proposaldelegasi

Upload: muchlas-pranata

Post on 16-Jul-2015

73 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

CONTACT PERSONPenanggung Jawab PRESIDEN AMSA BRAWIJAYA Nama Alamat Telepon E-mailKoordinator Project

: Agvita Mundhisari : Jalan sumbersari 254 Malang : 085735543202 : [email protected]

Project CoordinatorNama : Ervan Adhiwiyana K

Alamat Telepon E-mailProject Officer

: Jalan sarangan atas 38 Malang : 08980003404 : [email protected]

Untuk Kelengkapan Registrasi Liaison Officers Coordinator : Nama Telepon Alamat E-mail : Anggadha Yuniarko Saputra : 085646600277 : Jalan danau toba E1/30 Malang : [email protected]

TABLE OF CONTENTSSummary Fact Sheet Background Title of Event Goals and Objectives Times and Places Participants Budget Outline Closing Evaluation Authority Sheet Schedule Event Organizer Organizers Profile

SUMMARY FACT SHEETProject Title AMSA DETECTION 2012 (AMSA Debate Competition 2012) - Debate competition - Keynote lecture - Aksi penyuluhan Profesi Medis Jumat-Minggu, 24-26 Februari 2012 FKUB SMA Malang Jatim Park 1 Hotel Malang [email protected] Rp 173.907.000,00 190 Mahasiswa Kedokteran dari seluruh Fakultas Kedokteran seIndonesia yang tercatat sebagai anggota AMSA 1. Menyalurkan bakat, minat, serta ilmu pengetahuan anggota AMSA Indonesia dalam hal debat dan dalam konteks ilmu kedokteran 2. Meningkatkan pengetahuan anggota AMSA Indonesia di bidang kedokteran khususnya dalam hal kedokteran preventif 3. Meningkatkan skill anggota AMSA Indonesia dalam softskill dan berpikir kritis 4. Meningkatkan kepedulian mahasiswa terhadap masalah Preventive Medicine dan perkembangan ilmu terbaru di bidang Preventive Medicine 5. Membangun komitmen calon tenaga kesehatan masa depan dalam menginisiasi Preventive Medicine 1. Seluruh anggota AMSA Indonesia semakin sadar akan perannya untuk menginisiasi Preventive Medicine bagi masyarakat Indonesia umumnya dan masyarakat sekitar khususnya. 2. Meningkatkan Expected outcomes nama baik Fakultas Kedokteran Universitas

Category Sector Period Location E-mail Budget Participants

Goals

Brawijaya di tingkat nasional serta menjalin komunikasi dan kerja sama yang baik antarmahasiswa kedokteran dalam lingkup AMSA Nasional 3. Dapat meningkatkan eksistensi AMSA Brawijaya di ranah nasional Meningkatkan derajat kesehatan seluruh masyarakat Indonesia pada umumnya seiring dengan usaha Preventive Medicine

Organizer

AMSA (ASIAN MEDICAL STUDENTS ASSOCIATION) BRAWIJAYA Fakultas Kedokteran Universitas Brawijaya Malang, Jawa timur

Account

Bank BCA cabang Malang a.n. Ghaida Ramadhania Maghfirah 3850444667

BACKGROUNDAsian Medical Students Association for Indonesia (AMSA INA) memiliki program kerja tahunan yang bernama National Action Event (NAE). Acara ini dihadiri oleh delegasi-delegasi dari berbagai universitas di Indonesia. Berdasarkan Rapat Kerja Nasional (RAKERNAS) AMSA INA 2011 di Universitas Airlangga, Fakultas Kedokteran Universitas Brawijaya telah memenangkan tenderisasi pelaksana NAE dan mendapatkan kesempatan untuk menjadi tuan rumah dalam melaksanakan program tersebut. Program ini kami susun dan kami rangkai dalam sebuah nama baru yaitu AMSA DETECTION 2012 (AMSA Debate Competition 2012) yang telah disetujui pada saat RAKERNAS AMSA INA 2011. Acara utama dari kegiatan ini adalah lomba debat, keynote lecture, serta aksi penyuluhan. Tema umum dari AMSA DETECTION 2012 adalah Preventive Medicine as Key Strategies to Enhance the Society Health. Pada era globalisasi saat ini, kedokteran preventif menjadi isu yang sangat penting bagi masyarakat dunia. Di saat teknologi semakin maju, penyakit pun turut berkembang dengan pesat disertai berbagai komplikasinya yang semakin rumit. Karena itu, upaya prevensi sangat dibutuhkan demi mencegah penyakit menjadi semakin progresif dan complicated. Keputusan terletak pada

