simulasi peradilan semu

Upload: noiya-senja

Post on 02-Jun-2018

240 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 8/10/2019 Simulasi Peradilan Semu

    1/21

    Sidang I

    Pembukaan sidang

    Ketua Majelis

    Sidang Pengadilan Negeri .....dalam perkara......antara penggugat ... Melawan.... Di

    Pengadilan Negeri..... Dinyatakan dibuka dan

    terbuka untuk umum (ketok palu 3x)

    *posisi Penggugat di kiri dan Tergugat di

    kanan*

  • 8/10/2019 Simulasi Peradilan Semu

    2/21

    Hakim menanyakan identitas para

    pihak Hakim mempertanyakan kehadiran para pihak yang berperkara

    Apabila ada kuasa hukum maka kuasa hukum diharapkan menunjukkansurat kuasa dan izin praktek beracara

    Ditanyakan apakah para pihak telah menerima surat panggilan sidang ???

    Hakim ketua menawarkan untuk damai kepada para pihak. Para Pihak

    diberikan nasihat agar menyelesaikan perkara secara kekeluargaan. Hakim ketua menjelaskan prosedur mediasi berdasarkan Perma No 1

    tahun 2008 tentang Prosedur Mediasi, Memilih Mediator, PenetapanMediasi

    Hakim ketua mengakhiri persidangan persidangan perkara nomordianggap cukup dan selesai, selanjutnya Sidang ditunda pada hari .......,

    jam , tanggal di Pengadilan Negeri ........dengan agenda mendengarkanhasil mediasi, Melalui sidang, ini para pihak dimohon untuk hadir padasidang berikutnya tanpa relas panggilan (ketok palu 1x)

  • 8/10/2019 Simulasi Peradilan Semu

    3/21

    SIDANG KEDUA

    Pembukaan sidang

    Ketua Majelis

    Sidang Pengadilan Negeri .....dalam perkara ......antara penggugat ... Melawan.... DiPengadilan Negeri..... Dinyatakan dibuka dan terbuka untuk umum (ketok palu 3x)

    Hakim mempertanyakan kehadiran kedua belah pihak.....

    ( kalu hadir semua, hakim langsung mempertanyakan hasil proses mediasi yangtelah dilakukan...

    Oleh karena hasilnya mediasi gagakl maka Selanjutnya majelis hakimmenawarkan apakah sidang dapat dilanjutkan dengan agenda mendengarkangugatan penggugat??

    Mempertanyakan apakah ada perbaikan gugatan ?

    Mempersilahkan dibacakan ......

    Setelah pembacaan gugatan selesai , hakim ketua mempertanyakan apakahsudah siap menjawab gugatan penggugat?siap/belum, jika belum hakim ketuamenentukan batas waktu tergugat untuk menjawab gugatan penggugat, tetapihakim ketua menanyakan dulu kapan kesanggupan Tergugat untuk menjawabnya.

  • 8/10/2019 Simulasi Peradilan Semu

    4/21

    Hakim ketua mengakhiri persidangan,

    persidangan perkara nomor dianggap cukup

    dan selesai, selanjutnya Sidang ditunda pada

    hari ......., jam , tanggal di Pengadilan Negeri

    ........dengan agenda mendengarkan jawaban

    tergugat , Melalui sidang, ini para pihak

    dimohon untuk hadir pada sidang berikutnyatanpa relas panggilan (ketok palu 1x)

  • 8/10/2019 Simulasi Peradilan Semu

    5/21

    SIDANG KETIGA

    Pembukaan sidang

    Ketua Majelis

    Sidang Pengadilan Negeri .....dalam perkara......antara penggugat ... Melawan.... Di

    Pengadilan Negeri..... Dinyatakan dibuka dan

    terbuka untuk umum (ketok palu 3x)

    Hakim mempertanyakan kehadiran kedua

    belah pihak.....

  • 8/10/2019 Simulasi Peradilan Semu

    6/21

    Hakim mempertanyakan kesiapan tergugat atasjawaban atas gugatan penggugat

    Tergugat menyerahkan masing-masing surat jawaban

    Mempersilakan dibacakan Setelah pembacaan selesai , hakim ketua

    mempertanyakan apakah akan menanggapi jawaban

    tergugat ?ya/tidak, jika ya, hakim ketua menentukan

    batas waktu penggugat untuk menaggapi jawabantergugat, tetapi hakim ketua menanyakan dulu kapankesanggupan Tergugat untuk menjawabnya

  • 8/10/2019 Simulasi Peradilan Semu

    7/21

    Hakim ketua mengakhiri persidangan,

    persidangan perkara nomor dianggap cukup

    dan selesai, selanjutnya Sidang ditunda pada

    hari ......., jam , tanggal di Pengadilan Negeri

    ........dengan agenda mendengarkan

    tanggapan penggugat , Melalui sidang, ini

    para pihak dimohon untuk hadir pada sidangberikutnya tanpa relas panggilan (ketok palu

    1x)

  • 8/10/2019 Simulasi Peradilan Semu

    8/21

    SIDANG KEempat

    Pembukaan sidang

    Ketua Majelis

    Sidang Pengadilan Negeri .....dalam perkara......antara penggugat ... Melawan.... Di

    Pengadilan Negeri..... Dinyatakan dibuka dan

    terbuka untuk umum (ketok palu 3x)

    Hakim mempertanyakan kehadiran kedua

    belah pihak.....

