rpp pascal

4
 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( R P P )  SEKOLAH : MTs MATA PELAJARAN : IPA KELAS/ SEMESTER : VIII / 2 ( DUA ) Standar Kompetensi : 5. Memahami peranan usaha , gaya, dan energi dalam kehidupan sehari-har i Kompetensi Dasar : 5.5. Menyelidiki tekanan pada benda padat, cair, dan gas serta menerapkannya dalam kehidupan sehari- hari. Indikator: 1. Mendeskripsikan hukum pascal melalui percobaan sederhana serta penerapannya dalam kehidupan sehari-hari 2. Mengaplikasikan konsep tekanan zat cair pada peristiwa dalam kehidupan sehari-hari yang relevan. Aloksasi Waktu : 2 JP x 40 menit A. Tujuan Pembelajaran Peserta didik dapat: 1. Menemukan konsep tekanan. 2. Menjelaskan hukum Pascal. 3. Menyebutkan alat-alat yang prinsip kerjanya berdasarkan hukum Pascal B. Materi Pelajaran : Tekanan Pada Zat Cair C. Metode Pembelajara n : - Metode : Diskusi, Tanya jawab, Percobaan D. Langkah-langkah Kegiatan Kegiatan Awal 1. Apersepsi - Pernahkah melihat orang mengganti ban? - Bagaimana caranya? 2. Siswa dibagi menjadi beberapa kelompok, tiap kelompok 5 orang 3. Guru menjelaskan kegiatan yang harus dikerjakan siswa dan membagi LKPD tentang hukum Pascal Kegiatan Inti 1. Siswa melakukan percobaan Hukum Pascal sesuai dengan LKPD 2. Diskusi kelompok hasil percobaan 3. Menyusun laporan kelompok 4. Setiap kelompok mempresentasikan hasil diskusinya dan kelompok lain menanggapi Kegiatan Penutup 1. Guru bersama siswa membuat simpulan dan penguatan konsep bahwa zat cair dalam ruang tertutup akan memberi tekanan ke segala arah dengan sama besar 2. Penjelasan guru tentang tugas proyek ³wawancara kepada petugas bengkel cuci mobil hidrolik´ E. Sumber Belajar - Buku Pegangan Siswa - Nara sumber (bengkel cuci mobil) - LKPD - Alat-alat: spet bekas, bola karet, jarum, ember air 

Upload: rahmat-wahyudi

Post on 06-Jul-2015

526 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

5/8/2018 Rpp Pascal - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/rpp-pascal-559ac0b161e4b 1/3

 

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

( R P P ) 

SEKOLAH : MTs

MATA PELAJARAN : IPA

KELAS/ SEMESTER : VIII / 2 ( DUA )

Standar Kompetensi : 5. Memahami peranan usaha , gaya, dan energi dalam kehidupan sehari-hari

Kompetensi Dasar : 5.5. Menyelidiki tekanan pada benda padat, cair, dan gas serta

menerapkannya dalam kehidupan sehari- hari.

Indikator:

1.  Mendeskripsikan hukum pascal melalui percobaan sederhana serta penerapannya dalam kehidupan sehari-hari

2.  Mengaplikasikan konsep tekanan zat cair pada peristiwa dalam kehidupan sehari-hari yang relevan.

Aloksasi Waktu : 2 JP x 40 menit

A.  Tujuan Pembelajaran

Peserta didik dapat:

1.  Menemukan konsep tekanan.

2.  Menjelaskan hukum Pascal.

3.  Menyebutkan alat-alat yang prinsip kerjanya berdasarkan hukum Pascal

B. Materi Pelajaran : Tekanan Pada Zat Cair 

C. Metode Pembelajaran :

- Metode : Diskusi, Tanya jawab, Percobaan

D. Langkah-langkah Kegiatan

Kegiatan Awal

1. Apersepsi

- Pernahkah melihat orang mengganti ban?

- Bagaimana caranya?

