. Ir.Alb.JokoSantosa,M.T.(Ir.-UGM;M.T.–UGM)82. Ir.A.DjokoBudiyantoSHR,M.Eng.(Ir.-UGM;M.Eng.-AIT,Thailand)83. Benyamin Langgu Sinaga, S.T., M.Comp.Sc. (S.T. - UGM; M.Comp.Sc. – UNSW,

Australia)84. IryaWisnubhadra,S.T.,M.T.(S.T.-UGM;M.T.-ITB)85. PaulusMudjihartono,S.T.,M.T.(S.T.-UGM;M.T.-ITB)86. EddyJulianto,S.T.,M.T.(S.T.–UGM;M.T.–UGM)87. EduardRusdianto,S.T.,M.T.(S.T.–UGM;M.T.–UGM)88. Dra.Ernawati,M.T.(Dra.–UGM;M.T.-ITB)89. KusworoAnindito,S.T.,M.T.(S.T.–UGM;M.T.–ITB).90. Kusnadi,S.T.,M.Eng.Sc.(S.T.–UGM,M.Eng.Sc.–MelbourneUniversity,Australia).91. B.YudiDwiandiyanto,S.T.,M.T.(S.T.–UGM;M.T.–UGM).

Page 46: FAKULTAS TEKNOLOGI INDUSTRI - 27afril …27afril-file.weebly.com/uploads/1/3/0/7/13077226/fakultas...Memiliki kesadaran tentang pentingnya belajar berkelanjutan. ... Pancasila dalam

78 Buku Pedoman UAJY

92. PatriciaArdanari,S.Si,M.T.(S.Si.–Undip;M.T.–UGM)93. Y.SigitPurnomoWP.,S.T.,M.Kom.(S.T.–UAJY;M.Kom.–UI)94. Drs.Ign.LuddyIndraPurnama,M.Sc.(Drs.–UGM;M.Sc.-AIT,Thailand)

Dosen Tamu dan Praktisi 95. MargaretaFunder,M.Sc.(Institusi:ITC-WTO,GenevaSwiss)96. Dr.LukmanMia(Institusi:ITC-WTO,GenevaSwiss)97. Dr.RobertoAquiliras(Institusi:SaintLouisUniversity,Filipina)98. Prof.Dr.JohnTondowidjojo(Institusi:CTC,SanggarBinaUtama)99. HariSusanto,MM(Institusi:TOYOTA-ASTRA)100. Dr. Afantia (Institusi : PT Sucofindo, Tbk)101. HenrySulistyoBudi,LLM(Institusi:PerhimpunanMasyarakatHAKIIndonesia)102. Atantya H. Mulyanto, MM (Institusi : PT. Sucofindo, Tbk)103. RomanusToryKusumantoro,MM(PT.BankMandiriPersero,Tbk)104. Prof.Dr. IsmailKhalil Ibrahim (Institut ofTelecooperation JohannesKeplerUniversity

LinzAustria)

* Masihdalamprosespenyelesaianstudinya