tenaga kesehatan, seberapa baik mereka mampu memberikan health education pada masyarakat terkait pentingnya upaya pencegahan penyakit. Karena itu, melalui AMSA DETECTION 2012, kami berharap agar tenaga kesehatan di Indonesia lebih termotivasi untuk belajar menjadi tenaga kesehatan yang mampu memberikan edukasi pada masyarakat terkait pentingnya upaya pencegahan penyakit. Dengan topik yang kami angkat saat ini, kami berharap dalam lima sampai sepuluh tahun ke depan tenaga kesehatan lebih aware terhadap kedokteran preventif, serta dapat memberikan

sumbangsihnya di bidang kedokteran preventif, baik berupa riset maupun kampanye kesehatan. Kami juga berharap tenaga kesehatan saat itu, mampu berperan aktif mencerdaskan masyarakat mengenai pentingnya tindakan prevensi pada umumnya. Debate Competition yang diadakan AMSA DETECTION 2012 sendiri merupakan upaya dari AMSA untuk melatih mahasiswa kedokteran berpikir kritis dan logis. Debat merupakan suatu upaya formal dalam mengungkapkan dan mengkomunikasikan argumen secara lebih atraktif dan interaktif. Dalam lomba debat, peserta diajak untuk memberikan argumen maupun mengkritisi isu-isu global saat ini. Harapannya, sebagai calon tenaga kesehatan, seorang mahsiswa telah mampu memberikan solusi dimulai dari hal yang paling sederhana terlebih dahulu. Ajang debate competition dalam AMSA DETECTION 2012 ini diharapkan mampu memberikan tantangan tersendiri bagi mahasiswa kesehatan yang senantiasa dituntut untuk berpikir kritis dalam kehidupan masyarakat.

TITLE OF EVENTAMSA DETECTION 2012 (AMSA Debate Competition 2012)

GOALS AND OBJECTIVES1. Menyalurkan bakat, minat, serta ilmu pengetahuan anggota AMSA Indonesia dalam hal debat dan dalam konteks ilmu kedokteran 2. Meningkatkan pengetahuan anggota AMSA Indonesia di bidang kedokteran khususnya dalam hal kedokteran preventif 3. Meningkatkan skill anggota AMSA Indonesia dalam softskill dan berpikir kritis 4. Meningkatkan kepedulian mahasiswa terhadap masalah Preventive Medicine dan perkembangan ilmu terbaru di bidang Preventive Medicine 5. Membangun komitmen calon tenaga kesehatan masa depan dalam menginisiasi Preventive Medicine

TIMES AND PLACESWaktu Tempat : Jumat-Minggu, 24-26 Februari 2012 : FKUB, SMA Malang, Jatim Park 1, Hotel Malang

PARTICIPANT190 Mahasiswa Kedokteran dari seluruh Fakultas Kedokteran se-Indonesia yang tercatat sebagai anggota AMSA

