spt jaringan dasar

4
Tabel Perbandingan Jaringan Dasar Tumbuhan Karakteristik Parenkim Kolenkim Sklerenkim Ontogeni Nama lain dari jaringan parenkim adalah jaringan dasar. Jaringan parenkim merupakan jaringan yang berasal dari meristem dasar dan prokambium. Jaringan kolenkim merupakan jaringan penguat yang berasal dari jaringan parenkim yang mengalami penebalan selulosa pada bagian sudut-sudutnya sehingga sifat selnya merupakan sel yang hidup. Jaringan sklerenkim tersusun atas dua kelompok sel, yaitu sklereid dan serabut. Sklereid berasal dari sel-sel parenkim, sedangkan serabut berasal dari sel - sel meristem. Sifat Kloroplas Protoplas hidup dan aktif Protoplas masih hidup Protoplas pada saat masih muda hidup, ketika sudah tua akan mati. Letak Jaringan parenkim terutama terdapat pada bagian kulit batang dan akar, mesofil daun, daging buah, dan endosperma biji. Jaringan kolenkim terdapat pada batang, daun, bagian- bagian bunga, buah, dan akar. Sklerenkim tersusun atas dua kelompok sel, yaitu sklereid dan serabut. Sklereid terdapat di berbagai bagian tubuh. Sel – selnya membentuk jaringan yang keras, misalnya pada tempurung kelapa, kulit biji dan mesofil daun. Serabut

Upload: kiky-rizqy-isnain

Post on 01-Jul-2015

147 views

Category:

Documents


5 download

TRANSCRIPT

Page 1: SPT Jaringan Dasar

Tabel Perbandingan Jaringan Dasar Tumbuhan

Karakteristik Parenkim Kolenkim Sklerenkim

Ontogeni Nama lain dari jaringan parenkim adalah jaringan dasar. Jaringan parenkim merupakan jaringan yang berasal dari meristem dasar dan prokambium.

Jaringan kolenkim merupakan jaringan penguat yang berasal dari jaringan parenkim yang mengalami penebalan selulosa pada bagian sudut-sudutnya sehingga sifat selnya merupakan sel yang hidup.

Jaringan sklerenkim tersusun atas dua kelompok sel, yaitu sklereid dan serabut. Sklereid berasal dari sel-sel parenkim, sedangkan serabut berasal dari sel - sel meristem.

Sifat Kloroplas Protoplas hidup dan aktif Protoplas masih hidup Protoplas pada saat masih muda hidup, ketika sudah tua akan mati.

Letak Jaringan parenkim terutama terdapat pada bagian kulit batang dan akar, mesofil daun, daging buah, dan endosperma biji.

Jaringan kolenkim terdapat pada batang, daun, bagian-bagian bunga, buah, dan akar.

Sklerenkim tersusun atas dua kelompok sel, yaitu sklereid dan serabut.Sklereid terdapat di berbagai bagian tubuh. Sel – selnya membentuk jaringan yang keras, misalnya pada tempurung kelapa, kulit biji dan mesofil daun. Serabut berbentuk pita dengan anyaman menurut pola yang khas. Serabut sklerenkim banyak menyusun jaringan pengangkut.

Struktur Jaringan parenkim adalah jaringan yang selnya berdinding selulosa tipis dan susunannya renggang sehingga banyak ruang antar sel dan vakuolanya besar.

Berdasarkan bagian sel yang mengalami penebalan, sel kolenkim dibedakan atas:

1. kolenkim angular (kolenkim sudut),

Jaringan sklerenkim sel-selnya mengalami penebalan sekunder dengan lignin dan menunjukkan sifat elastis.

Page 2: SPT Jaringan Dasar

merupakan jaringan kolenkim dengan penebalan dinding sel pada bagian sudut sel;

2. kolenkim lamelal, merupakan jaringan kolenkim yang penebalan dinding selnya membujur;

3. kolenkim anular, merupakan kolenkim yang penebalan dinding selnya merata pada bagian dinding sel sehinggi berbentuk pipa.

Bentuk Sel Parenkim berbentuk polyhedral dan isodiametris. Parenkim dapat berbentuk kubus atau memanjang dan mengandung vakuola sentral yang besar. Ciri khas parenkim yang lain adalah sel-selnya banyak memiliki ruang antarsel karena bentuk selnya membulat.

Sel-sel kolenkim dindingnya mengalami penebalan dari kolenkim bervariasi, ada yang pendek membulat dan ada yang memanjang seperti serabut dengan ujung tumpul.

Sel sklerenkim tersusun atas dua kelompok sel, yaitu sklereid dan serabut. Sklereid disebut juga sel batu yang terdiri atas sel-sel pendek, sedangkan serabut sel-selnya panjang.

Fungsi Berdasarkan fungsinya, jaringan parenkim dikelompokkan menjadi empat yaitu

1. parenkim asimilasi (untuk fotosintesis);

2. parenkim udara (untuk menyimpan udara);

3. parenkim penyimpan cadangan makanan (untuk menyimpan cadangan makanan);

4. parenkim air (untuk menyimpan air);

5. parenkim pengangkut (untuk

Fungsinya sebagai penyokong dan memperkuat organ.Sebagian besar dinding sel jaringan kolenkim terdiri dari senyawa selulosa merupakan jaringan penguat pada organ tubuh muda atau bagian tubuh tumbuhan yang lunak.

Fungsi jaringan sklerenkim adalah sebagai alat penyokong dan pelindung.Selain mengandung selulosa dinding sel, jaringan sklerenkim mengandung senyawa lignin, sehingga sel-selnya menjadi kuat dan keras.

Page 3: SPT Jaringan Dasar

mengangkut air dan unsure hara serta parenkim yang mengedarkan zat-zat makanan hasil fotosintesis);

6. parenkim pengangkut luka (memiliki kemampuan regenerasi

dengan cara membelah diri).