resume analisis struktur geologi berdasarkan morfometri

3
ANALISIS STRUKTUR GEOLOGI BERDASARKAN METODE MORFOMETRI A. Geomorfologi Geomormologi merupakan ilmu yang mempelajari bentuk- bentuk alam dan proses keterbentukannya. Dalam geomorfologi,ada beberapa istilah yang wajib di ketahui yaitu katastrofisme, uniformiaterianisme, dan evolusi. Katastrofisme merupakan pendapat yang menyebutkan bahwa gejala morfologi itu terjadi secara mendadak. Uniformiaterianisme merupakan pendapat yang menyebutkan bahwa gejala morfologi itu terjadi sangat lambat. Evolusi menyebutkan bahwa gejala mofologi itu terbentuk secara lambat. Proses-proses geoformik adalah semua perubahan fisik maupun kimia yang terjadi diakibatkan proses perubahan muka bumi. Secara umum proses-proses geoformik tersebut ada beberapa macam, yaitu: Proses-proses eksogenenitk Merupakan proses perubahan bentuk bumi yang diakibatkan adanya pengaruh dari luar bumi. Perubahan ini umumnya diakibatkan oleh gaya geologi eksogen. Contohnya adalah degradasi, agradasi, dan erosi. 3

Upload: adetiyo-burhanudin-hakim

Post on 09-Jul-2016

271 views

Category:

Documents


12 download

DESCRIPTION

Laboratorium Geologi Universitas Islam Bandung

TRANSCRIPT

Page 1: Resume Analisis Struktur Geologi Berdasarkan Morfometri

ANALISIS STRUKTUR GEOLOGI BERDASARKAN METODE MORFOMETRI

A. GeomorfologiGeomormologi merupakan ilmu yang mempelajari bentuk-bentuk alam dan

proses keterbentukannya. Dalam geomorfologi,ada beberapa istilah yang wajib di

ketahui yaitu katastrofisme, uniformiaterianisme, dan evolusi. Katastrofisme

merupakan pendapat yang menyebutkan bahwa gejala morfologi itu terjadi

secara mendadak. Uniformiaterianisme merupakan pendapat yang menyebutkan

bahwa gejala morfologi itu terjadi sangat lambat. Evolusi menyebutkan bahwa

gejala mofologi itu terbentuk secara lambat.

Proses-proses geoformik adalah semua perubahan fisik maupun kimia

yang terjadi diakibatkan proses perubahan muka bumi. Secara umum proses-

proses geoformik tersebut ada beberapa macam, yaitu:

Proses-proses eksogenenitk

Merupakan proses perubahan bentuk bumi yang diakibatkan adanya

pengaruh dari luar bumi. Perubahan ini umumnya diakibatkan oleh gaya geologi

eksogen. Contohnya adalah degradasi, agradasi, dan erosi.

Sumber: id.wikipedia.org/wiki/ErosiFoto 2.1

Erosi Proses-proses endogenetik

Merupakan proses perubahan bentuk bumi yang diakibatkan adanya

pengaruh yang di hasilkan dari dalam bumi. Perubahan ini umumnya diakibatkan

gaya geologi endogen. Contohnya adalah tektonisme dan vulkanisme.

3

Page 2: Resume Analisis Struktur Geologi Berdasarkan Morfometri

Tektonisme merupakan aktivitas-aktivitas yang dilakukan oleh lempeng-

lempeng bumi dan vulkanisme merupakan aktivitas yang disebabkan oleh

akitvitas gunung api.

Proses-proses ektraterestrial.

Merupakan proses perubahan bentuk muka bumi yang diakibatkan

adanya benda-benda dari luar bumi yang jatuh ke bumi. Contohnya adalah

meteor.

Sumber: m.news.viva.co.id/news/read/402589-10-kawah-meteor-terbesar-di-bumiFoto 2.2

Kawah Meteor

B. Peta GeomorfologiC. Analisis Struktur Geologi berdasarkan Morfometri

4