proposal bakpao kewirausahaan

Upload: m-sayid-musthafa

Post on 06-Jul-2018

983 views

Category:

Documents


51 download

TRANSCRIPT

  • 8/18/2019 Proposal Bakpao kewirausahaan

    1/9

    BAB I

    1.1 LATAR BELAKANG

    Kebanyakan orang pasti sangat mengenal dengan makanan yang satu

    ini karena rasanya yang nikmat dan keempukan bakpao membuat makanan ini

    digandrungi oleh kebanyakan orang. Sering kali kita lihat banyak yang

    menjajakan bakpao dipinggir jalan. Sudah barang tentu bakpao menjadi salah

    satu favorit resep kue yang perlu untuk dicoba.

    Kue ini belum begitu banyak varian rasa yang ada,sedangkan

     penikmat kue ini juga ingin merasakan varian rasa yang lain. Maka dari itu

    saya ingin membuka usaha dan membuat varian rasa bakpao yang berbeda

    dan lain. Dari usaha yang akan saya buka saya berharap penikmat kue akan

    ketagihan dan menyukainya.

    Bakpao (an!i" 肉 包 , hokkian" bakpao, hanyu pinyin" roubao#

    merupakan makanan tradisional $ionghoa. Dikenal sebagai bakpao di

    %ndonesia karena diserap dari bahasa okkian yang dituturkan mayoritas

    orang $ionghoa di %ndonesia. &ao itu berati 'bungkusan, dan bak itu artinya

    daging, jadi bakpao berarti 'bungkusan (berisi# daging.Bakpao sendiri berarti harfiah adalah bao!i yang berisi daging. &ada

    a)alnya daging yang paling la!im digunakan adalah daging babi. *kan tetapi bao!i sendiri dapat diisi dengan bahan lainnya seperti daging ayam, sayur+

    sayuran, serikaya manis, selai kacang kedelai, kacang a!uki, kacang hijau, dan

    sebagainya, sesuai selera. Bakpao yang berisi daging ayam dinamakan

    kehpao.

    Kulit bakpao dibuat dari adonan tepung terigu diberi ragi untuk 

    mengembangkan adonan, setelah diberikan isian, adonan dibiarkan sampai

    mengembang lalu di kukus sampai matang. ntuk membedakan isi bakpao,

    tanpa daging (vegetarian# basanya di atas bakpao diberi titikan )arna,

    demikian juga dengan isian yang lain diberi tanda )arna yang berbeda+beda.

    &enggemar bakpau sendiri di %ndonesia terbilang cukup banyak. Mulai

    dari anak - anak hingga orang de)asa. amun, tak dapat dipungkiri, karena

     banyak oknum - oknum pedagang nakal yang menambahkan bahan - bahan

  • 8/18/2019 Proposal Bakpao kewirausahaan

    2/9

    tak laim untuk makanan membuat jajanan di %ndonesia banyak yang

     berbahaya bagi kesehatan konsumennya.

    Dengan melihat produk bakpao, maka memberi nama khas unik dan

    tampilan produk yang berbeda, dapat meningkatkan kesan tersendiri dalammasyarakat. Dalam hal ini kami sepakat member nama produk ini dengan

    nama Bakpao /0/0&1.Bakpao /ecepy merupakan bakpao yang sama pada umumnya, namun

    isi bakpao yang berbeda dengan )arna tampilan kulit bakpao inilah yang

    membuat ciri khas tersendiri dalam produk ini. Bakpao /ecepy ini berisi selai

    coklat manis dengan )arna kulit bakpao yang ber)arna merahmuda(pink#.

    $idak sama dengan bakpao pada umumnya yang kebanyakan )arna isi sama

    dengan )arna kulit bakpau tersebut.&enamaan bakpao cecepy sengaja kami namai atas dasar sebuah nama

    unik yang sudah familiar dimasyarakat yang telah popular karena nama

    gabungan tiga artis penyanyi terkenal yaitu 2ulia &eres(2&0#, 3askia 4otic,

    dan *yu $ingting, ketiga artis itulah yang menyebut dirinya sebagai

    /0/0&1(/e)ek + /e)ek appy#.

    *tas 5 dasar pemikiran tersebut, kami ingin membuat sebuah usaha

     jajanan yang sehat dan enak tanpa harus menggunakan bahan - bahan yang

     berbahaya dan bercirikhas unik. Meskipun harganya mahal tetapi kami lebih

    mementingkan kualitas dan kesehatan konsumen.1.2 VISI-MISI

    6.5.6 7isi "

    • Meciptakan suatu makanan yang memiliki kualitas rasa yang enak 

    sehingga mampu menembus dan mencapai hingga ke pasaran secara

    global.

