proposal kegiatan -...

15
KEMENTERIAN KESEHATAN R.I. BADAN PENGEMBANGAN DAN PEMBERDAYAAN SUMBER DAYA MANUSIA KESEHATAN POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES YOGYAKARTA Jl.TatabumiNo. 3, Banyuraden, Gamping, Sleman DI YogyakartaTelp./Fax (0274)617601 Website: http://www.poltekkesjogja.ac.id Email:[email protected] PROPOSAL KEGIATAN

Upload: vunguyet

Post on 17-Feb-2018

260 views

Category:

Documents


4 download

TRANSCRIPT

KEMENTERIAN KESEHATAN R.I. BADAN PENGEMBANGAN DAN PEMBERDAYAAN

SUMBER DAYA MANUSIA KESEHATAN POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES YOGYAKARTA

Jl.TatabumiNo. 3, Banyuraden, Gamping, Sleman DI YogyakartaTelp./Fax (0274)617601 Website: http://www.poltekkesjogja.ac.id Email:[email protected]

PROPOSAL KEGIATAN

KEMENTERIAN KESEHATAN R.I. BADAN PENGEMBANGAN DAN PEMBERDAYAAN

SUMBER DAYA MANUSIA KESEHATAN POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES YOGYAKARTA

Jl.TatabumiNo. 3, Banyuraden, Gamping, Sleman DI YogyakartaTelp./Fax (0274)617601 Website: http://www.poltekkesjogja.ac.id Email:[email protected]

KATA PENGANTAR

Puji syukur kami panjatkan kepada Allah SWT Yang Maha Pengasih lagi

Maha Penyayang atas segala ridho-Nya lah kami dapat menyelesaikan proposal

kegiatan Lomba Cerdas Cermat Kebidanan Nasional Tahun 2017 dengan tema

“Valuable Investment Education Midwifery For The Golden Era”

Sebuah kesempurnaan tentunya sulit ditemukan, kami selaku penyusun

proposal ini tentunya tak luput dari kesalahan, kami sangat mengharapkan kritik dan

saran yang dapat memotivasi menuju ke arah perbaikan.

Ucapan terimakasih dan penghargaan kepada pihak-pihak yang telah

membantu dan berkontribusi dalam pelaksanaan kegiatan ini. Kami mohon maaf atas

segala kekurangan dan kesalahan sebagai panitia penyelenggara.

Yogyakarta, 17 Juli 2017

Panitia

PROPOSAL KEGIATAN

KEMENTERIAN KESEHATAN R.I. BADAN PENGEMBANGAN DAN PEMBERDAYAAN

SUMBER DAYA MANUSIA KESEHATAN POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES YOGYAKARTA

Jl.TatabumiNo. 3, Banyuraden, Gamping, Sleman DI YogyakartaTelp./Fax (0274)617601 Website: http://www.poltekkesjogja.ac.id Email:[email protected]

KATA PENGANTAR

Puji syukur kami panjatkan kepada Allah SWT Yang Maha Pengasih lagi

Maha Penyayang atas segala ridho-Nya lah kami dapat menyelesaikan proposal

kegiatan Lomba Cerdas Cermat Kebidanan Nasional Tahun 2017 dengan tema

“Valuable Investment Education Midwifery For The Golden Era”

Sebuah kesempurnaan tentunya sulit ditemukan, kami selaku penyusun

proposal ini tentunya tak luput dari kesalahan, kami sangat mengharapkan kritik dan

saran yang dapat memotivasi menuju ke arah perbaikan.

Ucapan terimakasih dan penghargaan kepada pihak-pihak yang telah

membantu dan berkontribusi dalam pelaksanaan kegiatan ini. Kami mohon maaf atas

segala kekurangan dan kesalahan sebagai panitia penyelenggara.