BUDGET OUTLINEKeterangan Pengeluaran Total Sie Kestari Kertas F4 5 rim Tinta Printer 4 botol Penjilidan Proposal Internal 3 bendel Penjilidan Proposal Sponsorship 25 bendel Penjilidan LPJ internal 5 bendel Penjilidan LPJ Sponsorship 25 bendel Fotokopi Proposal Internal 3 bendel x 20 halaman Fotokopi LPJ internal 5 bendel x 50 lembar Buku Tamu I buah Buku Materi 190 buah Stempel 1 buah Seminar Kit - Bolpoin 16 dos - Map 190 buah - Tas 190 buah - Block Note 190 buah - Handout Materi 190x10 Sertifikat 300 lembar Nametag 285 buah Tali Nametag 3 pack Plastik Nametag 3 pack Spidol Marker 2 buah Isi Staples 3 dos kecil Lem 2 buah Total Sie Konsumsi Konsumsi Welcome Party Jumlah (Rupiah) 30.000,00 35.000,00 3.000,00 Total (Rupiah) 5.930.000,00 150.000,00 140.000,00 9.000,00

6.000,00

150.000,00

3.000,00 6.000,00 200,00 200,00 15.000,00 5.000,00 35.000,00 12.000,00 1.200,00 5.000,00 4.000,00 200,00

15.000,00 150.000,00 12.000,00 50.000,00 15.000,00 950.000,00 35.000,00 192.000,00 228.000,00 950.000,00 760.000,00 380.000,00

3.000,00 500,00 40.000,00 40.000,00 5.000,00 2.000,00 1.500,00

1.200.000,00 142.500,00 120.000,00 120.000,00 10.000,00 6.000,00 3.000,00 43.850.000,00 4.650.000,00

30.000,00

155 peserta 77 panitia Nasi Kotak 2 kali makan 190 peserta 77 panitia Coffe Break 4 kali x 190 orang Konsumsi Farewell Party 170 peserta 77 panitia Air Mineral 30 dos Total Sie Pensi Megaphone 3 hari LCD 3 hari Sound System 3 hari HT (digital) 10 buah x 3 hari Dekorasi welcome party Sewa Gedung Widyaloka 1 hari Total Sie Transakom Penginapan 190 peserta + 20 Panitia x 2 hari Sewa Bus 2 bus x 2 hari BBM Pra Acara 8 mobil BBM Saat Acara 8 mobil x 3 hari Total Sie Humas Biaya Telekomunikasi 6 orang Total Sie Danus Modal Usaha Biaya Telekomunikasi 9 orang Total Sie LO Biaya Telekomunikasi 20 orang BBM Saat Acara 20 Mobil Total Sie PDM Spanduk kegiatan ukuran 1x5m 5 buah Stiker kegiatan 100 buah Poster publikasi 50 buah Pin acara 200 buah CD 25 buah Kaos panitia 77 buah Total Sie Acara Cetak rundown dan kronologi

5.000,00 8.000,00 5.000,00 4.000,00 175.000,00 5.000,00 15.000,00

385.000,00 1.520.000,00 385.000,00 3.400.000,00 29.750.000,00 385.000,00 450.000,00 6.075.000,00 150.000,00 525.000,00 300.000,00 600.000,00 3.000.000,00 1.500.000,00 74.000.000,00 63.000.000,00

50.000,00 175.000,00 100.000,00 20.000,00 3.000.000,00 1.500.000,00

150.000,00

2.500.000,00 50.000,00 25.000,00

10.000.000,00 400.000,00 600.000,00 600.000,00 600.000,00 2.243.000,00 2.000.000,00 243.000,00 1.560.000,00 560.000,00 1.000.000,00 5.775.000 400.000,00 200.000,00 200.000,00 1.000.000,00 125.000,00 3.850,000.00 33.874.000,00 27.000,00

100.000,00

2.000.000,00 27.000,00

28.000,00 50.000,00

80.000,00 2.000,00 4.000,00 5.000,00 5.000,00 50.000,00

600,00

15 x 3 Fotokopi rundown dan kronologi 15 x 18 Fee Performance welcome party Souvenir 4 (3 juri + 1 lecturer+ acara social) Hadiah Biaya cadangan obat City tour 220 orang Dokter 2 orang Juri Juri babak penyisihan 22 orang Juri semifinal & final 3 orang Rekapitulasi Pengeluaran Sie Kestari Sie Konsumsi Sie Pensi Sie Humas Sie Danus Sie PDM Sie Acara Sie LO Sie transakom Total