2. Siswa dibagi menjadi beberapa kelompok, tiap kelompok 5 orang

3. Guru menjelaskan kegiatan yang harus dikerjakan siswa dan membagi LKPD tentang hukum Pascal

Kegiatan Inti

1. Siswa melakukan percobaan Hukum Pascal sesuai dengan LKPD

2. Diskusi kelompok hasil percobaan

3. Menyusun laporan kelompok 

4. Setiap kelompok mempresentasikan hasil diskusinya dan kelompok lain menanggapi

Kegiatan Penutup

1. Guru bersama siswa membuat simpulan dan penguatan konsep bahwa zat cair dalam ruang tertutup akan

memberi tekanan ke segala arah dengan sama besar 

2. Penjelasan guru tentang tugas proyek ³wawancara kepada petugas bengkel cuci mobil hidrolik´

E. Sumber Belajar 

- Buku Pegangan Siswa

- Nara sumber (bengkel cuci mobil)

- LKPD

- Alat-alat: spet bekas, bola karet, jarum, ember air 

5/8/2018 Rpp Pascal - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/rpp-pascal-559ac0b161e4b 2/3

 

F. Penilaian

1. Teknik : a. Tes unjuk kerja

 b. Tes tertulis

2. Bentuk Instrumen : a. Uji petik kerja prosedur dan produk 

 b. Tes Uraian

3. Soal/ Instrumen :

Tes uraian

1.  Jelaskan Hukum Pascal menunjukkan bahwa Perbandingan antara gaya dan luas penampang padaruang tertutup selalu tetap. Berilah penjelasan tentang Hukum Pascal jika luas penampangnya

dinyatakan dengan diameter piston pompa hidrolik?2.  Sebutkan beberapa jenis alat yang cara kerjanya berdasarkan hukum Pascal?

3.  Sebuah piston dongkrak hidrolik dapat mengangkat benda seberat 1 ton dengan diameter piston 0,1m. Jika luas penampang piston pengisap 0,01 m

2, hitunglah gaya minimal yang harus diberikan agar 

dapat mengangkat benda seberat itu?

Rubrik Penilaian

Lembar Penilaian Presentasi

  No Aspek Yang dinilai PENILAIAN KET

4 3 2 1

1 Persiapan

2 Kemampuan menyampaikan informasi

3 Kemampuan menjawab pertanyaan

4 Kemampuan menghargai pendapat orang lain

5 Kebenaran Konsep

RATA-RATA

Kriteria :

4 : Sangat Baik 2 : Cukup3 : Baik 1: Kurang

- Uji Petik prosedur dan produk :

Melakukan percobaan hukum pascal

 NoAspek Yang dinilai PENILAIAN KET

4 3 2 1

1 Persiapan

2 Melakukan kegiatan dengan prosedur yang benar 

3 Memperoleh data dari percobaan

4 Membuat kesimpulan dengan benar 

RATA-RATA

Kriteria :4 : Sangat Baik 2 : Cukup3 : Baik 1: Kurang

Sampit, ...........................2010

Mengetahui: Guru mata pelajaran,

Kepala Sekolah,

(........................................) (........................................)

5/8/2018 Rpp Pascal - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/rpp-pascal-559ac0b161e4b 3/3

 

LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK

Hukum Pascal

Tujuan : Mendeskripsikan Hukum Pascal melalui percobaan sederhana serta penerapannya dalam

kehidupan sehari-hari.

 Alat dan Bahan :- suntikan / spet bekas- bola karet - jarum- ember- air 

Langkah Kerja 

1. Isilah suntikan dengan air2. Isilah bola karet dengan air

sampai penuh3. Sambungkan suntikan dengan

bola karet, usahakan sambungantidak ada yang bocor

4. Lubangi bola karet dengat jarumpada beberapa tempat 

5. Tekanlah suntikan hingga airmemancar

6. Amati pancaran air yang terjadi

Bahan Diskusi

1. Bagaimana pancaran airpada setiap lubang padasaat suntikan ditekan?Berikan penjelasan!

2. Apa yang bisa kamusimpulkan dari kegiatanini?

Tugas Proyek

1. Lakukan wawancara kepadapetugas bengkel cuci mobil yangmempunyai fasilitas hidrolik.Sebelum wawancara siapkandaftar pertanyaan.

2. Buat laporan hasil wawancara.