Yogyakarta, 22 Mei 2017

Panitia

KEMENTERIAN KESEHATAN R.I. BADAN PENGEMBANGAN DAN PEMBERDAYAAN

SUMBER DAYA MANUSIA KESEHATAN POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES YOGYAKARTA

Jl.TatabumiNo. 3, Banyuraden, Gamping, Sleman DI YogyakartaTelp./Fax (0274)617601 Website: http://www.poltekkesjogja.ac.id Email:[email protected]

BAB I

PENDAHULUAN

A. LATAR BELAKANG

Mahasiswi kebidanan adalah seseorang yang menempuh pendidikan

kebidanan di perguruan tinggi, baik di universitas, politeknik, sekolah tinggi atau

akademi kebidanan. Sebagai mahasiswi kebidanan dituntut untuk memahami dan

menguasai ilmu kebidanan baik dalam bentuk teori maupun dalam praktik kebidanan.

Untuk menjadi bidan masa depan yang profesional dan berkualitas dalam

memberikan pelayanan kesehatan di Indonesia, maka mahasiswi kebidanan harus

kompeten dalam bidangnya serta diharapkan dapat bersaing diera globalisasi. Hal ini

dapat diwujudkan dengan terus mengasah intelektual untuk mengembangkan prestasi

serta mengasah keterampilan yang mutlak harus dimiliki oleh bidan.

Dalam upaya ikut serta mewujudkan bidan yang berprestasi maka Himpunan

Mahasiwa Jurusan Kebidanan bersama Badan Eksekutuif Mahasiswa Poltekkes

Kemenkes Yogyakarta akan mengadakan suatu kompetisi yang menjadi tolok ukur

pendidikan kebidanan di tingkat nasional dan dapat menumbuhkan semangat

persaingan intelektual yang sehat antar mahasiswi kebidanan dalam kegiatan

LombaCerdas Cermat (LCC) Kebidanan Tahun 2017 Tingkat Nasional.

KEMENTERIAN KESEHATAN R.I. BADAN PENGEMBANGAN DAN PEMBERDAYAAN

SUMBER DAYA MANUSIA KESEHATAN POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES YOGYAKARTA

Jl.TatabumiNo. 3, Banyuraden, Gamping, Sleman DI YogyakartaTelp./Fax (0274)617601 Website: http://www.poltekkesjogja.ac.id Email:[email protected]

B. DASAR HUKUM

1. Undang-Undang No. 12 tahun 2012 tentang Pendidikan Tinggi

(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2012 Nomor 158,

Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5336);

2. Peraturan Pemerintah No. 4 Tahun 2014 tentang Penyelenggaraan

Pendidikan Tinggi dan Pengelolaan Perguruan Tinggi (Lembaran Negara

Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 16, Tambahan Lembaran Negara

Republik Indonesia Nomor 5500);

3. Keputusan Menteri Kesehatan RI Nomor: KP.04.04.3.I.A.256 tanggal 21

April 2014 tentang Pengangkatan, Pemindahan dan Pemberhentian Dalam

dan dari Jabatan Direktur Politeknik Kesehatan di Lingkungan

Kementerian Kesehatan.

4. Keputusan Menteri Kesehatan RI Nomor: HK.02.03/.2/06284/2014

tanggal 23 April 2014 tentang Perubahan Ketiga Atas Peraturan Menteri

Kesehatan Republik Indonesia Nomor HK.03.05/I.2/03086/2012 tentang

Petunjuk Organisasi dan Tatalaksana Politeknik Kesehatan Kementerian

Kesehatan.

5. Surat Keputusan Mendikbud Nomor. 155/U/1998 tentang Pedoman

Umum Organisasi Kemahasiswaan Perguruan Tinggi;

6. Surat Keputusan Dirjen Dikti Depdiknas No. 26/Dikti/Kep/2002 tanggal

5 Juni 2002 tentang Pelarangan Organisasi Ekstra Kampus atau Partai

Politik dalam Kehidupan Kampus.

