pengumuman di koran akuisisi saham

2
PENGUMUMAN PENGAMBILALIHAN PT _____________ PT ________________ (“Perseroan”), suatu perseroan terbatas yang didirikan berdasarkan hukum Republik Indonesia dan berkedudukan di  _______ _____, den gan ini mengumumkan ba hwa : PT ________ akan melak ukan pengambilali han saham-saham (Akuisisi) milik par a pemegang saham pada Perseroan dan atas Ak uisisi tersebut menye bab ka n ter ad inya perubah an pemegang sah am pengendal i pada Perseroan! "ag i pihak -p ihak yang berkepenti ngan termasu k kredit ur dapat menghubungi atau mengaukan keberatan se#ara tertulis dalam waktu $% (empat belas) hari seak tanggal pengumuman ini kepada &ireksi Perseroan dengan alamat: PT _____________________ Alamat: ________________ Pengumuman ini dimuat dalam rangka pemenuhan ketentuan dalam peraturan perundang-un dangan yang berla ku yai tu P asa l $' nd ang- ndang *omor %+ Tahun '++ tentang Perseroan Terbatas! tempat, tanggal dan bulan '+$% &irektur PT_____________  _______ _______ Nama:_______________ 

Upload: rusidilaw

Post on 12-Oct-2015

4.291 views

Category:

Documents


8 download

DESCRIPTION

Contoh Pengumuman Di Koran Akuisisi Saham Perseroan

TRANSCRIPT

PENGUMUMAN PENGAMBILALIHAN PT _____________PT ________________ (Perseroan), suatu perseroan terbatas yang didirikan berdasarkan hukum Republik Indonesia dan berkedudukan di ____________________, dengan ini mengumumkan bahwa :

PT _______________ akan melakukan pengambilalihan saham-saham (Akuisisi) milik para pemegang saham pada Perseroan dan atas Akuisisi tersebut menyebabkan terjadinya perubahan pemegang saham pengendali pada Perseroan.Bagi pihak-pihak yang berkepentingan termasuk kreditur dapat menghubungi atau mengajukan keberatan secara tertulis dalam waktu 14 (empat belas) hari sejak tanggal pengumuman ini kepada Direksi Perseroan dengan alamat:

PT _____________________Alamat: ________________Pengumuman ini dimuat dalam rangka pemenuhan ketentuan dalam peraturan perundang-undangan yang berlaku yaitu Pasal 127 Undang-Undang Nomor 40 Tahun 2007 tentang Perseroan Terbatas.[tempat], [tanggal dan bulan] 2014Direktur PT___________________________________

Nama:_______________