pertemuan_1 numerik

10
5/14/2018 Pertemuan_1Numerik-slidepdf.com http://slidepdf.com/reader/full/pertemuan1-numerik 1/10 METODE DAN KOMPUTASI NUMERIK BY : DAMIS HARDIANTONO, ST., MT JURUSAN TEKNIK ELEKTRO FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS MUSAMUS MERAUKE 2012

Upload: damiz-hardiantono

Post on 16-Jul-2015

77 views

Category:

Documents


1 download

TRANSCRIPT

5/14/2018 Pertemuan_1 Numerik - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/pertemuan1-numerik 1/10

METODE DAN KOMPUTASI

NUMERIKBY :

DAMIS HARDIANTONO, ST., MT

JURUSAN TEKNIK ELEKTRO FAKULTAS TEKNIK

UNIVERSITAS MUSAMUS MERAUKE2012

5/14/2018 Pertemuan_1 Numerik - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/pertemuan1-numerik 2/10

 ATURAN PROSES PERKULIAHAN

ACUAN : PERATURAN AKADEMIK UNMUS (Revisi Tanggal 13 Mei 2011)

BAB V Pasal 24 Tentang KEGIATAN AKADEMIK :

1. Perkuliahan, responsi, seminar, praktikum/studio, kuis/ujian tengah

semester, ujian akhir semester dan kegiatan kurikuler yang lain

merupakan satu kesatuan dalam proses belajar mengajar yang

semuanya wajib diikuti oleh setiap mahasiswa.

2. Keringanan terhadap ayat 1 dapat diberikan oleh Ketua Jurusankepada mahasiswa yang sedang melaksanakan kegiatan

ekstrakurikuler kegiatan kurikuler di luar kampus, yang sedang

melaksanakan kegiatan ekstrakurikuler dengan sepengetahuan

pimpinan di UNMUS, dan yang sakit surat keterangan resmi dari

dokter.

3. Perkuliahan yang diselenggarakan kurang dari 75% dari yangdijadwalkan tidak dapat diujikan.

4. Mahasiswa yang tidak mengikuti (absen) kuliah/responsi melebihi 25%

dari jumlah kuliah/responsi yang dijadwalkan tidak diperkenankan

menempuh ujian akhir semester.

5/14/2018 Pertemuan_1 Numerik - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/pertemuan1-numerik 3/10

Perkuliahan dijadwalkan berdasarkan Peraturan Akademik UNMUSPasal 1 Ayat 13 tentang Pengertian Umum SEMESTER, yaitu satuan

waktu kegiatan yang terdiri atas 14 ± 16 minggu kuliah atau kegiatan

terjadwal lainnya. Untuk Mata kuliah ini dijadwalkan 14 Minggu.

Berdasarkan Peraturan Akademik UNMUS Bab V Pasal 24 Ayat 3

tersebut, maka kewajiban DOSEN menyelenggarakan perkuliahansekurang-kurangnya 75% x 14 = 10.5 ~ 10 Minggu. Jika TIDAK maka

mata kuliah ini tidak dapat diujikan.

Berdasarkan Peraturan Akademik UNMUS Bab V Pasal 24 Ayat 4

tersebut, maka MAHASISWA tidak diperkenankan menempuh Ujian

Akhir Semester (UAS) jika tidak mengikuti perkuliahan (absen) matakuliah ini lebih dari 25% x 14 = 3,5 ~ 3 Minggu.

 ATURAN JADWAL PERKULIAHAN

5/14/2018 Pertemuan_1 Numerik - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/pertemuan1-numerik 4/10

ACUAN : PERATURAN AKADEMIK UNMUS (Revisi Tanggal 13 Mei 2011)BAB V Pasal 25 Tentang PENILAIAN KEMAMPUAN AKADEMIK :

Ayat 4 : Setiap akhir semester penilaian diberi bobot 30% - 60% untuk

hasil ujian akhir semester dan 40% - 70% untuk hasil ujian tengah

semester, kuis, responsi, praktikum, tugas studio dan lain lain. Untuk

mata kuliah ini :

Tugas-tugas = 40 %

Ujian Tengah Semester = 30 %

Ujian Akhir Semester = 30 %

Ayat 6 (Sistem Penilaian sebagai berikut) :

 ATURAN PENILAIAN

Nilai Nilai Huruf Angka Mutu Kategori

80 - 100 A 4 Sangat Baik

70 - 79 B 3 Baik

60 - 69 C 2 Cukup

45 - 59 D 1 Kurang

0 - 44 E 0 Sangat Kurang

5/14/2018 Pertemuan_1 Numerik - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/pertemuan1-numerik 5/10

JADWAL ACARA PERKULIAHANMinggu Pokok Bahasan Materi

1 Pendahuluan Aturan Perkuliahan & Penilaian.

Jadwal Acara Perkuliahan.

Perlunya Metode & Komputasi Numerik.

2 Numerik dan Analitik Pengertian Numerik dan Analitik.

Perbandingan Numerik dan Analitik

3 Galat Pengertian Galat.

Penyebab Terjadinya Galat. Galat Absolut dan Relatif.