7. Keputusan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan RI Nomor 355/E/O/2012

tanggal 10 Oktober 2012 tentang Alih Bina Penyelenggaraan Program

Studi Pada Politeknik Kesehatan Kementerian Kesehatan dari

KEMENTERIAN KESEHATAN R.I. BADAN PENGEMBANGAN DAN PEMBERDAYAAN

SUMBER DAYA MANUSIA KESEHATAN POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES YOGYAKARTA

Jl.TatabumiNo. 3, Banyuraden, Gamping, Sleman DI YogyakartaTelp./Fax (0274)617601 Website: http://www.poltekkesjogja.ac.id Email:[email protected]

Kementerian Kesehatan kepada Kementerian Pendidikan dan

Kebudayaan.

8. Daftar Isian Penggunaan Anggaran Poltekkes Kemenkes Yogyakarta

tahun 2017.

9. SK Direktur HK.03.05/1.3/6503/2016 tentang penetapan pengurus

Himpunan Mahasiswa Jurusan (HMJ) di lingkungan Politeknik

Kesehatan Kemenkes Yogyakarta.

C. TUJUAN KEGIATAN

1. Mengukur wawasan ilmu kebidanan yang dimiliki oleh mahasiswi

kebidanan antar institusi kebidanan secara nasional

2. Menciptakan daya saing yang sehat antar mahasiswi kebidanan

3. Menjalin silaturahmi antar institusi kebidanan sehingga terbina

kerjasama, persahabatan dan persaingan yang sehat.

KEMENTERIAN KESEHATAN R.I. BADAN PENGEMBANGAN DAN PEMBERDAYAAN

SUMBER DAYA MANUSIA KESEHATAN POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES YOGYAKARTA

Jl.TatabumiNo. 3, Banyuraden, Gamping, Sleman DI YogyakartaTelp./Fax (0274)617601 Website: http://www.poltekkesjogja.ac.id Email:[email protected]

BAB II

PELAKSANAAN KEGIATAN

A. NAMA KEGIATAN

Nama kegiatan ini adalah “Lomba Cerdas Cermat Kebidanan Nasional

Tahun 2017”

B. TEMA KEGIATAN

Kegiatanini bertemakan “Valuable Investment Education Midwifery for the

Golden Era”

C. PESERTA KEGIATAN

Peserta kegiatan Lomba Cerdas Cermat Kebidanan Nasional Tahun 2017

adalah mahasiswi Jurusan Kebidanan program studi D-III, D-IV, dan S1

Kebidanan di Indonesia

D. WAKTU DAN TEMPAT PALAKSANAAN

Kegiatan ini akan dilaksanakan pada:

Hari/tanggal : Kamis-Sabtu, 5-7 Oktober 2017

Waktu : 08.00 WIB s.d selesai

Tempat : Hotel Sahid Rich Yogyakarta

E. BIAYA PENDAFTARAN

Biaya pendaftaran peserta/dosen pembimbing kegiatan Lomba Cerdas Cermat

Kebidanan Nasional Tahun 2017 adalah sebesar Rp 1.500.000,00 per orang

KEMENTERIAN KESEHATAN R.I. BADAN PENGEMBANGAN DAN PEMBERDAYAAN

SUMBER DAYA MANUSIA KESEHATAN POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES YOGYAKARTA

Jl.TatabumiNo. 3, Banyuraden, Gamping, Sleman DI YogyakartaTelp./Fax (0274)617601 Website: http://www.poltekkesjogja.ac.id Email:[email protected]

F. FASILITAS PESERTA

Peserta dan dosen pembimbing akan mendapatkan fasilitas meliputi:

1. Penginapan di Hotel Sahid Rich selama 2 malam

2. Ruang pelaksanaan pembukaan, kegiatan lomba cerdas cermat, dan

penutupan di hotel

3. Makan dan snack selama kegiatan

4. Sertifikat untuk peserta dan dosen pembimbing

5. Kaos LCC untuk peserta dan dosen pembimbing

6. LCC kit

7. Cinderamata untuk institusi

8. Transpotasi peserta dari dan ke Bandara Adisucipto, Stasiun

Lempuyangan, atau Stasiun Tugu

9. City tour

G. SUSUNAN PANITIA

(Terlampir)

H. SUSUNAN ACARA

(Terlampir)