200,00

27.000,00

800.000,00 30.000,00

800.000,00 120.000,00

50.000,00 150.000,00 500.000 1.000.000

6.000.000,00 100.000,00 11.000.000,00 300.000,00 15.500.000.00

Total Pengeluaran (Rupiah) 5.930.000,00 43.850.000,00 6.075.000,00 600.000,00 2.243.000,00 5.775.000,00 33.874.000,00 1.560.000,00 74.000.000,00 173.907.000,00

CLOSINGDemikian proposal ini kami susun dan membantu kelancaran dan kesuksesan diajukan untuk menjadi bahan delegasi mahasiswa pertimbangan bagi berbagai pihak. Besar harapan kami agar semua pihak dapat pengiriman kedokteran Indonesia dalam acara ini. Atas segala perhatian dan bantuannya, kami ucapkan banyak terima kasih.

EVALUATIONPelaporan kegiatan akan dilakukan dengan dua metode , yaitu : 1. Laporan Keuangan : Laporan ini diberikan kepada pihak-pihak yang telah memberikan bantuan pendanaan dalam pelaksanaan ini minimal 25% dari total anggaran yang dialokasikan 2. Laporan Hasil Pelaksanaan Kegiatan : Laporan ini akan diberikan kepada semua pihak yang telah membantu menyukseskan kegiatan ini.

AUTHORITY SHEETMalang, 28 oktober 2011 Hormat kami, Panitia pelaksanaAMSA DETECTION 2012 (AMSA Debate Competition 2012)

President of AMSA-Brawijaya

Ketua Pelaksana

Tertanda Annisa Rahma NIM. 0910711004

Tertanda Ervan Adhiwiyana K NIM. 0910710068

Menyetujui: Pembantu Dekan III Fakultas Kedokteran Universitas Brawijaya Badan Eksekutif Mahasiswa Fakultas Kedokteran Universitas Brawijaya Tertanda Ardhian Wardana NIM.0910714027

Tertanda dr. M. Hanafi, MPH NIP. 19490925 198003 1 001

SCHEDULE

HARI I Waktu 11.00 -13.00 13.00 -14.30 14.30 -15.00 15.00 -17.00 17.00 -17.30 17.30 -19.00 19.00 -19.30 19.30 22.00 22.00 22.30 HARI II DEBATE COMPETITION Waktu 04.00 04.30 04.30 06.30 06.30 07.30 07.30 08.00 08.00 08.30 08.00 09.30 09.30 10.00 10.00 -11.30 11.30 -12.30 12.30 14.00 14.00 14. 30 14.30 16.00 16.00 16.30 16.30 18.00 18.00 - 21.30 21.30 -22.30 SOCAL ACT Waktu 04.00 04.30 04.30 06.30 06.30 07.00 07.00-07.30 07.30-8.00 8.00-10.00 10.00-12.00 12.00-12.45 12.45-13.15 13.15-13.30 Durasi 120 90 30 120 30 90 30 150 30 Acara Registrasi peserta Bersih diri dan ISHOMA Mobilisasi Kuliah Pakar Mobilisasi ke hotel Bersih diri dan ISHO Mobilisasi Welcoming party Mobilisasi

Durasi 30 120 60 30 30 90 30 90 60 90 30 90 30 90 210 60

Acara Sholat Subuh Bersih diri Sarapan Mobilisasi ke UB Briefing Debate Competition 1st Preeliminary RoundBreak 2nd Preeliminary Round Ishoma 3rd Preeliminary Round Briefing Final Round Octo-final Mobilisasi ke hotel Bersih diri dan ISHOMA Batu City Tour Mobilisasi ke hotel

Durasi 30 120 30 30 30 120 120 45 30 15

Acara Sholat Subuh Bersih diri Mobilisasi ke UBSenam di gazebo Makan sarapan Each kelompok menpresentasikan ppt about their task Practise on their friends Ishoma Mobilisasi ke sekolah Penyuluhan umum