    6.5.5 Misi "

    Kami memberikan kepuasan kepada pelanggan dengan cita rasa kue bakpao yang le!at dan enak untuk dinikmati kapanpun.

    • Kami tetap mengutamakan kulitas rasanya dengan menggunakan

     bahan+bahan yang alami dan tetap menjaga ke higienisannya.

    • Memasarkan kue ini ketempat yang lebih strategis sehingga mudah

    untuk dijangkau.

  • 8/18/2019 Proposal Bakpao kewirausahaan

    3/9

    1.3 TUJUAN & MANFAAT USAHA

    $ujuan 8 Manfaat saha Bakpau /ecepy

    • ntuk memperoleh pendapatan yang bisa di gunakan untuk 

    meringankan beban orang tua

    • ntuk mengembangkan ilmu pengetahuan dalam bidang

     pengolahan makanan

    • Menambah semangat untuk berji)a 0ntrepreneurship

    • Menghasilkan produk fastfood yang mengenyangkan, enak, dan

     praktis

  • 8/18/2019 Proposal Bakpao kewirausahaan

    4/9

    BAB II

    2.1 ASPEK USAHA

    5.6.6 ama saha

     ama usaha ini adalah Bakpau /ecepy. Keunggulan Bakpau ini tanpa

    menggunakan bahan penga)et dan !at - !at kimia berbahaya lainnya serta

    mempunyai nama dan ciri khas unik.

    5.6.5 $empat saha

    Sebelum kami memulai usaha, a)al mula kami menganalisa lokasi penjualan

    di lingkungan sekolah kami sendiri. Selanjutnya kedepannya akan kami

    kembangkan pada lingkup yang lebih luas.

    5.6.9 &emilik saha&enanggung ja)ab proposal pengembangan usaha ini adalah "

    •%mroatul Majidah

    • %ntan 3uhriyah 1ahya

    • Khoirotul Bariyah

    Kami adalah pelajar di SMK 6 Sidayu 4resik. Sekolah kami beralamatkan

    2l. :aya ;adeng Kecamatan Sidayu Kabupaten 4resik, Kode &os gmail.com

    untuk lebih lanjut.

    5.6.? $arget pasar 

    $arget pemasaran usaha kami ini adalah kalangan menengah keba)ah hingga

    keatas. ntuk semua kalangan, baik anak - anak maupun orang de)asa

    terutama peserta didik serta guru dan karya)an sekolah.2.2 PROSES PRODUKSI

  • 8/18/2019 Proposal Bakpao kewirausahaan

    5/9

    2.3 ANALISA SWOT

    6. Strengh (kekuatan#

    Dari usaha kue yang saya lakukan,memiliki beberapa kekutan yangdiantaranya"

    • &roduk kami dalam kulitas rasanya memiliki kualitas yang cukup

    tinggi dan mampu bersaing dipasaran.

    • Kami tetap menjaga ke higienisan dan juga menggunakan dari

     bahan+bahan yang alami dan bakpao ini teksturnya yang lembut dan

    empuk dan tidak berserat sehingga enak untuk dinikmati.

    • arga yang kami ta)arkan kepada para konsumen murah dan

    terjangkau sehingga tidak perlu membutuhkan biaya yang cukup

    mahal untuk menikmatinya.

    • &elayanan yang kami berikan kepada konsumen cukup menjamin

    dalam kepuasannya dan lokasinya cukup strategis sehingga mudah

    untuk dijangkau.

    5. ;eakness ( kelemahan#

    Dari usaha ini juga terdapat beberapa kelemahannya, yaitu"

    • &roduk kami tidak dapat bertahan lama dan hanya mampu sampai

    dalam jangka )aktu yang pendek (beberapa hari#.

    Kami belum begitu banyak dalam memproduksi stock barangnyasehingga sulit untuk dicari.

    • &roses produksi yang masih perorangan sehingga barang yang

    dihasilkan tidak begitu banyak.

    9. @pportunity (peluang#Dari usaha kami ada beberapa peluang usaha, diantaranya"

    • Sebagian kebanyakan orang mengenal dan menyukai kue ini tetapi

     belum begitu banyak toko yang menyediakan kue bakpao dan kami

    akan memperbanyak toko kue bakpao ini ditempat yang cukup

    strategis.