KEMENTERIAN KESEHATAN R.I. BADAN PENGEMBANGAN DAN PEMBERDAYAAN

SUMBER DAYA MANUSIA KESEHATAN POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES YOGYAKARTA

Jl.TatabumiNo. 3, Banyuraden, Gamping, Sleman DI YogyakartaTelp./Fax (0274)617601 Website: http://www.poltekkesjogja.ac.id Email:[email protected]

BAB III

PENUTUP

Bermula dari tujuan mulia untuk meningkatkan nilai kebidanan dan sumber

daya kebidanan di kancah dunia kesehatan, maka terbentuklah kegiatan LCC ini.

Keberhasilan sebuah acara yang dilandasi semangat dan doa tentunya didapatkan dari

kontribusi dari semua pihak baik dalam bentuk dukungan moril maupun bentuk

partisipasi aktif pada kegiatan ini.

Tanpa adanya doa dan dukungan dari semua pihak tentunya acara tidak dapat

berlangsung dengan baik, terutama kunci sukses dari sebuah acara adalah ridho Allah

SWT. Semoga kegiatan ini bermanfaat khususnya bagi mahasiswi kebidanan tingkat

nasional sesuai apa yang sama-sama kita harapkan.

KEMENTERIAN KESEHATAN R.I. BADAN PENGEMBANGAN DAN PEMBERDAYAAN

SUMBER DAYA MANUSIA KESEHATAN POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES YOGYAKARTA

Jl.TatabumiNo. 3, Banyuraden, Gamping, Sleman DI YogyakartaTelp./Fax (0274)617601 Website: http://www.poltekkesjogja.ac.id Email:[email protected]

Lampiran 1

SUSUNAN PANITIA

LOMBA CERDAS CERMAT KEBIDANAN NASIONAL TAHUN 2017

POLTEKKES KEMENKES YOGYAKARTA

Pelindung : Direktur Poltekkes Kemenkes Yogyakarta

Penasihat : Sari Hastuti, S.Si.T, MPH. (Pembantu Direktur III)

Pembina : Abdul Majid, S.Kep, Ners, M.Kep (Kepala Urusan

Kemahasiswaan)

Pembimbing : 1. Dyah Noviawati Setya Arum, M.Keb (Ketua Jurusan

Kebidanan)

2. Dr.Yuni Kusmiyati, SST., MPH (Sekretaris Jurusan

Kebidanan)

Penanggung Jawab : Yuni Apriliani

Holfia Aningrum

Keperawatan

Kebidanan

Ketua : Suci Nur Cahyani Kebidanan

Wakil Ketua : Anisa Diyah Utami Kebidanan

Sekretaris : Regita Cita Puspitasari

Nansa Puspa Nor R

Kebidanan

Kebidanan

Bendahara : Laksmi Fitri Rahmawati

Winda Pramudita

Monica Kristanti

Kebidanan

Kebidanan

Kebidanan

Sie Acara : Wafi Nur Muslihatun, S.SiT.

M.Kes (Epid)

Dwiana Estiwidani, SST., MPH

Erryna Santi Wijayantika*

Dosen Kebidanan

Dosen Kebidanan

Kebidanan

KEMENTERIAN KESEHATAN R.I. BADAN PENGEMBANGAN DAN PEMBERDAYAAN

SUMBER DAYA MANUSIA KESEHATAN POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES YOGYAKARTA

Jl.TatabumiNo. 3, Banyuraden, Gamping, Sleman DI YogyakartaTelp./Fax (0274)617601 Website: http://www.poltekkesjogja.ac.id Email:[email protected]

Arumti Novela Putri

Maryam Khoirotun Chisan

Naila Lutviaisa

Arinda Dewita Nurfadillah

Isnasari Berlianti Zulkarnaen

Evita Nur Cahyani

Kebidanan

Kebidanan

Kebidanan

Kesehatan Lingkungan

Kebidanan

Kebidanan

Sie Humas

Sie Penyusunan

Reviewer dan

Koreksi Soal

:

:

Yuliantisari R, S.SiT., M.Keb

Ana Kurniati, M.Keb

Jeannira Widny P*

Zuhalnie Yunita Ratri

Ummi Dyah

Indah Septiyasani

Gaulisa Risdaryani

Reza Monica Putri

Sepsiana Puspitasari

Elvanita Lia Yuliantini

Dita Octaviani

Rika Sulistya Ningrum

Yuliasti Eka P, SST., MPH

Tri Maryani, SST., M.Kes

Nunung Tri Astuti*

Hanura Ayu W

Diana Okta

Husna Nafiah

Dosen Kebidanan

Dosen Kebidanan

Kebidanan

Kebidanan

Kebidanan

Kebidanan

Kebidanan

Kesehatan Lingkungan

Kebidanan

Kebidanan

Keperawatan

Kesehatan Lingkungan

Dosen Kebidanan

Dosen Kebidanan

Kebidanan

Kebidanan

Kebidanan

Kebidanan

KEMENTERIAN KESEHATAN R.I. BADAN PENGEMBANGAN DAN PEMBERDAYAAN

SUMBER DAYA MANUSIA KESEHATAN POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES YOGYAKARTA

Jl.TatabumiNo. 3, Banyuraden, Gamping, Sleman DI YogyakartaTelp./Fax (0274)617601 Website: http://www.poltekkesjogja.ac.id Email:[email protected]

Sie Pubdekdok : Mina Yumei Santi, SST.,

M.Kes

Yuliana Sinta A*

Annisa Fitri Akmal

Yasti Vianita

RrUmmi Suaidah

Nur Mustika Aji Nugroho

Niken Anggraini Sri Saputri

Rizky Daffa Putra C

Etika Putri Nugraheni

Devika Zan Zabila

Dosen Kebidanan

Kebidanan

Kebidanan

Kebidanan

Kebidanan

Keperawatan

Keperawatan

Kesehatan Lingkungan

Gizi

Gizi

Sie Konsumsi : Nur Djanah, SST., M.Kes

Atikah Trisna Sari*

Wahdati Humairoh

Putih Piara S

RizkiDwiGusmawanti

IsmiFitriani

Risna Fatimah

RistantiMulyandari

Dosen Kebidanan

Kebidanan

Kebidanan

Kebidanan

Kesehatan Lingkungan

Keperawatan

Gizi

Keperawatan

Sie Perlengkapan : Dian Trisnasari, SST

. Laila Latifatur Rodziah*

Rafika Ramadhani

Ade Erma Zuliana

SeraAdhe Anantigas Timor

Agus Renaldi

Muhammad Naufal Zain

Dosen Kebidanan

Kebidanan

Kebidanan

Kebidanan

Keperawatan

Keperawatan

Keperawatan

KEMENTERIAN KESEHATAN R.I. BADAN PENGEMBANGAN DAN PEMBERDAYAAN

SUMBER DAYA MANUSIA KESEHATAN POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES YOGYAKARTA

Jl.TatabumiNo. 3, Banyuraden, Gamping, Sleman DI YogyakartaTelp./Fax (0274)617601 Website: http://www.poltekkesjogja.ac.id Email:[email protected]

Ilham Radiaturrahman

Muhammad Aziz

Kesehatan Lingkungan

Kesehatan Lingkungan

Sie Sponsor : Anita Rahmawati, S.SiT., MPH

Dita Puspita Sari*

Lucia Devi P

Suci Hidayatul Munfaridah

Rindang Ayuingtyas

Ni Made Windari Pratiwi Nuril

F. Lamawatu

Tiara Valentina

Dosen Kebidanan

Kebidanan

Kebidanan

Analis Kesehatan

Keperawatan

Analis Kesehatan

Keperawatan Gigi

Kebidanan

Sie Pendaftaran : Dwika Suryaningdyah, SST

Annisa Apriarti N H*

Caesar Nur Handayani

Lestari

Mega Hafidha

Dosen Kebidanan

Kebidanan

Kebidanan

Kebidanan

Kebidanan

Sie Transportasi :

