pengenalan sistem cctv

Upload: ps-pramudya

Post on 07-Jul-2018

215 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 8/18/2019 Pengenalan Sistem CCTV

    1/5

    Pengenalan Sistem CCTV

    Untuk membuat sebuah sistem CCTV sederhana terlebih dahulu anda harus mengetahui

     peralatan alat atau material yang digunakan dalam instalasi tersebut. Berikut ini peralatan ataumaterial yang diperlukan :

    1. BNC (Bayonet Neill Conelman! onnetor adalah tipe konektor "# yang pada umumnyadipasang pada u$ung kabel oa%ial& sebagai penghubung

    dengan kamera CCTV dan alat perekam ('V"! maupun seara langsung ke monitor CCTV.

    onektor BNC

    ). abel Coa%ial merupakan sebuah $enis kabel yang biasa digunakan untuk mengirimkan sinyal*ideo dari kamera CCTV ke monitor. +da beberapa

    tipe kabel oa%ial yaitu : ",-/& ",-0 dan ",-11. Penggolongannya berdasarkan diameter

    kabel dan $arak maksimum yang direkomendasikanuntuk instalasi kabel tersebut. ihat tabel diba2ah

  • 8/18/2019 Pengenalan Sistem CCTV

    2/5

    ,ambar Penampang kabel Coa%ial

    3. Peralatan untuk Crimp kabel oa%ial digunakan sebagai alat bantu untuk memasang konektorBNC pada kabel oa%ial.

    Tang Crimping

    3. abel Po2er digunakan untuk memasok tegangan +C (searah! ))4 V ke adaptor atau po2er

    supply kamera CCTV. Biasanya tipe kabel po2er yangdigunakan adalah N5+ ()61&mm! maupun N57 (36)&mm!. 8nstalasi kabel po2er ini

    sebaiknya $uga menggunakan pipa high impat onduit.

    9. +daptor dan po2er supply merupakan perangkat yang menyuplai tegangan ker$a ke kamera

    CCTV& pada umumnya tegangan yang digunakan yaitu 1) Volt 'C. Namun adapula yangmenggunakan tegangan )9 Volt (+C! maupun )9 Volt ('C!. al ini tergantung pada $enis atau

    tipe kamera yang

    digunakan.3. amera CCTV dapat dibedakan men$adi beberapa type yaitu kamera #i%ed 'ome& kamera 8P&

    kamera 2ireless dan kamera PT; (Pan

  • 8/18/2019 Pengenalan Sistem CCTV

    3/5

    ines yang berkaitan dengan resolusi gambar& UA yang berkaitan dengan kesensiti?an kamera

    terhadap ahaya&

    Vari?oal lens yang berkaitan dengan pegaturan sudutenis amera CCTV

    9. 'V" ('igital Video "eorder! adalah sebuah media penyimpan hasil rekaman *ideo yang

    telah terpantau oleh kamera CCTV. Besar keilnyakapasitas penyimpanan hasil rekaman tergantung pada harddisk yang terpasang (pada umumnya

    104 ,ygabyte& namun adapula yang diupgrade hingga 1 Terabyte!. asil rekaman *ideo tersebut

    ada yang ber?ormat C8#& 7P,-9 dan a*i. 'an biasanya input 'V" terdiri dari 9& D& 10 dan 3)hannel kamera.

  • 8/18/2019 Pengenalan Sistem CCTV

    4/5

    ,ambar 'V" 

    . 7onitor CCTV ada yang masih menggunakan tabung C"T dan adapula yang menggunakanC'. 7onitor tersebut dapat menampilkan keseluruhan

    gambar dari kamera sesuai inputan ke 'V" maupun 7ultiple%ser. Tampilan kamera-kamera

    dapat dilihat pada monitor dengan pembagian yang berbeda(satu tampilan kamera& matrik )6)& matrik 363 dan matrik 969!.

    ,ambar 7onitor CCTV

    Setelah anda mengetahui peralatan atau material yang telah disebutkan& di ba2ah ini merupakan

    gambaran sistemnya.

  • 8/18/2019 Pengenalan Sistem CCTV

    5/5