    • Menyediakan varian rasa kue bakpao yang berbeda dan lain dari

    yang sebelumnya dan dapat digemari oleh semua kalangan umum.

    • Kue bakpao ini bukan hanya untuk dinikmati disaat santai tetapi bias

     juga untuk acara+acara tertentu.

  • 8/18/2019 Proposal Bakpao kewirausahaan

    6/9

    ?. $hreat (ancaman#

    • Munculnya pesaing yang akan membuat usaha yang sama seperti ini.

    • &esaing dapat menyaingi dengan menciptakan ide varian rasa yang

     berbeda dan bentuk yang mampu menarik minat banyak pelanggan.

    • &esaing dapat mengungguli kualitas rasanya dari kualitas rasa kue

     bakpao saya ini.

    • &esaing membuat promosi untuk produknya yang lebih gencar dan

    mampu menarik bnyak minat pelanggan.

    • Konsumen juga akan memiliki rasa bosan terhadap produk kami dari

    varian rasa atau bentuknya sehingga mampu mempengaruhi tingkat

     penjualan.

    3.1 ASPEK PEMASARAN

    9.6.6 $arget &asar atau Konsumen

    $arget pemasaran usaha kami ini adalah kalangan menengah keba)ah hingga

    keatas. ntuk semua kalangan, baik anak - anak maupun orang de)asa.

    9.6.5 kuran dan $rend &asar Kami akan selalu berusaha mengukur apa yang sedang trend di konsumen.

    saha kami ini fleksibel dan kamipun mempunyai ide untuk menginovasikan

    usaha kami ini dari rasa hingga bentuk tergantung permintaan konsumen.

    9.6.9 Situasi &ersainganKami menjalankan usaha ini dengan mengutamakan kejujuran meskipun

     persaingan sangat sengit A berat antar pedagang. Kami percaya, dengan

    semakin kami mengembangkan inovasi yang ada, kami pasti mampu bersaing

    secara sehat dengan pedagang lainnya.

    9.6.? Masalah &enetapan arga*pabila harga pasar melambung tinggi dan bahan pokok pembuatan Bakpau

    /ecepy ini juga ikut terinflasi maka kami menggunakan jalur alternatif seperti

     penggunaan bahan yang lebih murah namun tidak mengubah citarasa dan

  • 8/18/2019 Proposal Bakpao kewirausahaan

    7/9

    kualitas Bakpau /ecepy. Seperti misalnya bila tepung terigu naik kami akan

    menggantinya dengan tepung ubi dan sebagainya.

    9.6.= &eriklanan dan &romosi

    Karena bisnis kami dijalankan oleh pelajar, maka cara mempromosikannya

    dapat dengan media cetak dengan slogan - slogan dan penampilan yang

    menarik seperti media brosur, pamflet, dan poster. Dan dengan mengadakan

    event - event menarik pada )aktu tertentu seperti bila konsumen dapat

    menghabiskan bakpau sebanyak 5 buah maka kami tidak akan menarik biaya

    sepeserpun, dan berbagai macam inovasi lainnya.

    9.6.< *nalisa Cokasi

    Sebelum kami memulai usaha, a)al mula kami menganalisa lokasi penjualan

    yang startegis. Dimulai dari lingkungan sekolah atau pendidikan hingga

     banyaknya minat penggemar bakpau dilingkungan tersebut.

    9.6. *spek ManajemenDalam memanajemen usaha ini, kami membagi tugas sebagai berikut.

    • %ntan 3uhriyah 1ahya, penjualan usahanya

    • Khoirotul Bariyah, penanggung ja)ab pemasaran produk 

    • %mroatul Majidah., pembuat produk tersebut

    9.6.E 2am @perasi sahasaha ini beroperasi mulai tiga sesi yaitu sesi pertama saat pelajaran belum

    dimulai atau sekolah belum masuk, pukul

  • 8/18/2019 Proposal Bakpao kewirausahaan

    8/9

  • 8/18/2019 Proposal Bakpao kewirausahaan

    9/9

    P"!#$#%

      Demikian &roposal &engembangan saha 'Bakpau /ecepy ini kami buat.

    Semoga dengan adanya proposal ini kami berharap ada investor yang mau

    mena)arkan dana kepada kami secara serius.

    ntuk persetujuan antara kami dengan investor dapat di pertimbangkan bersama saat

     presentasi proposal kami ini dengan calon - calon investor.

    *tas perhatiannya kami ucapkan terima kasih.