  • 8/10/2019 Simulasi Peradilan Semu

    9/21

    Hakim mempertanyakan kesiapan penggugat atastanggapan dari jawaban yang diajukan tergugat

    penggugat menyerahkan masing-masingtanggapannyan

    Mempersilakan dibacakan

    Setelah pembacaan selesai , hakim ketuamempertanyakan apakah akan menanggapi replik

    penggugat?ya/tidak, jika ya, hakim ketua menentukanbatas waktu tergugat untuk menanggapi jreplikpenggugat, tetapi hakim ketua menanyakan dulukapan kesanggupan Tergugat untuk menaggapinya

  • 8/10/2019 Simulasi Peradilan Semu

    10/21

    Hakim ketua mengakhiri persidangan,

    persidangan perkara nomor dianggap cukup

    dan selesai, selanjutnya Sidang ditunda pada

    hari ......., jam , tanggal di Pengadilan Negeri

    ........dengan agenda mendengarkan

    tanggapan tergugat ( duplik) , Melalui sidang,

    ini para pihak dimohon untuk hadir padasidang berikutnya tanpa relas panggilan (ketok

    palu 1x)

  • 8/10/2019 Simulasi Peradilan Semu

    11/21

    SIDANG KELIMA

    Pembukaan sidang

    Ketua Majelis

    Sidang Pengadilan Negeri .....dalam perkara......antara penggugat ... Melawan.... Di

    Pengadilan Negeri..... Dinyatakan dibuka dan

    terbuka untuk umum (ketok palu 3x)

    Hakim mempertanyakan kehadiran kedua

    belah pihak.....

  • 8/10/2019 Simulasi Peradilan Semu

    12/21

    Hakim mempertanyakan kesiapan tergugat

    atas tanggapan dari replik yang diajukan

    tergugat

    tergugat menyerahkan masing-masing

    tanggapannyan

    Mempersilakan dibacakan

  • 8/10/2019 Simulasi Peradilan Semu

    13/21

    Hakim ketua mengakhiri persidangan,

    persidangan perkara nomor.... dianggap

    cukup dan selesai, selanjutnya Sidang ditunda

    pada hari ......., jam , tanggal di PengadilanNegeri ........dengan agenda pembuktian dari

    pihak penggugat , Melalui sidang, ini para

    pihak dimohon untuk hadir pada sidangberikutnya tanpa relas panggilan (ketok palu

    1x)

  • 8/10/2019 Simulasi Peradilan Semu

    14/21

    SIDANG KEENAM

    Pembukaan sidang

    Ketua Majelis

    Sidang Pengadilan Negeri .....dalam perkara......antara penggugat ... Melawan.... Di

    Pengadilan Negeri..... Dinyatakan dibuka dan

    terbuka untuk umum (ketok palu 3x)

    Hakim mempertanyakan kehadiran kedua

    belah pihak.....

  • 8/10/2019 Simulasi Peradilan Semu

    15/21

    Hakim mempertanyakan kesiapan pengajuan

    alat bukti

    Penggugat menyerahkan alat bukti surat yang

    telah dinazeqelenkan di kantor pos dan

    diligalisir di pengadilan

    Melakukan pemeriksaan alalat bukti lain

    seperti saksi

  • 8/10/2019 Simulasi Peradilan Semu

    16/21

    Hakim ketua mengakhiri persidangan,

    persidangan perkara nomor.... dianggap

    cukup dan selesai, selanjutnya Sidang ditunda

    pada hari ......., jam , tanggal di PengadilanNegeri ........dengan agenda pembuktian dari

    pihak tergugat , Melalui sidang, ini para pihak

    dimohon untuk hadir pada sidang berikutnyatanpa relas panggilan (ketok palu 1x)

  • 8/10/2019 Simulasi Peradilan Semu

    17/21

  • 8/10/2019 Simulasi Peradilan Semu

    18/21

    SIDANG KETUJUH

    Pembukaan sidang

    Ketua Majelis

    Sidang Pengadilan Negeri .....dalam perkara......antara penggugat ... Melawan.... Di

    Pengadilan Negeri..... Dinyatakan dibuka dan

    terbuka untuk umum (ketok palu 3x)

    Hakim mempertanyakan kehadiran kedua

    belah pihak.....

  • 8/10/2019 Simulasi Peradilan Semu

    19/21

    Hakim mempertanyakan kesiapan pengajuan

    alat bukti

    Tergugat menyerahkan alat bukti surat yang

    telah dinazeqelenkan di kantor pos dan

    diligalisir di pengadilan

    Melakukan pemeriksaan alalat bukti lain

    seperti saksi

  • 8/10/2019 Simulasi Peradilan Semu

    20/21

    Hakim ketua mengakhiri persidangan,

    persidangan perkara nomor.... dianggap

    cukup dan selesai, selanjutnya Sidang ditunda

    pada hari ......., jam , tanggal di PengadilanNegeri ........dengan agenda kesimpulan ,

    Melalui sidang, ini para pihak dimohon untuk

    hadir pada sidang berikutnya tanpa relaspanggilan (ketok palu 1x)

  • 8/10/2019 Simulasi Peradilan Semu

    21/21

    Sidang kedelapan