pengolahan hasil

9
Pengolahan Hasil Pelatihan Pemandu Lapangan Tingkat II (PL-II) Sekolah Lapangan Pengolahan dan Pemasaran Hasil Pertanian (SL-PPHP) Stenly Mandagi, SP Fasilitator PL-I

Upload: stenly-mandagi

Post on 28-May-2015

735 views

Category:

Documents


5 download

TRANSCRIPT

Page 1: Pengolahan hasil

Pengolahan Hasil

Pelatihan Pemandu Lapangan Tingkat II (PL-II)Sekolah Lapangan Pengolahan dan Pemasaran Hasil Pertanian (SL-PPHP)

Stenly Mandagi, SPFasilitator PL-I

Page 2: Pengolahan hasil

Tujuan Pembelajaran Khusus

Setelah selesai mempelajari paket pembelajaran ini peserta mampu menjelaskan tentang:Latar Belakang Pengolahan HasilSifat, Jenis Dan klasifikasi

Produk Olahan Pengolahan Hasil

Page 3: Pengolahan hasil

Latar Belakang

Dalam pengembanganan pengolahan hasil, ada 3 sumber daya langka yang perlu dikuasai, yaitu:

Akses terhadap teknologi pemasaran

Akses terhadap output pertanian

Akses terhadap konsumen

Page 4: Pengolahan hasil

Sifat, Jenis dan Klasifikasi Pengolahan HasilSifat-sifat umum sayuran adalah sebagai berikut :

Memiliki kandungan air yang tinggi sekitar 96%. Mudah rusak (perishable). Tidak dikonsumsi sebagai makanan utama. Mengandung klorofil untuk sayuran daun, yang dalam suasana asam

akan berubah menjadi hijau tua, dan dalam suasana basa menjadi hijau terang.

Mengandung karoten yang menimbulkan warna oranye/kuning dan tidak berubah dengan pengolahan atau pH.

Mengadung antosianin yang menyebabkan warna merah atau biru yang sensitif dengan perubahan pH.

Proses pemasakan akan membuat sayuran mudah dicerna, tetapi pemasakan juga akan menyebabkan kehilangan vitamin C untuk sayuran daun.

.

Page 5: Pengolahan hasil

Sifat-sifat umum buah-buahan adalah sebagai berikut : Kandungan airnya tinggi sekitar 96-99%. Mempunyai citarasa, warna, dan tekstur yang bervariasi. Kualitas dapat dipertahankan dalam penyimpanan dingin. Kandungan air tinggi sehingga dapat dimakan dalam keadaan

segar. Mudah rusak (perisable). Produk olahannya sangat banyak. Mengandung protein dan lemak yang sangat rendah. Mengandung karbohidrat, vitamin, dan mineral tinggi.

Page 6: Pengolahan hasil

Jenis-Jenis Produk OlahanKomoditas sayuran berasal dari berbagai tanaman, yaitu :

No. Jenis Sayuran Contoh

1 Daun Kol, bayam, kangkung, sawi hijau, sawi putih

2 Buah Tomat, timun, jagung, labu , cabe, paria

3 Biji Kacang polong, kacang merah, buncis

4 Batang Seledri, kailan, rebung, asparagus

5 Bunga Bunga kol, brokoli

6 Akar Wortel, radish, lobak

7 Umbi Bawang merah, bawang putih, bawang bombay

8 Ubi Kentang, ubi jalar

9 Kecambah Toge

Page 7: Pengolahan hasil

Jenis-Jenis Produk OlahanKomoditas buah-buahan berasal dari berbagai tanaman, yaitu :

No. Jenis Buah Contoh

1 Buah keras Apel, pir

2 Buah batu Plum, peach, aprikot, manggis, mangga

3 Kelompok jeruk lemon, jeruk nipis, jeruk bali

4 Kelompok beri Stroberi, blueberi, raspberi, blackberi

5 Kelompok currants Black dan red currant

6 Beragam Melon, pisang, nenas

7 Buah kering Sultana/kismis, currants, kurma, prune

Page 8: Pengolahan hasil

Klasifikasi Produk Olahan

No Produk Sayuran Produk Buah

1 Sari sayuran & pure

Wortel, seledri, tomat, bayam

Sari buah & pure Mangga, jambu biji, jeruk, markisa,

2 Sayuran kaleng Buncis, jamur, tomat, bit, kol

Buah kaleng Apel, nenas, rambutan, pepaya

3 Sayuran kering Buncis, wortel, cabe, kacang polong, dll

Konsentrat buah/Esen Apel, pisang, jeruk, lemon, dll

4 Sayuran beku Buncis, wortel, cabe, kacang polong, dll

Buah beku Sorbet, pir, melon, apel, dll

5 Sayur asin Kol, timun, sawi Selai, marmalade, manisan

Belimbing, salak, pepaya, nenas

6 Sup dan saus Tomat, bit, asparagus, jamur,cabe

Permen Jelly candyHard candyChewy candy

Page 9: Pengolahan hasil

TERIMA KASIH

More slide??Visit

www.skyrider.web.id