4 Pengenalan MATLAB 7.8.0 (R2009a) Matlab Command Window

Matlab Editor 

Instruksi-instruksi Matlab.

5 Penyelesaian Persamaan Linier  Penyelesaian Analitik.

Penyelesaian Numerik.

6 MencariAkar-akar Persamaan Penyelesaian Analitik. Penyelesaian Numerik menggunakan

metode Bisection (Newton Secant

Methode).

7 MencariAkar-akar Persamaan Penyelesaian metode Bisection dengan

Komputasi Numerik.

5/14/2018 Pertemuan_1 Numerik - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/pertemuan1-numerik 6/10

Sambungan JADWAL ACARA PERKULIAHAN«««««

Minggu Pokok Bahasan Materi

8 Ujian Tengah Semester (UTS) Bahan dari pertemuan 1 ± pertemuan 7.

9 Integrasi Numerik Penyelesaian Analitik.

Penyelesaian Numerik menggunakan

metode Persegi Panjang

10 Integrasi Numeris Penyelesaian Numerik menggunakan

metode Trapesium.

11 Penyelesaian Persamaan Differensial Biasa(Ordinary Differential Equation)

Penyelsaian Analitik. Penyelesaian Numerik menggunakan

metode Euler Orde Pertama.

12 Penyelesaian Persamaan Differensial Biasa

(Ordinary Differential Equation)

Penyelesaian Numerik menggunakan

metode Euler Orde Kedua

13 Perhitungan Step-Size untuk Estimasi Galat Estimasi Galat Euler Orde Pertama dan

Orde Kedua.

14 Penyelesaian Numerik pada model Rangkaian

Listrik RLC

Penyelesaian Numerik menggunakan

metode Euler orde Pertama

15 Penyelesaian Numerik pada model Rangkaian

Listrik RLC

Latihan Soal Penyelesaian dengan

Komputasi Numerik.

16 Ujian Akhir Semester (UAS) Bahan seluruh pertemuan.

5/14/2018 Pertemuan_1 Numerik - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/pertemuan1-numerik 7/10

PERLUNYA METODE DAN

KOMPUTASI NUMERIK

1. Apa itu Metode dan Komputasi Numerik ?

Metode dan Komputasi Numerik adalah semua metode penyelesaian

persamaan matematika dengan menggunakan komputer.

2. Mengapa belajar Metode dan Komputasi Numerik ?

© Dalam bidang Teknik, matematika adalah alat yang umum

digunakan untuk analisis maupun pemecahan masalah.© Matematika banyak digunakan untuk memodelkan bentuk fisik dari

suatu peralatan untuk selanjutnya dianalisis.

© Dalam pemodelan matematis sering ditemukan model matematis

yang rumit, sehingga analisis dengan Komputasi Numerik sangat

diperlukan sebagai pendekatan pemecahan masalah tersebut.

© Sesuai perkembangan era IPTEK maka setiap lulusan dalam bidang

Teknik harus lebih mampu dalam penggunaan Komputer dalam

pekerjaannya.

5/14/2018 Pertemuan_1 Numerik - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/pertemuan1-numerik 8/10

Lanjutan PERLUNYA METODE DAN KOMPUTASI NUMERIK«««««

3. Apa hubungannya dengan mata kuliah lain ?

Dengan meningkatnya kemampuan komputasi, maka diharapkan

dapat mempermudah dalam mata kuliah yang menyelesaikan

persoalan berbasis komputer seperti : Analisa Sistem Tenaga I dan II,

Metode Perkiraan Beban dan Tarif Listrik, Penggunaan Komputer 

dalam Sistem Tenaga, Dasar Sistem Kendali dan lain-lain.

4. Bagaimana aplikasinya setelah lulus S1?

© Mampu merancang alat secara matematis.

© Mampu menganalisis persoalan-persoalan keteknika.© Mengoptimasi suatu Proses.

5. Apakah dalam kuliah ini banyak perhitungan ?

© Ya«..!!!

© Namun demikian, metode sudah ada tinggal pemahaman dan

aplikasinya.6. Software apakah yang dipakai ?

© Umumnya menggunakan bahasa pemrograman seperti BASIC,

FORTRAN, DELPHI atau C

© Namun karena penekanannya adalah aplikasi maka yang

digunakan dalam mata kuliah ini adalah Software Aplikasi

MATLAB.

5/14/2018 Pertemuan_1 Numerik - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/pertemuan1-numerik 9/10

BAHAN BACAAN

Akai, Terrence, J., Applied Numerical Methods, John Wiley & Sons, New

 York 1994.

Capra, Metode Numerik (Terjemahan), Erlangga, Jakarta, 1989.

Nakamura, S., Applied Numerical Methods With Software, Prentice HallInternational Inc., New Jersey, 1991.

Mathews, John, H., Numerical Methods for Mathematics, Science, and 

Engineering , Prentice Hall International Inc., New Jersey,

1992,

Triatmodjo, B., Metode Numerik , Beta Offset, Yogyakarta, 2002.

5/14/2018 Pertemuan_1 Numerik - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/pertemuan1-numerik 10/10