Kirana Dewi Pertiwi, SST

Qori Maghfira Kharisa*

Chatrine Aprilia H

Ria Arsitasari

Gani Erisandi Yojanvia

Muhammad Nabil H

Fadillah Rizki Nurul W

Muhammad Dwi Nanda

Dosen Kebidanan

Kebidanan

Kebidanan

Kebidanan

Gizi

Gizi

Analis Kesehatan

Keperawatan Gigi

*) Koordinator

KEMENTERIAN KESEHATAN R.I. BADAN PENGEMBANGAN DAN PEMBERDAYAAN

SUMBER DAYA MANUSIA KESEHATAN POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES YOGYAKARTA

Jl.TatabumiNo. 3, Banyuraden, Gamping, Sleman DI YogyakartaTelp./Fax (0274)617601 Website: http://www.poltekkesjogja.ac.id Email:[email protected]

Lampiran 2

SUSUNAN ACARA

LOMBA CERDAS CERMAT KEBIDANAN NASIONAL TAHUN 2017

POLTEKKES KEMENKES YOGYAKARTA

HARI/TANGGAL WAKTU KETERANGAN

Kamis, 5 Oktober 2017

12.00-17.00 WIB Check in dan registrasi peserta 18.00-19.00 WIB Ramah tamah dan makan malam 19.00-19.20 WIB Pembukaan 19.20-19.25 WIB Menyanyikan Lagu Indonesia Raya 19.25-19.30 WIB Laporan Ketua Panitia

19.30-19.40 WIB Sambutan Direktur Poltekkes Kemenkes Yogyakarta

19.40-19.50 WIB Sambutan Ketua PP IBI

19.50-20.00 WIB Sambutan Kepala Badan PPSDM Kemenkes RI sekaligus membuka acara LCC Kebidanan Nasional 2017

20.00-20.05 WIB Doa 20.05-20.10 WIB Penutup 20.10-20.40 WIB Technical Meeting Mekanisme Perlombaan 20.40-21.30 WIB Hiburan

Jumat, 6 Oktober 2017

07.00-08.00 WIB Registrasi peserta 08.00-08.05 WIB Pembukaan 08.05-08.15 WIB Penjelasan tata tertib Babak Penyisihan 08.15-09.45 WIB Babak Penyisihan 09.45-10.15 WIB Pengoreksian Babak Penyisihan 10.15-10.25 WIB Pengumuman Babak Penyisihan 10.25-10.30 WIB Penjelasan tata tertib Babak Semi Final 10.30-11.15 WIB Babak Semi Final 11.15-11.45 WIB Pengoreksian Babak Semi Final 11.45-12.00 WIB Pengumuman Semi Final

KEMENTERIAN KESEHATAN R.I. BADAN PENGEMBANGAN DAN PEMBERDAYAAN

SUMBER DAYA MANUSIA KESEHATAN POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES YOGYAKARTA

Jl.TatabumiNo. 3, Banyuraden, Gamping, Sleman DI YogyakartaTelp./Fax (0274)617601 Website: http://www.poltekkesjogja.ac.id Email:[email protected]

12.00-13.00 WIB ISHOMA 13.00-13.10 WIB Pengenalan dan pembacaan CV juri dan

master of quiz 13.10-13.20 WIB Penandatanganan pakta integritas juri 13.20-13.30 WIB Penjelasan Babak Final 13.30-15.00 WIB Babak Final 15.00-15.10 WIB Pengumuman kejuaraan 15.10-15.20 WIB Penyerahan Tropi Kejuaraan 15.20-15.30 WIB Sesi foto bersama 15.30-16.00 WIB Penutupan

Sabtu, 7 Oktober 2017

08.00-09.00 WIB Registrasi ulang dan check out hotel

09.00-12.00 WIB City Tour ke Benteng Vredenburg dan Malioboro

12.00-13.00 WIB ISHOMA

13.00-14.00 WIB Pengantaran peserta menuju bandra dan stasiun

*Jadwal lomba dapat berubah apabila terjadi Babak Seri