reaksi endoterm & eksoterm

15
Reaksi Endoterm dan Eksoterm

Upload: danangs-emang

Post on 24-Jan-2015

1.458 views

Category:

Education


3 download

DESCRIPTION

 

TRANSCRIPT

Page 1: Reaksi endoterm & eksoterm

Reaksi Endoterm dan Eksoterm

Page 2: Reaksi endoterm & eksoterm

KELOMPOK 1Reaksi Endoterm

dan Eksoterm1. Adriana Tyasita

(01)

2. Alwan Latief Ramadhan

(02)

3. Anak Agung Premasanti

(03)

4. Danang Setiawan

(04)

Page 3: Reaksi endoterm & eksoterm

A.Tujuan :

Mengamati berbagai Reaksi

Endoterm dan Eksoterm.

Reaksi Endoterm dan Eksoterm

Page 4: Reaksi endoterm & eksoterm

Tabung Reaksi Pipet tetes Spatula Termometer Kristal NaOH Serbuk Ba(OH)2, 8H2O, NH4Cl Larutan HCl Logam Mg Citrit Acid

B. Alat dan Bahan :

Page 5: Reaksi endoterm & eksoterm

PERCOBAAN PERTAMA

1. Memasukan sebanyak 40 tetes aquades ke

dalam tabung reaksi 1, memegang tabung

reaksi dan merasakan (mengukur suhu)

dengan termometer.

2. Menambahkan 1 spatula NaOH, mengaduk

dan merasakan perubahan suhunya.

C. Cara Kerja

Page 6: Reaksi endoterm & eksoterm

PERCOBAAN KEDUA

1. Memasukan 1 spatula Ba(OH)2, 8H2O dan 1 spatula NH4Cl ke

dalam tabung 2

2. Menutup tabung dengan sumbat atau kertas dan

menggoyangkannya agar bereaksi.

3. Memegang tabung dan mencatat perubahannya.

4. Membuka sumbat dan mencium bau dan mencatat.

Page 7: Reaksi endoterm & eksoterm

PERCOBAAN KETIGA

1. Memasukan 40 tetes aquades ke dalam tabung

reaksi 3 mengukur suhu dan mencatat suhunya.

2. Menambahkan 2 spatula citrit acid,

menggoyangkan agar larut.

3. Mengukur suhunya dan mencatatat pengamatan

Page 8: Reaksi endoterm & eksoterm

PERCOBAAN KE EMPAT

1. Memasukan 40 tetes larutan HCl 2M ke dalam tabung

reaksi 4, mengukur suhu dan mencatatat pengamatan.

2. Menambahkan 1 cm logam magnesium.

3. Mengukur suhu campuran dan mencatat hasil

pengamatan.

Page 9: Reaksi endoterm & eksoterm

o Reaksi Eksoterm adalah reaksi yang disertai dengan

perpindahan panas dari sistem ke lingkungan. Sistem melepaskan kalor ke lingkungan. Pada umumnya suhu akan naik. Nilai perubahan entalpi H < 0 ( - ).

o Reaksi Endoterm adalah reaksi yang disertai dengan perpindahan kalor dari lingkungan ke sistem. Dalam reaksi ini, kalor diserap oleh sistem dari lingkungan. Pada reaksi umumnya suhu akan turun. Nilai perubahan entalpi H > 0 ( + )

C. Dasar Teori

Page 10: Reaksi endoterm & eksoterm

E. DataNo.

Percobaan Perubahan Suhu

Pengamatan Lain

1. Aquades + NaOH 61o C – 29o C = 32oC(Suhu Naik)

Tabung reaksi terasa panas

2. Ba(OH)2 + 8H2O + NH4Cl

28o C – 23o C = 5oC(Suhu Turun)

Tercium bau menyengat saat tabung di buka, dan tabung reaksi terasa dingin.

3. Aquades + Citrit Acid 31o C – 27o C = 4oC(Suhu Turun)

Tabung reaksi menjadi dingin

4. HCl + Mg 33o C – 30o C = 3oC(Suhu Naik)

Logam Mg berkarat dan melapuk, tabung raksi menjadi panas.

Page 11: Reaksi endoterm & eksoterm

1. Gejala apa yang menandai telah terjadi reaksi

pada percobaan 1 – 4?

2. Jika reaksi dibiarkan beberapa jam apa yang

akan terjadi? Jelaskan!!

3. Reaksi mana yang merupakan reaksi endoterm?

4. Reaksi mana yang merupakan reaksi eksoterm?

5. Tuliskan reaksi yang terjadi!

F. Pertanyaan

Page 12: Reaksi endoterm & eksoterm

1. Percobaan 1 : NaOH menjadi endapan putih Percobaan 2 : berbau menyengat setelah dicampurkan Percobaan 3 : logam Mg larut dalam larutan HCl2. Suhu akan kembali seperti semula. 3. Reaksi (Aquades + NaOH) dan (HCl + Mg)4. Reaksi (BaOH + 8H2O + NH4Cl ) dan (Aquades + Citrit Acid)

5. Percobaan 1 : H2O + NaOH Na2O + H2O

Percobaan 2 : Ba(OH)2 + 8H2O + NH4Cl BaCl2 + NH3 + H2O

Percobaan 3 : H2O + C6H8O7 C6H8O8 + H2

Percobaan 4 : HCl + Mg MgCl2 + H2

G. JAWABAN PERTANYAAN/PEMBAHASAN

Page 13: Reaksi endoterm & eksoterm

1. Berdasarkan percobaan di atas dapat disimpulkan bahwa

reaksi kimia yang melibatkan penyerapan kalor disebut Reaksi Endoterm dengan H ( + ), yaitu reaksi : H2O + NaOH Na2O + H2O

HCl + Mg MgCl2 + H2

2. Sedangkan reaksi kimia yang melibatkan perpindahan kalor disebut Reaksi Eksoterm dengan H ( - ), yaitu reaksi :Ba(OH)2 + 8H2O + NH4Cl BaCl2 + NH3 + H2O

H2O + C6H8O7 C6H8O8 + H2

H. KESIMPULAN

Page 14: Reaksi endoterm & eksoterm

Diagram tingkat energi untuk reaksi endoterm dan eksoterm

Reaksi endoterm Reaksi eksoterm

R P

RP

H = Hp – Hr > 0

H = Hp – Hr < 0

H H

P

R

R

P

Page 15: Reaksi endoterm & eksoterm