perpus pusat

Upload: mheindasarry-mey-mey

Post on 06-Jul-2018

220 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 8/17/2019 perpus pusat

    1/3

    Kegiatan penyuluhan pertanian pada intinya adalah pembinaan terhadap masyarakat yang

    tergabung dalam kelompoktani, harus ditata dan dikembangkan sedemikian rupa agar harapan

    mereka dapat terpenuhi sebagai mana mestinya, Penyuluh pertanian jelas tidak dapat

    memecahkan semua permasalahan yang dihadapi petani karena pengetahuan dan wawasan

    yang dimiliki oleh penyuluh pertanian terbatas. Untuk itu kegiatan penyuluhan pertanian

    harus diikuti dengan kualitas pelayanan penyuluhdalam memberikan materi terhadap petani.kualitas adalah keseluruhan ciri dan karakteristik suatu barang atau jasa yang berpengaruh

     pada kemampuannya untuk memuaskan kebutuhan yang dinyatakan maupun yang tersirat

    Dari definisi-definisi kualitas yang dikemukakan di atas terdapat beberapa kesamaan, yaitu

    dalam elemen-elemensebagai berikut.

    1.  Kualitas mencakup usaha memenuhi atau melebihi harapan pelanggan

    .  Kualitas mencakup produk, jasa manusia, proses, dan lingkungan.

    !. Kualitas merupakan kondisi yang selalu berubah, misalnya apa yang dianggap

    merupakan kualitas saat ini mungkin dianggap kurang berkualitas pada masamendatang.

    "bubakar # "melia $ani %iregar.&1&. Kualitas Pelayanan Penyuluh Pertanian

    dan Kepuasan Petani dalam Penanganan dan Pengolahan 'asil Ubi (alar ) Ipomoea batatas

    *.+ .(urnal Penyuluhan Pertanian ol. $o. 1.

    Program penyuluhan pembangunan yang efektif dan efisien dapat dikembangkan oleh

    tenaga-tenaga profesional di bidang penyuluhan pembangunan 'al ini hanya memungkinkan

    apabila program penyuluhan diwadahi oleh sistem kelembagaan penyuluhan yang jelas dan

     pelaksanaanya didukung oleh tenaga-tenaga yang kompeten di bidang penyuluhan.

    Peningkatan kompetensi penyuluh dalam pembangunan pertanian, bisa dikondisikan melalui

     berbagai upaya seperti

     )1+ meningkatkan efekti/itas pelatihan bagi penyuluh,

    )+ meningkatkan pengembangan diri penyuluh melalui peningkatan kemandirian belajar dan

     pengembangan karir penyuluh,

    )!+ meningkatkan dukungan terhadap penyelenggaraan penyuluhan seperti dukungan

    kebijakan pemerintah daerah terhadap pendanaan penyuluhan, dukungan peran kelembagaan,

    dukungan teknologi dan sarana penyuluhan, pola kepemimpinan yang berpihak petani dan

     )0+ memoti/asi pribadi penyuluh untuik selalu meningkatkan prestasi kerja )kinerja

     penyuluh+ dan mengikuti perubahan lingkungan strategis yang ada.

     arliati, %umardjo, Pang %. "sngari, Prabowo 2jitropranoto dan "sep %aefuddin. &&3.

    4aktor-4aktor Penentu Peningkatan Kinerja Penyuluh Pertanian Dalam emberdayakan

    Petani )Kasus di Kabupaten Kampar Pro/insi 5iau+. (urnal Penyuluhan. ol. 0 $o.

  • 8/17/2019 perpus pusat

    2/3

    Kinerja penyuluh pertanian ) performance) merupakan respons atau perilaku indi/idu

    terhadap keberhasilan kerja yang dicapai oleh indi/idu secara aktual dalam suatu organisasi

    sesuai tugas dan tanggungjawab yang diberikan kepadanya yang dilaksanakan secara efektif 

    dan efisien berdasarkan periode waktu tertentu dalam rangka mencapai tujuan organisasi.

    Penyelenggaraan penyuluhan pertanian diupayakan agar tidak 

    menimbulkan6ketergantungan7 petani kepada penyuluh, akan tetapi diarahkan untuk 

    menciptakan kemandirian petani dengan memposisikannya sebagai wiraswasta

    agribisnis,untuk mencapai hal tersebut diperlukan kinerja penyuluh pertanian yang baik 

    dalam membantu petani mencapai tingkat produkti/itas usahatani yang berkualitas. Kinerja

     penyuluh pertanian ) performance) merupakan respons atau perilaku indi/idu terhadap

    keberhasilan kerja yang dicapai oleh indi/idu secara aktual dalam suatu organisasi sesuai

    tugas dan tanggungjawab yang diberikan kepadanya yang dilaksanakan secara efektif danefisien berdasarkan periode waktu tertentu dalam rangka mencapai tujuan organisasi. Kinerja

     penyuluh pertanian yang baik berdampak pada perbaikan kinerja petani dalam meningkatkan

     produksi . Kinerja penyuluh ini terarah pada pemecahan masalah yang dihadapi oleh petani

    dalam melaksanakan usahataninya. asalah yang dihadapi petani dapat berupa masalah

    teknis dan masalah non teknis.

    ohamad 8kbal 9ahua, "mri (ahi, Pang %. "sngari, "miruddin %aleh dan 8 :usti Putu

    Purnaba.&1&.4aktor-4aktor yang empengaruhi Kinerja Penyuluh Pertanian dan

    Dampaknya pada Perilaku Petani (agung Di Pro/insi :orontalo. (urnal 8lmiah "gropolitanol ! $o1 .

  • 8/17/2019 perpus pusat

    3/3