13.30-16.00

150

Social act

HARI III Waktu 04.00 04.30 04.30 06.30 06.30 07.30 07.30 08.00 08.00 08.30 08.30 10.00 10.00 10.30 10.30 - 11.00 11.00 12.30 12.30 13.30 13.30 14.00 14.00 15.30 15.30 16.00 16.00 16.30 16.30 17.00 17.00 18.00 18.00 - 18.30 18. 30 - 21.00 21.00 21.30 Durasi 30 60 60 120 30 120 30 30 90 60 30 90 30 30 30 60 30 150 30 Acara Sholat Subuh Bersih diri SarapanMobilisasi Ke UB

Persiapan Quarter Final Quarter Final Break Persiapan Semifinal Semifinal round ISHOMA Briefing Grand Final Grand Final Break dan ISHO Pengumuman pemenang Mobilisasi ke hotel Bersih diri dan ISHO Mobilisasi Farewell party Mobilisasi ke hotel

EVENT ORGANIZERAdvisory Board Pelindung Dekan Fakultas Kedokteran Universitas Brawijaya Penasehat Pembantu Dekan III Fakultas Kedokteran Universitas Brawijaya Penanggung Jawab Presiden AMSA Indonesia Presiden AMSA Brawijaya AMSA Fakultas Kedokteran Universitas Brawijaya Badan Eksekutif Mahasiswa Fakultas Kedokteran Universitas Brawijaya

EVENT ORGANIZERKOORDINATOR UMUM Wakil Koordinator Sekretaris Umum Bendahara Divisions : Koordinator Acara Anggota : Ervan Adhiwiyana Karuniananda Angga Dewantara Andreas Budi Wijaya Agnes P. Seto Ghaida Ramadhania Putu Nina Belinda Saka

Leong Siu Mun Ajeng Dias Puspitasari Sawitri Saktwikajati Ni Made Maya Purnama W. Puvanandah Ganagandran Manjula Alagari Hashini Wijayakumar Sandhya Ramakrishnan

Koordinator Kesekretariatan Anggota :

Sri Ratna Widyanti

Tia maya affrita Fada faizah Adiba maulida Siti Aminah binti Rahmi Wan Nur Atierah Wan Abdul Rahman Visaagan KalaithasanRatih Dwiputri Pradana

Koordinator Transport Anggota :

Ade Yahya Nasution Dimas Satryo Bagus Santoso Muhammad Wildan Hakim Yunneke Renna Xaverina Mangkubumi Putra Wijaya Dimas Jepri Setyawardana Muammar H. B Tri AdiatmokoTheola Valencia

Koordinator Danus Anggota :

Koordinator Konsumsi Anggota :

Koordinator Publikasi Dokumentasi Anggota :

Koordinator LO Anggota :

Yesita Rizky F.P Aulia Chaya Kusuma dyana lidyahari w Dianita ayu retnani Lisa wiramas Christian Julio Junita kusbianto Annie Minerva Nathan aditya Dyah Kusuma Purwitasari Hesttya Elvasisca M. Nora Astri R. Enisa Nur Amalia Khrisna Rangga P Dewangga Primananda S. Nugroho Wibisono Felix Cendikiawan Bobby Laksana Dhelpy Lailatul Purwasih Putri Andhika Rakhmidewi Anggadha Yuniarko Saputra Wahyuni Ramadhani Dea Nathania Dadang Putrawansyah Furqon Hidayatullah Ilmania Norma Aini Mutiara K Putri Junita Kusbianto Alexander Widya Chriswanto Amanda Andika Sari Wahyuni Ramadhani

Koordinator Humas

Albertus Maria Henry Santoso Stephen Harsono

Anggota :

Koordinator Perlengkapan

Yusuf Rizal Mahendra Harijadi Tri Nugraha Putri Priela Mesnasari Nisrina Nur Afina Rezdy Tofan Bhaskara Pramudya Wardhani Mesha Syafitra Achmad Diyas Kusuma Adma Febri M Leong Zhee Chuan M.Hafid Ratih Frastika Novita Nur Muslimah Priscila Dyah Ayu